Kebijakan Yang Tidak Islami

download Kebijakan Yang Tidak Islami

of 9

Transcript of Kebijakan Yang Tidak Islami

  • 8/16/2019 Kebijakan Yang Tidak Islami

    1/9

    KEBIJAKAN YANG TIDAK ISLAMI

    Assalamualaikum warohmatullahi wa barokatuhu,

    Menjumpai keadaan fsik masjid dimana pagar-pagarnya ditutupi dengan fberglass

    menimbulkan rasa perihatin. Penutupan ini boleh jadi bertentangan dengan

    bagaimana seharusnya bangunan fsik sebuah masjid berdasarkan Alquran dan Hadist

    (terbuka buat semua muslim. !ebijakan menutupi pagar-pagar sebagian masjidAhmadiyya dengan fberglass jelas menimbulkan kesan eksklusi" dan perlu di kritisi

    sebagai wujud ke#intaan kami terhadap sebuah masjid khususnya dan $slam pada

    umumnya.

    A. Dasar kritikan kami adalah sebagai berikut

    1. !etika nabi Muhammad saw Miraj dan $sraj,

    %abi Muhammad kembali menghadap &ang 'abb, meminta keringanan dan

    ternyata dikabulkan. idak lagi lima puluh waktu, tapi sepuluh waktu saja. %abi

    Muhammad pun bergegas. %amun %abi Musa tetap tidak yakin umatMuhammad mampu melakukan shalat sepuluh waktu itu. )Mintalah lagi

    keringanan.” Nabi kembali dan akhirnya memeroleh keringanan, menjadi hanya

    lima waktu saja.*&ebenarnya %abi Musa masih berkeberatan dengan lima waktu

    itu dan menyuruh %abi Muhammad untuk kembali meminta keringanan. %amun

    %abi Muhammad tidak berani. + Aku sudah meminta keringanan kepada

    Tuhanku, sampai aku malu. Kini aku sudah ridha dan pasrah .)

    Penjelasan

    $ni mengandung arti bahwa nabi kita Muhammad saw memberikan #ontoh

    untuk dalam hal keberatan mengkritisi sesuatu.

    2. 'asulullah shallallahu alaihi wa sallam bersabda *Addinu nasehah, Addinu

    nasehah, Addinu nasehah*

    *Agama itu nasehat* beliau mengatakan sampai /0, hal ini menunjukan betapa

    pentingnya nasehat dalam $slam.

    Penjelasan

    &etiap muslim berhak bernasehat dan berhak pula dinasehati, dalam

    perkara nasehat tentu kita ingat kalimat benar +1%21' MAA 3$$4A 5A4A

     A%21' MA% 3664A, 7angan melihat siapa yang berkata, tapi lihatlahapa yang di katakanya

    . Al!"Asr A#at $

    Kecuali orang-orang yang beriman dan beramal soleh dan mereka pula berpesan-pesandengan kebenaran serta berpesan-pesan dengan sabar.

    8

    http://imam354.blogspot.com/2011/01/kisah-teladan.htmlhttp://imam354.blogspot.com/2011/01/kisah-teladan.htmlhttp://imam354.blogspot.com/2011/01/kisah-teladan.htmlhttp://imam354.blogspot.com/2011/01/kisah-teladan.html

  • 8/16/2019 Kebijakan Yang Tidak Islami

    2/9

    Penjelasan

    $ni menerangkan bahwa setiap muslim harus saling menasehati

    terhadap hal 9hal yang yang dijumpai tidak sesuai Alquran atau Hadist

    ($slam untuk dikritisi.

