Kak Tugas Sistem Utilitas 2

download Kak Tugas Sistem Utilitas 2

of 4

Transcript of Kak Tugas Sistem Utilitas 2

  • 8/16/2019 Kak Tugas Sistem Utilitas 2

    1/4

    KERANGKA ACUAN TUGAS MK SISTEM UTILITAS 2 – KELAS A

    SISTEM UTILITAS TERPADU PADA BANGUNANTINGGI

    Sistem utilitas pada bangunan tinggi harus dirancang secara

    terpadu agar dapat melayani kebutuhan bangunan, memberikan

    kenyamanan pengguna serta tetap mempertimbangkan penampilan

    visual (estetika) bangunan. Kota Palu masih belum memiliki bangunan

    yang termasuk dalam kategori Bangunan Tinggi (High Rise Building)

    dengan ketinggian lebih dari 1 lantai. !amun demikian, bangunan

    dengan kategori Bangunan bertingkat sedang sudah dapat kita "umpai

    seperti pusat perbelan"aan. Bangunan#bangunan tersebut tentunya

    memiliki sistem utilitas yang dirancang dengan mempertimbangkan

    $aktor kebutuhan, kenyamanan dan estetika. %leh karena itu, anda

    diminta melakukan pengamatan pada beberapa bangunan bertingkat

    yang terdapat di Kota Palu.

    Ketentuan Umum

    1. Tugas diker"akan secara berkelompok melalui survey(pengamatan ) langsung di lapangan, penyusunan laporan hasilsurvey serta presentasi di depan kelas bersama dosen pengampu.

    &. 'ahasisa dibagi men"adi (empat) kelompok*. Semua mahasisa +-B melakukan pengamatan semua system

    utilitas pada bangunan terpilih

    Ketentuan Khusus

    1. Tugas disa"ikan dalam bentuk dokumen/laporan ('S +ord) danmateri presentasi ('S Poerpoint).

    &. Penya"ian laporan dalam kertas dengan mar"in *.0#*#*#*, spasi1.10, $ont Times !e oman 1&

    *. Sistematika dan tata tulis pelaporan hasil survei mengikuti standarpenyusunan laporan/tulisan ilmiah (sesuai kebutuhan dankreati2tas) dengan memasukkan minimal * literatur berupate3tbook, "urnal ilmiah serta didukung oleh sumber#sumber dariebsite#ebsite terkait.

    . 4ata#data yang dikumpulkan dalam bentuk hasil aancara,dokumentasi digital ($oto) dan sketsa.

    0. Tugas dikumpulkan tanggal 15 pril &16 dan dipresentasikan

    berdasarkan kesepakatan selan"utnya.

    Kebutuhan Data

  • 8/16/2019 Kak Tugas Sistem Utilitas 2

    2/4

    KERANGKA ACUAN TUGAS MK SISTEM UTILITAS 2 – KELAS A

    . 4eskripsi 7mum Bangunan terdiri dari 81) !ama, $ungsi, lokasi, luas dan "umlah lantai, "umlah pengguna

    (tetap dan tidak tetap)&) 9ayout ruang dan potongan bangunan

    . Sistem 7tilitas Bangunan

    Komponen

    Kebutuhan Data Survei Rekomenasi

    Sistemplumbing

    •4e2nisi Sistem Plumbing

    • -enis Sistem Plumbing

    •Persyaratan Sistem Plumbing

    •Sistem Pemipaan pada bangunan

    Konsep sistemplumbing

    padabangunan

    tinggi -aringan air

    bersih

    PERAN!ANGAN KEBUTU"AN AIR

    BERSI"•  Kebutuhan Keseharian, KebutuhanBoiler, Kebutuhan Pencegahan danPengendalian Kebakaran sertaKebutuhan Tata 7dara

    #$LUME TANGKI 4! KAPASITASP$MPA

    Konsep

    (perhitungan )dan sketsarancangan

    sistem "aringan air

    bersih

     -aringan airkotor dan

    sampah

    •Sistem Pemipaan

    • -enis limbah dan sampah

    •Sha$t sampah dan Pengelolaannya•Penyaluran air hu"an dan sumur resapan

    Konsep(perhitungan )

    dan sketsarancangansistem

     "aringan airkotor/hu"an

    danpersampahan

    Perancangan li$t

    •Perletakan 9i$t

    •:onasi 9i$t

    Perhitungan Kebutuhan (TT, BebanPuncak, -umlah 9i$t, Kebutuhan uang)

    Konsep(perhitungan )

    dan sketsaperancangan

    li$tPerancanganescalator

    •Perletakan

    •Kebutuhan ruang

    Konsep(perhitungan )

    dan sketsaperancangan

    escalatorPerancangan tangga

    darurat/kebakaran

    •Persyaratan

    • -umlah dan 9ebar Tangga

    Konsep dansketsa

    perancangantangga

  • 8/16/2019 Kak Tugas Sistem Utilitas 2

    3/4

    KERANGKA ACUAN TUGAS MK SISTEM UTILITAS 2 – KELAS A

    Komponen

    Kebutuhan Data Survei Rekomenasi

    daruratSistem ;;entral

    •Pengantar Sistem Tata 7dara dan mutuudara serta Pasokan 7dara

    • -enis < PeralatanSistem Tata 7dara• -alur dan Saluran 7dara 4ingin

    •Perancangan Tata 7dara

    Konsep(perhitungan )

    dan sketsaperancangansystem ;

    Sisteminstalasilistrik,telepondan tatasuara

    • nstalasi listrik

    • nstalasi telepon

    •Sistem Tata Suara

    •Komputer

    Konsep(perhitungan )

    dan sketsaperancangansystem tatasuara dan

    instalasilistrik, telepondan komputer

    Sistempenanggulanganbahayakebakaran

    •4e2nisi dan "enis#"enisnya

    •Sistem proteksi akti$ dan pasi$ 

    •Perancangan Sistem pencegahan danpenanggulangan kebakaran

    •Sistem Tanda Bahaya (alarm system)

    Konsep dansketsa

    perancangansystem

    penanggulangan kebakaran

    Sistempenangkalpetir

    •4e2nisi dan -enis system penangkalpetir

    • nstalasi dan komponennya

    •Sistem penangkal petir modern

    Konsep dansketsa

    perancangansystem

    penangkalSistempengamanan

    •ancangan system ;;T=

    •Sistem anak kunci dan system tanpa

    anak kunci

    •ancangan system kunci

    Konsep dansketsa

    perancangansystem ;;T=

    dan systemkunci

    Pemba%ian Ke&ompok '

    Kelompok 1 8 Sistem Plambing dan Sistem instalasi listrik, telepon

    dan tata suara

    Kelompok & 8 -aringan ir Bersih, ir Kotor, Sampah dan Sistem

    penangkal petir

    Kelompok * 8 Sistem tata udara (;) dan system pengamanan

    (;;T=)

  • 8/16/2019 Kak Tugas Sistem Utilitas 2

    4/4

    KERANGKA ACUAN TUGAS MK SISTEM UTILITAS 2 – KELAS A

    Kelompok 8 Sistem sirkulasi vertical (9i$t, >skalator,tangga

    darurat/kebakaran) dan Sistem penanggulangan

    bahaya kebakaran

    SELAMAT MENGER(AKAN))))))))