LAMPIRAN 2 KUESIONER -...

20
64 LAMPIRAN 2 KUESIONER KUESIONER HUBUNGAN PENGETAHUAN DENGAN PENCEGAHAN PENULARAN DI DALAM ANGGOTA KELUARGA PASIEN TB PARU DIBALAI KESEHATAN PARU MASYARAKAT WILAYAH AMBARAWA 2013 No Responden : Tanggal : ............................... I. Data Umum Responden Nama inisial responden :……………………. Umur : ............tahun Alamat : ……………… Pendidikan :………………… II. Data Khusus A. Pengetahuan Petunjuk pengisian : Untuk setiap pernyataan, beri tanda silang (x) pada pilihan yang anda anggap benar . Pilihlah jawaban sesuai pengetahuan anda meskipun anda tidak yakin benar. 1) Apakah penyebab dari TB paru ? a. Kuman atau bakteri (1) b. Lingkungan yang kotor (0) c. Tidak tahu (0)

Transcript of LAMPIRAN 2 KUESIONER -...

Page 1: LAMPIRAN 2 KUESIONER - repository.uksw.edurepository.uksw.edu/bitstream/123456789/6721/8/T1_462008059...Nama inisial responden :……………………. Umur : .....tahun . Alamat

64

LAMPIRAN 2

KUESIONER

KUESIONER

HUBUNGAN PENGETAHUAN DENGAN PENCEGAHAN PENULARAN DI DALAM ANGGOTA KELUARGA PASIEN

TB PARU DIBALAI KESEHATAN PARU MASYARAKAT WILAYAH AMBARAWA

2013

No Responden : Tanggal : ...............................

I. Data Umum

Responden

Nama inisial responden :…………………….

Umur : ............tahun

Alamat : ………………

Pendidikan :…………………

II. Data Khusus

A. Pengetahuan

Petunjuk pengisian :

Untuk setiap pernyataan, beri tanda silang (x) pada

pilihan yang anda anggap benar .

Pilihlah jawaban sesuai pengetahuan anda meskipun

anda tidak yakin benar.

1) Apakah penyebab dari TB paru ?

a. Kuman atau bakteri (1)

b. Lingkungan yang kotor (0)

c. Tidak tahu (0)

Page 2: LAMPIRAN 2 KUESIONER - repository.uksw.edurepository.uksw.edu/bitstream/123456789/6721/8/T1_462008059...Nama inisial responden :……………………. Umur : .....tahun . Alamat

65

2) Tanda- tanda gejala utama TB paru adalah :

a. Batuk terus menerus dan berdahak (1)

selama 3 minggu atau lebih

b. Sakit perut (0)

c. Tidak tahu (0)

3) Jika batuk terus menerus dan berdahak lebih dari 3 minggu

apa yang harus dilakukan ?

a. Memeriksakan ke sarana kesehatan (1)

b. Berobat ke petugas (0)

c. Beli obat di warung (0)

4) Sebutkan cara penularan TB Paru :

a. Percikan dahak sewaktu batuk (1)

dan bersin

b. Bersentuhan dengan penderita (0)

c. Tidak tahu (0)

5) Apakah penyakit TB Paru menular ?

a. Dapat (1)

b. Tidak dapat (0)

c. Tidak tahu (0)

6) Mengapa kita memeriksakan diri ke puskemas/sarana

kesehatan/rumah sakit ?

a. Batuk terus menerus dan (1)

berdahak lebih dari 3 minggu

b. Batuk bercampur darah, (0)

Dan badan kurus serta sesak

c. Tidak tahu (0)

7) Apakah penyakit TB Paru dapat di cegah ?

a. Dapat (1)

Page 3: LAMPIRAN 2 KUESIONER - repository.uksw.edurepository.uksw.edu/bitstream/123456789/6721/8/T1_462008059...Nama inisial responden :……………………. Umur : .....tahun . Alamat

66

b. Tidak (0)

c. Tidak tahu (0)

8) Orang yang berada di sekeliling penderita dan atau yang

berhubungan dengan penderita TB paru apakah beresiko

tertular ?

a. Ya (1)

b. Tidak (0)

c. Tidak tahu (0)

9) Apabila ada penderita TB Paru dirumah, apakah keluarga

yang lainnya perlu memeriksakan diri ?

a. Ya (1)

b. Tidak (0)

c. Tidak tahu (0)

