Banjarmasin Post - 6 Desember 2008

28
“Harga premium Indonesia paling murah di Asia” SRI MULYANI INDRAWATI Menteri Keuangan DEMI KEADILAN, KEBENARAN DAN DEMOKRASI Banjarmasin Post NO. 12396 TH XXXVII/ ISSN 0215-2987 6 DESEMBER 2008/ 8 ZULHIJAH 1429 SABTU RP 3.000 SI PALUi Anang Gayam 12:13 15:39 18:23 19:36 04:41 Hal 14 kol 4-7 Hal 14 kol 1-3 Hotel di Jurang CHINA sepertinya me- mang tidak pernah berhen- ti untuk membuat sesuatu yang dapat membuat or- ang untuk datang ke sana. Salah satunya hotel yang rencananya selesai diba- ngun pada Mei 2009. Hotel yang terletak di daerah Songjiang, dekat dengan Shanghai adalah hotel yang dibangun di daerah lembah atau jurang dengan kedalaman sekitar 100 meter. Hotel ini nantinya ter- diri atas 400 kamar, res- toran, dan lainnya layak- nya sebuah hotel bintang lima yang juga dilengkapi wahana permainan air dan akuarium raksasa yang dapat dinikmati melalui sebuah restoran dengan kedalaman sekitar 10 meter. (nv/rlk) JAKARTA, BPOST - Aktivi- tas politik Partai Keadilan Se- jahtera (PKS) terus memantik polemik. Pertengahan De- sember ini, mereka mengge- lar acara pemberian penghar- gaan Inspiring Women Award. Salah satu nominatornya a- dalah putri mantan Presiden Soeharto, Siti Hardijanti In- dra Rukmana (Mbak Tutut). Sebelumnya, langkah PKS juga mendapat kritikan. Se- but saja ditampilkannya pen- diri NU KH Hasyim Asyari dan pendiri Muhammadi- yah, KH Ahmad Dahlan da- lam iklan. Iklan pahlawan nasional juga berpolemik karena menampilkan Soehar- to. Setelah itu, PKS menggelar TEKAD baja. Modal itulah yang membuat dua murid SDN Paramasan Bawah 3 Banjar, Rufiana (14) dan Sam- kuriah (14) menuntut ilmu. Mereka tak mau seperti re- kan-rekannya, berhenti se- kolah karena harus me- nikah. Ketika embun tipis masih menyelimuti jalan tak beras- pal yang merupakan bagian lereng Pegunungan Meratus, dua perempuan asal Dusun Danau Huling itu sudah me- nampakkan kaki menuju se- kolahnya. JEMAAH calon haji Indo- nesia beramai-ramai menyer- bu Pasar Hewan Ka’kiah yang berjarak sekitar dela- pan kilome- ter dari Mas- jidilharam. Tujuan me- reka, memba- yar dam (denda). Ribuan hewan mulai dari kambing, sapi, hingga unta, baik dari Arab Saudi maupun dari luar Arab Saudi mema- dati pasar yang setiap hari- nya menerima kedatangan 200 ekor hewan itu. Para pen- jual menandai punggung he- wan dengan cat putih untuk menunjukkan hewan yang dimaksud sudah terbeli. “Kami melihat-lihat kam- bing di sini untuk membayar dam. Informasinya harganya 300 real per-ekor, karena itu kami ingin tahu sendiri uku- rannya dan langsung memo- tong,” kata anggota keloter (kelompok terbang) 72 Em- barkasi Solo, Jateng, Pramo- no, Jumat (5/12). Seorang pedagang unta, Nahed, mengatakan mampu menjual sekitar 20-30 ekor setiap harinya dengan harga 2.300 real per ekor. Jemaah Serbu Pasar Hewan Hal 14 kol 1-3 “PKS Pecah Dua Faksi” Jusuf Kalla Ucapkan Terima Kasih Silaturahmi dan Dialog An- tarkeluarga Pahlawan Nasio- nal yang didatangi adik Tu- tut, Siti Hedijati (Mbak Ti- tiek). Selain itu ada kuningi- sasi lambang. Apa yang terjadi dengan PKS? Pengamat politik LIPI Jakarta, Lili Romli menilai sedang terjadi perpecahan di internal partai tersebut. Partai itu terbelah antara faksi ke- adilan dan faksi kesejahtera- an. “Sepak terjang faksi kese- jahteraan lebih agresif dalam pendekatan politik ke berba- gai pihak,” kata Lili di Jakar- ta, Jumat (5/12). Menurut Lili, iklan-iklan kontroversial itu menggam- barkan agresivitas faksi kese- jahteraan. ”Saya khawatir itu malah menimbulkan perpe- cahan lebih dalam. Ini bisa bahaya bagi kader di akar rumput,” katanya. Hal 14 kol 1-3 Lili Romli Pendidikan di Lereng Meratus Banyak yang Pilih Nikah Hal 14 kol 4-7 BANJARMASIN POST/APUNK ANTI-KORUPSI - Pemimpin Umum Banjarmasin Post HG Rusdi Effendi AR (kiri), Pemimpin Redaksi H Pramono BS (baju putih), Pemimpin Perusahaan A Wahyu Indriyanta (baju merah) dan Kajati Kalsel Salman Maryadi SH MH (kanan) mengamati kaos anti-korupsi dalam acara silaturahmi antara keluarga besar Banjarmasin Post Group dan Kejaksaan Tinggi Kalsel, Jumat (5/12). Hal 14 kol 4-7 “Pemerintah akan menu- runkan kembali harga pre- mium agar beban industri lebih ringan dan konsumen diringankan,” kata Presiden Susilo Bambang Yudhoyono kepada wartawan di kantor BRI, Jakarta, Jumat (5/12). Selain meringankan beban masyarakat, lanjut Yudho- yono, penurunan itu terkait makin turunnya harga mi- nyak mentah dunia. Sayang, Yudhoyono tidak menyebut besaran persen- tase dan waktu penurunan kembali harga premium itu. “Yang pasti turun, tapi itu sedang dikaji dan dihitung,” tegasnya. Diakui bapak dua anak itu, penurunan harga premium sebesar Rp 500 per liter tidak terlalu berpengaruh signi- fikan pada sektor riil. Na- mun, pemerintah meyakini kebijakan itu dapat mem- perbaiki daya beli masya- rakat. Selain premium, harga so- lar dipertimbangkan ditu- runkan pada Januari 2009. “Saat ini sedang melakukan exercise, harga solar bisa kita turunkan. Sedang kita hi- tung apakah bisa dalam kon- teks APBN kita,” kata Yudho- yono. Sebelumnya, terhitung 1 Desember 2008, pemerintah menurunkan harga premium bersubdisi dari Rp 6.000 per liter menjadi Rp 5.500 per li- ter. Saat itu pemerintah juga berjanji terus menurunkan BBM bersubsidi meski secara bertahap. Dari perhitungan ekonom Indef, Drajad Wibowo, peme- rintah sanggup menurunkan harga hingga 20-25 persen (Rp 4.500-5.000 per liter). Harga Premium Turun Lagi Drajad Wibowo: Harusnya 25 Persen JAKARTA, BPOST - Harga premium yang kini Rp 5.500 bakal kembali direvisi. Pemerintah sedang mengkaji kemungkinan penurunan kembali harga BBM bersubsidi tersebut. PEMERINTAH sudah seharusnya menu- runkan harga BBM sejak lama dan tidak perlu dilakukan dengan cara bertahap. Soalnya, harga minyak dunia sudah mengalami pe- nurunan secara drastis. Berdasarkan informasi terakhir, harga minyak dunia sudah turun pada angka 45 dolar AS per barel atau Rp 12.000 untuk harga satuannya. Langsung Rp 1.000 Hal 14 kol 4-7 SABAN malam jumahat di kampung Palui diadaakan acara bayasinan. Wadahnya jua bagiliran, kalu malam Ju- mahat samalam di wadah Wak haji Dulaba, malam Jumahat ini takana giliran di rumah Abah Ijul. Amalan Kada Kamalingan JAKARTA, BPOST - kesebela- san Indonesia berhasil mem- buka peluang ke semifinal. Pada laga perdana Grup A Ke- juaraan Sepakbola Piala AFF Suzuki 2008di stadion Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Jumat (5/12), skuad asuhan Benny Dollo mengalahkan Myanmar dengan skor 3-0. Striker Budi Sudarsono membuka gol pertama Indonesia di menit ke-25 setelah mampu memperdaya pemain belakang Myanmar. Tendangan kerasnya ke sudut kanang ga- wang tak bisa dihalau kiper Myanmar. Selang lima menit kemudian, Merah Putih memperbesar kemenangan melalui sepakan Firman Utina. Dia mampu memanfaatkan kemelut di daerah pertahanan lawan. Pembuktian Budi Sudarsono Indonesia Menang 3-0 NOVA.COM METRO BANJAR/DONNY SOPHANDI ANAK-anak sekolah Paramasan sedang mengikuti upacara bendera. DOK.BPOST KURTUBI Pengamat Perminyakan Analisa - Pambakal kampanye cagar dipenjara, Lak-ai + Kada sasuai lawan uncuinya, Nang-ai

description

Banjarmasin Post - 6 Desember 2008

Transcript of Banjarmasin Post - 6 Desember 2008

Page 1: Banjarmasin Post - 6 Desember 2008

“Harga premiumIndonesia palingmurah di Asia”

SRI MULYANI INDRAWATIMenteri Keuangan

DEMI KEADILAN, KEBENARAN DAN DEMOKRASI

Banjarmasin PostNO. 12396 TH XXXVII/ ISSN 0215-2987

6 DESEMBER 2008/8 ZULHIJAH 1429

SABTU

RP 3.000

SIPALUiiiii

Anang Gayam

12:13 15:39 18:23 19:3604:41

Hal 14 kol 4-7

Hal 14 kol 1-3

Hoteldi JurangCHINA sepertinya me-

mang tidak pernah berhen-ti untuk membuat sesuatuyang dapat membuat or-ang untuk datang ke sana.Salah satunya hotel yangrencananya selesai diba-ngun pada Mei 2009.

Hotel yang terletak didaerah Songjiang, dekatdengan Shanghai adalahhotel yang dibangun didaerah lembah atau jurangdengan kedalaman sekitar100 meter.

Hotel ini nantinya ter-diri atas 400 kamar, res-toran, dan lainnya layak-nya sebuah hotel bintanglima yang juga dilengkapiwahana permainan air danakuarium raksasa yangdapat dinikmati melaluisebuah restoran dengankedalaman sekitar 10meter. (nv/rlk)

JAKARTA, BPOST - Aktivi-tas politik Partai Keadilan Se-jahtera (PKS) terus memantikpolemik. Pertengahan De-sember ini, mereka mengge-lar acara pemberian penghar-gaan Inspiring Women Award.Salah satu nominatornya a-dalah putri mantan PresidenSoeharto, Siti Hardijanti In-dra Rukmana (Mbak Tutut).

