Laporan Akhir Kegiatan.doc

download Laporan Akhir Kegiatan.doc

of 9

Transcript of Laporan Akhir Kegiatan.doc

  • 8/17/2019 Laporan Akhir Kegiatan.doc

    1/9

  • 8/17/2019 Laporan Akhir Kegiatan.doc

    2/9

    L POR N KHIR KEGI T N

    PEMBEL J R N BERW W S N KEM SY R K T N

    SEMESTER VII ( TUJUH ) T HUN 2010

    DISUSUN OLEH :

    N M : SUB NI

    NIM : 820740858

    POKJ R : G NDRUNGM NGU

    UNIVERSIT S TERBUK

    F KULT S KEGURU N D N ILMU PENDIDIK N

    UPBJJ PURWOKERTO

    2010

    K T PENG NT R

      Puji Syukur selalu kami panjatkan kehadirat Allah SWT yang senatiasa melimpahkan rahmat,

    taufik dan hidayahnya sehingga kami dapat menyelesaikan Laporan Akhir Kegiatan Pembelajaran

    Berwawasan kemasyarakatan dengan materi pilihan Taman Bacaan Masyarakat yang dilaksanakan

    di Desa Binangun Kecamatan Bantarsari Kabupaten Cilacap.

      Maksud dan tujuan dari penyusunan Laporan Akhir Kegiatan ini adalah untuk :

    1. Memenuhi salah satu tugas mata kuliah Pembelajaran Berwawasan Kemasyarakatan di

  • 8/17/2019 Laporan Akhir Kegiatan.doc

    3/9

    semester 7 ( tujuh ) S1 PGSD UPBJJ Purwokerto kelompok belajar Gandrungmangu;

    2. Menambah wawasan pengetahuan dan pengalaman penulis dalam berinteraksi dengan

    masyarakat secara langsung.

    Dalam penyusunan laporan ini penulis menyadari keterbatasan dan kekurangan tanpa

    bantuan dari berbagai pihak terutama Dosen pengampu mata kuliah Pembelajaran Berwawasan

    Kemasyarakatan. Oleh karena itu kami penulis mengucapkan banyak terima kasih kepada Bapak H.

    Suroyo, S.Pd Selaku Dosen Pengampu mata kuliah Pembelajaran Berwawasan Kemasyarakatan

    yang telah memberikan bimbingan dan bantuan kepada penulis.

    Laporan ini kami susun berdasarkan keadaan yang sebenarnya dan dengan pengalaman

    yang kami dapat di lapangan, sehingga kami merasa masih jauh dari kesempurnaan. Oleh karena itu

    kami sebagai penulis sangat mengaharapkan kritik dan saran dari pembaca umumnya dan

    Pembimbing khususnya agar penyusunan laporan yang sama akan lebih baik di kemudian hari.

    Penulis berharap semoga laporan ini bermanfaat bagi pembaca, rekan mahasiswa S1 PGSD

    dan pribadi penulis sendiri.

      Gandrungmangu, 6 juni 2010

      Penulis

     

    SUBANI

      NIM.820740858

    A. LATAR BELAKANG

      Kegiatan Taman Bacaan Masyarakat ini dilakukan berdasarkan dari rendahnya

    minat baca dari masyarakat sekarang ini. Dalam kegiatan kali ini penulis memilih warga

    belajar dari kalangan ibu-ibu yang memiliki kesibukan di luar kesibukannya sebagai ibu

    rumah tangga. Mereka adalah ibu-ibu tani dan pedagang. Tetapi ada pula yang hanyasebagai ibu rumah tangga saja. Dengan kegiatan ini diharapkan warga dapat meningkatkan

    kegiatan membaca demi meningkatkan kemampuan membaca individu dan pengalaman

    dari kegiatan membaca tersebut.

      Walaupun latar belakang pekerjaan mereka berbeda tetapi secara keseluruhan

    kegiatan ini berjalan dengan baik meski masih banyak kendala-kendala yang ditemui.

