Daftar Isi Hand Out Hidangan Khusus

3
KATA PENGANTAR Mata kuliah ”Hidangan Khusus” merupakan salah satu mata kuliah kelompok keahlian berkarya yang menunjang pemahaman mahasiswa khususnya pada hidangan yang disajikan pada upacara tertentu di Indonesia. Dalam rangka usaha peningkatan kualitas pembelajaran tersebut kiranya sangat mendesak perlunya penyediaan hand out. Sebagai hand out, selain berisi materi yang dilengkapi dengan ilustrasi-ilustrasi juga terdapat berbagai makna hidangan dalam kegiatan upacara yang dapat memberikan keaktifan bertanya dan menanggapi bagi mahasiswa selama berlangsungnya proses belajar mengajar di kelas. Adapun tujuan penulisan hand out ini selain membantu kelancaran proses belajar mengajar juga sebagai salah satu bahan bacaan yang dapat memperkaya informasi tentang berbagai jenis hidangan khusus yang disajikan pada dalam kegiatan upacara di Indonesia. Hasil yang ingin dicapai adalah kemampuan mahasiswa dalam bernalar, membandingkan, memecahkan masalah, menganalisis dan menyimpulkan tentang berbagai jenis hidangan khusus. Mudah-mudahan dengan hand out ini dapat lebih menyempurnakan proses belajar mengajar mata kuliah ”Hidangan Khusus.” ii

description

yes

Transcript of Daftar Isi Hand Out Hidangan Khusus

KATA PENGANTAR

Mata kuliah Hidangan Khusus merupakan salah satu mata kuliah kelompok keahlian berkarya yang menunjang pemahaman mahasiswa khususnya pada hidangan yang disajikan pada upacara tertentu di Indonesia.Dalam rangka usaha peningkatan kualitas pembelajaran tersebut kiranya sangat mendesak perlunya penyediaan hand out. Sebagai hand out, selain berisi materi yang dilengkapi dengan ilustrasi-ilustrasi juga terdapat berbagai makna hidangan dalam kegiatan upacara yang dapat memberikan keaktifan bertanya dan menanggapi bagi mahasiswa selama berlangsungnya proses belajar mengajar di kelas.Adapun tujuan penulisan hand out ini selain membantu kelancaran proses belajar mengajar juga sebagai salah satu bahan bacaan yang dapat memperkaya informasi tentang berbagai jenis hidangan khusus yang disajikan pada dalam kegiatan upacara di Indonesia. Hasil yang ingin dicapai adalah kemampuan mahasiswa dalam bernalar, membandingkan, memecahkan masalah, menganalisis dan menyimpulkan tentang berbagai jenis hidangan khusus.Mudah-mudahan dengan hand out ini dapat lebih menyempurnakan proses belajar mengajar mata kuliah Hidangan Khusus.

Surabaya, 24 Maret 2015

Penulis,

DAFTAR ISI

KATA PENGANTARiDAFTAR ISIiiBAB I KONSEP HIDANGAN KHUSUS1 A. Pengetian Hidangan Khusus2 B. Karakteristik Hidangan Khusus2 C. Jenis-jenis Hidangan Khusus3 D. Bahan Utama Hidangan Khusus5

BAB II UPACARA SELAMATAN8A. Pengertian Selamatan9B. Jenis-jenis Upacara Selamatan9C. Makna Hidangan Dalam Upacara Selamatan33D. Upacara Adat di Indonesia 37E. Pengertian Tumpeng25F. Jenis-jenis Tumpeng47

BAB III PERALATAN PENGOLAHAN HIDANGAN KHUSUS53 A. Peralatan Pengolahan 54 B. Peralatan Penyajian 58 C. Peralatan Penunjang 60 D. Resep Hidangan Khusus 65

DAFTAR PUSTAKA76

iii