LAPORAN PRAKTIKUM

16

Click here to load reader

Transcript of LAPORAN PRAKTIKUM

Page 1: LAPORAN PRAKTIKUM

LAPORAN PRAKTIKUMKIMIA DASAR“FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI LAJU REAKSI”

Disusun Oleh: Laeli Nurajijah ( K2310057 )Sulistiyo Wibowo ( K2310088 )Yulianto Agung Rezeki ( K2310098 )

Page 2: LAPORAN PRAKTIKUM

TUJUAN

Mempelajari pengaruh luas permukaan zat terhadap laju reaksi

Mempelajari pengaruh suhu zat terhadap laju reaksi

Mempelajari pengaruh konsentrasi terhadap laju reaksi

Mempelajari pengaruh katalisator terhadap laju reaksi

Page 3: LAPORAN PRAKTIKUM

DATA PENGAMATAN

Mempelajari pengaruh luas permukaan zat terhadap laju reaksi

Mempelajari pengaruh suhu zat terhadap laju reaksi

Mempelajari pengaruh konsentrasi terhadap laju reaksi

Mempelajari pengaruh katalisator terhadap laju reaksi

Page 4: LAPORAN PRAKTIKUM

MEMPELAJARI PENGARUH LUAS PERMUKAAN ZAT TERHADAP LAJU REAKSI

No percobaan Bentuk marmer Waktu (detik)

1 butiran 163

2 Serbuk 56,16

Page 5: LAPORAN PRAKTIKUM

MEMPELAJARI PENGARUH SUHU ZAT TERHADAP LAJU REAKSI

No percobaan suhu Waktu reaksi (detik)

1 Suhu kamar 74,6

2 Suhu air mendidih 14,6

Page 6: LAPORAN PRAKTIKUM

MEMPELAJARI PENGARUH KONSENTRASI TERHADAP LAJU REAKSI

Volume (ml) Konsentrasi (M) Waktu (detik)

Na2S2O3 H2O HCl Na2S2O3 HCl

4 1 1 0,8 5 29,88

3 2 1 0,6 5 34,31

2 3 1 0,4 5 121,03

1 4 1 0,2 5 271,38

Page 7: LAPORAN PRAKTIKUM

MEMPELAJARI PENGARUH KATALISATOR TERHADAP LAJU REAKSI

No percobaan Tetes asam oksalat Tetes asam sulfat Tetes Mn(III) sulfat

Tetesan KMnO4

ke-

Waktu (detik)

1 2 2 1 1 232,2

2 106,1

3 46,1

4 27,4

5 17

6 14

7 20,7

8 17,5

9 15,8

10 12,7

11 11,7

12 2,1

2 2 2 1 1 8,49

Page 8: LAPORAN PRAKTIKUM

ANALISA DATA

Pengaruh luas permukaan

Marmer yang berbentuk serbuk mempunyai laju reaksi yang lebih cepat disbanding butirannya karena permukaan yang lebih besar sehingga tumbukannya juga lebih besar. Padahal kita ketahui bahwa tumbukan bisa menghasilkan suatu energi yang bisa melebihi energy aktivasi, maka semakin besar tumbukan, energy kinetikpun lebih besar sehingga laju reaksi lebih cepat.

Reaksi yang terjadi:CaCO3+2HClCaCl2+CO2+H2O

Page 9: LAPORAN PRAKTIKUM

Pengaruh suhu

Berdasar percobaan terlihat bahwa reaksi yang terjadi pada suhu air mendidih lebih cepat dari suhu kamar. Pada suhu tinggi energy bertambah sehingga reaktan menjadi lebih aktif mengadakan tumbukan dengan sesame reaktan. Sehingga memperbesar suhu maka reaksi akan lebih cepat.Reaksi yang terjadi:

2KMnO4+3H2C2O4+5H2SO42MnSO4+KSO4+8H20+10

CO2

Page 10: LAPORAN PRAKTIKUM

Pengaruh konsentrasi

[Na2S2O3] Waktu (detik)

