Grand Design Balitbang

download Grand Design Balitbang

of 31

description

grand desain PLM

Transcript of Grand Design Balitbang

  • GGRRAANNDD DDEESSIIGGNN BBAADDAANN PPEENNEELLIITTIIAANN DDAANN PPEENNGGEEMMBBAANNGGAANN

    PPRROOVVIINNSSII SSUUMMAATTEERRAA UUTTAARRAA

    DISUSUN OLEH :

    BBAADDAANN PPEENNEELLIITTIIAANN DDAANN PPEENNGGEEMMBBAANNGGAANN JJllnn.. SSiissiinnggaammaannggaarraajjaa NNoo.. 119988 TTeellpp.. ((006611)) 77886666222255,, 77888833001166 FFaaxx.. 77886666224488

    WWeebbssiittee :: hhttttpp::////bbaalliittbbaanngg..ssuummuuttpprroovv..ggoo..iidd EEmmaaiill :: bbaalliittbbaanngg@@ssuummuuttpprroovv..ggoo..iidd

    MM EE DD AA NN

    22 00 00 99

  • KKAATTAA PPEENNGGAANNTTAARR

    Puji syukur kita panjatkan kehadirat Allah SWT, Tuhan Yang Maha Esa, sebab hanya

    dengan izin dan ridho-Nyalah kita dapat melaksanakan aktivitas dalam menyelesaikan

    tugas-tugas yang kita lakukan dengan baik.

    Balitbang Provsu dalam melaksanakan tugas dan fungsinya yaitu membantu Gubernur

    dalam menyelenggarakan penelitian dan pengembangan untuk mendukung

    pembangunan daerah, dan sesuai Surat Keputusan Gubernur Sumatera Utara No.

    060/1846.k/tahun 2003 tentang Penyelenggaraan Penelitian dan Pengembangan

    Dilingkungan Pemerintah Provinsi Sumatera Utara, maka Badan Penelitian dan

    Pengembangan Provinsi Sumatera Utara menyusun Grand Design yang bertitik tolak

    kepada orientansi hasil yang sudah diperhitungkan kekuatan, kelemahannya dan

    besarnya peluang yang ada sekaligus melihat kendala yang dihadapi, serta memprediksi

    jawaban atas perkembangan teknologi informasi, integrasi ekonomi global, dan

    kelancaran arus informasi dan teknologi didalam mendukung pembangunan masyarakat

    dan daerah Sumatera Utara.

    Berkaitan dengan hal tersebut diatas kami menyambut baik atas selesainya penyusunan

    Grand Design Balitbang Provsu yang pada akhirnya diharapkan dokumen ini dapat

    meningkatkan akuntabilitas, responsibilitas, dan kemandirian dalam pelaksanaan tugas

    penelitian dan pengembangan didalam mencapai tujuan organisasi.

    Untuk itu kami ucapkan terima kasih kepada seluruh pihak yang telah memberikan

    masukan dan berperan dalam penyusunan Grand Design Balitbang Provsu ini. Semoga

    apa yang kita kerjakan ini dapat membawa manfaat bagi peningkatan kwalitas peran dan

    fungsi litbang kedepan.

    Medan, 2009

    BADAN PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN

    PROVINSI SUMATERA UTARA

    Kepala,

    MAULANA POHAN

    PEMBINA UTAMA MUDA

    NIP. 400029478

  • DAFTAR ISI

    KATA PENGANTAR

    DAFTAR ISI

    BAB I PENDAHULUAN ................................................................... 1

    1. SEJARAH BALITBANG ................................................. 1

    2. TUJUAN .......................................................................... 2

    3. SASARAN ....................................................................... 2

    4. VISI MISI DAN TUPOKSI .............................................. 2

    BAB II KONDISI TERKINI BALITBANG SUMATERA UTARA .... 4

    1. STRUKTUR ORGANISASI ............................................. 4

    2. SUMBER DAYA MANUSIA ........................................... 6

    3. SARANA PRASARANA ................................................. 6

    4. PROGRAM DAN KEGIATAN 2009 ................................ 8

    BAB III ISU-ISU STRATEGIS BALITBANG ...................................... 11

    1. ISU INTERNAL ............................................................... 11

    2. ISU EKSTERNAL ............................................................ 11

    BAB IV ANALISIS ISU ....................................................................... 12

    1. KEKUATAN .................................................................... 12

    2. KELEMAHAN ................................................................. 12

    3. PELUANG ....................................................................... 12

    4. TANTANGAN ................................................................. 13

    BAB V PROGRAM BALITBANG KE DEPAN .................................. 14

  • Grand Design Balitbang Provsu

    Page 1 of 28

    GRAND DESIGN BALITBANG PROVSU

    BAB I PENDAHULUAN

    1. SEJARAH BALITBANG

    Peralihan sistem Pemerintahan yang sentralistik kepada sistem Pemerintahan

    yang otonom telah memberikan banyak kesempatan dan peluang kepada Pemerintah

    Daerah dalam menentukan berbagai kebijakan sesuai kewenangan yang diembannya.

    Pemerintah Daerah diharapkan akan mampu merumuskan berbagai kebijakan untuk

    melakukan berbagai terobosan dalam upaya memajukan daerahnya antara lain dengan

    melakukan identifikasi potensi sumber-sumber daya yang dimiliki serta

    memanfaatkannya secara efisien dan efektif guna peningkatan kesejahteraan masyarakat

    di daerahnya.

    Otonomi Daerah telah diterapkan sesuai Undang-Undang No. 22 Tahun 1999

    tentang Pemerintah Daerah sejak 1 Januari 2001, kemudian lebih jelas lagi diperbaharui

    dengan Undang-Undang No. 32 Tahun 2004 tentang Pemerintah Daerah ditandai

    dengan adanya pendelegasian berbagai kewenangan oleh Pemerintah Pusat kepada

    Pemerintah Daerah bagi penyelenggaraan berbagai urusan Pemerintahan dan

    pembangunan.

    Salah satu kebijakan yang didelegasikan itu adalah yang berkaitan dengan

    kegiatan penelitian dan pengembangan, yang dinyatakan secara tegas dalam Undang-

    Undang No. 18 Tahun 2002 tentang Sistem Nasional Penelitian, Pengembangan dan

    Penerapan Iptek, khususnya pada Pasal 20 yang menyatakan bahwa Pemerintah Daerah

    berfungsi menumbuh kembangkan motivasi, memberikan stimulasi dan fasilitas, serta

    menciptakan iklim yang kondusif bagi pertumbuhan serta sinergi unsur kelembagaan,

    sumber daya dan jaringan ilmu pengetahuan dan teknologi di wilayah pemerintahannya

    sebagai bagian yang tidak terpisahkan dari sistem nasional penelitian, pengembangan

    dan penerapan Iptek.

    Menyikapi perkembangan tersebut maka Pemerintah Propinsi Sumatera Utara

    telah membentuk Badan Penelitian dan pengembangan Propinsi Sumatera Utara

    (Balitbang Propsu) berdasarkan Perda No. 4 Tahun 2001 tanggal 20 Juli 2001 tentang

    Lembaga Teknis Daerah Propinsi Sumatera Utara dan Surat Keputusan Gubernur

  • Grand Design Balitbang Provsu

    Page 2 of 28

    Sumatera Utara Nomor : 611.1-434.K/Tahun 2002, tanggal 18 Juni 2002 tentang Tugas,

    Fungsi dan Tata Kerja Badan Penelitian dan Pengembangan Propinsi Sumatera Utara

    Balitbang diharapkan akan dapat eksis bergerak dibidang penelitian dan

    pengembangan dan dapat merumuskan berbagai prioritas kebijakan pelaksanaan

    Pemerintahan, Pembangunan dan Kemasyarakatan serta Ilmu Pengetahuan dan

    Teknologi.

