BEBAL TRENDING MARKETING OF THE MONTH · ehatan yang diperkuat dengan Surat Keputusan dari Pimpinan...

34
newsletter 0-11-06-20 JUNE 2020 BEBAL (Berita Seputar Bali) TRENDING WHAT’S ON JUNE MARKETING OF THE MONTH May Edition www.indonesiajamansekarang.co.id LIFESTYLE

Transcript of BEBAL TRENDING MARKETING OF THE MONTH · ehatan yang diperkuat dengan Surat Keputusan dari Pimpinan...

Page 1: BEBAL TRENDING MARKETING OF THE MONTH · ehatan yang diperkuat dengan Surat Keputusan dari Pimpinan Tempat Kerja. Pimpinan atau pemberi kerja memberikan kebijakan dan prosedur untuk

newsletter

0-11-06-20

JUNE 2020

BEBAL(Berita Seputar Bali)

TRENDING

WHAT’SON JUNE

MARKETING OFTHE MONTHMay Edition

www.indonesiajamansekarang.co.id

LIFESTYLE

Page 2: BEBAL TRENDING MARKETING OF THE MONTH · ehatan yang diperkuat dengan Surat Keputusan dari Pimpinan Tempat Kerja. Pimpinan atau pemberi kerja memberikan kebijakan dan prosedur untuk

www.indonesiajamansekarang.co.id

Page 3: BEBAL TRENDING MARKETING OF THE MONTH · ehatan yang diperkuat dengan Surat Keputusan dari Pimpinan Tempat Kerja. Pimpinan atau pemberi kerja memberikan kebijakan dan prosedur untuk

www.indonesiajamansekarang.co.id

“New normal adalah sebuah adaptasi gaya baru lantaran Covid - 19 tak bisa hilang total,Covid hanya bisa dikon-trol sampai titik minimal. New normal yang penting itu tetap menerapkan protokol kesehatan yaitu dengan tetap menggunakan masker, cuci tangan disetiap waktu, dan hindari menyentuh mata, hidung dan mulut”

Dr Tirta MandiraRelawan Medis Covid - 19

“Antisipasi harus disertai dengan ke-sadaran masyarakat untuk tetap waspada, menerapkan protokol kes-ehatan dan menjaga kesehatan sampai seterusnya, jadi saran saya PHBS {Perilaku Hidup Bersih dan Sehat} harus menjadi The New

Normal”

Dr. Reisa Broto AsmoroDokter menjawab CNN Indonesia

MILLENIALS FOR THE NEW NORMAL

Page 4: BEBAL TRENDING MARKETING OF THE MONTH · ehatan yang diperkuat dengan Surat Keputusan dari Pimpinan Tempat Kerja. Pimpinan atau pemberi kerja memberikan kebijakan dan prosedur untuk

WHAT’SON JUNE?

www.indonesiajamansekarang.co.id

ProtokolNew Normal

Page 5: BEBAL TRENDING MARKETING OF THE MONTH · ehatan yang diperkuat dengan Surat Keputusan dari Pimpinan Tempat Kerja. Pimpinan atau pemberi kerja memberikan kebijakan dan prosedur untuk

Dalam menjalankan New Normal, kementrian kesehatan mengeluarkan Keputusan Ment-eri Kesehatan (KMK) sebagai acuan bagi pengelola/pengurus tempat kerja di instansi pemer-intah, perusahaan swasta, badan usaha milik Negara (BUMN), Dinas Kesehatan Provinsi dan Kabupaten/Kota, dalam hal ini perkantoran dan perindustrian serta tempat-tempat kerja lainn-ya dituntut untuk mendukung pelaksanaan KMK agar situasi dapat kembali kondusif serta para masyarakat bisa kembali menjalankan aktifitas dengan normal.

Beberapa protokol yang perlu dijalankan diantarannya adalah;

Setelah bulan lalu kita beran-gan-angan mau kemana setelah pandemi dan mulai mengenal The New Normal, bulan ini kita akan bahas lebih mendalam terkait pen-erapannya. Bagaimana sebaiknya protokol kesehatan dijalankan sesuai penjelasan Mentri Kesehatan karena Covid-19 tidak akan bisa be-rakhir begitu saja dan sebaiknya kita harus bisa hidup berdampin-gan dengan Virus ini, sampai Vak-sinnya ditemukan

New Normal

Page 6: BEBAL TRENDING MARKETING OF THE MONTH · ehatan yang diperkuat dengan Surat Keputusan dari Pimpinan Tempat Kerja. Pimpinan atau pemberi kerja memberikan kebijakan dan prosedur untuk

Kebijakan Manajemen dalam Pencegahan Penularan COVID-19

Pihak manajemen agar senantiasa memantau dan memperbaharui perkembangan informasi tentang COVID 19 di wilayahnya.

