LAPORAN KEUANGAN UNTUK TAHUN YANG BERAKHIR · PDF fileDengan persetujuan Pembina dan Dewan...

24
DRAFT DAN LAPORAN AUDITOR INDEPENDEN No. : …./AL/XII/2014 YAYASAN SURYA MITRA HUSADA LAPORAN KEUANGAN 31 DESEMBER 2013 UNTUK TAHUN YANG BERAKHIR

Transcript of LAPORAN KEUANGAN UNTUK TAHUN YANG BERAKHIR · PDF fileDengan persetujuan Pembina dan Dewan...

Page 1: LAPORAN KEUANGAN UNTUK TAHUN YANG BERAKHIR · PDF fileDengan persetujuan Pembina dan Dewan Pengawas, ... posisi keuangan tahunan, perhitungan laporan aktivitas ... lembaga pendidikan

DRAFT

DANLAPORAN AUDITOR INDEPENDEN

No. : …./AL/XII/2014

YAYASAN SURYA MITRA HUSADALAPORAN KEUANGAN

31 DESEMBER 2013UNTUK TAHUN YANG BERAKHIR

Page 2: LAPORAN KEUANGAN UNTUK TAHUN YANG BERAKHIR · PDF fileDengan persetujuan Pembina dan Dewan Pengawas, ... posisi keuangan tahunan, perhitungan laporan aktivitas ... lembaga pendidikan

DRAFT

SURAT PERNYATAAN PENGURUS DAN DEWAN PENGAWAS

LAPORAN AUDITOR INDEPENDEN

LAPORAN KEUANGAN YAYASAN SURYA MITRA HUSADAUntuk tahun berakhir 31 Desember 2013 :

Laporan Posisi Keuangan 1

Laporan Aktivitas 2

Laporan Arus Kas 3

Catatan atas Laporan Keuangan 4

LAMPIRAN-LAMPIRAN :

Lampiran Daftar Aset Tetap dan Penghitungan Penyusutannya

DAFTAR ISI

Halaman

i

Page 3: LAPORAN KEUANGAN UNTUK TAHUN YANG BERAKHIR · PDF fileDengan persetujuan Pembina dan Dewan Pengawas, ... posisi keuangan tahunan, perhitungan laporan aktivitas ... lembaga pendidikan

DRAFT

SURAT PERNYATAAN TANGGUNG JAWAB PENGURUS DAN DEWAN PENGAWAS

TENTANG TANGGUNG JAWAB ATAS LAPORAN KEUANGAN

UNTUK TAHUN YANG BERAKHIR 31 DESEMBER 2013

YAYASAN SURYA MITRA HUSADA Memenuhi ketentuan dalam Undang-Undang Republik Indonesia No. 8 Tahun 1997

tentang Dokumen Perusahaan dan Undang-Undang Republik Indonesia No. 40

tahun 2007 tentang Perseroan Terbatas, kami yang bertanda tangan di bawah ini :

1. Nama : H. Kusnadi, SH

Alamat kantor : Jl. Manila No. 37, Kota Kediri

Alamat rumah sesuai KTP : ……………… (Mohon diisi) No. Telepon : ……………… (Mohon diisi) Jabatan : Ketua Yayasan

2. Nama : Drs. H. Sugiyanto, Apt.

Alamat Kantor : Jl. Manila No. 37, Kota Kediri

Alamat rumah sesuai KTP : ……………… (Mohon diisi) No. Telepon : ……………… (Mohon diisi) Jabatan : Bendahara Yayasan

3. Nama : dr. Sentot Imam Suprapto

Alamat kantor : Jl. Manila No. 37, Kota Kediri

Alamat rumah sesuai KTP : ……………… (Mohon diisi) Jabatan : Dewan Pengawas

4. Nama : Noordina Sulaimi, SPd. MM.

Alamat Kantor : Jl. Manila No. 37, Kota Kediri

Alamat rumah sesuai KTP : ……………… (Mohon diisi)

Jabatan : Dewan Pengawas

Page 4: LAPORAN KEUANGAN UNTUK TAHUN YANG BERAKHIR · PDF fileDengan persetujuan Pembina dan Dewan Pengawas, ... posisi keuangan tahunan, perhitungan laporan aktivitas ... lembaga pendidikan

DRAFT

Untuk dan atas nama Pengurus dan Dewan Pengawas Yayasan Surya Mitra

Husada, Kediri sebagai pihak yang bertanggung jawab atas Yayasan Surya Mitra

Husada menyatakan bahwa :

1. Yayasan Surya Mitra Husada adalah entitas yang memenuhi Kriteria sebagai entitas

yang tidak memiliki akuntabilitas publik signifikan sebagaimana didefinisikan dalam

Standar Akuntansi Keuangan Entitas Tanpa Akuntabilitas Publik;

2. Dengan persetujuan Pembina dan Dewan Pengawas, Pengurus Yayasan Surya

Mitra Husada telah memutuskan untuk menyusun laporan keuangan dengan

menggunakan basis Standar Akuntansi Keuangan Entitas Tanpa Akuntabilitas Publik

efektif 1 Januari 2010;

3. Pengurus telah menyusun dan menyajikan laporan keuangan Yayasan Surya Mitra

Husada untuk tahun yang berakhir pada tanggal 31 Desember 2013 yang terdiri atas

laporan posisi keuangan, laporan aktivitas, laporan arus kas dan catatan atas

laporan keuangan sebagaimana disajikan pada halaman 1 – 12 laporan keuangan

terlampir;

4. Laporan keuangan Yayasan Surya Mitra Husada untuk tahun yang berakhir

31 Desember 2013 tersebut telah disusun dan disajikan sesuai dengan Standar

Akuntansi Keuangan Entitas Tanpa Akuntabilitas Publik;

5. Semua informasi dalam laporan keuangan Yayasan Surya Mitra Husada telah

dimuat secara lengkap dan benar. Laporan keuangan tersebut tidak mengandung

informasi atau fakta material yang tidak benar, dan tidak menghilangkan informasi

atau fakta material;

6. Yayasan Surya Mitra Husada telah membuat catatan, bukti pembukuan, dan data

pendukung administrasi keuangan, yang merupakan bukti adanya hak dan kewajiban

serta kegiatan usaha suatu Yayasan, termasuk catatan yang terdiri dari laporan

posisi keuangan tahunan, perhitungan laporan aktivitas tahunan, rekening, jurnal

transaksi harian, atau setiap tulisan yang berisi keterangan mengenai hak dan

kewajiban serta hal-hal lain yang berkaitan dengan kegiatan usaha suatu Yayasan,

dan dokumen-dokumen tersebut disimpan oleh Yayasan sesuai ketentuan Undang-

Undang yang berlaku;

Page 5: LAPORAN KEUANGAN UNTUK TAHUN YANG BERAKHIR · PDF fileDengan persetujuan Pembina dan Dewan Pengawas, ... posisi keuangan tahunan, perhitungan laporan aktivitas ... lembaga pendidikan

DRAFT

7. Pengurus dan Dewan Pengawas Yayasan Surya Mitra Husada bertanggung jawab

atas penyusunan dan penyajian laporan keuangan Yayasan Surya Mitra Husada,

serta sistem pengendalian internal dalam Yayasan Surya Mitra Husada.

Demikian pernyataan ini dibuat dengan sebenarnya.

Atas nama dan mewakili Pengurus dan Dewan Pengawas.

ttd dan stempel Yayasan meterai 6000 H. Kusnadi, SH. Drs. H. Sugiyanto, Apt. Ketua Yayasan Bendahara dr. Sentot Imam Suprapto Noordina Sulaimi, SPd. MM. Dewan Pengawas Dewan Pengawas Surabaya, 19 Desember 2014

Page 6: LAPORAN KEUANGAN UNTUK TAHUN YANG BERAKHIR · PDF fileDengan persetujuan Pembina dan Dewan Pengawas, ... posisi keuangan tahunan, perhitungan laporan aktivitas ... lembaga pendidikan

DRAFT

Catatan 31 Desember 2013 %ASET

ASET LANCARKas & setara kas 2d, 3 6,491,830,584 33.23Piutang karyawan 4 88,672,000 0.45

Jumlah aset lancar 6,580,502,584 33.68

ASET TIDAK LANCARAset tetap 2e, 5

Harga perolehan 16,371,399,327 83.79Akumulasi penyusutan (3,412,921,939) (17.47)

Nilai buku aset tetap 12,958,477,388 66.32

Jumlah aset tidak lancar 12,958,477,388 66.32

TOTAL ASET 19,538,979,972 100.00

KEWAJIBAN & EKUITAS

ASET BERSIH 6Aset bersih - tidak terikat 19,538,979,972 100.00

Jumlah Aset Bersih 19,538,979,972 100.00

TOTAL KEWAJIBAN & ASET BERSIH 19,538,979,972 100.00

Catatan atas laporan keuangan merupakan bagian yangtidak terpisahkan dari laporan keuangan secara keseluruhan