    2. TUJUAN

    Balitbang dibentuk untuk melaksanakan penyusunan dan perumusan kebijakan

    daerah yang bersifat spesifik di Bidang Pemerintahan dan Kemasyarakatan, Ekonomi

    dan Pembangunan, serta Sosial dan Budaya, Sumber Daya Alam dan Maritim.

    3. SASARAN

    Terlaksananya penyusunan dan perumusan kebijakan daerah yang bersifat

    spesifik di Bidang Pemerintahan dan Kemasyarakatan, Ekonomi dan Pembangunan,

    serta Sosial dan Budaya, Sumber Daya Alam dan Maritim.

    4. VISI MISI DAN TUPOKSI

    Pentingnya pelaksanaan Litbang dalam perumusan kebijakan Pembangunan

    Daerah perlu disadari oleh semua pihak dengan arif, terutama oleh semua Dinas / Badan

    / Lembaga Pemerintah Propinsi / Kabupaten dan Kota.

    Visi Badan Penelitian dan Pengembangan Propinsi Sumatera Utara adalah :

    Penelitian dan Pengembangan Menjadi Dasar Kebijakan Pembangunan

    Daerah.

    Untuk mencapai visi tersebut ditetapkan Misi yang akan dilaksanakan yaitu :

    a. Mewujudkan Penelitian dan Pengembangan yang berkualitas di berbagai bidang.

    b. Mewujudkan hasil penelitian dan pengembangan sebagai bahan dasar kebijakan

    pembangunan daerah yang akurat, valid dan dapat dipertanggung jawabkan.

  • Grand Design Balitbang Provsu

    Page 3 of 28

    Tugas Pokok dan Fungsi

    Badan Penelitian dan Pengembangan mempunyai tugas melaksanakan

    penyusunan dan pelaksanaan kebijakan daerah yang bersifat spesifik di Bidang

    Pemerintahan dan Kemasyarakatan, Sosial Budaya, Ekonomi dan Pembangunan,

    Sumber Daya Alam dan Maritim serta tugas pembantuan.

    Untuk melaksanakan tugas sebagaimana dimaksud, Badan Penelitian dan

    Pengembangan menyelenggarakan fungsi :

    a. Perumusan kebijakan teknis dibidang pemerintahan, kemasyarakatan, sosial budaya,

    ekonomi dan pembangunan, sumber daya alam dan maritim.

    b. Pemberian dukungan atas penyelenggaraan Pemerintahan Daerah dalam bidang

    pemerintahan, kemasyarakatan, sosial budaya, ekonomi dan pembangunan serta

    sumber daya alam dan maritim.

    c. Pembinaan dan pelaksanaan tugas dalam bidang penelitian dan pengembangan.

    d. Pelaksanaan tugas pembantuan dibidang penelitian dan pengembangan.

    e. Pelaksanaan pelayanan administrasi internal dan eksternal.

    f. Pelaksanaan tugas lain yang diberikan oleh Gubernur sesuai dengan tugas dan

    fungsinya.

  • Grand Design Balitbang Provsu

    Page 4 of 28

    BAB II KONDISI TERKINI BALITBANG SUMATERA UTARA

    1. STRUKTUR ORGANISASI

    Organisasi Badan Penelitian dan Pengembangan Provinsi Sumatera Utara, terdiri

    dari :

    1) Badan

    2) Sekretariat, terdiri dari :

    a. Sub Bagian Umum;

    b. Sub Bagian Keuangan;

    c. Sub Bagian Program.

    3) Bidang Pemerintahan dan Kemasyarakatan, terdiri dari :

    a. Sub Bidang Peran Pemerintahan dan Politik;

    b. Sub Bidang Pelayanan dan Kebijakan Publik.

    4) Bidang Sosial dan Budaya, terdiri dari :

    a. Sub Bidang Sosial dan Sumber Daya Manusia;

    b. Sub Bidang Pengembangan Budaya, Ilmu Pengetahuan dan Teknologi.

    5) Bidang Ekonomi dan Pembangunan, terdiri dari :

    a. Sub Bidang Perekonomian dan Keuangan Daerah;

    b. Sub Bidang Fisik Prasarana dan Lingkungan Hidup.

    6) Bidang Sumber Daya Alam dan Maritim, terdiri dari :

    a. Sub Bidang Energi dan Sumber Daya Mineral;

    b. Sub Bidang Pertanian, Kehutanan, dan Maritim.

    7) Unit Pelaksana Teknis Badan;

    8) Kelompok Jabatan Fungsional.

  • Grand Design Balitbang Provsu

    Page 5 of 28

    BAGAN ORGANISASI

    BADAN PENELTIIAN DAN PENGEMBANGAN

    PROVINSI SUMATERA UTARA

  • Grand Design Balitbang Provsu

    Page 6 of 28

    2. SUMBER DAYA MANUSIA

    Dalam menyelenggarakan tugas dan fungsinya, Balitbang Provsu didukung oleh

    sumber daya manusia yang ada, antara lain :

    Pegawai Balitbang Provsu pada saat ini berjumlah 58 orang yang terdiri dari :

    a. Menurut jabatan dan fungsi

    - Pejabat Struktural Eselon II : 1 orang

    - Pejabat Struktural Eselon III : 5 orang

    - Pejabat Struktural Eselon IV : 10 orang

    - Pejabat Fungsional : 3 orang

    - Staf : 38 orang

    b. Menurut Pangkat / Golongan

    - Golongan II : 8 orang

    - Golongan III : 29 orang

    - Golongan IV : 21 orang

    c. Menurut Strata Pendidikan

    - SMU : 20 orang

    - S1 : 18 orang

    - S2 : 20 orang

    d. Menurut Pendidikan Penjenjangan

    - SPAMA/PIM III : 15 orang

    - PIM IV : 7 orang

    - SPAMEN/SESPANAS/PIM TK II : 6 orang

    3. SARANA PRASARANA

    Adapun sarana dan prasarana yang dimiliki Balitbang Provsu yaitu :

    a. Kantor

    Alamat Kantor : Jl. Sisingamangaraja No.198 Medan

    Luas tanah : 2.400 m2

    Luas bangunan : 964,23 m2 , terdiri dari :

    - Lantai I : 482,17 m2

    - Lantai II : 482,17 m2

  • Grand Design Balitbang Provsu

    Page 7 of 28

    Sarana dan Prasarana Balitbang Provsu juga dilengkapi :

    1. Ruang seminar representatif yang berada di lantai II.

    2. Ruang rapat DRD SU.

    3. Ruang akses internet.

    4. Perpustakaan yang dilengkapi dengan buku - buku dan hasil hasil penelitian.

    5. Musholla.

    6. Kantin.

    b. Kenderaan Dinas

    Kendaraan roda dua dan roda empat yang menjadi alat transportasi dalam

    menunjang tugas tugas Balitbang Provsu terdiri dari :