Pembentukan Tim Penanganan COVID-19 di tempat kerja yang ter-diri dari Pimpinan, bagian kepegawaian, bagian K3 dan petugas Kes-ehatan yang diperkuat dengan Surat Keputusan dari Pimpinan Tempat Kerja.

Pimpinan atau pemberi kerja memberikan kebijakan dan prosedur untuk pekerja melaporkan setiap ada kasus dicurigai COVID-19 (ge-jala demam atau batuk/pilek/nyeri tenggorokan/sesak nafas) untuk dilakukan pemantauan oleh petugas kesehatan.

Tidak memperlakukan kasus positif sebagai suatu stigma

Pengaturan bekerja dari rumah (work from home). Menentukan pekerja esensial yang perlu tetap bekerja/datang ke tempat kerja dan pekerja yang dapat melakukan pekerjaan dari rumah.

1.

2.

3.

4.

5.

Page 7: BEBAL TRENDING MARKETING OF THE MONTH · ehatan yang diperkuat dengan Surat Keputusan dari Pimpinan Tempat Kerja. Pimpinan atau pemberi kerja memberikan kebijakan dan prosedur untuk

www.indonesiajamansekarang.co.id

Page 8: BEBAL TRENDING MARKETING OF THE MONTH · ehatan yang diperkuat dengan Surat Keputusan dari Pimpinan Tempat Kerja. Pimpinan atau pemberi kerja memberikan kebijakan dan prosedur untuk

www.indonesiajamansekarang.co.id

TRENDING

Page 9: BEBAL TRENDING MARKETING OF THE MONTH · ehatan yang diperkuat dengan Surat Keputusan dari Pimpinan Tempat Kerja. Pimpinan atau pemberi kerja memberikan kebijakan dan prosedur untuk

Pandemi COVID-19 yang melanda di Indonesia melumpuhkan pere-konomian Indonesia bahkan Dunia. Banyak perusahaan yang gulung tikar, dan PHK terjadi dimana-mana. Hal ini semata-mata karena kondi-si pandemi secara otomatis menghentikan berbagai kegiatan sosial yang berdampak langsung pada pertumbuhan ekonomi.

Segala upaya dari pemerintah sudah dilakukan, mulai dari social distancing, physical dis-tancing, PSBB (Pembatasan Sosial Berskala Besar) untuk memutuskan rantai penyebaran hingga pada bulan Juni ini akan diberlakukan kelonggaran masa PSBB atau transisi. Pelonggaran ini dimaksudnkan agar kita tetap bisa melakukan kegiatan sosial dan ekonomi tetap mentaati pro-tokol kesehatan.

Dengan pelonggaran PSBB, maka diharapkan roda perekonomian mulai bisa kembali normal. Kementrian Koordinator Bidang Perekono-mian telah menyusun tahapan atau fase pembukaan kegiatan bisnis dan industri pasca-penyebaran pandemic COVID-19 dan berikut adalah timeline atau fase New Normal untuk pemilihan ekonomi dalam 5 Fase;

Skenario ‘Hidup Normal’ di Indonesia

Page 10: BEBAL TRENDING MARKETING OF THE MONTH · ehatan yang diperkuat dengan Surat Keputusan dari Pimpinan Tempat Kerja. Pimpinan atau pemberi kerja memberikan kebijakan dan prosedur untuk

Industri Jasa Bisnis (B2B)Dapat beroperasi dengan sosial distancing, persyaratan kesehatan, jaga jarak (memakai masker)

Toko, pasar & mall Diperbolehkan-pembukaan toko-toko tanpa diskriminasi sektor (Protokol baru ketat);

(1) Pengaturan pekerjaan (2) Melayani konsumen (3) Tidak diperbolehkan toko dalam keadaan ramai

Toko, pasar & mallBelum boleh beroperasi, dikecual-ikan untuk toko penjual masker & fasilitas kesehatan

Kegiatan lain sehari-hari outdoorDilarang berkumpul ramai (Maks. 2 Orang dalam satu ruangan) Belum diperbolehkan olahraga outdoor

