Metro Banjar edisi cetak Kamis, 13 Juni 2013

16
Eceran Rp 2.000 Langganan Rp 55.000 http://metrobanjar.banjarmasinpost.co.id NO 4.666 TAHUN XIII ISSN 0215-2987 16 Halaman KAMIS 13 JUNI 2013 LIHUM NET KEPALA AMAT LALI RETAK Polisi Bongkar Kuburan di Karangan Putih MARTAPURA - M Rahmatullah alias Amat Lali (34), yang meninggal 2 Juni 2013 lalu, jadi perhatian serius Polres Ban- jar. Rabu (12/6) siang, makam warga Jalan Pangeran Abdurahman Kelurahan Kera- ton, Martapura Kota itu dibongkor. Hasil sementara, ditemukan keretakan pada tengkorak kepala Amat Lali. Pemakaman Umum Karangan Putih di Kelurahan Keraton, Martapura Kota yang biasanya sunyi mendadak ramai, sekitar pukul 10.15 Wita. Sejumlah warga berduyun-duyun ke pemakaman itu, be- gitu melihat puluhan anggota Polres Banjar berjaga-jaga di tempat ter- sebut. Puluhan pasang mata terus mengikuti aktivitas polisi di makam tersebut, ter- masuk saat polisi memasang garis polisi di sekitar makam M Rahmatullah alias Amat Lali (34). Setelah police line terpasang, sejumlah anggota Polres Banjar yang terdiri atas Satreskrim dan Unit Inafis berkumpul di makam Amat Lali. Tak beberapa lama, rombongan Biddokes Polda Kalsel yang dipimpin Kabid- dokes Polda Kalsel, AKBP Hery W datang dan langsung menuju makam Amat Lali. Sejurus kemudian, pekerja penggali makam langsung memulai pekerjaanya mem- bongkar makam Amat Lali itu. BERSAMBUNG KE HAL 8 BERSAMBUNG KE HAL 8 Hantaman Benda Tumpul AUTOPSI mayat Amat Lali, yang dilakukan dan dipimpin oleh Kabiddo- kes Polda Kalsel, AKBP Hery W, di kamar mayat RSUD Ratu Zalecha Martapura, berjalan lancar. Didampingi personel Inafis dan penyidik Satreskrim Polres Banjar, tim Biddokes Polda Kalsel melakukan Wakili Kalsel di FLS2N Tingkat Nasional EMPAT hari lagi, Tika Jayanti Purba bakal berangkat ke Medan, Sumatera Utara. Dia akan mengikuti Festival Lomba Seni Siswa Nasional (FLS2N) SMA tingkat nasional 2013. Dia akan mewakili Kalsel di BERSAMBUNG KE HAL 8 Kapolres Pun Ronda Bareng Redam Isu Siluman Kera di Sungai Rangas MARTAPURA - Isu munculnya siluman kera sudah tidak mengusik ketenangan warga Desa Sungai Rangas Hambuku. Meski demikian, Kapolres Banjar, AKBP Wahyu Dwi Ariwibowo, tetap melakukan langkah-langkah pencegah agar isu tersebut muncul lagi. Langkah pencegahan yang diambil Kapol- BERSAMBUNG KE HAL 8 Antisipasi Akting Dewa Laut BERSAMBUNG KE HAL 8 Suara Suporter Terima Kasih Salahudin TERIMA TERIMA TERIMA TERIMA TERIMA kasih bang salahudin atas racikan permainan dngn persidapon td itu. Ulun bangga lwn pian hidup barit0 ku. By iyan lasman. 0896920026 0896920026 0896920026 0896920026 089692002641 Jangan Euforia Berlebihan LANJUTKAN LANJUTKAN LANJUTKAN LANJUTKAN LANJUTKAN tren positf..ingt jgn uefhoria brlbihan ddpan msuh lbih brat siap mhdang ttp smnngt juang optmis prtdingan slnjutx bsa dpt poin sasah lakasi novie khemintinks landasan ulin. 082350579669 082350579669 082350579669 082350579669 082350579669 Baca juga Hal 4 PASUKANBarito Pute- ra telah menginjakkan kaki di Kabupaten Sorong, Papua, Rabu (12/6). Mekan Nasi- rov dan kawan-kawan di- jadwalkan menghadapi Persiram Raja Ampat, Sabtu (15/6). Misi meraih minimal satu poin diusung tim besutan Salahudin tersebut pada laga lanjutan Indonesia Super League (ISl) 2012/ 2013 di Stadion Wombik, Sorong. KAPOLRES KAPOLRES KAPOLRES KAPOLRES KAPOLRES Banjar, AKBP Wahyu Dwi Ariwibowo, ronda bareng dengan warga Sungai Rangas Hambuku. ISTIMEWA Lestari 01 Diamankan di Sungai Barito BERSAMBUNG KE HAL 8 BANJARMASIN - Sebuah kapal jenis self propelled oil barge (SPOB) diamankan petugas patroli Kantor Syahbandar dan Otoritas Pelabuhan (KSOP) Banjarmasin, saat melintas di Perairan Sungai Barito depan Muara Aluhaluh, Rabu (12/6) pukul 10.00 Wita. Kapal Lestari 01 yang dinakhodai Ebit Aziz BPOST GROUP/AYA SUGIANTO BPOST GROUP/RENDY NICO POLISI POLISI POLISI POLISI POLISI membongkar kuburan M Rahmatullah alias Amat Lali (34), yang meninggal dan dikubur 2 Juni 2013 lalu. KAPAL KAPAL KAPAL KAPAL KAPAL Lestari 01 ini kedapatan membawa 20 ton solar ilegal di Perairan Sungai Barito, Rabu (12/6). Ujang Berhasil Diringkus Tiga Tahanan Lompat dari Mobil BANJARBARU - Tiga orang tahanan Lapas Anak Klas II A Martapura berhasil melarikan diri dengan cara melompat dari mobil tahanan, Rabu (12/6). Mereka adalah Wahyudin alias Udin (37), Yusuf alias Marcel (32) dan Syaiful Bahri alias Ujang (35). Dari ketiga tahanan itu, hanya Syaiful Bahri alias Ujang yang berhasil ditangkap kembali. Informasi didapat, Wahyudin, Yusuf dan Syaiful usai menjalani persidangan di PN Banjarbaru. Sidangnya sendiri berjalan lancar, begitu juga saat petugas BERSAMBUNG KE HAL 8 ISTIMEWA Marcel Marcel Marcel Marcel Marcel ISTIMEWA Udin Udin Udin Udin Udin DOK BPOST GROUP 1306/M1

description

Metro Banjar NO 4.666 TAHUN XIII ISSN 0215-2987

Transcript of Metro Banjar edisi cetak Kamis, 13 Juni 2013

Eceran Rp 2.000 Langganan Rp 55.000 http://metrobanjar.banjarmasinpost.co.id NO 4.666 TAHUN XIII ISSN 0215-298716 Halaman KAMIS 13 JUNI 2013

LIHUM

NET

KEPALA AMAT LALI RETAK■ Polisi Bongkar Kuburan di Karangan PutihMARTAPURA - M Rahmatullah aliasAmat Lali (34), yang meninggal 2 Juni2013 lalu, jadi perhatian serius Polres Ban-jar. Rabu (12/6) siang, makam warga JalanPangeran Abdurahman Kelurahan Kera-ton, Martapura Kota itu dibongkor. Hasilsementara, ditemukan keretakan padatengkorak kepala Amat Lali.

Pemakaman Umum Karangan Putihdi Kelurahan Keraton, Martapura Kotayang biasanya sunyi mendadak ramai,sekitar pukul 10.15 Wita. Sejumlah wargaberduyun-duyun ke pemakaman itu, be-gitu melihat puluhan anggota PolresBanjar berjaga-jaga di tempat ter-

sebut.Puluhan pasang mata terus mengikuti

aktivitas polisi di makam tersebut, ter-masuk saat polisi memasang garis polisidi sekitar makam M Rahmatullah aliasAmat Lali (34).

Setelah police line terpasang, sejumlahanggota Polres Banjar yang terdiri atasSatreskrim dan Unit Inafis berkumpul dimakam Amat Lali.

Tak beberapa lama,rombongan Biddokes PoldaKalsel yang dipimpin Kabid-dokes Polda Kalsel, AKBPHery W datang dan langsung

menuju makam Amat Lali. Sejuruskemudian, pekerja penggali makamlangsung memulai pekerjaanya mem-

bongkar makam Amat Lali itu.

BERSAMBUNG KE HAL 8

BERSAMBUNG KE HAL 8

Hantaman Benda TumpulAUTOPSI mayat Amat Lali, yang

dilakukan dan dipimpin oleh Kabiddo-kes Polda Kalsel, AKBP Hery W, di kamarmayat RSUD Ratu Zalecha Martapura,berjalan lancar.

Didampingi personel Inafis danpenyidik Satreskrim Polres Banjar, timBiddokes Polda Kalsel melakukan

■ Wakili Kalsel di FLS2NTingkat Nasional

EMPAT hari lagi, Tika Jayanti Purbabakal berangkat ke Medan, SumateraUtara. Dia akan mengikuti Festival LombaSeni Siswa Nasional (FLS2N) SMA tingkatnasional 2013. Dia akan mewakili Kalsel di

BERSAMBUNG KE HAL 8

Kapolres Pun Ronda Bareng■ Redam Isu Siluman

Kera di Sungai RangasMARTAPURA - Isu munculnya siluman kerasudah tidak mengusik ketenangan warga DesaSungai Rangas Hambuku. Meski demikian,Kapolres Banjar, AKBP Wahyu Dwi Ariwibowo,tetap melakukan langkah-langkah pencegahagar isu tersebut muncul lagi.

Langkah pencegahan yang diambil Kapol-

BERSAMBUNG KE HAL 8

Antisipasi AktingDewa Laut

BERSAMBUNGKE HAL 8

Suara SuporterTerima Kasih Salahudin

TERIMATERIMATERIMATERIMATERIMA kasih bang salahudin atas racikanpermainan dngn persidapon td itu. Ulun banggalwn pian hidup barit0 ku. By iyan lasman.

089692002608969200260896920026089692002608969200264444411111

Jangan Euforia BerlebihanLANJUTKANLANJUTKANLANJUTKANLANJUTKANLANJUTKAN tren positf..ingt jgn

uefhoria brlbihan ddpan msuhlbih brat siap mhdang ttpsmnngt juang optmisprtdingan slnjutx bsa dptpoin sasah lakasi noviekhemintinks landasan ulin.

082350579669082350579669082350579669082350579669082350579669

Baca juga Hal 4

PASUKAN Barito Pute-ra telah menginjakkan

kaki di KabupatenSorong, Papua, Rabu(12/6). Mekan Nasi-

rov dan kawan-kawan di-jadwalkan menghadapi PersiramRaja Ampat, Sabtu (15/6).

Misi meraih minimal satupoin diusung tim besutan

Salahudin tersebut padalaga lanjutan Indonesia

Super League (ISl) 2012/2013 di Stadion Wombik,

Sorong.

KAPOLRESKAPOLRESKAPOLRESKAPOLRESKAPOLRESBanjar,AKBPWahyu DwiAriwibowo,rondabarengdenganwargaSungaiRangasHambuku.

ISTIMEWA

■ Lestari 01 Diamankandi Sungai Barito

BERSAMBUNG KE HAL 8

BANJARMASIN - Sebuah kapaljenis self propelled oil barge (SPOB)diamankan petugas patroli Kantor

Syahbandar dan Otoritas Pelabuhan(KSOP) Banjarmasin, saat melintas diPerairan Sungai Barito depan MuaraAluhaluh, Rabu (12/6) pukul 10.00 Wita.Kapal Lestari 01 yang dinakhodai Ebit Aziz

BPOST GROUP/AYA SUGIANTO

BPOST GROUP/RENDY NICO

POLISIPOLISIPOLISIPOLISIPOLISI membongkar kuburan M Rahmatullah aliasAmat Lali (34), yang meninggal dan dikubur 2 Juni2013 lalu.

KAPALKAPALKAPALKAPALKAPAL Lestari01 ini kedapatanmembawa 20ton solar ilegaldi PerairanSungai Barito,Rabu (12/6).

Ujang BerhasilDiringkus

■ Tiga Tahanan Lompat dari MobilBANJARBARU - Tiga orang tahananLapas Anak Klas II A Martapura berhasilmelarikan diri dengan cara melompat darimobil tahanan, Rabu (12/6). Merekaadalah Wahyudin alias Udin (37), Yusufalias Marcel (32) dan Syaiful Bahri aliasUjang (35). Dari ketiga tahanan itu,hanya Syaiful Bahri alias Ujang yangberhasil ditangkap kembali.

Informasi didapat, Wahyudin, Yusufdan Syaiful usai menjalani persidangandi PN Banjarbaru. Sidangnya sendiriberjalan lancar, begitu juga saat petugas

BERSAMBUNG KE HAL 8

ISTIMEWA

MarcelMarcelMarcelMarcelMarcel

ISTIMEWA

UdinUdinUdinUdinUdin

DOK BPOST GROUP

1306/M1

Banjarbaru HighlightKAMIS 13 JUNI 20132 Metro Banjar

BANJARBARU - Meski PenerimaanPeserta Didik Baru (PPDB) terbukasecara online di Kota Banjarbaru barudigelar hari ini, Kamis (13/6) namundipastikan sekitar 1.486 pelajar tidakbisa masuk ke sekolah negeri atauharus ke sekolah swasta.

Terbatasnya daya tampung se-kolah menengah atas berstatusnegeri, atau tidak seimbang denganjumlah lulusan pelajar SMP yangmenjadi penyebab.

Sebanyak 3.066 pelajar lulusanSMP/MTs di Kota Banjarbaru harusberebut kursi yang tersedia di delapanSMA/SMK/MA Negeri di Banjarbaru.Dalam pelakasanaan PPDB onlinekali ini, kursi yang ditawarkan hanyasebanyak 1.580 kursi. Selebihnya,siswa harus rela menempuh pen-didikan di bangku sekolah swasta.

Meski demikian pra siswa yangtak tertampung di sekolah swastatidak perlu berkecil hati. Kasi Kuriku-lum Dinas Pendidikan (Disdik) KotaBanjarbaru, Simon, meyakinkanbahwa sekolah swasta di Kota Ban-jarbaru tidak kalah dengan sekolahnegeri.

Menurut dia, memang benarpada PPDB Online yang akan digelarserentak itu menyediakn sebanyak1.580 kursi. Sedangkan, jumlahsiswa lulusan baik SMP maupunMTs di Banjarbaru berjumlah 3.066siswa. Masih ada separuhnya, yangtidak bisa masuk dalam jatah kursi

1.486 SISWA TERPAKSAKE SEKOLAH SWASTA

di Banjarbaru tidaklah kalah denganyang negeri apalagi untuk sekolahkejuruan.

Dia pun, menyarankan siswayang ingin mendapatkan peluangkerja yang lebih besar untuk memilihmelanjutkan ke sekolah kejuruan.

Menurut dia, bisa dilihat ba-gaimana anak-anak sekolah kejuruanmampu membuat beragam produkkerajinan termasuk di antaranyakain sasirangan. Kemudian, anak-anak dijurusan perhotelan jugamemiliki peluang lebih untuk bekerjaseiring dengan tumbuhnya per-hotelan di Kota Idaman.

Kemudian ada juga jurusandesain audio visual, terang dia,lulusan dari jurusan ini bisa mem-buat desain-desain visual. Setelahlulus, dia bisa bekerja membukalapangan usaha sendiri atau ber-kelompok atau ikut orang lain.

Ia tidak menyalahkan siswa yangingin kuliah, Tapi, menurut diasekolah kejuruan memiliki peluangkerja yang lebih besar.

“Contohnya tadi, ada sekolah ke-juruan mekanik alat berat di provinsiini tenaga keterampilan mekanik alatberat ini sangat dibutuhkan baikdiperkebunan sawit maupun batu-bara. Ada juga, kejuruan penerbangansangat berpeluang lulusannya inidiperlukan untuk kru penerbanganyang di Kalsel makin padat tingkatpenerbangannya,” ungkap Ogi. (wid)

Melihat darihasil UN inisiswa tidak

perlu khawatirmemilih

sekolah swastaS IMONSIMONSIMONSIMONSIMON

Kasi KurikulumDisdik Banjarbaru

yang tersedia di PPDB Online.“Sekitar 1.500 siswa ini bisa

masuk ke sekolah swasta,” ungkapSimon, Rabu (12/6).

Menurut dia, sekolah swasta diBanjarbaru tidak kalah dengansekolah negeri terutama untuk se-kolah kejuruan. Indikasinya, bisadilihat dari hasil UN kemarin. Tigaperingat terbaik nilai UN SMK justrudatang dari sekolah swasta yakniSMK Telkom Sandy Putra, SMKBorneo Lestari serta SMK YPK.

Sedangkan SMA masih didomi-niasi sekolah negeri yakni SMAN 1,SMAN 3 serta SMA Nurul HikmahPalam.

“Melihat dari hasil UN ini siswatidak perlu khawatir memilih sekolahswasta,” ungkap dia.

Senada juga diungkapkan WakilWali kota Banjarbaru Ogi FajarNuzuli. Menurut dia, sekolah swasta

Ingin LangsungBekerja

EMPAT siswa alumni SMP Muhamadiyah,yakni Yogi, Heri, Anjas dan Deni mulai me-nentukan masa depannya. Mereka memilihmasuk ke SMK PGRI I.

Keempat pelajar ini punya alasan yang sangatjelas sehinga memiliki SMK PGRI 1 sebagaipilihan, yakni bekerja. Di sekolah kejuruan PGRIsatu-satunya di Banjarbaru yang baru tahun iniberdiri menawarkan jurusan mekanik alat berat.

“Iya, kami tertarik dengan jurusannya.Karena, di sini kan banyak perusahaan sawitbanyak tambang batu bara. Mereka pastimemerlukan keahlian kami saat lulus nanti.Pokoknya, kita ingin kerja,” terang Heri dankawan-kawannya.

Selain keempat siswa ini, juga terdapat siswadari SMPN 6 Banjarbaru serta SMPN 4 banjar-baru. Semua beralasan sama.

Di stand pameran pendidikan yang diikuti24 sekolah baik negeri maupun swasta di KotaBanjarbaru ini, sekolah kejuruan swasta kemarinlangsung mendapatkan anak didik. Tidak sedikit,mereka yang memanfaatkan pameran pendidikanini untuk mendaftar di sekolah swasta.

“Iya, kita nggak repot lagi datang danmemilih sekolah yang kita inginkan. Sepertinya,SMK sekarang ini lebih menjanjikan pe-kerjaan,” kata Ramadhan lulusan SMPN 9banjarbaru yang mendaftar di SMK GarudaMahadhika. (wid)

BANJARBARU - Kondisi JalanGuntungmanggis yang jauhdari layak kembali mengakibat-kan pengendara mengalamicelaka. Kali ini bukan lagiwarga biasa yang mengalamikecelakaan, melainkan LurahGuntungmanggis, Indra Putra.

Kecelakaan itu terjadi, Se-lasa (11/6) siang itu meng-akibatkan lurah yang tinggal diKompleks Benawa Raya ini,mengalami patah tulang bahukanan serta keluar darah ditelinga.

Keponakan Wagub KalselRudy Resnawan, atau anakkandung mantan bupati Ba-tola, Edy Sukarma ini langsung

Bahu Lurah Guntungmanggis Patahdilarikan ke IGD RSUD Banjar-baru. Namun, karena meng-alami luka parah Indra di bawake RS Sari Mulia. Malam sekitarpukul 20.00 Wita, Indra lang-sung menjalani operasi pema-sangan pen di bahunya yangpatah.

Camat Landasan Ulin, MNazmi, mengatakan, Indrasudah menjalani operasi pe-masangan pen menyambungtulang yang patah. Memang,ada keluar darah di telingatetapi karena Kondisi Indrasadar sehingga belum dilaku-kan CT scan.

Mungkin, setelah operasibaru nanti di CT scan untuk

memastikan keadaan kepalaIndra. Saat ini, kondisi Lurahsudah sadar. Keluhan Lurah,hanya berdengung di telinga.“Untungnya saat kejadianLurah mengenakan helm. Soal-nya, pengendara yang me-nabraknya cukup kencang,”ungkap dia.

Disingggung mengenaikondisi jalan yang hingga kinibelum diperbaiki, ia mengakui,kondisi jalan sekarang inimemang membuat warga me-langgar menggunakan jalurjalan yang rusak apalagi tidakmungkin petugas terus mene-rus menjaga disana.

Tahun ini, sebenarnya pe-

ngaspalan Jalan Guntung Ma-nggis sudah termasuk dalamanggaran pengaspalan. Hanyatinggal, waktu pelaksanaanyasaja yang tinggal menungguwaktu.

“Kita berharap pekerjaanpengaspalan jalan setempatbisa dipercepat karena sudahbanyak korban jatuh disanaterakhir malah Lurah yangmenjadi korbannya,” ungkapdia.

Terkait kondisi jalan itu,Ketua RT 19 Abdulah mengakusudah berulang kali wargameminta agar jalan di GuntungManggis ini diperbaiki bahkansaking kesalnya karena tidak

kunjung ada perhatian pe-merintah warga menanampohon pisang di jalan.

Kondisi jalan yang rusakdisebelah kiri atau timur me-dian menyebabkan warga yanghendak masuk ke GuntungManggis sebagian besar me-milih jalur kanan atau jaluryang digunakan untuk keluar.Akibatnya, jalan setempatkerap terjadi kecelakaan lalu-lintas. “Terakhir kemarin malahpak lurah yang mendi kor-bannya. Makanya, kami ber-harap perbaikan Jalan Gun-tungmanggis ini bisa di-perbaiki,” ucap dia (wid)

BANJARBARU - Pasar Wadai Ramadan yang digelar PemkoBanjarbaru dan bekerjasama dengan BPost Group memang masihsebulan lagi, namun sudah sangat menarik minat parapedagang.

Sebagai bukti, hari pertama pendaftaran pedagang di PasarWadai ramadai 1434 H ini, telah diserbu pedagang. Merekaberamai-ramai datang ke Kantor Disbudparpora Banjarbarudan memesan tempat atau menjadi bagian dalam Pasar WadaiRamadan nanti.

Kemarin, Rabu (12/6) puluhan pedangan sudah terdaftardi pendaftaran pasar wadai yang dilangsungkan di depankantor Disbudparpora dekat gedung DPRD Banjarbaru. Satu di antarannya adalah Mak Sukir. Ia langsung pesantempat yang strategis untuk pemesaan stand atau lapak.

“Aku mau di depan kursus itu mas. Makannya aku cepat-cepat pesan tempat. Ngalih kena kalau nggak dipesan dulu,”ujar dia.

Sementara itu, event organizer pasar wadai, Adolfmengatakan sudah ada sekitar 30 yang sudah mendaftarstand untuk pasar wadai.

“Tapi warga sudah mulai memesan karena untukmenentukan pemesanan tempat,” ujarnya. Persiapan-persiapan sudah dimulai menjelang. Pen-daftaran dibuka Rp 600.000 per tempat selama satu bulan.

Lokasinya, ditentukan yang lama. Yakni di Jalan TamanGembira Barat, Banjarbaru. Target diperkirakan sampai lebih dari 100 lebih pemesantempat. “Kalau dulu 96. Jadi kami sengaja tambah dengantarget 124,” ujar Adolf.

Dia mengatakan, dipastikan nantinya ramai denganwarga yang ingin membeli kue untuk berbuka puasa. Stand-stand nantinya disiapkan oleh panitia di Jalan Taman GembiraBarat, Banjarbaru. Itu dalam menyemarakkan suasanaRamadan. Event pasar wadai Kota Banjarbaru 1434 H nanti itu,sambungnya menghadirkan berbagai macam dagangan.

Seperti tersedianya stand masakan khas Banjar, Kue khasBanjar yang cocok sebagai hidangan berbuka puasa.

“Jadi sebenarnya yang disajikan di pasar Ramadhan iniberagam, tidak sekadar masakan atau kua khas Banjar,sembako tetap juga ada pameran produk kerajinan dan produkotomotif,” jelas dia. (lis)

Mak SukirPesan Tempat

BANJARMASIN POST GROUP/HARI WIDODO

PARAHPARAHPARAHPARAHPARAH - Kondisi Jalan di Guntungmanggis yang rusak parah danperlu perbaikan secepatnya, Rabu (12/6).

BPOST GROUP/DOK

WADAIWADAIWADAIWADAIWADAI - Pasar Wadai Ramadan 1434 H di Banjarbaru sudahdiramaikan pedagang yang berdatangan mendaftar danmemesan tempat untuk meramaikan kegiatan selamaRamadan.

BANJARMASIN POST GROUP/APUNK

PPPPPAMERANAMERANAMERANAMERANAMERAN - Sejumlah pelajar lulusan SMP dan MTs di Banjarbaru melihat pameran pendidikan di Banjarbaru, Rabu (12/6). Pameran pendidikan ini digelar seharisebelum dilaksanakan Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) sistem online se-Kota Banjarbaru.

1306/M2

Martapura WatchKAMIS 13 JUNI 2013 3Metro Banjar

Siswa SMPN 4 Arak Piala AdiwiyataMARTAPURA - Ratusan pelajarberbaur bersama guru SMPN 4Martapura berjejer dari tepiJalan A Yani km 7,5 di GangSaadah 3 hingga ke halamansekolah mereka. Barisan parasiswa pada Rabu (12/6) pai itumencapai sekitar 300 meter.Mereka semua menunjukkanraut muka bahagia.

Mengenakan seragam leng-kap, seluruh murid tersebutmenunggu sebuah piala yangselama ini mereka dambakan.