    No Jenis Kendaraan Kondisi Keterangan

    1. Sedan / Toyota Soluna Kurang Baik Roda 4 (empat)

    2. Mini Bus / Mitsubishi L 300 Kurang Baik Roda 4 (empat)

    3. Mini Bus / Toyota Kijang Kurang Baik Roda 4 (empat)

    4. Sepeda Motor / Yamaha YT 115 Kurang Baik Roda 2 (dua)

    5. Sepeda Motor / Yamaha L2S Kurang Baik Roda 2 (dua)

    c. Peralatan Kantor / Inventaris

    Mesin Tik Manual : 6 Unit

    Mesin tik elektronik : 1 Unit

    Komputer : 14 Unit

    Pesawat Telepon : 4 Saluran

    Faksimile : 1 Unit

    Multimedia Projector : 1 Unit

    Projector / Infocus : 1 Unit

    Electronic Pointop calculator : 2 Unit

    Deat Stenzil : 1 Unit

    Web site : 1 Unit

    Lemari : 7 Unit

    Meja : 52 Unit

    Kursi : 64 Unit

    Filling Cabinet : 30 Unit

  • Grand Design Balitbang Provsu

    Page 8 of 28

    Brankas : 1 Unit

    AC : 19 Unit

    Kamera Digital : 1 Unit

    Laptop : 2 Unit

    Cd Writer : 1 Unit

    Double Screen : 1 Unit

    Mhic Confrence : 1 Unit

    Mesin Foto Copy : 1 Unit

    Kursi Tamu : 4 Set

    Wire less : 2 Unit

    Panaboct : 1 Unit

    Pompa Air : 1 Unit

    UPS : 2 Unit

    Stabilizer : 2 Unit

    Printer : 9 Unit

    PO BX : 1 Uni

    4. PROGRAM DAN KEGIATAN 2009

    NO PROGRAM/KEGIATAN

    I PROGRAM DISEMINASI INFORMASI TEKNOLOGI

    1. Evaluasi dan Diseminasi Hasil-Hasil Litbang

    2. Penyusunan dan Penerbitan Buletin/Jurnal Penelitian dan Pengembangan

    Provinsi Sumatera Utara

    3. Pendataan Hasil-Hasil Penelitian dalam Berbagai Ilmu Kajian Bidang

    Pemerintahan dan Kemasyarakatan, Sosial Budaya, Ekonomi Pembangunan

    dan Sumber Daya Alam dan Maritim di Provinsi Sumatera Utara

    II PROGRAM PENINGKATAN ILMU PENGETAHUAN DAN

    TEKNOLOGI

    1. Rapat Koordinasi Daerah Penelitian dan Pengembangan Provinsi Sumatera

    Utara

  • Grand Design Balitbang Provsu

    Page 9 of 28

    NO PROGRAM/KEGIATAN

    2. Up Dating Database Pendukung Penelitian dan Pengembangan (Website

    Balitbang)

    3. Penelitian Kesiapan Pemerintah Daerah dalam Mengantisipasi Penataan

    Kelembagaan Pada Masa Transisi Pelaksanaan PP No. 8/2003 dan PP No.

    41 Tahun 2007 tentang Struktur Organisasi Pemda

    4. Evaluasi Pemilihan Gubernur Secara Langsung di Sumatera Utara Tahun

    2008

    5. Kajian tentang Pola Perencanaan Pemerintah Desa dalam Pembangunan di

    Sumatera Utara

    6. Dampak Pemekaran Daerah terhadap Kehidupan Ekonomi dan Pelayanan

    Publik (Public Service) bagi masyarakat di Sumatera Utara

    7. Workshop Peran Litbang dalam Pengurangan Resiko Bencana Alam Dalam

    Pembangunan Provinsi Sumatera Utara

    8. Kajian Peluang Bisnis Rumah Tangga dalam Pengelolaan Sampah

    Perkotaan melalui Keterlibatan Masyarakat dan Swasta di Medan Sumatera

    Utara

    9. Penyusunan Bahan Informasi dan Dokumentasi Pengembangan Kawasan

    Agromarinepolitan Sustainable Marine And Coastal Bussines di Kabupaten

    Langkat, Sergei, Asahan, Madina dan Kota Sibolga, Tanjung Balai

    10. Kajian Kelayakan Pembentukan Sentra Peternakan Sapi Terpadu Sumatera

    Utara

    11. Kajian Bidang Pendidikan Dalam Rangka Pengembangan Forum Jaringan

    Kerjasama Penelitian dan Pengembangan Kebijakan Pendidikan

    (Jarlitbangdik) Provsu

    12. Kajian Bidang Kesehatan dalam rangka pengembangan Forum Kerjasama

    Penelitian dan Pengembangan Kebijakan Kesehatan (Jarlitbangkes)

    13. Pelaksanaan Pameran IPTEK dalam rangka Hari Kebangkitan Teknologi

    Nasional (Hakteknas)

    14. Pengembangan dan Pemacuan Kreativitas Inovasi Masyarakat di Bidang

    IPTEK serta Sosialisasi Alat Peraga IPTEK

  • Grand Design Balitbang Provsu

    Page 10 of 28

    NO PROGRAM/KEGIATAN

    15. Kajian Model Pendidikan Dasar untuk Anak Masyarakat Nelayan

    16. Penelitian Faktor-faktor penyebab meningkatnya perdagangan perempuan

    dan anak (Traficking) di Sumatera Utara

    17. Kajian Ketersediaan Infrastruktur dan Sarana Produksi di dalam

    mendukung ketahanan pangan di Sumatera Utara

    18. Kajian Potensi Sumberdaya Mineral di Kawasan Hutan Lindung di

    Sumatera Utara

    19. Kajian Deposit Bahan Baku untuk Pengembangan Pupuk Kiserit di

    Sumatera Utara

    20. Kajian Konversi Minyak Tanah ke Gas Elpiji

    21. Dewan Riset Daerah Sumatera Utara

  • Grand Design Balitbang Provsu

    Page 11 of 28

    BAB III ISU-ISU STRATEGIS BALITBANG

    1. ISU INTERNAL

    1) Kemampuan pemanfaatan, pengembangan dan penguasaan iptek mengalami

    peningkatan walaupun pemanfaatan oleh pihak industri dan masyarakat masih

    tergolong sangat rendah.

    2) Hasil-hasil penelitian, pengembangan dan rekayasa teknologi belum memadai

    untuk meningkatkan daya saing yang ditandai dengan belum efektifnya

    mekanisme intermediasi, lemahnya sinergi kebijakan, belum berkembangnya

    budaya iptek di masyarakat dan terbatasnya sumber daya iptek serta rendahnya

    sumbangan iptek di sektor produksi.

    3) Tidak bisa dipungkiri bahwa keberhasilan peningkatan kualitas penelitian dan

    pengembangan sangat didukung oleh faktor pendanaan. Semakin besar

    dukungan dana yang diberikan maka akan semakin signifikan perkembangan

    iptek yang diperoleh dari hasil penelitian dan pengembangan yang dilakukan.

    4) Adanya kebijakan instrument berbentuk anggaran melalui Permendagri No. 33

    Tahun 2007 tentang Pedoman Penyelenggaraan Penelitian di lingkungan

    Depdagri dan Pemerintah Daerah yang menyatakan untuk peningkatan kegiatan

    penelitian dan pengembangan dapat dianggarkan dana sekurang-kurangnya 1 %

    dari APBD, belum ditindaklanjuti oleh Pemerintah Daerah baik berbentuk

    kebijakan serupa maupun dalam bentuk Peraturan Daerah.

