KOMUNIKASI ANTARBUDAYA DI SALATIGA

13
1 KOMUNIKASI ANTARBUDAYA DI SALATIGA Oleh : RICHARD G. MAYOPU 092009111 TESIS Diajukan Kepada Program Studi Magister Studi Pembangunan Pasca Sarjana Sebagai Salah Satu Syarat Untuk Memperoleh Gelar Magister Sains PROGRAM STUDI MAGISTER STUDI PEMBANGUNAN PASCA SARJANA UNIVESITAS KRISTEN SATYA WACANA SALATIGA 2011

Transcript of KOMUNIKASI ANTARBUDAYA DI SALATIGA

Page 1: KOMUNIKASI ANTARBUDAYA DI SALATIGA

1

KOMUNIKASI ANTARBUDAYA DI SALATIGA

Oleh :

RICHARD G. MAYOPU

092009111

TESIS

Diajukan Kepada Program Studi Magister Studi Pembangunan

Pasca Sarjana

Sebagai Salah Satu Syarat Untuk Memperoleh

Gelar Magister Sains

PROGRAM STUDI MAGISTER STUDI PEMBANGUNAN

PASCA SARJANA

UNIVESITAS KRISTEN SATYA WACANA

SALATIGA

2011

Page 2: KOMUNIKASI ANTARBUDAYA DI SALATIGA

2

PERNYATAAN Yang bertanda tangan di bawah ini, saya, Nama : RICHARD G. MAYOPU NIM : 092009111 Alamat : Jl. Imam Bonjol Gg. Kenanga No. 747 Instansi Asal : ________________ dengan ini menyatakan bahwa: 1. Karya tulis saya, tesis dengan judul:

KOMUNIKASI ANTARBUDAYA DI SALATIGA adalah asli dan belum pernah diajukan untuk memperoleh gelar akademik (master), baik di Universitas Kristen Satya Wacana, maupun di perguruan tinggi lain;

2. Karya tulis ini adalah murni gagasan, rumusan dan penelitian saya sendiri tanpa bantuan pihak lain kecuali arahan Pembimbing;

3. Dalam karya tulis ini tidak terdapat pendapat yang telah diterbitkan orang lain, kecuali yang secara tertulis dan dengan jelas dicantumkan sebagai acuan dalam naskah dengan disebutkan nama pengarang dan judul tulisan aslinya serta tahun publikasinya, dan dicantumkan dalam daftar pustaka;

4. Pernyataan ini saya buat dengan sesungguh-sungguhnya dan kalau kemudian ternyata ada penyimpangan dan ketidakbenaran dalam pernyataan ini, saya bersedia menerima sanksi akademik berupa pencabutan gelar dan ijazah yang telah diperoleh dengan karya ini serta sanksi lainnya sesuai dengan norma yang berlaku di universitas ini.

Salatiga, 14 Desember 2011 Yang membuat pernyataan, (RICHARD G. MAYOPU)

092009111

Materai

6000

Page 3: KOMUNIKASI ANTARBUDAYA DI SALATIGA

3

LEMBAR PENGESAHAN

JUDUL TESIS : KOMUNIKASI ANTARBUDAYA DI SALATIGA

NAMA : RICHARD G. MAYOPU

NIM : 092009111

PROGRAM STUDI : MAGISTER STUDI PEMBANGUNAN

MENYETUJUI

DR. PAMERDI GIRI WILOSO M.Si

PEMBIMBING

MENGESAHKAN

DIREKTUR PROGRAM STUDI PROGRAM PASCA SARJANA

MAGISTER STUDI PEMBANGUNAN

UNIVERSITAS KRISTEN SATYA WACANA

SALATIGA

PROF. DR. Ir. KUTUT SUWONDO. MS.

