file

7
Penyebab Masalah dan Alternatif Pemecahan Masalah NO MASALAH KEMUNGKINAN PENYEBAB ALTERNATIF PEMECAHAN MASALAH 1 Kematian Perinatal 3 orang Status gizi yang buruk pada ibu hamil Keadaan yang kurang sehat pada saat hamil/mempunyai riwayat penyakit Tingkat pelayanan antenatal yang sangat minimal Rendahnya fasilitas kesehatan Penyuluhan tentang gizi yang terbaik bagi ibu hamil Pemantauan ibu dan keadaan kandungannya Perbaikan mutu dan kualitas pelayanan antenatal maupun fasilitas kesehatan 2 Kematian Neonatal 2 orang Terbatasnya akses ke pelayanan kesehatan yang berkualitas Terbatasnya alat persalinan atau alat kurang memadai Kompilkasi/penyakit penyerta ibu hamil yang dapat mengancam jiwa bayi Kondisi ibu dan bayi yang kurang baik Meningkatkan cakupan ibu hamil mendapatkan tablet Fe serta imunisasi TT1 dan TT2 Meningkatkan kunjungan neonatus, bayi dan BBLR yang ditangani oleh tenaga kesehatan Meningkatkan cakupan jumlah bayi yang diberi ASI eksklusif 3 Lahir Mati 3 orang Keadaan kesehatan yang kurang baik menjelang Pemantauan atau monitoring keadaan ibu dan bayi (pasca persalinan)

description

file

Transcript of file

Page 1: file

Penyebab Masalah dan Alternatif Pemecahan Masalah

NO MASALAH  KEMUNGKINAN PENYEBAB ALTERNATIF PEMECAHAN MASALAH1 Kematian 

Perinatal 3 orang Status gizi yang buruk pada ibu 

hamil Keadaan yang kurang sehat pada 

saat hamil/mempunyai riwayat penyakit

Tingkat pelayanan antenatal yang sangat minimal

Rendahnya fasilitas kesehatan

Penyuluhan tentang gizi yang terbaik bagi ibu hamil Pemantauan ibu dan keadaan kandungannya  Perbaikan mutu dan kualitas pelayanan antenatal maupun 

fasilitas kesehatan

2 Kematian Neonatal 2 orang

Terbatasnya akses ke pelayanan kesehatan yang berkualitas

Terbatasnya alat persalinan atau alat kurang memadai

Kompilkasi/penyakit penyerta ibu hamil yang dapat mengancam jiwa bayi

Kondisi ibu dan bayi yang kurang baik

Meningkatkan cakupan ibu hamil mendapatkan tablet Fe serta imunisasi TT1 dan TT2 

Meningkatkan kunjungan neonatus, bayi dan BBLR yang ditangani oleh tenaga kesehatan

Meningkatkan cakupan jumlah bayi yang diberi ASI eksklusif

3 Lahir Mati 3 orang

Keadaan kesehatan yang kurang baik menjelang kehamilan dan pasca melahirkan

Penyakit yang tidak bisa terdeteksi saat proses kelahiran maupun pasca kelahiran

Terlambatnya mengenal tanda bahaya pasca persalinan

Kondisi ibu dan bayi yang tidak fluktuatif

Pemantauan atau monitoring keadaan ibu dan bayi (pasca persalinan)

Resume pemeriksaan fisik maupun vital sign ibu dan bayi Penyediaan alat persalinan yang lengkap dan memadai

Page 2: file

4 Angka kematian kasar (CDR) TB 35%

Pengendalian penyakit TB yang tidak terkendali

Banyak pasien TB yang resisten terhadap obat

Terbatasnya alat kesehatan dan obat-obatan TB

Kontak dengan penderita dan sistem imun yang lemah

Meningkatkan PHBS Terpenuhinya kebutuhan tenaga kesehatan serta alat 

kesehatan dan obat-obatan yang memadai Mennghindari faktor resiko TB Menjamin ketersediaan dan pemerataan sumber daya 

kesehatan

5 Penemuan kasus pneumonia berat 30%

Sulit mendapatkan mikroba penyebab dengan pemeriksaan non invasif

Diagnosis sulit ditegakkan tanpa pemeriksaan penunjang

Banyak penyakit yang mempunyai tanda dan gejala yang mirip dengan pneumonia (influenza, bronkitis, ppok)

