INTERNATIONAL PROTECTION.doc

4
INTERNATIONAL PROTECTION (IP) Adalah spesifikasi peralatan listrik terhadap pengaruh lingkungan yang telah diakui secara international, yaitu IP atau istilah lain yang dipakai adalah Indeks Proteksi, Kode kombinasi 3 angka (digit) KODE INTERNAL PROTECTION (IP) Kode IP mengacu pada IEC 529, 1989, adanya sistem kode untuk menunjukkan tingkat proteksi yang diberikan oleh selungkup dari sentuhan langsung kebagian yang berbahaya, dari masuknya air, dan memberikan informasi tambahan dalam hubungannya dengan proteksi tersebut. IP 4 5 3 Huruf Kode IP Angka Karakteristik pertama (angka 0 – 6 / huruf X) Angka Karakteristik Kedua (angka 0 – 8 / huruf X) Angka Karakteristik Ketiga (angka 0 – 10 / huruf X) Angka pertama menunjukkan tingkat perlindungan sentuhan dan terhadap benda lain IP 0 x x Tanpa perlindungan thd penyusupan benda padat IP 1 x x Terlindung thd benda lain/ penyusupan benda padat dari luar dgn ukuran 50 mm IP 2 x x Terlindung thd penyusupan benda padat dari luar dgn ukuran 12 mm IP 3 x x Terlindung thd penyusupan benda padat dari luar dgn ukuran 2,5 mm IP 4 x x Terlindung thd penyusupan benda padat dari luar dgn ukuran 1 mm IP 5 x x Terlindung thd endapan benda padat /debu dari luar IP 6 x x Terlindung thd penyusupan debu Angka kedua menunjukkan tingkat perlindungan terhadap air

Transcript of INTERNATIONAL PROTECTION.doc

INTERNATIONAL PROTECTION (IP)Adalah spesifikasi peralatan listrik terhadap pengaruh lingkungan yang telah diakui secara international, yaitu IP atau istilah lain yang dipakai adalah Indeks Proteksi, Kode kombinasi 3 angka (digit)KODE INTERNAL PROTECTION (IP)Kode IP mengacu pada IEC 529, 1989, adanya sistem kode untuk menunjukkan tingkat proteksi yang diberikan oleh selungkup dari sentuhan langsung kebagian yang berbahaya, dari masuknya air, dan memberikan informasi tambahan dalam hubungannya dengan proteksi tersebut.

IP453Huruf Kode IP

Angka Karakteristik pertama

(angka 0 6 / huruf X)

Angka Karakteristik Kedua

(angka 0 8 / huruf X)

Angka Karakteristik Ketiga

(angka 0 10 / huruf X)

Angka pertama menunjukkan tingkat perlindungan sentuhan dan terhadap benda lainIP 0 x xTanpa perlindungan thd penyusupan benda padat

IP 1 x xTerlindung thd benda lain/ penyusupan benda padat dari luar dgn ukuran 50 mm

IP 2 x xTerlindung thd penyusupan benda padat dari luar dgn ukuran 12 mm

IP 3 x xTerlindung thd penyusupan benda padat dari luar dgn ukuran 2,5 mm

IP 4 x xTerlindung thd penyusupan benda padat dari luar dgn ukuran 1 mm

IP 5 x xTerlindung thd endapan benda padat /debu dari luar

IP 6 x xTerlindung thd penyusupan debu

Angka kedua menunjukkan tingkat perlindungan terhadap air

IP x 0 xTanpa perlindungan thd air

IP x 1 xTerlindung thd tetesan air secara vertikal

IP x 2 xTerlindung thd tetesan air secara miring (tetesan tak langsung)

IP x 3 xTerlindung thd semburan air yang halus/spray proof

IP x 4 xTerlindung thd cipratan air/splash proof

IP x 5 xTerlindung thd semprotan air/hose proof

IP x 6 xTerlindung thd gelombang air/wave

IP x 7 xTerlindung thd celupan air bersifat sementara

IP x 8 xTerlindung thd rendaman air/immmersion

Angka kedua menunjukkan tingkat perlindungan terhadap tekanan mekanis/benturan

IP x x 0 Tanpa perlindungan thd tekanan mekanis/benturan (tidak ada proteksi)

IP x x 1Terlindung thd benturan sebesar 0,15 Joule (benda seberat 200 gr jatuh setinggi 7,5 cm)

IP x x 2 Terlindung thd benturan sebesar 0,2 Joule (benda seberat 200 gr jatuh setinggi 10 cm)

IP x x 3 Terlindung thd benturan sebesar 0,35 Joule (benda seberat 200 gr jatuh setinggi 17,5 cm)

IP x x 4 Terlindung thd benturan sebesar 0, 5 Joule (benda seberat 200 gr jatuh setinggi 25 cm)

IP x x 5 Terlindung thd benturan sebesar 0,7 Joule (benda seberat 200 gr jatuh setinggi 3,5 cm)

IP x x 6 Terlindung thd benturan sebesar 1 Joule (benda seberat 500 gr jatuh setinggi 20 cm)

IP x x 7 Terlindung thd benturan sebesar 2 Joule (benda seberat 500 gr jatuh setinggi 40 cm)

IP x x 8 Terlindung thd benturan sebesar 5 Joule (benda seberat 1700 gr jatuh setinggi 30 cm)

IP x x 9 Terlindung thd benturan sebesar 10 Joule (benda seberat 5000 gr jatuh setinggi 20 cm)

IP x x 8 Terlindung thd benturan sebesar 20 Joule (benda seberat 5000 gr jatuh setinggi 40 cm)

Lambang dan Simbol diagram Instalasi Listrik

Arus searah dan arus bolak balik

Generator (G), Motor (M)

Transformator

Penghantar/pengawatan /sekelompok penghantar

Saluran bawah tanah

Saluran Bawah Laut

Saluran Udara

Titik Sadap/ kotak hubung

Sklar Tunggal

Saklar Seri

Saklar silang

Tombol tekan , dengan Indikator

EMBED Unknown

EMBED Unknown

EMBED Unknown

EMBED Unknown

EMBED Unknown

EMBED Unknown

EMBED Unknown

EMBED Unknown

EMBED Unknown

EMBED Unknown

EMBED Unknown

EMBED Unknown

_1315548848.vsd

_1315549051.vsd

_1315549126.vsd

_1315549155.vsd

_1315549187.vsd

_1315549084.vsd

_1315548889.vsd

_1315549023.vsd

_1315548868.vsd

_1315548803.vsdG

M

_1315548833.vsd

_1315548731.vsd