Dinyatakan lulus ujian tanggal : 19 Desember 2011

Page 4: KOMUNIKASI ANTARBUDAYA DI SALATIGA

4

KETIKA MANUSIA DIPERHADAPKAN PADA

SUATU PERSOALAN MAKA KECENDERUNGAN IA BERPIKIR BAGAIMANA

CARA MENYELESEIKAN PERSOALAN TERSEBUT

NAMUN IA TIDAK PERNAH BERPIKIR BAGAIMANA CARA UNTUK

MENIKMATI PERSOALAN TERSEBUT

NIKMATILAH PERSOALAN YANG DIHADAPI SEBAB

PERSOALAN MERUPAKAN ANUGRAH YANG

SANGAT INDAH DAN BERHARGA

DENGAN PERSOALANLAH MANUSIA BELAJAR

PERSEMBAHAN

Tulisan serta perjuangan ini penulis persembahkan untuk :

Bapa Ulis & Mama In Tercinta

Kakak Donny dan Adik Rina Tercinta

OMA Rebeka Enjelina Millu-Rairutu Tercinta

Page 5: KOMUNIKASI ANTARBUDAYA DI SALATIGA

5

KATA PENGANTAR

Segala puji syukur dan hormat penulis panjatkan kepada Tuhan Yesus

Kristus, karena atas kasih dan anugerah-Nya, serta bimbingan dan penyertaan yang

sangat dirasakan oleh penulis, maka penulis dapat menyelesaikan proses

perkuliahan dan penulisan Tesis dengan judul Komunikasi Antarbudaya di Salatiga

Berawal dari dengan melihat fenomena perkembangan ilmu komunikasi di

tanah air, maka penulis merasa tertarik untuk meneliti serta mengulas

perkembangan fenomena tersebut. Fenomena yang dikhususkan penulis adalah

mengenai komunikasi antarbudaya yang bermuara pada konflik-konflik sosial di

sekitar kehidupan kita. Komunikasi digunakan sebagai ”tool” untuk mencapai

tujuan berupa konflik.

Penulis menyadari bahwa banyak kekurangan yang terdapat dalam

penulisan Tesis ini, sehingga penulis masih membutuhkan kritik dan saran untuk

melengkapinya. Dalam penulisan Tesis ini, penulis juga tidak lupa mengucapkan

terima kasih kepada pihak-pihak yang sangat membantu penulisan skripsi ini, yakni

:

1. Tuhan Yang Maha Esa atas cinta kasihNya yang tiada habis dan berkatNya

kepada penulis sehingga penulis mampu menyeleseikan skripsi ini dengan

melewati proses yang melelahkan namun menyenangkan.

2. Bpk Dr. Pamerdi Giri Wiloso selaku pembimbing, yang telah dengan sabar serta

meluangkan waktu ditengah-tengah kesibukan untuk membimbing penulis

dalam menulis dan menyempurnakan Tesis ini. Beliau juga tak henti-hentinya

memberikan motivasi kepada penulis untuk menyelesaiakn Tesis ini.

3. Ketua program studi Pasca sarjana Studi Pembangunan Prof. Dr. Ir. Kutut

Suwondo MS. serta Tata Usaha Mbak Ayu untuk kemudahan administrasi

surat-suratnya serta staf pengajar Bpk Prof Liek Wilardjo yang memberikan

pemahaman yang baik secara etika maupun filsafat mengenai hakikat

Page 6: KOMUNIKASI ANTARBUDAYA DI SALATIGA

6

pembangunan yang sejati, Prof. Daniel D. Kameo SE, MA, Ph.D, yang selalu

membuat suasana perkuliahan menjadi lebih interaktif lewat teknik public

speaking yang sangat baik, Dr. Soegeng Hardiyanto, Dr. Lasmono, Dr. Rukmadi,

bpk Marwata Ph.D, bpk Prapto Yuwono M.Si, yang tanpa lelah memberikan

pemahaman secara mendalam mengenai kajian ilmu serta konsentrasi di

bidang Studi Pembangunan. Selanjutnya penulis juga menyampaikan terima

kasih kepada Ibu Titi Susilowati S.Pd, MA, Ph.D dan Ibu Dr. Ir. Sri Swartiningsi

yang sudah mau bertindak sebagai penguji Tesis ini dan telah memberikan

masukan yang sangat bijaksana dalam proses penyempurnaan Tesis ini.