Melakukan pemeriksaan sputum atau dahak Hindari faktor resiko penyebab pneumonia Dilakukan pemeriksaan penunjang untung menegakkan 

diagnosis

6 Cakupan Pelayanan Kesehatan Remaja

Minim/Kurangnya pelayanan kesehatan peduli remaja

Kurangnya/ terbatasnya konseling remaja dengan tenaga kesehatan 

Kurangnya peran serta aktif orang tua

Kurangnya kesadaran remaja

Pemberian informasi dan edukasi kepada para remaja Konseling remaja lebih diperhatikan oleh pihak tenaga kesehatan

Penyuluhan bagi para remaja tentang pelayanan kesehatan peduli remaja

7 Perkemas keluarga

Upaya kesehatan belum dapat menjangkau seluruh masyarakat

Rendahnya pemahaman perawat/tenaga medis lainnya tentang asuhan keperawatan keluarga

Pendekatan jumlah keluarga agar kunjungan tenaga medis bisa merata

Konseling maupun penyuluhan tentang upaya kesehatan keluarga

Latihan tenaga medis tentang asuhan keperawatan keluarga

Page 3: file

Daerah atau wilayah yang terpencil atau jauh dari pusat kesehatan masyarakat

8 Jumlah kasus pneumonia berat dengan tanda bahaya 3%, 

Mikroorganisme (Bakteri,virus, atau jamur)

Sistem imun tubuh yang tidak adekuat

Konsumsi alkohol dan merokok Melakukan kontak dengan 

penderita

Penggunaan masker demi menjaga kesehatan Imunisasi lengkap Menghindari faktor resiko Melakukan pemeriksaan x-ray bagi penderita pneumonia/ 

curiga pneumonia

Rencana kegiatan :

No Masalah  Kegiatan  Tujuan Sasaran Waktu Biaya Pen Jawab Target1 Kematian 

Perinatal 3 orangPenyuluhan dan pemantauan terhadap ibu hamil dan kondisinya

Mencegah kematian perinatal

Ibu hamil dan kandungannya 

januari Menteri kesehatan

Para tenaga medis

99% angka kematian perinatal berkurang

2 Kematian neonatal 2 orang

Pemantauan pre persalinan dan selamam persalinan oleh para ahli medisInform concent oleh 

Mencegah kematian neonatal

Ibu hamil dan neonatus

desember Menteri kesehatan dan dinas kesehatan

Para tenaga medis

99% angka kematian neonatal berkurang

Page 4: file

tenaga medis3 lahir mati  3 orang Observasi pasca 

persalian (kala IV) ibu dan janin lebih dipertahankan

Mencegah kelahiran yang berdampak kematian 

Ibu yang akan melahirkan

Desember JamkesmasJamkesdadinkes

MenkesTenaga kesehatan

95% angka kematian ibu dan janin rendah

4 Angka kematian kasar (CDR) TB 35%

Upaya / strategi pengendalian TB dengan pemantauan penderita TB dan pengobatannya

Meminimalkan angka kematian akibat TB

Penderita TB dan resiko penderita Tb

Januari Kementrian kesehatan 

Tenaga medispemerintah

90% angka kejadian TB dan kematian TB minimal

5 Penemuan kasus pneumonia berat 30%

Pencegahan dini peyakit pneumonia (imunisasi) serta penyuluhan tentang penyakit pneumonia terhadap masyarakat

Lebih memahami tanda dan gejala pneumonia yang lebih spesifik

Penderita pneumonia dan masyarakat lainnya

Januari Menteri kesehatan

Tenaga kesehatan

90% kasus pneumonia dapat terdeteksi atau terdiagnosis lebih awal

6 Jumlah kasus pneumonia berat dengan tanda bahaya 3%, 

Pengobatan pneumonia dan pencegahan dini penyakit pneumonia

Meminimalkan penderita pneumonia berat

Individu dengan tanda dan gejala pneumonia

November MenkesDinas kesehatan

Tenaga kesehatan

85% kasus pneumonia sedikit

7 Perkesmas Keluarga

Promosi kesehatan,lingkungan, KB, P2M, gizi dan pengobatanLatihan konselor (perawat)

Meningkatkan pengetahuan

Para tenaga medis (perawat)

desember Dinas kesehatan

Kepala puskesmas

87% tenaga medis (perawat) terlatih

8 Cakupan pelayanan kesehatan remaja

Pelayanan klinis medis termasuk pemeriksaan penunjang dan rujukanLatihan konselor 

Meningkatkan pengetahuan dan memajukan pelayanan medis remaja

Para remaja dan para konselor sebaya

desember Dinas kesehatan

Ketua PKPR 90% konselor terlatih dan tersedianya pelayanan klinis medis 

Page 5: file

sebayaPendidikan ketrampilan hidup sehat (PKHS)

termasuk pmx penunjang dan rujukan yang lebih lengkap