(Dalam rupiah)

YAYASAN SURYA MITRA HUSADALAPORAN POSISI KEUANGAN

31 Desember 2013

1

Page 7: LAPORAN KEUANGAN UNTUK TAHUN YANG BERAKHIR · PDF fileDengan persetujuan Pembina dan Dewan Pengawas, ... posisi keuangan tahunan, perhitungan laporan aktivitas ... lembaga pendidikan

DRAFT

2013 %Catatan

PENDAPATAN YANG TIDAK TERIKAT 2gPendapatan SPP 11,979,107,000 86.26Pendapatan sumbangan wajib 216,960,000 1.56Pendapatan sumbangan pengembangan 180,260,000 1.30Pendapatan administrasi 41,675,000 0.30Pendapatan skripsi 197,787,000 1.42Pendapatan Ners 452,255,000 3.26Pendapatan semester pendek 138,185,000 1.00Pendapatan yudisium 36,400,000 0.26Pendapatan praktik Keperawatan 125,072,000 0.90Pendapatan penjualan seragam, jas lab. 32,655,000 0.24Pendapatan pelantikan 46,288,000 0.33Pendapatan denda ujian 8,935,000 0.06Pendapatan ospek / matrikulasi 74,100,000 0.53Pendapatan wisuda 22,100,000 0.16Pendapatan praktik kebidanan 53,372,000 0.38Pendapatan pengadaan peralatan Laboratorium 6,415,000 0.05Pendapatan ijazah 38,482,500 0.28Pendapatan praktik IKM 24,495,000 0.18Pendapatan remidi ujian 18,620,000 0.13Pendapatan praktek bahasa 190,000 0.00Pendapatan kegiatan imunisasi hepatitis 28,677,000 0.21Pendapatan Uhap Kebidanan 34,910,000 0.25Pendapatan lain-lain 7 130,136,781 0.94Pendapatan lain-lain

Jumlah Pendapatan Bersih 13,887,077,281 100.00BEBAN 2g

Beban tenaga kerja 8 4,867,327,497 35.05Beban praktikum 9 1,854,901,300 13.36Beban pendidikan 10 281,000,780 2.02Beban kegiatan mahasiswa 11 1,352,300,640 9.74Beban kesejahteraan 12 111,004,700 0.80Beban tenaga kerja lainnya 13 95,423,310 0.69Beban pemeliharaan & perbaikan 14 282,221,495 2.03Beban pajak 15 66,019,580 0.48Beban barang & jasa pihak ke tiga 16 847,944,743 6.11Beban perjalanan dinas 31,619,300 0.23Beban rapat 2,470,240,500 17.79Beban promosi 54,666,279 0.39Beban sewa alat 2,000,000 0.01Beban tugas belajar 600,586,000 4.32Beban penyusutan aset tetap 17 861,080,692 6.20Beban lain-lain 18 57,094,452 0.41

Jumlah Beban 13,835,431,268 99.63

Kenaikan Aset Bersih Tidak Terikat 51,646,013 0.37

Aset bersih pada awal tahun 19,485,872,571 140.32Koreksi 6 1,461,387 0.01

Aset bersih pada akhir tahun 6 19,538,979,972 140.70

Catatan atas laporan keuangan merupakan bagian yangtidak terpisahkan dari laporan keuangan secara keseluruhan

(Dalam Rupiah)

YAYASAN SURYA MITRA HUSADALAPORAN AKTIVITAS

Untuk tahun berakhir 31 Desember 2013

2

Page 8: LAPORAN KEUANGAN UNTUK TAHUN YANG BERAKHIR · PDF fileDengan persetujuan Pembina dan Dewan Pengawas, ... posisi keuangan tahunan, perhitungan laporan aktivitas ... lembaga pendidikan

DRAFT

Catatan 2013

ARUS KAS DARI AKTIVITAS OPERASI :Penerimaan kas dari :

Penerimaan dari mahasiswa 13,755,311,600 Pendapatan bunga deposito 130,136,781 Piutang karyawan (22,120,000)

Pembayaran kas untuk :Beban tenaga kerja (4,867,327,497) Beban praktikum (1,854,901,300) Beban pendidikan (281,000,780) Beban kegiatan mahasiswa (1,352,300,640) Beban kesejahteraan (111,004,700) Beban tenaga kerja lainnya (95,423,310) Beban pemeliharaan & perbaikan (282,221,495) Beban pajak (66,019,580) Beban barang & jasa pihak ke tiga (847,944,743) Beban perjalanan dinas (31,619,300) Beban rapat (2,470,240,500) Beban promosi (54,666,279) Beban sewa alat (2,000,000) Beban tugas belajar (600,586,000) Beban lain-lain (57,094,452)

Arus kas bersih dari aktivitas operasi 888,977,805

ARUS KAS DARI AKTIVITAS INVESTASI :Pembelian aset tetap : - Gedung kampus (2,590,242,150) - Peralatan laboratorium (119,878,990) - Inventaris (239,906,000)

Arus kas bersih dari aktivitas investasi (2,950,027,140)

Kenaikan bersih kas dan setara kas (2,061,049,335)

Kas dan setara kas awal tahun 2d, 3 8,552,879,919

Kas dan setara kas akhir tahun 2d, 3 6,491,830,584

Catatan atas laporan keuangan merupakan bagian yangtidak terpisahkan dari laporan keuangan secara keseluruhan

(Dalam rupiah)

YAYASAN SURYA MITRA HUSADALAPORAN ARUS KAS

Untuk tahun berakhir 31 Desember 2013

3

Page 9: LAPORAN KEUANGAN UNTUK TAHUN YANG BERAKHIR · PDF fileDengan persetujuan Pembina dan Dewan Pengawas, ... posisi keuangan tahunan, perhitungan laporan aktivitas ... lembaga pendidikan

DRAFT

YAYASAN SURYA MITRA HUSADA CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN Untuk tahun berkhir 31 Desember 2013

(dalam Rupiah)

4

1. UMUM

a. Pendirian Yayasan

Yayasan Surya Mitra Husada (‘’Yayasan’’) didirikan pada tahun 2003 dan bertempat kedudukan di Jl. Manila No. 37, Kota Kediri, sesuai dengan Akta Nomor : 2 tentang Pendirian Yayasan Surya Mitra Husada tanggal 17 September 2003 dibuat oleh Devi Saraswati, Sarjana Hukum , Notaris di Kediri, dengan susunan Dewan Pembina dan Pengurus Yayasan sebagai berikut : Dewan Pembina Yayasan :

1. dr. Sulaimi Putra 2. Ni Ketut Suci Setyawati

Pengurus Yayasan : Ketua : dr. H. Samsul Azhar, SPd. Wakil Ketua : dr. Sentot Imam Suprapto Sekretaris : DR. Sandu Siyoto, M.Kes. Bendahara : Amien Er Heryanto Pengawas : dr. H.A. Syukri Pasaribu, Msc. Akta pendirian tersebut telah dirubah dengan Akta Perubahan Nomor 1 tanggal 2 Januari 2004 yang dibuat oleh Devi Saraswati, Sarjana Hukum, Notaris di Kediri tentang perubahan dan pembetulan Anggaran Dasar Yayasan. Berdasarkan Berita Acara Pertemuan Pendiri Yayasan Surya Mitra Husada Kediri tanggal 14 Januari 2009, yang telah dilegalisasi oleh Habsari Candrayati, Sarjana Hukum, Notaris di Kediri, Nomor : 1655/WM tanggal 9 Februari 2009, terdapat perubahan susunan Dewan Pembina dan Pengurus Yayasan sebagai berikut : Dewan Pembina Yayasan :

1. dr. Sulaimi Putra 2. Ni Ketut Suci Setyawati 3. H. Kusnadi, SH. 4. Drs. H. Sugiyanto, Apt.

Pengurus Yayasan : Ketua : Hj. Dahlia Iskak, SH. Wakil Ketua : dr. Sentot Imam Suprapto, MM. Sekretaris : DR. Sandu Siyoto, M.Kes. Bendahara : Dra. H. Siti Farida, MPd. Pengawas : dr. H.A. Syukri Pasaribu, Msc.

Page 10: LAPORAN KEUANGAN UNTUK TAHUN YANG BERAKHIR · PDF fileDengan persetujuan Pembina dan Dewan Pengawas, ... posisi keuangan tahunan, perhitungan laporan aktivitas ... lembaga pendidikan

DRAFT

YAYASAN SURYA MITRA HUSADA CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN Untuk tahun berkhir 31 Desember 2013

(dalam Rupiah)

5

Pada tahun 2013 terjadi perubahan susunan Pengurus Yayasan Surya Mitra Husada Kediri, melalui Berita Acara Rapat Pendiri Yayasan pada hari Kamis tanggal 17 Oktober 2013, sebagai berikut : Pembina :

1. Ni Ketut Suci Setyawati 2. Hj. Dahlia Iskak, SH. 3. dr. H.A. Syukri Pasaribu, Msc.

Pengawas :

1. dr. Sentot Imam Suprapto 2. Noordina Sulaimi, SPd., MM. 3. Dra. H. Siti Farida, MPd.

