MENGGALI KEARIFAN HUKUM LOKAL SBG PENCIRI PRODI YANG ...

22
OLEH I MADE SUWITRA Guru Besar Ilmu Hukum Fak. Hukum MAGISTER KENOTARIATAN PASCASARJANA UNIVERSITAS WARMADEWA Selasa, 26 September 2018 MENGGALI KEARIFAN HUKUM LOKAL SBG PENCIRI PRODI YANG DIKOEKSISTENSIKAN DGN HK NEGARA DI BID AGRARIA

Transcript of MENGGALI KEARIFAN HUKUM LOKAL SBG PENCIRI PRODI YANG ...

Page 1: MENGGALI KEARIFAN HUKUM LOKAL SBG PENCIRI PRODI YANG ...

OLEH

I MADE SUWITRA

Guru Besar Ilmu Hukum Fak. Hukum

MAGISTER KENOTARIATAN

PASCASARJANA

UNIVERSITAS WARMADEWA

Selasa, 26 September 2018

MENGGALI KEARIFAN HUKUM LOKAL SBG PENCIRI PRODI YANG DIKOEKSISTENSIKAN DGN HK NEGARADI BID AGRARIA

Page 2: MENGGALI KEARIFAN HUKUM LOKAL SBG PENCIRI PRODI YANG ...

NILAI-NILAI UNWAR

SPIRIT SRI KSARI WARMADEWA

Bermutu

Berintegritas

Berwawasan Lingkungan

PROFESIONAL DAN AKADEMIK

Page 3: MENGGALI KEARIFAN HUKUM LOKAL SBG PENCIRI PRODI YANG ...
Page 4: MENGGALI KEARIFAN HUKUM LOKAL SBG PENCIRI PRODI YANG ...

CIRI PROFESIONAL

Komitmen:

kemampuan memegang janji, bertanggung jawab penuh atas apa yang telah disepakati, konsekuen atas segala risiko yang terjadi karena kesepakatan tersebut

Kepedulian:

mampu memberikan perhatian tdk hanya pd bid. tugasnya tetapi hal2 lain yang mendukung, mampu berempati

Loyalitas:

setia pd pekerjaannya, memberikan prioritas pd kewajiban dan tugas, bertanggung jawab penuh pd bid. tugasnya, konsisten dlmmenjalankan tugasnya, menggunakan waktu dgn efisien dan memberikan pelayanan terbaik tanpa tendensi apa pun

Page 5: MENGGALI KEARIFAN HUKUM LOKAL SBG PENCIRI PRODI YANG ...

CIRI PROFESIONAL-LANJUT

Dedikasi:

memiliki semangat untuk mempertahankan kualitas layanan dan pekerjaan, mau meningkatkan potensi diri yg mendukung tugas dan kewajibannya, disiplin dan tegas di dlm menjalankan pekerjaannya

Integritas:

memiliki kesatuan pola pikir, pola sikap dan pola tingkah laku, memiliki motivasi yang menentukan kualitas kerja

Nilai yg dikonretkan dalam Kode Etik Profesi

Page 6: MENGGALI KEARIFAN HUKUM LOKAL SBG PENCIRI PRODI YANG ...

GAGAL

Ada 3 (Tiga) faktor Penyebab kegagalan:

1. Terlalu yakin thd solusi masa lalu dlm memecahkan fenomena kekinian

2. Terlalu yakin bahwa trend dulu akan selalu berlaku masa kini

3. mengabaikan peluang yang terjadi dimasa depan

Page 7: MENGGALI KEARIFAN HUKUM LOKAL SBG PENCIRI PRODI YANG ...

SUKSES (PINTAR & CERDAS)

Ada 3 (tiga) Upaya Meraih Kesuksesan

1. Skill (keterampilan/keahlian): mampu memanfaatkan dgn baik sesuai kondisi kekinian dan mampu memotivasi

2. Opportunity: Mampu memanfaatkan peluang secara baik dan maksimal

3. Action: melakukan kerja sesuai dengan skill, dan peluang

Page 8: MENGGALI KEARIFAN HUKUM LOKAL SBG PENCIRI PRODI YANG ...

HUNTING

Kearifan hukum lokal

Identifikasi nilai kearifan hukum lokal

Memahami dan memaknai nilai lokal

Mendeskripsi nilai lokal

Mengoeksistensikan dgn nilai Hk Nas/Hk Ngr

Menemukan kebenaran (ilmiah)

Metode tertentu

Page 9: MENGGALI KEARIFAN HUKUM LOKAL SBG PENCIRI PRODI YANG ...