Fase 1 – 1 Juni 2020

Fase 2 – 8 Juni 2020

Page 11: BEBAL TRENDING MARKETING OF THE MONTH · ehatan yang diperkuat dengan Surat Keputusan dari Pimpinan Tempat Kerja. Pimpinan atau pemberi kerja memberikan kebijakan dan prosedur untuk

Usaha dengan kontak fisik (salon, spa, dan lain-lain) belum boleh beroperasi

Kegiatan lain sehari-hari outdoorDilarang berkumpul ramai (Maks. 2 Orang dalam satu ruangan) Belum diperbolehkan olahraga outdoor

Toko, pasar & mall tetap seperti pada fase 2. Namun ada evaluasi untuk pembukaan salon, spa, dan lain-lain dengan protokol kebersi-han ketat.

Sektor Kebudayaan Pembukaan museum, pertunjukan namun dengan tidak adanya kontak fisik (tiket dijual online) dan jaga jarak.

Sektor Pendidikan Pembukaan se-kolah, namun dengan sistem shift sesuai jumlah kelas

Kegiatan lain sehari-hariOlahraga outdoor diperbolehkan dengan protokol

Evaluasi untuk pembukaan tempat untuk: Pernikahan, Ulang tahun, kegiatan sosial (>2 Orang – 10 Orang), dll

Fase 3 – 15 Juni 2020

Page 12: BEBAL TRENDING MARKETING OF THE MONTH · ehatan yang diperkuat dengan Surat Keputusan dari Pimpinan Tempat Kerja. Pimpinan atau pemberi kerja memberikan kebijakan dan prosedur untuk

Evaluasi untuk fase 4 dan pembu-kaan tempat-tempat atau kegiatan ekonomi dan kegiatan sosial dalam skala besarAkhir Juli / awal Agustus diharap-kan sudah membuka seluruh ke-giatan ekonomiSelanjutnya akan dilakukan evalua-si secara berkala, sampai vaksin bisa ditemukan dan disebarluaskan

Pembukaan kegiatan ekonomi seperti di fase 3 dengan tambahan eval-uasi untuk :

1.Pembukaan secara bertahap. Restoran, kafe bar, tempat gym, dll. Dengan protokol yang ketat2.Kegiatan outdoor lebih dari 10 orang ++ 3.Traveling ke luar kota dengan pembatasan jumlah penerbangan 4.Kegiatan ibadah (Masjid, Gereja, Pura, Vihara, Dll) Jumlah dibatasi5.Kegiatan berskala massif masih terus dibatasi

Fase 4 – 6 Juli 2020

Fase 5 – 20 & 27 Juli 2020

Semoga dalam waktu dekat keadaan akan membaikdan seluruh aktifitas dapat kita jalankan kembali seperti biasanya.

Page 13: BEBAL TRENDING MARKETING OF THE MONTH · ehatan yang diperkuat dengan Surat Keputusan dari Pimpinan Tempat Kerja. Pimpinan atau pemberi kerja memberikan kebijakan dan prosedur untuk

www.indonesiajamansekarang.co.id

Page 14: BEBAL TRENDING MARKETING OF THE MONTH · ehatan yang diperkuat dengan Surat Keputusan dari Pimpinan Tempat Kerja. Pimpinan atau pemberi kerja memberikan kebijakan dan prosedur untuk

BEBAL(Berita Seputar Bali)

www.indonesiajamansekarang.co.id

Page 15: BEBAL TRENDING MARKETING OF THE MONTH · ehatan yang diperkuat dengan Surat Keputusan dari Pimpinan Tempat Kerja. Pimpinan atau pemberi kerja memberikan kebijakan dan prosedur untuk

Pulau Bali menjadi salah satu destinasi wisata paling terdampak dari pandemi virus corona. Hal ini terjadi lantaran adanya pembatasan pen-erbangan, baik domestik maupun Internasional. Terkenal sebagai des-tinasi wisata bagi wisatawan mancanegara (wisman)--Bali, boleh dibil-ang kehilangan wisman, khususnya asal Australia. Menurut data Badan Pusat Statistik Bali tahun 2019, jumlah kunjungan wisman terbanyak ke Bali berasal dari Australia dengan 19,78 persen. Kemudian di posisi dua yaitu wisman asal China, 18,90 persen. Lalu bagaimana kondisi wisa-tawan Australia yang tidak bisa ke Bali sejak wabah pandemi ini? Kon-sultan wisata Globothink, Irshad A Cader menyuarakan isi hatinya untuk mewakili wisman Australia yang tidak bisa ke Bali karena pan-demi corona. "Orang Australia itu sudah mengenal Bali, bahkan sebe-lum mereka mengenal Indonesia. Bali merupakan destinasi lifestyle bagi banyak orang Australia. Hanya saja, ada larangan bepergian yang diterapkan pemerintah," kata Irshad dalam telekonferensi Indonesia Tourism Forum (ITF), Jumat (15/5/2020). Kendati demikian, ia juga menyoroti perihal Pemerintah Australia yang akan melonggarkan aturan pembatasan perjalanan. Ia berharap, hal ini dapat menjadi kabar baik di akhir Juli. "Kemungkinan pertengahan atau akhir Juli nanti, larangan (perjalanan) akan dilonggarkan. Ini berita bagus, saya kira," terangnya.

