Dampak Merokok Pada Mata

18
Dampak Merokok pada Mata A. M. Ichsan

description

bahan kuliah mata dan pelajaran

Transcript of Dampak Merokok Pada Mata

Page 1: Dampak Merokok Pada Mata

Dampak Merokok pada Mata

A. M. Ichsan

Page 2: Dampak Merokok Pada Mata

Data dari Badan Kesehatan Dunia (WHO) menyebutkan 1 dari 10 kematian pada orang dewasa disebabkan oleh

penggunaan tembakau. Pada tahun 2005, penggunaan tembakau menyebabkan 5,4 juta kematian atau rata-rata satu kematian setiap 6

detik. Bahkan pada tahun 2030 diperkirakan jumlah kematian mencapai angka 8 juta.

Saat sebatang rokok disulut dan asapnya mulai diisap, sejumlah bahan kimia akan beredar ke berbagai organ

vital dalam tubuh, yakni paru-paru, jantung dan pembuluh darah. Tubuh akan terkontaminasi dengan bahan kimia yang dapat menyebabkan kanker dan

kecanduan.

Page 3: Dampak Merokok Pada Mata

10 countries = 2/3 of world smokers

WHO, 2008

Global tobacco consumption

Page 4: Dampak Merokok Pada Mata

Smoking prevalence among adults aged 25+ in Indonesia, 2001

Smoking increased among those with low education level and among those with increasing income.

Children: 12% (Boys: 24% and Girls: 2%)65% youth were exposed to passive smoking at home

(CDC, 2008)

YES(63.5%)

YES

NO(96.7%)

NO

Page 5: Dampak Merokok Pada Mata

WHO, 2008

Smoking harms nearly every organ of the body

Page 6: Dampak Merokok Pada Mata

Dampak merokok

Page 7: Dampak Merokok Pada Mata

Age-related MacularDegeneration (AMD)

visus sentral menurun secara progresif

Perubahan pigmentasi dan atropi pada daerah

makula

Buta permanen

Page 8: Dampak Merokok Pada Mata

1. Usia 2. Riwayat keluarga 3. Merokok 4. Hipertensi 5. Ras

Faktor resiko

Page 9: Dampak Merokok Pada Mata

Patofisiologi

Page 10: Dampak Merokok Pada Mata

Patofisiologi (lanjutan)

Page 11: Dampak Merokok Pada Mata

1. Dry AMD (non-neovascular)

90% kasus

Klasifikasi

2. Wet AMD (neovascular)

10% kasus

Page 12: Dampak Merokok Pada Mata

1. Tanpa rasa sakit2. Penglihatan kabur3. Kesulitan beradaptasi pada ruangan gelap4. Defek lapangan pandang sentral (scotoma

sentral)

Gejala Klinik

Page 13: Dampak Merokok Pada Mata

Video

Page 14: Dampak Merokok Pada Mata

PEMERIKSAAN:•Visus, tonometri•Funduskopi•Amsler Grid•Fluorescent Fundus Angiography (FFA)•Optical Coherence Tomography (OCT)

Page 15: Dampak Merokok Pada Mata

Penatalaksanaan

Pola hidup sehat -Nutrisi-Hindari merokok-Pemeriksaan mata

Page 16: Dampak Merokok Pada Mata

Roles of Doctor in Tobacco Control

Page 17: Dampak Merokok Pada Mata

Smoking among medical students and doctors in Indonesia

Less than 1% of female medical doctors and students smoke.

Page 18: Dampak Merokok Pada Mata