10) Apakah penderita TB Paru perlu menutup mulut dengan sapu

tangan bila batuk ?

a. Ya perlu, karena bila tidak menutup

mulut,(1)

kuman TB akan mudah menyebar

b. Tidak perlu, karena penyakit TB Paru

(0)

tidak mudah menular

c. Tidak tahu

(0)

11) Menurut bapak/ibu , perlukah kita menghindari bila penderita

TB Paru mendekat ?

a. Ya , karena dengan mendekatnya

penderita TB Paru maka kuman TB

akan menyebar kemana-mana (0)

b. Tidak, karena penderita TB Paru tidak

selalu menyebarkan kuman kecuali

bila dia bersin atau batuk(1)

Page 4: LAMPIRAN 2 KUESIONER - repository.uksw.edurepository.uksw.edu/bitstream/123456789/6721/8/T1_462008059...Nama inisial responden :……………………. Umur : .....tahun . Alamat

67

c. Tidak tahu (0)

12) Menurut bapak/ibu, apakah peralatan dapur seperti

sendok,piring yang apabila dipergunakan penderita TB Paru

dapat mempermudah terjadinya penularan penyakit TB Paru ?

a. Ya, karena melalui alat-alat dapur

tersebut kuman TB Paru akan menempel

dan apabila kita gunakan akan

mempermudah terjadinya penularan TB

Paru (1)

b. Tidak, karena kuman TB Paru tidak bisa

menularkan melalui alat-alat dapur(0)

c. Tidak tahu, (0)

13) Menurut bapak/ibu, penderita TB Paru yang dipisahkan dan

dikucilkan, merupakan cara yang paling efektif agar TB Paru

tidak menular ?

a. Ya, dengan cara dipisahkan dan dikucilkan

tersebut maka kita akan terhindar dari

penyebaran kuman TB Paru(0)

b. Tidak perlu dipisahkan dan dikucilkan,

lebih baik diobati dan diawasi minum

obatnya sampai sembuh. (1)

c. Tidak perlu (0)

14) Menurut bapak/ibu, apakah dalam minum obat TB Paru perlu

diawasi dan dikontrol terus oleh saudara atau salah satu

seorang yang mempunyai hubungan kerabat dan bertempat

tinggal sama dengan bapak/ibu ?

a. Perlu, karena minum obat perlu dikontrol

terutama oleh saudara terdekat agar obat

bisa diminum teratur. (1)

b. Kurang perlu, karena obat bisa di minum

sendiri dan tidak akan lupa(0)

Page 5: LAMPIRAN 2 KUESIONER - repository.uksw.edurepository.uksw.edu/bitstream/123456789/6721/8/T1_462008059...Nama inisial responden :……………………. Umur : .....tahun . Alamat

68

c. Tidak perlu (0)

15) Untuk mengurangi penyebaran kuman TB Paru perlu fentilasi

yang baik, syaratnya adalah :

a. Lobang fentilasi minimal 10% dari luas

lantai ruangan. (1)

b. Jendela mudah dibuka dan ditutup

walaupun ukuran kecil (0)

c. Tidak tahu (0)

Page 6: LAMPIRAN 2 KUESIONER - repository.uksw.edurepository.uksw.edu/bitstream/123456789/6721/8/T1_462008059...Nama inisial responden :……………………. Umur : .....tahun . Alamat

69

B. Pencegahan Penularan

Petunjuk pengisian :

Untuk setiap pernyataan, beri tanda (√) pada kotak SS

(Sangat Setuju), S (Setuju) , TS (Tidak Setuju) dan STS

(Sangat Tidak Setuju )

Pilihlah jawaban dari pernyataan yang sesuai keadaan

meskipun anda tidak yakin benar.

Tidak ada jawaban yang salah, jawaban yang diharapkan

adalah jawaban sejujurnya yang sesuai dengan keadaan

yang anda alami/lakukan

No Pernyataan SS S TS STS

4 3 2 1

1 Menurut anda penyakit TB Paru

adalah penyakit yang berbahaya

2 Penyakit TB Paru dapat disembuhkan dengan minum obat TB Paru teratur selama 6 bulan dan tidak boleh putus walaupun satu hari

