Kata Pengantar

1
KATA PENGANTAR Puji Syukur kami panjatkan kehadirat Allah Yang Maha Esa karena atas limpahan rahmat dan hidayah-Nya, kami dapat menyelesaikan laporan tugas besarini dengan baik. Laporan yang berjudul “Menentukan Zona Rawan Bencana Banjir dan Rute Evakuasi Berbasis 3D Analysis dan Network Analysis pada Arcgis di Kecamatan Semarang Utaraini disusun untuk melengkapi tugas mata kuliah Sistem Informasi Geografis (TKP 350). Penyusunan Laporan ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana pengaplikasian SIG dalam mengetahui lokasi rawan bencana banjir dan rute evakuasi di Kecamatan Semarang Utara. Pada kesempatan ini kami mengucapkan terimakasih kepada dosen pembimbing Widjonarko, ST, MT, Dr. rer. nat. Imam Buchori, ST, dan Sri Rahayu, Ssi, Msi selaku dosen mata kuliah Sistem Informasi Geografis yang telah memberikan bimbingan serta teman-teman sesama anggota kelompok yang telah berusaha dalam penyusunan laporan ini Kami menyadari bahwa laporan ini jauh dari sempurna dan memiliki kekurangan. Oleh karena itu, kami mengharapkan kritik dan saran yang membangun guna perbaikan di masa mendatang. Kami berharap semoga laporan ini dapat digunakan sebagaimana mestinya, serta bermanfaat bagi pihak-pihak yang memerlukan informasi mengenai aplikasi SIG dalam memetakan lokasi. Semarang, 12 Juni 2015 Penyusun

description

Tugas sig Teknik PWK

Transcript of Kata Pengantar

  • KATA PENGANTAR

    Puji Syukur kami panjatkan kehadirat Allah Yang Maha Esa karena atas limpahan rahmat

    dan hidayah-Nya, kami dapat menyelesaikan laporan tugas besarini dengan baik. Laporan yang

    berjudul Menentukan Zona Rawan Bencana Banjir dan Rute Evakuasi Berbasis 3D Analysis dan

    Network Analysis pada Arcgis di Kecamatan Semarang Utara ini disusun untuk melengkapi tugas

    mata kuliah Sistem Informasi Geografis (TKP 350). Penyusunan Laporan ini bertujuan untuk

    mengetahui bagaimana pengaplikasian SIG dalam mengetahui lokasi rawan bencana banjir dan rute

    evakuasi di Kecamatan Semarang Utara. Pada kesempatan ini kami mengucapkan terimakasih

    kepada dosen pembimbing Widjonarko, ST, MT, Dr. rer. nat. Imam Buchori, ST, dan Sri Rahayu,

    Ssi, Msi selaku dosen mata kuliah Sistem Informasi Geografis yang telah memberikan bimbingan

    serta teman-teman sesama anggota kelompok yang telah berusaha dalam penyusunan laporan ini

    Kami menyadari bahwa laporan ini jauh dari sempurna dan memiliki kekurangan. Oleh

    karena itu, kami mengharapkan kritik dan saran yang membangun guna perbaikan di masa

    mendatang. Kami berharap semoga laporan ini dapat digunakan sebagaimana mestinya, serta

    bermanfaat bagi pihak-pihak yang memerlukan informasi mengenai aplikasi SIG dalam memetakan

    lokasi.

    Semarang, 12 Juni 2015

    Penyusun