Cara Pikat Wisman Australia Liburanke Bali setelah Corona

Page 16: BEBAL TRENDING MARKETING OF THE MONTH · ehatan yang diperkuat dengan Surat Keputusan dari Pimpinan Tempat Kerja. Pimpinan atau pemberi kerja memberikan kebijakan dan prosedur untuk

Meski sudah ada rencana pelonggaran perjalanan, Irshad melanjutkan, hal itu belum cukup membawa kemBali wisman asal Australia ke Bali. Pemerintah Australia dan Indonesia perlu menyoroti, serta fokus kepada jaminan kesehatan yang lebih ketat. Ia menyarankan, Bali perlu membuat tagline agar menarik wisman kemBali. "Kami minta ada semacam tagline, pola pikir atau jaminan kesehatan terkait Bali yang aman dikunjungi. Baru kami akan siap untuk menerima Bali kemBali," jelasnya. Irshad mengusulkan agar Indonesia mencontoh Singapura untuk menarik kemBali wisman. Di sana, lanjut Irshad, mereka meng-gunakan aplikasi yang menginformasikan situasi atau keadaan di seki-tarnya. "Jadi ketika turis datang ke Singapura, mereka bisa langsung mengunduh aplikasi manajemen keramaian, misalnya lokasi supermar-ket terdekat," kata Irshad. "Mereka (wisatawan) bisa tahu mana yang ramai warnanya merah, normal itu kuning, dan lengang itu hijau," lan-jutnya.

Sementara itu, Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemen-parekraf) sebelumnya tengah menyusun standar operasional prosedur (SOP) yang mengacu pada standar kesehatan, kebersihan, dan kesela-matan. Untuk itu, Kemenparekraf akan menerapkan program Cleanli-ness, Health, and Safety (CHS) di setiap destinasi maupun lokasi lain terkait pariwisata dan ekonomi kreatif. “Gerakan CHS ini bertujuan untuk meningkatkan kepercayaan wisatawan terhadap destinasi dan industri pariwisata Indonesia usai Covid-19,” ujarnya seperti keteran-gan tertulis yang diterima Kompas.com. Adapun, sebagai destinasi utama pariwisata Indonesia, Bali ditetapkan menjadi pilot project dalam penerapan program CHS untuk nantinya diimplementasikan ke daerah lainnya di Indonesia. Adnyani mengatakan, hal itu tak terelak-kan karena pandemi Covid-19 telah membuat perilaku manusia yang baru (new normal).

Source : Kompas

Page 17: BEBAL TRENDING MARKETING OF THE MONTH · ehatan yang diperkuat dengan Surat Keputusan dari Pimpinan Tempat Kerja. Pimpinan atau pemberi kerja memberikan kebijakan dan prosedur untuk

Dunia disebut akan memasuki era baru yaitu New Normal. Kondisi ini diakibatkan adanya pandemi virus corona yang mengubah tatanan dunia, yang lebih menitikberatkan pada aspek kesehatan. Semua sektor industri dunia tengah meny-usun Standar Operasional Prosedural (SOP) masing-masing untuk bisa beradaptasi di era terse-but. Salah satunya adalah sektor pariwisata. Indonesia sendiri memi-liki destinasi wisata favorit dunia yaitu Pulau Bali. Sebagai destinasi yang kerap menjadi pilihan ber-wisata wisatawan mancanegara, Bali tengah berbenah untuk men-yambut New Normal.

