LK 1 mic word

download LK 1 mic word

of 6

Transcript of LK 1 mic word

  • 7/30/2019 LK 1 mic word

    1/6

    LK-1 Geographic Tongue

    LAPORAN KASUS PENGAMATANUNIVERSITAS TRISAKTI

    FAKULTAS KEDOKTERAN GIGI

    BAGIAN ILMU PENYAKIT MULUT

    Nama : Zakaria No. Kartu : 5117319/52114946/06/10

    Umur : 19 tahun - Pria Tanggal : 16 Jumi 2010

    Pekerjaan : Penjaga counter Hp Pemeriksa : drg. Rahmi Amtha,MD.PhD

    Alamat : Jl. Kalianyar 10 Nama Mahasiswa : Lisa Pramitha S

    RT 6 / RW 7 NIM Mahasiswa : 040.06.101

    Jakarta Barat

    KELUHAN UTAMA :

    Tidak ada keluhan

    ANAMNESIS :

    Pasien saya datangkan ke RSGMP Trisakti untuk memeriksakan adanya garis

    kehitaman memanjang pada gusi yang disadarinya sejak 1 minggu yang lalu dan tidak

    sakit. Pasien tidak mengetahui apakah ada keluarganya yang memiliki kelainan serupa.

    Pasien merokok filter sejak SMP 1, 6 batang seminggu. Pada pemeriksaan, operator

    menemukan daerah kemerahan berbentuk pulau-pulau pada dorsal lidah. Pasien tidak

    menyadarinya dan tidak merasa sakit.

    RIWAYAT PENYAKIT UMUM :

    Pasien tidak pernah mengalami sakit yang berat dan belum pernah melakukan

    pemeriksaan kesehatan secara lengkap. Berdasarkan anamnesis tidak ada riwayat alergi.

  • 7/30/2019 LK 1 mic word

    2/6

    PEMERIKSAAN UMUM :

    Fisik : Sehat

    Sklera : Putih

    Konjungtiva : Merah muda

    Warna Kulit : Sawo matang

    PEMERIKSAAN SEKITAR MULUT (EKSTRA ORAL) :

    1. Bentuk muka : ovoid simetris

    2. Pembengkakan : Tidak ada pembengkakan

    3. Kelenjar : Tidak teraba

    4. Bibir : t.a.k

    5. Kulit sekitar mulut: t.a.k

    6. Lain-lain : -

    PEMERIKSAAN RONGGA MULUT (INTRA ORAL) :

    1. Oral hygiene:

    a. Oral debris : -

    b. Stain : -

    c. Karang gigi :

    6

    6 6

    2. Mukosa :

    a. Bibir : t.a.k

    b. Pipi : t.a.k

    c. Dasar mulut : t.a.k

    d. Orofaring : t.a.k

    3. Gusi :

    a. Tepi bebas gusi : t.a.k

  • 7/30/2019 LK 1 mic word

    3/6

    b. Attached gingiva :

    Terdapat lesi berupa makula berwarna coklat kehitaman. Pada RA : dari

    M3 kanan-M2 kiri dan pada RB : dari P1 kanan-P1 kiri. Bentuknya

    seperti pita memanjang dengan batas difus yaitu pigmentasi fisiologis.

    4. Lidah :

    a. Punggung lidah :

    Terdapat lesi berbentuk pulau-pulau berwarna merah muda.

    Bagian tepi lesi berwarna putih dan sedikit menonjol. Dan terdapat

    daerah kemerahan berupa atrofi pada tepi dorsal lidah kanan. Berukuran

    +/- 1 cm. Palpasi tidak terasa sakit dan konsistensi sama seperti

    jaringan sekitarnya. Selain itu terdapat lesi berupa makula berwarnaputih melapisi permukaan dorsal lidah yaitu coated tongue.

    b. Ventral lidah : t.a.k

    c. Lateral lidah : t.a.k

    5. Palatum :

    a. Palatum molle : t.a.k

    b. Palatum durum : t.a.k

    6. Lain-lain : -

    7. Gigi geligi

    8 7 6 5 4 3 2 1 1 2 3 4 5 6 7 88 7 6 5 4 3 2 1 1 2 3 4 5 6 7 8

    PEMERIKSAAN RONTGEN :

    Tidak dilakukan pemeriksaan

    PEMERIKSAAN LABORATORIUM :

    Tidak dilakukan pemeriksaan

  • 7/30/2019 LK 1 mic word

    4/6

    DIAGNOSIS SEMENTARA/DIAGNOSIS KERJA :

    Georgaphic Tongue

    Merupakan keadaan peradangan jinak disebabkan oleh pengelupasan keratin

    superficial dari papila-papila filiformis.

    Etiologi :

    tidak diketahui, tetapi diperkirakan stres emosional, defisiensi nutrisi dan

    herediter.

    Gambaran Klinis :

    Bercak-bercak merah muda sampai merah

    Berjumlah Soliter /multipel

    Dapat dibatasi oleh pinggiran putih/ kekuningan menimbul

    Umumnya terletak di dorsum lidah

    Dapat disertai peradangan pada tepi lesi (gejala : rasa sakit)

    Lesi dapat berubah pola / berpindah (khas)

    DIAGNOSIS BANDING :

    Median Rhomboid Glositis

    Etiologi :

    - mungkin kongenital

    (belum menyatunya lidah bagian kiri dan kanan waktu tuberkulum impartumbuh diantaranya)

    - infeksi Candida albican

    Gambaran Klinis :

    daerah kemerahan berbentuk jajar genjang dan dapat menonjol

    Terletak di bagian tengah dorsal lidah agak posterior, depan papila

    sirkumvalata

  • 7/30/2019 LK 1 mic word

    5/6

    permukaannya licin

    berbatas jelas

    RENCANA PERAWATAN :

    Memberikan penjelasan bahwa keadaan tersebut bukan suatu keganasan

    Menganjurkan pasien untuk menjaga kesehatan dan kebersihan mulutnya.

    PERAWATAN :

    Tanggal Tindakan yang dilakukan Paraf

    16 Juni 2010 indikasi

    foto intraoral & profil

    diberi penjelasan kepada pasien bahwa bercak

    merah

    yang dikelilingi warna putih kekuningan pada lidah,

    bukan suatu keganasan. Menjelaskan bahwa keadaan

    lidah tersebut dapat berpindah-pindah dan membentuk

    suatu pola tertentu

    menganjurkan pasien untuk menjaga kesehatan

    dan kebersihan mulutnya.

  • 7/30/2019 LK 1 mic word

    6/6

    FOTO KASUS :

    Indikasi tanggal 16 Juni 2010

    GEOGRAPHIC TONGUE

    Pembimbing : Mahasiswa :

    (drg. Andrian Nova Fitri.,Sp.PM) (Lisa Pramitha S 040.06.101)