Menempatkan Pegawai Negeri Sipil yang namanya tersebut ... · negara tipe al tanjung halaman 1 dari...

4
KEMENTERIAN KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA SALINAN KEPUTUSAN DIREKTUR JENDERAL PERBENDAHARAAN NOMOR KEP-133/PB/UP.9/2014 TENTANG MUTASI PEGAWAI DI LINGKUNGAN DIREKTORAT JENDERAL PERBENDAHARAAN KEMENTERIAN KEUANGAN DIREKTUR JENDERAL PERBENDAHARAAN, Menimbang Mengingat Memperhatikan Menetapkan PERTAMA KEDUA a. bahwa untuk menyelaraskan antara kepentingan dinas dengan kepentingan pegawai, dalam rangka mendukung pelaksanaan tugas dan fungsi Direktorat Jenderal Perbendaharaan, dipandang perlu melakukan mutasi pegawai di lingkungan Direktorat Jenderal Perbendaharaan; b. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana huruf a diatas, perlu menetapkan Keputusan Direktur Jenderal Perbendaharaan tentang Mutasi Pegawai Di Lingkungan Direktorat Jenderal Perbendaharaan Kementerian Keuangan; 1. Undang-Undang Nomor 5 Tahun 2014 tentang Aparatur Sipil Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 6 Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5494); 2. Peraturan Pemerintah Nomor 9 Tahun 2003 tentang Wewenang Pengangkatan, Pemindahan Dan Pemberhentian Pegawai Negeri Sipil (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2003 Nomor 15, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4263); 3. Peraturan Menteri Keuangan Nomor 184/PMK.01/2010 tentang Organisasi Dan Tata Kerja Kementerian Keuangan; 4. Peraturan Menteri Keuangan Nomor 169/PMK.01/2012 tentang Organisasi Dan Tata Kerja Instansi Vertikal Direktorat Jenderal Perbendaharaan; 5. Keputusan Menteri Keuangan Nomor 180/KMK.01/2009 tentang Pendelegasian Sebagian Wewenang Kepada Para Pejabat Eselon I Di Lingkungan Departemen Keuangan Untuk Menandatangani Surat Keputusan Mutasi Kepegawaian Dan Lain Sebagainya Di Bidang Kepegawaian; 6. Keputusan Direktur Jenderal Perbendaharaan Nomor KEP- 42/PB/2013 tentang Pemberian Kuasa Dari Direktur Jenderal Perbendaharaan Kepada Para Pejabat Lingkup Direktorat Jenderal Perbendaharaan Untuk Atas Nama Direktur Jenderal Perbendaharaan Menandatangani Surat Keputusan Mutasi Kepegawaian Dan Lain Sebagainya Di Bidang Kepegawaian; Persetujuan Direktur Jenderal Perbendaharaan pada Nota Dinas Sekretaris Direktorat Jenderal Perbendaharaan Nomor NDR- 238/PB. 1/2014 tanggal 16 Desember 2014; MEMUTUSKAN: KEPUTUSAN DIREKTUR JENDERAL PERBENDAHARAAN TENTANG MUTASI PEGAWAI DI LINGKUNGAN DIREKTORAT JENDERAL PERBENDAHARAAN KEMENTERIAN KEUANGAN. Menempatkan Pegawai Negeri Sipil yang namanya tersebut dalam lajur 2 daftar lampiran Keputusan Direktur Jenderal Perbendaharaan ini dalam jabatan/tempat kedudukan sebagaimana tersebut dalam lajur 5. Biaya perjalanan dinas terkait dengan mutasi ini ditanggung oleh pegawai yang bersangkutan.

Transcript of Menempatkan Pegawai Negeri Sipil yang namanya tersebut ... · negara tipe al tanjung halaman 1 dari...

KEMENTERIAN KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA

SALINAN

KEPUTUSAN DIREKTUR JENDERAL PERBENDAHARAAN

NOMOR KEP-133/PB/UP.9/2014

TENTANG

MUTASI PEGAWAI DI LINGKUNGAN DIREKTORAT JENDERAL PERBENDAHARAAN

KEMENTERIAN KEUANGAN

DIREKTUR JENDERAL PERBENDAHARAAN,

Menimbang

Mengingat

Memperhatikan

Menetapkan

PERTAMA

KEDUA

a. bahwa untuk menyelaraskan antara kepentingan dinas dengankepentingan pegawai, dalam rangka mendukung pelaksanaantugas dan fungsi Direktorat Jenderal Perbendaharaan, dipandangperlu melakukan mutasi pegawai di lingkungan DirektoratJenderal Perbendaharaan;

b. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana huruf a diatas,perlu menetapkan Keputusan Direktur Jenderal Perbendaharaantentang Mutasi Pegawai Di Lingkungan Direktorat JenderalPerbendaharaan Kementerian Keuangan;

1. Undang-Undang Nomor 5 Tahun 2014 tentang Aparatur SipilNegara (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 6Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5494);

2. Peraturan Pemerintah Nomor 9 Tahun 2003 tentang WewenangPengangkatan, Pemindahan Dan Pemberhentian Pegawai NegeriSipil (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2003 Nomor 15,Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4263);

