ISI.docx

2
BAB I PENDAHULUAN Dengan ditemukan suatu molekul oksigen oleh Joseph Piestley dan pada tahun 1775 Lavoiser memperlihatkan pertukaran gas pada paru-paru, inhalasi oksigen kemudian menjadi salah satu terapi untuk berbagai penyakit. Oksigen adalah salah satu bahan farmakologik yang banyak dipakai untuk pasien dengan kelainan kardiopulmoner. Walaupun telah digunakan sejak lebih kurang 1 abad yang lalu, tetapi masih banyak kontroversi tentang pemakaian oksigen ini dan belum banyak tenaga medis yang mengerti tentang terapi oksigen. Oksigen memiliki batas terapeutik, dan pada manusia serta hewan percobaan yang terpapar dengan FiO> 60 % dapat menyebabkan cedera paru. Intoksikasi (keracunan) oksigen dapat terjadi karena peningkatan oksigen radikal yang menyerang dan memodifikasi seluler makromolekul termasuk protein dan asam nukleik. Tekanan atmosfir oksigen normal mencapai 21 % dari udara yang kita hirup, hal ini ideal untuk kebutuhan tubuh kita. Nilai yang lebih tinggi dianggap sebagai suplemen oksigen dan dapat menjadi racun pada dosis yang lebih tinggi. 1

Transcript of ISI.docx

Page 1: ISI.docx

BAB I

PENDAHULUAN

Dengan ditemukan suatu molekul oksigen oleh Joseph Piestley dan pada tahun

1775 Lavoiser memperlihatkan pertukaran gas pada paru-paru, inhalasi oksigen

kemudian menjadi salah satu terapi untuk berbagai penyakit.

Oksigen adalah salah satu bahan farmakologik yang banyak dipakai untuk

pasien dengan kelainan kardiopulmoner. Walaupun telah digunakan sejak lebih

kurang 1 abad yang lalu, tetapi masih banyak kontroversi tentang pemakaian oksigen

ini dan belum banyak tenaga medis yang mengerti tentang terapi oksigen.

Oksigen memiliki batas terapeutik, dan pada manusia serta hewan percobaan

yang terpapar dengan FiO> 60 % dapat menyebabkan cedera paru. Intoksikasi

(keracunan) oksigen dapat terjadi karena peningkatan oksigen radikal yang

menyerang dan memodifikasi seluler makromolekul termasuk protein dan asam

nukleik.

Tekanan atmosfir oksigen normal mencapai 21 % dari udara yang kita hirup,

hal ini ideal untuk kebutuhan tubuh kita. Nilai yang lebih tinggi dianggap sebagai

suplemen oksigen dan dapat menjadi racun pada dosis yang lebih tinggi.

1

Page 2: ISI.docx

BAB II

TINJAUAN PUSTAKA

Intoksikasi Oksigen

Definisi

Toksisitas oksigen didefenisikan sebagai gangguan pada tubuh yang disebabkan oleh

bernafas atau inspirasi dengan oksigen yang mempunyai tekanan parsial yang tinggi.

Hal ini ditandai dengan kelainan penglihatan, pendengaran, kelelahan saat bernafas,

keram otot, gelisah, kejang, dan lainnya.

2