Pengurus : Ketua : H. Kusnadi, SH. Sekretaris : DR. Sandu Siyoto, M.Kes. Bendahara : Drs. H. Sugiyanto, Apt.

b. Kegiatan Usaha Maksud dan tujuan Yayasan menurut anggaran dasarnya adalah dalam bidang keagamaan, sosial dan kemanusiaan. Dalam periode pemeriksaan, Yayasan menjalankan usahanya sebagai pengelola lembaga pendidikan Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan (STIKes) Kediri yang berlokasi di Jl. Manila No. 37, Kota Kediri.

c. Jumlah karyawan Jumlah karyawan Yayasan tahun 2013 adalah 85 orang.

2. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI PENTING a. Penerapan Standar Akuntansi Keuangan Entitas Tanpa Akuntabilitas Publik

Berdasarkan persyaratan dan kriteria dalam Standar Akuntansi Keuangan Entitas Tanpa Akuntabilitas Publik (SAK ETAP), Yayasan memenuhi kriteria sebagai entitas tanpa akuntabilitas publik. Oleh karena itu Pengurus Yayasan memutuskan untuk menerapkan SAK ETAP sebagai basis dalam penyusunan dan penyajian laporan keuangan yang mulai berlaku efektif tanggal 1 Januari 2010.

Yayasan memilih untuk menerapkan SAK ETAP, dengan pertimbangan bahwa informasi yang disajikan dalam laporan keuangan berdasarkan SAK ETAP masih mampu mencerminkan substansi ekonomi dari kegiatan operasi dan bisnis yayasan.

Pertimbangan lainnya adalah biaya dan manfaat dalam penyusunan laporan keuangan berdasarkan SAK ETAP lebih efisien bagi Yayasan.

Page 11: LAPORAN KEUANGAN UNTUK TAHUN YANG BERAKHIR · PDF fileDengan persetujuan Pembina dan Dewan Pengawas, ... posisi keuangan tahunan, perhitungan laporan aktivitas ... lembaga pendidikan

DRAFT

YAYASAN SURYA MITRA HUSADA CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN Untuk tahun berkhir 31 Desember 2013

(dalam Rupiah)

6

b. Pernyataan Kepatuhan Terhadap SAK ETAP

Pengurus Yayasan menyatakan bahwa laporan keuangan tahun 2013 telah disajikan sesuai dengan SAK ETAP dan telah memenuhi semua persyaratannya.

c. Dasar Penyusunan Laporan Keuangan

Laporan keuangan Yayasan terdiri atas Laporan Posisi Keuangan, Laporan Aktivitas, Laporan Arus Kas dan Catatan atas Laporan Keuangan.

Laporan keuangan disusun berdasarkan basis kesinambungan aktivitas dan biaya historis. Laporan keuangan juga disusun berdasarkan basis akrual, kecuali laporan arus kas yang disusun berdasarkan basis kas.

Laporan arus kas menyajikan informasi perubahan historis atas kas dan setara kas Yayasan, yang menunjukkan secara terpisah perubahan yang terjadi selama satu periode dari aktivitas operasi, investasi dan pendanaan. Setara kas adalah investasi jangka pendek dan sangat likuid yang dimiliki untuk memenuhi komitmen kas jangka pendek, bukan untuk tujuan investasi atau lainnya. Investasi umumnya diklasifikasikan sebagai setara kas hanya jika akan segera jatuh tempo dalam waktu tiga bulan atau kurang sejak tanggal perolehan. Cerukan bank pada umumnya termasuk aktivitas pendanaan sejenis dengan pinjaman. Namun, jika cerukan bank dapat ditarik sewaktu-waktu dan merupakan bagian yang tak terpisahkan dari pengelolaan kas Yayasan, maka cerukan tersebut termasuk komponen kas dan setara kas.

Yayasan melaporkan arus kas dari aktivitas operasi dengan menggunakan metode tidak langsung.

d. Kas dan Setara Kas

Kas dan setara kas mencakup kas, simpanan yang sewaktu-waktu bisa dicairkan dan investasi likuid jangka pendek lainnya dengan jangka waktu jatuh tempo tiga bulan atau kurang.

Kas dan deposito berjangka yang dibatasi penggunaannya, disajikan sebagai “Aset yang dibatasi penggunaannya” yang dikategorikan sebagai dimiliki hingga jatuh tempo yaitu pada saat selesai pembatasan penggunaannya.

Page 12: LAPORAN KEUANGAN UNTUK TAHUN YANG BERAKHIR · PDF fileDengan persetujuan Pembina dan Dewan Pengawas, ... posisi keuangan tahunan, perhitungan laporan aktivitas ... lembaga pendidikan

DRAFT

YAYASAN SURYA MITRA HUSADA CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN Untuk tahun berkhir 31 Desember 2013

(dalam Rupiah)

7

e. Aset tetap

Aset tetap disajikan sebesar biaya perolehan setelah dikurangi akumulasi penyusutan dan penurunan nilai. Biaya perolehan meliputi harga beli aset tetap termasuk biaya-biaya yang dapat diatribusikan langsung untuk membawa aset ke lokasi dan kondisi yang siap digunakan serta estimasi awal biaya pembongkaran aset, biaya pemindahan aset dan biaya restorasi relokasi. Pajak-pajak yang dapat dikreditkan dan semua diskon dikurangkan dalam menentukan biaya perolehan. Revaluasi aset tetap tidak diperkenankan, kecuali dilakukan berdasarkan ketentuan pemerintah. Penyusutan dimulai pada saat aset tetap tersedia untuk digunakan dan berhenti ketika aset tetap dihapuskan. Penyusutan tidak berhenti ketika aset tidak digunakan.

Penyusutan diakui sebagai beban dalam laporan laba rugi, kecuali memenuhi syarat untuk dikapitalisasi sebagai perolehan suatu aset berdasarkan SAK ETAP.

Penyusutan aset tetap dilakukan dengan menggunakan metode garis lurus (straight line method) berdasarkan taksiran masa manfaat ekonomis dengan rincian sebagai berikut :

- Bangunan 20 tahun - Kendaraan 8 tahun - Peralatan Laboratorium 4 tahun - Inventaris 4 tahun - Buku Perpustakaan 4 tahun

Pengeluaran untuk perbaikan dan pemeliharaan dibebankan pada laporan aktivitas pada saat terjadinya. Pengeluaran yang memperpanjang masa manfaat atau memberi manfaat ekonomis di masa yang akan datang dalam bentuk peningkatan kapasitas, mutu produksi atau peningkatan standar kinerja dikapitalisasi.

Aset tetap yang sudah tidak digunakan lagi atau dijual, dikeluarkan dari kelompok aset tetap yang bersangkutan, dan laba atau rugi yang timbul dikreditkan atau dibebankan pada operasi tahun berjalan.

f. Penurunan Nilai Aset

Yayasan pada setiap tanggal pelaporan menilai apakah terdapat indikasi penurunan nilai aset yang bersumber dari informasi internal dan eksternal, yang dilakukan berdasarkan kelompok aset penghasil kas. Jika indikasi tersebut ada, Yayasan mengestimasi nilai wajar aset dikurangi dengan biaya menjual. Kerugian penurunan nilai aset diakui jika nilai wajar dikurangi biaya menjual lebih rendah dibandingkan dengan nilai tercatat. Pemulihan kerugian penurunan nilai aset diakui dalam laporan aktivitas tidak boleh melebihi jumlah tercatat tanpa kerugian penurunan nilai.

Page 13: LAPORAN KEUANGAN UNTUK TAHUN YANG BERAKHIR · PDF fileDengan persetujuan Pembina dan Dewan Pengawas, ... posisi keuangan tahunan, perhitungan laporan aktivitas ... lembaga pendidikan

DRAFT

YAYASAN SURYA MITRA HUSADA CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN Untuk tahun berkhir 31 Desember 2013

(dalam Rupiah)

8

g. Pendapatan dan Beban

Pendapatan dan beban diakui pada saat terjadinya (basis akrual/accrual basis).

h. Imbalan Pasca kerja Undang-Undang No. 13/2003 tanggal 23 Maret 2003 tentang Ketenagakerjaan mensyaratkan pemberi kerja di Indonesia memberikan uang pesangon, penghargaan masa kerja, dan ganti kerugian kepada karyawannya apabila terjadi pemutusan hubungan kerja sesuai dengan kondisi yang ditetapkan dalam peraturan yang berlaku.