Sebelumnya, langkah PKSjuga mendapat kritikan. Se-but saja ditampilkannya pen-diri NU KH Hasyim Asyaridan pendiri Muhammadi-yah, KH Ahmad Dahlan da-lam iklan. Iklan pahlawannasional juga berpolemikkarena menampilkan Soehar-to. Setelah itu, PKS menggelar

TEKAD baja. Modal itulahyang membuat dua muridSDN Paramasan Bawah 3Banjar, Rufiana (14) dan Sam-kuriah (14) menuntut ilmu.Mereka tak mau seperti re-kan-rekannya, berhenti se-kolah karena harus me-nikah.

Ketika embun tipis masihmenyelimuti jalan tak beras-pal yang merupakan bagianlereng Pegunungan Meratus,dua perempuan asal DusunDanau Huling itu sudah me-nampakkan kaki menuju se-kolahnya.

JEMAAH calon haji Indo-nesia beramai-ramai menyer-bu Pasar Hewan Ka’kiahyang berjaraksekitar dela-pan kilome-ter dari Mas-jidilharam.Tujuan me-reka, memba-yar dam (denda).

Ribuan hewan mulai darikambing, sapi, hingga unta,baik dari Arab Saudi maupundari luar Arab Saudi mema-dati pasar yang setiap hari-nya menerima kedatangan200 ekor hewan itu. Para pen-jual menandai punggung he-wan dengan cat putih untukmenunjukkan hewan yangdimaksud sudah terbeli.

“Kami melihat-lihat kam-bing di sini untuk membayardam. Informasinya harganya300 real per-ekor, karena itukami ingin tahu sendiri uku-rannya dan langsung memo-tong,” kata anggota keloter(kelompok terbang) 72 Em-barkasi Solo, Jateng, Pramo-no, Jumat (5/12).

Seorang pedagang unta,Nahed, mengatakan mampumenjual sekitar 20-30 ekorsetiap harinya dengan harga2.300 real per ekor.

JemaahSerbu Pasar

Hewan

Hal 14 kol 1-3

“PKS Pecah Dua Faksi” Jusuf Kalla Ucapkan Terima Kasih

Silaturahmi dan Dialog An-tarkeluarga Pahlawan Nasio-nal yang didatangi adik Tu-tut, Siti Hedijati (Mbak Ti-tiek). Selain itu ada kuningi-sasi lambang.

Apa yang terjadi dengan

PKS? Pengamat politik LIPIJakarta, Lili Romli menilaisedang terjadi perpecahan diinternal partai tersebut. Partaiitu terbelah antara faksi ke-adilan dan faksi kesejahtera-an. “Sepak terjang faksi kese-jahteraan lebih agresif dalampendekatan politik ke berba-gai pihak,” kata Lili di Jakar-ta, Jumat (5/12).

Menurut Lili, iklan-iklankontroversial itu menggam-barkan agresivitas faksi kese-jahteraan. ”Saya khawatir itumalah menimbulkan perpe-cahan lebih dalam. Ini bisabahaya bagi kader di akarrumput,” katanya.

Hal 14 kol 1-3

Lili Romli Pendidikan di Lereng Meratus

Banyak yang Pilih Nikah

Hal 14 kol 4-7

BANJARMASIN POST/APUNK

ANTI-KORUPSI - Pemimpin Umum Banjarmasin Post HG Rusdi Effendi AR (kiri), Pemimpin Redaksi HPramono BS (baju putih), Pemimpin Perusahaan A Wahyu Indriyanta (baju merah) dan Kajati Kalsel SalmanMaryadi SH MH (kanan) mengamati kaos anti-korupsi dalam acara silaturahmi antara keluarga besarBanjarmasin Post Group dan Kejaksaan Tinggi Kalsel, Jumat (5/12).

Hal 14 kol 4-7

“Pemerintah akan menu-runkan kembali harga pre-mium agar beban industrilebih ringan dan konsumendiringankan,” kata PresidenSusilo Bambang Yudhoyonokepada wartawan di kantorBRI, Jakarta, Jumat (5/12).

Selain meringankan bebanmasyarakat, lanjut Yudho-yono, penurunan itu terkaitmakin turunnya harga mi-nyak mentah dunia.

Sayang, Yudhoyono tidakmenyebut besaran persen-

tase dan waktu penurunankembali harga premium itu.

“Yang pasti turun, tapi itusedang dikaji dan dihitung,”tegasnya.

Diakui bapak dua anak itu,

penurunan harga premiumsebesar Rp 500 per liter tidakterlalu berpengaruh signi-fikan pada sektor riil. Na-mun, pemerintah meyakinikebijakan itu dapat mem-perbaiki daya beli masya-rakat.

Selain premium, harga so-lar dipertimbangkan ditu-runkan pada Januari 2009.“Saat ini sedang melakukanexercise, harga solar bisa kitaturunkan. Sedang kita hi-tung apakah bisa dalam kon-teks APBN kita,” kata Yudho-yono.

Sebelumnya, terhitung 1Desember 2008, pemerintahmenurunkan harga premiumbersubdisi dari Rp 6.000 perliter menjadi Rp 5.500 per li-ter. Saat itu pemerintah jugaberjanji terus menurunkanBBM bersubsidi meski secarabertahap.

Dari perhitungan ekonomIndef, Drajad Wibowo, peme-rintah sanggup menurunkanharga hingga 20-25 persen(Rp 4.500-5.000 per liter).

Harga Premium Turun Lagi Drajad Wibowo: Harusnya 25 Persen

JAKARTA, BPOST - Harga premium yang kini Rp 5.500 bakalkembali direvisi. Pemerintah sedang mengkaji kemungkinanpenurunan kembali harga BBM bersubsidi tersebut.

PEMERINTAH sudah seharusnya menu-runkan harga BBM sejak lama dan tidak perludilakukan dengan cara bertahap. Soalnya,harga minyak dunia sudah mengalami pe-nurunan secara drastis. Berdasarkan informasi terakhir, harga

minyak dunia sudah turun pada angka 45 dolar AS per barelatau Rp 12.000 untuk harga satuannya.

Langsung Rp 1.000

Hal 14 kol 4-7

SABAN malam jumahat dikampung Palui diadaakanacara bayasinan. Wadahnyajua bagiliran, kalu malam Ju-mahat samalam di wadahWak haji Dulaba, malamJumahat ini takana gilirandi rumah Abah Ijul.

Amalan Kada Kamalingan

JAKARTA, BPOST - kesebela-san Indonesia berhasil mem-buka peluang ke semifinal.Pada laga perdana Grup A Ke-juaraan Sepakbola Piala AFFSuzuki 2008di stadion Gelora Bung Karno,Senayan, Jakarta, Jumat (5/12), skuad asuhanBenny Dollo mengalahkan Myanmar denganskor 3-0.

Striker Budi Sudarsono membuka golpertama Indonesia di menit ke-25 setelah

mampu memperdaya pemainbelakang Myanmar. Tendangankerasnya ke sudut kanang ga-wang tak bisa dihalau kiperMyanmar.

Selang lima menit kemudian, Merah Putihmemperbesar kemenangan melalui sepakanFirman Utina. Dia mampu memanfaatkankemelut di daerah pertahanan lawan.

Pembuktian Budi Sudarsono Indonesia Menang 3-0

NOVA.COM

METRO BANJAR/DONNY SOPHANDI

ANAK-anak sekolah Paramasan sedang mengikuti upacara bendera.

DOK.BPOST

KURTUBIPengamat Perminyakan

Analisa

- Pambakal kampanye cagar dipenjara, Lak-ai+ Kada sasuai lawan uncuinya, Nang-ai

Page 2: Banjarmasin Post - 6 Desember 2008

2 Banjarmasin Post BANJARMASIN BUNGAS6 DESEMBER 2008 / 8 ZULHIJAH 1429 HSABTU

BPost-Kejati Sepakat Perangi Korupsi

BANJARMASIN POST/APUNK

BERSILATURAHMI - Kajati Kalsel Salman Maryadi (kanan) berjabattangan dengan awak redaksi Banjarmasin Post saat berkunjung kekantor Banjarmasin Post Group, Jumat (5/12).

Bandar Sabu Nyaris Tenggelam■ Berusaha Kabur Saat Hendak Ditangkap

SUASANA akrab sangat terasaketika Kepala Kejaksaan Tinggi KalselSalman Maryadi berkunjung ke kan-tor Banjarmasin Post Group di Ge-dung HJ Djok Mentaya, Jalan ASMusyaffa Banjarmasin, Jumat (5/12).

Ya, kemarin Salman bersama jajaranKejati dan Kejari Banjarmasin mela-kukan kunjungan balasan. Sebelumnya,pimpinan Banjarmasin Post pernahberkunjung ke Kantor Kejati Kalsel diJalan DI Panjaitan Banjarmasin.

“Kalau ibarat main sepak bola,kunjungan ini namanya away , yangkemarin itu home,” kata Salman.

Kedatangan rombongan Kejatidisambut Pemimpin Umum Banjar-masin Post Group HG Rusdi EffendiAR, Pemimpin Redaksi H Pramono

BS, Pemimpin Perusahaan A WahyuIndriyanta dan jajaran redaksi, pro-mosi serta iklan serta percetakan.

Salman beserta rombongan di-terima di Aula Palimasan lantai VGedung HJ Djok Mentaya. Setelahmakan siang bersama, dilanjutkandengan acara ramah tamah.

Salman dalam sambutannya, me-ngatakan keberadaan media massamemiliki pengaruh yang luar biasa.Terutama fungsinya sebagai penye-bar informasi kepada masyarakat.

Saat ini kedudukan media sejajardengan unsur-unsur negara. “Unsurnegara sudah bergeser. Kalau dahuluyang kita kenal hanya legislatif, ek-sekutif dan yudikatif, maka sekarangditambah pers,” katanya.

Menurut Salman, media terutamaBanjarmasin Post sangat membantukerja kejaksaan. Kinerja kejaksaanbisa diketahui jika pers memberi-takannya. “Saya telah menyampai-kan kepada para jaksa, supaya me-nyampaikan segala sesuatu yangsifatnya informasi kepada warta-wan,” kata Salman.

Dia juga meminta, kepada semuaunsur yang ada di kejaksaan me-mantau perkembangan berita-beritadi media massa, khususnya yang ber-kaitan dengan kejaksaan.

Pada kesempatan itu, Kejati-Ban-jarmasin Post Group sepakat untukturun bersama ke jalan pada 9 De-sember 2008, untuk memperingatiHari Anti Korupsi se-Dunia.