Namun, menurut Wakil Guber-nur Bali, Tjokorda Oka Artha atau biasa disapa Cok Ace ber-pendapat, dalam konteks Bali, New Normal akan disebut dengan New Era of Bali atau Era Baru Bali. "Pada konteks di Bali, saya tidak menyebut itu New Normal, tapi saya menyebutnya sebagai New Era of Bali, di mana akan mengubah paradig-ma wisata ke depannya," ujar Cok Ace dalam telekonferensi Indonesia Tourism Forum, Jumat (15/5/2020). Ia menga-takan, pada saat itu, Bali akan memasuki era baru yang mem-fokuskan diri pada protokol kes-ehatan dalam industri pariwisa-ta.

Sambut Era Baru Bali, Bali JadiDestinasi Uji Coba New Normal Pariwisata

Page 18: BEBAL TRENDING MARKETING OF THE MONTH · ehatan yang diperkuat dengan Surat Keputusan dari Pimpinan Tempat Kerja. Pimpinan atau pemberi kerja memberikan kebijakan dan prosedur untuk

Selain itu, Cok Ace juga mengatakan Bali sudah siap memenuhi pers-yaratan menjadi destinasi yang dapat dikunjungi setelah pandemi. Hal tersebut terjadi lantaran menurutnya, Bali memiliki angka kesembuhan pasien Covid-19 lebih baik dibandingkan provinsi lainnya. "Angka kes-embuhan pasien Covid-19 mencapai 65 persen. Ini merupakan yang terbaik dibandingkan provinsi lainnya," jelasnya. Hingga 12 Mei 2020, ia melaporkan data sekitar 328 kasus positif Covid di Bali. Adapun 215 di antaranya berhasil sembuh, dan empat orang meninggal dunia.

Oleh sebab itu, pariwisata Bali akan mengutamakan soal hal-hal dasar seperti kebersihan, kesehatan, dan keselamatan. "Kebersihan, keseha-tan, dan keselamatan diperlukan untuk meminimalisir kecemasan orang terinfeksi virus. Maka pemeliharaan kesehatan akan jadi syarat utama," terangnya. Sementara itu, Pemerintah Provinsi Bali saat ini tengah fokus pada penanganan kasus Covid-19. Dan di sisi lain, pem-prov Bali juga menjalin kerjasama dengan Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf) untuk menyusun protokol baru pari-wisata. Kerja sama itu, nantinya tak hanya berupa protokol melainkan diuji coba langsung di Bali. "Bali mempunyai penanganan yang baik. Jadi kami ingin kerja sama dengan Pemerintah Bali dan saya rasa Bali sangat strategis di poin ini," kata Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Wishnutama Kusubandio dalam telekonferensi yang diadakan Indonesia Tourism Forum (ITF), Jumat (15/5/2020). Lanjutnya, Ke-menparekraf sudah berkomunikasi dengan Wagub Bali untuk imple-mentasi protokol pariwisata. "Kami akan diskusikan tentang imple-mentasinya seperti apa. Bagaimana kita melakukan simulasi, bagaima-na kita melakukan sosialisasi, bagaimana kita melakukan percobaan dan mengetesnya," jelasnya

Source : Travel Kompas

Page 19: BEBAL TRENDING MARKETING OF THE MONTH · ehatan yang diperkuat dengan Surat Keputusan dari Pimpinan Tempat Kerja. Pimpinan atau pemberi kerja memberikan kebijakan dan prosedur untuk

Kalangan pengusaha hotel mengungkapkan kawasan Nusa Dua Bali akan dijadikan sebagai kawasan percontohan untuk skema new normal di bidang pariwisata. Hal ini berdasarkan track record kawasan tersebut, yang dinilai berpengalaman dalam pariwisata internasional, jauh sebelum pandemi virus corona. "Kawasan itu ada 22 hotel mix bintang 4 dan bintang 5. Tapi kebanyakan di Nusa Dua itu bintang 5. Sekarang lagi persiapan mulai dari masuk gate Nusa Dua, masuk hotel gimana protokolnya. Kenapa Nusa Dua ditunjuk? Karena lengkap, ter-masuk rumah sakit ada di situ. Seandainya ada satu atau dua case ter-deteksi, maka langsung diisolasi," kata Ketua Umum DPP Indonesia Hotel General Manager Association (IHGMA) Bali I Made Ramia Ad-nyana

Ia menyebut bahwa pemerintah pusat yakni Kementerian bidang Koordinator Maritim dan Investasi (Kemenko Maritim) dan Kementeri-an Dalam negeri (Kemendagri) mendorong industri pariwisata Bali agar menyiapkan protokolnya secara segera