Standar Akuntansi Keuangan Entitas Tanpa Akuntabilitas Publik (SAK ETAP) mengatur hal tersebut di atas dalam Bab 23 tentang Imbalan Kerja.

Yayasan belum melakukan penghitungan dan pengungkapan atas beban untuk imbalan kerja sebagaimana diatur dalam SAK ETAP tersebut.

Page 14: LAPORAN KEUANGAN UNTUK TAHUN YANG BERAKHIR · PDF fileDengan persetujuan Pembina dan Dewan Pengawas, ... posisi keuangan tahunan, perhitungan laporan aktivitas ... lembaga pendidikan

DRAFT

20133 KAS DAN SETARA KAS

KasKas Yayasan 322,341,068

BankBNI Syariah - Rekening Giro 241,558,099 BNI Syariah - Rekening Tabungan 376,719,761 Bank Mandiri - Rekening Giro 167,245,398 Bank Muamalat - Rekening Tabungan 383,915,393 BRI - Tabungan Britama 50,865

DepositoBNI Syariah - Kediri 4,000,000,000 Bank Muamalat - Kediri 1,000,000,000

Jumlah Kas & Setara Kas 6,491,830,584 Lihat catatan 2d.

4 PIUTANG KARYAWAN

Joko Sutrisno 7,000,000 Siti Mukoromah 15,285,000 Syukri Pasaribu - Yuly Peristiowati 8,000,000 Yenny P 5,000,000 Kabib 3,000,000 Prima Dewi 5,000,000 Byba Melda 13,267,000 Setyo Budi 5,000,000 Alfian Fawzi 13,560,000 Aprin Rusmawati 13,560,000

Jumlah Piutang Karyawan 88,672,000

5 ASET TETAP

2013Saldo Awal Penambahan Pengurangan Saldo Akhir

(Rp.) (Rp.) (Rp.) (Rp.)Harga Perolehan :

Tanah 1,714,750,000 - - 1,714,750,000 Bangunan 9,329,682,700 2,590,242,150 - 11,919,924,850 Kendaraan 511,526,800 - - 511,526,800 Inventaris 879,656,000 239,906,000 - 1,119,562,000 Peralatan Laboratorium 811,578,225 119,878,990 - 931,457,215 Buku Perpustakaan 174,178,462 - - 174,178,462

Jml Harga Perolehan 13,421,372,187 2,950,027,140 - 16,371,399,327 Akumulasi Penyusutan :

Bangunan (1,024,758,360) 488,699,024 - (1,513,457,384) Kendaraan (191,349,712) 63,940,850 - (255,290,562) Inventaris (665,262,749) 137,375,646 - (802,638,395) Peralatan Laboratorium (593,425,319) 134,502,153 - (727,927,472) Buku Perpustakaan (77,045,108) 36,563,018 - (113,608,126)

Jumlah Akm Peny. (2,551,841,248) 861,080,691 - (3,412,921,939) Nilai Buku 10,869,530,939 12,958,477,388

Lihat catatan 2e.

Jenis Aset Tetap

YAYASAN SURYA MITRA HUSADACATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANUntuk tahun berakhir 31 Desember 2013

(dalam Rupiah)

9

Page 15: LAPORAN KEUANGAN UNTUK TAHUN YANG BERAKHIR · PDF fileDengan persetujuan Pembina dan Dewan Pengawas, ... posisi keuangan tahunan, perhitungan laporan aktivitas ... lembaga pendidikan

DRAFT

YAYASAN SURYA MITRA HUSADACATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANUntuk tahun berakhir 31 Desember 2013

(dalam Rupiah)

20136 ASET BERSIH

Aset bersih - tidak terikat 51,646,013

Aset bersih pada awal tahun :Aset bersih - tidak terikat 19,485,872,571

19,485,872,571 Koreksi :

Akumulasi penyusutan peralatan laboratorium 7,169,467 Akumulasi penyusutan inventaris 7,998,578 Akumulasi penyusutan buku perpustakaan (13,706,658)

1,461,387 Aset bersih pada akhir tahun :

Aset bersih - tidak terikat 19,538,979,972 Total Aset Bersih 19,538,979,972

7 PENDAPATAN LAIN-LAIN

Pendapatan bunga Bank Muamalat 65,776,706 Pendapatan bunga Bank BRI 264,477 Pendapatan bunga Bank Mandiri 2,216,756 Pendapatan bunga Bank BNI Syariah 18,235,792 Pendapatan bunga rek. giro BNI Syariah 5,705,314 Pendapatan bunga deposito BNI Syariah 37,937,736

Jumlah Pendapatan Lain-lain 130,136,781

8 BEBAN TENAGA KERJA

Beban gaji 1,541,302,864 Beban lembur 44,490,000 THR 276,452,500 Beban honorarium : - Honor mengajar 688,224,933 - Honor skripsi 386,145,400 - Honor soal koreksi dan Pengawas ujian 264,846,500 - Honor PJMK 18,795,000 - Honor paket kuliah 5,137,000 - Honor koordinator Pengelola 1,030,083,300 - Honor wali kelas 11,850,000 - Honor Yayasan 600,000,000

Jumlah Beban Tenaga Kerja 4,867,327,497

9 BEBAN PRAKTIKUM

Beban kegiatan profesi 1,566,962,300 Beban preklinik IKP 127,314,500 Beban praktikum IKM 61,922,750 Beban praktikum D3 98,701,750

Jumlah Beban Praktikum 1,854,901,300

10 BEBAN PENDIDIKAN

Beban peningkatan SDM (pelatihan) 91,905,400 Beban kegiatan akreditasi 189,095,380

Jumlah Beban Pendidikan 281,000,780

10

Page 16: LAPORAN KEUANGAN UNTUK TAHUN YANG BERAKHIR · PDF fileDengan persetujuan Pembina dan Dewan Pengawas, ... posisi keuangan tahunan, perhitungan laporan aktivitas ... lembaga pendidikan

DRAFT

YAYASAN SURYA MITRA HUSADACATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANUntuk tahun berakhir 31 Desember 2013

(dalam Rupiah)

201311 BEBAN KEGIATAN MAHASISWA

Beban kegiatan wisuda 959,332,000 Beban kegiatan BEM 57,383,640 Beban yudisium 63,235,000 Beban matrikulasi & ospek 229,850,000 Beban caping day 42,500,000

Jumlah Beban Kegiatan Mahasiswa 1,352,300,640

12 BEBAN KESEJAHTERAAN

Beban konsumsi kantor 71,160,200 Beban konsumsi kuliah 21,444,500 Beban tali asih 18,400,000

Jumlah Beban Kesejahteaan 111,004,700

13 BEBAN TENAGA KERJA LAINNYA

Beban pengiriman vandel 1,298,600 Beban lain-lain 94,124,710

Jumlah Beban Tenaga Kerja Lainnya 95,423,310

14 BEBAN PEMELIHARAAN DAN PERBAIKAN

Beban pemeliharaan kendaraan 57,770,345 Beban pemeliharaan bangunan 109,172,900 Beban pemeliharaan inventaris 115,278,250

Jumlah Beban Pemeliharaan dan Perbaikan 282,221,495

15 BEBAN PAJAK

Beban PBB 47,029,580 Beban pajak kendaraan 11,690,000 Beban denda pajak 7,300,000

Jumlah Beban Pajak 66,019,580

16 BEBAN BARANG & JASA Beban pemrograman 52,720,000 Beban listrik & air 115,994,141 Beban telepon 27,701,277 Beban ATK & fotocopy 141,514,925 Beban berlangganan majalah 2,230,000 Beban percetakan 18,260,000 Beban pendirian Prodi Pasca Sarjana 40,169,400 Beban instalasi 17,135,000 Beban konveksi 432,220,000

Jumlah Beban Barang & Jasa 847,944,743

17 BEBAN PENYUSUTAN ASET TETAP

Beban penyusutan bangunan 488,699,024 Beban penyusutan kendaraan 63,940,850 Beban penyusutan inventaris 137,375,646 Beban penyusutan peralatan laboratorium 134,502,153 Beban penyusutan buku perpustakaan 36,563,019

Jumlah Beban Penyusutan Aset Tetap 861,080,692

11

Page 17: LAPORAN KEUANGAN UNTUK TAHUN YANG BERAKHIR · PDF fileDengan persetujuan Pembina dan Dewan Pengawas, ... posisi keuangan tahunan, perhitungan laporan aktivitas ... lembaga pendidikan

DRAFT

YAYASAN SURYA MITRA HUSADACATATAN ATAS LAPORAN KEUANGANUntuk tahun berakhir 31 Desember 2013

(dalam Rupiah)

201318 BEBAN LAIN-LAIN

Beban administrasi Bank BNI Syariah - giro 1,476,063 Beban administrasi Bank BNI Syariah - tabungan 3,788,163 Beban administrasi Bank Mandiri - giro 1,370,345 Beban administrasi Bank Muamalat - tabungan 83,585 Beban administrasi Bank BRI - tab. Britama 72,896 Beban penghapusan aset tetap karena rusak 50,303,400

Jumlah Beban Lain-lain 57,094,452

19 PENYELESAIAN LAPORAN KEUANGAN

Pengurus Yayasan bertanggung jawab atas penyusunan dan penyajian wajar laporan keuangan, darihalaman 1 sampai dengan halaman 12, dan telah disetujui oleh Pengurus Yayasan untuk diterbitkan padatanggal 19 Desember 2014.