Salman secara simbolis menye-rahkan kaos warna putih dengantulisan Korupsi No, Kejujuran Yes dibagian belakangnya. Kaos tersebutdipakai saat peringatan Hari AntiKorupsi Sedunia.

Sementara itu, Pemimpin UmumBanjarmasin Post Group, HG RusdiEffendi AR berharap, hubungan an-tara kejaksaan dan Banjarmasin PostGroup semakin harmonis. Banjar-masin Post Group siap membantukejaksaan melaksanakan program-programnya.

“Pada peringatan Hari Anti Ko-rupsi Sedunia nanti, Banjarmasin Postaktif membantu, baik pelaksanaan ke-giatan maupun pemberitaannya,”kata Rusdi. (tin)

Tetap Semangat Menjaga Laut

Tambahan Uang JajanSATUAN I Direktorat Narkoba Polda Kalsel me-

nangkap Noor Aida (47) warga Jalan Pekapuran BBanjarmasin karena memiliki dua paket sabu.

Kasat I Direktorat Narkoba Polda Kalsel AKBP MadeWijana mengatakan, semual pihaknya mengincarNurdin, mantan anggota polisi yang dipecat karenaterlibat judi. Nurdin adalah suami Noor Aida.

“Ketika kita datangi, Aida berupaya menelan sabuyang dimilikinya. Tapi karena dibungkus denganplastik yang besar, upaya tersebut gagal. Dia kesulitanmenelannya,” ujar Made.

Aida mengaku baru pertama kali menjual sabu.Psikotropika golongan II itu didapatnya dari seseorangyang tinggal di sekitar tempat tinggalnya.

“Saya jualn sabu untuk tambahan uang jajan anak-anak,” kata perempuan yang sehari-hari berjualanpakaian ini.(tin)

BANJARMASIN, BPOST- Ardiansyah aliasDian Korea (34) terbaring lemah di lobiKantor Direktorat Narkoba Polda Kalsel,Jumat (5/12) petang.

Beberapa jam sebelumnya,Dian Korea nyaris tewastenggelam di Sungai Mar-tapura. Residivis Narkoba ituberusaha kabur dari sergapanpetugas Satuan II DirektoratNarkoba Polda Kalsel.

“Dia kehabisan tenaga ke-tika berenang menyeberangsungai lalu nyaris tengge-lam,” kata Kasat II DirektoratNarkoba Polda Kalsel, AKBPDwi Tjahyono.

Polisi sudah lama mengin-car Dian Korea. Dia didugamerupakan salah satu bandarNarkoba di Banjarmasin. Se-telah sekian lama melakukanpemantauan, aparat berhasilmemancing Dian.

Petugas Satuan II Direk-torat Narkoba Polda Kalsel

menyamar lalu memesan li-ma gram sabu dari Dian.Pemesanan lewat seorangperantara yang biasa menca-rikan pembeli untuk DianKorea.

Transaksi disepakati didepan kompleks ruko di Ja-lan Pangeran Hidayatullah,dekat Jembatan Banua Anyar.Ternyata Dian hanya dapatmenyediakan sekitar tigagram sabu dan dijual Rp2.250.000 per gramnya.

Dian baru datang setelahJamila Jafri (47), yang me-rupakan perantaranya selesaimenghitung uang transaksipenjualan sabu.

Dia melarikan diri begitutahu bertransaksi dengan po-lisi. Dia berlari ke arah Mu-

seum Wasaka lalu meloncat keSungai Martapura, berusahamenyeberang dengan caraberenang. Namun, dia kehabi-san tenaga setelah ada di te-ngah sungai. Dia dibantu apa-rat berenang ke pinggir ka-

rena sudah kehabisan tenaga.Polisi juga menangkap

Ahmad Setiawan, wargaKampung Melayu Laut Ban-jarmasin. Polisi menduga diamencoba membantu Dianmelarikan diri. (tin)

BANJARMASIN,BPOST -Hujan gerimis yang turun diMarkas Komando PangkalanTNI Angkatan Laut (Lanal)Banjarmasin, Jumat (5/12)tidak mengurangi semangatperingatan hari ulang tahun(HUT) ke-63 TNI AngkatanLaut yang digelar di sana.

Ratusan aparat, terdiri ataspasukan TNI Angkatan Laut,Korem 101/Antasari dananggota Satuan Samapta Pol-da Kalsel dan Poltabes Ban-jarmasin tetap khusuk me-ngikuti upacara.

Tema peringatan HUT ke-63 TNI AL adalah DilandasiSemangat dan Jiwa PrajuritMatra Laut TNI AL Siap Men-jaga dan Menegakkan Hukum diLaut.

Upacara dipimpin Ko-mandan Lanal Banjarmasin

Letkol Laut (P) Hadi Prayitno.Hadir pula mengikuti upa-

cara, Wakil Gubernur Ro-sehan NB, Wakil Wali KotaBanjarmasin Alwi Sahlan,Kajari Banjarmasin Purwadidan Kasubdit Ops Dit PolairPolda Kalsel Kompol DaswarTanjung.

Usai upacara, dilanjutkandengan acara ramah tamahbersama purnawirawan TNIAngkatan Laut dan tokohmasyarakat. Pada acara itu,Hadi melakukan prosesi pe-motongan nasi tumpeng. Po-tongan pertama diserahkan-nya kepada prajurit termudaLanal Banjarmasin, Klasi IIPorjas Teguh Hono.

Menurut Hadi, denganmomentum bertambahnyausia TNI AL yang ke-63, diaberharap para anggota TNI

AL tetap semangat menjagastabilitas keamanan dan ke-tahanan di wilayah KelautanIndonesia.

“ TNI AL tetap menjaga

keamanan keselamatan bagibangsa Indonesia, dilandasioleh ketakwaan terhadapTuhan Yang Maha Esa,”ujarnya. (ee)

Rudy Curhat ke Purnomo

DOK LANAL BANJARMASIN

BERBARIS - Peringatan HUT ke-63 TNI AL di Mako Lanal Banjarmasin,Jumat (5/12) berlangsung sederhana namun khidmat. Upacara dihadirianggota Korem 101/Antasari, anggota Dit Samapata Polda dan Poltabes,Pramuka dan Satpol PP.

BANJARMASIN, BPOST -Kedatangan Menteri NegaraEnergi dan Sumber DayaMineral (ESDM) PurnomoYusgiantoro ke Banjarmasin,Kamis (4/12) diamnfaatkanGubernur Kalsel Rudy Ariffinuntuk melaporkan masalahkelistrikan.

Purnomo yang ditemaniDirjen Migas, Luluk Sumi-arso dan sejumlah petinggiDepartemen ESDM serta per-wakilan PT AKR, investorbidang energi di Kalsel.

“Mudah-mudahan kamidapat petunjuk dari bapakmenteri soal defisit listrikyang dialami KalimantanSelatan. Sebab multiplier effect-nya banyak dan ini sudahlama dialami,” kata Rudy,saat acara ramah tamah diGedung Mahligai Pancasila.

Sementara itu, Purnomomenjelaskan, krisis listrikterjadi merata di seluruh wi-layah Indonesia. Menurutdia, hal itu merupakan dam-pak krisis 1997. (nda)

METRO BANJAR / AYA SUGIANTO

MEMPERHATIKAN - Beberapa warga Jalan Rawasari Kompleks Citra Sari RT 88 Banjarmasin, memerhatikanbungai bangkai yang tumbuh di pekarangan rumah Suryadi, Jumat (5/12) sore. Tanaman yang tergolonglangka itu, memiliki tinggi sekitar 25 sentimeter dan mahkota yang berdiameter 30 sentimeter.

PERKEMBANGAN ilmu penge-tahuan dan teknologi dewasa ini de-mikian pesatnya. Untuk itu semua pi-hak perlu mempersiapkan diri dananak kita sebaik mungkin. Salah satu-nya dengan meningkatkan sumber da-ya manusianya, penguasaan Baha-sa Inggris yang merupakan bahasa in-ternasional, sudah merupakan sebuahkebutuhan yang harus kita penuhi. Ki-ni, ada kabar baik bagi bapak ibu sertamasyarakat pada umumnya yangmenghendaki putra-putrinya bisa me-nguasai Bahasa Inggris. PT Multi Me-dia Metropolitan Jakarta memberikankemudahan belajar Bahasa Inggris le-wat VCD. Pelajaran mengarah padapenguasaan 4M yaitu: Mendengar (lis-tening), Mengucapkan (Speaking),Membaca (Reading) dan Menulis(Writing) anak-anak hingga orang tuamudah untuk bisa mempelajarinya.

“Inovasi terbaru dalam belajarBahasa Inggris lewat VCD (asli) ini per-tama di Indonesia,” kata Heriyanto SHManajer Multi Media. Program ini me-nurutnya, dapat digunakan oleh siapasaja, mulai dari siswa, TK, SD, SMP,SMA, PT atau bapak ibu yang ingin

Belajar Bahasa Inggris Lewat VCDMudah, Cepat dan Praktis

meningkatkan kemampuan BahasaInggrisnya, cukup membeli satu pa-ket yang terdiri dari 11 buku penun-tun, 15 VCD asli, satu tas eksklusif,garansi VCD lima bulan, ujian dan ser-tifikat gratis untuk dua orang. Juga ter-dapat 150 situasi percakapan, yangdibimbing artis ibu kota yang mahir ber-bahasa Inggris.Diantaranya, ViniAlvionita, ClaraSinta, Monica Oe-mardy, BeniqnoAquino dan nativespeaker (orangasing), serta artiscilik. Jika inginm e m p e r o l e hVCDnya bisamembeli tunaiatau kredit de-ngan harga ter-jangkau. Kami ju-ga menyediakan(P.A.I) PendidikanAgama Islam.

Informasi danpemesanan hubu-ngi PT Multi Media

Metropolitan, Kantor Cabang RukoGate Way Blok E 12 Sidoarjo Su-rabaya. Untuk wilayah KalimantanSelatan hubungi (0511) 7661334atau melalui SMS dengan mencan-tumkan nama, alamat lengkap dan no-mor telepon ke HP 0812 5909188.

Contoh akan kami kirim. adv/har

BERSAMA ARTIS IBUKOTA

PERTAMA DI INDONESIA YANG ASLI

Page 3: Banjarmasin Post - 6 Desember 2008

Saldo Akhir 5 Desember 2008 521.685.034

3Banjarmasin PostBANJARMASIN BUNGAS6 DESEMBER 2008 / 8 ZULHIJAH 1429 HSABTU

Sebelum masuk ke Banjar-masin hewan-hewan tersebuttelah melalui pemeriksaan diPusat Karantina Hewan Ban-jarbaru. Hasilnya, tak satupun dinyatakan membawapenyakit berbahaya sepertianthrax maupun sapi gila.