    !. Anas ra bertanya: *;a 'asulullah, kami tdk akan menyuruh org utkberbuat baiksblm kami sendiri mengamalkan semua kebaikan < menjauhikemungkaran*Maka 'asul bersabda *idak, bahkan serulah utk berbuat baik, meskipunkalianbelum mengamalkan kesemuanya < #egahlah kemungkaran, meskipunkalian blmmenghindari semuanya* (H' habrani

    Penjelasan

    $ni mengandung arti bahwa untuk mengeritisi (koreksi terhadap halyang tidak sesuai dengan Alquran dan Hadist ($slam tidak menungguharus diri kita sempurna dulu (telah sempurna melakukan kebaikan

    ". +&erulah (manusia kepada jalan uhan-mu dengan hikmah dan pelajaranyang baik dan bantahlah mereka dengan #ara yang baik. &esungguhnya uhanmu dialah yang lebih mengetahui tentang siapa yang tersesat dari jalan-%ya dan dialah yang lebih mengetahui orang-orang yang mendapatpetunjuk.) #$%. Anhl& 12"'

    Penjelasan

    Adalah kwajiban kita untuk membantah atau mengeritisi hal-hal yangtidak sesuai dengan Alquran dan Hadist ($slam

    (. Artinya 2ari Abu &a=id al !hudriy ra, ia berkata saya mendengar 'asulullah

    &A5 beesabda + &iapa saja di antara kalian melihat kemungkaran, maka

    rubahlah dengan tanganya, apabila ia tidak mampu, maka 'asulullah dengan

    lisanya, bila ia tidak mampu rubahlah hatinya, dan itu adalah paling lemahnya

    iman.) (H'. Muslim

    Penjelasan

    Adalah kwajiban kita untuk membantah atau mengeritisi hal-hal yangtidak sesuai dengan Alquran dan Hadist ($slam

    >erangkat dari sedikit ayat sebagai dasar dari Alquran dan Hadist di atas

    mengenai kritikan koreksi maka dengan kerendahan hati , saya mengeritisi

    ?

  • 8/16/2019 Kebijakan Yang Tidak Islami

    3/9

    kebijakan menutupi masjid dengan fberglass di pagar-pagarnya sebagai

    kebijakan yang bertentangan dengan Alquran dan Hadist (tidak islami.

    B. Dasar dari Al%uran dan &adist mengenai

    tidak islamin#a kebi'akan menutu( (agar!(agar

    sebagian mas'id Ahmadi##a dengan )berglassadalah sebagai berikut

    1. +2an siapakah yang lebih @alim dibandingkan orang-orang yangmelarang manusia menyebut asma Allah di dalam masjid-masjiddan berusaha untuk meruntuhkan masjid itu)  (3&. Al->aqarah88B.

    Penjelasan

    Penutupan pagar 9 pagar masjid Ahmadiyya dengan fberglasmenimbulkan kesan bagi muslim non ahmadi bahwa merekadilarang untuk sholat atau melakukan hal ibadah yang lain dimasjid yang dibangun oleh Ahmadiyya.

    2. MA% CAM$4ACAMA4A% 4A$&A CA4A$H$ CAM'1%AA DAH15A 'A221%.

    Artinya

    *>arang siapa yang mengerjakan suatu amalan yang tidak ada

    dalam urusan kami, maka ia tertolak*. (H'.>ukhari dan Muslim.

    Penjelasan

    Ada ? hal yang berkenaan dalam Hadist ini

    !ebijakan menutupi pagar-pagarnya masjid Ahmadiyya

    dengan fber glass adalah tak pernah di#ontohkan nabi

    Muhammad saw.

    &egala pengorbanan baik ide, tenaga, waktu , dan uang

    yang di#urahkan untuk terlaksananya kebijakan penutupan

    pagar-pagar sebagian masjid Ahmadiyya dengan fberglassbisa jadi menjadi ibadah yang tertolak.

    . )ai orang*orang yang beriman janganlah suatu kaum mengolok*olok kaum yang lain #karena' boleh jadi mereka #yang diolok*olok'lebih baik dari mereka #yang mengolok*olok' dan jangan pulawanita*wanita #mengolok*olok' wanita*wanita lain #karena' boleh jadi wanita*wanita #yang diperolok*olokkan' lebih baik dari wanita

    /

  • 8/16/2019 Kebijakan Yang Tidak Islami

    4/9

    #yang mengolok*olok' dan janganlah kamu men+ela dirimu sendiridan janganlah kamu panggil memanggil dengan gelar*gelar yangburuk. %eburuk*buruk panggilan ialah #panggilan' yang buruk sesudah iman dan barang siapa yang tidak bertobat, maka merekaitulah orang*orang yang lalim. (3& BE 88

    Penjelasan

    !ebijakan menutupi pagar-pagar sebagian masjid Ahmadiyyadengan fberglass sama saja melarang non ahmadi menyebutnama Allah di masjid Ahmadiyya dan ini mengandung arti bahwakita termasuk orang? yang sombong menganggap muslim nonahmadi tak pantas menyebut Allah di masjid yang dibangun olehkita Ahmadiyya.