3 Penyakit TB Paru mudah menular terutama kepada orang yang pernah kontak dengan penderita

4 Berprilaku hidup sehat (tidak merokok dan berolah raga)

5 Cahaya matahari masuk kedalam rumah setiap hari

6 Setiap pagi pintu dan jendela rumah dibuka agar sirkulasi udara lancar

7 Penderita TB Paru harus makan makanan yang bergizi

8 Pemeriksaan dahak sangat membantu dalam menentukan penyakit yang diderita

9 Diperlukan pengawas minum obat TB Paru terutama oleh anggota keluarga

Page 7: LAMPIRAN 2 KUESIONER - repository.uksw.edurepository.uksw.edu/bitstream/123456789/6721/8/T1_462008059...Nama inisial responden :……………………. Umur : .....tahun . Alamat

70

10 Penyakit TB Paru berkaitan erat dengan kondisi lingkungan dan prilaku h idup yang kurang bersih

Page 8: LAMPIRAN 2 KUESIONER - repository.uksw.edurepository.uksw.edu/bitstream/123456789/6721/8/T1_462008059...Nama inisial responden :……………………. Umur : .....tahun . Alamat

71

LAMPIRAN 3

HASIL SKORING KUESIONER VARIABEL PENGETAHUAN

no/responden p1 p2 p3 p4 p5 p6 p7 p8 p9 p10 p11 p12 p13 p14 p15 N

R1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 15 R2 1 0 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 0 13

R3 1 1 1 1 0 1 1 1 1 1 1 1 1 1 0 13 R4 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 1 0 1 0 3

R5 0 1 1 1 0 0 1 1 1 1 1 0 1 1 0 10 R6 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 15

R7 0 0 1 1 1 0 1 1 1 1 1 0 1 1 0 10

R8 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 0 1 1 0 13 R9 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 0 14

R10 1 1 1 1 1 1 1 1 0 1 1 1 1 1 1 14

R11 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 0 1 1 0 13

R12 1 1 1 1 1 1 1 1 0 1 0 1 1 1 0 12 R13 1 1 1 1 1 0 1 0 1 1 0 1 1 1 0 11

R14 1 1 1 1 1 0 1 1 1 1 0 1 1 1 0 12 R15 1 0 1 0 0 1 1 1 1 1 0 1 1 1 0 10

R16 1 1 0 1 1 0 1 1 1 1 0 1 1 1 1 12

R17 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 15

Page 9: LAMPIRAN 2 KUESIONER - repository.uksw.edurepository.uksw.edu/bitstream/123456789/6721/8/T1_462008059...Nama inisial responden :……………………. Umur : .....tahun . Alamat

72

R18 1 0 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 0 13 R19 1 1 1 1 0 1 1 1 1 1 1 1 1 1 0 13

R20 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0 1 0 1 0 3 R21 0 1 1 1 0 0 1 1 1 1 1 0 1 1 0 10

R22 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 15

R23 0 0 1 1 1 0 1 1 1 1 1 0 1 1 0 10 R24 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 0 1 1 0 13 R25 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 0 14

R26 1 1 1 1 1 1 1 1 0 1 1 1 1 1 1 14 R27 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 0 1 1 0 13 R28 1 1 1 1 1 1 1 1 0 1 0 1 1 1 0 12

R29 1 1 1 1 1 0 1 0 1 1 0 1 1 1 0 11

R30 1 1 1 1 1 0 1 1 1 1 0 1 1 1 0 12 R31 1 0 1 0 0 1 1 1 1 1 0 1 1 1 0 10

R32 1 1 0 1 1 0 1 1 1 1 0 1 1 1 1 12 R33 1 1 1 1 1 1 1 1 0 1 1 1 1 1 1 14 R34 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 15

R35 0 0 1 0 0 0 1 1 1 1 1 0 1 1 1 9

R36 1 1 0 1 1 1 1 1 0 1 1 1 1 1 0 12

R37 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 0 1 0 1 1 13 R38 1 1 1 1 1 0 1 1 1 1 0 1 1 1 0 12

Page 10: LAMPIRAN 2 KUESIONER - repository.uksw.edurepository.uksw.edu/bitstream/123456789/6721/8/T1_462008059...Nama inisial responden :……………………. Umur : .....tahun . Alamat

73

R39 0 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 0 13 R40 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 0 0 1 1 0 12

R41 0 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 0 1 1 1 13 R42 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 0 1 0 1 1 13

R43 0 1 1 1 1 1 1 1 0 1 1 0 1 1 0 11

R44 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 0 14 R45 0 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 0 13

Page 11: LAMPIRAN 2 KUESIONER - repository.uksw.edurepository.uksw.edu/bitstream/123456789/6721/8/T1_462008059...Nama inisial responden :……………………. Umur : .....tahun . Alamat

