Laporan Relining Rebase

download Laporan Relining Rebase

of 14

Transcript of Laporan Relining Rebase

  • 7/24/2019 Laporan Relining Rebase

    1/14

    KATA PENGANTAR

    Puji syukur penulis panjatkan ke hadirat Tuhan Yang Maha Esa yang telah

    melimpahkan hidayah dan inayahnya-Nya berupa kemampuan berpikir dan analisis sehingga

    laporan tutorial skenario blok Pera!atan Kurati" dan Rehabilitati"#

    Makalah ini disusun untuk memenuhi tugas tutorial dengan alasan-alasan penting

    yang menjadi pendorong untuk pengetahuan berdasarkan re"erensi-re"erensi yang

    mendukung# Makalah ini juga untuk mengantisipasi pesatnya perkembangan ilmu dan

    teknologi di lingkungan $ni%ersitas &ember dan bagi semua pihak yang membutuhkan#

    'aporan ini disusun melalui berbagai tahap baik dari pen(arian bahan) te*t book dan

    dari beberapa re"erensi yang penulis dapat lainnya# Makalah ini tidak mungkin ter!ujud

    tanpa adanya komitmen dan kerjasama yang harmonis diantara para pihak yang terlibat# +leh

    karena itu) dalam kesempatan ini) penulis menyampaikan terimakasih kepada ,

    # drg# .yah /etyorini) M#Kes

    Akhirnya tiada suatu usaha yang besar dapat berhasil tanpa dimulai dari usaha yang

    ke(il# /emoga makalah ini berman"aat) terutama bagi mahasis!a $ni%ersitas &ember sendiri

    dan di )luar lingkungan $ni%ersitas &ember# /ebagai penanggung ja!ab dan pembuat

    makalah ini) penulis sangat mengharapkan kritik dan saran untuk perbaikan serta

    pemyempurnaan lebih lanjut pada masa yang akan datang#

    &ember) 01 +ktober 023

    Penulis

  • 7/24/2019 Laporan Relining Rebase

    2/14

    /KENAR+

    /eorang pasien !anita berusia 41 tahun datang ke klinik Prostodonsia R/GM $NE&

    mengeluhkan gigi tiruannya terasa longgar# Pasien men(eritakan bah!a kalau makan

    makanan yang halus dan lembut makanan tersebut sering terselip diba!ah gigi tiruannya

    5"ood trapped under denture6# Gigi tiruan lengkap tersebut dibuatkan oleh mahasis!a 5ko-as6

    yang praktek di klinik kurang lebih satu setengah tahun yang lalu# /etelah pasien diperiksa

    oleh dokter gigi yang jaga diklinik tersebut) didapatkan bah!a keadaan gigi tiruannya masih

    baik) tidak ada keretakan dan keausan gigi 5anasir6) retensi dan stabilitasnya berkurang)

    mukosanya sehat) dimensi %ertikal tetap# .okter gigi tersebut memutuskan merelining gigi

    tiruan lengkap yang akan dikerjakan oleh ko-as) dan pasien menyetujuinya#

  • 7/24/2019 Laporan Relining Rebase

    3/14

    7A7

    PEN.A8$'$AN

    # 'atar 7elakang

    .alam bidang prostodonsia pembuatan gigi tiruan sebagian lepasan bertujuan untuk

    memperbaiki estetika) "ungsi pengunyahan) "ungsi bi(ara serta melindungi jaringan

    pendukung di ba!ah gigi tiruan sebagian lepasan# Tidak semua pembuatan gigi tiruan

    sebagian lepasan berhasil atau ber"ungsi dengan baik) karena terdapat banyak ditemui

    keluhan9keluhan pasien antara lain protesa yang longgar) rasa sakit akibat luka pada jaringan

    mukosa mulut yang terlalu menekan) kesalahan oklusi dan adanya basis protesa yang

    mengalami "raktur# /alah satu keluhan yang paling sering adalah protesa yang longgar) yang

    disebabkan oleh resorbsi residual ridge) sehingga protesa tidak dapat ber"ungsi dengan baik#