    !. 2ari Abu Ayyub Al Anshori, 'asul shallallahu Calaihi wa sallampernah ditanya tentang amalan yang dapat memasukkan ke dalamsurga, lantas 'asul menjawab,

    *%embahlah Allah, janganlah berbuat syirik pada*Nya, dirikanlahshalat, tunaikanlah akat, dan jalinlah tali silaturahmi #denganorang tua dan kerabat'.* (H'. >ukhari no. FEG/

    Penjelasan !ebijakan menutupi pagar-pagar sebagian masjid Ahmadiyyadengan fberglass menimbulkan kesan sebagai pemutusan talisilahturahim antara muslim ahmadi dengan non ahmadi

    ". Abdullah bin =Amr berkata bahwa 'asulullah shallallahu alaihi wasallam bersabda,)%eorang yang menyambung silahturahmi bukanlah seorang yangmembalas kebaikan seorang dengan kebaikan semisal. Akan tetapiseorang yang menyambung silahturahmi adalah orang yangberusaha kembali menyambung silaturahmi setelah sebelumnyadiputuskan oleh pihak lain.) (H'. >ukhari no. FEE8

    Penjelasan !ebijakan menutupi pagar-pagar sebagian masjid Ahmadiyyadengan fberglass menimbulkan kesan sebagai pemutusan talisilahturahim antara muslim ahmadi dengan non ahmadi

    (. Abu Hurairah berkata, *%eorang pria mendatangi -asulullahshallallahu alaihi wa sallam dan berkata, /0ahai -asulullah, saya punya keluarga yang jika saya berusaha menyambung silaturrahmidengan mereka, mereka berusaha memutuskannya, dan jika sayaberbuat baik pada mereka, mereka balik berbuat jelek kepadaku,dan mereka bersikap a+uh tak a+uh padahal saya bermurah hati pada mereka/. -asulullah shallallahu alaihi wa sallam menjawab,

    B

  • 8/16/2019 Kebijakan Yang Tidak Islami

    5/9

    /Kalau memang halnya seperti yang engkau katakan, #maka'seolah* olah engkau memberi mereka makan dengan bara api dan pertolongan Allah akan senantiasa mengiringimu selamakeadaanmu seperti itu.) (H'. Muslim no. ?FFG

    Penjelasan !ebijakan menutupi pagar-pagar sebagian masjid Ahmadiyyadengan fberglass menimbulkan kesan sebagai pemutusan tali

    silahturahim antara muslim ahmadi dengan non ahmadi. Abdurrahman ibnu CAu" berkata bahwa dia mendengar 'asulullah

    shallallahu Calaihi wa sallam bersabda,

    *Allah =a@@a wa jalla berfrman Aku adalah Ar 'ahman. Akumen#iptakan rahim dan Aku mengambilnya dari nama-!u. &iapayang menyambungnya, nis#aya Aku akan menjaga haknya. 2ansiapa yang memutusnya, nis#aya Aku akan memutus dirinya.* (H'.Ahmad 88EB, shahih lighoirihi.

