Lisensi ini mengizinkan setiap orang untuk menggubah ...kc.umn.ac.id/3064/1/HALAMAN AWAL.pdflaporan...

12
Team project ©2017 Dony Pratidana S. Hum | Bima Agus Setyawan S. IIP Hak cipta dan penggunaan kembali: Lisensi ini mengizinkan setiap orang untuk menggubah, memperbaiki, dan membuat ciptaan turunan bukan untuk kepentingan komersial, selama anda mencantumkan nama penulis dan melisensikan ciptaan turunan dengan syarat yang serupa dengan ciptaan asli. Copyright and reuse: This license lets you remix, tweak, and build upon work non-commercially, as long as you credit the origin creator and license it on your new creations under the identical terms.

Transcript of Lisensi ini mengizinkan setiap orang untuk menggubah ...kc.umn.ac.id/3064/1/HALAMAN AWAL.pdflaporan...

Page 1: Lisensi ini mengizinkan setiap orang untuk menggubah ...kc.umn.ac.id/3064/1/HALAMAN AWAL.pdflaporan kerja magang aktivitas customer relationship management bank sinarmas alam sutera

Team project ©2017 Dony Pratidana S. Hum | Bima Agus Setyawan S. IIP 

 

 

 

 

 

Hak cipta dan penggunaan kembali:

Lisensi ini mengizinkan setiap orang untuk menggubah, memperbaiki, dan membuat ciptaan turunan bukan untuk kepentingan komersial, selama anda mencantumkan nama penulis dan melisensikan ciptaan turunan dengan syarat yang serupa dengan ciptaan asli.

Copyright and reuse:

This license lets you remix, tweak, and build upon work non-commercially, as long as you credit the origin creator and license it on your new creations under the identical terms.

Page 2: Lisensi ini mengizinkan setiap orang untuk menggubah ...kc.umn.ac.id/3064/1/HALAMAN AWAL.pdflaporan kerja magang aktivitas customer relationship management bank sinarmas alam sutera

LAPORAN KERJA MAGANG

AKTIVITAS CUSTOMER RELATIONSHIP MANAGEMENT

BANK SINARMAS ALAM SUTERA

UNIVERSITAS MULTIMEDIA NUSANTARA

Tangerang

2013

Nama : Catherina Rosanty

NIM : 09120110234

Fakultas : Ilmu Komunikasi

Program Studi : Ilmu Komunikasi

Konsentrasi : Multimedia Public Relations

Page 3: Lisensi ini mengizinkan setiap orang untuk menggubah ...kc.umn.ac.id/3064/1/HALAMAN AWAL.pdflaporan kerja magang aktivitas customer relationship management bank sinarmas alam sutera

PENGESAHAN LAPORAN KERJA MAGANG

AKTIVITAS CUSTOMER RELATIONSHIP MANAGEMENT

BANK SINARMAS ALAM SUTERA

Oleh:

telah diuji dan dinyatakan LULUS

Tangerang, 31 Juli 2013

Pembimbing Penguji

Inco Hary Perdana, S.Ikom, M.Si Syarifah Amelia, S.Sos, M.Si

Mengetahui,

Ketua Program Studi Ilmu Komunikasi – UMN

Dra. Bertha Sri Eko M., M.Si

Nama : Catherina Rosanty

NIM : 09120110234

Fakultas : Ilmu Komunikasi

Program Studi : Ilmu Komunikasi

Konsentrasi : Multimedia Public Relations

Aktivitas customer relationship..., Catherina Rosanty, FIKOM UMN, 2013

Page 4: Lisensi ini mengizinkan setiap orang untuk menggubah ...kc.umn.ac.id/3064/1/HALAMAN AWAL.pdflaporan kerja magang aktivitas customer relationship management bank sinarmas alam sutera

Lembar Pernyataan Tidak Melakukan Plagiat Dalam Penyusunan

Laporan Kerja Magang

Dengan ini saya:

Nama : Catherina Rosanty

NIM : 09120110234

Program Studi : Ilmu Komunikasi

Menyatakan bahwa saya telah melaksanakan praktek kerja magang:

Nama Perusahaan : PT Bank Sinarmas Tbk - Alam Sutera

Divisi : Marketing and Customer Service Support

Alamat : Komplek Ruko Jalur Sutera Kav. 29 D

No. 25, Alam Sutera

Periode Magang : 18 Maret 2013 – 17 Mei 2013

Pembimbing Lapangan : Eva Aprina

Laporan kerja magang merupakan hasil karya saya sendiri dan saya tidak

melakukan plagiat. Semua kutipan karya ilmiah orang lain atau lembaga lain yang

dirujuk dalam laporan kerja magang ini telah saya sebutkan sumber kutipannya

serta saya cantumkan di daftar pustaka.