Ratusan murid itu menyam-but Piala Adiwiyata Mandiriyang berhasil diraih sekolahyang berlokasi di KelurahanSungaipering, Kecamatan Mar-tapura Kota.

❏ Harumkan Nama Kalsel di Tingkat NasionalUsai diberikan langsung oleh

Presiden RI, Susilo BambangYudhoyono kepada Kepala SM-PN 4 Martapura, Arsyad diJakarta, Piala Adiwiyata Mandiriitu langsung dibawa ke sekolah. Penuh rasa bangga, KepalaSMPN 4 Martapura, Arsyad,mengangkat tinggi Piala Adi-wiyata Mandiri yang sudahdiidamkan sejak tiga tahunterakhir. Setelah disambutdengan pengalungan bunga,Piala Adiwiyata Mandiri itulangsung diarak secara bergan-tian oleh seluruh murid yangsudah berjejer.

Arak-arakan piala tersebutdilakukan sampai ke dalamsekolah dan kemudian ditaruh

di halaman. Sebagai bentukluapan kegembiraan, seluruhkelas pun berfoto secara ber-gantian terhadap Piala Adiwi-yata Mandiri itu. “Kami bangga telah meraihPiala Adiwiyata Mandiri ini. Inikarena cuma sekolah kami yangdapat se-Kalsel,” ucap KetuaOSIS SMPN 4 Martapura, Fah-rizal Effendy (16). Siswa kelas VIII itu menga-ku telah melakukan berbagaikegaiatan dukungan demi bisamendapatkan Piala AdiwiyataMandiri yang cuma didapatoleh 120 sekolah di seluruh In-donesia itu. “Kami sering ikut menjagakebersihan, seperti drainase,

memungut sampah di hala-man. Bahkan kami ikut mem-bersihkan WC juga,” elas dia. Semua yang dilakukan ituterbalas dengan didapatnyaPiala Adiwiyata Mandiri padatahun ajaran 2012-2013 ini. Memang, sejak tiga tahunterakhir SMPN 4 Martapuraterlihat semangat untuk mem-perbaiki perolehan Piala Adi-wiyata perak yang diraih. “Kami ada bentuk tim adi-wiyata dan duta sanitasi. Kamisebagai guru juga coba meng-gerakkan kebersihan kepadamurid. Bentuknya seperti me-nyisihkan waktu selama limamenit sebelum dan sesudahmata pelajaran berlangsung. Itu

untuk memungut sampahyang ada dalam kelas,” ucapRusmiah, wali kelas IX. Kepala SMPN 4 Martapura,Arsyad terus mengumbar se-nyum. Raut kegembiraan ter-lihat jelas dengan berhasildiraihnya Piala AdiwiyataMandiri ini.

“Ini raihan triple bagi kami.Murid lulus 100 persen, datadapodik guru juga 100 persendan meraih Adiwiyata Mandiriini,” ucanya girang. Lebih girang lagi, pihaknyamengklaim didapatnya PialaAdipura bagi Kabupaten Ban-jar juga tak lepas dari peranSMPN 4 Martapura melaluiprogram Adiwiyata. (nic)

BANJARMASIN POST GROUP/RENDY NICKO

ADIWIYADIWIYADIWIYADIWIYADIWIYAAAAATTTTTAAAAA - Para siswa SMPN 4 Martapura mengangkat pialaAdiwiyata sambil disaksikan Kepala SMPN 4 Arsyad (kanan), Rabu(12/6).

MARTAPURA - Kondisi jem-batan gantung di Desa As-tambul Seberang yang kondi-sinya memprihatinkan men-dapat perhatian serius dariDPRD Banjar. Terlebih setelahmengetahui kegunaan jembatangantung tersebut bagi masya-rakat sekitar.

“Kami harap Dinas BinaMarga dan SDA Banjar bisasesegeranya melakukan per-baikan terhadap jembatan ter-sebut,” ucap Wakil Ketua KomisiI DPRD Banjar, Agriyani, Rabu(12/6). Dia mengaku sudah seringmendapat laporan dari ma-syarakat sekitar terkait kondisijembatan gantung yang selingpenahannya putus tersebut. Menurut dia, jembatan ituadalah sarana utama yangdigunakan warga sekitar untukmelintas. Terlebih untuk mem-perpendek jarak agar cepatsampai di daerah seberang.

“Setelah sling penahanputus, jembatannya memangbergoyang saat dilewati. Kadangkalau anginnya kencang, bisagoyang sekali jembatannya,”ujar dia.

Karena hal itulah, dia ber-harap agar ada tindakan cepatatau antisipasi sementara ter-hadap kondisi jembatan itu.Pasalnya, dirinya khawatir akanadanya korban jika dibiarkanterlalu lama. “Saya khawatirnya kalau airsungai itu sedang tinggi danmengenai jembatan. Bisa putuskan?. Semoga jangan sampai

DEWAN TAKUTJEMBATAN PUTUS

terjadi. Ditangani sementarasaja supaya jembatan tidakbergoyang dan bisa dilewati.Jembatan itu punya peran vitalbagi masyarakat sekitar,” harapdia.

Sebagai daerah yang luasdan banyak dilintasi sungai,hingga kini sejumlah jembatangantung banyak didapati di

yang direkomendasi tidak diper-gunakan lagi di antaranya diDesa Dalampagar Ulu, Marta-pura Timur dan di Desa Tung-gulirang, Martapura Kota.

Sedangkan yang kini dalammasa perbaikan dan digantimenjadi rangka baja dilakukandi Desa Bawahanselan, Keca-matan Mataraman.

Seperti diketahi, selama se-minggu terakhir, jembatan gan-tung di Desa Astambul Seberang,Kecamatan Astambul terlihatsepi. Sejumlah warga yangbiasanya selalu menggunakanjembatan tersebut untuk men-yeberang ke daerah sebelah tidaklagi terlihat. Saat ini warga lebih memilihuntuk memutar lewat jalan atautitian yang sebenarnya lebihjauh jaraknya. Namun hal ituharus dilakukan jika tak inginmerasakan kengerian saat me-lintasi jembatan gantung diDesa Astambul Seberang itu.

“Sekitar seminggu lalu selingpenahan jembatan itu putusmas. Sejak saat itu, saat dilewatijembatan ini jadi bergoyang-goyang,” ucap Rizani, wargaDesa Astambul Seberang RT 2.

Menurut dia, keadaan jem-batan itu semakin parah mana-kala melihat kondisi kayu yangada sudah banyak rusak danlapuk. “Masih ada beberapa wargayang nekat melintas, tujuannyaagar lebih cepat sampai. Tapi ituharus pelan-pelan, supayajembatan tidak bergoyang,”ucap dia. (nic)

Ditanganisementara saja

supaya jembatantidak bergoyangdan bisa dilewati.

Jembatan itupunya peran vitalbagi masyarakat

sekitarAGRIYAGRIYAGRIYAGRIYAGRIYANIANIANIANIANI

Anggota DPRD Banjar

Kabupaten Banjar. Di antaranyadi sepanjang aliran SungaiMartapura. Di antaranya diDalampagar hingga ke Lok-buntar, Kecamatan Astambul.

Berdasar catatan Metro Ban-jar, ada sejumlah jembatan yangsudah direkomendasikan DinasBina Marga dan SDA KabupatenBanjar untuk tidak dipergu-nakan lagi. Sebagian sudahditutup dan diberi papan pe-ringatan, sedangkan sebagianlagi dilakukan perbaikan ataudiganti menjadi jembatan rang-ka baja.

Untuk jembatan gantung

◗ Upacara Hari Lingkungan Sedunia 2013 sekaligusPenyambutan Piala Adipura, Adiwiyata Mandiri danBest Effort Kalpataru di Alun-alun Ratu ZalechaMartapura pukul 08.30 Wita

MARTAPURA - Pesta demokrasi yang berlangsung di DesaTambakdanau, Kecamatan Astambul, Rabu (12/6) berakhirdamai. M Kailani terpilih sebagai Pembakal Tambakdanaumenggantikan Hasani dalam pemilihan pembakal yang digelarsiang itu.

Dalam pemilihan yang dibuka langsung Camat AstambulGuti Suryani itu, Kailani meraup 444 suara atau lebih banyak184 suara dibanding calon lainnya, yakni Syolahudin yangmengumpulkan 260 suara. Sedangkan suara tidak sahsebanyak 26 lembar.

“Untuk pemilih yang terdaftar di desa itu semuanya berjum844 dan pemilih yang hadir memberikan hak suaranya berjumlah730 orang atau 86,5 persen,” ujar Sekcam Astambul, Solikin.

Menurut dia, terpilihnya pembakal Tamakdanau itu berartitinggal beberapa desa saja lagi di 2013 ini yang akanmelakukan pemilihan.

“Untuk 2013 ada Desa Tambangan, Sungaialat Banua-anyar Sungaituan, dan Desa Kaliukan. Keempatnya sudahmembentuk paniia pemilihan dan tinggal pelaksanaan.Sebelum Tambakdanau juga telah dilakukan pemilihan di DesaPematangdanau,” ujar dia.

Kecamatan Astambul merupakan kecamatan yangberjarak sekitar 10 kilometer dari Kota Martapura. Kecamatanyang merupakan pecahan kecamatan Mataraman ini terdiriatas 22 desa yang mana mayoritas penduduknya berprofesisebagai petani. (ofy)

MARTAPURA - Beberapa hariini akse dj Jalan Kenanga ataudisamping Alun-alun RatuZalecha tidak bisa dilewatikarena ditutup. Akses menujuPasar Martapura dan Kelu-rahan Jawa ini tertutup pelak-sanaan proyek pintu gerbang. Proyek yang sempat mang-krak pekerjaannya dikarenakansempat ditangani Disbudporaberalih ke Disperkim tersebutmemang kembali dilanjutkan. Namun akibat proyek pintugerbang cukup kokoh itu mem-buat ruas jalan yang jugamenuju ruang terbuka hijau(RTH) Ratu Zalecha ini ter-tutup untuk dilalui pengen-dara roda dua maupun empat.

“Iya nih sempat tertipu.Akses jalannya menjadi lebihjauh. Mestinya diberi tandauntuk alternatif jalan laintersebut,” ucap Sukeri, seorangpengunjung pertokoan Ca-haya Bumi Selamat (CBS),

MARTAPURA - Ssuda setahun lebih Jarmani melakukan pere-kaman e-KTP. Namun hingga kini dia masih menggunakanKTP SIAK. KTP elektronik yang katanya bisa online seluruhIndonesia tersebut belum juga didapatnya.

Ironisnya, dia merupakan seorang perangkat desa diKecamatan Martapura Timur. Pembakal Akarbaru yang di-jabatnya bukan jaminan bisa mendapatkan KTP lebih cepat.

Buktinya dia masih belum juga bisa mendapatkan KTPterbaru. Di satu sisi dia menjadi tidak nyaman kala ditanyakanwarga mengenai e-KTP dikarenakan dia sendiri belummempunyai. “Tapi di sisi lain juga bingung saja kapan KTP saya itu bisadidapat,” jelas Jarmani, Rabu (12/6).

Yang membuat dia heran, manakala istrinya yang samamelakukan perekaman dengan waktu dan hari sama sudahlama menerima KTP. Begitu pula dengan sejumlah keluarganyayang lai sudah tak masalah lagi dengan KTP baru.

“Kapan diterima juga tak ada kepastian. Setiap kali adakabar KTP baru datang dari Jakarta selalu saya cek. Hinggakini belum juga ada didapat,” cetusnya.

Dia meyayangkan tak ada bisa dikonfirmasi di Jakartatersebut dan juga tak didapat penjelasan apakah memangterselip atau tertukar.

“Seandainya dicetak di Martapura saja gampangmenanyakannya. Ini di Jakarta. Coba seperti SIM cukup cetakdi sini saja. Data tetap saja direkam secara nasional,” cetusdia.

Keunikan lain juga dirasakan Rahimah yang tak lain istriCamat Martapura Timur, Amir Hasan yang juga belummengantongi e-KTP. Sementara sang suami sudah lama pulamendapatkan e-KTP.

Amir Hasan pun tak bisa menjelaskan secara persis kenapabisa ada warga yang sudah melakukan perekaman KTPnamun belum didapat E KTP.

Saat ini terdata ada 18 ribu warga Martapura Timur sudahmelakukan perekaman dan 17.600 orang sudah mendapatkanE KTP. Sisanya masih ada 400 orang menunggu kabar dariJakarta. (ris)

Jalan Kenanga Ditutup SementaraKailani Gantikan

Hasani

E-KTP Istri CamatTak Ada Kabar

Rabu (12/6). Akses jalan menuju CBSmemang sudah lazim melewatijalan kenanga. Namun ke-marin, Rabu (12/6) pagi sudahditutup untuk pengerjaan pro-yek pintu gerbang. “Dikerjakan lagi rupanya.Lama tak ada kejelasan dilan-jutkan. Kini terlihat dilanjut-kan,” beber Sukeri. Pintu gerbang megah cukupmenyita perhatian berada di JlA Yani km 40 tak jauh dariperkantoran pemerintah kabu-paten Banjar ditargetkan se-lesai dalam 120 hari kerja. Meniru pintu gerbang ke-makmuran di Prancis memangcukup unik. Namun hiasannyadisesuaikan dengan budaya ba-njar. Masing-masing pilar akanada relief pasar terapung, orangmendulang intan, logo ka-bupaten Banjar dan moto Ban-jar, baiman bauntung batuah. “Jalan ditutup tak lain ber-

tujuan agar tak mencelakai or-ang yang sedang lewat di ba-gian bawah proyek pintu ger-bang. Ditutup sementara sajakarena khawatir ada materialbangunan jatuh dan bisamencelakai pengendar yanglewat,” beber Risqon, KasiPenataan Bangunan Disper-kim Banjar. Ia berharap berharap ma-syarakat bisa dimaklumi sela-ma proyek berlangsung mem-buat jalan kadang harus ditu-tup terlebih dahulu. Peningkatan pengerjaanproyek pun sudah mengalamipeningkatan. Pilar sudah mu-lai diplester. Sejumlah orna-men penghias pun mulai dipa-sang. Selain pintu gerbang, nan-tinya juga akan ditambah lagidengan tulisan menggunakanhuruf besar yang cukup baguslayaknya seperti di pantaiLosari, Makassar. (ris)

BPOST GROUP/DOK

DIGANTIDIGANTIDIGANTIDIGANTIDIGANTI - Warga melintas di jembatan gantung di MartapuraBarat, Kabupaten Banjar. Keberadaan jembatan gantung diKabupaten Banjar sebagian besar sudah seharusnya digantidengan rangka baja karena kondisinya yang membahayakan.

BPOST GROUP/DOK

DITUTUPDITUTUPDITUTUPDITUTUPDITUTUP - Pintu gerbang yang dibangun di samping Alun-alunRatu Zalecha, Martapura.

1306/M3

Jadwal Laga Kamis (13/6)Jadwal Laga Kamis (13/6)Jadwal Laga Kamis (13/6)Jadwal Laga Kamis (13/6)Jadwal Laga Kamis (13/6)Persepam MU vs Persija

(Live on TV One Pukul 16.30 Wita)Hasil Laga Rabu (12/6)Hasil Laga Rabu (12/6)Hasil Laga Rabu (12/6)Hasil Laga Rabu (12/6)Hasil Laga Rabu (12/6)

Persela 9 - 1 PSPSPersiwa 1 - 2 Mitra KukarPersipura 4 - 1 PersisamPersipura 4 - 1 PersisamPersipura 4 - 1 PersisamPersipura 4 - 1 PersisamPersipura 4 - 1 Persisam

Klasemen SementaraKlasemen SementaraKlasemen SementaraKlasemen SementaraKlasemen Sementara1. Persipura 24 18 6 0 57-12 602. Arema 23 15 3 5 46-18 483. Sriwijaya FC 22 14 3 5 40-31 454. Persib 23 13 5 5 50-32 445.(6) Mitra Kukar 23 13 4 6 38-33 436.(5) Barito Putera6.(5) Barito Putera6.(5) Barito Putera6.(5) Barito Putera6.(5) Barito Putera 2323232323 1212121212 44444 77777 40-2940-2940-2940-2940-29 40404040407. Persisam 23 8 8 7 33-32 328. Persiram 24 7 10 7 30-26 319. (10)Persela 23 7 7 9 40-32 2810.(9)Gresik Utd 23 7 6 10 25-34 2711.Persiba 23 6 7 9 23-29 2512.Persija 23 7 4 12 26-33 2513.Persepam MU 22 6 7 9 23-34 2514.Pelita BR 24 5 9 10 30-38 2415.Persiwa 24 7 3 14 26-38 2416.Persita 23 4 8 11 20-38 2017.Persidafon 24 4 5 15 24-45 1718.PSPS Pekanbaru 24 4 5 15 21-58 17TTTTTop Scorop Scorop Scorop Scorop Scorererererer20 Gol Boaz Solossa (Persipura)1717171717 GolGolGolGolGol Coulibaly Djibril Coulibaly Djibril Coulibaly Djibril Coulibaly Djibril Coulibaly Djibril (Barito PuteraBarito PuteraBarito PuteraBarito PuteraBarito Putera)14 Gol James Koko Lomell (Persiram)

Sergio van Dijk (Persib)13 Gol Cristian Gonzales (Arema)12 Gol Alberto Goncalves (Arema)

Lancine Kone (Persisam)

Viva BaritoKAMIS 13 JUNI 20134 Metro Banjar

Bagi Anda pencinta Barito Putera, kirimkan saran un-Bagi Anda pencinta Barito Putera, kirimkan saran un-Bagi Anda pencinta Barito Putera, kirimkan saran un-Bagi Anda pencinta Barito Putera, kirimkan saran un-Bagi Anda pencinta Barito Putera, kirimkan saran un-tuk kemajuan tim kesayangan kita melalui SMS ketuk kemajuan tim kesayangan kita melalui SMS ketuk kemajuan tim kesayangan kita melalui SMS ketuk kemajuan tim kesayangan kita melalui SMS ketuk kemajuan tim kesayangan kita melalui SMS ke0856508565085650856508565128128128128128797979797944 SMS yang belum t44 SMS yang belum t44 SMS yang belum t44 SMS yang belum t44 SMS yang belum termuat, ditamermuat, ditamermuat, ditamermuat, ditamermuat, ditampilkpilkpilkpilkpilkanananananpada edisi berikutnya.pada edisi berikutnya.pada edisi berikutnya.pada edisi berikutnya.pada edisi berikutnya.

Kada Mandul LagiAKHIRNYAKHIRNYAKHIRNYAKHIRNYAKHIRNYAAAAA djibril kd mandul jua.. Mantap bnr djibril main disorosni,gue ngeliat langsung, ni saya msh di soro,by gtkcesoro

089632230235089632230235089632230235089632230235089632230235

Tinggal Selangkah LagiTinggal Selangkah LagiTinggal Selangkah LagiTinggal Selangkah LagiTinggal Selangkah LagiALLHAMDULLILLAHALLHAMDULLILLAHALLHAMDULLILLAHALLHAMDULLILLAHALLHAMDULLILLAH... Barito raih poin..tinggal satu langkh lg dpapua,barito hrus raih poin wn persiram.. Ayo kkawanan,lasman,bartman,kita sama2 brdoa agar barito sukses d papua..bawakemenangan.. Insya allah,dgn doa kita sbrataan,.barito putra akansukses dgn kmenangan... By ILUK..Ayani.1.

082082082082082111115309675309675309675309675309671212121212

PPPPPererererertahanktahanktahanktahanktahankan Tan Tan Tan Tan Tren Pren Pren Pren Pren PositifositifositifositifositifBARITOBARITOBARITOBARITOBARITO makin ok3 Sip buat Djibril dan makan atas golnya, sehing-ga Barito dpt poin penuh atas psidafon.. pertahankan tren positifn-ya agar masuk 5 besar..Athaya Ananda Javier di Akt asli BaritoKuala (bakumpai city)

080808080812512512512512512121212121111160066006600660066006

Petik Poin PersiramPetik Poin PersiramPetik Poin PersiramPetik Poin PersiramPetik Poin PersiramBRAVOBRAVOBRAVOBRAVOBRAVO barito slamat atas 3 poin nya melawan persidafon,,,mgakmbali bisa memetik poin d persiram....mga selurus pemain platihsporte dan manajemen barito putra slalu dalam lindungantuhanYME.amin..arsy bjb

080808080878787878781111155555555557777777777111119999999999

CeCeCeCeCetak Gol Ttak Gol Ttak Gol Ttak Gol Ttak Gol TeruseruseruseruserusMANTMANTMANTMANTMANTAPAPAPAPAP DUO MALI,cetak trus gol sbnyk bnyk x,wlaupun tk d siarkan tp dgr hbr brto menang dh MANTAP,mdhan menang trus BARITOQ...bay anak2 benua anyar RT.8.

089608960896089608961111169696969697777749884988498849884988

Berjuang Penuh KeyakinanBerjuang Penuh KeyakinanBerjuang Penuh KeyakinanBerjuang Penuh KeyakinanBerjuang Penuh KeyakinanAAAAAYYYYYOOOOO,,,ayo barito brjuang lah dgn penuh keyakinan & pantangmnyerah.kami sllu mndukungmu apa pun yg terjadi,jgn prnah brhentiutk berjuang.salam satu hati,thanks to metro banjar jaya terussllu.by rahma nak ulin barito lover’s

080808080878787878781111149494949497777772957295729572957295

Pantang MundurPantang MundurPantang MundurPantang MundurPantang MundurTH4NK’STH4NK’STH4NK’STH4NK’STH4NK’S B4RITO... K4U TLH B5 BW PLG 3 POIN,4YO M4JU TR5PNTG MNYR4H,W4L4UPN NNTIX MAIN D TNH P4PU4 LG,4YOT4KLUK4N 5MU4 M5H2MU,B4IK D KNDG M4UPN TNDG. M4JU TR5PNTG MUNDUR,....... BY DODO Cs D KTB.

080808080877777777771111156225622562256225622492492492492492

Bukan Jago KandangBukan Jago KandangBukan Jago KandangBukan Jago KandangBukan Jago KandangMANTMANTMANTMANTMANTAPAPAPAPAP barito,siapa yg bilang barito jgo kandang, yg bilang baritojgo kndg tdk ush ikut2an jd superter deh, bravo barito putra,,,,byumen tanjung,

080808080812589125891258912589125897979797979777774242424242

Jangan Sampai KalahJangan Sampai KalahJangan Sampai KalahJangan Sampai KalahJangan Sampai KalahAAAAAYYYYYOOOOO barito jangan sampai kalah dibanua org kami berdoa terusdari anak mtp by H UTHI

082082082082082111115252525252777771111105050505057070707070

Kemenangan BeruntunKemenangan BeruntunKemenangan BeruntunKemenangan BeruntunKemenangan BeruntunMANTMANTMANTMANTMANTAAPAAPAAPAAPAAP skuad Barito putra mampu melanjutkan tren positif 4kali kemenengan beruntun,lanjutkan perjuangan mu bikin banggawarga KALSEL.By Jurli anak Daha asli.

085208520852085208524848484848111117008270082700827008270082

Dulang Poin PenuhDulang Poin PenuhDulang Poin PenuhDulang Poin PenuhDulang Poin PenuhMANTMANTMANTMANTMANTABABABABAB barito dpt mandulang point penuh d tanah papua

087815004986087815004986087815004986087815004986087815004986

PPPPPelatih Telatih Telatih Telatih Telatih TerbaikerbaikerbaikerbaikerbaikBARITOBARITOBARITOBARITOBARITO.....barito...kalian memang luar biasa dapat mengalahkantim persidafon dikandangnya. salut buat barito. kalian memang timpromosi yang paling hebat ditahun ini.buat bang salahudin, se-harusnya abang lah yang layak menjadi pelatih terbaik di tahunini.bukan bang bendo.....from johan ~ dahlia bungas d ulin suka-mara

085208520852085208524848484848430543054305430543051111177777

Barito Menang LagiBarito Menang LagiBarito Menang LagiBarito Menang LagiBarito Menang LagiSELAMASELAMASELAMASELAMASELAMATTTTT Barito Atas Kemenangan 2-1 Melawan Dafon, MudahanMelawan Persiram Tgl 15 Nanti Barito Menang Lagi. Amin Ya Rob.By Echo Decoy Real Bartman Jalan Jawa.

082357022330082357022330082357022330082357022330082357022330

Formasi Lawan PersidafonFormasi Lawan PersidafonFormasi Lawan PersidafonFormasi Lawan PersidafonFormasi Lawan PersidafonLANJUTKANLANJUTKANLANJUTKANLANJUTKANLANJUTKAN TREN KEMENANGAN DITANAH PAPUA....ayo bang udin.jg formasi terbaik seperti lwn pesidafon ..ajar persiram dgn skor 3..0 untuk kemenangan bp ..by seporter sjati bjm

+6282+6282+6282+6282+6282111114848484848798798798798798444447878787878

TTTTTaring Macan Putiharing Macan Putiharing Macan Putiharing Macan Putiharing Macan PutihY0NGKIY0NGKIY0NGKIY0NGKIY0NGKI km berasal dr kediri. .Ayo tunjukan taring macan putingdari kediri agar barito bisa menang.

085085085085085787878787844444111114294294294294294444444444

Layak Papan AtasLayak Papan AtasLayak Papan AtasLayak Papan AtasLayak Papan AtasAAAAAYYYYYOOOOO Barito putra, buktikan klau barito bisa menjadi juara & baritolayak d’papan atas ISL. By: Anto Bartman, bjb.