Meski demikian, tercatatempat ekor tidak layak kare-na tidak memenuhi syaratsebagai hewan kurban yaknicacat. Namun, hal itu tidakberarti hewan tersebut tidaklayak dikonsumsi.

Menurut Pelaksana Tugas(Plt), Kepala Dinas PertanianKota Banjarmasin, Eko PriyoW, Jumat (5/12), keempatsapi kakinya patah, yangkemungkinan akibat terben-tur saat diangkut menggu-nakan kapal laut.

HewanKurban Aman

Tidak Ditemukan Penyakit Berbahaya Empat Ekor Tidak Memenuhi Syarat

BANJARMASIN, BPOST - MenjelangIdul Adha 1429 yang jatuh pada 8 De-sember, sekitar 700 ekor sapi sudah masukke Kota Banjarmasin untuk dijadikanhewan kurban. Sebagian besar sapi-sapiitu berasal dari Madura dan Nusa Teng-gara Barat (NTB).

Jumlah sapi sendiri, lanjut-nya, mengalami peningkatandari tahun lalu. Tahun lalu se-kitar 650 ekor, sekarang sudahmenembus angka 700 ekor.

“Itu untuk sapi dari luardaerah. Untuk sapi lokal ta-hun lalu sekitar 100 ekor, se-dangkan tahun ini belum ter-data. Mungkin besok barukita data,” ujarnya.

Selain itu, untuk menyo-sialisasikan sapi-sapi yanglayak kurban dan tidak mem-bahayakan kesehatan, pihak-nya telah membagi brosur kekelurahan-kelurahan.

Bukan hanya itu, hari ini,satu tim dari Dinas KesehatanKota Banjarmasin akan me-meriksa beberapa tempatyang sudah membeli hewankurban.

“Besok (hari ini, Red) satutim yang terdiri lima hinggatujuh orang akan memeriksahewan di tempat-tempat pe-laksanaan ibadah kurban,”katanya.

Berikutnya, saat hari “H”nya,bersama persatuan dokter he-wan Indonesia Banjarmasin,mereka akan memantau he-wan-hewan kurban itu baikyang belum maupun yang su-dah dipotong.

“Nanti ada dua tim yangbergerak yang terdiri 16 or-ang,” ujar Priyo. (dd)

BANJARMASIN POST/APUNK

PENYERAHAN HEWAN KURBAN - Pimpinan PT Alhamdulilah Production, Lihan, menyerahkan kaos kepada panitia penyembelihan hewankurban, disaksikan jajaran Banjarmasin Post Group, Jumat (5/12).

BANJARMASIN, BPOST -Sebanyak 12 ekor sapi di-serahkan Banjarmasin PostGroup kepada panitia pe-laksana ibadah kurban dibeberapa wilayah di Kali-mantan Selatan.

Pembagian hewan kurbanyang merupakan hasil kerjasama BPost Group dengan PTAlhamdulillah Production,SCTV, Banjar TV, KaltrabuIndah, Citra Garden sertaBank BPD Kalsel tersebut,bertujuan menyemarakkanIdhul Adha 1429 H.

Penyerahan sapi oleh Pe-mimpin Umum BPost Group,

H Gusti Rusdi Effendi AR, dikantor lama BPost Jalan Har-yono MT Nomor 59, Jumat(5/12) pukul 09.00 Wita.

Adapun 12 penerima he-wan kurban tersebut adalahGerakan Muslimah IndonesiaPelaihari, Masjid ArahmanLandasan Ulin, Masjid Da-rultaqwa Landasan Ulin, Mas-jid Sabilal Muhtadin, MasjidSultan Suriansyah, dan MasjidJami Sungai Jingah.

Selain itu, Masjid NurulDjakirin, Langgar Da’watulKhoir, Langgar FastabqulKhairat, Masjid Jami TelukTiram, Pondok Pasantren Da-

wiyatul Hikmah Banjarbaru,terakhir Masjid Jami Hida-yatullah.

Menurut Wakil pemimpinPerusahaan BPost Group,Fahmi Noor, sebelum me-netapkan penerima hewankurban, terdaftar 423. Setelahdiseleksi menjadi 130, hinggaterakhir mendapatkan 12 pe-nerima.

Bagi 130 peserta yang ma-suk seleksi, masing-masingmendapatkan 10 kaos panitia,300 lembar kantong plastik,serta satu lembar spandukucapan selamat Idul Adha.

Owner PT AlhamdulillahProduction, H Lihan, menga-takan kegiatan BPost Group

ini sangat dalam rangka ber-bagi untuk dhuafa di pera-yaan Idul Adha.

Gusti Rusdi mengatakan,Idul Adha 1429 Hijriah harusdiisi dengan keikhlasan un-tuk saling memaafkan. “Kitatidak perlu menyimpan den-dam,” ujarnya.

Selain itu, dikatakan Rus-di, pada perayaan Idul Adhatahun depan pihaknya beren-cana menyediakan sapi kur-ban dengan lebih banyak.

“Mudah-mudahan berte-patan dengan ulang tahun ke-38 BPost pada 2009, kita akanmemberikan sapi kurban 38ekor,” ujarnya sambil terse-nyum. (ee/*)

BPost Targetkan 38 Sapi Gusti Rusdi Serahkan Hewan Kurban

Dua Bulan Leding KotorMARABAHAN, BPOST -Sudah sekitar dua bulan war-ga Handil Bakti, Barito Kuala,kesulitan air bersih. Ledingyang mengalir di rumah me-reka tidak jernih lagi, tetapibercampur kotor.

Asmawati, salah satu war-ga Handil Bakti, mengatakantidak bisa memasak langsungmenggunakan air leding.“Airnya harus didiamkandulu sampai kotorannya me-ngendap,” ujarnya.

Kondisi itu, kata dia, su-dah dirasakan sejak dua bu-lan lalu khususnya warga diKompleks Griya Permata Ja-lan Trans Kalimantan.

“Kami setiap hari terpaksa

seperti itu, untuk memasak,mencuci dan mandi. Habismenggunakan air apa lagi?Soalnya leding inilah satu-satunya sumber air yang bisadipergunakan,” ucap ibu satuanak itu.

Direktur Perusahaan Dae-rah Air Minum (PDAM) Ba-tola, Nazirni, membenarkanair leding yang sampai kepelanggan kualitasnya tidakmemuaskan.

“Ini sudah berlangsungdua bulan dan kita juga telahmemberitahukan kepada ma-syarakat Batola, khususnyadi daerah Handil Bakti dansekitarnya,” katanya, Jumat(5/12).

Menurut dia, kondisi ituterjadi karena pihaknya se-dang melakukan perbaikanpipa di kawasan Anjir Pasaryang merupakan sumber uta-ma pengambilan air bakuPDAM Batola.

Dikatakannya, pipa yangada di Anjir Pasar dipindahkanke Anjir Muara dengan alasankualitas airnya lebih bagus.“Diperkirakan akhir tahun inirampung dan masyarakat su-dah kembali menikmati layan-an dari PDAM yang prima,dengan air yang jernih dan siappakai,” katanya. (dua)

Hari ini, satu tim

dari Dinas

Kesehatan Kota

Banjarmasin

akan memeriksa

beberapa

tempat yang

sudah membeli

hewan kurban.

Page 4: Banjarmasin Post - 6 Desember 2008

4 Banjarmasin Post SPORTEN6 DESEMBER 2008 / 8 ZULHIJAH 1429 HSABTU

Persehan 1 vs 1 PS Tapin

PERSEHAN Marabahan nyaris sukses melakukan revansatas PS Kabupaten Tapin pada pertemuan pertama babak16 besar Divisi III Liga Indonesia 2008 di Stadion 17 MeiBanjarmasin, kemarin sore.

Pebiliar Banua Berburu AngkaSETELAH Noor Hidaya-

ttullah tidak aktif lagi mengi-kuti kejurnas maupunturnamen terbuka nasional,tak satu pun pebiliar Kalselyang masuk daftar peringkatyang dikeluarkan PB POBSI.

Namun kini kesempatanbuat mengumpulkan angkaterbuka pada Bunt Cup 9 BallNasional 2008 yang akandigelar di Bunt Pool & CafeBanjarmasin, 16-22 Desembermendatang.

“Turnamen kali pertama inimenjanjikan poin nasionalmulai dari 25 angka untukjuara pertama hingga 2 bagiperingkat 64 besar,” jelas ZainAdhy, direktur turnamenberhadiah Rp 30,800 jutatersebut, kemarin.

Karena itu, dia yakinpebiliar terbaik Indonesia

Sama-samaTak Puas

Tim dari Kabupaten Barito Kualaitu unggul 1-0 hingga pertengahanbabak kedua. Tendangan keraspenyerang Agus Setya Wibowo daridalam kotak 16 memang berhasilditepis kiper PS Tapin, Asis Rahman.Namun bola tetap masuk gawang,sehingga tuan rumah memimpinsejak menit ke-36.

Gol pemain bernomor punggung 9tersebut melecut semangat anak-anakTapin untuk secepatnya menyamakankedudukan. Dan itu hampir terwujudpada menit terakhir babak pertama.Striker Hudri yang mendapat umpandari tandemnya, Cornelis Fatie, berhasillolos dari pengawalan bek Persehan.Sayang saat tinggal berhadapan denganpenjaga gawang Dwi Sujatmiko,tendangannya malah melenceng.

Babak kedua laga berlangsung keras.Wasit Suadi Akhiriyanto terpaksamengganjar dua pemain dari masing-masing tim dengan kartu kuning.

Bahkan, memasuki menit ke-58 diamenghukum Persehan dengantendangan penalti. Pasalnya seorangpemain Skuad Bumi Selidah tertang-kap basah handsball di kotak ter-

larang. SeptiyanArdiansyah dengan percaya diri

melesakkan si kulit bundar ke pojokkanan atas gawang tanpa bisadijangkau kiper Dwi yang bergerakke kiri. Skor itu bertahan hinggababak kedua usai.

Manajer Persehan Nazirni, menga-ku kecewa dengan keputusan penga-dil di lapangan hijau. Menurutnya,penalti itu sejatinya tidak bisadiberikan lantaran bola telah jalandan wasit sudah terlambatmeniup peluit.

“Hasil ini membuat kami harusbekerja keras. Minimal harus mampubermain 1-1 juga untuk memaksakanperpanjangan waktu dan bahkan adutendangan penalti,” ujarnya.

Sedangkan Pelatih PS Tapin,Agusman Riadi, menyatakan timnyasempat tertinggal lantaran terbawairama permainan Persehan yanglambat dan cenderung mengandalkanserangan balik.