12

Page 18: LAPORAN KEUANGAN UNTUK TAHUN YANG BERAKHIR · PDF fileDengan persetujuan Pembina dan Dewan Pengawas, ... posisi keuangan tahunan, perhitungan laporan aktivitas ... lembaga pendidikan

LAMPIRAN

Page 19: LAPORAN KEUANGAN UNTUK TAHUN YANG BERAKHIR · PDF fileDengan persetujuan Pembina dan Dewan Pengawas, ... posisi keuangan tahunan, perhitungan laporan aktivitas ... lembaga pendidikan

DRAFT Lampiran : 1 / 1 - 4

YAYASAN SURYA MITRA HUSADADAFTAR ASET TETAP DAN PENYUSUTANNYA

TAHUN 2013

Tahun Tarif Harga Perolehan Penambahan Harga Perolehan Akm. Penyusutan Nilai Buku Penyusutan Akm. Penyusutan Nilai BukuNo. Nama Aset Tetap Unit Perolehan KEL. 2012 2013 Tahun 2013 Tahun 2012 Tahun 2012 2013 Tahun 2013 Tahun 2013

(%) (Rp.) (Rp.) (Rp.) (Rp.) (Rp.) (Rp.)A. TANAH :

1 Tanah (Jl. Manila No. 37 Kediri) 1 Jun/2009 - 400,000,000.00 - 400,000,000.00 - 400,000,000.00 - - 400,000,000.00 2 Tanah (Jl. Manila No. 37 Kediri) 1 Sep/2010 - 1,314,750,000.00 - 1,314,750,000.00 - 1,314,750,000.00 - - 1,314,750,000.00

Jumlah Tanah 1,714,750,000.00 - 1,714,750,000.00 - 1,714,750,000.00 - - 1,714,750,000.00

B. BANGUNAN :

1 Gedung IKP 1 Sep/2007 Bang. 5% 5,000,000.00 - 5,000,000.00 1,312,500.00 3,687,500.00 250,000.00 1,562,500.00 3,437,500.00 2 Gedung IKM 1 Sep/2007 Bang. 5% 560,635,000.00 - 560,635,000.00 147,166,687.50 413,468,312.50 28,031,750.00 175,198,437.50 385,436,562.50 3 Gedung IKP 1 Sep/2008 Bang. 5% 3,292,915,000.00 - 3,292,915,000.00 699,744,435.25 2,593,170,564.75 164,645,750.00 864,390,185.25 2,428,524,814.75 4 Bangunan Kantin 1 Sep/2008 Bang. 5% 1,826,000.00 - 1,826,000.00 388,025.00 1,437,975.00 91,300.00 479,325.00 1,346,675.00 5 Gedung IKP 1 Dec/2009 Bang. 5% 546,572,550.00 - 546,572,550.00 81,985,882.50 464,586,667.50 27,328,627.50 109,314,510.00 437,258,040.00 6 Gedung IKP 1 Dec/2010 Bang. 5% 206,752,950.00 - 206,752,950.00 20,675,295.00 186,077,655.00 10,337,647.50 31,012,942.50 175,740,007.50 7 Gedung Rektorat 1 Dec/2011 Bang. 5% 1,422,723,500.00 - 1,422,723,500.00 71,136,175.00 1,351,587,325.00 71,136,175.00 142,272,350.00 1,280,451,150.00 8 Gedung IKP 1 Dec/2011 Bang. 5% 2,300,000.00 - 2,300,000.00 115,000.00 2,185,000.00 115,000.00 230,000.00 2,070,000.00 9 Bangunan Parkir 1 Dec/2011 Bang. 5% 44,687,200.00 - 44,687,200.00 2,234,360.00 42,452,840.00 2,234,360.00 4,468,720.00 40,218,480.00

10 Bangunan rektorat 1 Dec/2012 Bang. 5% 3,243,181,250.00 - 3,243,181,250.00 - 3,243,181,250.00 162,159,062.50 162,159,062.50 3,081,022,187.50 11 Gedung IKM 1 Dec/2012 Bang. 5% 3,089,250.00 - 3,089,250.00 - 3,089,250.00 154,462.50 154,462.50 2,934,787.50 12 Gedung IKM 1 Jun/2013 Bang. 5% - 13,575,000.00 13,575,000.00 - - 339,375.00 339,375.00 13,235,625.00 13 Gedung IKP 1 Jun/2013 Bang. 5% - 22,089,750.00 22,089,750.00 - - 552,243.75 552,243.75 21,537,506.25 14 Gedung pos satpam 1 Jul/2013 Bang. 5% - 2,810,000.00 2,810,000.00 - - 58,541.67 58,541.67 2,751,458.33 15 Gedung Rektorat 1 Oct/2013 Bang. 5% - 2,551,767,400.00 2,551,767,400.00 - - 21,264,728.33 21,264,728.33 2,530,502,671.67

Jumlah Bangunan 9,329,682,700.00 2,590,242,150.00 11,919,924,850.00 1,024,758,360.25 8,304,924,339.75 488,699,023.75 1,513,457,384.00 10,406,467,466.00

C. KENDARAAN :

1 Mobil APV GX 2007 1 Apr-2007 II 12.5% 166,141,800.00 - 166,141,800.00 117,683,775.00 48,458,025.00 20,767,725.00 138,451,500.00 27,690,300.00 2 mobil kijang hijau 1 Dec-2009 II 12.5% 47,500,000.00 - 47,500,000.00 17,812,500.00 29,687,500.00 5,937,500.00 23,750,000.00 23,750,000.00 3 mobil inova V M/T Diesel 1 Jun-2011 II 12.5% 297,885,000.00 - 297,885,000.00 55,853,437.00 242,031,563.00 37,235,625.00 93,089,062.00 204,795,938.00

Sub Jumlah Bangunan 511,526,800.00 - 511,526,800.00 191,349,712.00 320,177,088.00 63,940,850.00 255,290,562.00 256,236,238.00

D. PERALATAN LABORATORIUM :

1 Peralatan nersing kit 9 Jun-2007 I 25% 1,019,375.00 - 1,019,375.00 1,019,366.00 9.00 - 1,019,366.00 9.00 2 Peralatan laboratorium keperawatan 26 Aug-2007 I 25% 69,455,000.00 - 69,455,000.00 69,454,974.00 26.00 - 69,454,974.00 26.00 3 Peralatan laboratorium MIPA 1 Feb-2008 I 25% 1,500,000.00 - 1,500,000.00 1,499,999.00 1.00 - 1,499,999.00 1.00 4 Peralatan laboratorium kebidanan 3 Sep-2008 I 25% 24,250,000.00 - 24,250,000.00 24,249,997.00 3.00 - 24,249,997.00 3.00 5 Peralatan laboratorium keperawatan 4 Sep-2008 I 25% 32,405,000.00 - 32,405,000.00 32,404,996.00 4.00 - 32,404,996.00 4.00 6 Peralatan laboratorium Gizi 50 Dec-2008 I 25% 2,875,000.00 - 2,875,000.00 2,874,950.00 50.00 - 2,874,950.00 50.00 7 Peralatan laboratorium keperawatan 19 May-2009 I 25% 43,475,100.00 - 43,475,100.00 38,946,443.75 4,528,656.25 4,528,637.25 43,475,081.00 19.00 8 Peralatan laboratorium kebidanan 13 Jul-2009 I 25% 402,733,000.00 - 402,733,000.00 344,001,104.17 58,731,895.83 58,731,882.83 402,732,987.00 13.00 9 Peralatan nersing kit 200 Nov-2009 I 25% 28,350,000.00 - 28,350,000.00 21,853,125.00 6,496,875.00 6,496,675.00 28,349,800.00 200.00

Page 20: LAPORAN KEUANGAN UNTUK TAHUN YANG BERAKHIR · PDF fileDengan persetujuan Pembina dan Dewan Pengawas, ... posisi keuangan tahunan, perhitungan laporan aktivitas ... lembaga pendidikan

DRAFT Lampiran : 1 / 2 - 4

YAYASAN SURYA MITRA HUSADADAFTAR ASET TETAP DAN PENYUSUTANNYA

TAHUN 2013

Tahun Tarif Harga Perolehan Penambahan Harga Perolehan Akm. Penyusutan Nilai Buku Penyusutan Akm. Penyusutan Nilai BukuNo. Nama Aset Tetap Unit Perolehan KEL. 2012 2013 Tahun 2013 Tahun 2012 Tahun 2012 2013 Tahun 2013 Tahun 2013

