OBAT ANTIPSI ASLI.docx

24
OBAT ANTI- PSIKOSIS___________________________________ Sinonim : NEUROLEPTICS, MAJOR TRANQUILIZERS, ATARACTICS, ANTIPSYCHOTICS, ANTIPSYCHOTIC DRUGS, NEUROLEPTIKA. Obat Acuan : Chlorpromazine (CPZ). SEDIAAN OBAT ANTI-PSIKOSIS dan DOSIS ANJURAN (yang beredar di Indonesia menurut IIMS Vol. 30 – 2001) No . Nama Generik Nama Dagang Sediaan Dosis Anjuran 1 Chlorpromazi ne LARGACTIL Tab. 25 mg 150 - 600 mg/h (Rh-Poulenc) 100 mg PROMACTIL (Combiphar) MEPROSETIL (Meprofarm) ETHIBERNAL Amp. 25 mg/ml (Ethica) 2 Haloperidol SERENACE Tab. 0,5 mg 5 - 15 mg/h 50 mg/2 - 4 minggu (Searle) 1,5 & 5 mg Liq. 2 mg/ml Amp. 5 mg/ml HALDOL Tab. 0,5 mg (Janssen) 2 mg GOVOTIL Tab. 2 mg (Guardian Pharmatama) 5 mg LODOMER Tab. 2 mg (Mersifarma) 5 mg HALDOL DECANOAS Amp. 50 mg/ml

Transcript of OBAT ANTIPSI ASLI.docx

Page 1: OBAT ANTIPSI ASLI.docx

OBAT ANTI-PSIKOSIS___________________________________

Sinonim : NEUROLEPTICS, MAJOR TRANQUILIZERS, ATARACTICS, ANTIPSYCHOTICS, ANTIPSYCHOTIC DRUGS, NEUROLEPTIKA.

Obat Acuan : Chlorpromazine (CPZ).

SEDIAAN OBAT ANTI-PSIKOSIS dan DOSIS ANJURAN(yang beredar di Indonesia menurut IIMS Vol. 30 – 2001)

No. Nama Generik Nama Dagang Sediaan Dosis Anjuran

1 Chlorpromazine LARGACTIL Tab. 25 mg 150 - 600 mg/h

(Rh-Poulenc) 100 mg

PROMACTIL

(Combiphar)

MEPROSETIL

(Meprofarm)

ETHIBERNAL Amp. 25 mg/ml

(Ethica)

2 Haloperidol SERENACE Tab. 0,5 mg 5 - 15 mg/h

50 mg/2 - 4 minggu

(Searle) 1,5 & 5 mg

Liq. 2 mg/ml

Amp. 5 mg/ml

HALDOL Tab. 0,5 mg

(Janssen) 2 mg

GOVOTIL Tab. 2 mg

(Guardian Pharmatama)

5 mg

LODOMER Tab. 2 mg

(Mersifarma) 5 mg

HALDOL DECANOAS

Amp. 50 mg/ml

(Janssen)

3 Perphenazine TRILAFON Tab. 2 mg 12 - 24 mg/h

(Schering) 4 & 8 mg

4 Fluphenazine ANATENSOL Tab. 2,5 mg 10 - 15 mg/h25 mg/2 - 4minggu

(B-M-Squibb) 5 mg

Fluphenazine MODECATE Vial. 25 mg/ml

- decanoate (B-M-Squibb)

Page 2: OBAT ANTIPSI ASLI.docx

No. Nama Generik Nama Dagang Sediaan Dosis Anjuran

5 Levomepromazine NOZINAN Tab. 25 mg 10 - 15 mg/h

(Rh-Poulenc) Amp. 25 mg/ml

6 Trifluoperazine STELAZINE(Smith-Kline)

Tab. 1 mg5 mg

10 - 15 mg/h

7 Thioriclazine MELLERIL Tab. 50 mg 150 - 600 mg/h

(Novartis) 100 mg

8 Sulpiride DOGMATIL FORTE Amp. 50 mg/ml 150 - 600 mg/h

(Delagrange) Tab. 200 mg

9 Pimozide ORAP FORTE Tab. 4 mg 1 2 - 4 mg/h

(Janssen)