0,8 M 29,88

0,6 M 34,31

0,4 M 121,03

0,2 M 271,381. V1 . M1 = V2 . M2 3. V1 . M1 = V2 . M2

4 . 1 = 5 . M2 2 . 1 = 5 . M2

M2 = 4/5 = 0,8 M M2 = 2/5 =

0,4 M

2. V1 . M1 = V2 . M2 4. V1 . M1 = V2 . M2

3 . 1 = 5 . M2 1 . 1 = 5 . M2

M2 = 3/6 = 0,6 M M2 = 1/5 =

0,2 M

Page 11: LAPORAN PRAKTIKUM

Reaksi yang terjadi:Na2S2O3+2HCl 2NaCl+H2O+S+SO2

Berdasarkan data hasil percobaan dan hasil perhitungan di atas, semakin besar konsentrasi Na2S2O3

semakin cepat laju reaksinya. Hal itu dikarenakan konsentrasi yang tinggi menyebabkan molekul-molekul yang bertumbukan semakin banyak.

Page 12: LAPORAN PRAKTIKUM

Pengaruh katalisator

KMnO4 mempercepat reaksi, dengan memperkecil energy pengaktifannya.

Dengan penambahan KMnO4 terbentuk senyawa K2SO4 yang merupakan katalisator

karena pada reaksi tersebut KMnO4 ikut bereaksi. Penambahan katalisator itu artinya laju reaksi menjadi cepat, namun katalisator tidak ikut bereaksi. Ini berarti KMnO4 hanya memperbesar konsentrasi reaktannya pada setiap kali pernambahan.

MnSO4 berfungsi sebagai katalisator. MnSO4 pada akhir reaksi masih dapat diperoleh kembali. Artinya MnSO4 hanya mempercepat laju reaksi dengan memperkecil energy aktivasi tanpa ikut bereaksi. Inilah yang disebut katalisator.

Reaksi yang terjadi:2KMnO4+3H2C2O4+5H2SO42MnSO4+KSO4+8H20+10CO2

Page 13: LAPORAN PRAKTIKUM

GRAFIK HUBUNGAN ANTARA TETESAN KMNO4 DENGAN WAKTU:

Series10

50

100

150

200

250

Page 14: LAPORAN PRAKTIKUM

KESIMPULAN Kecepatan reaksi adalah laju berkurangnya zat rektan atau

bertambahnya zat produk persatuan waktu Faktor-faktor yang mempengaruhi laju reaksi : Luas permukaan zat Suhu Konsentrasi zat Katalisator Semakin luas permukaan zat maka laju reaksi akan

semakin cepat. Semakin besar konsentrasi zat maka laju reaksi makin

cepat dan sebaliknya Semakin tinggi suhu berarti akan menaikan energy

kinetiknya sehingga tumbukan molekul akan saling terjadi dan pada akhirnya laju akan berlangsung makin cepat.

Katalisator menyebabkan turunnya energi aktivasi, sehingga reaksi berlangsung lebih cepat

Katalisator dapat mempercepat reaksi tapi tidak ikut bereaksi.

Page 15: LAPORAN PRAKTIKUM

DAFTAR PUSTAKA

Petruci, Ralph H.1992. Kimia Dasar Prinsip dan Terapan Modern. Jakarta: Erlangga

Sukardjo.1985. Kimia Fisika. Yogyakarta: Bina Aksara

Perry, Ralph H.1996. Kimia Dasar. Jakarta: Erlangga

Redjeki, Tri, Agus Budiharto.1998. Kimia Dasar 2. Surakarta: UNS Press

Tim Asisten Kimia Dasar 1.2008. Petunjuk Praktikum Kimia Dasar 1. Surakarta: UNS Press

Page 16: LAPORAN PRAKTIKUM

TERIMA KASIH