“Tapi saya optimistis anak-anakmampu menekuk mereka padapertemuan kedua Minggu (7/12)besok,” katanya yakin. (buy)

Trio Pelari TececerBERAKHIR sudah perjuangan

atlet atletik Kalsel di KejurnasAntar Pusat Pembinaan danLatihan Pelajar (PPLP) yangberlangsung di Ragunan, Jakarta,4-6 Desember 2008.

Tiga pelari putri asuhan pelatihHudari tersebut akhirnya gagalmembawa pulang medali. Sepertiyang dilaporkan asisten manajer timPASI Kalsel, Fatmawati, pada harikedua kemarin, tiga andalan Banuamasih belum mampu berjaya.

Pada seri pertama nomor lari800 meter putri, Rahmawati yangmenorehkan waktu 2 menit 39.83detik hanya finish keempat dibelakang pelari Jateng dan Sulutyang tampil hebat. Masih di nomoryang sama, Dina Mariana yangturun di seri kelima juga takberdaya. Dia finish kelima dengancatatan waktu 2 menit 51.16 detik.

Kegagalan menular pada DewiRisnawati yang berlomba padanomor 200 meter. Dia masuk finish

di urutan kelima dengan catatanwaktu 29.06 menit. Sementarapada nomor lompat jauh, Dewiterkena diskualifikasi karenahanya sekali melakukan lompatansejauh 3,41 meter.

“Dewi terpaksa mengorbankanlompat jauh, karena pada waktubersamaan dia harus mengikutilomba lari nomor 200 meter,”jelas Fatmawati.

Apalagi diakui Fatmawati, hasillompatan Dewi masih jauh dibawah pencapaian terbaiknya. Saatlatihan di Banjarmasin, dia mampumelompat sejauh 4,24 meter.

Terpisah, Dina Mariana menga-takan dia gagal memberikan yangterbaik untuk Kalsel karenamengalami kelelahan sehabispulang mengikuti BIMP EAGA diBandar Seri Begawan, BruneiDarussalam, 28-30 November lalu.“Idealnya ada waktu jeda sekitarsepekan sebelum berlomba lagi,”timpalnya. (buy)

bakal ambil bagian padaturnamen tutup tahun ini.Apalagi khusus pemilikranking 1-10 mendapatperlakuan istimewa berupadisediakan penginapan gratis.

“Selain 10 besar nasional,

panitia juga memilih tigapebiliar lokal yang menjadiseeded. Mereka ini nanti bakalmengadang pebiliar kualifi-kasi di putaran 64 atau babakutama,” terangnya.

Ditambahkan Sekretaris

POBSI Kalsel, Noor Fathulian-syah didampingi BennyBuntoso, pemilik Bunt Pool &Cafe, turnamen terbuka inibakal diupayakan menjadikalender tetap PB POBSI.Karena itu dia berharappenyelenggaraan pertama iniberjalan lancar dan sukses.

Sementara itu, salah seorangpebiliar lokal yang diung-gulkan, Jendri Apriadana (15),bertekad mencatatkan nama-nya di daftar ranking PB POBSI.“Modal saya kemenangan padaturnamen terakhir di Duta MallBanjarmasin,” kata satu-satunya pebiliar Banua yangterpilih masuk program atletandalan (PAL) Kemenegporatersebut.

“Saya selalu optimistis.Tapi di biliar juga dibutuhkanhoki,” pungkasnya. (buy)

METRO BANJAR/ ASPIAN

Trio Panitia Bunt Cup 9 Ball Nasional 2008, dari kiri Fathul, Benny dan Adhy

METRO BANJAR/AYA SUGIANTO

Kapten PS Tapin, Rahmatillah (kiri) memotong pergerakan gelandang Persehan, Abdullah, yang coba mengejar bola. Kedua tim bermain imbang 1-1 padapertemuan pertama babak 16 besar Divisi III Liga Indonesia 2008 di Stadion 17 Mei Banjarmasin, Jumat (5/12) sore.

Advertorial

Mandala Airlines dan Universitas Gadjah Madajalin kesepakatan

Menjadi maskapai penerbangan terbesar di Jogjakarta,Mandala tawarkan layanan korporat untuk MM UGM.

Jakarta, 5 Desember 2008 - Mandala Airlines dan Univer-sitas Gadjah Mada (UGM) bersepakat menjalin kerja samadalam menyediakan layanan perjalanan udara untuk semuarute penerbangan yang dilayani Mandala di seluruh Indone-sia. Penandatanganan kesepakatan kerja sama berlangsungdi kampus UGM Jogjakarta, antara CEO Mandala WarwickBrady dan Direktur Program MMUGM, Dr. Hargo Utomo,MBA,M.Com.

“Kerja sama dengan UniversitasGadjah Mada berarti penting bagi Man-dala dan kami menyambut gembiraatas penunjukan Mandala sebagaimaskapai pilihan universitas terkemukaini. Mandala akan menyediakan laya-nan premium untuk para karyawan, ma-hasiswa dan alumni Universitas GadjahMada ini dengan menyediakan produk“Mandala Priority” untuk memenuhikebutuhan penumpang yang tidakhanya menginginkan layanan premiummelainkan juga frekuensi dan jaringanrute penerbangan dengan konektivitasprima ke tujuan-tujuan bisnis utama diIndonesia. Mandala juga menawarkanproduk khusus bagi UGM dengan tarifkompetitif,” tegas Warwick.

Dengan memilih produk MandalaPriority, penumpang bebas meman-faatkan lounges yang ditunjuk Mandaladi seluruh Indonesia, mendapat priori-tas memilih tempat duduk, dan menda-pat food and beverages gratis yangdisediakan café udara Mandala(Mandala’s on board café). Mandalamemiliki jaringan rute penerbangankomprehensif, dengan frekuensi yangpasti ke tujuan-tujuan bisnis penting ditanah air. Kesepakatan ini semakinmendukung keberhasilan produkMandala Priority dan akan memberikanmanfaat bagi Mandala dan Universi-tas Gadjah Mada.

Mandala kembali akan menawar-kan harga yang terjangkau bagi parapelanggannya dengan memberikansejumlah keuntungan lain. Sebagaimaskapai penerbangan terbesar diJogjakarta, Mandala senantiasa mem-berikan manfaat tambahan kepada pa-ra pelanggannya.

CEO Mandala Warwick Brady me-nekankan betapa Jogjakarta adalahkota yang sangat penting bagi Mandala.Pertumbuhan penumpang di Jogjakar-ta demikian kuatnya. Dalam sisi kete-rangkutan penumpang yang datang ke

dan pergi dari Bandara Adisutjipto Jog-jakarta,. Mandala kini menempati posisisebagai maskapai terbesar. Mandalamenawarkan sejumlah rute dari Jog-jakarta.

Warwick juga menjelaskan bahwa“pada 2009 Mandala akan terus mela-kukan ekspansi dengan menggunakanlebih banyak pesawat Airbus yang padagiliran berikutnya akan berbanding lurusdengan semakin banyak konektivitasdan tujuan penerbangan yang disedia-kan untuk para pelanggan Mandala.”

“Mandala adalah maskapai terde-pan di Indonesia yang menyediakanperjalanan yang aman, terpercaya, dandengan harga terjangkau. Mandalamencapai kinerja ketepatan waktu yangmenakjubkan, 90% untuk ketepatanwaktu dalam rentang 15 menit dan 99% untuk rentang 60 menit. Kamimemberikan layanan terbaik bagi parapelanggan yang sangat kami hargai,”tambah Warwick Brady.

“Sebagai bagian dari langkahekspansif dengan menggunakan lebihbanyak pesawat Airbus, kami telahmenerima Airbus A319 pada Septem-ber dan akan menerima Airbus lainyakni seri A320 untuk menggantikanBoeing B737-400s. Mulai Januari 2009,Mandala hanya akan mengoperasikansatu jenis pesawat, dimana denganhanya menggunakan Airbus Mandalamenjadi maskapai penerbangan yangmemiliki armada penerbangan denganusia paling muda dikawasannya,” tuturWarwick lebih jauh.

Tentang MandalaMandala adalah

maskapai nasional ber-umur 39 tahun yang te-lah dibeli oleh IndigoPartners dan CardigInternational pada akhirtahun 2006. Pembelian

Mandala didasarkan pada potensi yangbisa diraih terkait pertumbuhan bisnispenerbangan, Indonesia berada diposisi ketiga setelah China dan India.Dengan pasar domestik yang lebihbesar dari India, investasi melalui Man-dala investor berpeluang untuk me-manfaatkan jaringan rute penerbanganMandala yang luas dengan brand na-sional yang kuat serta memungkinkanmenjadikan maskapai ini menjadi ge-nerasi maskapai penerbangan mod-ern yang menawarkan keamanan, la-yanan yang andal, dengan harga ter-jangkau.

Pada 2007, Mandala telah me-mesan 30 pesawat airbus baru senilai1,8 miliar dolar AS, dimana 4 di an-taranya akan segera tiba. Mandaladikelola jajaran manajemen berpe-ngalaman internasional di bawahpimpinan mantan pejabat seniorRyanair, Warwick Brady. Mandala jugatelah menghentikan penggunaansemua pesawat jenis B737-200 danmenjalin kerja sama dengan SingaporeAirlines Engineering Company untukperawatan pesawat.

Mandala kini menawarkan jaringanpelayanan yang luas untuk 20 tujuanpenerbangan, dengan menggunakanpesawat yang aman dan armada Air-bus A320, A319 dan armada modernBoeing 737-400 dengan ketepatanjadwal penerbangan, kebersihanpesawat terjaga serta penawaran hargayang sangat terjangkau.

Mandala’s No1 priority isbenchmarking its Safety. It has nowcompleted the IOSA (InternationalOperational Safety Audit) through theInternational Air Transport Association(IATA) as well as audits from AirbusIndustrie, Boeing and a number of Oiland Gas Companies that have now ap-proved travel on Mandala Airlines.

Prioritas utama Mandala adalahmenjadi maskapai standar untukkeselamatan penerbangan interna-sional. Mandala telah melengkapipersyaratan untuk mendapatkansertifikasi IOSA dari IATA. Selain itu,Mandala juga telah menjalani audit dariAirbus, Boeing dan sejumlah perusa-haan di bidang perminyakan yang telahmemberikan persetujuannya untuk ter-bang bersama Mandala.

Tentang Cardig InternationalCardig International, berbasis di

Indonesia, merupakan kelompok usahayang memfokuskan bisnisnya diindustri yang terkait dengan layananpenerbangan komersial, logistik, air-port services dan in-flight catering.Cardig International juga menjalin kerjasama dengan mitra internasionalseperti UPS Worldwide untuk layananjasa kurir internasional, Panasonicuntuk transportasi dan logistik, SIA En-gineering Company (SIAEC) untukperawatan pesawat, Singapore AirportTerminal Services (SATS) untuk airportservices.