Namun timeline pasti terkait pelaksanaannya belum diketahui secara jelas. Pasalnya, kasus transmisi lokal yang terjadi di Denpasar sedikit menghambat rencana tersebut. "Persiapan terus dimatangkan. Semua SOP yang sebelumnya berlaku di-adjust sesuai protokol WHO. Terma-suk temperature control, penggunaan masker, hand glove. Sekarang mulai training, jadi ketika udah dinyatakan ada pelonggaran, kita siap," sebut Ramia

Bali Siap Dibuka, Nusa Dua JadiPercontohan New Normal

Page 20: BEBAL TRENDING MARKETING OF THE MONTH · ehatan yang diperkuat dengan Surat Keputusan dari Pimpinan Tempat Kerja. Pimpinan atau pemberi kerja memberikan kebijakan dan prosedur untuk

Sementara itu, Ketua Umum IHGMA Arya Pering Arimbawa menyebut persiapan yang dilakukan harus secara ketat. Jika tidak, maka kurva yang saat ini pun belum menurun berpotensi akan kemBali naik. Ia mengatakan hotel bisa lebih diatur dalam menerapkan protokol kese-hatan yang ada, terutama di Nusa Dua yang dikenal sebagai kawasan elite. "Ini yang dilihat sebagai projek percontohan di awal. Karena memang di satu sisi, lokasi area memang khusus komplek perhotelan di situ. Disini lah prototipe yang kita minta lakukan dengan protokoler kesehatan. Ini pilot project di situ dulu untuk di awal," sebut Arya.

Wakil Gubernur Bali Tjokorda Oka Artha Ardana Sukawati atau Cok Ace, saat dimintai tanggapan soal ini belum merespons. Namun, infor-masi yang beredar, pada Sabtu, 23 Juni 2020, jajaran Pemprov Bali mengadakan rapat terkait protokol kesehatan 'baru' untuk sektor usaha dan pemerintah. Sebelumnya Cok Ace mengatakan kesiapan Bali."Bali siap untuk memenuhi persyaratan menjadi destinasi di masa setelah COVID-19. Angka kesembuhan pasien COVID-19 di Bali menca-pai 65 persen. Ini menjadi yang terbaik dibandingkan wilayah lainnya," ujarnya dalam webinar yang diadakan Indonesia Tourism Forum

Source : CNB Indonesia

Page 21: BEBAL TRENDING MARKETING OF THE MONTH · ehatan yang diperkuat dengan Surat Keputusan dari Pimpinan Tempat Kerja. Pimpinan atau pemberi kerja memberikan kebijakan dan prosedur untuk

www.indonesiajamansekarang.co.id

Page 22: BEBAL TRENDING MARKETING OF THE MONTH · ehatan yang diperkuat dengan Surat Keputusan dari Pimpinan Tempat Kerja. Pimpinan atau pemberi kerja memberikan kebijakan dan prosedur untuk

www.indonesiajamansekarang.co.id

LIFESTYLE

Page 23: BEBAL TRENDING MARKETING OF THE MONTH · ehatan yang diperkuat dengan Surat Keputusan dari Pimpinan Tempat Kerja. Pimpinan atau pemberi kerja memberikan kebijakan dan prosedur untuk

Dalam penerapan The New Normal, seluruh tempat yang menjadi titik kekuatan penopang perekonomian di Indonesia harus memiliki stan-dar atau aturan yang ketat dalam hal kebersihan, dari mall, pasar, industri, sampai perkantoran harus menerapkan protokol kesehatan yang ketat, dan sangat memperhatikan standar keberaihan lingkun-gannya.

Berbeda dengan tempat yang satu ini, sebelum COVID-19 melanda, tempat ini sudah memiliki standar kebersihan yang sangat tinggi, karena orang-orang yang tinggal di dalamnya perduli akan kebersihan dan kesehatan. Desa Penglipuran, salah satu Desa di Indonesia tepatn-ya di Kabupaten Bangli, Bali, menjadi TOP 3 Desa terbersih di Dunia. “Di dunia loh sobat eazy.” bayangkan saja setelah pandemi atau pelonggaran PSBB terlaksana, kamu bisa jadikan tempat ini sebagai destinasi wisata kamu, disini kamu bisa mempelajari kebiasaan para warga Desa yang sangat mengedepankan kebersihan, mungkin Desa ini bisa jadi contoh untuk kita bisa memiliki kebiasaan yang bersih dan higenis untuk melawan COVID-19 sehingga selanjutnya bukan hanya Bali yang bisa masuk TOP 3 Desa terbersih di Dunia, tapi kebiasaan baru ini bisa juga membuat daerah lain di Indonesia menjadi daerah yang bersih karena meniru budaya positif dari Desa Panglipuran ini.