4. Keluarga besar penulis yang ada di rumah, Bpk Y.A.N Mayopu & ibu Albertina

Sukarina Millu-Mayopu ( orang tua), Donald G. Mayopu ( kakak ) & Ikerina

Mayopu ( adik ), Bonny Marthin Wohangara yang sudah memberikan doa dan

dukungannya yang tiada henti serta selalu mendukung penulis baik secara

materi maupun moril yang sangat membantu penulis dalam proses Studi

penulis mulai dari tingkkat Strata 1.

5. Ucapan terima kasih secara khusus penulis sampaikan kepada Bung Michael

Rahagbau, Bung Yopi, Bung Aldrin dari komunitas Ambon Salatiga (HIPPMA),

Bung Chris Doko, Bung Sandro Kana, Bung Sandro Mauboi, Bung Radius

Tanone, Bung Faiz, nona Marenstha Haba, Bung Edstin Liufeto, Bung Yoseph

Daniel, serta Bpk Marthen Toelle SH. M.Hum. yang sudah mau menjadi

Informan dalam penelitian ini. Tanpa anda semua, Tulisan ini tidak akan

mungkin dapat terselesaikan.

6. Seluruh Teman kuliah angkatan 2009 dan 2010 Program Pasca Sarjana Studi

Pembangunan Bpk Rumadi (Alm), Pak Belo, Pak Vino, Pak Pdt. Onas, Pak Dani,

Pak Andriano, Pak Danang, Pak Rangga, Pak Edo, Pak Widya, Pak Paul, dan Ibu

Yustisia, Pak Marthen Baura, Pak Karel, Pak Amsal, Pak Kris, Pak Hans, Pak

Danorova, Ibu Nova, Ibu Istiqomah, Ibu Ling, Ibu Asni yang sudah menjadi

partner diskusi untuk penyempurnaan Tesis ini. Proses kuliah bersama kalian

Page 7: KOMUNIKASI ANTARBUDAYA DI SALATIGA

7

semua merupakan saat yang paling menyenangkan dalam kehidupan

perkuliahan penulis

7. MY2@ penulis Nova Aryanti yang telah memberikan doa dan dukungannya

serta komitmen yang kuat dalam memotivasi penulis.

8. Seluruh anggota Ikatan Keluarga Mahasiswa & Siswa Asal Timor di Salatiga

(IKMASTI) yang telah memberikan sumbangan pemikiran serta nasehat-

nasehat yang membuat penulis mengalami proses pengembangan dalam

berfikir dan mengambil keputusan. Ucapan terima kasih secara khusus

disampaikan penulis kepada sdr. Radius Tanone yang dengan setia menemani

penulis dalam suka maupun duka ketika tergabung dalam kepengurusan

IKMASTI serta meluangkan waktu untuk bermain Playstation, serta diskusi-

diskusi menarik berkaitan dengan persoalan-persoalan yang dihadapi baik oleh

daerah asal maupun bangsa ini.

9. Anggota kos Imam Bonjol 747 Bos Michael yang salalu menasehati serta

memberi masukan baik untuk keperluan studi maupun persoalan kehidupan

penulis untuk tetap menjalankan kehidupan di Salatiga sesuai pada aturan-

aturan yang berlaku. Seluruh pihak yang tidak bisa penulis sebutkan satu

persatu yang telah membantu dalam menyelesaikan Proses penulisan Tesis

ini.