Tentang Indigo Partners LLCIndigo adalah perusahaan swasta

yang mengkhususkan diri pada akuisisidan investasi strategis di bisnis pener-bangan dan bisnis yang terkait dengankedirgantaraan. Indigo menempatkansahamnya di sejumlah perusahaanpenerbangan internasional, di Eropa(Whizz), Asia (Tiger dan Mandala) danAmerika Serikat (Spirit). Indigo ber-kantor pusat di Phoenix, Arizona, ASdan untuk mengelola bisnis di kawasanAsia-Pasifik, Indigo menjadikan Si-ngapura sebagai lokasi kantor regio-nalnya.Informasi lebih jauh silakan kunjungiwebsite kami, www.mandalaair.com

Page 5: Banjarmasin Post - 6 Desember 2008

| Sabtu, 6 Desember 2008 | Halaman 5Banjarmasin Post

BERBEDA dengan sang KetuaUmum DPP Partai Golkar, JusufKalla, yang mempersilakan SriSultan Hamengku Buwono X majusebagai capres dari partai lain,salah satu ketua partai berlam-bang pohon beringin itu, PriyoBudi Santoso justru menyayang-kannya.

Priyo mengatakan, Sultanseharusnya bersabar. Sebab, diamerupakan salah satu tokoh papanatas Golkar dan merupakankandidat kuat capres.

“Sultan merupakan tokoh papan atas Partai Golkat dankami sebut sebagai kandidat kuat, meskipun Pak Jusuf Kallapaling diunggulkan. Mestinya Pak Sultan sedikit bersabar,ketimbang diusung oleh partai yang kadang namanya sayalupa, lebih baik kan dari Golkar yang sudah besar,” kataPriyo.

Priyo mengaku tak tahu apa hitung-hitungan politik Sul-tan maupun Ketua DPD Golkar Gorontalo Fadel Moham-mad yang memutuskan ikut konvensi capres DewanIntegritas Bangsa. Padahal, pada Rapimnas Partai Golkarbulan Oktober lalu, nama keduanya masuk dalam daftarcapres Golkar.

“Saya tidak tahu apa mereka termasuk yang tidakbersabar atau tidak pede (percaya diri), atau untuk menjagasekian kaki sehingga nanti kalau tidak lolos di sini (Golkar)bisa ke situ. Itu semua adalah hitung-hitungan politik yangsaya tidak tahu,” ujarnya.(kps)

Mereka adalah Sri Sultan Hamengku Bu-wono X, Fadel Muhammad, Yuddy Chris-nandi dan Marwah Daud Ibrahim. Masih adadua nama di luar kader Golkar yang ikutdalam konvensi ini yakni, mantan KetuaKomisi Pemberantasan Korupsi(KPK), Taufiqqurahman Ruki danMenko Perekonomian era PresidenAbdurrahman Wahid, Rizal Ramli.maju bertarung meski tidak di ba-wah Golkar.

“Saya kan sudah katakan, hakpolitik seseorang itu ada dua, ber-hak untuk dipilih dan memilih. Be-bas-bebas saja,” papar Kalla diIstana Wakil Presiden, Jumat (5/12).

Kalla kemudian flashback ketikamaju sebagai calon wakil presiden melaluiPartai Demokrat, Partai Bulan Bintang danPartai Keadilan dan Persatuan Indonesia.Kalla saat itu tidak membawa-bawa namaGolkar.

“Selama tidak membawa-bawa nama Gol-kar, tidak pakai atribut Golkar, silakan saja. Sayadulu kan tidak pakai Golkar, pakai Demokrat,

1. HANURA : 1.490 POIN

2. PKPB : 5.230 POIN

3. PPPI : 6.360 POIN

4. PPRN : 1.110 POIN

5. GERINDRA : 7.480 POIN

6. BARNAS : 8.530 POIN

7. PKPI :10.520 POIN

8. PKS : 1.800 POIN

9. PAN :2.120 POIN

10. PPIB : 30 POIN

11. KEDAULATAN :4.700 POIN

12. PPD : 150 POIN

13. PKB : 390 POIN

14. PPI :2.950 POIN

15. PNIM : 10 POIN

16. PDP : 2.100 POIN

17. PAKAR PANGAN:1.950 POIN

18. PMB : 4.940 POIN

19. PPDI : 0

20. PDK : 30 POIN

21. REPUBLIKAN : 310 POIN

22. PELOPOR : 310 POIN

23. GOLKAR : 2.060 POIN

24. PPP : 530 POIN

25. PDS : 550 POIN

26. PNBK :31.770 POIN

27. PBB :1.370 POIN

28. PDIP : 1.460 POIN

29. PBR : 660 POIN

30. PATRIOT : 80 POIN

31. DEMOKRAT : 4.220 POIN

32. PKDI : 10 POIN

33. PIS : 490 POIN

34. PKNU : 770 POIN

41. MERDEKA : 750 POIN

42. PPNUI : 20 POIN

43. PSI : 10 POIN

44. PARTAI BURUH : 30 POIN

Asal Jangan Bawa Nama Golkar Konvensi Capres Indie

Bulan Bintang, dan PKPI,” tegasnya.Salah satu peserta, Yuddy Chrisnandi begitu

bersemangat mengikuti konvensi capres indieini. Bahkan dia sudah menyiapkan kabinetbayangan, termasuk nama pendampingnya.

Namun apa yang dilakukanYuddy mengundang kritik KetuaDPP Partai Golkar, Firman Su-bagyo. Dia menilai, adanya ka-binet yang dibawa capres hanyaeuforia saja. Sebab, mereka belumtentu terpilih menjadi presiden. “Sah-sah saja capres mengu-mumkan kabinet bayangan, asaljangan capres-capres ini terlaluyakin terpilih. Atau mereka larutdalam euforia pencapresan,” kataFirman.

Menurutnya, masyarakat yang bisa menilaipositif atau negatifnya capres yang sudahberani mengumumkan kabinetnya. Positif-nya, masyarakat bisa mengambil pem-belajaran, negatifnya bisa menjadi blunder.

Apalagi, lanjut dia, menyusun pembantupresiden bukanlah hal mudah. “Tidak mudahmenyusun kabinet itu,” katanya.(kps/inl)

JAKARTA, BPOST - Empat kader Golkar turut bersaing dalamkonvensi calon presiden yang digelar Dewan Integritas Bangsa(DIB). Ketua Umum Partai Golkar, Jusuf Kalla pun memper-silakannya, asal tak membawa atribut partai.

Sultan Tak Sabar

Priyo budi santoso

Ini KendaraankuREZA Artamevia tak tertarik naik ke panggung

politik, meski mantan suaminya, Adjie Massaiddikenal sebagai politisi Partai Demokrat.

“Saya merasa kurang nyaman kalau masukpartai politik. Ruang gerak menjadi sempit,” katapelantun lagu Aku Wanita ini.

Reza mengaku lebih menikmati hidup denganbernyanyi sambil berkunjung ke berbagai daerah.“Ini adalah kendaraan saya pribadi untuk bisadekat dan menyatu dengan masyarakat,” ujarnya.

Dia mengungkapkan, banyak di antara tokohpartai politik Indonesia yang menunjukkan ke-percayaan rendah atau low trust. Semangat keber-samaan dan kepercayaan sangat rendah, yang adasaling tidak percaya dan curiga sehingga masing-masing membentuk partai sendiri-sendiri denganvisi misinya.

“Itu pendapat saya pribadi dari apa yang sayalihat dan rasakan ya, kalau orang lain punya Reza Artamevia

SENANG juga sih tahun ini Banjarmasinnggak dapat predikat kota terkotor lagi. Iniberkat kerjasama antara pemda dan wakilrakyat kita. Untuk kedepannya semogawakil rakyat kita bisa lebih meningkatkanperan sertanya dalam penanggulanganmasalah sampah ini. Dengan peningkatanpenanggulangan sampah ini, tentu Banjar-masin bisa meraih predikat kota terbersihse-Indonesia. (ncu)

SALAH satu hal yang menunjangperkembangan daerah kita adalah sastraBanjar. Karena itu harapan aku sihsemoga wakil rakyat kita bisa melakukanterobosan untuk meningkatkanpembinaan sastra di daerah kita. Nantiakan akan muncul penulis sastra yanghandal dan bisa berkiprah di nasional.Siapa sih yang nggak bangga membacakarya Urang Banjar sendiri. (ncu)

Puah, Mahasiswi

KembangkanSastra Banjar

Ina, Mahasiswi

Atasi Sampah

KAPANLAGI.COM

ANTARA/SAPTONO

HABISKAN Rp 6,6 TRILIUN - Wakil Presiden Jusuf Kalla (tengah) bersama Mendagri Mardianto (kiri) dan Ketua KPU Abdul Hafiz Anshary (kanan)usai melaksanakan rapat penggunaan dana oleh KPU di Jakarta, Jumat (5/12). Total penggunaan dana operasional KPU selama 2008 adalah Rp6,6 triliun.

Masyarakatbisa menilaicapres yangsudah beranimengumum-kan kabinet-

nya

GGL

NC

U

NC

U

pendapat lain ya monggo, silakan,” kata perempuanyang pernah meraih penghargaan Penyanyi R&BTerbaik dalam Anugerah Musik Indonesia (AMI)1998.

Menjelang Pemilu 2009, Reza mengaku masihbelum dapat menentukan pilihan ke manaakan memberikan hak suaranya. Baginya,Indonesia kini membutuhkan pemimpinyang yang mampu menata dengan bijakkondisi negeri ini menjadi lebih baik.

“Yang ingin aku tekankan adalahpemimpin yang bisa menata, bukanmengatur. Kalau mengatur itu kesannyaotoriter banget, tapi kalau menata iturasanya lebih pas karena masyarakattidak bisa diatur dan ditekan, nantimalah yang terjadi penyelewengan. Jadilebih tepat ditata dan diarahkan menujuyang lebih baik,” bebernya.(inl/rbt)

Page 6: Banjarmasin Post - 6 Desember 2008

c m y k

Terpesona IbraBEGITU terkagum-kagumnyaVictoria Silvstedtkepada Zlatan Ibrahimovic,hingga supermodel asal Swediaini sengaja berpose menantangyang didedikasikan khususuntuk striker Inter Milantersebut. Speciellt för min Ibra,gå och gå igen, yang artinyaspecial for my Ibra, go and goagain! Hmmm

halaman 11

AP PHOTO

Super BallSabtu, 6 Desember 2008

VALENCIAVSVSVSVSVSBARCELONA

BARCELONA memilikiperforma menawan di bawahasuhan Pelatih JosepGuardiola. Di semua ajangyang diikutinya, mereka sudah19 laga tanpa tersentuhkekalahan secara beruntundengan torehan 58 gol.