10 Risperidone RISPERIDAL Tab. 1,2,3 mg Tab. 2 - 6 mg/h

(Janssen)

NERIPROS Tab. 1,2,3 mg

(Pharos)

NOPRENIA Tab. 1,2,3 mg

(Novell)

PERSIDAL-2 Tab. 2 mg

(Mersifarma)

RIZODAL Tab. 1,2,3 mg

(Guardian Pharmatama)

11 Clozapine CLOZARIL Tab. 25 mg 25 - 100 mg/h

(Novartis) 100 mg

12 Quetiapine SEROQUEL Tab. 25 mg 50 - 400 mg/h

(Astra Zeneca) 100 mg

200 mg

13 Olanzapine ZYPREXA Tab. 5 mg 10 - 20 mg/h

(Eli Lilly) 10 mg

Page 3: OBAT ANTIPSI ASLI.docx

OBAT ANTI-DEPRESI___________________________________

Sinonim : THYMOLEPTICS, PSYCHIC ENERGIZERS, ANTI DEPRESSANTS, ANTI DEPRESAN.

Obat Acuan : Amitriptyline.

SEDIAAN OBAT ANTI-DEPRESI dan DOSIS ANJURAN(yang beredar di Indonesia menurut IIMS Vol. 30 – 2001)

No. Nama Generik Nama Dagang Sediaan Dosis Anjuran

1 Amitriptyline AMITRIPTYLINE Drag. 25 mg 75 - 150 mg/h(Indofarma)

2 Amoxapine ASENDIN Tab. 100 mg 200 - 300 mg/h

(Lederle)

3 Tianeptine STABLON Tab. 12,5 mg

25 - 50 mg/h

(Servier)

4 Clomipramine ANAFRANIL Tab. 25 mg 75 - 150 mg/h

(Novartis)

5 Imipramine TOFRANIL Tab. 25 mg 75 - 150 mg/h

(Novartis)

6 Moclobemide AURORIX DTab. 150 mg 300 - 600 mg/h

(Roche)

7 Maprotiline LUDIOMIL Tab. 10 mg 75 - 150 mg/h

(Novartis) 25 mg

50 mg

75 mg

8 Mianserin TOLVON Tab. 10 mg 30 - 60 mg/h

(Organon) 30 mg

9 Opipramol INSIDON Tab. 50 mg 50 - 150 mg/h

(Novartis)

10 Sertraline ZOLOFT Tab. 50 mg 50 - 100 mg/h

(Pfizer)

11 Trazodone TRAZONE Tab. 50 mg 100 - 200 mg/h

(Kalbe) 100 mg

12 Paroxetine SEROXAT Tab. 20 mg 20 - 40 mg/h

(Smith-Kline)

13 Fluvoxamine LUVOX Tab. 50 mg 50 - 100 mg/h

Page 4: OBAT ANTIPSI ASLI.docx

No. Nama Generik Nama Dagang Sediaan Dosis Anjuran

(Solvay Pharma)

14 Fluoxetine PROZAC Cap. 20 mg 20 - 40 mg/h

(Ely Lilly)

NOPRES Caplet 20 mg

(Dexa Medica)

ANDEP Cap. 20 mg

(Medikon)

ANTIPRESTIN Cap. 10-20 m

(Pharos)

COURAGE Tab. 20 mg

(Soho) Caplet 10 mg

KALXETIN Cap. 20 mg

(Kalbe)

15 Citalopram CIPRAM Tab. 20 mg 20 - 60 mg/h

(Lundbeck)

16 Mirtazapine REMERON Tab. 30 mg 15 - 45 mg/h

(Organon)

Page 5: OBAT ANTIPSI ASLI.docx

OBAT ANTI-MANIA_____________________________________

Sinonim : MOOD MODULATORS, MOOD STABILIZERS, ANTIMANICS.

Obat Acuan : Lithium Carbonate.