    2. ISU EKSTERNAL

    1). Bidang Pertanian : - Ahli Fungsi Lahan, Kelangkaan Pupuk, Bibit

    Unggul.

    2). Perikanan : - Nelayan, Bahan Bakar Minyak, Peralatan, Zona

    tangkap.

    3). Pendidikan : - Akses, Kualitas, Pencitraan.

    4). Kesehatan : - Pelayanan, Penyakit Menular.

    5). Transportasi : - Kesemrawutan Lalu Lintas.

  • Grand Design Balitbang Provsu

    Page 12 of 28

    BAB IV ANALISIS ISU

    1. KEKUATAN

    1) Tersedia lembaga penelitian dan pengembangan di berbagai Perguruan Tinggi

    Negeri dan Swasta yang dapat dikoordinir dalam mencapai tujuan

    pengembangan Iptek.

    2) Ada badan usaha industri produsen/jasa yang memerlukan hasil-hasil kajian

    Iptek.

    3) Masyarakat Sumatera Utara yang aktif melakukan penelitian baik untuk

    keperluan studi dan komersil.

    2. KELEMAHAN

    1) Pengembangan Iptek belum tercapai maksimal karena belum sepenuhnya

    melibatkan komponen terkait yaitu Akademic, Business dan Government.

    2) Pengorganisasian pembentukan sumber daya manusia litbang belum

    menghasilkan inovasi dan difusi teknologi yang bernilai jual.

    3) Sarana dan infrastruktur yang tersedia mampu mendukung iklim yang kondusif

    bagi penyelenggaraan kegiatan penguasaan, pemanfaatan dan pemajuan Iptek.

    3. PELUANG

    1) Kemajuan Iptek berupa invensi dan inovasi merupakan motivasi yang dapat

    memberikan stimulasi penting dalam menciptakan iklim kondusif penelitian dan

    pengembangan Iptek.

    2) Kebijakan instrument berbentuk Peraturan Menteri Dalam Negeri No. 33 Tahun

    2007 tentang Pedoman Penyelenggaraan Penelitian dilingkungan Depdagri

    menyebutkan bahwa penganggaran dana untuk penelitian sekurang-kurangnya

    1% dari APBD.

    3) Berbagai Badan Usaha Milik Negara maupun swasta dan koperasi adalah

    komponen dunia usaha yang seharusnya menjadi bagian penting dalam

    meningkatkan kegiatan-kegiatan litbang.

  • Grand Design Balitbang Provsu

    Page 13 of 28

    4. TANTANGAN

    1) Perlunya Peraturan Daerah (Perda) berupa produk hukum daerah yang mengatur

    pelaksanaan kegiatan penelitian dan pengembangan yang mempunyai

    keterkaitan dan ketergantungan yang komplek dengan pembangunan daerah

    (interdepensi kompleksitas) untuk suatu keberhasilan dalam mensejahterakan

    masyarakat.

    2) Penelitian dan pengembangan dalam segala hal mutlak dilakukan untuk

    memahami isu-isu strategis yang terus berkembang sejalan dengan reformasi

    dan otonomi daerah yang telah berdampak pada perubahan sistem pemerintahan

    dan kemasyarakatan, dinamika tatanan sosial, ekonomi dan politik baik di

    daerah maupun secara nasional.

    3) Kemajuan Iptek yang menuntut Pemerintah untuk terus mengembangkan dan

    memberikan solusi pelayanan yang lebih cepat, akurat dan valid kepada

    masyarakat sehingga kegiatan penelitian dan pengembangan menjadi prioritas

    dasar dalam memberikan solusi sistematis yang dapat dipertanggungjawabkan.

  • Grand Design Balitbang Provsu

    Page 14 of 28

    BAB V PROGRAM BALITBANG KE DEPAN

    1. RENCANA KEGIATAN TAHUN 2010

    A. Program Peningkatan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi

    1) Identifikasi kinerja Pemerintah Provinsi Sumatera Utara bidang SDM.

    2) Evaluasi struktur organisasi di Pemerintah Provinsi Sumatera Utara.

    3) Identifikasi pengembangan karir di Pemerintah Provinsi Sumatera Utara.

    4) Hubungan kerjasama antara Pemprovsu dengan Pemerintah Kabupaten/

    Kota di Bidang Infrastruktur.

    5) Evaluasi Terhadap Perkembangan Pemerintah Kabupaten Serdang Bedagai

    dan Nias Selatan Sebagai Hasil Pemekaran

    6) Penelitian Pelaksanaan Fungsi Kecamatan Sebagai Perangkat Daerah

    Dalam Rangka Pelaksanaan Otonomi Daerah

    7) Kajian dan Evaluasi Tentang Efektifitas Daerah Otonomi Baru Dalam

    Rangka Menunjang Penyelenggaraan Pemerintahan Pemprovsu

    8) Penelitian Pelaksanaan Pembinaan dan Pengawasan Dalam Rangka

    Meningkatkan Sinerjitas dan Efisiensi Penyelnggaraan Pemerintahan

    Pemprovsu

    9) Dampak Pemekaan Daerah Terhadap Kehidupan Sosial Ekonomi dan

    Publik Service di Kabupaten / Kota

    10) Implementasi PIRBUN dalam masyarakat pedesaan di Sumatera Utara

    11) Implementasi Good Government pada tingkat kecamatan di Sumatera

    Utara

    12) Peranan Pemerintah Daerah dalam pengelolaan sumber daya alam di

    Provinsi Sumatera Utara

    13) Partisipasi politik dalam masyarakat multi partai sesuai dengan UU No. 22

    tahun 2007 di Sumatera Utara

    14) Peranan inspektorat dalam pelaksanaan pengawasan pemerintahan di

    Pemprovsu.

    15) Penelitian peranan parpol dalam menumbuhkembangkan wawasan

    kebangsaan di Sumatera Utara.

  • Grand Design Balitbang Provsu

    Page 15 of 28

    16) Evaluasi kebijakan perda kabupaten/kota dalam efektifitas 5 (lima) hari

    sekolah di Sumatera Utara.

    17) Aktualisasi proses belajar mengajar dalam sistem pelayanan pendidikan di

    Sumatera Utara

    18) Studi pengembangan ekonomi masyarakat melalui UKM di Sumatera

    Utara.

    19) Kajian pemanfaatan teknologi energi matahari/surya bagi pemakaian

    listrik di pedesaan di Prov.Sumatera Utara.

    20) Pengaruh pemberian vit. C terhadap enzim delta aminolevulnic acid

    dehydratase, HB dan basophilic stippling pada mencit yang terpapar

    plumbum.

    21) Analisis faktor internal dan eksternal yang mempengaruhi tindakan

    masyarakat dalam pemberantasan penyakit malaria di Kec. Tanjung Balai

    Kab. Asahan.

    22) Perilaku bidan tentang program pelaksanaan inisiasi menyusui dini di

    wilayah kerja Puskesmas kota Medan.

    23) Kajian tentang kurangnya sarana pelayanan kesehatan bagi penderita

    HIV/AIDS.

    24) Kajian bidang pendidikan dalam rangka pengembangan forum

    Jarlitbangdik Provsu.

    25) Kajian bidang kesehatan dalam rangka pengembangan forum Jarlitbangkes

    di Provsu.

    26) Kajian pembinaan spritual bagi narapidana di Lembaga Pemasyarakatan.

    27) Mengembangkan materi Workshop untuk kegiatan olah raga.