Pekan ini El Alzugrana akankedatangan tamu yang takkalah kuat di Nou Camp,Valencia, pada jornada ke-14

Primera La Liga.El Che berada di posisi tiga dengan 27 poin

dengan rekor tak pernah kalah saat lagaaway musim ini. Perang rekor bakal terjadi diNou Camp. Apakah Barca akanmelanjutkan rekor tak terkalahkan atauValencia semakin berkibar di laga tandang?

Bintang Barca, Lionel Messi, menegaskantak mudah bagi timnya menaklukkanKelalawar Mestalla. Ia memprediksi big match iniakan berjalan ketat.

“Ini akan menjadi satu pertandingansulit. Kami ingin tetap tenang dan tetapbisa bermain seperti yang kami lakukansepanjang musim ini,” ucap Messi di situsresmi Barca.

Penyerang Argentina ini dipastikan akanbekerja keras di lini depan. Partner-nya,Samuel Eto’o, tak bisa diturunkan karenaskorsing kartu. Eto’o, pemain yang menjaditop scorer La Liga sementara dengan 14 gol,sudah mengantongi lima kartu kuningsepanjang musim ini.

Absennya Eto’o bisa dimanfaatkan striker

LIVE ONLIVE ONLIVE ONLIVE ONLIVE ON

Minggu(7/12)pukul

05.00 Wita

Barcelona sudah 19laga tanpa tersentuh

kekalahan secaraberuntun. SedangkanValencia tak pernahkalah saat laga away

musim ini

Lionel Messi David Villa

Banjarmasin PostHalaman 6

Valencia, David Villa, untuk mengejar. Iamenjadi pencetak gol terbanyak di bawahEto’o dengan 12 gol.

Villa dalam kondisi fit setelahdiistirahatkan menghadapi Club Brugge diPiala UEFA, Jumat (5/12) dini hari, yangberakhir 1-1.

Pelatih Unai Emery sengaja menyimpanpemain utama untuk persiapanmenghadapi Barca.

Di pertemuan terakhir kedua tim di NouCamp, Barca menang besar 6-0, pada 4 Meilalu. Ini bisa merupakan modal buat Messidkk. Sebaliknya menjadi mimpi buruk yangbisa memengaruhi mental skuad Valencia.

Ditambah performa yang terus membaik,Barca pun optimistis melumat Valencia.Kapten Carles Puyol menilai Barca saat iniberada di trek yang benar untuk menjadijuara.

“Ini merupakan momen bagus untukkami dan kami akan mengambilkeuntungan tersebut. Kami tahu di depanakan ada waktu sulit. Tapi jika kamimampu memelihara kesatuan ini, makakami memiliki satu potensi menjadi timjuara,” jelas CP5.

Namun Puyol tetap memasangkewaspadaan pada Valencia. “Valenciamemiliki satu skuad yang sangat kuat danpertandingan Sabtu nanti akan menjadisangat sulit. Mereka merupakan satu pakettim dengan kualitas terbaik dan kami harusmelakukan semua dengan benar jika kamiingin menang,” jelas pemain nasionalSpanyol ini.

Striker Thierry Henry mengingatkanrekan-rekannya untuk wewaspadaipendulang gol Valencia, Juanma Matadan David Villa. Keduanya harus tetapdiperhatikan sejak awal hingga akhirpertandingan.

Pemain Barca berharap fans terusmemberikan dukungan agar bisa

menghentikan perlawanan Valencia.“Kami memiliki banyak pertandingan danbanyak orang datang ke stadion. Itu akanmembuat kami lebih kuat,” kata Puyol.

Kabar baik bagi Barca setelah kondisiEric Abidal membaik. Bek kiri asal Prancisini kemungkinan sudah bisa diturunkansetelah menjalani penyembuhan dari

cedera.Sementara Valencia harus kehilangan

kapten tim dan bek tangguh CarlosMarchena karena skorsing kartu merah.Kondisi gelandang serang asal Brasil,Edu, masih meragukan setelahmengalami cedera melawan Real Betispekan lalu. (Persda Network/rie)

MenyerangKEMENANGAN KEMENANGAN KEMENANGAN KEMENANGAN KEMENANGAN atas Sevillamerupakan modal berharga untukmelangkah ke depan karena kamimengalahkan tim yang kuat. Kini kamikembali bersiap menghadapi tim kuatlainnya.

Saya berharap kami bisa terusmempertahankan performa terbaik.Hanya dengan itu kami kembali bisamenang dan terus mempertahankanposisi puncak.

Permainan menyerang tetapmenjadi senjata kami. Tapi anak-anakharus bermain disiplin, khususnya linibelakang karena lawan memilikipenyerang berbahaya.(rie)(rie)(rie)(rie)(rie)*) Joseph GuardiolaJoseph GuardiolaJoseph GuardiolaJoseph GuardiolaJoseph Guardiola, PelatihBarcelona, dikutip situs Barcelona

ulasan guardiola

Kembalikan FisikKAMI KAMI KAMI KAMI KAMI membuat lebih banyakusaha untuk memenangkanpertandingan dibandingkanlawan (Brugge di pentas PialaUEFA). Itu alasan mengapakami melaju ke babakselanjutnya.

Sekarang kami berjuangmengembalikan kondisifisik pemain, meskisebagian besar pemainutama kamiistirahatkan.

Kami harusberkonsentrasimenghadapiBarcelona. Kamiakan melakukanperjalanan denganpenuh kegembiraandan berharapmemeroleh hasilmaksimal.(rie)(rie)(rie)(rie)(rie)*) Unai EmerUnai EmerUnai EmerUnai EmerUnai Emeryyyyy,,,,,Pelatih Valencia,dikutip Goal

ulasan emery

Live on TVFULHAM VS MAN CITYFULHAM VS MAN CITYFULHAM VS MAN CITYFULHAM VS MAN CITYFULHAM VS MAN CITY

Sabtu (6/12)pukul 20.40 WitaAORA TV

BLACKBURN VS LIVERPOOLBLACKBURN VS LIVERPOOLBLACKBURN VS LIVERPOOLBLACKBURN VS LIVERPOOLBLACKBURN VS LIVERPOOLSabtu (6/12)

pukul 23.00 WitaAORA TV

BOLBOLBOLBOLBOLTON VS CHELSEATON VS CHELSEATON VS CHELSEATON VS CHELSEATON VS CHELSEAMinggu (7/12)

pukul 01.30 WitaAORA TV

ARSENAL VS WIGANARSENAL VS WIGANARSENAL VS WIGANARSENAL VS WIGANARSENAL VS WIGANSabtu (6/12)

pukul 23.00 Wita

BARCELONA VS VALENCIABARCELONA VS VALENCIABARCELONA VS VALENCIABARCELONA VS VALENCIABARCELONA VS VALENCIAMinggu (7/12)

pukul 03.00 Wita

LAZIO VS INTER MILANLAZIO VS INTER MILANLAZIO VS INTER MILANLAZIO VS INTER MILANLAZIO VS INTER MILANMinggu (7/12)

pukul 03.30 Wita

VILLARREAL VS GETVILLARREAL VS GETVILLARREAL VS GETVILLARREAL VS GETVILLARREAL VS GETAFEAFEAFEAFEAFEMinggu (7/12)

pukul 05.00 Wita

PSV VS GRONINGENPSV VS GRONINGENPSV VS GRONINGENPSV VS GRONINGENPSV VS GRONINGENMinggu (7/12)

pukul 03.05 Wita

KARLSRUHE VS WERDERKARLSRUHE VS WERDERKARLSRUHE VS WERDERKARLSRUHE VS WERDERKARLSRUHE VS WERDERSabtu (6/12)

pukul 22.00 WitaVISION 1VISION 1VISION 1VISION 1VISION 1

(CH 4)(CH 4)(CH 4)(CH 4)(CH 4)

SCHALKE VS HERTHASCHALKE VS HERTHASCHALKE VS HERTHASCHALKE VS HERTHASCHALKE VS HERTHASabtu (6/12)

pukul 22.30 WitaVISION 1VISION 1VISION 1VISION 1VISION 1

(CH 1)(CH 1)(CH 1)(CH 1)(CH 1)

CHIEVO VS ROMACHIEVO VS ROMACHIEVO VS ROMACHIEVO VS ROMACHIEVO VS ROMAMinggu (7/12)

pukul 00.45 WitaVISION 1VISION 1VISION 1VISION 1VISION 1

Page 7: Banjarmasin Post - 6 Desember 2008

soccer hot news 7SABTUSABTUSABTUSABTUSABTU

6 DESEMBER 2008

HILDEBRAND - HILDEBRAND - HILDEBRAND - HILDEBRAND - HILDEBRAND - Tak betah menjadi kipercadangan, Timo Hildebrand memilihpergi dari Valencia. Kiper asal Jerman itumungkin akan kembali ke Bundesliga.OLIC - OLIC - OLIC - OLIC - OLIC - Rumor bahwa Ivica Olic akanbergabung dengan Juventus pada akhirmusim nanti sudah mencuat. Namunagen striker asal Kroasia itu, GordonStipic, membantahnya karena sampaisaat ini mereka belum melakukankesepakatan dengan klub mana pun.SUNDERLAND - SUNDERLAND - SUNDERLAND - SUNDERLAND - SUNDERLAND - Mantan manajerNewcastle United, Sam Allardyce,menjadi kandidat terkuat versipara petaruh untuk menggantikanRoy Keane sebagai manajerSunderland yang mengundurkandiri.

soccer short

USAIdigebuk 0-1oleh ASRoma dalamderby dela capitale,Senin (17/11) lalu,Lazio tak pernahmenang lagi di Serie AItalia.

Laziale pantas gemas.Dalam dua partai sebelumnyamereka hanya mengais satu angkahasil draw versus Genoa, dan harustakluk di tangan Atalanta 0-2.

Catatan inilah yang membuat Laziomelorot cukup drastis ke posisi lima,tertinggal 10 poin dari pemimpinklasemen sementara, Inter Milan.

Selain organisasi permainan yangmulai terbaca, kondisi tersebutdiyakini berasal dari mulaimacetnya kran gol duet MauroMatias Zarate-Goran Pandev.

Kini, di giornata ke-15,kesempatanuntuk bersaingdi level ataskembali terbuka.Caranya; kalahkanInter Milan di StadionOlimpico, Minggu (7/12), dini hari.

Harapan kembali tajamnya Zarate-Pandev sangat mengemuka. Tulisan besardi harian Corriere dello Sport seolahmenegaskan harus bangkitnya duabomber andalan Lazio itu.

Kalimat tempo di volo, Zarate e Pandev, yangberarti saatnya untuk terbang, Zarate danPandev, menjadi tambahan motivasi.

Apalagi duet Zarate-Pandev sudahmelakukan “pemanasan” kala mencetakgol kemenangan untuk menenggelamkanAC Milan di partai Coppa Italia, Kamis(4/12).