SEDIAAN OBAT ANTI-MANIA dan DOSIS ANJURAN(yang beredar di Indonesia menurut IIMS Vol. 30 – 2001)

No.

Nama Generik Nama Dagang Sediaan Dosis Anjuran

1 Lithium Carbonate 250-500 mg/h

2 Haloperidol HALDOL Tab. 0,5-2-5 mg 4,5-15 mg/h

(Janssen)

SERENACE Tab. 0,5-1,5-5mg

(Searle) Liq. 2 mg/ml

Amp. 5 mg/ml 5 mg (im) tiap

30 menit, maksimum

45 mg/h.

GOVOTIL Tab. 2-5 mg 4,5-15 mg/h.

(Guardian Ph)

3 Carbamazepine TEWETOL Tab. 200 mg 400-600 mg/h,

(Novartis) 2-3 x perhari

BAMGETOL Caplet 200 mg

(Mersifarma)

4 Valproic Acid DEPAKENE Syr. 250 mg/5 ml

3 x 250 mg/h

(Abbott)

5 Divalproex Na. DEPAKOTE Tab. 250 mg 3 x 250 mg/h

(Abbott)

Page 6: OBAT ANTIPSI ASLI.docx

OBAT ANTI-ANXIETAS__________________________________

Sinonim : PSYCHOLEPTICS, MINOR TRANQUILLIZERS, ANXIOLYTICS, ANTIANXIETY DRUGS, ANSIOLITIKA.

Obat Acuan : Diazepam/Chlordiazepoxide.

SEDIAAN OBAT ANTI-ANXIETAS dan DOSIS ANJURAN(yang beredar di Indonesia menurut IIMS Vol. 30 – 2001)

No.

Nama Generik Nama Dagang Sediaan Dosis Anjuran

1 Diazepam DIAZEPIN Tab. 2-5 m g Oral =(Kimia Farma) 10 - 30 mg/hari

LOVIUM Tab. 2 - 5 mg 2 - 3 x sehari

(Phapros)

MENTALIUM Tab. 2-5-10 mg

(Soho)

PARALIUM Tab. 2 - 5 mg Parenteral

(Prafa) Ampul

10 mg/2 cc i.v./i.m.

PROZEPAM Caplet 2 - 5 mg 2 - 10 mg perkali

(Meprofarm) setiap 3 -4 jam

STESOLID Tab. 2 - 5 mg

(Alpharma) Ampul

10 mg/2 cc

rectal tube < 10 kg/bb = 5 mg

5 mg/2,5 cc > 10 kg/bb =10 mg

10 mg/2,5 cc

TRANKINON Tab. 2 - 5 mg

(Combiphar)

VALIDEX Tab. 2 - 5 mg

(Dexamedica)

VALISANBE Tab. 2 - 5 mg

(Sanbe)

VALIUM Tab. 2 - 5 mg

(Roche) Ampul

10 mg/2 cc

2 Chlordiazepoxide CETABRIUM Drg. 5 - 10 mg 15 - 30 mg/hari

(Soho) 2 - 3 x sehari

ARSITRAN Tab. 5 mg

Page 7: OBAT ANTIPSI ASLI.docx

No.

Nama Generik Nama Dagang Sediaan Dosis Anjuran

(Meprofarm)

TENSINYL Cap. 5 mg

(Medicham)

3 Lorazepam ATIVAN Tab. 0,5-1-2 mg 2-3 x 1 mg/h

(Wyeth)

RENAQUIL Tab. 1 mg

(Fahrenheit)

MERLOPAM Tab. 0,5 - 2 mg

(Mersifarma)

4 Clobazam FRISIUM Tab. 10 mg 2 - 3 x 10 mg1h

(Aventis-Ph)

CLOBAZAM-DM

Tab. 10 mg

(Dexa Medica)

5 Bromazepam LEXOTAN Tab. 1,5 - 3 - 6 mg 3 x 1,5 mg/h

(Roche)

6 Oxazolam SERENAL-10 Drg. 10 mg 2-3 x 10 mg/h

(Sankyo)