      Berikut ini adalah profil / identitas warga belajar Taman Bacaan Masyarakat (TBM)

    :

    PROFIL W RG BEL J R

    Nama : Suripah

    TTL : Cilacap, 22 Desember 1977

    Jenis Kelamin : Perempuan

    Pendidikan Terakhir : Sekolah Dasar (SD)

    Jumlah Anak : 2 orang

    Alamat : Binangun Rt 7 Rw 8 Kecamatan Bantarsari

    Pekerjaan : Petani

    Kemampuan membaca : kurang LancarHarapan / keinginan setelah mengikuti kegiatan Taman Bacaan Masyarakat :

    1. Kelancaran dalam membaca

    2. Keterampilan membaca meningkat

    3. Pengalaman bertambah

  • 8/17/2019 Laporan Akhir Kegiatan.doc

    4/9

    4. Pengetahuan bertambah

    PROFIL W RG BEL J R

    Nama : Kadem

    TTL : Cilacap, 31 Desember 1952

    Jenis Kelamin : PerempuanPendidikan Terakhir : Tidak Lulus SD

    Jumlah Anak : 5 orang

    Alamat : Binangun Rt 5 Rw 7 Kecamatan Bantarsari

    Pekerjaan : Ibu Rumah Tangga

    Kemampuan membaca : Kurang Lancar

    Harapan / keinginan setelah mengikuti kegiatan Taman Bacaan Masyarakat :

    1. Kelancaran dalam membaca

    2. Keterampilan membaca meningkat

    3. Pengalaman bertambah4. Pengetahuan bertambah

    PROFIL W RG BEL J R

    Nama : Kaswen

    TTL : Cilacap, 5 Desember 1946

    Jenis Kelamin : Perempuan

    Pendidikan Terakhir : Tidak Lulus SD

    Jumlah Anak : 3 orangAlamat : Binangun Rt 3 Rw 8 Kecamatan Bantarsari

    Pekerjaan : Pedagang

    Kemampuan membaca : Kurang Lancar

    Harapan / keinginan setelah mengikuti kegiatan Taman Bacaan Masyarakat :

    1. Kelancaran dalam membaca

    2. Keterampilan membaca meningkat

    3. Pengalaman bertambah

    4. Pengetahuan bertambah

    PROFIL W RG BEL J R

    Nama : Salamah

    TTL : Cilacap, 30 Juli 1957

    Jenis Kelamin : Perempuan

    Pendidikan Terakhir : Tidak Lulus SD

    Jumlah Anak : 4 orang

    Alamat : Binangun Rt 1 Rw 8 Kecamatan Bantarsari

    Pekerjaan : Petani

    Kemampuan membaca : Kurang Lancar

    Harapan / keinginan setelah mengikuti kegiatan Taman Bacaan Masyarakat :

    1. Kelancaran dalam membaca

    2. Keterampilan membaca meningkat

     

  • 8/17/2019 Laporan Akhir Kegiatan.doc

    5/9

    3. Pengalaman bertambah

    4. Pengetahuan bertambah

    PROFIL W RG BEL J R

    Nama : Watini

    TTL : Cilacap, 30 Mei 1964

    Jenis Kelamin : PerempuanPendidikan Terakhir : Sekolah Dasar (SD)

    Jumlah Anak : 2 orang

    Alamat : Binangun Rt 2 Rw 8 Kecamatan Bantarsari

    Pekerjaan : Petani

    Kemampuan membaca : Kurang Lancar

    Harapan / keinginan setelah mengikuti kegiatan Taman Bacaan Masyarakat :

    1. Kelancaran dalam membaca

    2. Keterampilan membaca meningkat

    3. Pengalaman bertambah4. Pengetahuan bertambah

    PROFIL W RG BEL J R

    Nama : Nurhasanah

    TTL : Cilacap, 5 Juli 1965

    Jenis Kelamin : Perempuan

    Pendidikan Terakhir : Tidak Lulus SD

    Jumlah Anak : 4 orangAlamat : Binangun Rt 1 Rw 8 Kecamatan Bantarsari

    Pekerjaan : Petani

    Kemampuan membaca : Kurang Lancar

    Harapan / keinginan setelah mengikuti kegiatan Taman Bacaan Masyarakat :