    28) Studi Kelayakan sistem informasi manajemen terpadu Badan Pelayanan

    Kesehatan RSU Dr. Pirngadi Medan.

    29) Peningkatan SDM aparatur dan peneliti Balitbang dalam hal metodologi

    penelitian.

    30) Penelitian model pendidikan kecerdasan sosial emosional pada sekolah

    SMA di wilayah Mebidang.

    31) Pemberdayaan Masyarakat Sumatera Utara di perbatasan Sumatera Barat

    dan NAD.

  • Grand Design Balitbang Provsu

    Page 16 of 28

    32) Analisa dampak kebijakan pengobatan gratis dan pelayanan Puskesmas di

    Provsu.

    33) Kajian Peningkatan Kinerja Sektor Pertanian Untuk Mendukung Program

    Pembangunan Daerah di Sumatera Utara.

    34) Analisis Faktor-faktor Penghambat Peningkatan Kesejahteraan Petani di

    Sumatera Utara.

    35) Penelitian Pengelolaan dan Pengembangan Irigasi di Sumatera Utara.

    36) Implikasi Subsidi Pupuk Terhadap Pertumbuhan Produksi Tanaman

    Pangan di Sumatera Utara

    37) Analisis Dampak Kenaikan Harga Pangan Terhadap Konsumsi Pangan di

    Sumatera Utara

    38) Analisis Nilai Tukar Komoditas Pertanian dan Pendapatan Petani di

    Sumatera Utara.

    39) Analisis Dampak Investasi Publik Terhadap Sektor Pertanian di Sumatera

    Utara.

    40) Kajian Peranan Kredit Dalam Menunjang Agribisnis Pedesaan di Sumatera

    Utara.

    41) Kajian Potensi dan Pengembangan Budidaya Gaharu di Sumatera Utara.

    42) Kajian Pemanfaatan dan Pengelolaan Sumberdaya Kelapa Sawit di

    Sumatera Utara

    43) Penelitian Inventarisasi dan Deposit Bahan Galian Logam di Sumatera

    Utara

    44) Survey Potensi Sumberdaya Air Untuk Pengembangan Pembangkit Listrik

    Tenaga Mikro Hidro (PLTMH) di Sumatera Utara.

    45) Study Pemanfaatan Bentonit Untuk Penjernih Minyak Kelapa Sawit.

    46) Kajian SCM terhadap sistim dan stabilitas harga produk pangan dan

    pertanian di Provsu

    47) Evaluasi efektivitas program kerja dilingkungan Provsu

    48) Kajian Keaneka ragaman Potensi Ekonomi Masyarakat di DAS Batang

    Toru Sumatera Utara

  • Grand Design Balitbang Provsu

    Page 17 of 28

    49) Penyusunan Bahan Informasi dan Dokumentasi Pengembangan Kawasan

    Danau Toba, Sumatera Utara sebagai Natural World Heritage yang

    berkelanjutan

    50) Penyusunan Bahan Informasi dan Dokumentasi Pengembangan Kawasan

    Agromarinepolitan Sustainable Marine And Coastal Bussines di Kab.

    Langkat, Sergei, Asahan, Madina dan Kota Sibolga, Tanjung Balai

    51) Identifikasi, Pengkajian dan Pemantauan Resiko Bencana Serta Penerapan

    Sistem Peringatan Dini

    52) Pengurangan Resiko Bencana Sebagai Prioritas di Sumut Dan Kabupaten

    Serta Penguatan Kelembagaan.

    B. Program Diseminasi Informasi Teknologi

    1) Pembangunan Gedung Science Center Provinsi Sumatera Utara.

    2) Pelaksanaan pemeran Iptek dalam rangka Hari Kebangkitan Teknologi

    Nasional (Hakteknas).

    3) Penataan dan penambahan alat peraga untuk Science Center Prov. Sum.

    Utara.

    4) Pengembangan dan pemacuan kreativitas inovasi masyarakat di bidang Iptek

    serta sosialisasi alat peraga Iptek.

    5) Pembangunan Agrotechnopark di Provinsi Sumatera Utara.

    6) Sosialisasi hasil-hasil kajian bidang Ekonomi dan Pembangunan

    7) Kajian Masalah Aktual Untuk Bahan Kebijakan Pemprovsu

    8) Evaluasi dan Diseminasi Hasil-hasil Litbang

    9) Penyusunan dan Penerbitan Bulletin/Jurnal Penelitian dan Pengembangan

    Provinsi Sumatera Utara

    10) Pendataan Hasil-hasil Penelitian Dalam Berbagai Ilmu Kajian Bidang

    Pemerintahan dan Kemasyarakatan, Sosial Budaya, Ekonomi Pembangunan

    dan Sumber Daya Alam dan Maritim di Provinsi Sumatera Utara

    11) Lokakarya dan Workshop Penelitian Praktis Bidang Kuantitatif dan

    Kualitatif di Provinsi Sumatera Utara.

  • Grand Design Balitbang Provsu

    Page 18 of 28

    2. KEGIATAN-KEGIATAN TAHUN 2011

    A. Program Peningkatan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi

    1) Penelitian Kesiapan Dalam Pembangunan Kawasan Perdagangan Bebas

    (FIZ) Sebagai Salah Satu Pusat Pertumbuhan Ekonomi Bagi Pemerintahan

    Pemprovsu

    2) Evaluasi Terhadap Penetapan Batas-Batas Daerah Kabupaten/Kota Yang

    Rawan Menciptakan Konflik Dari Hasil Pemekaran Daerah

    3) Peranan Pemerintah Provinsi Sumatera Utara Dalam Pengentasan

    Kemiskinan di Kabupaten / Kota Dalam Rangka Meningkatkan Taraf

    Hidup Masyarakat

    4) Kajian Pengaruh Budaya Lokal Dalam Sistem Pemerintahan Untuk

    Pemberdayaan Masyarakat Kabupaten / Kota di Provinsi Sumatera Utara

    5) Kajian Model Pengukuran Pencapaian Indikator Kinerja Perogram

    Kegiatan Pembangunan di Sumatera Utara

    6) Pengembangan Model Kerjasama Lintas Sektoral dan Antar Pemerintah

    Kabupaten/Kota Dalam Rangka Mengelola dan Mengembangkan Kawasan

    Wisata.

    7) Kajian pemanfaatan energi air bagi pemakaian listrik di pedesaan di Kab.

    Tapanuli Selatan Prov. Sumatera Utara.

    8) Pengaruh pemberian ekstrak tiga varietas bawang dengan dengan dosis

    sama terhadap penurunan kadar glukosa darah mencit.

    9) Hubugan anemia dengan prestasi belajar siswi puteri di SMA Negeri 1

    Lubuk Pakam.

    10) Kajian pengaruh pelayanan Askin terhadap masyarakat Prov.su.

    11) Penelitian sanitasi pengelolaan air kemasan isi ulang dan kualitas fisika

    dan bakteriologi air kemasan.

    12) Kajian bidang kesehatan dalam rangka pengembangan forum Jarlitbangkes

    di Provsu.

    13) Kajian bidang pendidikan dalam rangka pengembangan forum

    Jarlitbangdik Provsu.

  • Grand Design Balitbang Provsu

    Page 19 of 28

    14) Evaluasi program wajib belajar pendidikan dasar 9 tahun di Prov. Sum.

    Utara.

    15) Pengkajian manajemen pelayanan pendidikan di Provsu.