3. Peraturan Menteri Keuangan Nomor 184/PMK.01/2010 tentangOrganisasi Dan Tata Kerja Kementerian Keuangan;

4. Peraturan Menteri Keuangan Nomor 169/PMK.01/2012 tentangOrganisasi Dan Tata Kerja Instansi Vertikal Direktorat JenderalPerbendaharaan;

5. Keputusan Menteri Keuangan Nomor 180/KMK.01/2009 tentangPendelegasian Sebagian Wewenang Kepada Para Pejabat Eselon IDi Lingkungan Departemen Keuangan Untuk MenandatanganiSurat Keputusan Mutasi Kepegawaian Dan Lain Sebagainya DiBidang Kepegawaian;

6. Keputusan Direktur Jenderal Perbendaharaan Nomor KEP-42/PB/2013 tentang Pemberian Kuasa Dari Direktur JenderalPerbendaharaan Kepada Para Pejabat Lingkup Direktorat JenderalPerbendaharaan Untuk Atas Nama Direktur JenderalPerbendaharaan Menandatangani Surat Keputusan MutasiKepegawaian Dan Lain Sebagainya Di Bidang Kepegawaian;

Persetujuan Direktur Jenderal Perbendaharaan pada Nota DinasSekretaris Direktorat Jenderal Perbendaharaan Nomor NDR-238/PB. 1/2014 tanggal 16 Desember 2014;

MEMUTUSKAN:

KEPUTUSAN DIREKTUR JENDERAL PERBENDAHARAAN TENTANGMUTASI PEGAWAI DI LINGKUNGAN DIREKTORAT JENDERALPERBENDAHARAAN KEMENTERIAN KEUANGAN.

Menempatkan Pegawai Negeri Sipil yang namanya tersebut dalam lajur 2daftar lampiran Keputusan Direktur Jenderal Perbendaharaan ini dalamjabatan/tempat kedudukan sebagaimana tersebut dalam lajur 5.Biaya perjalanan dinas terkait dengan mutasi ini ditanggung oleh pegawaiyang bersangkutan.

KETIGA

KEEMPAT

Apabila ternyata dikemudian hari terdapat kekeliruan dalam KeputusanDirektur Jenderal Perbendaharaan ini, akan diadakan perbaikansebagaimana mestinya.Keputusan Direktur Jenderal Perbendaharaan ini mulai berlaku padatanggal ditetapkan.

Salinan Keputusan Direktur Jenderal Perbendaharaan ini disampaikankepada:1. Menteri Keuangan;2. Kepala Badan Kepegawaian Negara;3. Inspektur Jenderal Kementerian Keuangan;4. Kepala Biro Sumber Daya Manusia Sekretariat Jenderal Kementerian

Keuangan;5. Kepala Biro Perencanaan dan Keuangan Sekretariat Jenderal

Kementerian Keuangan;6. Sekretaris Direktorat Jenderal Perbendaharaan;7. Para Direktur di Lingkungan Direktorat Jenderal Perbendaharaan;8. Para Kepala Kantor Wilayah di Lingkungan Direktorat Jenderal

Perbendaharaan;9. Para Kepala Bagian di Lingkungan Sekretariat Direktorat Jenderal

Perbendaharaan;10.Para Kepala Kantor Pelayanan Perbendaharaan Negara terkait.

Petikan Keputusan Direktur Jenderal Perbendaharaan ini disampaikankepada yang bersangkutan untuk diketahui dan dipergunakansebagaimana mestinya.

Ditetapkan di JakartaPada tanggal 29 Desember 2014

a.n. DIREKTUR JENDERAL PERBENDAHARAANSEKRETARIS DIREKTORAT JENDERAL,

lan sesuai dengan aslinya• Kepala Bagian Administrasi

Kepegawaian,

Teguh Dwi NugrohoNIP" 196903141990121001 *?

ttd.

HARYANA

NO. NAMA/NIP

(2)

LAMPIRAN KEPUTUSAN DIREKTUR JENDERAL PERBENDAHARAANNOMOR KEP-133/PB/UP.9/2014TENTANG MUTASI PEGAWAI DI LINGKUNGAN DIREKTORAT JENDERALPERBENDAHARAAN KEMENTERIAN KEUANGAN

DIREKTORAT JENDERAL PERBENDAHARAAN

PANGKAT

GOLONGAN/ RUANG

(3)

LAMA

(4]

JABATAN DAN TEMPAT KEDUDUKAN

BARU

(5)

A. KANTOR WILAYAH DIREKTORAT JENDERAL PERBENDAHARAAN PROVINSI BANTEN

Ma'mur Rosyid196503021987101001

Pengatur Muda Tk. I Pelaksana pada Kantor Pelayanan Perbendaharaan11/b Negara Tipe A2 Tuban