    1. Kelancaran dalam membaca

    2. Keterampilan membaca meningkat

    3. Pengalaman bertambah

    4. Pengetahuan bertambah

    PROFIL W RG BEL J R

    Nama : Suswanti

    TTL : Cilacap, 9 Juli 1967

    Jenis Kelamin : Perempuan

    Pendidikan Terakhir : Sekolah Dasar (SD)

    Jumlah Anak : 3 orang

    Alamat : Binangun Rt 1 Rw 8 Kecamatan Bantarsari

    Pekerjaan : Ibu Rumah TanggaKemampuan membaca : Kurang Lancar

    Harapan / keinginan setelah mengikuti kegiatan Taman Bacaan Masyarakat :

    1. Kelancaran dalam membaca

    2. Keterampilan membaca meningkat

     

  • 8/17/2019 Laporan Akhir Kegiatan.doc

    6/9

    3. Pengalaman bertambah

    4. Pengetahuan bertambah

    Sebelum pelaksanaan kegiatan Taman Bacaan Masyarakat ini berlangsung, terlebih dahulu

    kami berkunjung dari rumah ke rumah demi mendapatkan kelancaran kegiatan. Kemudian kami

    mengumpulkan mereka pada suatu tempat yang telah di tentukan. setelah kami mengetahui latar

    belakang mereka maka kami berusaha untuk memberikan motivasi agar dalam pelaksanaan

    kegiatan membaca menyenangkan warga belajar dapat melaksanakannya dengan baik. Motivasi

    yang kami berikan antara lain :

    1. Dengan membaca kita akan memperoleh banyak pengetahuan dan pengalaman baru;

    2. Dengan membaca kita dapat melihat dunia

    3. Dengan membaca kita dapat memperoleh informasi

     

    J DW L KEGI T N BUL N M RET 2010

    No Hari/Tanggal Kegiatan

    Jumlah

    Peserta

    Waktu Pelaksanaan

    1Sabtu, 6 Maret

    2010

    Perkenalan dan Penyusunan

    Jadwal Pelaksanaan Kegiatan

    serta penentuan tempat

    pertemuan

    7 orang 19.30 – 20.30

    2Senin, 8 Maret

    2010

    Pemberian motivasi tentang

    pentingnya membaca7 orang 19.30 – 21.00

    3 Jumat, 12 Maret

    2010

    Pemilihan Buku Bacaan yang akan

    digunakan untuk Kegiatan TBM7 orang 19.30 – 20.00

    4Rabu, 17 Maret

    2010

    Memberi contoh cara membaca

    yang baik dan benar kemudian

    meminta kepada peserta/ warga

    belajar TBM untuk meneruskan

    membaca

    7 orang 14.30 – 16.30

    5 Jumat, 19 Maret2010

    Memberi arahan kepada peserta /

    warga belajar untuk mengenal

    bermacam-macam tanda baca

    7 orang 19.00 – 21.00

    6Senin, 22 Maret

    2010

    Membaca secara bersama-sama

    buku yang telah dipilih7 orang 14.00 – 16.00

    7Kamis, 25 Maret

    2010

    Melanjutkan kembali membaca

    buku yang sama pada hari

    sebelumnya.