(%) (Rp.) (Rp.) (Rp.) (Rp.) (Rp.) (Rp.)10 Peralatan laboratorium kebidanan 1 Apr-2010 I 25% 6,000,000.00 - 6,000,000.00 4,125,000.00 1,875,000.00 1,500,000.00 5,625,000.00 375,000.00 11 Peralatan laboratorium keperawatan 20 May-2010 I 25% 29,100,000.00 - 29,100,000.00 19,400,000.00 9,700,000.00 7,275,000.00 26,675,000.00 2,425,000.00 12 Peralatan nersing kit 200 Oct-2010 I 25% 15,210,000.00 - 15,210,000.00 8,238,750.00 6,971,250.00 3,802,500.00 12,041,250.00 3,168,750.00 13 Peralatan laboratorium keperawatan 3 Mar-2011 I 25% 17,500,000.00 - 17,500,000.00 7,656,250.00 9,843,750.00 4,375,000.00 12,031,250.00 5,468,750.00 14 Peralatan laboratorium kebidanan 1 Jun-2011 I 25% 1,320,000.00 - 1,320,000.00 495,000.00 825,000.00 330,000.00 825,000.00 495,000.00 15 Peralatan laboratorium K3 7 Feb-2012 I 25% 1,885,750.00 - 1,885,750.00 392,864.58 1,492,885.42 471,437.50 864,302.08 1,021,447.92 16 Peralatan laboratorium kebidanan 158 Jun-2012 I 25% 134,500,000.00 - 134,500,000.00 16,812,500.00 117,687,500.00 33,625,000.00 50,437,500.00 84,062,500.00 17 Peralatan nersing kit 200 Jan-2013 I 25% - 35,241,500.00 35,241,500.00 - - 8,076,177.08 8,076,177.08 27,165,322.92 18 Peralatan laboratorium kebidanan 7 Sep-2013 I 25% - 25,373,890.00 25,373,890.00 - - 1,585,868.13 1,585,868.13 23,788,021.88 19 Peralatan laboratorium Keperawatan 1 Sep-2013 I 25% - 40,331,600.00 40,331,600.00 - - 2,520,725.00 2,520,725.00 37,810,875.00 20 Peralatan laboratorium AVA 2 Sep-2013 I 25% - 8,677,000.00 8,677,000.00 - - 542,312.50 542,312.50 8,134,687.50 21 Peralatan laboratorium Kesling 1 Sep-2013 I 25% - 650,000.00 650,000.00 - - 40,625.00 40,625.00 609,375.00 22 Peralatan laboratorium MIPA 1 Sep-2013 I 25% - 9,605,000.00 9,605,000.00 - - 600,312.50 600,312.50 9,004,687.50

Jumlah Peralatan Laboratorium 811,578,225.00 119,878,990.00 931,457,215.00 593,425,319.50 218,152,905.50 134,502,152.79 727,927,472.29 203,529,742.71

E. INVENTARIS :

1 HP 2 Apr-2007 I 25% 992,000.00 - 992,000.00 991,998.00 2.00 - 991,998.00 2.00 2 Lemari 5 Apr-2007 I 25% 5,560,000.00 - 5,560,000.00 5,559,995.00 5.00 - 5,559,995.00 5.00 3 laptop 1 Apr-2007 I 25% 8,200,000.00 - 8,200,000.00 8,199,999.00 1.00 - 8,199,999.00 1.00 4 Wireless 1 May-2007 I 25% 7,269,500.00 - 7,269,500.00 7,269,499.00 1.00 - 7,269,499.00 1.00 5 Perlengkapan mebelair sofa 1 May-2007 I 25% 2,500,000.00 - 2,500,000.00 2,499,999.00 1.00 - 2,499,999.00 1.00 6 Kursi Putar 3 May-2007 I 25% 602,000.00 - 602,000.00 601,997.00 3.00 - 601,997.00 3.00 7 Perlengkapan mebelair meja 1 May-2007 I 25% 1,100,000.00 - 1,100,000.00 1,099,999.00 1.00 - 1,099,999.00 1.00 8 LCD 1 May-2007 I 25% 6,000,000.00 - 6,000,000.00 5,999,999.00 1.00 - 5,999,999.00 1.00 9 AC 1 Jun-2007 I 25% 2,570,000.00 - 2,570,000.00 2,569,999.00 1.00 - 2,569,999.00 1.00

10 Papan mading 1 Jul-2007 I 25% 2,675,000.00 - 2,675,000.00 2,674,999.00 1.00 - 2,674,999.00 1.00 11 Kursi kuliah 50 Sep-2007 I 25% 10,650,000.00 - 10,650,000.00 10,649,950.00 50.00 - 10,649,950.00 50.00 12 Komputer 1 Sep-2007 I 25% 8,530,000.00 - 8,530,000.00 8,529,999.00 1.00 - 8,529,999.00 1.00 13 kursi komputer 4 Sep-2007 I 25% 360,000.00 - 360,000.00 359,996.00 4.00 - 359,996.00 4.00 14 Whiteboard 3 Sep-2007 I 25% 1,810,000.00 - 1,810,000.00 1,809,997.00 3.00 - 1,809,997.00 3.00 15 Printer 2 Nov-2007 I 25% 1,025,000.00 - 1,025,000.00 1,024,998.00 2.00 - 1,024,998.00 2.00 16 Printer 4 May-2008 I 25% 3,150,000.00 - 3,150,000.00 3,149,996.00 4.00 - 3,149,996.00 4.00 17 Whiteboard 2 Jun-2008 I 25% 5,400,000.00 - 5,400,000.00 5,399,998.00 2.00 - 5,399,998.00 2.00 18 Kursi kuliah 390 Aug-2008 I 25% 92,250,000.00 - 92,250,000.00 92,249,610.00 390.00 - 92,249,610.00 390.00 19 Lemari 12 Aug-2008 I 25% 10,850,000.00 - 10,850,000.00 10,849,988.00 12.00 - 10,849,988.00 12.00 20 Sound system 16 Sep-2008 I 25% 14,340,000.00 - 14,340,000.00 14,339,984.00 16.00 - 14,339,984.00 16.00 21 Kursi Putar 8 Sep-2008 I 25% 3,200,000.00 - 3,200,000.00 3,199,992.00 8.00 - 3,199,992.00 8.00 22 LCD 5 Sep-2008 I 25% 29,150,000.00 - 29,150,000.00 29,149,995.00 5.00 - 29,149,995.00 5.00 23 OHP 3M 3 Sep-2008 I 25% 3,700,000.00 - 3,700,000.00 3,699,997.00 3.00 - 3,699,997.00 3.00 24 Kursi tunggu 20 Sep-2008 I 25% 500,000.00 - 500,000.00 499,980.00 20.00 - 499,980.00 20.00 25 Perlengkapan mebelair meja 25 Sep-2008 I 25% 6,440,000.00 - 6,440,000.00 6,439,975.00 25.00 - 6,439,975.00 25.00 26 Kipas Angin 4 Dec-2008 I 25% 1,020,000.00 - 1,020,000.00 1,019,996.00 4.00 - 1,019,996.00 4.00

Page 21: LAPORAN KEUANGAN UNTUK TAHUN YANG BERAKHIR · PDF fileDengan persetujuan Pembina dan Dewan Pengawas, ... posisi keuangan tahunan, perhitungan laporan aktivitas ... lembaga pendidikan

DRAFT Lampiran : 1 / 3 - 4

YAYASAN SURYA MITRA HUSADADAFTAR ASET TETAP DAN PENYUSUTANNYA

TAHUN 2013

Tahun Tarif Harga Perolehan Penambahan Harga Perolehan Akm. Penyusutan Nilai Buku Penyusutan Akm. Penyusutan Nilai BukuNo. Nama Aset Tetap Unit Perolehan KEL. 2012 2013 Tahun 2013 Tahun 2012 Tahun 2012 2013 Tahun 2013 Tahun 2013