7 Clorazepate TRANXENE 5-10

Cap. 5-10 mg 2 - 3 x 5 mg/h

(Kenrose)

8 Alprazolam XANAX Tab. 0,25-0,5-1 mg

3 x 0, 25 - 0,5 mg/h

(Upjohn)

ALGANAX Tab. 0,25-0,5-1 mg

(Guardian-Ph)

CALMLET Tab. 0,25-0,5-1 mg

(Sunthi-Sepuri)

FEPRAX Tab. 0,25-0,5-1 mg

(Ferron)

FRIXITAS Tab. 0,25-0,5-1 mg

(Novell)

9 Prazepam EQUIPAX Tab. 5 mg 2 - 3 x 5 mg/h

(Parke-Davis)

10 Sulpiride DOGMATIL Cap. 50 mg 100 - 200 mg/h

(Soho)

Page 8: OBAT ANTIPSI ASLI.docx

No.

Nama Generik Nama Dagang Sediaan Dosis Anjuran

11 Buspirone BUSPAR Tab. 10 mg 15 - 30 mg/h

(Bristol-Myers)

TRAN-Q Tab. 10 mg

(Guardian-Ph)

XIETY Tab. 10 mg

(Lapi)

12 Hydroxyzine ITERAX Caplet 25 mg 3 x 25 mg/h

(UCB Pharma)

Page 9: OBAT ANTIPSI ASLI.docx

OBAT ANTI-INSOMNIA__________________________________

Sinonim : HYPNOTICS, SOMNIFACIENT, HIPNOTIKA.

Obat Acuan : Phenobarbitol.

SEDIAAN OBAT ANTI-INSOMNIA dan DOSIS ANJURAN(yang beredar di Indonesia menurut IIMS Vol. 30 – 2001)

No.

Nama Generik Nama Dagang SediaanDosis

Anjuran1 Nitrazepam MAGADON Tab. 5 mg dewasa 2 tab.

(Roche) lansia 1 tab.

DUMOLID Tab. 5 mg

(Alpharma)

2 Triazolam HALCION Tab. 0,125 mg dewasa 2 tab.

(Up john) lansia I tab.

Tab. 0, 250 mg

dewasa 1 tab

lansia 1/2 tab.

3 Estazolam ESILGAN Tab. 1 mg 2 mg/malam

(Takeda) Tab. 2 mg

4 Chloral hydrate CHLORALHYDRAT 500

Soft cap

500 mg 2 cap 15' - 30'

(Darya-Varia) sebelum tidur

Page 10: OBAT ANTIPSI ASLI.docx

OBAT ANTI-OBSESIF KONPULSIF_______________________

Sinonim : DRUGS USED IN OBSESSIVE-COMPULSIVE DISORDERS.

Obat acuan : Clomipramine.

SEDIAAN OBAT ANTI-OBSESIF KOMPULSIF dan DOSIS ANJURAN(yang beredar di Indonesia menurut IIMS Vol. 30 – 2001)

No. Nama Generik Nama Dagang Sediaan Dosis Anjuran

1 Clomipramine ANAFRANIL Tab. 25 mg 75 - 200 mg/h(Novartis)

2 Fluvoxamine LUVOX Tab. 50 mg 100 - 250 mg/h

(Solvay Pharma)

3 Sertraline ZOLOFT Tab. 50 mg 50 - 150 mg/h

(Pfizer)

4 Fluoxetine PROZAC Cap. 20 mg 20 - 80 mg/h

(Eli Lilly)

NOPRES Caplet

20 mg

(Dexa Modica)

ANDEP Cap. 20 mg

(Medikon)

ANTIPRESTIN Cap. 10 - 20 mg

(Pharos)

COURAGE Tab. 20 mg

(Soho) Caplet

10 mg

KALXETIN Cap. 20 mg

(Kalbe)

5 Paroxetine SEROXAT Tab. 20 mg 40 - 60 mg/h

(Smith-Kline)

6 Citalopram CIPRAM Tab. 20 mg 40 - 60 mg/h

(Lundbeck)

Page 11: OBAT ANTIPSI ASLI.docx

OBAT ANTI-PANIK______________________________________

Sinonim : DRUGS USED IN PANIC DISORDERS.

