Bedah Jurnal (Prof Pri)

download Bedah Jurnal (Prof Pri)

of 12

description

bedah jurnal

Transcript of Bedah Jurnal (Prof Pri)

  • THINKING TOWARDS STAKEHOLDER SATISFACTION IN HIGHER EDUCATION: AN APPLICATION OF PERFORMANCE PRISMKaramjeet Singh and Susima WeligamageUniversity Business School, Panjab University, Chandigarh, India

  • ISI JURNALAbstrakPendahuluanReview literaturHasilKesimpulanDaftar pustaka

  • TUJUANMeninjau model performance prism dan untuk mengidentifikasi kemungkinan penerapan model ini ke lembaga-lembaga pendidikan tinggi

  • Tujuan Khusus Mengidentifikasi para pemangku kepentingan kunciMengidentifikasi keinginan dan kebutuhan pemangku kepentinganMengidentifikasi peran organisasi untuk masing-masing stakeholderMengdentifikasi kemampuan organisasi untuk mencapai strategi yang spesifik melalui proses yang ada

  • TEORI

  • HASILSTAKEHOLDER IDENTIFICATION

    Tahap pertama model ini adalah menganalisis stakeholder yang relevan:Identifikasi stakeholder utama seperti mahasiswa, dosen, dan administratorStakeholder lain antara lain, alumni mereka, masyarakat di mana mereka berada, dan entitas - baik negeri maupun swasta yang akan mempekerjakan siswa mereka saat lulus nanti

  • Berdasarkan hasil identifikasi stakeholder maka stakeholder yang dianggap penting dalam penelitian ini adalah mahasiswa, staf akademik, staf non akademis, pengusaha, organisasi pelatihan, lulusan, pemerintah, organisasi profesi, dan orang tua, lembaga donor

  • STAKEHOLDER SATISFACTION

  • STRATEGIES, PROCESS AND CAPABILITIESMerumuskan strategi untuk menambah nilai bagi stakeholder dan untuk memenuhi kebutuhan stakeholder. Lembaga pendidikan tinggi perlu melihat ke dalam proses kelembagaan yang ada dan yang dibutuhkan dan kemampuan kelembagaan. Pada saat yang sama strategi, proses dan kemampuan harus dihubungkan satu sama lain.

    Tidak dijelaskan bagaimana strategi, proses dan kapabilitasnya.

  • STAKEHOLDER CONTRIBUTION

  • KESIMPULANKesimpulan penelitian ini adalah model performance prism dapat diterapkan pada lembaga akademisi. Selain itu itu model performance prism dapat sangat menguntungkan untuk lembaga akademisi karena dapat memberikan nilai tambah bagi seluruh stakeholder.

  • TERIMAKASIH