    16) Studi evaluasi tentang pengaruh dana Bantuan Operasioal Sekolah (BOS)

    terhadap pelaksanaan pendidikan dasar pada pesanteren di Prov. Sum.

    Utara.

    17) Penggunaan zat warna merah alami sebagai pengganti zat warna sintetik

    pada makanan dan minuman ringan dengan pemanfaatan biji buah alpokat

    di Provsu.

    18) Kajian Pola Pemilikan Lahan Pertanian dan PengaruhnyaTerhadap Tenaga

    Kerja, Pendapatan dan Kesejahteraan Masyarakat di Sumatera Utara

    19) Penelitian Mekanisme Pasar Komoditi Pertanian di Sumatera Utara

    20) Analisis Dampak Sektor Pertanian Terhadap Pembangunan Ekonomi di

    Sumatera Utara

    21) Studi Kebijaksanaan Harga dan Subsidi Pupuk di Sumatera Utara

    22) Analisis Kebijaksanaan Pengembangan Agribisnis Komoditas Unggulan

    Pertanian Tanaman Pangan di Sumatera Utara

    23) Analisis Strategi Pengelolaan Sumberdaya Air Untuk Peningkatan

    Produksi Pangan di Sumatera Utara

    24) Kajian Pemanfaatan Kawasan Hutan Untuk Pengembangan Ekowisata di

    Sumatera Utara

    25) Kajian Kinerja Industri Kehutanan di Sumatera Utara

    26) Kajian Potensi dan Pengembangan Potensi Wisata Bahari di Sumatera

    Utara

    27) Kajian Potensi dan Pengembangan Agrowisata di Sumatera Utara

    28) Kajian Pengembangan Batuan Granit Sebagai Bahan Baku Batu Dimensi

    dan Konstruksi di Sumatera Utara

    29) Survey Potensi Sumberdaya Angin Untuk Pengembangan Pembangkit

    Listrik Tenaga Angin (PLTA) di Sumatera Utara

    30) Penelitian Potensi Bencana Alam Geologi di Sumatera Utara.

    31) Kajian Tentang Peran Geologi Terapan Dalam Pengembangan Ruas Jalan

    Aek Latong (Sipirok) Tarutung

  • Grand Design Balitbang Provsu

    Page 20 of 28

    32) Evaluasi efektivitas program kerja dilingkungan Provsu

    33) Kajian Kelayakan Pembentukan Sentra Peternakan Sapi Terpadu Sumatera

    Utara

    34) Upaya Revitalisasi Kawasan dan Bangunan Bersejarah Untuk Peningkatan

    Pelayanan Wisata Di Sumatera Utara

    35) Potensi Wisata Pemandian Air Soda Parbubu di Desa Parbubu Kecamatan

    Tarutung Kab. Tap.Utara.

    B. Program Diseminasi Informasi Teknologi

    1) Pengembangan Science Center Provinsi Sumatera Utara.

    2) Pelaksanaan pemeran Iptek dalam rangka Hari Kebangkitan Teknologi

    Nasional (Hakteknas)

    3) Penataan dan penambahan alat peraga Science Center Provsu.

    4) Pengembangan dan pemacuan kreativitas inovasi masyarakat di bidang

    Iptek serta sosialisasi alat peraga Iptek.

    5) Pengembangan Agrotechnopark di Provinsi Sumatera Utara.

    6) Sosialisasi hasil-hasil kajian bidang Ekonomi dan Pembangunan

    7) Kajian Masalah Aktual Untuk Bahan Kebijakan Pemprovsu

    8) Evaluasi dan Diseminasi Hasil-hasil Litbang

    9) Penyusunan dan Penerbitan Bulletin/Jurnal Penelitian dan Pengembangan

    Provinsi Sumatera Utara

    10) Pendataan Hasil-hasil Penelitian Dalam Berbagai Ilmu Kajian Bidang

    Pemerintahan dan Kemasyarakatan, Sosial Budaya, Ekonomi Pembangunan

    dan Sumber Daya Alam dan Maritim di Provinsi Sumatera Utara

    11) Lokakarya dan Workshop Penelitian Praktis Bidang Kuantitatif dan

    Kualitatif di Provinsi Sumatera Utara.

    3. KEGIATAN-KEGIATAN TAHUN 2012

    A. Program Peningkatan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi

    1) Studi Tentang Penyelenggaraan Kewenangan Daerah Provinsi Sumatera

    Utara di Kawasan Bandara Terhadap Pemerintah Provinsi

  • Grand Design Balitbang Provsu

    Page 21 of 28

    2) Penelitian Efektifitas Daerah Otonom Baru Dalam Rangka menunjang

    Penyelenggaraan Pemerintahan Daerah Dari Perspektif Kelembagaan

    Sumber Daya Manusia dan Sumber Daya Alam.

    3) Evaluasi terhadap Kebijakan Pemerintah Daerah Tentang Penerapan Pola

    Belajar Lima Hari

    4) Penyusunan Data Pemerintahan (Base) Berpotensi di Sumatera Utara

    5) Faktor-Faktor Yang Mepengaruhi Iklim Investasi Pada Era Otonomi

    Daerah Terhadap Pungutan Yang di Kenakan Kepada Perusahaan.

    6) Kajian energi angin bagi pembangkit tenaga listrik di Sumatera Utara.

    7) Pemanfaatan ikan laga dan ikan guppy untuk pengendalian larva nyamuk

    aedes agepty.

    8) Hubungan pengetahuan dan sikap suami dengan perilaku sadar gizi di

    Kab. Serdang Bedagai.

    9) Kajian bidang kesehatan dalam rangka pengembangan forum Jarlitbangkes

    di Provsu.

    10) Revitalisasi modal sosial dalam penanggulangan kemiskinan nelayan di

    Sum. Utara.

    11) Kajian pelaksanaan program penanggulangan kemiskinan di perkotaan

    (P2KP) di Sum. Utara.

    12) Kajian bidang pendidikan dalam rangka pengembangan forum

    Jarlitbangdik Provsu.

    13) Evaluasi standar kemampuan guru pada sekolah Tsanawiyah Negeri di

    Prov. Sum. Utara.

    14) Penelitian faktor-faktor pendukung dan penghambat minat baca siswa.

    15) Pengkajian pola-pola peningkatan kualitas pendidikan guru dalam jabatan.

    16) Pengkajian tingkat penerapan standar nasional pendidikan pada jenjang

    pendidikan dasar di Provsu.

    17) Kajian Kebijaksanaan Nilai Tukar Komodoti Pertanian di Sumatera Utara

    18) Kajian Peran Pemerintah Dalam Pembangunan Pertanian di Sumatera

    Utara.

    19) Kajian Pengembangan Sumberdaya Sistem Usaha Pertanian di Sumatera

    Utara.

  • Grand Design Balitbang Provsu

    Page 22 of 28

    20) Analisis Kebijaksanaan Perdagangan Komoditas Pangan di Sumatera

    Utara.

    21) Kajian Teknologi dan Kelembagaan Rehabilitasi Hutan Mangrove di

    Sumatera Utara.

    22) Kajian Pengembangan Kelembagaan Pengendalian Kebakaran Hutan di

    Sumatera Utara.

    23) Penelitian Tingkat Kerusakan Hutan Dalam Upaya Menjaga Sustainibilitas

    Sumber Daya Air di Sumatera Utara.