089692089692089692089692089692111118888811111343434343411111

Bisa Menang 2-1Bisa Menang 2-1Bisa Menang 2-1Bisa Menang 2-1Bisa Menang 2-1DARIDARIDARIDARIDARI tedy yusuf sukses buat barito salam buat yongki aribowo bisamenang 2-1 atas persidafon, SALAM SATU HATI LASKAR ANTASARI

089690896908969089690896911111726272627262726272621212121212

Menyupani AjaMenyupani AjaMenyupani AjaMenyupani AjaMenyupani AjaBARIT0BARIT0BARIT0BARIT0BARIT0 U-21 BUJUR MENYUPANI AJA BAIK BUBARKAN JA PEMAIN& PELATIH NYA GANTI PMAIN LUAR JA BARATAAN..PMAIN BANUA KDDBAGUS NYA PANTAS AE SALAHUDIN KD MAU MEAMBIL GASAN DBARIT0SENI0R..SUPAN”SUPAN JD NYA..DR AMAT TAWAW BENUA ANYAR

0898208982089820898208982777776226226226226221111144444

Fahad Khaled AldossariFahad Khaled AldossariFahad Khaled AldossariFahad Khaled AldossariFahad Khaled Aldossari

Rekor Bandung Patah SehariPERSELA Lamongan meraih hasil fantastis

saat menjamu PSPS Pekanbaru di StadionSurajaya, Lamongan, dalam laga lanjutanIndonesia Super League (ISL) 2012/2013.Gustavo Lopez dan kawan-kawan membukukankemenangan telak 9-1 atas tamunya tersebut.

Gol Persela dicetak Taufik Kasrun, GustavoLopez, Dedi Indra, Mario Costas (3), Fandi Eko(2) dan Jimmy Suparno. Sedangkan gol balasanPSPS lahir dari bunuh diri Djayusman Triasdi.

Skor 9-1 itu langsung mematahkan rekorjumlah gol tercipta dalam ISL 2012/2013 yangdibukukan Persib Bandung kontra PelitaBandung Raya, sehari sebelumnya. Saat itu, lagaberakhir dengan skor 4-3 untuk persib.

Rekor gol terbanyak Persib-PBR itu menyamaiyang tercipta di Banjarmasin, 27 April 2013dalam laga Barito Putra melawan tamunya,PSPS Pekanbaru, yang berakhir 5-2 untuk tuanrumah.

Kembali ke laga Persela kontra PSPS. Golpembuka Persela dicetak Taufiq Kasrun di menit7. Gustavo Lopez lalu menggandakankeunggulan timnya hanya dua menit berselangmelalui eksekusi dari titik putih setelah AprilHadi melakukan handball.

PSPS sempat memperkecil ketertinggalan

menjadi 1-2 di menit 12 melalui bunuh diriDjayusman Triasdi. Tapi hal tersebut tak banyakberpengaruh karena kemudian para pemainPersela secara bergantian membobol gawang timberjuluk Asykar Bertuah itu.

Dedi Indra (32'), Mario Costas (34'). FandiEko menyumbang dua gol secara berurutan dimenit 39 dan 43 sehingga menutup paruh waktuawal dengan keunggulan 6-1 buat Persela.

Di babak kedua Persela masih ngototmengejar gol tambahan. Sementara kubu PSPSmalah tidak mampu bangkit memberikanperlawanan. Alhasil, tiga gol kembali mampudisarangkan Laskar Joko Tingkir masing-masingmelalui Jimmy Suparno(51'), Mario Costas (77'dan 85'). (ire/vvn)

Persela LamonganPersela LamonganPersela LamonganPersela LamonganPersela LamonganLIGA INDONESIA

1306/M4

DUA MISI SANGPENYELAMAT

“Mudah-mudahan Barito

kembali bisamengantongi

poin, kalau bisatiga poin”

DEDY HARTONODEDY HARTONODEDY HARTONODEDY HARTONODEDY HARTONOPemain Barito Putera

TIDAK ingin terlalu larutdalam kegembiraan setelahmerampas poin penuh dari

kandang PersidafonDofonsoro, tim BaritoPutera langsung sajamenatap laga berikutnya,melawan Persiram RajaAmpat, Sabtu (15/6).

Memang, keme-nangan 1-2 atasPersidafon, Selasa(11/6), menjadipemantik semangatbagi tim asuhanSalahudin untukmenghadapi timberjuluk DewaLaut di kandang-nya, StadionWombik, Sorong,Papua.

Salah satupenggawaBarito yangbersemangatmenghadapinyaadalah DedyHartono. Selain

keme-

nangan kontra Persidafon,semangat itu muncul karenaDedy punya kenangan khususkala berjumpa tim yang kinidibesut Gomes de Olivieratersebut.

Pada bentrok perdana diputaran pertama Indonesia SuperLeague (ISL) 2012/2013, 13 Maret2013, mantan pemain SemenPadang itu menjadi penyelamatBarito dari kekalahan.

Barito kala itu, nyaris sajakehilangan poin di kandang.Saat itu, Barito ketinggalanlebih dulu melalui gol MosesBanggo di menit 49.

Kemudian, YongkiAribowo mampu menyamakankedudukan menjadi 1-1 lewatgolnya di menit 53. Namun,delapan menit kemudian,Persiram kembali unggul melaluiJames Koko Lomell.

Di tengah bayang-bayangkekalahan itu, Dedy munculsebagai pahlawan. Sekitar 11menit sebelum laga berakhir,pemain bernomor punggung23 ini berhasil menyumbang-kan gol penyeimbang. Skor 2-2 bertahan hingga laga usai.

Laga yang saat itudilaksanakan di StadionDemang Lehman ini, rupanyakembali teringat oleh Dedy.“Iya aku masih ingat lagasebelumnya, dan untuk lagaberikutnya aku akan berusahamemberikan yang lebih baikuntuk tim,” ujar Dedy yangmelaluiBlackBerry Messenger (BBM)miliknya, Rabu (12/6) pagi.

Dalam laga di kandangPersiram nanti, Dedymengatakan, tim menarget-kan mengantongi poin

minimal satu untuk dibawapulang. Namun hal itutentunya tidak mudah untukdidapat, apalagi Persiramjuga tim cukup tangguh.

Akan tetapi, Dedy yakin,Laskar Antasari akan terusberusaha untuk melanjutkantren positifnya dalam turterakhir di Tanah Papua ini.

“Mudah-mudahan Baritobisa kembali mengantongi poin,kalau bisa tiga poin lagi kenapatidak. Yang penting kita kerjakeras terlebih dahulu,” katapemain yang terkenal denganumpan-umpan mautnya ini.

Selain memiliki misimemenangi laga, Dedymengaku memiliki misitersendiri yakni ingin kembalimerobek jala gawang Persiramuntuk kali kedua.

Tentunya, kali ini, tak hanyasekadar gol penyelamat, tapiuntuk kemenangan timnya. “Iyadong, aku ingin kembali mencetakgol lagi ke gawang Persiram. Dankondisi saya sendiri saat inisangat siap,” ujarnya. (ran)

Fakta Dedy di BaritoFakta Dedy di BaritoFakta Dedy di BaritoFakta Dedy di BaritoFakta Dedy di Barito● Telah menyumbang tiga gol● Terkenal dengan assist

matangnya● Pergerakan cepat di sektor

kanan● Tak pernah absen di semua

laga Barito

Waspadai Penggawa Anyar PersiramPERSIRAM Raja Ampat yang bakal

menjadi lawan Barito Putera, Sabtu (15/6),tampil sedikit berbeda dari putaranpertama Indonesia Super League (ISL)2012/2013 lalu.

Putaran kedua ini, tim berjuluk DewaLaut itu membuang empat pemainnyayakni Steven Hendambo (bek), Gani JayaPradana Ramadan (penyerang), CelciusHendambo (kiper), dan Henry ChistisonMakuba (bek).

Sebagai gantinya, tiga pemain masukyakni Stevie Bonsapia (mantan gelandangPersipura Jayapura), Immanuel Padwa(mantan gelandang Sriwijaya FC) danFahad Khaled Andossari (Arab Saudi).

Dari ketiga pemain tersebut, FahadKhaled menunjukkan performa cukupapik. Dia tampil perdana kala Persirammelawat ke markas Pelita Bandung Raya,17 Mei 2013 lalu.

Fahad baru tampil pada menit 48menggantikan Elthon Maran. Namun, dipenampilan perdananya itu, Fahad tak

mampu membawa timnya terhindar darikekalahan. Saat itu, Persiram kalah 2-1.

Pemain yang berposisi sebagai strikerini baru mencetak tiga gol dari limapenampilannya bersama tim yang kinidiarsiteki Gomes de Oliviera tersebut.

Ketiga gol tersebut dicetak pemainkelahiran Thailand, 17 Februari 1987 ituketika Persiram menjamu PSPS Pekanbarudi Stadion Wombik, Sorong, Papua, 26 Mei2013 lalu. Kala itu Persiram menang limagol tanpa balas.

Meski baru Fahad yang menonjol,bukan berarti pemain anyar lainnya takberkualitas. Immanuel Padwa merupakanpemain berpengalaman.

Sejumlah klub elite Tanah Air pernahdisinggahinya, seperti Sriwijaya FC danPersipura Jayapura. Begitu pula denganStevie Bonsapia, juga tak kalahberkualitas. Pengalamannya selama diPersipura tentunya bakal membuatkekuatan Persiram lebih berbeda.

Sementara, Pelatih Barito, Salahudin

mengaku tidak mau menganggap remehDewa Laut. Apalagi, saat bertemu diStadion Demang Lehman, Persirammampu menahan imbang 2-2.

“Mereka bisa mencuri poin di kandangkita kenapa kita tidak bisa mencuri poin dikandang mereka,” kata Salahudin yangmenarget minimal satu poin di laga nanti.

Menurutnya, semangat anak asuhnyasedang membumbung setelah berhasilkeluar dari kandang Persidafon Dafonso-ro, Selasa (11/6), dengan membawa poinpenuh.

Saat ini, dia fokus mengembalikankondisi para pemainnya, baik secara fisikmaupun mental. “Persiram, tim tuanrumah dan bermain di hadapanpendukung setianya. Untuk permainan,kita tidak kalah, asalkan mental anak-anak levelnya sama ketika menghadapiPersidafon. Saya optimistis kita bisameraih poin maksimal satu,” katapelatih Barito berkepala gundultersebut. (ire/buy)

DOK BPOST GROUP

LIGA INDONESIA

Soccer LandBanjar

KAMIS 13 JUNI 2013 5Metro Banjar

RENCANA Martapura FCmenggelar latihan pada malamhari sebagai persiapannyamengikuti kompetisi Divisi IBadan Liga Amatir Indonesia(BLAI) 2013, dibatalkan.

Penyebabnya, putaran per-tama Kompetisi Divisi I BLAI2013, tidak ada laga malam.Panitia pelaksana tuan rumahGrup 10, manajemen Marta-pura FC, tidak mendapat reko-mendasi dari BLAI untukmenggelar tiga pertandingansehari dengan hanya menggu-nakan satu lapangan.

Awalnya, panitia pelak-sana (panpel) berencana dalamsatu hari digeber tiga pertan-dingan sekaligus pada satulapangan di Stadion DemangLehman, Martapura.

Dengan skema tiga kalipertandingan dalam satu hari,maka satu laga rencananyaakan dihelat malam hari. Per-timbangannya, untuk memper-singkat pelaksanaan kompetisidan menyiasati agar tidak

TIDAK terasa kick-off kom-petisi Divisi I Badan LigaAmatir Indonesia (BLAI) 2013digelar. Dijadwalkan, Minggu(16/6) ajang tertinggi di kancahliga amatir mulai digeber.

Untuk peneranganlapangan

memerlukan jutaanrupiah, makanya kita

urungkan latihanmalam itu

JUNAIDIANSYAHAsisten Manajer

Martapura FC

LAGA MALAM DITIADAKAN

bentrok dengan jadwal lagakandang Barito Putera di Indo-nesia Super League (ISL) 2012/2013.

Setelah panitia melakukankonsultasi dengan BLAI, ter-nyata tidak dibenarkan mengge-lar tiga laga dalam satu lapangansekaligus. BLAI memperbo-lehkan tiga laga digelar sekaligus,namun harus menggunakandua lapangan yang berbeda.

Dengan demikian, laga bisadigelar di dua tempat ber-samaan, di Stadion DemangLehman dan Stadion Mini Ba-rakat, sehingga tidak perlumenggelar pertandingan saatmalam hari.

Untuk itulah tim berjulukLaskar Sulthan Adam pun me-ngurungkan niatnya mengge-lar latihan pada malam hariseperti yang telah direnca-nakan untuk proses adap-tasi.

“Memang, jadwal be-lum dipastikan, karenabaru dipastikan saat techni-cal meeting nanti. Namundari BLAI, panitia tidakdibenarkan menggelar tigapertandingan dalam satu la-pangan. Artinya harus meng-gunakan dua lapangan, jaditidak sampai malam laga dige-lar. Makanya, kita pun batallatihan malam hari,” jelas Asis-ten Manajer Martapura FC, Ju-naidiansyah.

Pria yang akrab disapa Ju-

naidi ini menerangkan, wacanamenggelar latihan pada malamhari sebagai antisipasi apabilatim benar-benar menjalani lagamalam hari.

Dengan menggelar latihanmalam hari, maka tim punakan terbiasa bermain di ma-

Beri Kepercayaan kepada Pemain

Alasan Tanpa Laga Malam● Sehari tak boleh tiga laga dalam satu lapangan● Boleh sehari tiga laga, tapi harus dua lapangan● Satu lapangan hanya menggelar maksimal dua laga● Karena hanya dua laga, tidak ada pertandingan malam

lam. Dengan begitu, nantinyatidak masalah jika berlagamalam hari.

Menurutnya, salah satupertimbangan batal menggelarlatihan ada malam hari ini jugakarena biaya yang dikeluarkantergolong mahal.

“Biaya satu kali latihan,untuk penerangan lapanganmemerlukanjutaan rupiah, makanya kita

urungkan saja latihan malamhari itu,” ujarnya.

Sebelumnya, Martapura FCjuga menggelar latihansiang hari. Itu juga sebagaiantisipasi laga digelar sianghari. “Adaptasi penting agar

anak-anak siap dalam segalakondisi,” kata Pelatih Mar-

tapura FC, Frans Sinatra Hu-wae, kemarin. (ran)

Jadwal Pertandingan Hari Ini❑ PS Garuda BAM vs PS Telkom❑ JPOK Unlam Banjarbaru vs Tapin FC (babak 16 besar)

AMBISI Togap FC mengalahkan tim Polres Banjarbarudalam babakpenyisihan Turnamen Double Winner Trophy III 2013 gagalterwujud. Rabu (12/6) sore, tim dari Banjarmasin ini ditakluk-kan Polres Banjarbaru dengan skor 6-7.

Polres Banjarbaru berhasil menang setelah melalui babakadu penalti. Pasalnya, dalam laga normal laga yang digelar diStadion Mini Gawi Sabarataan, RO Ulin, Loktabat, Banjarbaruitu berakhir imbang 1-1.

Jalannya laga sendiri berlangsung sangat seru. Togap FCmalah sempat unggul atas Polres Banjarbaru lewat gol yangdicetak Budi di pertengahan babak kedua.

Namun, menjelang akhir babak kedua, Polres Banjarbaruberhasil menyamakan kedudukan menjadi 1-1. Gol yangmenyelamatkan Polres Banjarbaru dari kekalahan tersebut,disumbangkan sang kapten, AKP Tukiman SH.

Pria yang menjabat sebagai Kasat Narkoba Polres Banjar-baru ini mencetak golnya melalui titik putih. Hadiah penaltidiberikan wasit, karena pemain belakang Togap FC melakukanpelanggaran di area terlarangnya.

Saat peluit panjang dibunyikan wasit, skor tetap sama kuat1-1. Untuk menentukan pemenang, babak adu penalti punharus dilakoni kedua tim.

Babak adu penalti sendiri berlangsung sangat alot. Pasalnya,adu penalti dilakukan dua tahap alias ada penambahan[enendang dari kedua kubu.

Saat dilakukan adu penalti, ternyata penendang tambahandari Togap FC, Oget gagal menjalankan tugasnya. Ten-dangannya berhasil diblok kiper Polres Banjarbaru.

Tim Polres Banjarbaru pun akhirnya menang dengan skor 7-6,sehingga memastikan diri untuk berlaga ke babak berikutnya.“Syukurlah kita bisa memenangkan laga sore ini (kemarin, Red).Tim kita tadi sempat ketinggalan karena kecolongan saat terlaluasyik menyerang,” ujar striker bernomor punggung 14 ini.

Tukiman menambahkan, dalam turnamen ini timnyamerupakan pendatang baru, namun akan berusaha mem-berikan persaingan.“Dalam turnamen ini kita belum pernah ikut, tapi kita yakinbisa bersaing. Apalagi tim kami tahun lalu berhasil menjuaraipiala Kapolres Tanahlaut, tentu, itu menjadi semangat ter-sendiri,” katanya.

Dan mengenai evaluasi tim guna menghadapi laga beri-kutnya dalam turnamen ini, menurut Tukiman, akan lebihdifokuskan pada fisik.

“Fisik kita sepertinya masih kedodoran, tapi ini akan segerakita benahi agar tim setidaknya bisa terus melaju ke babakselanjutnya. Minimal bisa menembus babak delapan besar,”ujarnya. (ran)

Kasat NarkobaSelamatkan Polres

❑ Double Winner Trophy III 2013

Mendekati waktu pelaksa-naan, pengurus Martapura FCmeyakinkan skuadnya sudahsiap untuk berjuang. Sejak awalpersiapan, tim optimistis bisabersaing.

Apalagi, di kompetisi per-dananya di Divisi I BLAI ini,Martapura FC tidak hanya jadipelengkap, melainkan menar-getkan untuk melenggang keDivisi Utama.

Persiapan pun tidak main-main dilakukan oleh manaje-men tim. Merekrut pemainsetara Divisi Utama, bahkanIndonesia Super League (ISL)sudah dilakukan.

Tidak hanya itu, tim ber-juluk Laskar Sulthan Adam

sudah beberapa waktu yanglalu sudah melakukan uji cobadengan menjajal beberapa timdi Jakarta.

Untuk karenanya, ManajerMartapura FC, Ami Said yakintimnya saat ini sudah siapuntuk ikut berkompetisi, agarbisa lolos ke Divisi Utama.

Karena target cukup berat,tak heran tim sangat diharap-kan untuk memperlihatkanperforma terbaiknya dalamkompetisi nanti.“Kita meminta agar pemainbermain dengan performa ter-baiknya, agar bisa memenangisetiap laga,” katanya, Rabu (12/6) siang.

Said menambahkan, ma-

najemen memberikan keperca-yaan sepenuhnya kepada tim.“Kalau sudah di lapangantentu pemainlah yang menen-tukan, makanya kita beri keper-cayaan kepada mereka. Namunharapannya target tetaplahterwujud,” jelasnya.

Berbicara mengenai pe-luang, Said berpenda-pat, semua tim yangberkompetisi memilikipeluang yang sama.“Semua tim sudahmempersiapkan dirisecara matang, ma-kanya semuanyapunya peluangyang sama juga,”ujarnya. (ran)

AMI SAIDAMI SAIDAMI SAIDAMI SAIDAMI SAID

‘’

BPOST GROUP/FRANS RUMBON

SUSUSUSUSUASANAASANAASANAASANAASANA duel pemain Polres Banjarbaru (kiri) melawan TogapFC, Rabu (12/6).

BANJARMASIN POST GROUP/FRANS RUMBON

PARAPARAPARAPARAPARA pemain Martapura FC saat mendengarkan arahan tim pelatih, beberapa waktu lalu.

DIJADWALKAN, pelaksa-naan kick-off Kompetisi Divisi IIBadan Liga Amatir Indonesia(BLAI) digeber akhir Agustus2013 mendatang.Kepastian digebernya Divisi IIBLAI ini, setelah bulan laludigelar pertemuan di BLAIdengan mengundang klubyang menjadi pesertanya.

Terkait hal ini, Persetab Ta-balong semakin mempersiap-kan timnya. Termasuk terusmelengkapi skuadnya untukmenghadapi Divisi II nanti.

Untuk mengikuti kompetisinanti, Persetab sepertinya inginmemaksimalkan kouta yangditentukan BLAI yakni me-

Masih Perlu Tujuh Penggawa

nyiapkan 30 pemain.Dalam tim yang berasal

dari Tabalong ini, sekarang,hanya ada 23 pemain yangsudah sejak beberapa bulanterakhir mulai melakukan per-siapannya.

Agar menggenapi kuotayang ditentukan sebanyak 30pemain, maka Persetab akankembali berburu tujuh pemain.“Kita ingin memaksimalkankuota 30 pemain, dan dalamtim saat ini kita baru memiliki23 pemain. Jadi kita akanberburu tujuh pemain lagi,”ujar Pelatih Persetab Tabalong,Huriansyah, Rabu (12/6) ma-lam.

Ingin memaksimalkan kuo-ta 30 pemain, menurut priayang juga merupakan anggotadari Polres Balangan ini, ten-tunya agar tim juga banyakmemiliki pilihan.

Meski memastikan akanmelakukan penambahan pe-main, namun perburuan tidaklantas dilakukan dengan ter-gesa-gesa. Perburuan nantinyadilakukan dengan memantaupemain-pemain yang akanmengikuti sejumlah turnamenyang ada di Tabalong maupunsekitarnya.

“Waktu kompetisi masihlumayan lama, jadi kita berburupemain sambil berjalan saja.Rencananya dilakukan denganmemonitor tarnamen antar-kampung (tarkam) yang ada disekitar Tabalong,” katanya.

Huriansyah sendiri me-ngaku, salah satu kendaladalam tim saat ini adalahfinansial. Untuk itulah, Hu-riansyah sangat berharap in-stansi yang terkait bisa turutmembantu. Apalagi ini demimemajukan sepak bola di Ka-bupaten Tabalong.

“Kita berharap Tabalong

memiliki tim yang bisa berlagadi level lebih tinggi ke depan-nya. Makanya kita sangat perludukungan dari berbagai pi-hak,” ujarnya.

Sebelumnya, CEO BLAI,Syauqi Soeratno mengatakan,masa pendaftarkan pemainuntuk kompetisi Divisi II BLAIadalah 6 Mei-27 Juli 2013.

Oleh karenanya, sampaisaat ini, masih memungkinkanbagi tim peserta untuk berburupemain. Mengingat, batas pen-daftaran pemain yang disya-ratkan maksimal berusia 23tahun adalah 27 Juli 2013.

Sedangkan, untuk penen-tuan grup dan penetapan klubpeserta bakal dilakukan dalamrapat antarmanajer Divisi IIyang dijadwalkan berlangsung6 Juli 2013.

Untuk kompetisinya sen-diri telah disepakati dimulai 31Agustus dan berakhir 21 De-sember 2013. (ran/ant)Klub Divisi II di Kalsel● Barabai FC● Persetab Tabalong● Persemas FC● Perseran Rantau● Persetala Tanahlaut

ISTIMEWA

PPPPPererererersesesesesetab Ttab Ttab Ttab Ttab Tabalongabalongabalongabalongabalong

ISTIMEWA

1306/M5

KAMIS6Public Services

Metro Banjar 13 JUNI 2013

Pemimpin Redaksi: Yusran Pare

Wakil: Harry Prihanto

Redaktur Pelaksana: Dwie Sudarlan

Manajer Peliputan: Elpianur Achmad

Asisten Manajer Peliputan: R Hari Tri Widodo

Manajer Produksi: M Taufik

Redaktur Eksekutif : Muhammad Yamani (Banjarmasin Post/Online), Mulyadi Danu Saputra (Metro Banjar), Irhamsyah Safari(Serambi Ummah)

Manajer Redaksi: Irhamsyah Safari

Wakil: Agus Rumpoko

Redaktur: M Royan Naimi, Sigit Rahmawan A, Umi Sriwahyuni,Syamsuddin, Alpri Widianjono, Kamardi, Mahmud M Siregar, AyaSugianto, Sofyar Redhani, Siti Hamsiah

Asisten: Eka Dinayanti, Murhan, Anjar Wulandari, Ernawati, IddaRoyani, Mohammad Choiruman.

Staf Redaksi: Sudarti (Reporter Senior), Hanani, Burhani Yunus,AM Ramadhani, Halmien Thaha, Syaiful Anwar, Syaiful Akhyar,Khairil Rahim, Ibrahim Ashabirin, Sutransyah, Faturahman, IrfaniRahman, Jumadi, Edi Nugroho, Budi Arif RH, Doni Usman, MustainKhaitami (Kabiro), Hari Widodo, Ratino Taufik, M Risman Noor,Salmah, George Edward Pah, Rahmawandi, M Hasby Suhaily,Helriansyah, Didik Triomarsidi (Kabiro), Nia Kurniawan, MukhtarWahid, Rendy Nicko Ramandha, Restudia, Yayu Fathilal, Frans,Nurholis Huda.Fotografer: Kaspul Anwar, Donny Sophandi

Tim Pracetak: Syuhada Rakhmani (Kepala), M Syahyuni,Aminuddin Yunus, Syaiful Bahri, Edi Susanto, Sri Martini, KikiAmelia, Rahmadi, Ibnu Zulkarnain, Achmad Sabirin, Rahmadhani,Ahmad Radian, M Trino Rizkiannoor, M Denny Irwan Saputra,Samsudi.