Salatiga, Desember 2011

Penulis

Page 8: KOMUNIKASI ANTARBUDAYA DI SALATIGA

8

SARIPATI

Indonesia adalah Negara dengan populasi masyarakat yang sangat majemuk,

multikultural, yaitu suatu masyarakat yang terdiri dari komunitas-komunitas yang

berbeda-beda kebudayaan.. Kemajemukan tersebut ditandai oleh adanya etnis

dan suku-suku bangsa yang masing-masing mempunyai cara-cara hidup atau

kebudayaan yang berlaku dalam masyarakat suku bangsanya sehingga

mencerminkan adanya perbedaan dan pemisahan antara etnik yang satu dengan

etnik lainnya, tetapi secara bersama-sama hidup dalam satu wadah masyarakat

Indonesia. Dengan melihat fenomena ini maka penulis sangat tertarik untuk

menelaah lebih jauh mengenai fenomena kemajemukan ini dari sudut pandang

komunikasi antarbudaya. Fenomena ini dijadikan penulis sebagai “pintu masuk”

untuk mencari tahu lebih dalam mengenai kajian ilmu komunikasi yang secara

konseptual selalu bertujuan untuk menjalin hubungan yang harmonis antar pihak

yang terklibat dalam proses komunikasi. Penulis pun mengambil konflik antar

komunitas etnis di Salatiga sebagai unit analisis dan amatan dengan melihat pola

komunikasi konflik yang terjadi dalam kurun waktu tahun 2008-2010.

Penlitian ini bertujuan untuk menjawab bagaimana pola komunikasi konflik

antarbudaya yang terjadi dalam hubungan antar etnis di Salatiga. Pada penelitian

ini penulis menggunakan pendekatan kualitatif dan jenis penelitian deskriptif.

Pendekatan dan jenis penelitian ini dianggap relevan oleh penulis untuk menjawab

permasalahan dalam penelitian ini. Unit amatan dari penelitian ini adalah peristiwa

kesalahpahaman dan konflik yang terjadi antara dua komunitas etnis yaitu

komunitas etnis Timor (IKMASTI) dan komunitas etnis Ambon (HIPPMA) dan unit

analisisnya adalah pola komunikasi antarbudaya dan memfokuskan pada Noise

(Gangguan) dan Destination (Tujuan).

Dari Hasil Penelitian ini diperoleh kesimpulan bahwa tujuan dari proses komunikasi

antarbudaya di Salatiga yang melibatkan dua komunitas etnis ini, adalah

menciptakan konflik. Sehingga penulis mengambil kesimpulan secara keseluruhan

dari penilitian ini adalah Konflik merupakan Tujuan akhir dari proses komunikasi

yang dibangun atas dasar suasana maupun situasi yang harmonis.

Kata Kunci : Komunikasi, Budaya, Konflik

Page 9: KOMUNIKASI ANTARBUDAYA DI SALATIGA

9

DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL HALAMAN PENGESAHAN HALAMAN PERNYATAAN HALAMAN MOTO & PERSEMBAHAN .................................. i KATA PENGANTAR .................................. ii SARIPATI .................................. v DAFTAR ISI .................................. vi DAFTAR GAMBAR .................................. viii DAFTAR TABEL .................................. ix DAFTAR LAMPIRAN ……………………………….. x BAB I PENDAHULUAN

Latar Belakang …………………………………… 1 Rumusan Masalah …………………………………… 17 Persoalan Penelitian ……………………………………. 17 Tujuan Penelitian ……………………………………. 17 Manfaat Penelitian ……………………………………. 18

BAB II TINJAUAN PUSTAKA Definisi Komunikasi …………………………………… 19 Definisi Komunitas …………………………………… 20 Definisi Etnis ............…………………...... 21 Definisi Konflik ..........................…………. 22 Definisi Kebudayaan ……………………………………. 24 Komunikasi Antar Budaya ………………………………..... 26 Interaksi Sosial Antar Etnis ..................................... 28 Solidaritas Etnis ...................................... 29 Etnosentrisme ...................................... 30 Multicultural Society ...................................... 30 Model Komunikasi Antarbudaya di Salatiga ..................................... 31