Di Desa Panglipuran, ada satu budaya yang sangat mencerminkan ke-guyuban dalam keseharian masyarakatnya, mereka selalu melakukan musyawarah untuk mencapai sebuah keputusan tertentu atau mencari solusi dari masalah yang terjadi di lingkungan Desa, tanggung jawab seperti inilah yang harusnya kita Warga Indonesia miliki. Misalnya kita melihat ada orang yang buang sampah sembarangan di jalan, kita bisa membantu mengambilnya dan membuang sampah itu pada tempatn-ya, namun tindakan ini memang harus dimulai dari kesadaran diri sendiri sebelum kita memberikan contoh untuk orang lain. Kebiasaan positif inilah yang membuat Desa Penglipuran memiliki predikat Desa terbersih.

Wisata Desa Terbersih Indonesia di Dunia

Page 24: BEBAL TRENDING MARKETING OF THE MONTH · ehatan yang diperkuat dengan Surat Keputusan dari Pimpinan Tempat Kerja. Pimpinan atau pemberi kerja memberikan kebijakan dan prosedur untuk

Kamu jadi penasaran kan untuk berwisata ke lokasi yang satu ini? Yuk, susun rencana sebelum pergi ke Desa ini dan jangan lupa untuk menja-ga kebersihan bukan hanya saat kamu berada di Desa Panglipuran saja, tapi setelah kamu keluarpun kebiasaan positif itu tetap harus dipertahankan, agar Tahan Indonesia ini bisa menjadi bersih dan sehat.

Page 25: BEBAL TRENDING MARKETING OF THE MONTH · ehatan yang diperkuat dengan Surat Keputusan dari Pimpinan Tempat Kerja. Pimpinan atau pemberi kerja memberikan kebijakan dan prosedur untuk

Kamu jadi penasaran kan untuk berwisata ke lokasi yang satu ini? Yuk, susun rencana sebelum pergi ke Desa ini dan jangan lupa untuk menja-ga kebersihan bukan hanya saat kamu berada di Desa Panglipuran saja, tapi setelah kamu keluarpun kebiasaan positif itu tetap harus dipertahankan, agar Tahan Indonesia ini bisa menjadi bersih dan sehat.

Seperti restaurant yang ada di Seminyak, kamu bisa datang Cartel Cafe dan melepas rindu bersama teman-teman. Tempatnya yang nyaman dan bersih menjadi salah satu konsep yang dikedepankan untuk menarik pengunjung. Cafe ini menyediakan menu makanan dan minuman yang enak dan lezat, dan tentunya sehat. Bagi kamu yang suka dengan spot yang Insta-gramable, tempat ini cocok banget untuk kamu datangin. Konsep yang cozy dan menyamankan mata menjadi daya tarik bagi orang-orang untuk mampir. Menu yang tersedia ada banyak pilihan; dimulai dari menu sarapan, menu makan siang, dan menu makan malam. Kamu bisa datang di jam yang kamu inginkan bersama teman atau keluarga.

Page 26: BEBAL TRENDING MARKETING OF THE MONTH · ehatan yang diperkuat dengan Surat Keputusan dari Pimpinan Tempat Kerja. Pimpinan atau pemberi kerja memberikan kebijakan dan prosedur untuk

Makanan dan minuman yang disajikan juga memiliki standar yang baik, jadi kamu enggak perlu khawatir lagi karena pelayanan di Cartel Co�ee mementingkan kesehatan dan kebersihan yang cocok banget untuk diterapkan saat New Normal. Kamu pasti enggak akan bosen kalau kamu udah menikmati hangout disini. Untuk kamu yang enggak sabar jalan-jalan setelah pandemi, kamu bisa tambahkan Cartel Co�ee kedalam list liburan kamu saat pergi ke Bali.