    Penjelasan

    !ebijakan menutupi pagar-pagar sebagian masjid Ahmadiyyadengan fberglass menimbulkan kesan sebagai pemutusan talisilahturahim antara muslim ahmadi dengan non ahmadi

    . 2ari Abu Hurairah, 'asul shallallahu Calaihi wa sallam bersabda,

    *&iapa yang suka dilapangkan ri@kinya dan dipanjangkan umurnyahendaklah dia menyambung silaturrahmi.* (H'. >ukhari no. FEGFdan Muslim no. ?FF

    Penjelasan !ebijakan menutupi pagar-pagar sebagian masjid Ahmadiyyadengan fberglass menimbulkan kesan sebagai pemutusan talisilahturahim antara muslim ahmadi dengan non ahmadi

    3. $bnu C1mar radhiyallahu Canhuma berkata,

    *%iapa yang bertakwa kepada -abb*nya dan menyambungsilaturrahmi nis+aya umurnya akan diperpanjang dan hartanyaakan diperbanyak serta keluarganya akan men+intainya.*(2iriwayatkan oleh >ukhari dalam Adabul Mu"rod no. FG, hasan

    Penjelasan !ebijakan menutupi pagar-pagar sebagian masjid Ahmadiyyadengan fberglass menimbulkan kesan sebagai pemutusan talisilahturahim antara muslim ahmadi dengan non ahmadi

    14. 'asulullah bersabda, *&eorang muslim adalah saudara bagi

    muslim lainnya, ia tidak boleh menganiayanya, menelantarkannya,

    mendustakannya dan menghinanya. aqwa itu bersumber disini

    (>eliau mengisyaratkan dengan tangan kearah dadanya tiga kali.

    F

  • 8/16/2019 Kebijakan Yang Tidak Islami

    6/9

    Iukuplah seorang itu dianggap jahat bila ia senang menghina

    saudaranya sesama muslim. &etiap muslim itu haram darahnya,

    hartanya, dan kehormatannya atas muslim yang lainnya*. (Muslim.

    Penjelasan !ebijakan menutupi pagar-pagar sebagian masjid Ahmadiyya

    dengan fberglass menimbulkan kesan sebagai pemutusan tali

    silahturahim antara muslim ahmadi dengan non ahmadi sebagaisaudara.

    11. 2ari Abdullah bin Amr radhiyallahu ta5ala 6anhu, bahwa %abishallallaahu 6alaihi wa sallam bersabda,

    7%ampaikanlah dariku walau hanya satu ayat”  (H'. >ukhari

    Penjelasan !ebijakan menutupi pagar-pagar sebagian masjid Ahmadiyya

    dengan fberglass mengandung arti bahwa masjid yang dimaksudberusaha menutup-tutupi berbagai hal kegiatan agama $slamseperti sholat, ba#a Alquran, #eramah, diskusi agama dsb, yangseharusnya dapat dilihat, didengar dan disaksikan muslim lainataupun non muslim sebagai bentuk menyampaikan ayat-ayatAllah.2engan kata lain masjid yang ditutupi pagar-pagarnya dengan fberdapat dikategorikan sebagai penyembunyi ayat-ayat Allah.

    12. Al Baqarah ayat 159

    Sesungguhnya orang-orang yang menyembunyikan apa yang telah Kami turunkan berupa keterangan-keterangan (yang elas! dan petunuk" setelah Kamimenerangkannya kepada manusia dalam Al Kitab" mereka itu dilaknati Allah dan

    dilaknati (pula! oleh semua (mahluk! yang dapat melaknati"

    Penjelasan

    !ebijakan menutupi pagar-pagar sebagian masjid Ahmadiyyadengan fberglass mengandung arti bahwa masjid yang dimaksudberusaha menutup-tutupi berbagai hal kegiatan agama $slamseperti sholat, ba#a Alquran, #eramah, diskusi agama dsb, yang

    seharusnya dapat dilihat, didengar dan disaksikan muslim lainataupun non muslim sebagai bentuk menyampaikan ayat-ayatAllah.2engan kata lain masjid Ahmadiyya yang ditutupi pagar-pagarnyadengan fberglass ini dapat dikategorikan sebagai penyembunyiayat-ayat Allah.