B. KANTOR WILAYAH DIREKTORAT JENDERAL PERBENDAHARAAN PROVINSI DKI JAKARTA

Risa Ayu Restuning Gusti, A.Md.198912072012102002

Pengatur Pelaksana pada Kantor Pelayanan Perbendaharaan11/c Negara Tipe A1 Curup

C. KANTOR WILAYAH DIREKTORAT JENDERAL PERBENDAHARAAN PROVINSI JAWA BARAT

Nur Idawati

195806271980032002

Penata Muda Tk. I Pelaksana pada Kantor Wilayah Direktorat JenderalIll/b Perbendaharaan Provinsi Kalimantan Selatan

D. KANTOR WILAYAH DIREKTORAT JENDERAL PERBENDAHARAAN PROVINSI JAWA TENGAH

Aang Achmad Fithoni198109132003121001

Erni Windarti

195910061983032001

Moh. Bagus Maky Hasan197411201994021003

Penata Muda

Ill/a

Penata Muda Tk. I

Ill/b

PengaturII/c

Pelaksana pada Kantor Pelayanan PerbendaharaanNegara Tipe Al Tangerang

Pelaksana pada Direktorat Sistem Manajemen Investasi

Pelaksana pada Direktorat Pengelolaan Kas Negara

E. KANTOR WILAYAH DIREKTORAT JENDERAL PERBENDAHARAAN PROVINSI D.1. YOGYAKARTA

Pelaksana pada Kantor Pelayanan PerbendaharaanNegara Tipe A2 Rangkasbitung

Pelaksana pada Kantor Pelayanan PerbendaharaanNegara Tipe Al Jakarta IV

Pelaksana pada Kantor Wilayah Direktorat JenderalPerbendaharaan Provinsi Jawa Barat

Pelaksana pada Kantor Pelayanan PerbendaharaanNegara Tipe Al Semarang I

Pelaksana pada Kantor Pelayanan PerbendaharaanNegara Tipe Al Magelang

Pelaksana pada Kantor Pelayanan PerbendaharaanNegara Tipe A2 Banjarnegara

7 Mardina Tri Cahyanti Rusman, A.Md198803262010122001

Pengatur Pelaksana pada Kantor Pelayanan PerbendaharaanII/c Negara Tipe Al Metro

Pelaksana pada Kantor Pelayanan PerbendaharaanNegara Tipe Al Yogyakarta

9

F. KANTOR WILAYAH DIREKTORAT JENDERAL PERBENDAHARAAN PROVINSI JAWA TIMUR

Melissa Christina, S.E.198306082002122003

Penata Muda Pelaksana pada Kantor Pelayanan PerbendaharaanIll/a Negara Tipe Al Bandung I

G. KANTOR WILAYAH DIREKTORAT JENDERAL PERBENDAHARAAN PROVINSI KALIMANTAN SELATAN

Asmaransyah195902041981121001

Penata Muda Pelaksana pada Kantor Wilayah Direktorat JenderalIII/a Perbendaharaan Provinsi Kalimantan Tengah

Pelaksana pada Kantor Pelayanan PerbendaharaanNegara Tipe Al Surabaya I

Pelaksana pada Kantor Pelayanan PerbendaharaanNegara Tipe Al Tanjung

Halaman 1 dari 2

NO. NAMA/NIP

di (2)

LAMPIRAN KEPUTUSAN DIREKTUR JENDERAL PERBENDAHARAANNOMOR KEP-133/PB/UP.9/2014TENTANG MUTASI PEGAWAI DI LINGKUNGAN DIREKTORAT JENDERALPERBENDAHARAAN KEMENTERIAN KEUANGAN

DIREKTORAT JENDERAL PERBENDAHARAAN

PANGKAT

GOLONGAN/RUANG

(3)

LAMA

(4)

JABATAN DAN TEMPAT KEDUDUKAN

BARU

(5)

H. KANTOR WILAYAH DIREKTORAT JENDERAL PERBENDAHARAAN PROVINSI SULAWESI SELATAN

10

11

Endang Sumiati198403252004122001

Mukrimah H.S., A.Md.199004292012-102002

Pengatur Pelaksana pada Kantor Pelayanan PerbendaharaanII/c Negara Tipe A2 Pacitan

Pengatur Pelaksana pada Kantor Pelayanan PerbendaharaanII/c Negara Tipe A2 Bau-Bau

Pelaksana pada Kantor Pelayanan PerbendaharaanNegara Tipe Al Makassar I

Pelaksana pada Kantor Pelayanan PerbendaharaanNegara Tipe Al Makassar II

I. KANTOR WILAYAH DIREKTORAT JENDERAL PERBENDAHARAAN PROVINSI PAPUA

12 Ardiansyah198612212006021003

Salinas sesuai dengan aslinyaKepala Bagian Administrasi Kepegawaian,

Dwi Nugroho96903141990121001

U2

Pengatur Pelaksana pada Kantor Pelayanan PerbendaharaanII/c Negara Tipe Al Kupang

Pelaksana pada Kantor Pelayanan PerbendaharaanNegara Tipe Al Jayapura

a.n. DIREKTUR JENDERAL PERBENDAHARAANSEKRETARIS DIREKTORAT JENDERAL,

ttd.

HARYANA

Halaroan 2 dari 2