74

LAMPIRAN 4

HASIL SKORING KUESIONER VARIABEL SIKAP

PENCEGAHAN PENULARAN

pc1 pc2 pc3 pc4 pc5 pc6 pc7 pc8 pc9 pc10 N

R1 2 4 3 4 4 4 4 4 4 2 35

R2 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 40

R3 3 4 3 4 4 4 4 4 4 3 37

R4 3 3 3 4 3 4 3 3 3 3 32

R5 2 3 3 4 3 4 3 3 4 3 32

R6 3 3 3 4 4 4 4 3 4 3 35

R7 4 4 4 4 2 4 3 3 1 3 32

R8 3 4 4 4 4 3 4 4 1 1 32

R9 3 4 4 4 4 4 4 4 4 3 38

R10 3 4 3 4 4 4 4 4 4 4 38

R11 3 4 3 4 4 4 3 3 4 3 35

R12 3 3 3 4 4 4 4 4 4 4 37

R13 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 40

R14 3 4 4 4 4 4 4 4 3 2 36

R15 4 4 4 4 4 4 4 4 4 3 39

Page 12: LAMPIRAN 2 KUESIONER - repository.uksw.edurepository.uksw.edu/bitstream/123456789/6721/8/T1_462008059...Nama inisial responden :……………………. Umur : .....tahun . Alamat

75

R16 3 4 3 4 3 3 4 3 3 2 32

R17 3 4 3 4 3 3 3 4 4 2 33

R18 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 40

R19 3 4 3 4 3 4 3 3 2 3 32

R20 3 3 2 4 4 4 4 4 4 4 36

R21 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 40

R22 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 30

R23 4 3 3 3 3 3 3 4 3 3 32

R24 4 3 4 4 4 4 4 4 4 3 38

R25 3 3 3 3 4 4 4 3 4 3 34

R26 3 4 4 4 3 4 4 4 4 3 37

R27 3 4 2 4 4 3 4 3 4 3 34

R28 3 3 2 3 3 3 3 3 3 3 29

R29 3 3 3 4 3 3 3 4 4 3 33

R30 3 4 3 4 4 4 3 3 4 3 35

R31 3 3 3 4 4 4 4 4 4 4 37

R32 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 40

R33 3 4 4 4 4 4 4 4 3 2 36

R34 4 4 4 4 4 4 4 4 4 3 39

R35 3 4 3 4 3 3 4 3 3 2 32

R36 3 4 3 4 3 3 3 4 4 2 33

Page 13: LAMPIRAN 2 KUESIONER - repository.uksw.edurepository.uksw.edu/bitstream/123456789/6721/8/T1_462008059...Nama inisial responden :……………………. Umur : .....tahun . Alamat

76

R37 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 40

R38 3 4 3 4 3 4 3 3 2 3 32

R39 3 3 2 4 4 4 4 4 4 4 36

R40 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 40

R41 2 4 3 4 4 4 4 4 4 2 35

R42 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 40

R43 3 4 3 4 4 4 4 4 4 3 37

R44 3 3 3 4 3 4 3 3 3 3 32

R45 2 3 3 4 3 4 3 3 4 3 32

Page 14: LAMPIRAN 2 KUESIONER - repository.uksw.edurepository.uksw.edu/bitstream/123456789/6721/8/T1_462008059...Nama inisial responden :……………………. Umur : .....tahun . Alamat

77

LAMPIRAN 4

Hasil Olah Data Output SPSS

1. Uji Validitas dan Reabilitas

Pengetahuan

Case Processing Summary

N %

Cases Valid 15 100.0

Excludeda 0 .0

Total 15 100.0

a. Listwise deletion based on all variables in the

procedure.