(%) (Rp.) (Rp.) (Rp.) (Rp.) (Rp.) (Rp.)27 Finger print 1 Dec-2008 I 25% 2,138,000.00 - 2,138,000.00 2,137,999.00 1.00 - 2,137,999.00 1.00 28 Komputer 28 Dec-2008 I 25% 22,250,000.00 - 22,250,000.00 22,249,972.00 28.00 - 22,249,972.00 28.00 29 Perlengkapan pantry dispenser 1 Mar-2009 I 25% 275,000.00 - 275,000.00 257,812.50 17,187.50 17,186.50 274,999.00 1.00 30 laptop byon 1 Mar-2009 I 25% 5,850,000.00 - 5,850,000.00 5,484,375.00 365,625.00 365,624.00 5,849,999.00 1.00 31 Wireless 6 Apr-2009 I 25% 218,000.00 - 218,000.00 199,833.33 18,166.67 18,160.67 217,994.00 6.00 32 lab komputer 31 May-2009 I 25% 175,505,500.00 - 175,505,500.00 157,223,677.08 18,281,822.92 18,281,791.92 175,505,469.00 31.00 33 Lemari 7 Jul-2009 I 25% 13,715,000.00 - 13,715,000.00 11,714,895.83 2,000,104.17 2,000,097.17 13,714,993.00 7.00 34 Sound system 8 Sep-2009 I 25% 6,000,000.00 - 6,000,000.00 4,875,000.00 1,125,000.00 1,124,992.00 5,999,992.00 8.00 35 Whiteboard 6 Sep-2009 I 25% 4,500,000.00 - 4,500,000.00 3,656,250.00 843,750.00 843,744.00 4,499,994.00 6.00 36 LCD 9 Oct-2009 I 25% 53,500,000.00 - 53,500,000.00 42,354,166.67 11,145,833.33 11,145,824.33 53,499,991.00 9.00 37 OHP 3 Oct-2009 I 25% 5,400,000.00 - 5,400,000.00 4,275,000.00 1,125,000.00 1,124,997.00 5,399,997.00 3.00 38 Perlengkapan mebelair meja 25 Oct-2009 I 25% 8,890,000.00 - 8,890,000.00 7,037,916.67 1,852,083.33 1,852,058.33 8,889,975.00 25.00 39 Kursi tunggu 5 Oct-2009 I 25% 500,000.00 - 500,000.00 395,833.33 104,166.67 104,161.67 499,995.00 5.00 40 mesin Tik 1 Oct-2009 I 25% 1,563,000.00 - 1,563,000.00 1,237,375.00 325,625.00 325,624.00 1,562,999.00 1.00 41 Kipas Angin 33 Nov-2009 I 25% 8,770,000.00 - 8,770,000.00 6,760,208.33 2,009,791.67 2,009,758.67 8,769,967.00 33.00 42 Kursi kuliah 374 Dec-2009 I 25% 84,745,000.00 - 84,745,000.00 63,558,750.00 21,186,250.00 21,185,876.00 84,744,626.00 374.00 43 TV 1 Jan-2010 I 25% 710,000.00 - 710,000.00 517,708.33 192,291.67 177,500.00 695,208.33 14,791.67 44 mesin Fax 1 Jan-2010 I 25% 960,000.00 - 960,000.00 700,000.00 260,000.00 240,000.00 940,000.00 20,000.00 45 Kipas Angin 2 May-2010 I 25% 830,000.00 - 830,000.00 536,041.67 293,958.33 207,500.00 743,541.67 86,458.33 46 Sound system 10 Jun-2010 I 25% 7,400,000.00 - 7,400,000.00 4,625,000.00 2,775,000.00 1,850,000.00 6,475,000.00 925,000.00 47 Whiteboard 3 Sep-2010 I 25% 2,895,000.00 - 2,895,000.00 1,628,437.50 1,266,562.50 723,750.00 2,352,187.50 542,812.50 48 laptop 1 Oct-2010 I 25% 6,157,000.00 - 6,157,000.00 3,335,041.67 2,821,958.33 1,539,250.00 4,874,291.67 1,282,708.33 49 LCD 3 Oct-2010 I 25% 13,500,000.00 - 13,500,000.00 7,312,500.00 6,187,500.00 3,375,000.00 10,687,500.00 2,812,500.00 50 Kursi kuliah 124 Oct-2010 I 25% 29,320,000.00 - 29,320,000.00 15,881,666.67 13,438,333.33 7,330,000.00 23,211,666.67 6,108,333.33 51 Papan mading 1 Nov-2010 I 25% 4,150,000.00 - 4,150,000.00 2,161,458.33 1,988,541.67 1,037,500.00 3,198,958.33 951,041.67 52 Lemari 1 Nov-2010 I 25% 1,400,000.00 - 1,400,000.00 729,166.67 670,833.33 350,000.00 1,079,166.67 320,833.33 53 Perlengkapan mebelair meja 2 Nov-2010 I 25% 1,050,000.00 - 1,050,000.00 546,875.00 503,125.00 262,500.00 809,375.00 240,625.00 54 Printer 5 Nov-2010 I 25% 4,600,000.00 - 4,600,000.00 2,395,833.33 2,204,166.67 1,150,000.00 3,545,833.33 1,054,166.67 55 Komputer 5 Nov-2010 I 25% 17,985,000.00 - 17,985,000.00 9,367,187.50 8,617,812.50 4,496,250.00 13,863,437.50 4,121,562.50 56 AC 2 Nov-2010 I 25% 7,630,000.00 - 7,630,000.00 3,973,958.33 3,656,041.67 1,907,500.00 5,881,458.33 1,748,541.67 57 Kamera 2 Dec-2010 I 25% 8,869,000.00 - 8,869,000.00 4,434,500.00 4,434,500.00 2,217,250.00 6,651,750.00 2,217,250.00 58 Perlengkapan pantry kulkas 85 Dec-2010 I 25% 3,537,000.00 - 3,537,000.00 1,768,500.00 1,768,500.00 884,250.00 2,652,750.00 884,250.00 59 Kursi tunggu 5 Dec-2010 I 25% 6,475,000.00 - 6,475,000.00 3,237,500.00 3,237,500.00 1,618,750.00 4,856,250.00 1,618,750.00 60 Kursi tunggu 12 Jan-2011 I 25% 1,410,000.00 - 1,410,000.00 675,625.00 734,375.00 352,500.00 1,028,125.00 381,875.00 61 Kamera 1 Jan-2011 I 25% 810,000.00 - 810,000.00 388,125.00 421,875.00 202,500.00 590,625.00 219,375.00 62 Finger print 1 Mar-2011 I 25% 2,150,000.00 - 2,150,000.00 940,625.00 1,209,375.00 537,500.00 1,478,125.00 671,875.00 63 Whiteboard 7 Mar-2011 I 25% 3,500,000.00 - 3,500,000.00 1,531,250.00 1,968,750.00 875,000.00 2,406,250.00 1,093,750.00 64 Kipas Angin 1 Apr-2011 I 25% 340,000.00 - 340,000.00 141,666.67 198,333.33 85,000.00 226,666.67 113,333.33 65 AC 6 Apr-2011 I 25% 35,925,000.00 - 35,925,000.00 14,968,750.00 20,956,250.00 8,981,250.00 23,950,000.00 11,975,000.00 66 Perlengkapan mebelair meja 1 May-2011 I 25% 500,000.00 - 500,000.00 197,916.67 302,083.33 125,000.00 322,916.67 177,083.33 67 Komputer 1 Jul-2011 I 25% 1,110,000.00 - 1,110,000.00 393,125.00 716,875.00 277,500.00 670,625.00 439,375.00 68 LCD 21 Sep-2011 I 25% 37,125,000.00 - 37,125,000.00 11,601,562.50 25,523,437.50 9,281,250.00 20,882,812.50 16,242,187.50 69 Wireless 12 Oct-2011 I 25% 2,080,000.00 - 2,080,000.00 606,666.67 1,473,333.33 520,000.00 1,126,666.67 953,333.33

Page 22: LAPORAN KEUANGAN UNTUK TAHUN YANG BERAKHIR · PDF fileDengan persetujuan Pembina dan Dewan Pengawas, ... posisi keuangan tahunan, perhitungan laporan aktivitas ... lembaga pendidikan

DRAFT Lampiran : 1 / 4 - 4

YAYASAN SURYA MITRA HUSADADAFTAR ASET TETAP DAN PENYUSUTANNYA

TAHUN 2013

Tahun Tarif Harga Perolehan Penambahan Harga Perolehan Akm. Penyusutan Nilai Buku Penyusutan Akm. Penyusutan Nilai BukuNo. Nama Aset Tetap Unit Perolehan KEL. 2012 2013 Tahun 2013 Tahun 2012 Tahun 2012 2013 Tahun 2013 Tahun 2013