     

    J

  • 8/16/2019 Kebijakan Yang Tidak Islami

    7/9

    *.Dam(ak negati+ #ang akan ter'adi bila kebi'akan

    menutu(i (agar , (agar mas'id dengan

    )berglass teta( dilaksanakan

    8. 2ijadikan alasan baru non ahmadi untuk menyerang masjid

    Ahmadiyya

    ?. Pembenaran praduga non ahmadi yang memusuhi bahwa

    Ahmadiyya memang menyembunyikan sesuatu dari umat $slam

    pada umumnya

    /. !eamanan dan keselamatan seluruh anggota Ahmadiyya teran#am

    B. 4ahir pemikiran anggota bahwa pengurus atau pemimpin yang

    melaksanakan kebijakan menutupi pagar-pagar sebagian masjid

    Ahmadiyya dengan fberglass membiarkan keamanan dan

    keselamatan anggotanya teran#am

    F. Mengurangi minat datang ke masjid bagi ahmadi yang benar-benar

    muklish untuk tetap menggunakan masjid Ahmadiyya sebagai

    salah satu tempat untuk beribadah pada Allah

    J. Menambah keengganan ahmadi untuk akti" ke masjid

    . 4ahir pemikiran anggota bahwa penguruspemimpin dan para

    Mubaligh yang merestui kebijakan menutupi pagar-pagar

    sebagian masjid Ahmadiyya dengan fberglass kurang memahami

    Alquran dan Hadist

    G. Hilangnya wibawa penguruspemimpinMubaligh yang merestui

    kebijakan menutupi pagar-pagar sebagian masjid Ahmadiyya

    dengan fberglass

    E. Hilangnya simpatik orang-orang non ahmadi yang tidak memusuhi

    8K. >erkurangnya loyalitas anggota pada 7emaat

    D. Kesim(ulan -

    !ebijakan menutupi pagar-pagar sebagian masjid Ahmadiyya dengan

    fberglass adalah bertentangan dengan Alquran dan Hadist ( tidak

    islami.

    E.Saran!saran -

  • 8/16/2019 Kebijakan Yang Tidak Islami

    8/9

    8. 2i masa mendatang sebaiknya penguruspemimpin ataupun para

    mubaligh dalam mengambil sebuah kebijakan haruslah disesuaikan

    dengan Alquran dan Hadist.

    ?. &egera saja membuka kembali tutup fberglass yang menutupi masjid ,

    /. 7ika berkenan sebaiknya masjid tak berpagar dan los sehingga semua

    orang muslim dapat beribadah di masjid yang dibangun oleh kita

    Ahmadiyya.

    B. &ebaiknya semua masjid ahmadiyya dimana pun berada harus di

    lengkapi Alquran, Hadist, buku 7emaat, 'uhani kha@ain, bila perlu

     ad@khirah (agar semua orang tahu apakah tad@khirah itu bertentangan

    dengan Alquran dan Hadist.

    F. Masjid Ahmadiyya semestinya dilengkapi Hadist 9 Hadist &hohih $mam

    Al->ukhari, &hohih $mam Muslim, $mam Abu 2aud, $mam An-%asaCiy,

    &hohih At-urmud@y, $mam $bnu Majah.

    2emikianlah kritikan kami pada kebijakan menutupi pagar - pagar sebagian

    masjid Ahmadiyya dengan fberglass yang kami anggap tidak sesuai dengan

    Alquran dan Hadist atau tidak islami. Apabila berkeberatan dengan kritikan

    kami ini silahkan kritisi kritikan kami ini dengan tulisan ber Alquran dan Hadist

     juga dan dapat disampaikan langsung pada kami

    Maryono,&.$!om

    Pusat Pengembangan enaga Pendidikan (Pusbangtendik eks. Pusdiklat

    >adan P&2MP! dan PMP !LM2$!>12

     74. 'aya Iinangka !M8E, >ojongsari. 2epok 8JF8

    atau ia email menimbailmuNyahoo.#o.id

    Atas perhatian dan pelaksanaanya kami u#apkan terima kasih ja@akumullah

    dan semoga Allah selalu menunjuki kita dalam Alquran dan Hadist sehingga

    semua kebijakan kita menjadi islami dan di masa mendatang kehidupan

    Ahmadiyya menjadi lebih baik . Amin.

    5assalamualaikum warohmatullahi wa barokatuhu,

    G

  • 8/16/2019 Kebijakan Yang Tidak Islami

    9/9

    Maryono (!hudam >ogor

    E