Health and wellness tourism

25
Planning and Development t

description

Ppt. Kuliah: Pariwisata dan Kesehatan Health and Wellness Tourism Planning and Development

Transcript of Health and wellness tourism

Page 1: Health and wellness tourism

Planning and Development

t

Page 2: Health and wellness tourism

Planning

“Perencanaan mendefinisikan tujuan dan mengalokasikan instrumen dan metode untuk

mencapainya.”

Perencanaan adalah alat yang paling penting dalam otoritas nasional, regional dan lokal yang pada hakekatnya adalah : mencegah atau mengurangi dampak negatif dari pariwisata serta memfasilitasi dan memperkuat dampak positif.

Page 3: Health and wellness tourism

Tourism Development

Spontaneous Development

Planned Development

Page 4: Health and wellness tourism

Wellness BaliWisata kesehatan meliputi 2 jenis, yaitu :Wisata kesehatan medis yang meliputi tindakan medis pengobatan dan wisata kesehatan tradisional yang meliputi pemeliharaan kecantikan, perawatan tubuh dan kebugaran, dan spa termasuk dalam lingkup wisata kesehatan.

Spa Bali merupakan salah satu yang terbaik di dunia menurut majalah kecantikan di Jerman pada tahun 2009. Keunggulan yang ditawarkan Spa Bali adalah perawatan tubuh dengan memanfaatkan bahan-bahan tradisional.

Resep Berkualitas

Kemampuan & Local Wisdom

Orang Bali

Wellness Bali

Page 5: Health and wellness tourism

Mengapa Indonesia perlu mengembangkan Industri SPA dan kesehatan?

Penderita obesitas di seluruh dunia meningkat 2 kali lipat sejak 1980

10 persen dari penduduk dewasa di seluruh dunia menderita diabetes

Lebih dari 50 persen bisnis berskala internasional, terbukti mengakibatkan peningkatan stress bagi pekerjanya

tahun 2002 hingga 2020, pengeluaran masyarakat global terhadap fasilitas kesehatan meningkat hingga 10 miliar dolar AS

Page 6: Health and wellness tourism

Wisata Kesehatan dan Wellness

Sebuah studi yang dilakukan oleh KPMG Internasional menunjukkan estimasi peningkatan pengeluaran wisata kesehatan dan wellness

2010 20120

20

40

60

80

100

120

Wisata KesehatanWellness

Page 7: Health and wellness tourism

Spa Bali No #1 di Dunia

Thermes Marins Spa Hotel Ayana – Jimbaran Penghargaan sebagai Nomor 1 di Dunia oleh Conde Nast Traveller

Readers Spa Awards 2010 Hotel Spa ter-favorit di kawasan Asia

Fasilitas :Spa villa, ruang perawatan, salon kecantikan, ruang refleksiologi dan relaksasi, kolam Jet Aquatonic terbesar di dunia.

Perawatan yang ditawarkan oleh Spa ini meliputi metode penyembuhan tradisional Timur dan teknik modern Eropa yang di dalamnya termasuk terapi Thalasso, pijat, perawatan wajah, rambut, kuku, pencegahan penuaan dini dan pelangsingan tubuh.

Page 8: Health and wellness tourism

Bukan Destinasi Spa Asia Pasifik

“Indonesia belum menjadi destinasi wisata SPA dan kesehatan di kawasan Asia Pasifik menurut Executive Summary Global Spa & Wellness 2014.“

Menurut Executive Summary Global Spa & Wellness 2014, Sejumlah negara di Asia Tenggara diproyeksikan menjadi tujuan utama wisata kesehatan pada periode 2012-2017, yaitu Malaysia, Thailand, Filipina, Vietnam dan Singapura

Padahal pada periode 2012-2017, kawasan Asia Pasifik diproyeksikan menjadi salah satu destinasi wisata kesehatan terbesar di dunia setelah Amerika dan Eropa.

Page 9: Health and wellness tourism

Strategi Pemerintah

Pembentukan kelompok kerja pengembangan wisata kesehatan di lingkungan Kemenparekraf dan Kemenkes yang ditetapkan oleh SK masing-masing

Diprakarsai nya Konferensi nasional tradisional SPA

Perencanaan mengkombinasikan wisata kesehatan dengan wisata budaya, olahraga, kuliner, petualangan serta wisata religi. Misal : penyediaan fasilitas spa dan kuliner tradisional selama penyelenggaraan acara Asia Pasific Hash 2014

Page 10: Health and wellness tourism

Perencanaan Tingkat Nasional

Perencanaan pembangunan wisata kesehatan ditentukan di tingkat nasional.

Tanggung jawab ini lebih ditangani oleh Kementrian Pariwisata / Pembangunan Dearah yang terkait, bukan Departemen Kesehatan

Strategi pada tingkat nasional disusun berdasarkan aset yang dimiliki, diantaranya : Aset alam yang menjadi bahan dasar obat Pendidikan kesehatan yang baik Manfaat dan taraf biaya kesehatan Tersedianya jasa layanan pelengkap

Page 11: Health and wellness tourism

Indonesia Wellness and Healthcare Tourism

Diluncurkan pada tahun 2012 di Nusa Dua Bali

IWTH memiliki ciri khas natural dan holistik dengan memanfaatkan kearifan budaya lokal dengan didukung data – data ilmiah dan mendapatkan dukungan dari sarana pelayanan kesehatan atau rumah sakit yang terakreditasi secara nasional dan internasional.