Obat Acuan : Imipramine.

SEDIAAN OBAT ANTI-PANIK dan DOSIS ANJURAN(yang beredar di Indonesia menurut IIMS Vol. 30 – 2001)

No. Nama Generik Nama Dagang Sediaan Dosis Anjuran

1 Imipramine TOFRANIL Tab. 25 mg 75 -150 mq/h(Novartis)

2 Clomipramine ANAFRANIL Tab. 25 mg 75 -150 mg/h

(Novartis)

3 Alprazolam XANAX Tab 0,25 mg 2 - 4 mg/h

(Upjohn) 0,50 mg

1,00 mg

4 Moclobemide AURORIX Tab. 150 mg 300 - 600 mg/h

(Roche)

5 Sertraline ZOLOFT Tab. 50 mg 50 - 100 mg/h

(Pfizer)

6 Fluoxetine FROZAC Cap. 20 mg 20 - 40 mg/h

(Eli Lilly)

NOPRES Caplet 20 mg

(Dexa Modica)

ANDEP Cap 20 mg

(Medikon)

ANTIPRESTIN Cap 10-20 mg

(Pharos)

COURAGE Tab 20 mg

(Soho) Caplet 10 mg

KALXETIN Cap 20 mg

(Kalbe)

7 Parocetine SEROXAT Tab. 20 mg 20 - 40mg/h

(Smith-Kline)

8 Fluvoxamine LUVOX Tab. 50 mg 50 -100 mg/h

Page 12: OBAT ANTIPSI ASLI.docx

(Solvay Pharma)

9 Citalopram CIPRAM Tab 20 mg 20 - 40 mg/h

(Lundbeck)

Page 13: OBAT ANTIPSI ASLI.docx

OBAT UNTUK MENGATASI SINDROM EKSTRAPIRAMIDAL ET. CAUSA OBAT ANTI-PSIKOTIK TIPIKAL_______________________________________________

No. Nama Generik Nama Dagang Sediaan Dosis Anjuran

1. Trihexyphenidyl

ARTANE Kaplet. 2 mg 5 – 15 mg/hr

ARKINE

HEXYMER-2

2. Sulfas Atropine CimetidineHydrochloride

Amp. 0.25 mg1 ml

0.25 – 0.5 mg/hr

Fentanyl citrate

BENADRYL CAPS Kaplet. 25 mg 100 – 300 mg/hr

3. Difenhidramine OTEDE 50 mg

SIDIADRYL Amp. 50 mg 40 - 400 mg

ARCODRYL

Page 14: OBAT ANTIPSI ASLI.docx

PSIKOTROPIK

Penguji:dr. Lahargo Kembaren, Sp.KJ

Pembimbing :Dr. Djunaedi, Sp.KJ

Disusun oleh :

Refta Hermawan Laksono S030.07.211

KEPANITERAAN KLINIK ILMU KESEHATAN JIWARUMAH SAKIT JIWA Dr. H. MARZOEKI MAHDI

PERIODE 22 JULI 2013 s/d 24 AGUSTUS 2013FAKULTAS KEDOKTERANUNIVERSITAS TRISAKTI

JAKARTA2013

Page 15: OBAT ANTIPSI ASLI.docx

LAPORAN HOME VISIT

Penguji:dr. Lahargo Kembaren, Sp.KJ

Pembimbing :Dr. Djunaedi, Sp.KJ

Disusun oleh :

Refta Hermawan Laksono S030.07.211

KEPANITERAAN KLINIK ILMU KESEHATAN JIWARUMAH SAKIT JIWA Dr. H. MARZOEKI MAHDI

PERIODE 22 JULI 2013 s/d 24 AGUSTUS 2013FAKULTAS KEDOKTERANUNIVERSITAS TRISAKTI

JAKARTA2013

Page 16: OBAT ANTIPSI ASLI.docx

LAPORAN KUNJUNGAN RUMAH (HOME VISITE)