Jika di kemudian hari terbukti ditemukan kecurangan/penyimpangan baik dalam

pelaksanaan kerja magang maupun dalam penulisan laporan kerja magang, saya

bersedia menerima konsekuensi dinyatakan tidak lulus untuk mata kuliah kerja

magang yang telah saya tempuh.

Tangerang, 30 Juni 2013

Catherina Rosanty

Aktivitas customer relationship..., Catherina Rosanty, FIKOM UMN, 2013

Page 5: Lisensi ini mengizinkan setiap orang untuk menggubah ...kc.umn.ac.id/3064/1/HALAMAN AWAL.pdflaporan kerja magang aktivitas customer relationship management bank sinarmas alam sutera

v

ABSTRAK

AKTIVITAS CUSTOMER RELATIONSHIP MANAGEMENT

BANK SINARMAS ALAM SUTERA

Oleh : Catherina Rosanty (Ilmu Komunikasi – Public Relations 2009)

Pada tahun 1997 – 1998, pertumbuhan pesat yang terjadi karena adanya Pakto 88 di

Indonesia, mengalami penurunan karena terbentur pada krisis keuangan dan perbankan.

pemerintah harus melakukan rekapitalisasi perbankan dan banyak bank yang mengalami

pengambilalihan kepemilikan. Tahun 2005 perusahaan konglomerasi besar, Sinarmas Grup,

terjun ke dunia perbankan dengan mengambilalih Bank Shinta yang berdiri pada tahun 1989.

Bank Sinarmas yang masih tergolong bank baru, mampu mengembangkan diri dan memiliki

nasabah-nasabah yang loyal. Selama praktik kerja magang, penulis mendapat tugas sebagai

marketing and customer service support di mana tugas penulis berhubungan dengan para

nasabah dan rekan bisnis maupun komunitas sekitar. Tugas lainnya adalah ikut serta dalam

memperkenalkan dan menawarkan produk Bank Sinarmas. Ketika melakukan praktik kerja

magang, sangat disadari bahwa kemampuan komunikasi interpersonal menjadi penting

karena menghadapi karakter customer yang berbeda-beda. Komunikasi internal pun harus

terjalin dengan baik agar informasi yang diketahui dan yang akan disampaikan menjadi sama

satu dengan yang lain.

Kata kunci:

Perbankan, Bank Sinarmas, Komunikasi, Relasi, Customer Relationship Management

Aktivitas customer relationship..., Catherina Rosanty, FIKOM UMN, 2013

Page 6: Lisensi ini mengizinkan setiap orang untuk menggubah ...kc.umn.ac.id/3064/1/HALAMAN AWAL.pdflaporan kerja magang aktivitas customer relationship management bank sinarmas alam sutera

vi

PRAKATA

Puji dan syukur penulis haturkan kepada Allah Bapa, Allah Putera, dan

Allah Roh Kudus, serta Bunda Maria yang telah memberikan kekuatan, kesehatan,

kelancaran dan berkat penyertaan yang diberikan sehingga penulis dapat

menyelesaikan praktik kerja magang beserta laporannya yang berjudul “Aktivitas

Customer Relationship Management Bank Sinarmas Alam Sutera” ini sebagai

salah satu syarat untuk mendapatkan gelar S1 Sarjana Ilmu Komunikasi.

Perjalanan praktik kerja magang dan penulisan laporan ini tidak lepas dari

arahan, dukungan, semangat, doa, kesempatan dan bantuan dari berbagai pihak.

Untuk itu dalam kesempatan ini, izinkan penulis mengucapkan terima kasih yang

sebesar-besarnya kepada:

1. Ibu Eva Aprina selaku pembimbing lapangan penulis, terima kasih atas

kesempatan untuk bergabung dengan Bank Sinarmas Alam Sutera dan

terima kasih untuk semua bantuannya, penulis sungguh senang memiliki

pengalaman bekerja dengan ibu dan teman-teman yang lain. Keep in touch

ya, Bu.