Reliability Statistics

Cronbach's Alpha N of Items

.970

Page 15: LAMPIRAN 2 KUESIONER - repository.uksw.edurepository.uksw.edu/bitstream/123456789/6721/8/T1_462008059...Nama inisial responden :……………………. Umur : .....tahun . Alamat

78

Item Statistics

Mean Std. Deviation N

p1 .80 .414 15

p2 .73 .458 15

p3 .73 .458 15

p4 .87 .352 15

p5 .80 .414 15

p6 .80 .414 15

p7 .73 .458 15

p8 .73 .458 15

p9 .73 .458 15

p10 .87 .352 15

p11 .80 .414 15

p12 .73 .458 15

p13 .73 .458 15

p14 .80 .414 15

p15 .73 .458 15

Page 16: LAMPIRAN 2 KUESIONER - repository.uksw.edurepository.uksw.edu/bitstream/123456789/6721/8/T1_462008059...Nama inisial responden :……………………. Umur : .....tahun . Alamat

79

Item-Total Statistics

Scale Mean if Item

Deleted

Scale Variance if

Item Deleted

Corrected Item-

Total Correlation

Cronbach's Alpha

if Item Deleted

p1 10.80 26.171 .688 .970

p2 10.87 24.838 .923 .965

p3 10.87 24.838 .923 .965

p4 10.73 26.781 .646 .970

p5 10.80 26.171 .688 .970

p6 10.80 26.171 .688 .970

p7 10.87 24.838 .923 .965

p8 10.87 24.838 .923 .965

p9 10.87 24.838 .923 .965

p10 10.73 26.781 .646 .970

p11 10.80 26.171 .688 .970

p12 10.87 24.838 .923 .965

p13 10.87 24.838 .923 .965

p14 10.80 26.171 .688 .970

p15 10.87 24.838 .923 .965

Scale Statistics

Mean Variance Std. Deviation N of Items

11.60 29.257 5.409 15

Page 17: LAMPIRAN 2 KUESIONER - repository.uksw.edurepository.uksw.edu/bitstream/123456789/6721/8/T1_462008059...Nama inisial responden :……………………. Umur : .....tahun . Alamat

80

Sikap Pencegahan Penularan

Case Processing Summary

N %

Cases Valid 15 100.0

Excludeda 0 .0

Total 15 100.0

a. Listwise deletion based on all variables in the

procedure.

Reliability Statistics

Cronbach's Alpha N of Items

.935 10

Page 18: LAMPIRAN 2 KUESIONER - repository.uksw.edurepository.uksw.edu/bitstream/123456789/6721/8/T1_462008059...Nama inisial responden :……………………. Umur : .....tahun . Alamat

81

Item-Total Statistics

Scale Mean if Item

Deleted

Scale Variance if

Item Deleted

Corrected Item-

Total Correlation

Cronbach's Alpha

if Item Deleted

s1 32.60 13.971 .599 .939

s2 32.13 13.981 .887 .921

s3 32.47 14.267 .603 .936

s4 32.07 14.495 .790 .926

s5 32.13 13.981 .887 .921

s6 32.47 14.267 .603 .936

s7 32.07 14.495 .790 .926

s8 32.07 14.495 .790 .926

s9 32.07 14.495 .790 .926

s10 32.13 13.981 .887 .921

Item Statistics

Mean Std. Deviation N

s1 3.20 .676 15

s2 3.67 .488 15

s3 3.33 .617 15

s4 3.73 .458 15

s5 3.67 .488 15

s6 3.33 .617 15

s7 3.73 .458 15

s8 3.73 .458 15

s9 3.73 .458 15

s10 3.67 .488 15

Page 19: LAMPIRAN 2 KUESIONER - repository.uksw.edurepository.uksw.edu/bitstream/123456789/6721/8/T1_462008059...Nama inisial responden :……………………. Umur : .....tahun . Alamat

82

Scale Statistics

Mean Variance Std. Deviation N of Items

35.80 17.457 4.178 10

2. Uji Normalitas

Tests of Normality

Kolmogorov-Smirnova Shapiro-Wilk

Statistic df Sig. Statistic df Sig.

pengetahuan .430 45 .000 .599 45 .000

pencegahan .413 45 .000 .606 45 .000

a. Lilliefors Significance Correction

3. Uji Chi-Square

Chi-Square Tests

Value df

Asymp. Sig. (2-

sided)

Pearson Chi-Square 11.212a 2 .004

Likelihood Ratio 15.631 2 .000

Linear-by-Linear Association 10.426 1 .001

N of Valid Cases 45

a. 3 cells (50.0%) have expected count less than 5. The minimum expected count

is .71.

Page 20: LAMPIRAN 2 KUESIONER - repository.uksw.edurepository.uksw.edu/bitstream/123456789/6721/8/T1_462008059...Nama inisial responden :……………………. Umur : .....tahun . Alamat

83

4. Uji Contingency Coefficient

Symmetric Measures

Value Approx. Sig.

Nominal by Nominal Contingency Coefficient .656 .734

N of Valid Cases 45