Biro Jakarta: Febby Mahendra Putra (Kepala), Domuara Ambarita,Murdjani, Antonius Bramantoro, Budi Prasetyo, Fikar W Eda, FXIsmanto, Johnson Simandjuntak, Rahmat Hidayat, Yul isSulistyawan, Choirul Arifin, Hendra Gunawan, Sugiyarto

Penasihat Hukum: DR Masdari Tasmin SH MH

Pemimpin Perusahaan: A Wahyu Indriyanta

General Manager Percetakan: A Wahyu Indriyanta

Asisten General Manajer Percetakan : Suharyanto

Wakil PP (Bidang Humas-Promosi): M Fachmy Noor

Manajer Iklan: Helda Annatasia (08115803012)

Manajer Sirkulasi: Riadi (08115000117)

Alamat: Gedung HJ Djok Mentaya Jl AS Musyaffa No 16Banjarmasin 70111, Telp (0511) 3354370, Fax (0511) 4366123,3353266, 3366303

Bagian Redaksi: Ext. 402, 405

Bagian Iklan: Ext. 113, 114

Bagian Sirkulasi: Ext. 116, 117

Pengaduan Langganan: 08115000117, (0511) 3352050

Biro Jakarta-Persda: Redaksi, Jl Pal Merah Selatan No 12Lantai II Jakarta 10270, Telp (021) 5483008, 5480888 dan5490666 Fax (021) 5495358

Perwakilan Surabaya: Jl Raya Jemursari 64 Surabaya,Telp (031) 8471096, 8483428, Fax (031) 8471163

Biro Banjarbaru: Jl Mister Cokrokusumo Kav 15-17 Widya ChandraUtama, Cempaka, Kota Banjarbaru Telp (0511) 4780355 Fax (0511)4780356

Biro Palangka Raya: Jl Tjilik Riwut Km 2,5 Palangka RayaTelp (0536) 3242361

TARIF IKLAN:

Display/Advertorial Hal 1: Hitam Putih (BW): Rp 22.500/mmk

Berwarna (FC): Rp 45.000/mmk

Iklan Kuping: Berwarna (FC): Rp 50.000/mmk

Display/Advertorial Hal Dalam: Hitam Putih (BW): Rp 11.250/mmk

Berwarna (FC): Rp 22.500/mmk

Iklan Sosial/keluarga: Hitam Putih (BW): Rp 7.500/mmk

Berwarna (FC): Rp 15.000/mmk

Iklan Baris: Hitam Putih (BW): Rp 7.500/baris

Berwarna (FC): Rp 10.000/baris

Iklan Satu Kolom: Hitam Putih (BW): Rp 7.500/mmk

Berwarna (FC): Rp 15.000/mmk

Catatan: Harga belum termasuk PPN 10%

Harga Langganan: Rp 55.000/bulan

Percetakan: PT Grafika Wangi Kalimantan

Alamat: Lianganggang Km 21 Landasan Ulin Selatan BanjarbaruTelp (0511) 4705900-01. Isi di luar tanggungjawab percetakan

Penerbit : PT Cahaya Media Aditama

SIUPP : No.1646/SK/Menpen/SIUPP/1999

Tanggal 10 September 1999

Direktur Utama : Herman Darmo

Pemimpin Umum : HG (P) Rusdi Effendi AR

WARTAWAN ”BANJARMASIN POST GROUP” SELALU DIBEKALI

TANDA PENGENAL DAN TIDAK DIPERKENANKAN MENERIMA/

MEMINTA APA PUN DARI NARASUMBER

Banjarmasin Post Group

TELEPON PENTING

Banjarmasin

Banjar

Banjarbaru

PLN Kalselteng 4772520

4772633

4772261

4772564

PLN Cabang Banjarmasin 3359050

PDAM Bandarmasih Banjarmasin

3253617

PDAM Intan Banjar 4772061

4782004

PDAM Barito Kuala 4799013

Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil

Kota Banjarmasin 4367171

3360010

Kabupaten Banjar 6292009

Dinas Kesehatan Kalsel 3355661

4364646

Dinas Kesehatan Banjarmasin 304863

365177

304803

Dinas Kesehatan Banjarbaru

781588

781588

Dinas Kesehatan Banjar 721203

722387

Dinas Pendidikan Kalsel

363885

363885

53913

Posko BPBD 4721113

BPK Melati (Martapura) 087815950460

6109070

BPK Buser Induk 7714690

BPK Kompas 6216684

Polres Banjarbaru 2772266

RSUD Banjarbaru 4772380

Polsek Banjarbaru Kota 4772533

Polsek Banjarbaru Timur 7571543

Polsek Banjarbaru Barat 4705210

Koramil Banjarbaru 4772437

RS Syamsudin Noor 4705118

Nomor pengirim sms dicantumkan secara utuh demi akuntabilitas dan transparansi.

HALO BANJARBARU

JALAN JADI LAHAN PARKIR

Kota Panas dan GersangBANJARBARU saat ini kok sepertinya semakin panas

dan gersang aja. Tidak seperti dulu yang hijau dan sejuk.Tolong pihak pertamanan dan penghijauan bekerja, bila perlumelibatkan masyarakat dan ormas supaya masyarakat danormas juga merasa ikut terbiasa dengan penghijauan kotadan juga menumbuhkan rasa gotong royong. Ayo berlomba-lomba dalam kebaikan.

0811507466

Air LedingSeharian Macet

KEPADA pimpinan PDAM Intan Banjar. Kenapa air diLandasan Ulin wilayah Liang Anggang sehari mengalir seharimacet, sehingga sangat mengganggu aktivitas mandi cuci pagi,terutama anak yang mau sekolah. Mohon perhatiannya.

082153552744

HALO BANJARMASIN

Atasi DebuBatu Bara

KEPADA instansi yang terkait nasalah lingkungan.Tolong perhatikan masalah pencemaran udara dari debubatu bara. Banyak warga Belitung menderita ISPAkarenanya.

087815199788

Ambil Ijazah BayarKEPADA pejabat yang terkait. Katanya pendidikan

gratis dari SD sampai SMA, buktinya mau ambil ijazah/masuk sekolah saja harus bayar ratusan ribu hingga jutaanrupiah. Apanya yang gratis?

085754879252

HALO BANJAR

Dua Bulan Belum DibayarKEPADA kepala Kejaksaan Negeri Banjarmasin dan BPK.

Tolong diinvestigasi dana profesi guru tahun 2012, KabupatenBanjar sampai saat ini tidak dibayar untuk yang dua bulan,yakni Maret dan September 2012.

082157960990

❐ Undang-undang RI Nomor 35 tahun 2009 Tentang Narkoba

Pengungkapan Kasus Narkoba di Kalsel Januari - April2013 : 452 Kasus1. Polda Kalsel 114 Kasus2. Polresta Banjarmasin : 115 Kasus3. Polres Batola : 92 Kasus4. Polres Kotabaru : 42 Kasus5. Polres HSS : 26 Kasus6. Polres Banjar : 24 Kasus7. Polres Tapin : 18 Kasus8. Polres Tanah Bumbu : 18 Kasus9. Polres HST : Kasus10. Polres Tanah Laut : 9 Kasus11. Polres HSU : 6 Kasus12. Polres Banjarbaru : 31 Kasus13. Polres Balangan : 9 Kasus14, Polres Tabalong : 18 Kasus

Pengguna Narkoba Berdasarkan Usia❐ 30 tahun ke atas : 366 Kasus❐ 20-29 tahun : 202 Kasus❐ 16-19 tahun : 31 Kasus❐ Kurang 15 Tahun : 2 Kasus

Pengguna Narkoba Dikirim ke Pusat Rehabilitasi di Lido :15 Orang

Sosialisasi Dilakukan BNN Provinsi Kalsel❐ Kampus : 5 Kali❐ Swasta : 3 Kali❐ Pemerintah : 4 Kali

Tip Tak Terjurumus Narkoba❐ Jangan mencoba-coba narkoba❐ Hindari lingkungan teman dari menggunakan narkoba❐ Orangtua mengawasi anak❐ Hidup sehat tanpa narkoba dengan melakukan kegiatan positif

Sumber : Badan Narkotika Nasional (BNN) Provinsi Kalsel

Dikirim ke LidoBERBAGAI upaya yang

dilakukan BadanNarkotika NasionalProvinsi (BNNP) Kalseluntuk membantumemulihkan korbankecanduan narkoba.

“Kita melakukanpemberdayaanmasyarakat, salahsatunya melakukanrehabiliatasi di RumahSakit Jiwa SambangLihum,” papar KepalaBadan NarkotikaNasional (BNN) ProvinsiKalsel, Drs Agus BManalu, SH, Rabu (12/6).

Selain itu, lanjut dia, pihaknya juga melakukan pen-dampingan terhadap korban sudah direhabilitasi denganmemberikan arahan dan memantau agar tidak kembali kemasa lalunya.

“Bagi keluarga yang ingin penyembuhan secara total, adayang minta kirim ke Pusat Rehabiltasi Lido Bogor. Untukpusat rehalibitasi di Samarinda, Kaltim masih dibangun danakhir tahun 2013 sudah selesai,” jelasnya.

Menurut Agus, hingga Juni 2013 sudah 15 orang yangdikirim ke Pusat Rehalibitasi Lido.

Untuk mencegah anak dan keluarga terlibat narkoba,jangan mencoba-coba narkoba, menghindari lingkunganteman dari menggunakan narkoba. Orangtua mengawasianak dan hidup sehat tanpa narkoba dengan melakukankegiatan positif seperti olahraga, pramuka dan lain-lainnya.

“Intinya bentengi keluarga sejak dini agar jangan terlibatnarkoba. Kalau semua masyarakatmelakukan itu, dengan sendirinyaperedaran narkoba akan mati,” tandas-nya. (ful)

NANANG, sebut saja namanya,sudah berusia sekitar 45 tahun. Lelakiyang memiliki dua anak ini sejakmengenal narkoba prilakunya be-rubah, hampir tiap malam dugemhingga lupa anak dan istrinya.Akibatnya, gajinya tiap bulan ludesuntuk beli narkoba, istri dan anaknya‘kabur’ dari rumahnya alias mintacerai.

Sebenarnya keluarga dan temandekatnya mengingatkan agar melu-pakan obat terlarang, tapi selalu takdigubrisnya.

“Usia saya masih muda, nantisaya sadar sendiri tak lagi mengobat,”katanya dengan nada ketus.

Menurut Kepala Badan NarkotikaNasional (BNN) Provinsi Kalsel, DrsAgus B Manalu, SH, kebanyakanpengguna narkoba berdasarkan usiayang berhasil diungkap polisi, palingbanyak berusia 30 tahun ke atas yakni366 kasus disusul usia antara 20-29tahun sebanyak 202 kasus.

Sebagian besar pelaku narkobausia di atas 20 tahun, mereka sudahmengerti baik dan buruk serta sudahmemiliki pekerjaan atau punya duit.

“Pelaku narkoba berusia 16-19tahun 31 kasus di usia kurang 15tahun dua kasus,” jelasnya.

Mengingat cukup besar, BNNProvinsi Kalsel cukup gencar melaku-

PERLU KOMITMENPERANGI NARKOBA

kan sosialisasi yakni lima kali maisng-masing di kampus yakni STIE Nasi-onal Banjarmasin, STMIK Indonesia,STIH Sultan Adam, Akademi Farmasidan Stikes Muhammadiyah.

Pihaknya juga melakukan penyu-luhan ke pihak swasta seperti orga-nisasi keagamaan Aisyiah, BadanKeswadayaan Masyarakat (BKM)Pasar Lama, Gereja Eben Ezer daninstansi pemerintah yakni di KantorBiro Pusat Statistik (BPS), DinasTenaga Kerja dan Provinsi Kalsel,Kopri dan Kementerian Agama.

Sosialisasi tersebut dilakukanmengingat tugas pokok BNN melak-sanakan pencegahan artinya melak-sanakan sosialisasi dan penyuluhandi di sekolah-sekolah, PerguruanTinggi, instansi permerintah danswasta maupun organisasi ke masya-rakatan.

Selain itu, lanjut dia, melaksa-nakan kegiatan pembentukan kaderuntuk dikembangkan di PerguruanTinggi yang nantinya bisa menyebar-kan ke tempat tinggalnya, saudara-nya.

Menurut dia, dalam menangulangimasalah narkoba tak hanya tugaspolisi, Badan Narkotika Nasional(BNN) juga seluruh lapisan masya-rakat.

Berdasarkan pasal 104 Undang-

undang nomor 35 tahun 2009 tentangnarkotika menjelaskan, masyarakatmempunyai kesempatan yang seluas-luasnya untuk berperan serta mem-bantu pencegahan dan pemberan-tasan penyalahgunaan dan peredarangelap narkotika dan prekursor nar-kotika.

Selanjutnya dalam pasal 105 jugadisebutkan, masyarakat mempunyaihak dan tanggung jawab dalam upayapencegahan dan pemberantasanpenyalahgunaan dan peredaran gelapnarkotika dan prekursor narkotika.

Beberapa peran kelompok masya-rakat dalam upaya pencegahan penya-lahgunaan narkoba yakni memberikanpenyadaran kepada masyarakattentang situasi permasalahan Narko-ba, ancama serta dampak negatif yangdapat ditimbulkan.

Selanjutnya, meningkatkan ke-mampuan masyarakat untuk menge-nali ciri-ciri atau tanda pencandupenyalahgunaan narkoba yang adadisekitarnya.

“Membiasakan hidup sehat danmengisinya dengan hal-hal yangbersifat positif,” kata tandasnya.

Selain itu, jelas dia, menanamkansikap kepada anggota masyarakatbahwa narkoba merupakan musuhbersama dan perlu komitmen untukmemeranginya. (ful)

Dasar Hukum

KEPADA Pemko Banjarbaru. Kenapa Jalan Lanan depanPasar Banjarbaru dijadikan lahan parkir untuk bongkarmuat barang, mengganggu warga yang melintas, padahal

sudah ada tersedia tempat parkir di depan. Mohonperhatiannya.

05117653681

NET

PUSAT Rehabilitasi Narkoba Lido, Bogor mempunyai program khusus untuk mengobati para pecandu obat terlarang ini.

AGUS B MANALKepala BNN Provinsi Kalsel

GRAFIS/WAWAN

Metro TrendKAMIS 13 JUNI 2013 7Metro Banjar

“Semua koleksiEdbe ini adalah

koleksi per-sonal, yangberarti tidakdiproduksi

massal”

EDDY BETTYEDDY BETTYEDDY BETTYEDDY BETTYEDDY BETTYDesainer

TAMPIL USILPAKAI HARAJUKU

Tiga Gaya■■■■■ Visual Kei. Visual Kei merupakan gaya Harajuku yangmeniru style para artis rock asal Jepang (J-Rock). Ciri darigaya Harajuku ini antara lain kostum yang rumit dan penuhdengan detail. Ciri lainnya yaitu gayanya yang eksentrik danbisa terbilang aneh. Tatanan rambutnya juga tampak unikdan sengaja ditata sedemikian rupa. Dan ciri yang terakhiradalah penggunaan make up yang sangat mencolok.

■■■■■ Lolita. Berbeda dengan Visual Kei, Lolita merupakan jenislainnya dari Harajuku style yang menampilkan perpaduanantara gaya Victorian dan Rococo/Late baroque. Ciri utamaHarajuku style yang satu ini adalah kostum yang berupa rokatau juga gaun dengan panjang selutut.

Rok atau gaun tersebut memiliki model seperti cupcakeyang mengembang di bagian bawahnya. Untuk melengkapigaya Harujuku dengan style Lolita, si pemakai kostum jugaharus melengkapi tampilannya dengan kaos kaki atau stock-ing yang panjangnya selutut.

Hiasan atau aksesoris pada kepala serta hiasan renda pada bajujuga akan menjadi aksesoris yang cocok untuk gaya Harajuku yangsatu ini. Gaya Harajuku Lolita pun terbagi lagi menjadi beberapaaliran/ gaya lagi seperti Gothic Lolita, Qi Lolita, Sweet Lolita, CountryLolita, dan masih banyak yang lainnya.

■■■■■ Decora dan Kawai. Gaya Harajuku yang satu ini sangatidentik dengan kostum dan aksesoris yang warna-warni. Padabagian rambut, pecinta gaya harajuku ini juga akan memakaijepit rambut dan pita yang berwarna cerah.

Sedangkan untuk perhiasan, umumnya pemakai gayaHarajuku ini lebih suka memakai perhiasan yang berbunyidan berwarna terang. Boneka berbulu dan boneka plastik jugamenjadi aksesoris tambahan yang biasa diselipkan olehpenyuka gaya Harajuku yang satu ini. (kps/dtc/prc)

HARAJUKU style adalah gayaberpakaian unik yang diperkenalkanoleh para pemuda-pemudi asalJepang. Pada mulanya Harajuku stylemuncul karena adanya gayaberpakaian pararemaja yang senangberkumpul di sekitarStasiun KeretaHarajuku, Yamanote,Shibuya, Tokyo.

Berbicara tentanggaya harajukumemang tak akanada habisnya.Konsep berpakaiandengan gaya tabrakdari salah satudistrik di Jepang inimemang tetapmemiliki penggemar tersendiri,

Di negeri ini, para remaja langsungjatuh cinta saat baju inidiperkenalkan. Melihat potensi pasaryang cukup besar, sejumlah desainerpun mengombinasikan karyanyadengan harajuku ini.

Di Bandung misalnya, bahkan adatempat yang khusus menawarkanharajuku ini. Jika ingin lebih mengenalbagaimana pastinya gaya harajukuini, Anda bisa datang ke Gonzo diJalan Cihampelas 42 A atau keOhayou yang hanya terhalang satutoko dengan Gonzo.

Di kedua tempat ini gaya-gayaharajuku atau costplay bisaditemukan. Ketika mengunjungiGonzo misalnya, tampak manekin-manekin yang memakai gaun-gaunwanita harajuku yang ternyatadisebut dengan lolita.

Didukung sepatu-sepatu bersoltebal atau boot dengan variasinyentrik dan beragam warna, akanmenambah lengkap gaya berharajuku.Sepatu-sepatu di Ohayou ini dijual

dari mulai Rp 80 ribu sampai ratusanribu.

“Harga tergantung ketebalan soldan tentunya elemen pendukungpembuatan sepatu lainnya. Kalau di

Jepang sana pakaian-pakaian ini dipakaiuntuk keseharian. DiBandung, parapemakainya memakaihanya masih sebataseven-even tertentu,” kataRenny, pengelola Gonzo,

Dua toko ini punmenerima pesanan bajuharajuku yangdiinginkan. Untuk bajukisarannya tak jauhbeda, tapi yang pasti diatas Rp 200 ribu. Bisa

mendesain sendiri atau memilih modelbaju yang sudah ada.

Salah satu desainer yang tertarikmengembangkan harajuku adalahEddy Betty. Desainer kenamaan inibanyak mengeksplorasi keindahankain batik melalui lini sekundernya,edbe. Tak heran namanya identiksebagai perancang busana batik.Untuk mematahkan stigma tersebut,Eddy Betty dan pasangan bisnisnya,Ley Puspa Sandjaja, meluncurkankoleksi busana siap pakai dari kaintenun. Peragaan busana bertajuk“Imperata Nomadechic” (from sunriseto sunset) pun digelar denganmenghadirkan 114 busana siap pakai.

“Inspirasinya didapatkan ketikasedang berlibur ke Bali, danmenemukan sebuah kain tenun ikatBali yang sangat cantik. Dari situakhirnya saya tertarik untuk lebihmengenal jenis kain tenun ikat Bali,”papar Eddy.

Ia mengolah kain tenun menjadilebih mewah dengan dominasi warnagelap seperti hijau tua, biru tua, coklat

tua, sampai merah tua. Iamelambangkan keindahan kilauwarna alam saat matahari akanterbenam.

Sebagian besar gaya busana tenunini diberi sentuhan gaya Harajukuyang edgy, seperti model kantungcelana yang besar, potong pola, danberbagai teknik draperi yangmemberikan kesan tubuh lebihbervolume. Cutting yang asimetris,dengan tambahan aplikasidraperi dan rendabesar yangditambahkanke dalambusana,membuatbusanaterlihatlebihdinamis danbergaya anakmuda.

“Semuakoleksi Edbe iniadalah koleksipersonal, yangberarti tidakdiproduksi massal.Sama seperti batiktulis, tenun jugatidak bisamenghasilkankain yang samapersis, makakoleksi ini pastiberbeda satu samalain. Ini pula lahyang membuatkoleksi Edbemerupakan koleksiready to weardeluxe,” papar Ley.

Seleb yangkepincut dengan gayaharajuku adalah duo Maia.

Mereka langsung mengoleksi beberapajenis harajuku ini. Keduanya kerapterlihat mengenakan busana ini saatpentas di berbagai kesempatan.

Namun karena merasa gayafashion Harajuku yang menjadi cirimereka sudah ditiru oleh banyak artismusik lain di Indonesia, duo Maia,yang terdiri atas Maia Estianty danMey Chan, beralih ke gaya fashionLondon.

“Harajuku stylesudah kami tinggalin,soalnya sekarangsudah banyak yangwarnain rambutnya,pakai tutu (kostumbalet) saatmanggung. Jadi,kami sekarang beralihke London saja,” jelasMaia. (kps/dtc)

FOTO/NET

1306/M7

Mazda BT50 pmkn 2010 putih dbl cbn4x4 TV km 45rb mls trwt 081351447999Hrg 130jt Nego V.0626-19/6

BANJARBARU

ABDI ASTRA : 081349395009 / 0511 - 7350009DODDY ASTRA : 082148015115 / BB 294A6994

Xenia DP20%/angs 2jtan, kmeraprkr GPS,DVD,sarung jok+bonusHarga Nego V.3888-20/6

Sirion DP20%/angs 2jtan, MP3/USB, bluetooth, karpet dasar+bnsHarga Nego V.3888-20/6

RAHMAT : 0812 5126 4910 / 0511 - 6245471ZAKY : 0852 5128 6669 / 0511 - 6801738

Gran Max Pick Up DP13jt atauangs 2jtan, bns tape talang airHarga Nego V.3930-28/6

New Xenia airbag DP20jtan atauangs 2jtan, bns kc film srng jok krpt dsrHarga Nego V.3930-28/6

Gran Max Pick Up DP 13jtangsuran 2,5jt

V.000-28/6

All New Xenia DP 18jt Angsuran 4jtan/DP47jtan Angsuran 2jtan tnr s/d 6th

V.000-28/6

IYAN 0821 550 57 055 / 0511 - 7094273MADI 0812 5645 5546 / 0511-7466905

DEALER RESMI SZK PROMO LUAR BIASA BANYAK BNSNYAHUB: HARRY 0511 - 7467537 / 081351895379

Pick Up Carry 1.5 UM 15jt +aksesoris unit readyHarga Nego V.3678-10/6

Djl New Ertiga AC Double UM 25jtproses cepat 3 hari unit keluarHarga Nego V.3678-10/6

BANJARMASIN

ELEKTRONIK

LAIN-LAIN

MZ ELEKTRONIK jual beli TV,DVD,

LCD,kulkas PS1-2,laptop dll.Km Siap

Dtg Krmh Anda Hub(6119023/08164

530912202000003973

JASA

BANGUNAN

Ahlinya Buat Bngunn DiJamin,Jasa/Lsg

Bhn Rmh,Ktr,Htl,Ruko.rehab Pngectn,

Dll 7388947/082353333825202000003957

KESHATAN/KECANTIKAN

HERBAL

Madu Utk Lemah Syahwat Mani Encer

Dan Menambah Ereksi Hub:0813493

83827202000003959

LOWONGAN KERJA

LAIN-LAIN

Dibutuhkan Bbrp Staff Untk Perumahan

MILIA RESIDENCE.S1 Sipil Arsitek

Ekonomi Kirim Lmran Lngkp Ke PO

BOX 118 Banjarmasin202000004001

MOBIL DIJUAL

MITSUBISHI

Djl.Strada Th.2005 wrn htm silver asli

Bjb. Hub.082153097742202000004006

PENDIDIKAN

KURSUS

HUT 13 LPK SENTRAL TEKNIK

Kursus Mekanik Sepeda Motor Disk

50% DiJamin Bisa&Kerja Hub:0511-

7484750202000003941

WINNER LANGUAGE COURSE:Trm

Privat Bhs Inggris,Ada Kls Conver-

sation&Persiapan Un Smp/Sma Murah/

Garansi/Berkualitas Hub:08195284

1805202000003992

RUPA-RUPA

LAIN - LAIN

Industri Meubel Sklh,prbt prpstkn”

Mulya Mandiri Trm Psnn Sklh,TK,SD,

SMP,SMA,PT/Ktr/RT 081349502253/

7336454202000003848

Dijual Timbangan Digital Mini Ka-

pasitas 200 Gram Hrg 1,5Jt Hub:08539

3920111-085753236156202000003953

BANJARBARU

PROPERTI

RUMAH DIJUAL

Djl Lb/Lt 120/150 4KT 2KM RT RK dpr

Komp.Graha Citra Megah H-19 Cempaka

Bjb 081348851506 hrg 275jt nego tipis202000003996

BANJARMASINRUMAH DIJUAL

T45/160 Jl.Gt.Manggis Dekat Bekantan

Park B.Baru atau Jl.Kurnia Km 22

B.Baru Hub. 0511-7433485/081645

69217200000068831

TANAH DIJUAL

Djl cpt tnh kav Dahlina Raya (R. Elok)

15 x22, Trikora 10 x 13, ktr gubernuran

20 x 20 T.081350321532/7219077200000069949

Djl tanah Lok. A.Yani Km 34 Bjb uk.