2. Bapak Inco Hary Perdana, S.Ikom, M.Si selaku dosen pembimbing penulis

yang selalu bersedia meluangkan waktu untuk membimbing, memberi

masukan, arahan, dan juga masih senantiasa sabar serta ceria menerima

dan membimbing penulis hingga akhirnya laporan magang ini pun dapat

selesai tepat waktu. Terima kasih banyak sekali lagi atas bantuannya ya,

Pak. You are irreplaceable!

3. Ibu Syarifa Amelia, S.Sos, M.Si selaku penguji penulis. Terima kasih atas

bantuan, ilmu, pengetahuan yang diberikan dan terima kasih tetap selalu

Aktivitas customer relationship..., Catherina Rosanty, FIKOM UMN, 2013

Page 7: Lisensi ini mengizinkan setiap orang untuk menggubah ...kc.umn.ac.id/3064/1/HALAMAN AWAL.pdflaporan kerja magang aktivitas customer relationship management bank sinarmas alam sutera

vii

ramah dan hangat kepada penulis. Perkenalan yang berlanjut ini semoga

akan selalu berlangsung dengan baik karena penulis beruntung mengenal

dan memiliki ibu.

4. Teman-teman di Bank Sinarmas: Mba Rini, Riska, Vivin, Resti, Mba

Deaby, Kak Julia, Kak Frista, Wulan, Suci, Pak Kas, Pak Choir, Mas

Hendra, Mas Bayu, Mba Nadya dan Pak Lukas, terima kasih atas waktu

yang telah dilalui bersama; terima kasih untuk semua bantuan, ilmu, cerita,

tawa, dan duka yang telah dibagi dan dilalui bersama. Penulis senang dan

bersyukur sekali dipertemukan dengan teman-teman seperti kalian. Maaf

sudah merepotkan selama program kerja magang ini.

5. Ibu Bertha Sri Eko M, M.Si selaku kepala program studi Ilmu Komunikasi

UMN, terima kasih atas dukungan dan semangat yang diberikan selama

penulis berkuliah hingga selesainya tugas akhir ini.

6. Ayah tercinta, Rolex Gobang, dan saudari penulis, Vitriana Christanty,

terima kasih atas motivasinya dan terima kasih untuk setiap doa yang

selalu dipanjatkan demi kelancaran studi penulis.

7. Ibu tersayang, Alm. Yessy Damayanti, terima kasih hingga kini telah

menjadi sumber semangat dan kekuatan penulis, setiap harapanmu akan

selalu penulis bawa dalam setiap langkah kaki ini.

8. Teman-teman seperjuangan yang selalu berbagi kekuatan, semangat dan

masukan: Cing, Quincy, Michelle, Natasha, Ama, CindyL, Mamel, Tina,

Michella, Bulan dan Jesslyn terima kasih atas bantuan dan spirit yang

kalian berikan kepada penulis. Sukses untuk kita semua!

Aktivitas customer relationship..., Catherina Rosanty, FIKOM UMN, 2013

Page 8: Lisensi ini mengizinkan setiap orang untuk menggubah ...kc.umn.ac.id/3064/1/HALAMAN AWAL.pdflaporan kerja magang aktivitas customer relationship management bank sinarmas alam sutera

viii

9. Dan pihak-pihak yang telah berperan serta dalam membantu

terselesaikannya laporan magang ini yang tidak dapat penulis sebutkan

satu per satu.

Akhir kata, penulis menyadari adanya kekurangan baik pada isi maupun

penyajian dalam laporan magang ini. Oleh sebab itu, penulis menerima apabila

ada kritik maupun saran yang membangun mengenai laporan magang ini. Semoga

laporan magang ini pun dapat memberikan manfaat baik secara akademis maupun

praktis bagi para pembacanya.