Kemenparekra

f

Kemenkes

IWHT

Page 12: Health and wellness tourism

Program Wisata Kesehatan

• Mengembangkan rumah sakit yang bisa melayani wisata kesehatan di Indonesia

• Mengembangkan Gray Hair Tourism untuk orang yang berusia lanjut dan pensiunan (retirement)

Bali

Jakarta

Surabaya

Bandun

g

Manado

KeamananStandard Fasilitas Bahasa

Page 13: Health and wellness tourism

Peningkatan Kapasitas SDM

Pelatihan Pengembangan Wisata Kesehatan dengan materi meliputi :

Kebijakan Pariwisata Terkini Pengelolaan Wisata Kesehatan Terintegrasi Kompetensi SDM Wisata Kesehatan Kesiapan Sarana dan Prasarana Pendukung Menyusun Paket Wisata Kesehatan Pengembangan Sarana Kesehatan Yang Ramah Wisatawan Visitasi dan Pembelajaran

Page 14: Health and wellness tourism

Perencanaan Tingkat Regional

Perencanaan di tingkat regional memiliki dua tujuan : Untuk memastikan tingkat kepuasan wisatawan terhadap

atraksi wisata dan pelayanan (kesuksesan pariwisata sebagai aktifitas ekonomi)

Pengembangan pariwisata harus membawa dampak positif dalam aspek ekonomi, sosial-budaya, serta aspek lingkungan. Perubahan yang bermanfaat ini harus dirasakan oleh warga.

Regional / Wilayah ≠ wilayah suatu negaraContoh : Alpen di Jerman, yang merupakan Pegunungan Alpen yang membentang dari Perancis ke Austria

Page 15: Health and wellness tourism

Regionalisasi1) Destinasi yang terkait memiliki tujuan yang spesifik, terutama jika DMO

memiliki wewenang dan kekuasaan dari perencanaan hingga pelaksanaan. Diantaranya dalam : Mempengaruhi keputusan investor Menentukan arah target dan pasar

Organisasi tersebut berdampak pada aktifitas – aktifitas perencanaan, dimana menentukan arah identitas dan karakter masing – masing desa yang ingin dicapai

The Destination Management

Gastein

DorfgasteinBad

GasteinHofgastein

Page 16: Health and wellness tourism

Regionalisasi

2) Kerjasama destinasi tersebut tidak didefinisikan sama dalam sebuah kerjasama kelompok. Mereka dapat bekerja bersama dalam menetapkan dan mencapai tujuan, namun ini hanya akan lebih mempengaruhi komunikasi daripada aktivitas pengembangan produk itu sendiri.

Burgenland (Austria) adalah contoh kasus yang menarik untuk destinasi yang terintegrasi secara keseluruhan di tingkat regional. Memiliki 5 tujuan utama spa, yang 4 diantaranya memiliki spesialisasi yang

berbeda

Keluarga dan anak anak

The Sonnentherme

Anak – anak dan orang tuanya

Therme Stegersbach

Untuk bersantai dan rekreasi

Bad Tatmannsdorf

Khusus untuk pria

Sauerbrunn

Khusus untuk wanita

Jennersdorf

Page 17: Health and wellness tourism

Perencanaan Tingkat Lokal

Perencanaan dari Pariwisata Kesehatan dan Wellness di tingkat lokal sangat tergantung pada niat dari pemerintah daerah.

Organic VS Planned Development

Organic, dalam hal ini adalah perkembangan yang tidak dikendalikan adalah ketika tahapan – tahapan dan unsur – unsur pembangunan tidak

harmonis, kurang lebihnya pembangunan dirancang sesuai harapan investor.

Page 18: Health and wellness tourism

Organic / Spontaneous Development

Contoh spontaneous development dan contoh perubahan – perubahan dan hasil pencampuran yang terjadi, yang justru mampu menciptakan daya tarik baru untuk menarik pengunjung lebih banyak, diantaranya :

Goa India

• Banyak praktisi holistik yg mengunjungi secara rutin dan bahkan menetap untuk menawarkan kelas / kursus untuk para backpacker dan long-term travellers

Chiang Mai Thailand

• Banyak wisatawan yang datang untuk menikmati dan kursus pijat alat Thai, Vipassam (Meditasi diam), dan Tai Chi yang bisa sampai 10 hari.

Page 19: Health and wellness tourism

Organic Approach vs Integrated Approach

Pendekatan Organik ini bisa berhasil baik dalam jangka panjang, namun dalam prakteknya pendekatan ini memiliki resiko lebih daripada pendekatan yang terintergrasi.