L=17,5m, P=60m (sebr.Bank Mandiri

Bjb) T.0511-7423155/081349496155200000070097

Djl tnh Jl.R.O Ulin Loktabat Bjb Lt. 16 x

24m hrg nego (Lok.sdh dkelilingi

prmhn) 6223113/081347113033200000070181

Djl.cpt tnh Sebrg Q-Mall Bjb Ls.574m2,

sertifikat resmi,TP. Minat serius 08134

85 90008200000070629

LOWONGAN KERJA

LAIN-LAIN

Dcr S1/D3 arsitek/sipi l , diutmkn

mnguasai autocad. Kirim lamaran ke

PT.LMCP Jl. Warga Tunggal No.3 Bjb

082159697222200000070307

Dbthkn Tng Desainer utk percetakan

mnguasai corel draw/photoshop

diutmkn dmsl di Bjb. Hub.082153889

999/081151 2099200000070497

MOBIL DIJUAL

HYUNDAI

Dj l Hyundai Santa FE Th.2005

Warna Cokelat,Kondisi Baik, Harga

Nego Hubungi 08999009008 / 081

351465 500200000070284

PEUGEOT

Djl Peugeut 206 Xr Thn’2001 Manual

Abu2 Metalik Hrg Nego Hub:087815

220444200000070269

MOTOR DIJUAL

YAMAHA

Dijual Scorpio Tahun 2008 Warna

Merah, Harga Nego Hubungi:0813

51465500/08999009008200000070285

MBL/MTR SEWA

IDAMAN RENTAL BJB. mlyni Rental

Mbl jam2an,hran,blnn,droping antr jmpt

Bandra 7336428/0811507287/0853473

21790200000069905

PERLENGK.RT

FILTER AIR

WATER FILTERINDO Spesial pema-

sangan Depo Air Minum hrg.mulai 15jt

cash/krdt service & perlengkapan lkp

dijamin,terima order dlm & luar kota.

(0511) 4783863/085386680001200000069438

HUBUNGILATIF 0511 - 7579969 / 0852 2070 5600

Terios Cashback besar, bungaringan DP mulai 20% atau angs 3jtanHarga Promo V.3910-22/6

Pick Up DP mulai 13jt angsuran2jtanHarga Promo V.3910-22/6

Xenia Dual air bag, DVD,GPS,kamera, DP mulai 20%Harga Promo V.3910-22/6

Luxio DP 20% atau angs 2jtankredit s/d 6tahun.Harga Promo V.3910-22/6

PROSES CEPATHUB: NAZAR 0852 5115 0231 / 0511 - 7840114

DP 20jtan angs 3,7 jtan atau DP40jtan angs 2,4jtanHarga Nego V.5718-15/6

DP 13jt angs 2,5 jtan atau DP 25jtangs 2jtanHarga Nego V.5718-15/6

Sgr Hadir New Tyt Etios Liva Bunga 3,18% Tenor 6th Pkt Suka2Dealer Resmi Toyota, Discount khss awal th Avanza, Yaris, Fortuner

RIYAD TOYOTA 0813 4949 5756

All New Avanza G & Veloz (ready) DP15% / angsuran 2jtan / bunga 3,18%Hrg Promo V.3823-6/7

New Fortuner (ready) DP 15% /angsuran 6jtan / Bunga 3,18%Hrg Promo V.3823-6/7

New Innova/Rush (ready) DP15% / angsuran 3jtanHrg Promo V.3823-6/7

New Yaris (ready) DP 15% TDP20jtan / angsuran 3jtanHrg Promo V.3823-6/7

HYUNDAIKIA

Rmh br T55 pagar & canopi Jl TembusCemara Ujung K Tangi 087814928513Harga Nego V.3976-2/7(Perdana)

Rmh br T75 pagar & canopi Jl PramukaKomp Rahayu Hub087814928513Harga Nego V.3976-2/7(Perdana)

Rmh br T65 pagar & canopi Jl CemaraRaya Ujung K Tangi 087814928513Harga Nego V.3976-2/7(Perdana)

MARTAPURA

MAZDA

Djl Ninja 250 cc Th2013 baru wrnmerah Hub.081349543536Harga Nego V.0117-17/6

Hnd CBR 250cc Th2011, hitam sil-ver kond ok Hub081251161999Harga 32jt Nego V.0451-22/6

Djl Kawasaki Ninja 250 cc Th2012wrn merah Hub.081348125066.Harga Nego V.000-17/6

SPD MTR

ISUZU MITSUBISHI

Djl Jl Sukamaju komp citra mandiri permaiI NoB11 T36+ Lt10x15.085249826262Hrg 135jt Nego V.000-14/6(Hdn)

Rmh+isinya Hook Komp.Citra Griya IndahJl.Pendidikan VIII Mtp. 08125066214Harga Nego V.8393-14/6(Dyt)

Djl ruko 2 pintu Jl.Kebun Karet Bjbsegera. Hub.081251166077Hrg 700jt Nego V.0241-17/6(Fsl)

Dijl cpt Jl Sukarelawan Basket Bjb Lt26x20AC 2 KT 085245272424/085390930808Hrg Nego V.9773-13/6 (Ktr)

Komp.Sa’adah II Mtp Lt.15x20Lb.7x15m. 085250575655/4781148Hrg 375jt Nego V.0590-24/6(Ktr)

Djl Strada Th2005 Warna HitamSilver asli Bjb Hub 082153097742Hrg 120jt Nego V.4006-19/6

Mits Strada Triton 4x4 GLX 2010putih sp pkai 085754428128/6223113Hrg 165jt Nego V.0186-18/6

PU L300 Th04 Akh coklat baik siappakai Hub7548927/ 085250518339Harga 79jt Nego V.000-19/6

Mitsubishi Dumptruck Canter 2008Hub 0511-7217736/085390913009 TPHrg 205jt Nego V.0628-19/6

Panther Box Th2003 wrn hitamHub 087816715449.Harga 80jt Nego V.000-19/6

Panther Station 98 Akh pmkn 99Royal birumlm asli bjr tape 081348986321Harga 75jt Nego V.0521-18/6

Mbl Panther PU Th95 Ring 15 Ac fullAudio Biru Tua Hub081351885255Harga 52jt Nego V.0585-19/6

Grand Livina 2011 hitam lkp, kond.mls siap pkai. Hub. 085350521661Harga Nego V.0382-17/6

Djl Grand Livina 1,5 XV A/T Th08 greymet bgs terwat Hub08195464664Hrg 135jt Nego V.0168-14/6

Grand Livina 1,8 6 speed Th07 Bln12Htm fas TV audio 085249057650Hrg 132,5jt Nego V.000-15/6

Djl Serena CT Th07 Matic bdy mls+ AC, DVD, radio Hub08129446287Hrg 145jt Nego V.0525-23/6

Panther Grand Royal 97 msn ok AC PSPW TV DVD VR Barabai 082154638181Harga Nego V.000-16/6

NISSAN

Tavera LT 02 biru muda silver asli bjmtgn 1 bd klng orsnl cat istw 081349695400Hrg 75jt Nego V.000-20/6

Chev Troper 4x4 ’92 bensin PW,PS, ACban savero, komodo pjk br 082156769009Harga Nego V.0184-14/6

Aveo Chevrolet Th.2009 wrnsilver,mls. Hub.081251078877Harga 97jt Nego V.0600-19/6

CHEVROLET

Kia picanto Th05 hitam , brg bagusSiap pakai Hub081351447999Harga 87jt Nego V.000-14/6

Picanto Sporty’04 orange bd klng ACPW bd kit spion mrw 081258551175Harga Nego V.000-13/6

Ovr krdt Nissan X Gear 13 Mnual Mrhfull var ang 3,9jtx41bln 08195153389Harga 55jt Nego V.0124-28/6

Djl Hyundai Accent Th01 Akh jrg pkaimls, Ac,VR Hub085249305304Harga Nego V.0131-14/6

Dijual Atoz Matic Th2007 Plat DAasli Minat Hub 081234589988Harga Nego V.000-14/6

All New Picanto’12 Akh, Abu2 Met,trwt,km rendah 081348711175/7709123Hrg 124jt Nego V.0373-17/6

Timor Th.2000silver Gold,AC,TapeBr VR Hub7326728/085248695674Harga Nego V.0372-17/6

Timor Th2001 warna biru AC tapeVR. Hub.085251155131Harga 39jt Nego V.0519-18/6

Hyundai Th01 Akh asli Bjm PS,PW, Vlg R17 Hub08571116230 TPHarga Nego V.0612-19/6

All New Picanto 2011 htm DA PjkBR Km 10rb An sndiri 08125010148Harga Nego V.9946-14/6

Kia Picanto Th2010 Merah Met mulussiap jalan Hub 0511-7455009Harga Nego V.000-27/6

Metro BufferKAMIS 13 JUNI 20138 Metro Banjar

◗◗◗◗◗ Sambungan halaman 1 Sambungan halaman 1 Sambungan halaman 1 Sambungan halaman 1 Sambungan halaman 1

◗◗◗◗◗ Sambungan halaman 1 Sambungan halaman 1 Sambungan halaman 1 Sambungan halaman 1 Sambungan halaman 1

◗◗◗◗◗ Sambungan halaman 1 Sambungan halaman 1 Sambungan halaman 1 Sambungan halaman 1 Sambungan halaman 1

◗◗◗◗◗ Sambungan halaman 1 Sambungan halaman 1 Sambungan halaman 1 Sambungan halaman 1 Sambungan halaman 1

◗◗◗◗◗ Sambungan halaman 1 Sambungan halaman 1 Sambungan halaman 1 Sambungan halaman 1 Sambungan halaman 1

res itu terkesan unik. Dia bersama wargaDesa Sungai Rangas Hambuku, Ke-camatan Martapura Barat melakukanroda malam bersama. Warga punmenyambut positif aksi Kapolres Banjartersebut.

“Senang bisa ketemu langsung samaPak Kapolres. Selain tukar pikiran, kamijuga ingin tanya-tanya seputar bangkuiitu,” kata Asnan, warga Desa SungaiRangas, Selasa (11/6) malam.

Menurut dia, acara ronda bersamaitu terkesan santai. “Enak begitu. Jadinggak sungkan mau ngobrol,” ucapnya.

Kapolres Banjar, AKBP Wahyu DwiAriwibowo, mengatakan kegiatan rondabersama masyarakat ini akan jadiagenda rutin. “Roda ini sekaligus juga

meluruskan berita yang menyebar luas,terkait makhluk kera di Sungai RangasHambuku,” ujarnya.

Setiap ronda, kata Wahyu, dia akanmengajak semua perwira di PolresBanjar. “Selain berusaha lebih dekat danbisa bertatap muka langsung, kamiharap masyarakat lebih mengenal kami.Dengan begitu, tak sungkan menghu-bungi jika ada polemik apapun yangterjadi di masyarakat,” ujarnya.

Menurut Wahyu, apa yang ditakut-kan warga selama ini mengenai kebera-daan makhluk jadi-jadian, yang bentuktubuhnya mirip kera berkepala manusia,sudah tidak ada lagi. “Saya tegaskanbahwa makhluk itu tidak ada. Saya im-bau masyarakat jangan percaya terha-

dap isu itu,” ujarnya.Isu yang menyebar melalui broad-

cast BlackBerry Messengger itu, lanjutdia, sama sekali tidak benar. “Itu hoax,jangan dipercaya. Kami bersama BKSDAsudah memastikan bahwa makhluk yangditemui salah satu warga itu adalah berukatau bangkui. Tidak ada sekalipun makhlukpenghisap darah,” ujarnya.

Wahyu mengimbau warga DesaSungai Rangas Hambuku dan daerahlainnya agar tetap beraktivitas sepertibiasa. “Munculnya beruk di dekatpermukiman warga itu karena habitatmereka sudah rusak. Itu akibat pembu-kaan lahan sawit di daerah perbatasandi Kecamatan Simpangempat,” ujarnya.

Kapolsek Martapura Barat, Ipda Tu-

giyono, juga ikut membantah isu makh-luk jadi-jadian yang dikabarkan mengi-sap darah, mirip drakula itu.

“Kami luruskan bahwa itu adalahhewan jenis beruk atau bangkui. Selainitu tidak ada korban luka dan mening-gal akibat serangan hewan ini. Itu cumarumor,” tegasnya.

Tugiyono juga mengimbau wargaagar jangan mempercayai lagi adanyaisu atau rumor mengenai adanyamakhluk jadi-jadinya penghisap darahmirip drakula.

“Apabila ada warga melihat, segeraberitahu kami keberadaannya. Polisibersama BKSDA akan melakukan per-buruan karena itu bukan hewan dilin-dungi,” terang Ipda Tugiyono. (nic)

Kapolres Pun Ronda Bareng

Antisipasi Akting ...

Apalagi, Laskar Antasari punya modal penting dalammewujudkan misi tersebut, yakni keberhasilan memetik poinpenuh usai mengalahkan 2-1 Persidafon Dafonsoro, Selasa(11/5).

“Tekad kami tidak muluk-muluk cukup satu poin,” kataPelatih Barito, Salahudin via ponselnya, Rabu (12/6).

Namun, mewujudkan misi mencuri poin di kandang Per-siram bukanlah hal mudah. Apalagi, tim berjuluk Dewa Lautitu, pada pertemuan pertama, 13 Maret 2013 lalu di StadionDemang Lehman, mampu menahan imbang Barito 2-2.

Menurut Salahudin, menghadapi Persiram, mental yangpaling disiapkannya. Itu sebagai antisipasi menghadapi aksipemain Dewa Laut yang kerap memancing emosi.

Seperti pada pertemuan pertama lalu, Barito Putera yangketinggalan 2-1, para pemainnya sempat dibuat emosi. Kalaitu, gol diciptakan Romario Banggo (49) dan James KokoLomell (61), sedangkan Laskar Antasari baru mencetak golmelalui Yongki Aribowo (53).

Emosi itu muncul karena aksi para pemain Persiram yangkerap berakting kesakitan untuk mengulur waktu. Benturansedikit, pemain Persiram terjatuh.

Untungnya saat itu, Dedy Hartono mampu membuat golpada menit 80. Barito pun saat itu terhindar dari kekalahandan hanya meraih satu poin kandang.

“Saat kami bertemu di Stadion Demang Lehman, pemainPersiram sering berakting seolah-olah cedera dan lain-lainhingga memancing emosi pemain kita. Akibatnya saat itu,fokus anak-anak terganggu dengan akting pemain Persiramhingga akhirnya skor 2-2. Itu pengalaman buat tim kita yangharus diantisipasi,” jelas pelatih gundul itu.

Apa yang dikatakan Salahudin itu ada benarnya. Bahkan,tim yang kini dilatih Gomes de Oliviera tersebut juga pernahmelakukannya saat bertandang ke markas Persisam PutraSamarinda, Stadion Segiri, Samarinda, Jumat (31/5).

Pelatih Persisam, Sartono Anwar menilai, pertandinganmelawan Persiram dipenuhi aksi kepura-puraan para pemainkedua tim sebagai taktik untuk mengulur waktu.

Persisam saat itu, berhasil menang 2-1 atas Persiram.“Saya mengatakan demikian karena saya juga menerapkantaktik itu ketika kami berhasil unggul di menit terakhir.Sebelumnya aksi ini banyak dilakukan oleh pemain lawan,”kata Sartono.

Keluhan sakit para pemain Persiram menjelang 20 menitpertandingan berakhir dinilai Sartono hanya merupakanakting semata. Hal itu dibuktikan ketika pemain tersebutkeluar dari lapangan langsung bisa berlari dengan kencang.

“Itu terjadi pada saat skor imbang 1-1. Mereka melakukantrik seperti itu untuk mengulur waktu,” ujar Sartono yanglangsung mempertanyakan kepada pelatih Persiram, GomesOlivera, di sampingnya saat jumpa pers. Namun, Gomes tidakmenjawab dengan jelas dan dia hanya tertawa.

Dalam 20 menit terakhir itu, tercatat ada enam pemainPersiram mengerang kesakitan di tengah lapangan ketikaterjadi benturan dengan pemain tuan rumah. Meski, itubukan merupakan benturan keras.

Sartono mengakui taktik serupa diintruksikannya kepadapara pemainnya ketika timnya berhasil unggul usai LancineKone mencetak gol pada menit 90. Beberapa pemain Persisamterkapar di lapangan.

Pada pertandingan itu, Persisam berhasil menundukkantamunya Persiram skor 2-1. Dua gol tim berjuluk PesutMahakam itu dicetak oleh Lancine Kone pada menit ke-8(penalti) dan menit ke-90. Sedangkan, gol balasan timPersiram dicetak oleh penyerang asing James Koko Lomellpada menit ke-43 melalui titik penalti. (buy/rpc)

cabang Menyanyi Solo Putri.“Berangkatnya Minggu pagi,

bareng-bareng dengan para pemenangdi cabang lainnya,” kata Tika, Rabu(12/6).

Tika mengaku dirinya sudahbanyak melakukan persiapan. Mulaidari menjaga kualitas suara hinggakostum yang akan dipakai saat lombananti.

Untuk olah vokal, Tika berlatih dirumah usai pulang sekolah. Guruvokalnya adalah ibunya sendiri, THutapea.

“Mama kan suka menyanyi juga.Jadi, saya tak ada latihan di luarrumah. Semuanya ditangani mama,”ujar anak tunggal pasangan suami istriT Hutapea dan D Purba ini.

Lagu yang bakal dinyanyikan Tikasebanyak tiga lagu, sesuai ketentuanpanitia. Di babak penyisihan, pesertawajib membawakan satu lagu daerahdan satu lagu berbahasa Indonesia.Kemudian di babak final, peserta harusmenyanyi satu lagu berbahasa Indonesia.

“Lagu daerah, saya akan menyanyi-kan Uma Abah karangan AnangArdiansyah dan yang berbahasaIndonesia adalah Rindu milik AgnesMonica. Kalau di final, lagunya ApalahArti Menunggu dari Raisa,” ujarnya.

Selain olah vokal, olah fisik jugadilakukan Tika. Dia rutin berolahraggaguna menjaga kebugaran tubuh agar diMedan nanti bisa tampil dalam kondisiyang prima.

“Yang pasti tetap jaga kondisibadan jangan sampai kelelahan terussakit,” ujarnya.

Kostum juga disiapkannya. Tikaberencana akan mengenakan kostumbernuansa sasirangan. Kostum itusengaja dirancang oleh sang bunda.

“Kostumnnya modifikasisasirangan dengan bahan lainnya, jaditidak murni sasirangan dari atassampai bawah. Modelnya, saya mauyang bergaya modis. Biar keren.Modelnya seperti gaun gitu. Warnanyaoranye,” ujar siswi kelas XI SMAN 7Banjarmasin ini.

Tika dan teman-temannya akanberada di Medan hingga 22 Juni 2013nanti. Direncanakan, acara pembuka-annya digelar di Lapangan Bentengdan lombanya di Hotel Borobudur,Medan.

Pada 1 Agustus nanti, Tika jugabakal ke Jakarta mewakili Kalsel di GitaBahana Nusantara (GBN). Bersama tigarekannya, Aveline G Abu, Reno JulianPutra Nalu dan Sarif Radana, Tikabakal bernyanyi di depan PresidenSusilo Bambang Yudhoyono di peringa-tan Kemerdekaan RI 17 Agustus 2013nanti.

“Untuk yang ini saya belum adapersiapan apa pun. Soalnya belumdapat lagu yang bakal dinyanyikannanti. Jadi, bagaimana mau berlatih?Sementara ini saya fokus ke FLS2N diMedan dulu,”sebutnya. (ath)

Tika Pakai ...

pemeriksaan sekitar tiga jam. Sejumlahbagian tubuh Amat Lali diperiksadetil.Karena sudah dikubur selama 10 hari,tak ayal bau menyengat tercium tajamdi seluruh sudut kamar mayat itu.Meski begitu, tim Biddokes tetapmelakukan tugasnya untuk memeriksajenazah tersebut.

“Dari hasil pemeriksaan, diketahuiada sejumlah luka di bagian kepala.Saat kami bedah, tengkorak kepalanyadiketahui retak. Selain luka, ada jugaluka lebam di bagian dada,” ucapKasatreskrim Polres Banjar, AKP

Hantaman Benda Tumpul

Kegiatan pembongkaran tersebutdipantau langsung Kapolres Banjar,AKBP Wahyu Dwi Ariwibowo danKasatreskrim Polres Banjar, AKPWildan Alberd.

Pembongkaran makam Amat Laliini dilakukan Polres Banjar menyusuladanya informasi dari keluarga AmatLali bahwa kematian warga JalanPangeran Abdurahman KelurahanKeraton, Martapura Kota itu terkesanjanggal.

“Yang saya tahu, malam sebelumdiketahui meninggal, Amat terlibatperkelahian dengan seseorang. Tak hanyasatu, tapi banyak,” kata sepupu Amat Lali,Siti Fatimah, saat ditemui di lokasipembongkaran kubur itu.

Perempuan berkaus merah mudaitu mengungkapkan, saat ditemukantergeletak di kamar rumahnya, pihakkeluarga melihat ada gumpalandarah di sekitar jenazah Amat. “Sayajuga diberitahu kalau tangan Amat

ada bekas memar,” ujarnya.Melihat ketidakwajaran itu, kata

Siti, keluarga Amat sangat berharappolisi bisa mengungkap misteriskematian Amat Lali tersebut.

“Kami berharap agar pihak kepo-lisian bisa mengungkap siapa yangdiduga melakukan penganiayaanterhadap Amat, sebelum dia dite-mukan meninggal dunia,” ujarnya.

Terlepas dari informasi dan hara-pan pihak keluarga Amat Lali, timdari Biddokes Polda Kalsel langsungmembawa jenazah yang sudah dike-luarkan dari makam ke Kamar MayatRSUD Ratu Zalecha Martapura untukdilakukan autopsi.

Kapolres Banjar, AKBP WahyuDwi Ariwibowo, pihaknya melakukanpembongkaran kuburan Amat Lali itusudah seizin pihak keluarga. “Semuaprosedur sudah dilengkapi untukmelakukan penyelidikan terhadapkasus ini,” ujarnya.

Wahyu mengakui, dia sengajamelakukan koordinasi dengan Biddo-kes Polda Kalsel untuk memeriksa je-nazah Amat Lali. “Kami ingin menge-tahui benar atau tidaknya dugaanpenganiayaan itu. Dari hasil semen-tara, diketahui tengkorak kepala AmatLali retak,” ujarnya. (nic)

Wildan Alberd usai berkoordinasidengan Kabiddokes Polda Kalsel,AKBP Hery W.

Wildan mengungkapkan, lukayang menyebabkan Amat Lali me-ninggal diketahui dari kepala. Dugaansementara karena hantaman bendatumpul.

“Kalau luka karena senjata tajamtidak ada. Dugaan kami karena bendatumpul. Saat ini kami masih mela-kukan penyelidikan, semoga dalamwaktu dekat bisa terungkap pela-kunya,” kata dia. (nic)

◗◗◗◗◗ Sambungan halaman 1 Sambungan halaman 1 Sambungan halaman 1 Sambungan halaman 1 Sambungan halaman 1

Kepala Amat Lali Retak

Lili (32) itu membawa 20 ton solar ilegal.Petugas Patroli KSOP Banjarma-

sin, Abdul Rahim, mengatakan pe-nangkapan Lestari 01 tersebut terjadisaat pihaknya melakukan patroli.“Kami rutin melakukan patroli danmelihat ada kapal SPOB melintas. Lalukami mendekat dan ternyata kapal itumembawa solar,” ujar dia.

Saat diperiksa, kata Rahim, nak-hoda kapal tidak bisa menunjukandokumen pelayaran dan dokumenpengangkutan BBM itu. “Kami ter-paksa mengambil tindakan tegas,mengamankan kapal itu. Sekarangbarang bukti kami bawa ke PolairBanjarmasin di Pelabuhan Trisakti,”ujarnya.

Nakhoda kapal, Ebit Aziz Lili,mengaku 20 ton BBM jenis solar itudibawa dari Sungai Danau, TanahBumbu. “Solar dikumpulkan dari ka-pal-kapal di Sungai Danau,” ujarwarga Makassar yang tinggal di TelukDalam, Banjarmasin ini.

Ebit mengatakan, dia tidak menge-tahui persis kemana solar itu akandibawa. Dia hanya diperintah atasan-nya untuk membawa SPOB itu. “Saya cu-ma disuruh membawa kapal itu. Maukemana dan akan digunakan untuk apaBBM itu saya tidak tahu,” ujarnya.

Menurut Ebit, dia bersama enamanak buah kapal lainnya mendapat

tugas membawa kapal dari SungaiDanau ke Pelabuhan Trisakti Banjar-masin. “Namun saat berada di Per-airan Sungai Barito depan MuaraAluhaluh kami ditangkap petugaspatroli,” ujarnya.

Kepala Bidang Keselamatan Ber-layar dan Patroli, KSOP Banjarmasin,Hafid Budiman, mengatakan patroliakan lebih ditingkatkan. Karena tidakmenutup kemungkinan bakal adanyapengangkutan serupa yang melintasdiperairan sungai Barito.

“Kami yakin pengangkutan inibelum seberapa dan masih ada lagiyang lebih besar. Makanya kami akangiatkan patroli,” ujarnya.

Terkait penangan kasusnya, Budi-man menambahkan, pihaknya hanyaakan melakukan penyidikan dari sisipelanggaran pelayaran. “Kapal itujelas tidak ada dokumen dan tidakada dasar layak melaut,” ujarnya.

Mengenai barang bukti solar yangdiamankan, Budiman mengaku akanmenyerahkan ke pihak kepolisian.“Tindak pidananya kami serahkan kePolda Kalsel bagian Ditreskrimsus,”ujarnya.

Budiman berharap tidak hanyanakhoda, kepolisian juga memanggilpemilik kapal terkait keterlibatannya.“Dari Undang Undang 17 tahun 2088tentang pelayaran. Jika nahkoda

kapal dipengaruhi pemilik, makapenyidik berhak menjadikannyatersangka juga. Jadi tindakan kepoli-sian untuk mencari tahu siapa pemi-liknya,” ujarnya.