HUKUM AGRARIA

Permasalahan

Penguasaan

Pemilikan

Manusia dan Tanah punya hub yg bersifat religio magis, komunal religio

Tanah dl hk adat mempunyai kedudukan yg sangat penting

Sifat: tnh dlm keadaan bagaimanapun akan bersifat tetap

Fakta: Hub berpasangan, sbg tempat tinggal, tempat sumber kehidupan, tempat mengubur, tempat roh leluhur/para dewa

Page 10: MENGGALI KEARIFAN HUKUM LOKAL SBG PENCIRI PRODI YANG ...

NILAI DALAM SAPTA BAYU

BerkutuahanMenjunjung kejujuran, integritas dlm bepikir, berkata, dan berbuatBerwawasan lingkungan berdasarkan Tri HitakaranaFungsi sos hak milik atas tanahImplementasi konsepNgayah (ayahan) kewajiban immaterial

Telajakan

Mencegah karang kebebeng, termasuk saluran air

Jarak tanam dgn tetangga

Tanggung jawab membuat tembok penyengker

Page 11: MENGGALI KEARIFAN HUKUM LOKAL SBG PENCIRI PRODI YANG ...

KOEKSISTENSI KEARIFAN HK LOKAL DGN HK NGR DALAM MENCEGAH KONFLIK AGRARIA

Sistem publisitas (dinas dan adat)

Penguasaan secara turun temurun dalam konteks kejujuran bukan rekayasa

Menumpang tidak sama dengan penguasaan

Konversi hak atas tanah dlm konsep komunal religious dengan hak milik yg berfungsi sosial

Konsep “druwe” dalam hukum adat dan konsep hak milik dlam UUPA

Telajakan dalam awig-awig, sempadan dalam RTRW dan APZ,

Page 12: MENGGALI KEARIFAN HUKUM LOKAL SBG PENCIRI PRODI YANG ...

_PEMANFAATAN TANAH UNTUK KANTOR PERBEKEL

Page 13: MENGGALI KEARIFAN HUKUM LOKAL SBG PENCIRI PRODI YANG ...

PEMANFAATAN SDA DAN PARIWISATA

Page 14: MENGGALI KEARIFAN HUKUM LOKAL SBG PENCIRI PRODI YANG ...

PENYEROBOTAN TANAH PURA DAN SEMPADANSUNGAI

Page 15: MENGGALI KEARIFAN HUKUM LOKAL SBG PENCIRI PRODI YANG ...

KOEKSISTENSI PARIWISATA DAN RELIGIO MAGIS

Page 16: MENGGALI KEARIFAN HUKUM LOKAL SBG PENCIRI PRODI YANG ...

DIMENSI TELAJAKAN BALI-LUAR BALI

Page 17: MENGGALI KEARIFAN HUKUM LOKAL SBG PENCIRI PRODI YANG ...

EKSISTENSI HUTAN DI BALI

Page 18: MENGGALI KEARIFAN HUKUM LOKAL SBG PENCIRI PRODI YANG ...

WARGA YG BERKUNJUNG KE KAWASAN TAHURA

Page 19: MENGGALI KEARIFAN HUKUM LOKAL SBG PENCIRI PRODI YANG ...

PENETAPAN BENDESA TANJUNG BENOASBG TERSANGKA

Page 20: MENGGALI KEARIFAN HUKUM LOKAL SBG PENCIRI PRODI YANG ...

PEMBABATAN LAHAN UNTUK VILA DI SELEMADEG BARAT

Page 21: MENGGALI KEARIFAN HUKUM LOKAL SBG PENCIRI PRODI YANG ...

SIMPULAN

Pemanfaatan dan penggunaan tanah secara berkualitas

Tata ruang Bali dalam konteks Tri Hitakarana merupakan norma acuan

Pengawasan norma dalam awig dan hk ngr menjadi harga yang tdk bias diyawar

Penegakan awig dan hk Negara merupakan barometer adanya hokum

NB: smg ada yg tertarik dalam penulisan Tesis

Page 22: MENGGALI KEARIFAN HUKUM LOKAL SBG PENCIRI PRODI YANG ...

TERIMA KASIH

Matur Suun

Thank You full

Suksme