Tangerang, 30 Juni 2013

Catherina Rosanty

Aktivitas customer relationship..., Catherina Rosanty, FIKOM UMN, 2013

Page 9: Lisensi ini mengizinkan setiap orang untuk menggubah ...kc.umn.ac.id/3064/1/HALAMAN AWAL.pdflaporan kerja magang aktivitas customer relationship management bank sinarmas alam sutera

ix

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL ................................................................................................ i

LEMBAR PENGESAHAN (Setelah Ujian) ........................................................... ii

LEMBAR PENGESAHAN (Sebelum Ujian) ........................................................ iii

LEMBAR PERNYATAAN TIDAK MELAKUKAN PLAGIAT ......................... iv

ABSTRAK ............................................................................................................... v

PRAKATA ............................................................................................................. vi

DAFTAR ISI .......................................................................................................... ix

DAFTAR TABEL .................................................................................................. xi

DAFTAR GAMBAR ............................................................................................ xii

BAB I - PENDAHULUAN..................................................................................... 1

1.1 Latar Belakang ................................................................................................ 1

1.2 Tujuan Kerja Magang ..................................................................................... 7

1.3 Waktu dan Prosedur Pelaksanaan Kerja Magang ........................................... 8

1.3.1 Waktu Pelaksanaan Kerja Magang ..................................................... 8

1.3.2 Prosedur Pelaksanaan Kerja Magang .................................................. 8

1.3.2.1 Pengajuan Kerja Magang ..................................................... 8

1.3.2.2 Tahap Pelaksanaan ............................................................... 9

1.3.2.3 Tahap Akhir ......................................................................... 9

BAB II – GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN ............................................ 11

2.1 Profil PT Bank Sinarmas Tbk ....................................................................... 11

2.1.1 Visi dan Misi PT Bank Sinarmas Tbk .............................................. 12

2.1.2 Nilai-Nilai Perusahaan ...................................................................... 15

2.1.3 Etos Kerja Perusahaan ...................................................................... 15

2.1.4 Tagline .............................................................................................. 16

2.1.5 Produk Bank Sinarmas ...................................................................... 17

2.2 Struktur Organisasi Perusahaan .................................................................... 19

2.2.1 Strukur Organisasi Bank Sinarmas Alam Sutera .............................. 19

Aktivitas customer relationship..., Catherina Rosanty, FIKOM UMN, 2013

Page 10: Lisensi ini mengizinkan setiap orang untuk menggubah ...kc.umn.ac.id/3064/1/HALAMAN AWAL.pdflaporan kerja magang aktivitas customer relationship management bank sinarmas alam sutera

x

BAB III – PELAKSANAAN KERJA MAGANG ............................................. 22

3.1 Kedudukan dan Koordinasi .......................................................................... 22

3.2 Tugas yang Dilakukan .................................................................................. 23

3.3 Uraian Pelaksanaan Kerja Magang .............................................................. 26

3.3.1 Proses Pelaksanaan............................................................................ 26

3.3.2 Kendala yang Ditemukan .................................................................. 36

3.3.3 Solusi Atas Kendala yang Ditemukan............................................... 36

BAB IV – SIMPULAN DAN SARAN ................................................................ 37

4.1 Simpulan ....................................................................................................... 37

4.2 Saran ............................................................................................................. 37

DAFTAR PUSTAKA

LAMPIRAN

RIWAYAT HIDUP

Aktivitas customer relationship..., Catherina Rosanty, FIKOM UMN, 2013

Page 11: Lisensi ini mengizinkan setiap orang untuk menggubah ...kc.umn.ac.id/3064/1/HALAMAN AWAL.pdflaporan kerja magang aktivitas customer relationship management bank sinarmas alam sutera

xi

DAFTAR TABEL

Tabel 3.1 Aktivitas Customer Relations Selama Praktik Kerja Magang .......................................24

Tabel 3.2 Aktivitas Community Relations Selama Praktik Kerja Magang ....................................24

Tabel 3.3 Aktivitas Promotion Selama Praktik Kerja Magang .....................................................25

Tabel 3.4 Aktivitas Business Relations dan Lobbying Selama Praktik Kerja Magang ................25

Aktivitas customer relationship..., Catherina Rosanty, FIKOM UMN, 2013

Page 12: Lisensi ini mengizinkan setiap orang untuk menggubah ...kc.umn.ac.id/3064/1/HALAMAN AWAL.pdflaporan kerja magang aktivitas customer relationship management bank sinarmas alam sutera

xii

DAFTAR GAMBAR

Gambar 2.1 – Logo dan Tagline Bank Sinarmas ................................................... 16

Gambar 2.2 – Struktur Organisasi Bank Sinarmas Alam Sutera ........................... 19

Aktivitas customer relationship..., Catherina Rosanty, FIKOM UMN, 2013