(%) (Rp.) (Rp.) (Rp.) (Rp.) (Rp.) (Rp.)70 HP 3 Oct-2011 I 25% 700,000.00 - 700,000.00 204,166.67 495,833.33 175,000.00 379,166.67 320,833.33 71 laptop 4 Oct-2011 I 25% 16,670,000.00 - 16,670,000.00 4,862,083.33 11,807,916.67 4,167,500.00 9,029,583.33 7,640,416.67 72 printer 1 Dec-2011 I 25% 775,000.00 - 775,000.00 193,750.00 581,250.00 193,750.00 387,500.00 387,500.00 73 Lemari 1 Mar-2012 I 25% 3,500,000.00 - 3,500,000.00 656,250.00 2,843,750.00 875,000.00 1,531,250.00 1,968,750.00 74 DVD 1 Mar-2012 I 25% 330,000.00 - 330,000.00 61,875.00 268,125.00 82,500.00 144,375.00 185,625.00 75 Sound system 11 Sep-2012 I 25% 5,745,000.00 - 5,745,000.00 359,062.50 5,385,937.50 1,436,250.00 1,795,312.50 3,949,687.50 76 Wireless 5 Sep-2012 I 25% 790,000.00 - 790,000.00 49,375.00 740,625.00 197,500.00 246,875.00 543,125.00 77 Perlengkapan mebelair sofa 1 Sep-2012 I 25% 3,500,000.00 - 3,500,000.00 218,750.00 3,281,250.00 875,000.00 1,093,750.00 2,406,250.00 78 LCD 5 Oct-2012 I 25% 16,775,000.00 - 16,775,000.00 698,958.33 16,076,041.67 4,193,750.00 4,892,708.33 11,882,291.67 79 Printer 2 Nov-2012 I 25% 1,315,000.00 - 1,315,000.00 27,395.83 1,287,604.17 328,750.00 356,145.83 958,854.17 80 Perlengkapan mebelair meja 3 Nov-2012 I 25% 3,475,000.00 - 3,475,000.00 72,395.83 3,402,604.17 868,750.00 941,145.83 2,533,854.17 81 Finger print 1 Jan-2013 I 25% - 5,155,000.00 5,155,000.00 - - 1,181,354.17 1,181,354.17 3,973,645.83 82 Kipas Angin 1 Apr-2013 I 25% - 390,000.00 390,000.00 - - 65,000.00 65,000.00 325,000.00 83 Perlengkapan mebelair meja 17 May-2013 I 25% - 9,050,000.00 9,050,000.00 - - 1,319,791.67 1,319,791.67 7,730,208.33 84 Perlengkapan mebelair sofa 1 May-2013 I 25% - 8,250,000.00 8,250,000.00 - - 1,203,125.00 1,203,125.00 7,046,875.00 85 Kursi tunggu 7 Jun-2013 I 25% - 8,400,000.00 8,400,000.00 - - 1,050,000.00 1,050,000.00 7,350,000.00 86 Printer 7 Sep-2013 I 25% - 7,103,000.00 7,103,000.00 - - 443,937.50 443,937.50 6,659,062.50 87 Komputer 12 Sep-2013 I 25% - 31,604,000.00 31,604,000.00 - - 1,975,250.00 1,975,250.00 29,628,750.00 88 Wireless 7 Sep-2013 I 25% - 11,510,000.00 11,510,000.00 - - 719,375.00 719,375.00 10,790,625.00 89 Kursi kuliah 250 Oct-2013 I 25% - 82,500,000.00 82,500,000.00 - - 3,437,500.00 3,437,500.00 79,062,500.00 90 Lemari 9 Nov-2013 I 25% - 16,044,000.00 16,044,000.00 - - 334,250.00 334,250.00 15,709,750.00 91 LCD 5 Nov-2013 I 25% - 22,700,000.00 22,700,000.00 - - 472,916.67 472,916.67 22,227,083.33 92 AC 8 Nov-2013 I 25% - 30,030,000.00 30,030,000.00 - - 625,625.00 625,625.00 29,404,375.00 93 Whiteboard 3 Nov-2013 I 25% - 3,350,000.00 3,350,000.00 - - 69,791.67 69,791.67 3,280,208.33 94 Papan mading 2 Nov-2013 I 25% - 1,100,000.00 1,100,000.00 - - 22,916.67 22,916.67 1,077,083.33 95 kursi putar 8 Nov-2013 I 25% - 2,720,000.00 2,720,000.00 - - 56,666.67 56,666.67 2,663,333.33

Jumlah Inventaris 879,656,000.00 239,906,000.00 1,119,562,000.00 665,262,748.75 214,393,251.25 137,375,646.25 802,638,395.00 316,923,605.00

F. BUKU PERPUSTAKAAN :

1 Buku perpustakaan 90 Apr-2007 I 25% 3,976,950.00 - 3,976,950.00 3,976,860.00 90.00 - 3,976,860.00 90.00 2 buku ikm 22 Jul-2008 I 25% 20,355,600.00 - 20,355,600.00 20,355,578.00 22.00 - 20,355,578.00 22.00 3 Buku perpustakaan 91 Dec-2009 I 25% 6,234,600.00 - 6,234,600.00 4,675,950.00 1,558,650.00 1,558,559.00 6,234,509.00 91.00 4 Buku perpustakaan 740 Nov-2010 I 25% 61,256,650.00 - 61,256,650.00 31,904,504.25 29,352,145.75 15,314,162.50 47,218,666.75 14,037,983.25 5 Buku perpustakaan 371 Dec-2011 I 25% 25,425,362.00 - 25,425,362.00 6,356,340.50 19,069,021.50 6,356,340.50 12,712,681.00 12,712,681.00 6 Buku perpustakaan 721 Mar-2012 I 25% 52,138,000.00 - 52,138,000.00 9,775,875.00 42,362,125.00 13,034,500.00 22,810,375.00 29,327,625.00 7 Buku perpustakaan 1 Sep-2013 I 25% 4,791,300.00 - 4,791,300.00 - 4,791,300.00 299,456.25 299,456.25 4,491,843.75

Jumlah Buku Perpustakaan 174,178,462.00 - 174,178,462.00 77,045,107.75 97,133,354.25 36,563,018.25 113,608,126.00 60,570,336.00

TOTAL ASET TETAP 13,421,372,187.00 2,950,027,140.00 16,371,399,327.00 2,551,841,248.25 10,869,530,938.75 861,080,691.04 3,412,921,939.29 12,958,477,387.71

Page 23: LAPORAN KEUANGAN UNTUK TAHUN YANG BERAKHIR · PDF fileDengan persetujuan Pembina dan Dewan Pengawas, ... posisi keuangan tahunan, perhitungan laporan aktivitas ... lembaga pendidikan

Prasarana untuk kegiatan akademik dan non-akademik

No. Jenis Prasarana Jumlah

Unit

Total Luas (m

2)

Kepemilikan* Kondisi**

Milik Sendiri

Sewa/ Pinjam/

Kerjasama Terawat

Tidak Terawat

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8)

1 Perkantoran/ administrasi pusat Stikes

1 21 m2 √ - √ -

2 Ruang kuliah IKP

9 72 m2 √ - √ -

3 Ruang kuliah IKM

4 72 m2 √ √

4 Ruang rapat IKM 1 72 m2

5 Ruang kuliah DIII Kebidanan

4 72 m2 √ √

6 Ruang Kuliah DIV Kebidanan

4 72 m2 √ √

7 Ruang Kelembagaan

1 72 m2 √ √

8 Ruang Perpustakaan

1 72 m2 √ √

9 Ruang Serbaguna 2 882 m2 √ - √ -

10 Ruang diskusi, rapat

1 144 m2 √ - √ -

11 Ruang kerja dosen IKP

2 72 m2 √ - √ -

12 Ruang administrasi IKP

1 50 m2

13 Ruang rapat IKP 1 50 m2

14 Ruang Baca IKP 1 50 m2

15 Ruang kerja dosen IKM

1 72 m2 √ - √ -

16 Ruang kerja dosen DIII Kebidanan

1 72 m2 √ √

17 Ruang kerja dosen DIV Kebidanan

1 72 m2 √ √

18 Lab. Gizi 1 72m2 √ - √ -

19 Lab Sains Dasar / Biomedik

1 72m2 √ - √ -

20 Lab. Keperawatan Meliputi :

√ √

1. Lab KDM 1 72m2 √ √

2. Lab. Maternitas 1 72m2 √ √

Page 24: LAPORAN KEUANGAN UNTUK TAHUN YANG BERAKHIR · PDF fileDengan persetujuan Pembina dan Dewan Pengawas, ... posisi keuangan tahunan, perhitungan laporan aktivitas ... lembaga pendidikan

3. Lab. KMB 1 72m2 √ √

4. Lab. Anak 1 72m2 √ √

5. Lab. Gadar 1 72m2 √ √

6. Lab. Jiwa 1 72m2 √ √

21 7. Lab. Komunitas 1 72m2 √ √

22 Lab Kebidanan Dasar

1 72m2 √ - √ -

23 Lab. AVA 1 40 m2 √ - √ -

24 Lab. Epidemiologi 1 40 m2 √ √

25 Lab. Kesehatan Kerja

1 40 m2 √ √

26 Lab. Kesehatan Lingkungan

1 40 m2 √ √

27 Lab Anak & Tumbuh Kembang

1 40 m2 √ - √ -

28 Lab CBT 1 152 m2 √ - √ -

Luas Seluruhnya

2949 m2

Keterangan: * SiaWKan dokumen terkait dengan kepemilikan/penguasaan prasarana pada saat asesmen lapangan.

** Beri tanda √ pada kolom yang sesuai.