    :ara mengatasi gigi tiruan longgar yaitu dengan relining atau rebasing# Relining

    adalah suatu prosedur untuk menambahkan bahan baru pada sisi protesa yang menghadap

    jaringan pendukung untuk men(ekatkan kembali gigi tiruan# Rebasing adalah penggantian

    basis gigi tiruan yang lama dengan yang baru sedangkan susunan gigi tiruan lama oklusinya

    masih baik dipergunakan kembali# Misalnya karena basis porus) berubah !arna) stain yang

    tebal) terlalu lama) dan bau# .apat pula untuk memperbaiki dimensi %ertikal yang terlalu

    tinggi#

    /ebagai dokter gigi) kita harus mampu menentukan tindakan yang harus dilakukan

    saat menghadapi kasus longgarnya gigi tiruan# Maka dari itu) dalam makalah ini dibahas

    tentang perbedaan relining dan rebasing serta prosedur pembuatannya untuk mendapatkan

    kembali retensi dan stabilisasi yang optimal#

    #0 Rumusan Masalah

    # Apa saja hal-hal yang dapat menyebabkan gigi tiruan longgar;0# 7agaimana (ara mengatasi gigi tiruan yang longgar;

  • 7/24/2019 Laporan Relining Rebase

    4/14

    2.1 Hal-Hal Yang Menyebabkan Gigi Tiruan Longgar

    7eberapa penyebab 'onggarnya antara lain,

    # Penyakit sistemik seperti penderita diabete melitus dan penderita kekurangan %itamin

    . dimana mereka akan mengalami proses resorbsi tulang al%eolar yang (epat

    0# Kesalahan9kesalahan oklusi yang menyebabkan iritasi jaringan sehingga apabila ada

    tekanan yang besar akan menyebabkan osteolitis lalu akan mengakibatkan resorbsi

    tulang al%eolar

  • 7/24/2019 Laporan Relining Rebase

    5/14

    0# Pengu(apan@susunan gigi baik

  • 7/24/2019 Laporan Relining Rebase

    6/14

    Prosedur relining

    Relining dapat dilakukan melalui dua metode) yaitu dire(t dan indire(t relining# .ire(t

    relining merupakan relining yang dilakukan se(ara langsung di dalam mulut pasien#

    /edangkan indire(t relining merupakan relining yang dilakukan se(ara tidak langsung atau

    diluar mulut pasien# 7erikut adalah prosedur relining dire(t dan indire(t ,

    A# .ire(t Relining

    Menggunakanself curing acrylic resin yang dilakukan langsung di dalam mulut

    penderita# 7iasanya digunakan untuk memperbaiki protesa yang tidak mengalami

    banyak perubahan) Penderita tidak mempunyai penyakit sistemik#

    Kekurangannya yaitu dalam pro(essing bahan self curing acrylic menimbulkan

    panas menyebabkan iritasi pada mu(osa dan porosity serta !arna self curing

    acrylic yang tidak stabil 5mudah berubah6Penatalaksanaan

    # Persiapan pasien,

    Pasien harus melepas gigi tiruan selama 9 0 hari agar jaringan dalam

    keadaan sehat# Misalnya jika ada jaringan hyperplasti( yang besar bisa

    dilakukan pembedahan) sedangkan jika ke(il (ukup diberi tissue

    (onditioning# &ika ada jaringan yang teriritasi) maka harus disembuhkan

    dahulu#

    0# Persiapan gigi tiruan,

    a# Permukaan gigi tiruan yang menghadap jaringan pendukung direlie" dengan

    mengerok akrilik sebanyak 9 0 mm# 8al ini ditujukan untuk mempersiapkan

    tempat bagi bahan impresi ataupun bahan lining yang baru#

    b# /eluruh under(ut yang ada dihilangkan#

    (# Tepi 9 tepi gigi tiruan dipendekkan 9 0 mm guna mendapatkan seal yang sesuai

    dengan batas edentulous ridge#

  • 7/24/2019 Laporan Relining Rebase

    7/14

    (etak) (ampurkan in( o*ide dan eugenol impression pasta sesuai dengan

    petunjuk pabrik# = d# Taruhlah (ampuran bahan diatas permukaan jaringan basis

    d# Taruhlah (ampuran bahan diatas permukaan jaringan basis denture yang telah

    dikeringkan lalu masukan ke dalam mulut pasien) kerangka dipegang kuat

    dengan menekan pada masing9 masing rest sampai bahan (etak mengeras dan

    usahakan pasien tidak boleh beroklusi dan bahan (etak berlebihan dibuang)