    24) Kajian Pengembangan Mineral Fosfat Sebagai Bahan Galian Industri di

    Sumatera Utara

    25) Penelitian dan Pengembangan Teknologi Perbenihan Tanaman Hutan

    Spesifik Lokasi Sumatera Utara

    26) Kajian Inventarisasi dan Optimalisasi Potensi Migas di Sumatera Utara

    27) Survey Potensi Sumberdaya Surya Untuk Pengembangan Pembangkit

    Listrik Tenaga Surya (PLTS) di Sumatera Utara.

    28) Kajian Potensi Bahan Galian Mineral Kaolin Untuk Bahan Baku Industri

    di Sumatera Utara.

    29) Kajian Pengembangan Potensi Panas Bumi (Geotermal) di Sumatera

    Utara.

    30) Manajemen Ekonomi Rakyat

    31) Evaluasi efektivitas program kerja dilingkungan Provsu

    32) Kajian Kualitas Ijuk Sebagai Material Atap Bangunan Tradisional

    33) Pengembangan Industri Kecil Penunjang Industri Otomotif di Provinsi

    Sumatera Utara

    34) Evaluasi Ketahanan Pangan Dalam Upaya Mengatasi Krisis Pangan di

    Sumatera Utara.

    B. Program Diseminasi Informasi Teknologi

    1) Pengembangan Science Center Provinsi Sumatera Utara.

    2) Pelaksanaan pemeran Iptek dalam rangka Hari Kebangkitan Teknologi

    Nasional (Hakteknas)

    3) Penataan dan penambahan alat peraga Science Center Provsu.

  • Grand Design Balitbang Provsu

    Page 23 of 28

    4) Pengembangan dan pemacuan kreativitas inovasi masyarakat di bidang

    Iptek serta sosialisasi alat peraga Iptek.

    5) Pengembangan Agrotechnopark di Provinsi Sumatera Utara.

    6) Sosialisasi hasil-hasil kajian bidang Ekonomi dan Pembangunan.

    7) Kajian Masalah Aktual Untuk Bahan Kebijakan Pemprovsu

    8) Evaluasi dan Diseminasi Hasil-hasil Litbang

    9) Penyusunan dan Penerbitan Bulletin/Jurnal Penelitian dan Pengembangan

    Provinsi Sumatera Utara

    10) Pendataan Hasil-hasil Penelitian Dalam Berbagai Ilmu Kajian Bidang

    Pemerintahan dan Kemasyarakatan, Sosial Budaya, Ekonomi Pembangunan

    dan Sumber Daya Alam dan Maritim di Provinsi Sumatera Utara

    11) Lokakarya dan Workshop Penelitian Praktis Bidang Kuantitatif dan

    Kualitatif di Provinsi Sumatera Utara.

    4. KEGIATAN-KEGIATAN TAHUN 2013

    A. Program Peningkatan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi

    1) Penelitian Faktor-Faktor Yang Berpengaruh Terhadap Hubungan Kerja

    Kepala Daerah dan DPRD di Kabupaten/Kota

    2) Penelitian tentang Kepedulian Pemprovsu Dalam Rangka Pemberdayaan

    Masyarakat Guna Menghasilkan Produk Unggulan

    3) Evaluasi dan Analisis Terhadap Pelayanan Publik Terhadap Bantuan

    Langsung Tunai di Pemprovsu

    4) Kajian Penyelengaraan Pemerintah dan Pembangunan Dala

    Pengembangan Kemandirian Daerah

    5) Analisis Sistem Manajemen Mutu Dalam Mewujudkan Good Goverment

    di Provinsi Sumatera Utara

    6) Kajian tentang Pengaruh Iklim Organisasi terhadap pelayanan Publik yang

    Prima di Lingkungan Pemprovsu.

    7) Kajian teknologi bagi ketersediaan cadangan air bersih di Pro. Sumatera

    Utara.

  • Grand Design Balitbang Provsu

    Page 24 of 28

    8) Hubungan pola konsumsi karbohidrat dengan kejadian karies gigi pada

    anak TK di Kota Medan.

    9) Upaya pencegahan dan pemberantasan cacingan melalui pemberdayaan

    anak sekolah tingkat SD terhadap upaya penurunan angka kecacingan di

    Kec. Pancur Batu Kab. Deli Serdang.

    10) Kajian bidang pendidikan dalam rangka pengembangan forum

    Jarlitbangdik Provsu.

    11) Kajian bidang kesehatan dalam rangka pengembangan forum Jarlitbangkes

    di Provsu.

    12) Pengkajian dan pengembangan kapasitas Perguruan Tinggi Negeri di Prov.

    SU.

    13) Pengembangan sistem perencanaan kebutuhan dan penempatan tenaga

    kependidikan di SMK Provsu.

    14) Penelitian peran masyarakat dalam pendidikan anak usia dini di Provsu.

    15) Pengembangan model pendidikan keimana, ketaqwaan dan akhlak mulia

    di sekolah SMA di Provsu.

    16) Pengujian sediaan lotion dari tanaman rosemary sebagai sediaan propelen

    terhadap nyamuk

    17) Pemanfaatan ekstrak kunyit dan daun salam sebagai anti reumatik.

    18) Evaluasi Kebijaksanaan Sistem Distribusi dan Harga Pupuk di Tingkat

    Petani di Sumatera Utara

    19) Kajian Pengembangan Model Informasi Pasar Komoditas Tanaman

    Pangan di Sumatera Utara

    20) Analisis Kebijaksanaan Pengembangan Agribisnis Komoditas Unggulam

    Peternakan di Sumatera Utara

    21) Analisis Ketahanan Pangan Tingkat Rumah Tangga dan Regional di

    Sumatera Utara

    22) Penelitian Pengembangan Budidaya Tanaman Kemenyan di Sumatera

    Utara

    23) Kajian Peningkatan Daya Saing Sektor Pertanian di Sumatera Utara

    24) Analisis Penguasaan Lahan Pertanian Pada Komunitas Lokal di Sumatera

    Utara

  • Grand Design Balitbang Provsu

    Page 25 of 28

    25) Kajian Inventarisasi dan Pengembangan Sistem Agroforestery di Sumatera

    Utara

    26) Studi Pemanfaatan Informasi Geologi dan Informasi Sumber Daya Alam

    di Sumatera Utara Dengan Sistem Informasi Geografis (SIG) dan

    Penginderaan Jarak Jauh

    27) Survey Potensi Bahan Galian Industri di Propinsi Sumatera Utara

    28) Analisis Tingkat Kerusakan Hutan dan DAS serta Pengelolaannya di

    Propinsi Sumatera Utara

    29) Studi Potensi Batubara di Sumatera Utara

    30) Kajian Potensi Pupuk Alternatif Berbahan Baku Mineral di Sumatera

    Utara.

    31) Kajian Potensi Sawah di Provinsi Sumatera Utara

    32) Kajian Tentang Teknologi Zero Waste Untuk Pabrik Kelapa Sawit Mini

    33) Evaluasi efektivitas program kerja dilingkungan Provsu

    34) Pengurangan Resiko Bencana Sebagai Prioritas di Sumut Dan Kabupaten

    Serta Penguatan Kelembagaan

    35) Sistem Manajemen Aset (AMS)

    36) Kajian Penggunaan Lahan dan Kaitannya dengan Tata Guna Lahan di

    Sumatera Utara

    B. Program Diseminasi Informasi Teknologi

    1) Pengembangan Science Center Provinsi Sumatera Utara.

