Leaflet

3
LEAFLET Mengenal Perawatan Herbal HIPERTENSI Program Profesi Ners Disusun Oleh: Rudhiana M. Yusup, S.Kep. Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Kota Sukabumi 2013 HIPERTENSI Pengertian Suatu kondisi dimana tekanan darah seseorang meningkat sampai diatas normal (120/80 mmHg atau 140/90 mmHg untuk usia lanjut) yang ditunjukkan oleh alat ukur tekanan darah. Jenis Hipertensi a. Hipertensi Primer Yaitu hipertensi yang tidak diketahui penyebabnya. Sebanyak 90-95 % kasus hipertensi yang terjadi tidak diketahui dengan pasti apa penyebabnya. b. Hipertensi Sekunder Yaitu hipertensi yang disebabkan oleh penyakit lain. Pada 5-10 persen kasus sisanya, penyebab spesifiknya sudah diketahui, yaitu penyakit jantung, diabetes, ginjal, atau berhubungan dengan kehamilan. Penyebab (Hipertensi Primer) Kebiasaan dan gaya hidup yang tidak sehat, misal:

Transcript of Leaflet

Page 1: Leaflet

LEAFLET

Mengenal Perawatan Herbal

HIPERTENSI

Program Profesi Ners

Disusun Oleh:

Rudhiana M. Yusup, S.Kep.

Sekolah Tinggi Ilmu KesehatanKota Sukabumi

2013

HIPERTENSI

Pengertian

Suatu kondisi dimana tekanan

darah seseorang meningkat

sampai diatas normal (120/80

mmHg atau 140/90 mmHg untuk

usia lanjut) yang ditunjukkan oleh

alat ukur tekanan darah.

Jenis Hipertensi

a. Hipertensi Primer

Yaitu hipertensi yang tidak

diketahui penyebabnya.

Sebanyak 90-95 % kasus

hipertensi yang terjadi tidak

diketahui dengan pasti apa

penyebabnya.

b. Hipertensi Sekunder

Yaitu hipertensi yang

disebabkan oleh penyakit lain.

Pada 5-10 persen kasus sisanya,

penyebab spesifiknya sudah

diketahui, yaitu penyakit jantung,

diabetes, ginjal, atau

berhubungan dengan kehamilan.

Penyebab (Hipertensi Primer)

Kebiasaan dan gaya hidup

yang tidak sehat, misal:

merokok, kurang berolahraga

Sering mengkonsumsi

makanan yang mengandung

kadar garam berlebih dan

berkolesterol tinggi

Faktor keturunan, stress, dll.

Tanda dan Gejala

Page 2: Leaflet

Sakit kepala, biasanya di pagi

hari

Sering merasa pusing

Jantung berdebar-debar

Gelisah

Penglihatan kabur

Sesak nafas

Pencegahan

Mengurangi mengkonsumsi

garam

Melakukan olahraga yang

ringan selama 30 menit dan

seminggu paling tidak 3 kali.

Seringlah mengkonsumsi

makanan dan buah-buahan

yang kaya akan serat seperti

pepaya dan sayuran hijau.

Hindari mengkonsumsi

alkohol.

Tidak merokok.

Konsumsi tanaman herbal

anti-hipertensi

MENTIMUN

UNTUK HIPERTENSI

Siapkan secukupnya ( 2

buah )

Cuci dengan air hangat

sebelum di parut

Parut dan saring airnya

Minum 2 x sehari

Daun Salam

UNTUK HIPERTENSI

Siapkan daun salam 15-20

lembar

Rebus dalam setengah liter

air selama 15 menit

Tambahkan gula aren

secukupnya

Tiriskan, minum 2 x sehari

"SEMOGA LEKAS SEMBUH"