    7 orang 14.00 – 16.00

    8 Senin, 29 Maret2010

    Membahas isi buku yang dibaca 7 orang 19.00 – 21.00

    9Rabu, 31 Maret

    2010

    Evaluasi individu terhadap

    kemampuan membaca awal7 orang 14.30 – 16.30

  • 8/17/2019 Laporan Akhir Kegiatan.doc

    7/9

    J DW L KEGI T N BUL N PRIL 2010

    No Hari/Tanggal Kegiatan

    Jumlah

    Peserta

    Waktu

    Pelaksanaan

    1Senin, 5 April

    2010

    Pemilihan bahan bacaan kembali

    dilanjutkan dengan praktik

    membaca perorangan

    7 orang 19.00 – 21.00

    2Kamis, 8 April

    2010Kegiatan membaca bersama-sama 7 orang 19.30 – 21.00

    3Senin, 12 April

    2010

    Membahas isi buku yang telah

    dibaca pada hari sebelumnya7 orang 19.00 – 21.00

    4Kamis, 15 April

    2010

    Memberikan informasi-informasi

    yang bermanfaat terhadap

    pekerjaan mereka

    7 orang 14.30 – 16.30

    5Senin, 19 April

    2010

    Mengevaluasi membaca secara

    perorangan7 orang 19.30 – 21.00

    6Kamis, 22 April

    2010Kegiatan membaca bersama-sama 7 orang 19.00 – 21.00

    7Senin, 26 April

    2010

    Menonton televisi bersama-sama

    dan mengevaluasi kemampuan

    membaca tulisan di layar televisi

    7 orang 19.00 – 21.00

    8 Kamis, 29 April2010

    Kegiatan membaca secaraperorangan

    7 orang 14.30 – 16.30

    J DW L KEGI T N BUL N MEI 2010

    No Hari/Tanggal Kegiatan

    Jumlah

    Peserta

    Waktu Pelaksanaan

    1Senin, 3 Mei

    2010

    Mengulang membaca buku yang

    sama dengan bulan Maret7 orang 19.00 – 21.00

    2Jumat, 7 Mei

    2010

    Membahas kembali buku yang

    telah dibaca7 orang 19.30 – 21.00

    3Senin, 10 Mei

    2010

    Mengulang membaca buku yang

    sama dengan bulan April7 orang 19.00 – 21.00

    4Jumat, 14 Mei

    2010

    Membahas kembali buku yang

    telah dibaca7 orang 19.00 – 21.00

    5Selasa, 18 Mei

    2010

    Kegiatan membaca bersama 7 orang 19.00 – 21.00

    6Kamis, 20 Mei

    2010

    Melanjutkan kembali membaca

    secara bersama buku yang dibaca

    pada pertemuan sebelumnya

    7 orang 14.30 – 16.30

     

  • 8/17/2019 Laporan Akhir Kegiatan.doc

    8/9

    7Selasa, 25 Mei

    2010Kegiatan membaca bersama 7 orang 19.00 – 21.00

    8

    Selasa, 1 Juni

    2010

    EV LU SI 7 orang 19.00 – 21.00

    B. Pelaksanaan Kegiatan Membaca Menyenangkan

    1. Suasana Kegiatan

    Secara keseluruhan, pelaksanaan kegiatan membaca menyenangkan ini berjalan

    dengan baik dan lancar. Warga belajar yang mengikuti kegiatan ini mempunyai antusias

    yang tinggi terhadap buku yang mereka baca. Mereka yang kesemuanya ibu-ibu tentu

    tidak lepas dari anak-anak mereka, maka tidak heran bahwa dari beberapa kali

    pertemuan kadang kala mereka membawa anak-anak mereka untuk mengikuti kegiatan

    ini. Dengan keikutsertaan anak-anak mereka di beberapa pertemuan, maka tidak lepas

    dari suasana yang sedikit gaduh dengan tingkah laku anak-anak mereka bahkan adapula

    yang selalu menangis saat kegiatan berlangsung.

    2. Hambatan dan kendala

    Dalam beberapa kali pertemuan di temukan hambatan dan kedala, antara lain :a. Tidak menentunya jadwal yang disepakati karena masing-masing WB mempunyai

    kegiatan yang berbeda-beda;

    b. Terbatasnya waktu pertemuan menjadikan materi yang disampaikan tidak tuntas

    100%

    c. Terkadang ada WB yang mengikut sertakan anak-anak mereka sehingga

    menjadikan kegiatan tidak fokus;

    d. Dari beberapa WB mengalami gangguan penglihatan sehingga sedikit

    menghambat kegiatan membaca, walaupun dapat diatasi dengan kacamata yang

    mereka punya.e. Rumah Warga Belajar yang berjauhan ( tidak satu RT ) sehingga menghambat

    waktu pelaksanaan.