    2) Pelaksanaan pemeran Iptek dalam rangka Hari Kebangkitan Teknologi

    Nasional (Hakteknas)

    3) Penataan dan penambahan alat peraga Science Center Provsu.

    4) Pengembangan dan pemacuan kreativitas inovasi masyarakat di bidang

    Iptek serta sosialisasi alat peraga Iptek.

    5) Pengembangan Agrotechnopark di Provinsi Sumatera Utara.

    6) Sosialisasi hasil-hasil kajian bidang Ekonomi dan Pembangunan

    7) Kajian Masalah Aktual Untuk Bahan Kebijakan Pemprovsu

    8) Evaluasi dan Diseminasi Hasil-hasil Litbang

  • Grand Design Balitbang Provsu

    Page 26 of 28

    9) Penyusunan dan Penerbitan Bulletin/Jurnal Penelitian dan Pengembangan

    Provinsi Sumatera Utara

    10) Pendataan Hasil-hasil Penelitian Dalam Berbagai Ilmu Kajian Bidang

    Pemerintahan dan Kemasyarakatan, Sosial Budaya, Ekonomi Pembangunan

    dan Sumber Daya Alam dan Maritim di Provinsi Sumatera Utara

    11) Lokakarya dan Workshop Penelitian Praktis Bidang Kuantitatif dan

    Kualitatif di Provinsi Sumatera Utara.

    5. KEGIATAN-KEGIATAN TAHUN 2014

    A. Program Peningkatan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi

    1) Penelitian Faktor-Faktor Yang Berpengaruh Terhadap Hubungan Kerja

    Kepala Daerah dan DPRD di Kabupaten/Kota

    2) Penelitian tentang Kepedulian Pemprovsu Dalam Rangka Pemberdayaan

    Masyarakat Guna Menghasilkan Produk Unggulan

    3) Evaluasi dan Analisis Terhadap Pelayanan Publik Terhadap Bantuan

    Langsung Tunai di Pemprovsu

    4) Kajian Penyelengaraan Pemerintah dan Pembangunan Dala

    Pengembangan Kemandirian Daerah

    5) Analisis Sistem Manajemen Mutu Dalam Mewujudkan Good Goverment

    di Provinsi Sumatera Utara

    6) Kajian tentang Pengaruh Iklim Organisasi terhadap pelayanan Publik yang

    Prima di Lingkungan Pemprovsu.

    7) Kajian teknologi bagi ketersediaan cadangan air bersih di Pro. Sumatera

    Utara.

    8) Hubungan pola konsumsi karbohidrat dengan kejadian karies gigi pada

    anak TK di Kota Medan.

    9) Upaya pencegahan dan pemberantasan cacingan melalui pemberdayaan

    anak sekolah tingkat SD terhadap upaya penurunan angka kecacingan di

    Kec. Pancur Batu Kab. Deli Serdang.

    10) Kajian bidang pendidikan dalam rangka pengembangan forum

    Jarlitbangdik Provsu.

  • Grand Design Balitbang Provsu

    Page 27 of 28

    11) Kajian bidang kesehatan dalam rangka pengembangan forum Jarlitbangkes

    di Provsu.

    12) Pengkajian dan pengembangan kapasitas Perguruan Tinggi Negeri di Prov.

    SU.

    13) Pengembangan sistem perencanaan kebutuhan dan penempatan tenaga

    kependidikan di SMK Provsu.

    14) Penelitian peran masyarakat dalam pendidikan anak usia dini di Provsu.

    15) Pengembangan model pendidikan keimana, ketaqwaan dan akhlak mulia

    di sekolah SMA di Provsu.

    16) Pengujian sediaan lotion dari tanaman rosemary sebagai sediaan propelen

    terhadap nyamuk

    17) Pemanfaatan ekstrak kunyit dan daun salam sebagai anti reumatik.

    18) Evaluasi Kebijaksanaan Sistem Distribusi dan Harga Pupuk di Tingkat

    Petani di Sumatera Utara

    19) Kajian Pengembangan Model Informasi Pasar Komoditas Tanaman

    Pangan di Sumatera Utara

    20) Analisis Kebijaksanaan Pengembangan Agribisnis Komoditas Unggulam

    Peternakan di Sumatera Utara

    21) Analisis Ketahanan Pangan Tingkat Rumah Tangga dan Regional di

    Sumatera Utara

    22) Penelitian Pengembangan Budidaya Tanaman Kemenyan di Sumatera

    Utara

    23) Kajian Peningkatan Daya Saing Sektor Pertanian di Sumatera Utara

    24) Analisis Penguasaan Lahan Pertanian Pada Komunitas Lokal di Sumatera

    Utara

    25) Kajian Inventarisasi dan Pengembangan Sistem Agroforestery di Sumatera

    Utara

    26) Studi Pemanfaatan Informasi Geologi dan Informasi Sumber Daya Alam

    di Sumatera Utara Dengan Sistem Informasi Geografis (SIG) dan

    Penginderaan Jarak Jauh

    27) Survey Potensi Bahan Galian Industri di Propinsi Sumatera Utara

  • Grand Design Balitbang Provsu

    Page 28 of 28

    28) Analisis Tingkat Kerusakan Hutan dan DAS serta Pengelolaannya di

    Propinsi Sumatera Utara

    29) Studi Potensi Batubara di Sumatera Utara

    30) Kajian Potensi Pupuk Alternatif Berbahan Baku Mineral di Sumatera

    Utara.

    31) Kajian Potensi Sawah di Provinsi Sumatera Utara

    32) Kajian Tentang Teknologi Zero Waste Untuk Pabrik Kelapa Sawit Mini

    33) Evaluasi efektivitas program kerja dilingkungan Provsu

    34) Pengurangan Resiko Bencana Sebagai Prioritas di Sumut Dan Kabupaten

    Serta Penguatan Kelembagaan

    35) Sistem Manajemen Aset (AMS)

    36) Kajian Penggunaan Lahan dan Kaitannya dengan Tata Guna Lahan di

    Sumatera Utara

    B. Program Diseminasi Informasi Teknologi

    1) Pengembangan Science Center Provinsi Sumatera Utara.

    2) Pelaksanaan pemeran Iptek dalam rangka Hari Kebangkitan Teknologi

    Nasional (Hakteknas)

    3) Penataan dan penambahan alat peraga Science Center Provsu.

    4) Pengembangan dan pemacuan kreativitas inovasi masyarakat di bidang

    Iptek serta sosialisasi alat peraga Iptek.

    5) Pengembangan Agrotechnopark di Provinsi Sumatera Utara.

    6) Sosialisasi hasil-hasil kajian bidang Ekonomi dan Pembangunan

    7) Kajian Masalah Aktual Untuk Bahan Kebijakan Pemprovsu

    8) Evaluasi dan Diseminasi Hasil-hasil Litbang

    9) Penyusunan dan Penerbitan Bulletin/Jurnal Penelitian dan Pengembangan

    Provinsi Sumatera Utara

    10) Pendataan Hasil-hasil Penelitian Dalam Berbagai Ilmu Kajian Bidang

    Pemerintahan dan Kemasyarakatan, Sosial Budaya, Ekonomi Pembangunan

    dan Sumber Daya Alam dan Maritim di Provinsi Sumatera Utara

    11) Lokakarya dan Workshop Penelitian Praktis Bidang Kuantitatif dan

    Kualitatif di Provinsi Sumatera Utara.