    kemudian gigi tiruan dikeluarkan dari mulut) protesa dirapikan@dibentuk dengan

    s(apel tajam# 'alu dipoles dan dinsersi#

    7# ndire(t Relining

    Mempergunakan heat curing acrylic resin yang dilakukan di luar mulut penderita

    5se(ara laboratorium6a# 7aik digunakan untuk penderita yang berusia lanjut serta dapat digunakan

    penderita yang bersikap mental tak stabil 5histerical mind 6

    b. Keuntungan pemakaian heat curing acrylic resin dihasilkan protesa yang jauh

    lebih kuat dari pada protesayang dibuat dariself curing acrylic

    (# $orosityjauh berkurang#

    Penatalaksanaan ,

    # Persiapan Pasien

    Persiapan pasien pada indire(t relining sama dengan pada dire(t relining yaitu

    pasien harus melepas gigi tiruan selama 9 0 hari agar jaringan dalam keadaan

    sehat# Misalnya jika ada jaringan hyperplasti( yang besar bisa dilakukan

    pembedahan) sedangkan jika ke(il (ukup diberi tissue (onditioning# &ika ada

    jaringan yang teriritasi) maka harus disembuhkan dahulu#

    0# Persiapan Gigi Tiruan

    /ebelum melakukan tahapan relining hendaknya gigi tiruan di (u(i terlebih

    dahulu menggunakan ultrasoni( (leaner atau pumi(e karena meskipun gigi

    tiruan tampak bersih ketika basah) terkadang tampak adanya kalkulus setelah

    kering 5Gambar# 6# /ebelum dilakukan pen(etakan rahang) sebaiknya basis

    gigi tiruan yang menghadap jaringan mukosa dikerok terlebih dahulu dengan

    kedalaman sekitar mm# Pengerokan dilakukan agar saat pen(etakan bahan

    (etak dapat mengalir dengan bebas sehingga diperoleh hasil (etakan yang baik#

    8al tersebut dilakukan jika terdapat perubahan dimensi %ertikal pasien# &ika

    tidak ada perubahan dimensi %ertikal) hanya perubahan retensi dan stabilitas

    gigi tiruan maka tidak perlu dilakukan pengerokan#

  • 7/24/2019 Laporan Relining Rebase

    8/14

  • 7/24/2019 Laporan Relining Rebase

    9/14

    dupli(ator) ken(angkan skrup dan pastikan kedua bagian dupli(ator benar 9 benar

    berkontak rapat) proses reline selama

  • 7/24/2019 Laporan Relining Rebase

    10/14

    =# Gigi tiruan di poles dan pasang dalam mulut pasien

    2.2.3 Reinsersi Pada Pasien Setela Relining

    !. "nstruksi Pada Penderita

    +perator harus memberikan instruksi pada penderita dengan bahasa %erbal yang mudah

    dimengerti) karena gigi tiruan merupakan benda asing dalam rongga mulut kita maka

    operator juga harus melatih bi(ara dan instruksikan pada penderita pada hari pertama

    dipakai pada malam hari sebaga adaptasi terhadap rongga mulut) selain itu gigi tiruan

    juga harus rajin dibersihkan dengan halus dan hati-hati agar tidak jatuh# .iberitahukan

    ulang untuk jad!al (ontrol rutin) jika merasa sakit perintahkan untuk segera kembali ke