    3. Upaya membenahi buku-buku perpustakaan

      Karena penulis menggunakan buku-buku dari perpustakaan sekolah tempat

    mengajar maka penulis melakukan pembenahan dengan cara mendata ulang buku-buku

    yang ada kemudian menata kembali dengan cara memberi penomoran pada buku-buku

    inventaris perpustakaan tersebut. Contohnya dengan memisahkan antara buku fiksi dan

    non fiksi.

    4. Media lain yang digunakan

      Dalam kegiatan ini penulis hanya menggunakan media papan tulis dan gambar

    untuk membantu proses kegiatan membaca menyenangkan ini.

    C. Evaluasi kegiatan membaca menyenangkan

      Kegiatan evaluasi terakhir ini dilaksanakan pada hari Selasa 1 Juni 2010. Untuk

    mendapatkan ketenangan maka evaluasi ini dilaksanakan pada malam hari. Dalam evaluasi

    tampak warga belajar sangat antusias dan percaya diri, ini terjadi mungkin karena mereka

    sudah merasa menguasai teknik membaca seperti yang penulis contohkan. Kegiatan

    evaluasi ini dilakukan dengan menggunakan buku yang telah dibaca sebelumnya yaitubuku yang berjudul “Khasiat dan Manfaat Brotowali si Pahit yang Menyembuhkan”, ini

    bertujuan agar warga belajar semakin mengetahui isi dari buku tersebut.

      Teknik mengevaluasinya yaitu dengan cara setiap Warga Belajar diminta membaca

    satu per satu beberapa paragraf yang telah ditentukan oleh penulis, kemudian penulis

     

    LAPORAN AKHIR KEGIATAN.doc

    https://drive.google.com/?authuser=0&usp=docs_web

  • 8/17/2019 Laporan Akhir Kegiatan.doc

    9/9

    meminta Warga Belajar untuk menerangkan/menceritakan kembali isi paragraf yang telah

    dibaca.

      Pada akhir kegiatan penulis meminta kepada Warga Belajar untuk menyampaikan

    pesan dan kesannya selama mengikuti kegiatan membaca menyenangkan ini.

    Lembar Evaluasi

    Nama : SUBANI

    NIM : 820740858

    UPBJJ : PURWOKERTO

    Masa Ujian : 2010.1

    Alamat Warga Belajar : Desa Binangun Kecamatan Bantarsari Kabupaten Cilacap

    No Nama L/P

    Nilai

    Komentar Umum

    Kendala Yang

    Dihadapi

    2 3

    1 Suripah P

    Baik, Antusias, membaca

    lancar dan minat bacatinggi

    Anaknya rewel

    2 Kadem P

    Baik, Antusias, membaca

    lancar dan minat baca

    tinggi

    Penglihatan

     Berkurang

    3 Kaswen P

    Baik, Antusias, membaca

    lancar dan minat baca

    tinggi

    Penglihatan

     Berkurang

    4 Salamah P

    Baik, Antusias, membaca

    lancar dan minat baca

    tinggi

    Penglihatan

     Berkurang

    5 Watini P

    Baik, Antusias, membaca

    lancar dan minat baca

    tinggi

    Sibuk megurusi

    Sawah

    6 Nurhasanah P

    Baik, Antusias, membaca

    lancar dan minat baca

    tinggi

    Kesulitan

    membagi waktu

    7 Suswanti P

    Baik, Antusias, membaca

    lancar dan minat baca

    tinggi

    Kesibukan

    mengurusi

    keluarga

    Tutor/ Instruktur Mata Kuliah

    H. Suroyo, S.Pd

    NIP.19561211 197701 1 002