I. LATAR BELAKANG

Untuk memajukan dan meningkatkan mutu dan pelayanan kesehatan jiwa pada

masyarakat, maka perlu adanya kerjasama antara petugas kesehatan dan anggota keluarga

pasien yang sedang menjalani pengobatan, untuk itu perlu diikutsertakan dalam program

perawatan pasien baik di rumah maupun dirumah sakit. Hal ini sangat penting, bahwa pasien

mengalami gangguan mental tidak selamanya dirawat di rumah sakit jiwa. Dalam hal ini

peran aktif keluarga dituntun guna mengoktimalkan pasien untuk mandiri, meningkatkan

pemenuhan kehidupan sehari-hari. Pemberian informasi dan edukasi kepada keluarga serta

memperdayakan keluarga dalam merawat pasien di rumah merupakan tujuan dalam

pelaksanaan kunjungan rumah (home visite).

II. PELAKSANAAN

Waktu pelaksanaan : Sabtu, 17 Agustus 2013 pukul 13.00 WIB

Penanggungjawab : Ny. Nani (ibu kandung pasien)

Alamat : Kp. Bulak barat RT 01/01, Kedaung, Kota Tangerang Selatan.

Nama : Tn. M

Jenis kelamin : Laki-laki

Usia : 36 tahun

Tempat, tanggal lahir : 15 Maret 1977

Agama : Islam

Suku : Betawi

Pendidikan : SD

Pekerjaan : tidak bekerja

Status pernikahan : Belum menikah

Alamat : Kp. Bulak Barat RT 01/01, Kedaung, Kota Tangerang Selatan.

Diantar oleh : Tetangga ( Tn. Rohib )

Masuk IGD Psikiatri : 13 Juli 2013

Ruangan : Ruang Antareja

Diagnosis : Skizofrenia Paranoid

Page 17: OBAT ANTIPSI ASLI.docx

IV. TUJUAN KUNJUNGAN RUMAH KLIEN

1. Untuk mengetahui keadaan pasien di rumah sehingga dapat diperoleh data dari

keluarga dan menemukan faktor-faktor pencetus

2. Untuk melengkapi dan mengenai perjalanan gangguan jiwa yang dialami

pasien.

3. Memberi konseling tentang kesehatan jiwa pada pasien pada keluarga pasien

dan penduduk yang diwakili bapak RT.

V. GENOGRAM

Keterangan :

: : pria : wanita

: Tinggal Serumah : Mengalami gangguan

jiwa

: Pasien : Pria (meninggal)

: Bercerai : Wanita (meninggal)

Page 18: OBAT ANTIPSI ASLI.docx

VI. INTERVENSI

Memberikan penyuluhan kesehatan keluarga tentang perawatan pasien selama di rumah :

1. Menjelaskan tetang penyakit pasien dan menganjurkan agar keluarga

mendukung penuh program pengobatan yang akan dijalani pasien.

2. Menganjurkan melakukan aktivitas sesuai dengan kemampuan pasien.

3. Menganjurkan menjalankan ibadah sesuai dengan keyakinan pasien.

4. Menganjurkan melibatkan pasien dalam setiap kegiatan di keluarga dan

lingkungan.

5. Memberikan edukasi mengenai pentingnya minum obat secara teratur dan

kontrol ke dokter, serta kemungkinan-kemungkinan yang dapat terjadi bila

pasien putus obat.

VI. EVALUASI

Penerimaan keluarga: Keluarga kooperatif dalam memperjelaskan riwayat

perjalanan gangguan pasien dan keluarga sangat menerima petugas kunjungan

rumah.

Hasil penyuluhan kesehatan kesehatan keluarga : Keluarga dapat menerima

dan memahami mengenai pentingnya berobat jalan serta minum obat secara

teratur.

VII. LAMPIRAN KUNJUNGAN RUMAH

A. Form ADL terlampir

B. Surat tugas terlampir