BAB III METODE PENELITIAN Penentuan Lokasi Penelitian ...........……………………….. 33 Jenis dan Pendekatan Penelitian .......................……........ 33 Unit Amatan dan Unit Analisa .......................………….... 35 Teknik Pengumpulan Data dan Jenis Data

Teknik pengumpulan data .......................……………. 36 Jenis data yang akan diteliti ........................…………… 39

Sumber Informasi ……………………………………. 40 Teknik Analisa Data ……………………………………. 40

BAB IV GAMBARAN UMUM ...................................... Geografi ...............................…….. 44

Page 10: KOMUNIKASI ANTARBUDAYA DI SALATIGA

10

Pendidikan ..................................... 47 Salatiga Dalam Perspektif Komunikasi Antarbudaya ....................... 48 Komunitas Etnis Timor di Salatiga ...................................... 57 Komunitas Etnis Ambon di Salatiga ..................................... 59 BAB V NOISE, DAN DESTINATION DALAM KOMUNIKASI ANTARBUDAYA Opinion Leader dalam Komunikasi Antarbudaya ............................... 61 Prasangka & Stereotip Sebagai Noise Dalam Proses Komunikasi

Antar Budaya ..................................... 65 Modal Sosial Sebagai Penunjang Dan Konflik Sebagai Destination Dalam

Komunikasi Antarbudaya ..................................... 69 BAB VI POLA KOMUNIKASI ANTARBUDAYA di SALATIGA

Fungsi Komunitas Etnis ........................................ 86

BAB VII POLA KOMUNIKASI KONFLIK ANTARBUDAYA di SALATIGA Jago-jagoan ......................................... 93 Strategi Komunikasi ........................................ 96 Lokasi Bakatumu & Bakudapa ........................................ 100 Solidaritas Flobamora ........................................ 103

BAB VIII KOMUNIKASI ANTARBUDAYA DALAM PEMBANGUNAN Integrasi Bangsa ......................................... 105

BAB IX KESIMPULAN Kesimpulan ......................................... 110 Saran ......................................... 111

DAFTAR PUSTAKA ......................................... 113

Page 11: KOMUNIKASI ANTARBUDAYA DI SALATIGA

11

DAFTAR GAMBAR

Gambar Judul Halaman 1 Model Hubungan lima tahap 4 2 Model Komunikasi Aristoteles 8 3 Model Komunikasi Lasswell 9 4 Model Komunikasi Shannon-Weaver 10 5 Model Komunikasi Tubbs & Moss 11 6 Model Komunikasi J. Bittner 12 7 Model Komunikasi Richard G. Mayopu 32 8 Gambar Kota salatiga 46 9 Model Peleburan Richard G. Mayopu 55 10 Proses Komunikasi Antarbudaya 76 11 Fungsi Komunitas Etnis di Salatiga 86 12 Lokasi samping Kafetaria UKSW 101 13 Lokasi Duel Antara Pihak Ambon Vs Timor 103

Page 12: KOMUNIKASI ANTARBUDAYA DI SALATIGA

12

DAFTAR TABEL

Tabel Gambar Halaman 1 Luas Wilayah Kota Salatiga menurut kec & kel 47 2 Keadaan Iklim Kota Salatiga Tahun 2006-2010 48 3 Fasilitas Pendidikan Pra-Univ di Salatiga 48 4 Banyaknya Pemeluk Agama per Kelurahan Thn 2009 50 5 Jumlah Penduduk berdasarkan Pekerjaan Thn 2010 52 6 Jumlah Mahasiswa UKSW Tahun 2010-2011 56 7 Daftar stereotip dari kedua komunitas etnis Timor dan Ambon 68 8 Definisi modal sosial dari para ahli 71

Page 13: KOMUNIKASI ANTARBUDAYA DI SALATIGA

13

DAFTAR LAMPIRAN

1. Berita Acara Perkara Kasus-Kasus Konflik di Salatiga