Kabid Humas Polda Kalsel, AKBPSunyipto, mengatakan setiap adalaporan tindak pidana baik yang di-tangkap petugas maupun masyarakatpihaknya siap menindaklanjuti.

“Termasuk rencana KSOP yangakan melimpahkan penyidikan tang-kapan Kapal Lestari 01 ke PoldaKalsel. Pasti akan kami proses,”ujarnya.

Terkait keinginan KSOP agarpemilik kapal juga ikut diperiksa,Sunyipto mengaku akan dilakukanbila benar terlibat. “Semua yang terlibatdalam tindak pidana akan kita mintaiketerangan agar kasus ini jelas,”ujarnya.

Sunyipto mengaku pihaknya be-lum menerima langsung laporanpenangkapan dan rencana pelimpahankasus itu. “Sampai saat ini belum ada,mungkin masih proses,” tandasnya.

Kasubdit Gakum Polairud PoldaKalsel, AKBP Kukuh, mengaku pi-haknya selalu rutin melakukan patrolidi wilayah perairan Kalsel.”Apalagimenjelang kenaikan BBM ini, kamiakan lebih tingkatkan patroli,” ujar-nya. (arl)

Ebit Bawa 20 Ton Solar Ilegal

ANTARA /IRSAN MULYADI

GERGERGERGERGERTTTTTAK POLISIAK POLISIAK POLISIAK POLISIAK POLISI----- SeorangmahasiswaInstitut TeknologiMedan (ITM)menggertak polisidengan batuketika berunjukrasa, di depanMapolsek MedanKota, Sumut,Rabu (12/6).Unjuk rasameminta pihakkepolisianbertanggungjawab atasdugaan tindakanrepresif ketikamahasiswamenggelar demomenolak kenaikanBBM denganmenyandera mobilpelat merah,berakhir ricuh.

Kejari Banjarbaru membawa mereka ke mobil tahanan untukdibawa kembali ke LP Anak.

Karena waktu itu banyak tahanan yang dibawa ke LPAnak, tidak seluruh tahanan bisa ditampung di bagian pintupertama dalam mobil. Oleh petugas, Wahyudin, Yusuf danSyaiful -- ketiga merupakan komplotan pelaku curanmor–ditempatkan dibagian pintu kedua.

Setelah memastikan pintu mobil terkunci, mobil tahananmeluncur ke LP Anak Martapura. Namun saat mobil berjalan lambat,karena mau memutar di putaran median,Wahyudin, Yusuf danSyaiful berhasil membuka paksa pintu mobil dan kabur.

Petugas yang mengetahui tahanan kabur langsungmengejar. Sayang warga yang menyaksikan kejadian tidakikut membantu. Bahkan warga meminta petugas untukmelepaskan salah seorang tahanan dan siap menyerangpetugas pakai balok. Petugas pun terpaksa melepaskantahanan tersebut.

Untungnya, petugas satlantas Martapura yang ngepos diPos Satlantas Sekumpul melihat kejadian itu. Dia langsungmengejar tahanan yang kabur. Usaha petugas satlantas initak sia-sia, satu dari tiga tahanan yakni Ujang berhasildibekuk. Sedangkan dua pelaku lagi masih buron.

Hingga berita ini ditu-runkan, petugas KejaksaanNegeri Banjarbaru masihmengejar dua tahanan yangkabur. Pengejaran itu diban-tu anggota Reskrim danSabhara Polres Banjarbaru.Kasatreskrim Polres Banjar-baru, AKP Jatmiko, menga-takan pihaknya sudah me-ngantongi identitas Yusufalias Marcel.

“Baru Marcel ini yangkami ketahui. Marcel kamitangkap karena terlibat ka-sus curanmor. Saat ini, ang-gota masih di lapangan membantu melakukan pencarian,”ujar Jatmiko.

Sementara itu, Kajari Banjarbaru, Shady Munly Maje To-gas, membantah telah terjadi kesalahan prosedur, sehinggaada tahanan kabur dari mobil. “Semuanya sudah dilakukansesuai prosedur,” ujarnya.

Shady mengaku, saat kejadian petugas cukup banyakmembawa tahanan. “Lebih dari 20 orang tahanan yang di-bawa anggotanya. Akibatnya, tidak semua tahanan ditempatkandi bagian pintu dalam. Ada tiga tahanan yang ditempatkan dipintu kedua. Mereka inilah yang kabur,” ujarnya.

Di tempat terpisah, Kapolsek Martapura Kota, IptuSyamsul P, mengatakan pihaknya sudah mengintrogasi Ujang,tahanan yang sempat kabur.

“Menurut Ujang, seorang temannya lari ke arah Tungkaran,satunya lagi lari ke arah Sungaitabuk. Tapi keduanya akan menujuke Banjarmasin,” kata Iptu Syamsul P. (wid/nic)

Ujang Berhasil ...◗◗◗◗◗ Sambungan halaman 1 Sambungan halaman 1 Sambungan halaman 1 Sambungan halaman 1 Sambungan halaman 1

“Menurut Ujang,seorang temannya

lari ke arah Tungka-ran, satunya lagi lari

ke arah Sungai-tabuk. Tapi kedua-

nya akan menuju keBanjarmasin”

IPTU SYAMSUL PKapolsek Martapura Kota

TRIBUN/JEPRIMATRIBUN/JEPRIMA

PashaPasha

Suka Dibilang Mirip Ayu Dewi

KAPANLAGIKAPANLAGI

Ary KiranaAry Kirana

Single Berbahasa InggrisPENYANYI Raisa Andriana merilis single baru berba-hasa Inggris berjudul ‘Bye Bye’. Raisa mempunyai alasan kenapa merilis single barunya itu dalam bahasa Inggris. “Single baru aku judulnya ‘Bye Bye’. Ini pertama kalinya single aku pakai bahasa Inggris. Biar kalau aku manggung di Singapura atau di luar neg-eri, orang-orang masih bisa nikmatin,” ujar Raisa saat

ditemui di kawasan Kebon Jeruk, Jakarta, Rabu (12/6).

Raisa menjelaskan, lagu tersebut membawa pesan kepada cowok yang tidak memperlakukan pac-arnya dengan baik, maka lebih baik ditinggalkan saja. “Lagu ini message-nya kalau cowok enggak memperlakukan cewek dengan baik, say bye bye aja,” tuturnya.

Dara kelahiran Jakarta,

6 Juni 1990 ini menambah-kan, lagu ini akan siap rilis sebelum Lebaran.

Video klipnya dikemas unik karena menampilkan ribuan frame foto. “Jadi (video klipnya) benar-benar pakai ribuan foto, sekitar 3.000 foto. Syuting sampai jam satu pagi. Syutingnya unik dan capek banget, tapi semoga yang melihat video ini lebih fresh,” ujar Raisa. (danang setiaji)

Siap Bertarung di Pilkada PaluPASHA rupanya serius dengan rencanya terjun ke dunia politik. Dia kini tengah memfokuskan perhatian dan waktunya untuk persiapan mengikuti Pilkada kepala daerah Kota Palu yang akan dilaksanakan pada 2015. Pasha memang belum mendeklarasi-kan secara resmi soal ren-cana majunya sebagai kepala daerah.

“Banyak juga yang nanya, saya juga bingung karena proses pilkada masih jauh. Saya belum secara resmi men-declare, tapi saya sudah fokus ke arah sana. Masih lama, masih 2015. Belum masuk

tahap verifi kasi juga,” ungkap Pasha saat ditemui di Jakarta, Rabu (12/6).

Suami Adelia Wilhelmina ini mengklaim dirinya memiliki bekal mental politik yang bagus karena keluarganya banyak yang berkecimpung di dunia politik. Karena itu Pasha menyatakan sangat siap untuk bertarung di Pilkada Kota Palu demi niat membangun kampung halamannya.

“Saya dari keluarga politik, mental (politik) dari dulu ada. Prinsipnya untuk membangun negeri dan daerah agar bisa direalisasikan, turun ke bawah lagi,” kata dia.(danang setiaji)

PASHA dikenal mempunyai hobi naik motor gede alias moge. Namun suami Adelia Wilhelmina ini mengaku tak suka ngebut saat sudah berada di atas moge. “Kalau saya enggak suka ngebut dan enggak biasa naik moge untuk perjalanan jarak jauh. Misalnya, orang bisa naik moge dari Jakarta sampai ke Bali, kalau saya sampai Bandung saja sudah cukup jauh,” ujar Pasha di Jakarta, Rabu (12/6).

Menurutnya, menunggangi moge membutuhkan keahlian khusus karena mengendarai motor besar lebih sulit ketim-bang mengendarai sepeda motor biasa.

“Motor besar memang butuh keahlian khusus. Motor besar sedikit sulit dibanding motor kecil, bobotnya saja beda,” kata Pasha.

Pelantun lagu ‘Tercipta Untukku’ itu menuturkan, agar selamat selama perjala-nan, dirinya selalu memper-siapkan diri sebelum men-gendarai moge. Pasha juga mengikuti sekolah mengen-darai moge yang diselengga-rakan Polda Metro Jaya. “Kita ada safety riding-nya, ada sekolahnya walaupun hanya hitungan hari. Sekitar dua sampai tiga hari. Itu (materi pelatihan moge) dari Polda semuanya, jadi ya harus ada itu,” ujarnya.(aji)

Naik Moge Tak Perlu Ngebut

Aktris dan presenter Jessica Iskandar tengah

merintis bisnis baru jualan shampo. Jessica punya

alasan sendiri kenapa me-milih bisnis ini ketimbang bisnis lain, misalnya jua-

lan parfum seperti dilaku-kan Agnes Monica.

JESSICA menuturkan, dirinya se-dang menyiapkan formula shampo yang nanti akan dia pasarkan ke masyarakat luas. Jessica mengaku mempunyai teman berprofesi

dokter yang bisa membantunya membuat formula shampo. Ide bisnis tersebut, kata Jessica, berawal saat banyak orang yang menanya-kan rambutnya yang indah.

“Banyak yang nanya, Jessica rambutnya itu ekstension apa asli sih. Pas aku bilang asli, semua pada bilang bagus. Jadi aku harus kasih tahu mereka formula yang pas saat mereka keramas. Sekarang lagi bikin formula shampo,” bebernya.

Bintang fi lm ‘Coblos Cinta’ ini menambahkan, selama ini dirinya selalu mencoba sendiri formula shampo yang disiapkannya. Artinya, dia menjadikan dirinya sendiri sebagai ‘kelinci percobaan’ sebelum memasarkannya ke orang

lain. “Aku cobain terus shamponya, tiap ada pembaruan aku cobain. Misalnya jangan terlalu kental, tambah lagi conditionernya. Aku cobain terus tiap hari,” jelasnya.

Menurut Jessica, membuka bisnis lain di luar profesi keartisan bukan berarti dirinya jenuh dengan dunia hiburan yang digelutinya saat ini. Dia hanya ingin mempunyai usaha kedepannya. “Enggak, pengen aja punya usaha kedepannya. Kalau bisa kembangkan sayap lebih baik,” tandasnya.

Demi memuluskan cita-citanya berbisnis shampo, Jessica Iskandar akan melanjutkan sekolah bisnis di Perancis. “Sekarang lagi siap-siap sekolah di Perancis. Saat aku bisa

sekolah lagi, mau lihat dunia lain. Mau ambil bisnis fi nance, karena Jessica suka bisnis,” ujarnya.

Pemilik album mini ‘Cerita Cinta’ ini menambahkan, dia tak akan menghabiskan waktu terlalu lama untuk menuntut ilmu di Perancis. Dia hanya berharap para fansnya bisa bersabar menunggu kedata-ngannya kembali di Tanah Air.

“Tahun depan mau cek dulu sekolahnya, mudah-mudahan co-cok. Mau cek di Perancis, semoga iklim daerahnya cocok. Kalau eng-gak cocok, ya ganti ke Amerika. Sekolahnya nanti enggak lama juga, semoga bisa sabar men-unggu kepulangan Jessica.”(danangsetiaji/fi n)

sekolah lagi, mau lihat duduninia lain.Mau ambil bisnis fi nancee,, kkarerenaJessica suka bisnis,” ujarnynyaa.

Pemilik album mini ‘Ceriitata CCinta’ini menambahkan, dia tak akakannmenghabiskan waktu terlaluu llaamauntuk menuntut ilmu di Peeranancis.Dia hanya berharap para faansnsnnyabisa bersabar menunggu keedatata-ngannya kembali di Tanah AAirir.

“Tahun depan mau cek ddululusekolahnya, mudah-mudahahann co-cok. Mau cek di Perancis, ssemom gaiklim daerahnya cocok. Kaalauu eng-gak cocok, ya ganti ke Ameeriikka.Sekolahnya nanti enggak laamamjuga, semoga bisa sabar meen--unggu kepulangan Jessica.””(ddananggsetiaji/fi n)

AKTRIS dan presenter Jessica Iskandar punya selera sendiri soal memilih parfum. Walau tak menyebut merknya, dia mengaku lebih memilih parfum luar negeri ketimbang buatan dalam negeri. Jessica menuturkan biasanya dia membeli parfum-parfumnya saat sedang jalan-jalan ke luar negeri.

Menurutnya, harga parfum yang dijual di luar negeri lebih murah ketimbang misalnya beli di airport. “Enggak selalu sih beli parfum. Parfum kan enggak sebentar (jangka waktu pemakaiannya). Bisa dua atau tiga bulan sekali. Biasanya di luar negeri lebih murah,” kata Jessica di kawasan Kebon Jeruk, Jakarta Barat, Rabu (12/6).

“Kalau pergi keluar, tergantung harga par-fumnya juga. Kisarannya antara Rp 800 ribu, sampai Rp 3 juta,” ungkapnya.

Selama ini dirinya belum pernah tertipu membeli parfum aspal alias asli tapi palsu. “Soal itu belum pernah sih, karena beli parfumnya juga di luar (neg-eri). Di airport. Enggak ada masalah.”(aji)

Parfum Jessica Selera Luar Negeri

Jessica Iskandar bersemangat sekali menceritakan pacar ba-runya, walau menuturkannya dengan ekspresi malu-malu. Dia membeberkan kegiatannya saat sedang berdua bersama pacar.

Dia biasanya menyempatkan waktu bertemu kekasih jika jadwalnya tidak sedang padat. “Ya paling disempet-sempetin. Misalnya kalau selesai syuting, kalau enggak capek, pergi malamnya nonton,” kata Jes-sica, Rabu (12/6).

Jika keduanya kebetulan se-dang sama-sama libur, mereka biasa memilih kegiatan masak bersama di rumah atau pergi jalan-jalan ke luar kota. “Kalau Sabtu-Minggu lagi sama-sama

libur, kita masak di rumah. Jalan-jalan gitu, atau keluar kota,” kata Jessica.

Soal punya pacar barunya ini, Jessica Iskandar merasa di-rinya tak menyakiti siapa pun, termasuk kepada Olga Syah-putra yang sempat dikabarkan pernah dekat dengannya.

Jessica mengatakan dirinya tak berharap terjadi hal-hal yang tak diinginkan sehubun-gan persahabatan yang selama ini dijalinnya dengan Olga. “Hal yang enggak perlu terjadi, enggak perlu dipikirin. Aku enggak nyakitin siapa-sia-pa. Tadinya aku single, jomblo, sekarang pacaran,” tegasnya.

Jessica mengaku belum men-ceritakan ihwal pacar barunya

tersebut langsung kepada Olga.

Dia khawatir Olga jadi sensi. “Aku eng-gak berani ngomonglangsung.Takutnyadia sensi. Biar waktu yang men-jawab. Ini masih tahap pacaran, belum tahu kedepannya, mudah-mudahan lancar,” tuturnya. Olga selama ini juga belum kenal dengan pacarnya itu. Kalau (Olga) kenal, kasihan pacar aku,” imbuhnya.(aji)

Pacaran Masak Bareng di Rumah

PEMAIN sitkom Extrava-ganza Ary Kirana selama ini banyak dibilang orang mirip dengan presenter Ayu Dewi. Mendapatkan komentar seperti itu, Ary justru tidak merasa demikian.

“Kita enggak merasa mirip, beda banget

malah,” ucapnya, saat ditemui di sela-sela syuting Extravaganza di Studio Cawang, Jakarta Timur, Rabu (12/6).

Menurutnya, Ayu Dewi adalah pribadi yang ramai dan nyablak banget. Berbeda dengan

karakter dirinya yang masih sedikit dingin alias kalem.

Meski aslinya berbeda karakter, pemilik suara berjenis alto itu mengaku tidak ambil pusing den-gan banyaknya komen-tar yang menyebutkan dirinya mirip dengan

Ayu. Demikian halnya dengan sikap Ayu yang diharapkan juga bersikap sama dengan dirinya. “Mudah-mudahan Ayu enggak terganggu karena kita kan temanan ya, jadi take it easy aja deh,” kata wanita kelahiran 23 Mei 1979 ini.(jo)

TRIBUN/JEPRIMA

Raisa

WARTA KOTA/NUR ICHSANWARTA KOTA/NUR ICHSAN

Jessica IskandarJessica Iskandar

Seleb VaganzaKAMIS 11 JUNI 2013 9Metro Banjar

JUALAN SHAMPOBELAJAR

Gadget Plus10 Metro Banjar KAMIS 13 JUNI 2013

BANJARMASIN POST GROUP/RENI KURNIAWATI

Serupa Galaxy Mini

Tips

BANYAK di antara penggunaBlackBerry (BB) tak menyadaribetapa pentingnya peran file ex-plorer yang dapat mengelola musik,video, gambar dan dokumen.

Contohnya seperti dapat me-lihat memori perangkat atau kartumedia pada komputer ketikamenggunakan mode mass Stor-age atau phone storage. Sebelummengenal lebih jauh file explorer,ada baiknya ketahui terlebih da-hulu versi software dari BB yangAnda gunakan. Berikut adalahtips sederhana untuk memidah-kan , file copy dan paste kontenyang ada di BB OS 5.0 dan BB OS 6.0.

BlackBerry OS 5.0Pilih ke Folder Media Anda, tekan tombol menu dan pilihExplorePilih Memori Perangkat atau Kartu Media, diikuti denganmemilih folder BlackBerryCari file yang ingin Anda Pindahkan atau Salin, sorot,tekan tombol menu dan pilih Pindahkan atau SalinBerikutnya, Anda akan perlu memilih lokasi untukPindahkan atau Salin file. Anda akan melihat lokasi saatini di bagian atas (Media Card)Setelah Anda menemukan lokasi Anda inginmemindahkan file Anda, tekan tombol menu dan pilihMove Here atau Copy Here

BlackBerry OS 6.0Pilih ke Folder Media atau Tray, tekan tombol menu danpilih ExplorePilih Perangkat atau Kartu Media, diikuti dengan memilihfolder BlackBerryCari file yang ingin Anda salin, sorot dan tekan tombolmenu. Pilih Cut atau CopyPilih lokasi di mana Anda ingin Pindahkan atau Salin fileAnda, tekan tombol menu dan pilih Paste untukmenempatkan file di lokasi ini (sci)

Copy dan Paste Lewat FileExplorer di BlackBerry

Ponsel TV Murah Meriah

What News?

Pertama PakaiProsesor Tegra

Sang LaptopKonvertibel

LAPTOP konvertibel yang bisa digunakan sebagai sebuahtablet kini mulai banyak diminati oleh para produsenelektronik. Beberapa di antaranya adalah Dell XPS, ThinkPadHelix ataupun Lenovo Yoga 11S. Kini Toshiba pun meng-hadirkan model serupa, yakni Portege Z10t.

hadir dengan layar berukuran 11.6 inci full HD yang dilapisidengan pelindung Corning Concore Glass. Dan tentu saja,laptop ini hadir dengan keyboard yang bisa dipasang dandilepas sesuka hati. Sebagai tambahan, keyboard tersebut spillresistant dan touchpad yang mendukung gesture Windows 8.

Berikutnya, tablet ini menggunakan opsi prosesor IntelCore i5 atau i7. Selanjutnya terdapat pula RAM berkapasitas4GB. Untuk penyimpanan data, terdapat pilihan SSD 128GBatau 256GB. Untuk sistem operasi, Toshiba membenamkanOS Windows 8 pada laptop ini.

Mengenai harga, tentu saja laptop ini tidak dihargai denganmurah. Toshiba membanderol perangkat Windows 8 ini seharga1.499 DOLAR as ATAU SEKITAR Rp 14 jutaan. Penjualanlaptop ini pun akan dimulai dalam waktu dekat. (znt)

SEBUAH tablet diklaim memiliki prosesor mobile tercepat didunia baru saja diperkenalkan oleh Asus. Tablet Android tersebutadalan Asus Transformer Pad Infinity, merupakan perangkatAndroid pertama di dunia berprosesor NVidia Tegra 4.

Prosesor yang tersemat pada tablet ini adalah prosesorquad core ARM Cortex A15 dengan 72 core GPU berkecepatan1.9 GHz. CEO Asus pun mengklaim bahwa prosesor inimerupakan prosesor tercepat di dunia.

Selanjutnya, tablet tersebut memiliki layar IPS LCDberukuran 10,1 inci dengan resolusi 2.560 x 1.600 piksel. Layardengan resolusi tinggi seperti ini juga bisa ditemukan padaNexus 10 dari Google. Selanjutnya, tablet ini juga dilengkapidengan port USB 3.0 serta kamera 5MP di bagian belakang.

Seperti halnya seri Transformer lain dari Asus, tablet inijuga dilengkapi dengan dock keyboard. Menariknya, tabletini juga memungkinkan untuk memainkan video 4K via portHDMI. (pra/brt)

Operator Corner

SMARTFREN Telecom me-mastikan mulai awal 2014 segeramigrasi dari jaringan seluler CDMA3,5 G ke layanan seluler 4G berbasisteknologi Long Term Evolution (LTE).Dengan syarat, begitu regulasinyamemungkinkan.

“Kami secara alamiah terdorong kesana. Jaringan kami sudah 3,5G, dantahun depan sudah bisa 4G LTE,”kata Djoko Tata Ibrahim, Deputy CEO

Tahun Depan Migrasi dari CDMA ke LTE

Smartfren di FX.Menurut dia, dengan arsitektur

jaringan yang dimiliki Smartfrenuntuk menunjang layanan data,Djoko yakin pihaknya bisa dengan

mudah switching ke jaringan LTEkarena kanal yang dimiliki di 1.900MHz sangat memungkinkan untukmigrasi.

“Kami di data bisa lari duluandibanding operator seluler GSM lainyang jaringan datanya belumseoptimal kami karena masih harusmigrasi 3G. Untuk data, kami punyasembilan kanal, lima dari Smart danempat dari Fren,” katanya.

Terkait migrasi 3G yang tengahdilakukan oleh lima operator selulerGSM di 2,1 GHz, menurutnya tidakada langkah drastis yang harusdilakukan Smartfren terkait in-terferensi dengan jaringan PCS1.900.

“Tidak banyak yang kami lakukan.Kita cuma ubah antena di lapangansupaya tidak frontal saja,” pungkasDjoko. (dtn)

New Entry

SAMSUNG Terus berinovasi danagresif dalam merambah pasar smart-phone kelas menengah. Bahkan, saat iniSamsung siap meneruskan kesuksesansmartphone di segmen tersebut, denganmerilis galaxy Ace 3 pada Selasa ke-marin.

Sementara itu, untuk tampilan de-sain, produk ini sekilas sangat mirip de-ngan perangkat berbasis Android yangtelah ada di pasaran. perangkat ini jugaterlihat memiliki bentuk yang serupadengan Samsung Galaxy S4 Mini.

Sedangkan dilihat dari spesifikasihardwarenya, Samsung sepertinyamembidik perangkat tersebut untukkelas menengah. Perangkat ini meng-gunakan prosesor 1.06 GHz dual-core,RAM 1 GB, memori internal berkapa-sitas 4 GB yang dapat ditingkatkanhingga 64 GB dengan bantuan kartuMicroSD, dan berjalan di sistem operasiAndroid 4.2 Jelly Bean.

Zuper Z818Zuper Z818Zuper Z818Zuper Z818Zuper Z818

JIKA sedang mencari ponsel murahdengan fitur seabrek, mungkin keha-diran Zuper Z818 besutan dari ZuperMobilephone ini bisa dijadikan alter-natif pilihannya.

Dengan usungan konsep PDAphone dan desain mirip Sony Xperia,ponsel ini dibekali oleh interface yangmirip dengan kebanyakan ponsel An-droid khas dukungan MediaTek. Se-dangkan pada sisi tampilannya, ponselyang tak didukung platform terbuka inimenggunakan fitur layar sentuh TFT 4inci QVGA yang sanggup memberikenyamanan dalam menonton berbagaisaluran acara televisi favorit melaluibuilt-in TV analog.

Sebagai penjepret dan perekam han-dalnyapun, ponsel ini tampaknya lebihtertumpu pada keberadaan kameraganda dengan LED flash di dalamnya.Terlebih dengan dukungan radio FMdan MP3/MP4 player plus beberapagame menarik ala platform Androidseperti Talking Tom dan Fruit Ninja,membuat ponsel ini sanggup mengha-dirkan hiburan berkelas bagi penggu-nanya.

Selain menyediakan jalur konekti-vitas melalui Bluetooth V2.1 dan kabeldata USB, ponsel berkonsep dual SIMdan dual Standby pada jaringanQuadband GSM ini praktis hanya me-ngandalkan dukungan kanal GPRS/EDGE dan WAP untuk menyediakankebutuhan akses internet bagi penggu-nanya.

