Hand Out Pertemuan 2

download Hand Out Pertemuan 2

of 1

Transcript of Hand Out Pertemuan 2

  • 8/17/2019 Hand Out Pertemuan 2

    1/1

     

    TRANSFORMASI DISTRIBUSI UNIVARIAT

    A. Transformasi satu-satu

    TEOREMA I

    Dimisalkan X suatu peubah acak diskrit dengan distribusi peluang f x 

    (X). Dimisalkan pula y = u (X) suatu transformasi satu-satu antara

    nilai X dan Y sehingga persamaan y = u (X) mempunyai jawabantunggal untuk x yang dinyatakan dalam y, misal x = w(y). Dengan

    demikian distribusi peluang y adalah:Y 

     g   (y) = f x  )( yw  

    Contoh:

    Diketahui: X –  POI(), tentukan distribusi peluang y =2x

    (Buatlah penjelasan bahwa y= 2x merupakan transformasi satu-satu!)

    Jawab:

    Diketahui: X –  POI( ).

    Dengan demikian f x (X) =!

    .

     x

    e x

      

     dengan x = 0,1,2,… 

    Diketahui pula bahwa y = 2x = u (X) merupakan transformasi satu-

    satu sehingga diperoleh x = ½ y = w (y).

    Maka distribusi peluang y adalah :

    Y  g   (y) = f x  )( yw  = f x 

    !2

    1

    .

    2

    1   21

     y

    e y

     y

      

     dengan y = 0,2,4,…