    dokter gigi#

    !. Persia#an Penderita

    - 3 menit sebelum insersi rongga mulut harus bebas@kosong

    - Pada saat insersi (oba satu per satu 5RA@R76) dan ingat arah pasang

    - Kontak antara gigi tiruan dengan gigi asli jangan hilang

    - 7asis gigi tiruan harus terletak baik pada jaringan penyangga

    - 'engan (lasp tidak terlalu rapat@menekan dan tidak longgar

    -Periksa stabilitas dengan member tekanan bergantian pada anterior dan posterior kiri

    dan kanan

    - Periksa oklusi ,

    7uka@tutup mulut

  • 7/24/2019 Laporan Relining Rebase

    11/14

    g# Periksa retensi , lepas gigi tiruan dengan menggunakan tekanan yang ringan) gerakan

    otot bibir dan pipi seperti ketika mengunyah#

    C. %ontrol

    /etelah insersi) penderita harus (ontrol dengan tujuan mengetahui ada tidaknya

    kelainan ataupun keluhan) serta mengatasi kelainan@keluhan untuk keberhasilan

    pembuatan gigi tiruan#

    Kontrol ,setelah 04 jam dipakai

    Yg diperiksa ,

    a# ada@tdk nya keluhan 5 rasa sakit) kesulitan bi(ara dll6

    b# oklusi F artikulasi

    (# retensi F stabilisasi

    d# mukosa

    e# estetikKontrol , < hari setelah kontrol

    Kontrol , minggu setelah kontrol

    Yang diperiksa pada kontrol F sama dengan

    kontrol dan setelah dipakai makan#

    /etelah kontrol diharapkan segala masalah

    selesai#

    Kontrol , setelah < minggu dari kontrol

    Kontrol , setelah 1 minggu dari kontrol

    Kontrol , setelah < bln dari kontrol

    Kontrol , setelah 1 bln dari kontrol #

  • 7/24/2019 Laporan Relining Rebase

    12/14

    2.3 "ndikator %eberasilan Relining

    ndikator keberhasilan dapat dilihat dari beberapa hal berikut,

    # Tidak ada gejala

    Gejala yang dimaksud yaitu bisa dari kenyamanan dari pengunaan protesanya)

    sakit atau tidak saat menggunakan protesa) atau mungkin ada rasa yang

    mengganjal) kemungkinan gejala dapat ditunjukkan apabila setelah penggunaan

    protesa yang (ukup lama) bisa jadi saat kontol pada bulan ke 1) hal ini

    dimungkinkan karena pada relining dengan teknik dire(t ternyata tidak dapat

    bertahan lama dibandingkan dengan teknik indire(t#

    0# Penilaian kembali Gigi Tiruan#

    Yang perlu diperhatikan adalah penampilan) dimensi %erti(al) serta oklusi sentries

    maupun relasi sentries# Penilaian kembali gigi tiruan dilakukan sampai (ontrol ke->

    5 1 bulan 6 ) termasuk penilaian yang berhubungan dengan estetik dan "ungsi

    kunyah#

  • 7/24/2019 Laporan Relining Rebase

    13/14

    1# $ntuk memperbaiki basis gigi tiruan sebagian lepasan 5GT/'6 yang mengalami

    porus akibat (uring yang salah#

    ># $ntuk memperbaiki basis gigi tiruan sebagian lepasan 5GT/'6 yang sudah

    mengalami perubahan !arna atau rusak#

    ?# $ntuk memperbaiki protesa yang sudah tidak pas lagi atau longgar#=# $ntuk memperbaiki perubahan tulang al%eolar yang sangat besar setelah

    pen(abutan gigi asli#

    2# $ntuk memperbaiki hubungan oklusi maupun artikulasi yang tidak seimbang#

    # $ntuk alasan estetik#

    0# $ntuk membuat protesa yang lebih e"ekti"#

  • 7/24/2019 Laporan Relining Rebase

    14/14

    0# 7arnes E) Jalls A# Pera!atan gigi terpadu untuk lansia# Alih bahasa :ornella

    8utauruk# &akarta, EG:I 0221# p#02?-2) 03#

    # hal#

    04?#