Tak hanya itu saja, ponsel ini jugadilengkapi dengan beberapa fitur

pendukung lainnya yang mencakup:slot microSD (up to 16GB), audio jack3.5mm, Polifonik (MP3), Calendar, cal-culator, alarm, speakerphone, danbaterai Lithium ion 1300 mAh.

Meskipun menyasar ke segmen en-try level pasaran ponsel Tanah Air danhanya dibanderol sekitar 500 ribuan ru-piah saja per unitnya, namun tak mem-buat Zuper Mobilephone kehilangan akaldalam menarik minat pembelinya.

Adapun berdasarkan pembelian dibeberapa toko online yang ada, setidak-nya tiap pembelian unit ponsel ZuperZ818 ini turut disertakan bonus gratistambahan lainnya, berupa soft caseataupun jam tangan tangan keren. (brt)

Untuk layarnya mereka membe-namkan layar dengan bentang 4 incidan mendukung resolusi WVGA 480 x800 piksel. Dari sisi kamera, GalaxyAce 3 memiliki kamera 5 megapikseldengan lampu flash LED di bagianbelakang.

Dilansir dari Unwired View, bebe-rapa fitur andalan Galaxy S4 hadir jugadi Galaxy Ace 3, seperti S Voice, S Trans-lator, S Travel, dan Smart Stay. Semen-tara itu, ada tiga versi Galaxy Ace 3 yangakan diluncurkan ke pasaran, yaitu versi3G, 3G dual sim, dan LTE.

Samsung belum mengumumkankapan perangkat tersebut hadir di pa-saran. Diperkirakan, Ace 3 akan di-banderol dengan harga 200 pound-sterling atau Rp 3 juta. Samsung sendiridikabarkan akan memperkenalkanproduk ini di sebuah acara jumpa persdi London, Inggris, pada 20 Juni 2013mendatang. (tmp)

S a m s u n gS a m s u n gS a m s u n gS a m s u n gS a m s u n gGalaxy Ace 3Galaxy Ace 3Galaxy Ace 3Galaxy Ace 3Galaxy Ace 3

NET

Asus TAsus TAsus TAsus TAsus TransfransfransfransfransformerormerormerormerormerPad InfinityPad InfinityPad InfinityPad InfinityPad Infinity

TTTTToshiba Poshiba Poshiba Poshiba Poshiba Pororororor tttttege Z1ege Z1ege Z1ege Z1ege Z10t0t0t0t0tNET

NET

SATU dari banyak keunggu-lan tablet adalah ukurannyayang ringkas dan mobile. Ma-kanya, tak heran kini orangbanyak beralih menggunakantablet. Melihat minat masyara-kat yang besat pada tablet PC,Advan Mobile gencar mena-warkan produknya. Di antarayang terbaru adalah AdvanVandroid T 3-A.

Keunggulan tablet AdvanVandroid T3-A antara lain dileng-kapi dengan layar lebar 9,7 inci.Para pengguna Vandroid akanmendapatkan kepuasan keitakbrowsing dan melihat videosecara mudah dan nyaman.

Body Advan Vandroid T3-Aramping, sehingga membuattampilan gadget ini semakinelegan dan tidak repot saatdibawa. Dilengkapi dengankamera depan dan belakang,membuat pengguna mudahdalam mendokumentasikangambar dari kedua sisi mudah.

Bertemu dengan saudaraatau teman melalui Skype de-ngan gambar yang besar. Tam-pilan luar dari Vandroid T3-A inisudah pasti dapat menambahnilai eksklusif dari pengguna

SPESIFIKASI ADVAN VANDROID T3 Prosesor: Type Cortex A8 1 Ghz Penyimpanan: 16 GB (Expanded with SD/TF up to 32 GB) Memory: 512 MB

Display: 9.7 inci Capasitive,five point touch Wireless: LAN wifi 802.11 b/g/n, GPRS/EDGE/HSDPA

Inpu:t Device Type Capasitive Touch Screen Interface: Provided TF Card Slot

OS: Provided Android 2.3 Gingerbread Kamera

Digital Camera Fitur: Call and SMS,GPS,3Dgames, G sensor

Baterai: 4000 mAh

teknologi.Di balik tampilan yang su-

dah mengagumkan, isi darigadget ini tidak kalah bagus.Advan Vandroid T3-A Di-dukung dengan prosesor Sam-sung Cortex A8 1 Ghz membuatkemampuan browsing di tabletini cukup kencang, tidak perlumenunggu lama setiap mem-bukan page baru atau loadingvideo.

Tablet Advan Vandroid T3dirancang khusus untuk peng-gunaan profesional seperti pre-sentasi desain grafis, desain in-terior, atau proposal bisnis. Ber-bagai kegiatan profesional akanlebih leluasa, karena AdvanVandroid T3-A memiliki memoriinternal 16 GB. Memori ini bisaditambah sampai 32 GB, sehing-ga mampu menyimpan banyakfile baik foto, video, musikataupun data penting lainnya.

Tak kalah menarik, tablet inimempunyai speaker yang ba-gus, sehingga mampu meng-hasilkan suara yang kencangtanpa ada gangguan. Fiturtouchscreen biasanya mem-butuhkan daya yang cukupbesar.

Perangkat ini sendiri dito-pang dengan daya baterai sebe-sar 4.000 mAh. Kapasitas ba-terai ini cukup untuk men-jalankan berbagai ap-likasi dalam waktuyang lama.(dd)

GosipiKAMIS 13 JUNI 2013 11Metro Banjar

TIGA film dokumenter yang ditayangkan saat sosialisasidan dialog perfilman oleh Balai Pelestarian Nilai Budaya(BPNB) Pontianak Wilayah Kalimantan KementerianPendidikan dan Kebudayaan, Rabu (12/6) di Hotel BiutiBanjarmasin, menjadi motivasi para peserta untuk bisamembuat film dokumenter.

Bayu, peserta sosialisasi dan dialog perfilman, menyata-kan, sebelumnya ia tidak menyukai film dokumenter.Namun setelah melihat tayangan film dokumenter yangdikemas sutradara dengan apik, membuatnya terkesan.Ternyata sesuatu yang sederhana, bisa jadi menarik.

“Mudah-mudahan pemerintah bisa mengapresiasidengan turut mendukung pembuatan film dokumenterlokal,” harapnya.

Hal sama diungkapkan Salman, mahasiswa UniskaBanjarmasin, awalnya dia juga kurang tertarik menontonfilm dokumenter. Setelah menonton film dokumenter UlapDoyo yang mengisahkan pembuatan kain cara tradisional,ia merasa menikmati tayangan tersebut.

“Saya jadi ingin lebih tahu bagaimana membuat filmdokumenter, semoga kegiatan ini bisa berkelanjutan,sehingga ke depan ada produk film dokumenter lokal,”ujarnya.

Begitu juga harapan Taqwa Haqiqi, peserta lainnya.Setelah kegiatan ini perlu terbentuk komunitas perfilmandokumenter, tentu harus ada pertemuan berskala, sehinggaakan semakin tumbuh rasa kecintaan generasi mudaterhadap budaya.

Drs Salmon Batuallo, Kepala Balai Pelestarian NilaiBudaya (BPNB) Pontianak Wilayah Kalimantan Kemente-rian Pendidikan dan Kebudayaan, menyatakan, setelahselesai kegiatan diharapkan terbentuknya komunitasgenerasi muda yang memiliki niat untuk membuat doku-menter film dokumenter dengan kearifan budaya lokal.

Apalagi di Kalimantan Selatan ini, ujar Salmon,memiliki banyak daya tarik yang mampu untuk diangkatdalam sebuah film dokumenter, baik pada seni maupunbudaya yang sangat beraneka ragam.

“Semangat generasi muda perlu kita bangkitkan, agarmemiliki semangat mengapresiasikan karya film dokumen-ter yang edukatif,” ujarnya, bahkan dia berencana tahundepan akan diadakan workshop pembuatan film dokumenterdi Kalimantan Selatan.

Menurut Adi Pranadjaya, Pakar Perfilman dari Jakarta,ada orang berpandangan membuat film dokumenter itusulit dan tidak menarik. Padahal kalau ada keinginan danniat, walaupun tidak memiliki ilmu sinematografi masihbisa membuat film dokumenter.

Terpenting ada riset agar memiliki nilai, selanjutnyakalau tidak memiliki keahlian dalam kamera, bisa mintabantuan orang yang ahlinya. Secara tim, hasil riset, bisadibuat film yang menarik dari sisi gambar, narasumber,musik dan alur ceritanya.

“Seringlah menonton film dokumenter, sehingga akan adareferensi untuk membuat film yang baik,” sarannya. (dea)

Boyong16 Kru

ke BanuaPENAMPILAN d’Bagindas benar-benar

ditunggu oleh para penggemarnya. Meskibeberapa hari lagi tampil, tiketnya sudah mulaidipesan.

“Tiketnya memang sudah bisa dipesan baikbox maupun table,” kata Executive Secretary GM HBIErnawati Radiah.

Meski merupakan penampilan yang ketigakalinya, penggemar d’Bagindas tetap antusiasingin menyaksikan pentas band yang beraliranpop melayu itu.

Untuk show pada Jumat (14/6) malam itu, Ernamengungkapkan d’Bagindas akan memboyongkru sebanyak 16 orang, antara lain teknisi,manager dan lainnya,

Lili, salah seorang penggemar d’Bagindasmengaku tidak akan melewatkan penampilanband yang digawangi Bian (vokal), Mike (key-board), Dandy (gitar) dan Tile (gitar) itu.

“Mudah-mudahan nggak ada halangan danbisa nonton. Kangen aja denger lagu-lagunyad’Bagindas dinyanyikan langsung di panggung.Biar melayu tapi lagunya nggak kampungan,”ucap Lili yang menyenangi lagu Maafkan, Ay, danlainnya.

Lagu-lagu d’Bagindas yang familiar dikalangan pencinta musik Indonesia banyakterlahir dari kreativitas Mike, sang pencipta semualagu d’Bagindas.

Lirik ini berpadu dengan suara berat khasmelayu milik Bian menjadikan d’Bagindasmudah mencuri perhatian kalangan musikdan tetap eksis di blantika musik Indonesiameski harus bersaing dengan band-bandnasional lainnya. (dwi)

KAPANLAGI.COM

d’Bagindasd’Bagindasd’Bagindasd’Bagindasd’Bagindas

Bayu TerkesanNonton FilmDokumenter

BANJARMASINPOST GROUP/SALMAH

PENUTPENUTPENUTPENUTPENUTARANARANARANARANARAN film dokumenter di hari kedua sosialisasi dan dialogperfilman Indonesia di Hotel Biuti Banjarmasin, Rabu (12/6).

INCAR DUAPERGURUAN TINGGI

GALUH termuda di Pawadahan NanangGaluh Banjarbaru, Salsabilla NoviendaSoewandi yang baru lulus SMA sedang sibukmencari perguruan tinggi.

Dia bercita-cita melanjutkanpendidikannya ke Fakultas Kedokteran.Namun, saat pengumuman jalur undanganSNMPTN, Bella panggilan akrabnya- kalahbersaing dengan siswa SMA lain.

“Sedih sih, tapi memang belum diterimamau gimana lagi,” ucapnya.

Namun cewek kelahiran 11 November 1995ini tidak berkecil hati. Gagal di jalur undanganbukan akhir dari segalanya. Bella pun sudahmendaftar untuk masuk FK Unlam dan FK

UNS Solo melalui jalur Seleksi Bersama MasukPerguruan Tinggi Negeri (SBMPTN).

Bella ngotot mendaftar ke fakultas yangsama, karena sejak kecil buah hati pasanganHeldian Noor dan Sri Erlina Cahyawati inisudah bercita-cita menjadi dokter.

“Pengen menyembuhkan orang, jadi pengenjadi dokter,” ujarnya.

Disela kesibukannya memilih perguruantinggi, Bella masih menyempatkan dirimenjadi panitia Pemilihan Naga Idaman 2013beberapa waktu lalu. Baginya, menjadi panitiasama dengan mengenang masa lalunya.

Saat 2012, Bella merupakan peserta termuda.Saat itu dia disuruh oleh kakak kelas serta guruuntuk mengikuti. Karena banyak kakak kelas diSMAN 1 Banjarbaru, yang mengharumkan namasekolah melalui ajang tersebut.

Bella sempat menolak, karena dia pernahmembaca syarat umurnya 16 sampai 25 tahun.

“Pasti lawannya yang sudah kerja ataukuliah, wawasannya lebih luas,” tukasnya.

Tapi berkat dukungan orangtua dan parasahabat, Bella akhirnya ikut juga. PesertaPemilihan Naga Banjarbaru 2012 berjumlahseratus orang lebih yang didominasimahasiswa, sedangkan peserta asal SMAseperti Bella hanya sedikit.

Bella yang merasa gugup bersaing denganpeserta dewasa, semakin banyak membuatpersiapan dengan belajar tentang kebudayaandan pariwisata daerah.

Tak disangka, ia berhasil melewati semuatahapan tes hingga lolos ke 20 besar.

“Waktu semifinal aku pakai kebayasasirangan karena penilainnya adalahmodeling, sedangkan aku sama sekali nggakpunya dasar model,” kenang Bella yangmengaku tidak suka mengenakan high heels.

Saat di babak semifinal, Bella merasatidak bakalan lolos ke final karena saatgladibersih, dia satu-satunya pesertayang berkali-kali disuruh mengulang caraberjalan.

“Malu banget rasanya dan pesimisbisa tembus final,” tukasnya. Namunpada saat acara berlangsung, Bellajustru tidak melakukan kesalahan.Lolos ke babak final Bella berhasilmenjadi Wakil II Galuh Banjarbaru2012 dan Galuh Persahabatan. (bb)

Beli Rumah Mewah di LondonKAJOL dan Ajay Devgan, suaminya, sudah

sering berlibur ke London, Inggris. Namun kini,keduanya dikabarkan berada di London untukwaktu yang lebih lama,paling sebentar sebulan.

Kabar yang berembus,pasangan selebriti ini hendakmembeli rumah di London.Karena itu kini merekamelakukan survei.

Isu yang beredar, seperti ditulis Times of India,mereka mengincar rumah yang amat besar, bisadisebut sebagai mansion.

Bahkan tawar-menawar dengan tuan tanahdisebut sudah mendekati final.

“Kajol dan Ajay jatuh cinta pada London.Mereka sudah lama menyimpanharapan untuk beli rumah di kotabersejarah itu dalam waktu yanglama,” kata sebuah sumber.

Sumber yang dekat denganKajol menyebut, pasangan yang

dikaruniai dua anak ini kini menginap di sebuahhotel bintang lima di London. Tidak disebutkanapakah rumah di London nanti akan menjaditempat tinggal tetap keluarga Ajay. (bin/tnc)

BOLLYWOOD.COM

Kajo lKa jo lKa jo lKa jo lKa jo l

ISTIMEWA

1306/M11

KAMIS 13 JUNI 201312People Motionin

Metro Banjar

BEBERAPBEBERAPBEBERAPBEBERAPBEBERAPAAAAA anggota Satlantas Polres Banjar mengejar seoranglelaki, Syaiful (30), yang berusaha kabur saat digiring ke pos polisi,Selasa (11/6). Lelaki yang mengaku tinggal di Kelua, KecamatanTanjung itu ditangkap karena saat mengendarai sepeda motornyamenabrak mobil Avanza yang ditumpangi anggota polisi.

Beda denganGeng Motor

BANYAK kegiatan dilakukananggota komunitas motor ByonicBanjarmasin dan Banjarbaru.

Tujuannya untuk menjalinsilaturahmi dan

mengakrabkanantaranggota. Berikutberagam kegiatannyadipaparkan Ketua

Byonic Banjarbaru, Doxiy Fauzan:■ Rutin kopi darat (kopdar) setiap

malam Sabtu dan malam Minggu.■ Malam Sabtu merupakan kopdar

santai, para anggota dibebaskanmemakai apa saja karena sifatnyatidak resmi. Jika malam Minggumereka harus kopdar dengan safetyriding, kalau ada anggota tidaklengkap maka akan disuruhpulang.

■ Dengan safety riding berartimembedakan mereka sebagai klubmotor dengan geng motor. (bb)

DIRAMAIKAN BYONICDARI MEDAN

ANGGOTA komunitas motorByonic dari berbagai daerah ber-kumpul Minggu (9/6) di PerumahanKota Citra Graha, Banjarbaru. Takhanya dari Banjarmasin, Banjarbaru,dan kota lainnya di Kalsel, juga dariPurukcahu, Palangkaraya, ProvinsiKalteng hingga Medan, SumateraUtara (Sumut).

Bukan sekadar kopi darat(kopdar) sesama pencinta sepedamotor keluaran produsen Yamaha,melainkan datang khusus menghadi-ri ulang tahun ke-2 ByonicBanjarmasin dan deklarasi terben-tuknya Byonic Banjarbaru.

“Di sini, acaranya perayaantambah umur klub motor kami danByonic Banjarmasin, sekaligusdeklarasi terbentuk chapter Banjarba-ru,” kata Ketua Byonic Banjarbaru,Doxiy Fauzan.

Suasana akrab penuh keke-luargaan antaranggota Byonic,menyelimuti momen yang jarang-jarang digelar itu. Undangan acaratersebut, telah disebar jauh-jauh harike chafter-chafter komunitas Byonicdi berbagai kota di Indonesiatermasuk Medan.

Satu di antaranya Abie, anggotaByonic Medan. Dia relamenyempatkan waktunya demimenghadiri acara anniversary ByonicBanjarmasin dan Banjarbaru.

“Namanya bikers, pehobi sepedamotor itu tidak mengenal jarak danwaktu. Setelah ada undangan dariBanjarmasin, Banjarbaru, sayalangsung tancap gas ke sini,” kataAbie.

Menurutnya, kegiatan seperti inisudah biasa dilakukannya. Sekalianbersilaturahmi ke Byonicantarchapter. Apalagi chapterBanjarmasin dan Banjarbaru

terhitung klub motor yang baruterbentuk, dengan datangnya dia diacara ini sekaligus support ataudukungan bagi teman-teman lain.

Byonic Banjarmasin terbentukpada 23 Mei 2011. Saat itu hanyaada lima orang yang bergabung.Perekrutan anggotanya pun bisadibilang unik. Ketika kopdar dannongkrong di pinggir jalan, melihatpengendara mengenakan Byonic,langsung mereka dekati.

“Kita dekati untuk diajakbergabung. Cara pendekatan kamiini memang berbeda dengan klubmotor yang lain,” kata Ketua ByonicBanjarmasin, Imam M.

Terbukti, lama kelamaan bukanpara anggota lagi yang mendekatipemilik motor Byonic. Sebaliknya,para pemilik motor yangmenyatakan diri ingin bergabung.

Kalau sekadar bergabung, lanjutImam, syaratnya hanya mempunyaimotor Byonic. Namun, untukmendapatkan nomor anggota, tidaksemudah yang dibayangkan. Merekaharus bisa berbaur dengan anggotalain dan akan dilihat bagaimanasopan santunnya. Utama lagi,

bagaimana penerapan safety ridingsaat berkendara.

Ditambahkan Ketua ByonicBanjarbaru, Doxiy Fauzan, merekajuga akan mengadakan bakti sosial(baksos) ke Panti Satria diLandasanulin Banjarbaru. Merekabakal memberikan bantuan berupauang tunai. Klub motornya pernahditulis oleh sebuah media lokalsebagai geng motor, dan itu jelasmembuatnya kecewa.

“Setelah baksos, akan kelilingkota Banjarbaru. Finish di KantorGubernur Kalsel di jalan AnekaTambang, Cempaka Banjarbaruuntuk kopdar. Dengan kegiatan ini,semakin membuktikan kami bukangeng motor, tapi klub motor yangsejak awal mempunyai payunghukum,” paparnya. (bb)

“Kita dekati untukdiajak bergabung.Cara pendekatankami ini memang

berbeda dengan klubmotor yang lain”

IMAM MIMAM MIMAM MIMAM MIMAM M Ketua Byonic Banjarmasin

Hater Itu Pemujamu

ISTIMEWA

BAKTI SOSIAL BAKTI SOSIAL BAKTI SOSIAL BAKTI SOSIAL BAKTI SOSIAL - Ulang tahun ke 2 ByonicBanjarmasin dan deklarasi terbentuk-nya Byonic Banjarbaru, Minggu (9/6) diPerumahan Kota Citra Graha Banjarba-ru, juga dihadiri anggota komunitas mo-tor Byonic dari berbagai daerah di Kal-teng hingga Medan, Sumut.

HATER atau pembenci sepertinyatidak bisa dipisahkan dalam kehidupanseorang manusia. Meskipun Andabukan artis, tapi sejatinya Anda akanselalu dikelilingi oleh orang-orang yangtidak terlalu menyukai Anda. Kebiasa-an yang menyakitkan dari sifat seoranghater ini adalah kebiasaannya yangselalu mencela atau memburukkandengan kata-kata yang kurang pantasdi belakang Anda.

Banyak alasan yang membuat hateritu ada untuk kita. Seperti, kesuksesan,kepintaran, atau bahkan ketampanan.Yang lebih aneh adalah tidak adaalasan apa-apa yang hanya bermodal-kan kebiasaan buruk yang sukangomongin orang di belakang.

Hater, kalau menurut saya adalahorang yang sangat peduli terhadap

sekecil apapun yang kita lakukan.Memang sekilas sangat memuakkanketika kita sedang tidak labil men-dengarkan atau memperhatikan apayang para hater lakukan untukmenunjukkan rasa kepeduliannyaterhadap kita.

Namun, dari beberapa hal yangmembuat hater seakan-akan duri yangmembuat hidup kita selalu berjalanlayaknya sebuah kehidupan yangkomplit. Ada beberapa kalimat ataukutipan yang diutarakan oleh para artisatau tokoh dunia yang bisa dijadikansenjata dalam menyikapi hater denganbijak. Berikut di antaranya:■ Orang yang ngomongnya di belakangadalah orang yang memang akan selaluberada di belakang anda (DedyCorbuzier @Hitam Putih)

■ Thanks to The HatersDiutarakan oleh Justin Bieber pada

saat menerima sebuah penghargaansebagai pemenang nominasi penyanyiterbaik, dan dia menyebutkan kalimattersebut di awal ucapannya, bukankepada para fans tapi justru kepadahater. Hal ini dilakukannya karenamenurutnya, orang yang palingberperan dalam kesuksesannya adalahpara hater.

■ Hater adalah pengidola sejati AndaTak tahu dari siapa, yang jelas ada

benarnya juga kalimat ini. Karena hateradalah orang yang tidak bisa hiduptenang, ingin selalu mencari kelemahandan cela yang ada pada kita).

Selengkapnya tulisan ini, silakangkunjungi blog www.spoityf.com. (*)

Ainuddin Az-ZukhairAinuddin Az-ZukhairAinuddin Az-ZukhairAinuddin Az-ZukhairAinuddin Az-Zukhairyyyyyseharusnya jangan menjadi tabrak larilah, walaupun tidak ada korban jiwa,paling tidak selesaikan dengan carakekeluargaan lah, jadi agar permasala-han cepat selesai dan tidak ada yangmerasa dirugikan

ANnisa Al AminANnisa Al AminANnisa Al AminANnisa Al AminANnisa Al AminBeh ua, yg dtbrak mobil polisi, mantaplalu. mkx balalihat bkndra’an to.

BaBaBaBaBayu Briadyu Briadyu Briadyu Briadyu Briadsudah menabrak mobil polisi trus set-elah ditangkap malah kabur. doublesakitnya mun dapat polisi

Nasrun ZenTNasrun ZenTNasrun ZenTNasrun ZenTNasrun ZenTaurusaurusaurusaurusauruswalaupun laen mobil polisi harusnyaminta ma’af barang. aplge ne polisi...

Isma ImandaIsma ImandaIsma ImandaIsma ImandaIsma ImandaTanggung jawab donk !

BuhanikBuhanikBuhanikBuhanikBuhanikamhandaktaoamhandaktaoamhandaktaoamhandaktaoamhandaktaopancangan sakit nawa di dalam!

SugiantSugiantSugiantSugiantSugianto Lanango Lanango Lanango Lanango Lanangberani berbuat berani juga bertang-gung jawab walapun kejadiannya tidakdisengaja

AAAAAdam Kdam Kdam Kdam Kdam KalTimalTimalTimalTimalTimtenanG bro ini musibah siapa aja pas-ti ga mau dapat musibah sepertisyaiful. berhubung kejadiannya di jalanraya dan kita punya hukum,usut ajjasesuai hukum yang ada di negara kita.

Hapief AldaHapief AldaHapief AldaHapief AldaHapief AldavvvvvandidoandidoandidoandidoandidoAstaga, Ngantk kah jd nabrak mobilavanza. “ ada ada jha... “

Goesty FilsafGoesty FilsafGoesty FilsafGoesty FilsafGoesty FilsafahahahahahNa’as nasib nya, klo sampai di penjarakelewatan jga tu klo tu orang kd dlmkeadaan mabuk / memakai narkoba

ISTIMEWA

Nama: YYYYYazid Fazid Fazid Fazid Fazid FahmiahmiahmiahmiahmiBlog : http://spoityf.comhttp://spoityf.comhttp://spoityf.comhttp://spoityf.comhttp://spoityf.com

Pengirim: HarrHarrHarrHarrHarry Nazuwy Nazuwy Nazuwy Nazuwy NazuwaaaaaKeterangan foto: SlankSlankSlankSlankSlanker Banjarmasiner Banjarmasiner Banjarmasiner Banjarmasiner Banjarmasin

Lensa FBBABABABABAGIGIGIGIGI teman-teman yang hobi fotografi, bisa gabung di

Lensa FB. Kirim atau tag foto Anda yang menarik dan unikke akun Metro Banjar, Metrobjr II atau Koran Metrobjr. Fotoyang terpilih kami tayangkan di koran Metro Banjar. Maaf,tanpa imbalan. Trims.