Page 27: BEBAL TRENDING MARKETING OF THE MONTH · ehatan yang diperkuat dengan Surat Keputusan dari Pimpinan Tempat Kerja. Pimpinan atau pemberi kerja memberikan kebijakan dan prosedur untuk

www.indonesiajamansekarang.co.id

Page 28: BEBAL TRENDING MARKETING OF THE MONTH · ehatan yang diperkuat dengan Surat Keputusan dari Pimpinan Tempat Kerja. Pimpinan atau pemberi kerja memberikan kebijakan dan prosedur untuk
Page 29: BEBAL TRENDING MARKETING OF THE MONTH · ehatan yang diperkuat dengan Surat Keputusan dari Pimpinan Tempat Kerja. Pimpinan atau pemberi kerja memberikan kebijakan dan prosedur untuk

Congratulations to

Milayou are, the crazy rich

marketing of the month,May edition

www.indonesiajamansekarang.co.id

Wajah baru personel Marketing Terbaik di Eazy Property bermunculan setiap bulannya, kali ini yang berhasil meraih capaian tertinggi adalah Mila Karmila dari Makassar. Bisa dibilang, tahun 2020 menjadi awal Mila bekerja sebagai marketing dan berkat usaha kerasnya, pada bulan Mei lalu Mila terpilih sebagai Marketing of the Month Eazy Proper-ty..

Saat pertama bergabung di Eazy Property, Mila sempat ragu bekerja sebagai market-ing, karena merasa passion yang dimilikinya bukan sebagai marketing, namun karena ada sosok seorang manager yang baik dan selalu memberikan semangat serta bimbin-gan, membuat Mila terus berjuang dan bekerja dengan giat. Saat di wawancara oleh tim Eazy Newsletter Mila juga mengatakan kalau ingin mengucapkan terima kasih kepada Ibu Anti dan Kak Indah; “Aku mau mengucapkan terima kasih kepada Ibu Anti selaku manager saya, dan Kak Indah yang menjadi leader saya yang selalu membimb-ing saya dalam bekerja.” Sampai akhirnya bisa mendapatkan predikat Maketing Of The Month, membuat Mila merasa senang dan enggak nyangka, sambil selalu bersykur kepada Tuhan YME, bahwa usaha tidak pernah mengkhianati hasil.

Selama bekerja pasti ada yang namanya tantangan, bagi Mila tantangan yang berat dalam penjualan yaitu saat ini, dimana terjadi Pandemi COVID-19 yang mengharuskan bekerja dengan sistem WFH. Tentunya WFH menjadi tantangan tersendiri, karena fokusnya tidak sama seperti berada di o�ce. Oleh karenanya, kemauan, optimisme dan kerja keras harus lebih besar dari tantangan itu sendiri karena dimana ada kemauan, tekad dan kerja keras disitu pasti ada jalan.

Untuk teman-teman pembaca setia Eazy Newsletter yang masih terus berjuang selalu ingat hal ini; Kerja ikhlas, berdoa, berusaha dan fokus pada target. Inilah yang membuat Mila berada di posisi sekarang dan semoga kita semua dapat melewati masa sulit ini dan meraih mimpi, karena sukses ada ditangan kita.Semoga berhasil ...

Marketing of the month - Mila Karmila

Page 30: BEBAL TRENDING MARKETING OF THE MONTH · ehatan yang diperkuat dengan Surat Keputusan dari Pimpinan Tempat Kerja. Pimpinan atau pemberi kerja memberikan kebijakan dan prosedur untuk
Page 31: BEBAL TRENDING MARKETING OF THE MONTH · ehatan yang diperkuat dengan Surat Keputusan dari Pimpinan Tempat Kerja. Pimpinan atau pemberi kerja memberikan kebijakan dan prosedur untuk
Page 32: BEBAL TRENDING MARKETING OF THE MONTH · ehatan yang diperkuat dengan Surat Keputusan dari Pimpinan Tempat Kerja. Pimpinan atau pemberi kerja memberikan kebijakan dan prosedur untuk

www.indonesiajamansekarang.co.id

Page 33: BEBAL TRENDING MARKETING OF THE MONTH · ehatan yang diperkuat dengan Surat Keputusan dari Pimpinan Tempat Kerja. Pimpinan atau pemberi kerja memberikan kebijakan dan prosedur untuk

Head OfficeGajah Mada Tower Lt. 17

Jln. Gajah Mada no. 19 - 26Petojo Utara, Gambir

Jakarta Pusat 10130

+6221 634 03 43

www.indonesiajamansekarang.co.id

Page 34: BEBAL TRENDING MARKETING OF THE MONTH · ehatan yang diperkuat dengan Surat Keputusan dari Pimpinan Tempat Kerja. Pimpinan atau pemberi kerja memberikan kebijakan dan prosedur untuk

COVID-19 HOTLINE 119#STAYHOME #STAYSAFE #FIGHTCOVID19 #SAVELIVES

marjanblan-sAaHII-L-a8-unsplash

www.indonesiajamansekarang.co.id