Perencanaan yang terintegrasi dan Integrasi ganda disini maksudnya adalah : Pariwisata harus terintegrasi dengan lingkungan-nya (sosial, budaya,

ekonomi, alam, dan politik), dan pariwisata harus memiliki tempat dalam rencana nasional dan regional.

Perencanaan harus mencakup semua komponen dari sistem pariwisata sebagai permintaan dan penawaran yang saling terkait dan mempengaruhi satu sama lain.

Page 20: Health and wellness tourism

Medical Destination

Dalam proses penyembuhan atau dalam penciptaan kesejahteraan, suasana dan lingkungan sangat penting. Hal ini didukung oleh rekomendasi dari World Federation of Hydrotherapy dan Climatotherapy (FEMTEC / FITEC) (Kaspar, 1992) tentang bagaimana daerah wisata dapat menjadi atau disebut sebagai wisata kesehatan, diantaranya :

Dokter berpengalaman dan jam operasional Fasilitas pelayanan medis Akomodasi higienis dan nyaman yang terkoneksi dengan layanan medis Katering diet dari resep dokter Infrastruktur transportasi Kualitas infrastruktur Arsitektur yang baik

Page 21: Health and wellness tourism

Spa Destination

Destinasi spa dapat menempatkan dirinya dalam tahap / dampak Matrix, yang merangkum tahapan yang teramati serta kemungkinan dampak yang terkait.

Tujuan Destinasi Spa juga tidak jauh berbeda dengan destinasi lainnya terkait dengan tingginya jumlah kunjungan.Perbedaan yang diidentifikasi antara lain : Dalam penemuan dan keterlibatan tahap kedatangan pariwisata bisa

sangat mengejutkan bagi masyarakat lokal, yang mungkin telah menggunakan aset alam dari banyak generasi. Pembangunan akan fasilitas baru bisa diartikan sebagai peluang “pekerjaan” baru.

Perilaku wisatawan yang berbeda – beda, ada yang menganggap sebagai tempat penyembuhan, dan ada juga yang datang karena nilai historis, keunikan arsitektur atau pun keindahan alam yang dimiliki tempat tersebut. Terkadang muncul konflik dalam pelayanan tipe pengunjung yang berbeda ini.

Page 22: Health and wellness tourism

Perencanaan Tingkat Situs

Misalkan ada rencana nasional, regional dan / atau lokal yang berlaku, perencanaan tingkat situs jauh lebih

terkait dengan tujuan bisnis daripada tujuan umum. Terlepas dari apa fasilitas yang ingin dikembangkan, dengan aset yang ada seperti; lokasi, arsitektur dan

portofolio layanan yang akan ditawarkan dapat membuat semua perbedaan.

Page 23: Health and wellness tourism

Dampak EkonomiDampak Positive Negative

Pekerjaan Tenaga Kerja Terampil Tenaga Kerja Impor

Fluktuasi musiman karyawan terbatas

Terjadinya migrasi

Ekonomi Efek multiplier untuk pekerjaan Pembentukan ketergantungan

Pengeluaran lebih tinggi dari rata – rata per kapita

Pengeluaran terkonsentrasi di fasilitas kesehatan dan wellness

Struktur pengeluaran yang kompleks

Meningkatkan ketidaksetaraan daerah

Teknologi dan produk impor Teknologi dan produk impor

Kondisi Hidup Penyebaran jasa yang ditawarkan

Pasokan mono-cultural

Gambaran dari pemukiman yang berkembang

Kenaikan harga

Pembangunan infrastruktur Terjadinya pembagian area antara turis dan non turis

Page 24: Health and wellness tourism

Dampak Sosial BudayaDampak Positive Negative

Warisan Budaya Revitalisasi dan perlindungan arsitektur tradisional

Kesenjangan gaya, dan pemakaian gaya yang berlebihan

Populasi Pertumbuhan populasi Tenaga kerja impor

Kehadiran pemilik penginapan Pemilik penginapan tidak mempertimbangkan destinasi tersebut sebagai rumah permanen

Pekerjaan Peluang pekerjaan dan pendapatan baru

Kompetisi dengan karyawan pendatang

Kemampuan yang terbangun

Komunitas Revitalisasi kehidupan sosial, budaya

Biaya untuk manajemen dampak

Memperbesar kebanggaan komunitas

Meningkatnya penduduk musiman

Perubahan Strata sosial Demontrasi

Belajar bahasa dan wawasan baru

Tekanan pada bahasa lokal

Page 25: Health and wellness tourism

Dampak Lingkungan

Dampak Positive Negative

Vegetasi dan Satwa liar Konservasi habitat Polusi

Taman dan Kebun Dikenalnya species baru

Elemen Pembangunan infrastruktur Manajemen limbah

Perubahan landscape

Gas Emisi

Pemanasan Air

Penggunaan Lahan Perubahan penggunaan lahan

Penambahan area bangunan

Perubahan hidrologi dan sistem alam yang lain

Bangunan dan Lingkungan

Gaya arsitektur baru Penambahan area bangunan

Konservasi arsitektur lokal Pengaruh gaya baru