1306/M12

KAMIS 13Metro Banjar13 JUNI 2013Futsal Blitz

Gledek FC Pertahankan Gelar Juara Satu Kartu KuningRp 500 Ribu

Tak LangsungPulang ke Rumah

DaripadaKeluyuran di Mal

KASKUS--FORUM.BLOGSPOT.COM

LAPANGANLAPANGANLAPANGANLAPANGANLAPANGAN futsal yang unik ini berlokasi di Kota Sawahlunto, Sumatera Barat.

SANG KAPTENBERSUJUD DI LAPANGAN

PLAY off Indonesia Futsal League (IFL) 2013pada 12-15 Juni di Tifosi Sport Center Jakarta Timur,akan memperebutkan tiga tempat di IFL 2013.Tentunya pertandingan akan berlangsung ketat danpanas untuk berebut tiga tempat di kasta tertinggifutsal Indonesia tersebut.

Namun hal ini bisa menjadi negatif jika pemaindari tim-tim futsal yang bertanding menghalalkansegala cara untuk dapat memenangi pertandingan.Untuk menghindari kontak fisik yang memangsengaja untuk mencederai lawan, panita babak playoff memberikan dendayang cukup berat.

Satu kartu kuningpada babak play off ini,maka tim harus mero-goh kocek hingga Rp500 ribu. Untuk setiapkartu merah yang ke-luar, tim akan terkenadenda sebesar Rp 1 juta.

Menurut Arifin Mahesa, wakil ketua IFL 2013,hal ini untuk meningkatkan kewaspadaan tim agartidak bermain keras hingga membuat rugi tim lain.

Denda kartu yang harus dibayarkan pada babakplay off ini naik 100 persen dari IFL tahun lalu yanghanya Rp 250 ribu untuk kartu kuning, dan Rp 500ribu untuk kartu merah.

Memang ajang play off ini menjadi ajang adutangguh tim-tim baru untuk dapat berlaga pada IFLtahun ini yang total akan diikuti 10 tim. Nantinya,juara dari masing-masing grup otomatis lolos ke IFL2013. Sedangkan runner up akan beradu mem-perebutkan satu tempat tersisa di IFL 2013. (blc)

FERRY Efendi langsung me-lakukan sujud di tengah lapanganBBB Futsal Banjarmasin setelahwasit Didi Nurhadi membunyikanpeluit tanda akhir pertandingan,Selasa (11/6) malam.

Kapten tim Gledek FC (A) itukemudian merayakan kemenangan3-2 atas Thembox FC di final Kom-petisi Futsal BBB Cup 2013 terse-but. “Saya bersujud karena ber-syukur perjuangan kami tidak sia-sia,” kata staf Koperasi SejahteraAbadi Banjarmasin itu.

Gelar juara itu merupakanyang kedua bagi Gledek FC Ban-jarmasin. Sebelumnya merekamenjadi kampiun Turnamen Fut-sal BBB Cup Spesialis Malam,April 2013.

Dalam pertandingan kemarin,Udin menjadi bintang kemenanganGledek FC (A). Dia mencetak golpada menit kelima dan 16. Satu gollainnya dibikin Sayuti pada menitke-21. Sementara dua gol ThemboxFC (B) diborong Nuril pada menitke-19 dan 23.

Sebelum performa Gledek FC

(A) diprediksi mengalami anti-klimaks, setelah di semifinal me-nang besar 7-1 atas Thembox FC(A). Sedangkan Thembox FC (B)melaju ke babak final setelahmengalahkan Borneo NusantaraJunior, 6-3.

Manajer merangkap pelatihdan pemain Gledek FC, Ayief Ri-vani, sangat senang timnya bisamempertahankan gelar juara.“Syukur alhamdullillah kami bisamempertahanlan gelar,” ucap le-laki yang biasa disapa Ayief 07 itu.

Dia mengatakan, keberhasilanitu berkat kerja keras dan motivasitinggi pemainnya untuk meme-

nangi tiap pertandingan. Selain itu,tentu saja karena latihan seriussebelum mengikuti turnamen.

Secara terpisah, pelatih Them-box FC, Frans Saputra, menyebutkekalahan timnya karena fisikyang anjlok. “Saya tetap puas ka-rena kami hanya kalah satu gol.Artinya, anak-anak melakukanperlawanan sengit,” kata diabangga. (buy)

JUARA BBB CUP 2013I Gledek FC (A)II Thembox FC (B)III Borneo Nusantara Jr dan

Thembox FC (A)

“Saya tetap puaskarena kami hanya

kalah satu golFRANS SAPUTRA

Pelatih Thembox FC (B)

GRUP AMakassar FutsalAcademy FCLibido FC BandungPutra Bogor

GRUP BTifosi BaskharaPertamina FCPinky Boys Makassar

ADA agenda tetap sejumlah mahasiswa Sekolah TinggiIlmu Kesehatan (Stikes) Cahaya Bangsa Banjarmasin, padapertengahan pekan. “Kami main futsal tiap Rabu pagi. Kalautidak di Upik Futsal ya di Borneo Futsal,” sebut Sumiran,Rabu (12/6).

Mahasiswa semester IV Jurusan Keperawatan itu menga-takan, olahraga dalam ruangan (indoor) tersebut dilakukansebelum masuk kuliah. “Kami main dari pukul 09.00 Witasampai pukul 10.00 Wita. Satu jam saja, karena sorenya kamimasuk kuliah pukul 16.00 Wita,” ujar Miran, sapaan Sumiran.

Dia menuturkan, main futsal selain mengisi waktukosong, juga kumpul-kumpul buat saling tukar informasi.“Sekalian untuk refreshing,” tambahnya.

Tak kalah penting, sambung lelaki berbadan tinggi itu,mereka latihan futsal untuk mempererat pertemanan sesamamahasiswa Stikes Cahaya Bangsa.

Salah satu mahasiswa lainnya, Wahyu, mengaku ikutpara seniornya main sepak bola mini itu demi menyalurkanhobi . Lebih dari itu, dia bersama teman-temannya; Deni,Agus Andre, Miran, Arie, Febri, Rendy, Haris dan Fatur, bisamenjaga kondisi tubuh agar tetap sehat.

“Ketimbang kami keluyuran di jalan atau di mal, lebihbaik kami main futsal. Sehat dan bikin semangat belajar,”kata Wahyu. (buy)

ULANGAN tengah semester yang berakhir pada Selasa(11/6) lalu, ternyata cukup membuat stres siswanya.Setidaknya dialami sejumlah siswa kelas X SMAN 2Banjarmasin.

Untuk menghilangkan tekanan tersebut, Algifari, Elbi ,Rahman, Ihsan, Wahyudi, Ibnu, Ais’y Fuad, Aji, Hafiz, Dedy,Zein dan Adi langsung bermain futsal.

‘Kami tidak langsung pulang ke rumah. Selesai ulangankami bermain futsal,” ujar Algifari.

Anak baru gede berusia 15 tahun itu mengatakan, merekaingin membuang stres sekaligus mencari hiburan. “‘Daripadakami keluyuran tidak karuan, lebih baik main futsal,” kataAlgifari lagi.

Dia menambahkan, futsal selain bisa menghibur dirinyakarena bisa kumpul dengan teman satu sekolah, jugamembuat badannya sehat.

Sementara itu, siswa lainnya, Ais’y Fuad mengatakan,dia ikut bermain futsal terutama karena memang hobi. “Selainitu, setelah main futsal stres saya langsung hilang,” ucapnyamantap. (buy)

BANJARMASIN POST GROUP/BURHANI YUNUS

MAHASISWAMAHASISWAMAHASISWAMAHASISWAMAHASISWA Stikes Cahaya Bangsa Banjarmasin.

BANJARMASIN POST GROUP/BURHANI YUNUS

PARAPARAPARAPARAPARA siswa SMAN 2 Banjarmasin

BANJARMASIN POST GROUP/BURHANI YUNUS

FERRYFERRYFERRYFERRYFERRY saat bersujud di lapangan futsal BBB.

1306/M13

Pro ConsumersKAMIS 13 JUNI 201314 Metro Banjar

PILIH TAS SEKOLAHSESUAI USIA

TAHUN ajaran baru sebentarlagi dimulai. Para orangtua harusmulai berburu perlengkapan se-kolah anak. Salah satu item yangcukup penting disiapkan orangtuaadalah tas sekolah.

Nah, untuk memilih tas sekolahanak, sebaiknya tidak langsungdiserahkan kepada anak semata.Tapi harus mengikuti juga per-timbangan orangtua. Pada da-sarnya anak memilih tas sekolahkarena terinspirasi dari film atau

idolanya, bahkan terkadang jugamengikuti tren dari teman-

teman sekolahnya. Jadicoba rundingkan da-hulu antara pilihananak dan juga pilihanorangtua.

Kebutuhan tassekolah anak tentuberbeda-beda tergan-tung tingkatannya.Hal ini karena ting-kat SD, SMP danSMA tentu memilikiaktivitas dan per-lengkapan kegiatanyang berbeda. Pilihtas sekolah anakyang banyak kan-tungnya untukaktivitas yang le-bih banyak.

Sebagai orang-tua, sebaiknyaAnda harusmemilihnyadengan carayang cerdasmengingatbuku-bukuanak Seko-lah Dasar( S D )yang di-

Jangan HanyaModel

MEMILIH tas anak jangan terjebak pada model ataugambar, tapi pilihlah yang fungsional. Berikut tipsnya.

❐❐❐❐❐ Bahan kuat. Pada umumnya tas sekolah terbuatdari bahan parasut, kulit, dan kain. Ketika memilihkantas untuk anak, sebaiknya pilih yang berbahanparasut yang cukup tebal dan kuat. Bahan tersebuttidak mudah rusak, sekalipun untuk menampungbeban yang cukup berat. Selain itu, buku-bukupelajararan yang ada di dalamnya juga akan amanjika suatu saat kehujanan.

❐❐❐❐❐ Model ransel. Tas model ransel sangat cocokuntuk si anak. Tas dengan model tersebut padaumumnya terbuat dari bahan yang kuat danmemiliki banyak kantong luar termasuk untukbotol air minum. Model tas ini juga memiliki duakali sehingga beban tas tidak hanya bertumpupada satu bahu saja. Namun perlu Anda ketahuibahwa jika beban yang dibawa anak terlalu berat,maka lama-kelamaan bisa mempengaruhi posturtubuhnya.

❐❐❐❐❐ Dilengkapi roda. Alangkah baiknya untukmemilihkan tas ransel yang memiliki roda.Tas seperti itu tetap bisa dipakai sepertiransel biasa. Jika si anak sewaktu-waktumalas mengenakan tas di punggung, makamereka bisa langsung menyeretnya saja.Dengan begitu bisa mengurangi beban sianak. (kps/dtc/vmc)

bawa saat ini cukup banyak. Untuksatu pelajaran saja setidaknya si anakharus membawa empat buku, antaralain buku paket, LKS, buku catatan,dan buku tugas.

Jika dalam satu hari jadwalpelajaran anak ada lima, makaakan banyak sekali buku yang akandibawanya. Belum lagi, si anakakan membawa kotak pensil,tempat makan, dan botol air mi-num.

Bagi seorang anak yang masihduduk di bangku SD tentunyatidak mudah untuk membawasemua barang-barang yang be-ratnya hingga mencapai kuranglebih 5 Kilogram. Tak heran, banyakanak yang akan menyeret tasnyakarena terlalu berat. Perilaku anaktersebut tentunya bisa membuattasnya jadi cepat rusak.

Pilihlah model tas yang sesuaidengan usia, aktivitas dan posturtubuh anak anda. Ada model selem-pang dan model rangsel, untuk anakusia dibawah 10 tahun disarankanuntuk membawa tas rangsel. Karenatas rangsel bisa menyeimbangkandengan baik beban isi tas yangditompang oleh tubuh anak.

Tas selempang untuk usia diatas 10 tahun yang sudah lebih bisamengangkat beban lebih berat.Sebenarnya tas model selempangtidak cocok digunakan untuk tasanak sekolah karena beban tas akanbertumpu pada satu bahu danterasa lebih berat.

Sebaiknya beban tas anak yangdibawa tidak melebihi dari 10persen berat anak untuk usia 10tahun kebawah. Apabila sudahusia lebih dari 10 tahun bisadilebihkan sampai 20 persen beratanak. Jadi usahakan untuk membelitas anak yang berbobot ringan.

Ukuran tas sekolah anak dise-suaikan dengan tinggi anak. Ukur-an tas anak yang pas akan men-jadikan beban terberat yang diba-wanya tertompang seimbang.Usahakan lebar tas sekolah anaktidak melebihi lebar tubuhanak dan lengkapi denganpengatur kait panjangpendeknya agar bisa di-sesuaikan. (kps/dtc/vmc)

FOTO-FOTO:NET

1306/M14

1306/M15

KAMIS 13 JUNI 2013 15Metro Banjar

Crime StoryKAMIS 13 JUNI 201316 Metro Banjar

MAWAN SEMINGGU

Akhir Aziz di Anjir Pasar

‘Habisi’ Napi Pakai Paku

Ipur BantahTuduhan Hairani

BANJARMASIN - Laporan Hairani kepada Propam Polda Kalselterkait tudingan laporan palsu yang dituduhkan padanya,dibantah Kapolsekta Banjarmasin Barat, Ipur Handayani.

Kepada Metro, Selasa (11/6) Ipur menjelaskan apa yangdisampaikan Hairani seperti diberitakan Metro Banjar, padaSelasa adalah tidak benar. “Lho kok begitu keterangan Hairani? semua yangdikatakannya itu sama sekali tidak benar dan salah besar,”ucap perwira berpangkat melati satu ini.

Menurut Ipur Hairani dipanggil ke Polsekta untuk dimintaiketerangan sebagau saksi kasus tindak pidana ringan dandan kasus penggelapan. Sebab Hairani diduga mengetahuikasus tersebut.

Ternyata, Hairani malah menuduh Ipur membuat tigamacam laporan palsu, yakni kasus tipiring, penyalahgunaannarkoba serta penipuan dan penggelapan mobil.

Ipur menegaskan, setahun dia hanya dibuatkan dualaporan. “Kok ada laporan narkoba? kita nggak pernahmemanggil dia karena kasus narkoba. Ini jelas mengada-ada.Sedangkan untuk penggelapan mobil dia diminta untukmemberikan keterangan sebab saat itu mobil korban berada ditempatnya,” ucap Ipur.

Terkait laporan (LP) yang sama seperti disampaikan Hairanidan kuasa hukumnya Sugeng Ari Wibowo adalah salah.Menurut Ipur, dia siap memberi keterangan kepada Propamjika nanti mendapat panggilan.(aa)

BANJARMASIN - Sutarti(60) harus berpikir panjang.Dia terpaksa mengganti baju pesanan yang dijahitnyakarena terbakar. Api mengamuk di rumahnya di JalanKS Tubun Gang Tentram 2 RT 15 Nomor 10,Banjarmasin Selatan, Rabu (12/6) pukul 03.30 Wita.

Perempuan yang biasadisapa Ati ini sempatberteriak kencang saat melihat api di dalamrumahnya. Teriakannya membangunkan wargasekitar. Para tetangga berusaha membantumemadamkan api yang membakar plafon rumahdi bagian depan.

Menurut Ati, api pertama kali diketahuianaknya, Lani (36). Dia terbangun dari tidur karenamendegar suara aneh dari depan rumahnya.

Akibat upaya pemadaman api oleh sejumlahpemadam kebakaran, dalam rumah ati dipenuhiair. Sejumlah barang pun basah kuyup, sepertiranjang dan lainnya. “Ada dua yang terbakar hanya tersisa sedikit. Untukmengganti pesanan itu nanti saya akan membelikembali kainnya untuk dijahit kembali,” katanya.

Rabu siang, Ati sudah berupaya membetulkanatapnya yang rusak akibat kobaran api. Dia terpaksamembeli seng untuk atap rumah menggunakan uangkebutuhan sehari-hari. (aa)

Terpaksa Ganti Jahitan

BANJARMASIN - Mawan (25) harusmenerima sanksi karena menusukdengan senjata tajam, sesama penghuniLapas Teluk Dalam Banjarmasin, No-viandi (21) pada Senin (10/6). Diadiasingkan selama seminggu daripenghuni sel lain.

Kepala Lapas Teluk Dalam, EdyTeguh Widodo, Rabu (12/6) akhirnyamemberi keterangan. Sebelumnya, padaSelasa (11/6) Edy tidak bisa ditemui.Kepada Metro, Edy mengakui terjadiperistiwa penganiayaan dengan pelakudan korban sama-sama narapidana(napi) warga binaan. Dia mengatakan, Mawan melakukanpenusukan terhadap Noviadi didahuluioleh bincang-bincang antara keduanya.Rupanya obrolan ditimpali dengancandaan membuat satu diantara merekatersinggung dan sakit hati. “Namanya juga warga binaan apalagibanyak sekali dan ribuan binaan, saat

■ Sanksi Menusuk Sesama Napi - Proses Hukum Lanjut

Kita tidak tahu dari manadia mendapatkan besiitu, karena setiap saat

melakukan pemeriksaanyang intensif”

EDY TEGUH WIDODOEDY TEGUH WIDODOEDY TEGUH WIDODOEDY TEGUH WIDODOEDY TEGUH WIDODOKalapas Teluk Dalam

berkumpul bisa saja cekcok. Kemarinpada Senin (10/6) si pelaku berkelahi danmenusuk korbannya,” kata pria yangbaru lima bulan menjadi Kalapas TelukDalam.

Menurut Edy, untuk saat ini pelakudiasingkan dengan mengurungnya didalam sel khusus. Mawan juga harusmenjalani proses hukum oleh aparat

dari Polsekta Banjarmasin Barat. “Pela-ku sekarang kita asingkan dulu, karenamalakukan penusukan itu dan diproseslebih lanjut, karena sudah melanggartata tertib dan pelanggaran hukum,”ucap Edy. Lantas, bagaiman dengan nasibkorban? Menurut Edy, Noviandi masihmenjalani perawatan di PoliklinikLapas. Luknya tidak terlalu parahsehingga masih bisa ditangani diPoliklinik Lapas Teluk Dalam, tidakperlu dirujuk ke RSUD Ulin. Edy menceritakan, Mawan menusukNoviandi menggunakan senjata tajamyang dibuat sendiri dari sendok dangarpu. Meskipun barang-baran terbuat dari logam tidak diizinkanmasuk ke dalam lapas, dia belummengatahui bagaimaan bisa alat untukmengnaiaya yang digunakan Mawanbisa masuk ke dalam lapas. “Kita tidak tahu dari mana dia

mendapatkan besi itu, karena setiapsaat melakukan pemeriksaan yangintensif. Semua barang yang masuk keLapas pasti kita lakukan pemeriksaan,”ucapnya. Banyak cara yang selalu dilakukan napi,setiap jenis barang bisa dijadikan macam-macam senjata. Sikat gigi saja bisa dibuatmenjadi tajam oleh narapidana. Edymenegaskan pihaknya setiap saat mela-kukan pemeriksaan rutin.

“Penggeladahan rutin kita lakukan,baik di kamar penghuni dan ruangselalu diperiksa. Mungkin dia menda-patkan garpu saat acara makan makanbersama petugas di acara tertentu,” ucapEdy. Pelaku, imbuhnya sementara masihditahan di Lapas sampai proses persi-dangan. Pihak Polsekata BanjarmasinBarat akan rutin memeriksa pelakusampai siap untuk disidangkan diPengadilan. (aa)

“DI SEL KHUSUS

PALANGKARAYA - Ahmadi (50) berusaha menuju rumah sakituntuk menyelamatkan nyawanya. Namun, penghuniLembaga Pemasyarakatan (Lapas) Palangkaraya, Kalteng ituakhirnya tewas dengan tubuh bersimbah darah, Rabu (12/6)siang.

Dia mengalami beberapa luka tusukan di tubuhnya akibatberkelahidengan Andi, sesama narapidana. Terdapat lukaperutt dan dada. “Pelaku menggunakan paku sebagai alatnya.Saat ini pemeriksaan masih dilakukan,” ujar Kepala KeamananLapas Palangkaraya, Edy Suwarno.

Perkelahian sempat membuat para penghuni lapas geger.Sebab, kejadian berlangsung saat mereka sedang berada diluar sel, tepatnya di Blok F. Hasil pemeriksaan sementara,motif perkelahian diduga karena korban awalnya bermaksudmenagih utang kepada Andi. Belum diketahui besaranjumlahnya, tapi karena diduga terdesak pelaku menjadi nekatsehingga terjadilah perkelahian.

Edy menyebut, Andi mengalami luka akibat perkelahianitu. Namun tidak sampai parah dan memerlukan perawatanintensif. Andi dijatuhi vonis 17 tahun karena kasuspembunuhan dan baru menjalani sekitar 4 tahun masahukumannya. Di dalam lapas Andi dikenal memiliki perilakuyang baik. Demikian pula Ahmadi. (ami)

Asperindo Langsung Borong 30 KuponBANJARMASIN - Makin hari, peminatacara Jalan Sehat Peduli Bersama HUTke-7 Yayasan Suaka Ananda BPos makinbanyak. Jika sebelumnya banyak pesertaperorangan, pada Rabu (12/6) pendaftarberkelompok dan instansi pun turut serta.

Kemarin, para pengusaha danpelaku jasa titipan dan pengiriman yangtergabung dalam Asosiasi PengirimanEkspress, Pos dan Logistik Indonesia(Asperindo) Kalsel memborong 30kupon pendaftaran. Kupon tersebutdisebar kepada sejumlah anggota As-perindo Kalsel yang menggelar Pembi-naan Jasa Pengiriman dan Logisticdigelar di Swiss Belhotel Borneo Banjar-masin, Rabu (12/6).

Wakil Ketua Asperindo David Se-tiawan mengatakan, tujuan merekamemborong tiket untuk ikut mera-maikan kegiatan dengan start dan finisdi kantor Gubernur Kalsel, Banjarmasin,Minggu (23/6) nanti.“Kita ikut meramai-kan saja makanyaanggota kita imbauuntuk ikutan sebe-lum acara dimulaitadi,” ujar dia.

Anggota Asperindo yang hadirdalam kegiatan itu antusias mengisiformulir yang diletakan di atas mejamasing-masing. Setelah mengisi lengkapbiodata, mereka langsung menyerahkan

formulir dan uang pendaftaran sebesarRp 50 ribu kepada panitia pelaksanakegiatan.

David menambahkan, selain untukikut meramaikan, mereka juga ingin

memberikan ban-tuan kepada SuakaAnanda Bpos de-ngan menjadi peser-ta jalan sehat. .

A p a l a g ilanjut David, Asperindo memilikihubungan emosional dengan Banjarma-sin Post Group yang menjadi mediapartner kegiatan.

Sementara itu, kemarin, sejumlahtempat pendaftaran baik di kantor

Banjarmasin Post Group, Duta Mall,Buku Gramedia di Jalan Veteran, GNBStudio di Jalan Soetoyo S Banjarmasin,dan Taher Square terus berdatangan.

Masa pendaftaran berakhir pada 13Juni 2013 nanti. “Namun untuk di DutaMall kemungkinan pendaftaran tetapdibuka hingga 21 Juni,” lanjut Raka,seorang petugas pendaftaran.

Acara ini didukung oleh Banjarma-sin Post, BPost Radio, PT Grafika WangiKalimantan, RSUD Ulin, PemprovKalsel, Mulia Hati, Duta Mall, Trio Mo-tor, Yamah, Bank Kalsel, Advis Media,Sumber Berlian Motors, Hotel Roditha,Global Hotel, Hannie House, SuryaSatria Timur Group, Banjar TV. (arl)

-

BANJARMASIN POST GROUP/MAN HIDAYAT

PLAFPLAFPLAFPLAFPLAFON TERBAKARON TERBAKARON TERBAKARON TERBAKARON TERBAKAR - Sutarti menunjukkan atap dan plafon rumahnya yang rusak akibat terbakar, Rabu (12/6).Kebakaran tidak melebar jauh karena kesigapan warga setempat dan pemadam kebakaran.

MARABAHAN - Kecelakaan maut kembali terjadi di ruas JalanTrans Kalimantan, Rabu (12/6).Muhammas Aziz Jailani (22) warga Pulau Petak, KabupatenKapuas, Kalteng tewas di tempat setelah sepeda motor yangdikendarai bertabrakan dengan pengendara lain.

Tabrakan terjadi antara Shogun yang dikendarai Muham-mad Aziz Jailani dengan pengendara Crypton di Anjir Kilo-meter 19, Desa Hilir Masjid, Anjir Pasar RT 05, Baritokuala.

Informasi dihimpun, pengendara Crypton hanyamenderita luka-luka. Adapun korban yang sudah diketahuimeninggal dunia di tempat kejadian dibawa warga setempatke rumah sakit di Kapuas.

Sampai berita ini diturunkan, tidak diketahui denganpersis, kronologis kejadian yang menewaskan MuhammadAziz Jailani. Kabarnya, kedua pengendara yang berlawananarah mengendarai sepeda motor dengan kecepatan tinggi.

Tiba-tiba, keduanya bertabrakan dan masing-masingterjatuh. Muhammad Aziz Jailani tewas di tempat kejadian,sedangkan lawannya yang belum diketahui identitasnya inihanya menderita luka.

Kasat Lantas Polres Baritokuala AKP Tuschad membe-narkan adanya kecelakaan lalu lintas menewaskanMuhammad Aziz Jailani. “Korban meninggal di tempat,”kata Tuschad. (don)

1306/M16