“Kami harus bangkit, dua hasilmengecewakan dalam dua partai terakhirsudah mulai terbayar kala mengalahkanAC Milan. Kami akan melengkapinya saat

artinya The Latics dalamperforma terbaik.

Inikah sinyal Arsenalkembali ditimpa sial?Entahlah. Yang pasti, publiktidak terlalu yakin mampumengalahkan Wigan. Bahkanakibatnya performanya yanglabil, mereka pun diragukanmenjadi juara.

Namun gelandang SamirNasri bertekad menjawabkeraguan tersebut. Ia akanmembuktikannya di lapangandengan membungkam Wigan.

“Sekarang adalah saatnyakami berhenti berbicara, berlatihkeras, dan bermain di lapangandengan baik. Kami tahukualitas seperti apa yang kamimiliki,” ujar gelandang asalPrancis itu di Daily Mail.

Arsenal memangbutuh kerja kerasdan komitmenpemainnya untukmengatasipenyakit anehnya.Jika kembali bermainsantai, Wigansiap

TAMPIL perkasamelawan timraksasa, tapimelempem saatmenghadapi timgurem. Itulahfakta Arsenalpada musim inidi kompetisiPremier League.

The Gunnerssuksesmenundukkandua anggota Big

Four yang juga pesaingberatnya, Manchester Uniteddan Chelsea dengan skor 2-1.Kemenangan atas Chelseabahkan ditorehkan dikandang lawan.

Tapi di luar dugaan CescFabregas dkk takluk dari tim-tim yang di atas kertasseharusnya bisa merekatundukkan. Dari limakekalahan, empat kali merekamenyerah dari tim lemah(lihat, Kekalahan Arsenal).

Malam ini di StadionEmirates, Arsenal akanmenjamu Wigan Athletic.Wigan menempati posisi 11klasemen sementara, tujuhtingkat di bawah Arsenal.

Mampukah Arsenalmelanjutkan penampilanbriliannya setelahmengalahkan Chelsea pekanlalu? Ataukah malah penyakitaneh Arsenal kembaliterulang, dengan kata lainkalah dari Wigan?

Manajer Arsenal, ArseneWenger, beralasan duakekalahan terakhir dariManchester City dan AstonVilla lebih karena faktor sial.Musababnya, Arsenal harusmenghadapi tim yang tengahon fire.

Dalam dua partai terakhir diPremier League, Wiganmencatat dua kemenangan.Pasukan Steve Bruce inibahkan tak terkalahkan dalamlima partai terakhir. Itu

menghadirkan derita.Lewat duet Henri Camara

dan Emile Heskey Wigan siapmenebar ancaman. Apalagikalau striker Amr Zaki kembalidimainkan. Kondisinya baru99 persen setelah menderitacedera yang membuatnyaabsen tiga partai.

Arsenal kemungkinan akankehilangan bek tengah WilliamGallas. Eks kapten ini kembalimengalami masalah dengancedera betis.

Pada 11 November laluArsenal sukses membungkamWigan 3-0 di Carling Cup(Piala Liga). Padahal TheGunners turun dengan skuadmuda sementara Wiganmemainkan tim utama.

Logikanya, jika yang mudabisa menang besar, masa timsenior mau kalah!(PersdaNetwork/ka)

The Gunners MelawanPenyakit Aneh

LIVE ONLIVE ONLIVE ONLIVE ONLIVE ON

Sabtu(6/12)pukul23.00Wita

Jadwal PertandinganLIGA INGGRISLIGA INGGRISLIGA INGGRISLIGA INGGRISLIGA INGGRIS

Sabtu (6/12)Sabtu (6/12)Sabtu (6/12)Sabtu (6/12)Sabtu (6/12)

Fulham vs Manchester City

Arsenal vs Wigan Athletic

Blackburn vs Liverpool

Bolton vs Chelsea

Hull City vs Middlesbrough

Newcastle vs Stoke City

Man United vs Sunderland

Minggu (7/12)Minggu (7/12)Minggu (7/12)Minggu (7/12)Minggu (7/12)

West Brom vs Portsmouth

Everton vs Aston Villa

Gijon vs Atletico Madrid

LIGA SPANYOLLIGA SPANYOLLIGA SPANYOLLIGA SPANYOLLIGA SPANYOL

Minggu (7/12) dini hariMinggu (7/12) dini hariMinggu (7/12) dini hariMinggu (7/12) dini hariMinggu (7/12) dini hari

Villarreal vs Getafe

Barcelona vs Valencia

Senin (8/12) dini hariSenin (8/12) dini hariSenin (8/12) dini hariSenin (8/12) dini hariSenin (8/12) dini hari

Deportivo vs Malaga

Mallorca vs Recreativo

Numancia vs Almeria

Osasuna vs Valladolid

Santander vs Ath Bilbao

Real Betis vs Espanyol

Real Madrid vs Sevilla

LIGLIGLIGLIGLIGA ITA ITA ITA ITA ITALIAALIAALIAALIAALIA

Sabtu (6/12)Sabtu (6/12)Sabtu (6/12)Sabtu (6/12)Sabtu (6/12)

Chievo vs Roma

Lazio vs Inter Milan

Minggu (7/12)Minggu (7/12)Minggu (7/12)Minggu (7/12)Minggu (7/12)

AC Milan vs Catania

Atalanta vs Udinese

Cagliari vs Palermo

Lecce vs Juventus

Napoli vs Siena

Reggina vs Bologna

Torino vs Fiorentina

Sampdoria vs Genoa

LIGA JERMANLIGA JERMANLIGA JERMANLIGA JERMANLIGA JERMAN

Sabtu (6/12)Sabtu (6/12)Sabtu (6/12)Sabtu (6/12)Sabtu (6/12)

Bielefeld vs Dortmund

M’gladbach vs Leverkusen

Eintracht vs Bochum

Cottbus vs Stuttgart

Karlsruhe vs Bremen

Schalke 04 vs H Berlin

Minggu (7/12)Minggu (7/12)Minggu (7/12)Minggu (7/12)Minggu (7/12)

FC Koeln vs Hamburg

Wolfsburg vs Hannover 96

Moratti Mentahkan Perburuan CR7

INTER MILANVSVSVSVSVSLAZIO

LIVE ON

Minggu(7/12)pukul

03.30 Wita

AP PHOTO/TOM HEVEZI

PELUK - Samir Nasri memelukRobin van Persie usai cetak gol.

mengalahkan tim asal Milan lagi,” tegasPelatih Delio Rossi di Corriere dello Sport,Jumat (5/12).

Rossi mengakui ketajaman barisanpenyerangnya memang belum maksimal.Baik Zarate, Pandev, maupun Rocchibelum stabil menunjukkan performapositif.

“Tapi aku yakin, Pandev dan Zaratebakal memberi ancaman berarti bagi Inter.Dukungan Rocchi membuat keduanyapercaya diri menghadapi lagasuperpenting ini,” imbuh Rossi.

Dukungan Ledesma, Manfredini, danDabo diyakini mampu mengalirkan bola-bola matang ke lini depan sekaligusmenghambat laju Sulley Muntari dkk dari

linitengah

tim tamu.Langkah

ini pentingmengingat

Inter jugaterus mengincar

kemenangan gunamenjauhkan diri dari

kejaran Juventus, yangkemungkinan besar bisa

meraup poin penuh kalabertandang ke Lecce, Minggu(7/12) malam.

“Kami sebenarnya bisabersantai, tapi melawan Lazio,

Milan telah merasakankekalahan. Kami bermain

buruk dan menderitaminggu lalu, kini kami

harus berkonsentrasipenuh jika tak ingin

didekati Juve,”tegas Pelatih

JoseMourinho.

Intertak bisamemain

kan Maiconserta

Ricardo Quaresma. Tetapi kemungkinansudah bisa menurunkan Cristian Chivusudah kembali berlatih.

La Beneamata harus makin waspada,mengingat taktik kejutan yang dijalankanMourinho seperti sudah mulai terbacalawan.

Menurunkan pemain pelapis tentusangat riskan kala bermain tandangmelawan klub sebesar Lazio.

“Pelatih sudah berpikir keras, kamitentu akan bermain dengan tim penuh,berharap bisa mendominasi dan pulangdengan raihan tiga angka, ditambah akubisa mencetak gol,” tegas striker utama,Zlatan Ibrahimovic. (Persda Network/bud)

ANGKA empatsepertinyamenjadi sinyalbahaya bagi duaindividu yangakan berlaga diEwood Park,Sabtu (6/12),kala tuan rumahBlackburn Roversbertemu denganpemimpin

klasemen sementara PremierLeague, Liverpool.

Untuk Manajer BlackburnRovers, Paul Ince, angkaempat merujuk padakekalahan beruntun yangmenimpa skuadnya.

Usai menang 2-1 atasSunderland di ajang PialaLiga, Rabu (12/11), berturut-turut The Rovers tumbang ditangan Sunderland,Tottenham Hotspurs,Portsmouth, dan paling aktualkala dibabat 3-5 olehManchester United.

Tak ayal, aroma pemecatanInce pun menyeruak di klubyang menggelorakansemangat Arte Et Labore. Iadisebut-sebut segera menyusulRoy Keane yang harusmeninggalkan Sunderland.

Ince pun tahu dengankonsekuensi jika iamenghadirkan kekalahankembali di kandang sendirimelawan Liverpool.

“Ini musim pertamaku,semua orang sudah melihat,aku paham semuanya sedikitkecewa, termasuk manajemenklub. Tapi kami masih terusberusaha, di luar itu apapun

VSARSENALARSENALARSENALARSENALARSENAL WIGANWIGANWIGANWIGANWIGAN

TUNDATUNDATUNDATUNDATUNDA

Minggu(7/12)pukul

01.05 Wita

Momok Angka 4Ince dan Keane

keputusan manajemen akuakan menerima,” tutur Ince disportinglife, Jumat (5/12).

Satu lagi individu yangbakal menyita perhatianadalah striker tim tamu,Robbie Keane. Perolehanempat gol selama membela TheReds jelas bukan hasil idealbagi striker berharga mahal ini.

Absennya Fernando Torresmenjadi kesempatan bagiKeane untuk menunjukkankelasnya sebagai mesin golpengganti El Nino.

“Dia butuh orang-orang disekitarnya untuk terusberkembang, dan ini semuawajib dilakukan pemainLiverpool di Ewood Park,”sebut Manajer Rafa Benitez.

Menghadapi Blackburn,Rafa tak ingin mengulangikesalahan seperti minggu lalu.Kali ini barisan menyerangsudah siap diturunkan.

Jika tak terlalu meremehkan,tiga poin bakal dibawa pulangpasukan Anfield ini untukmempertahankan tahtaklasemen.(Persda Network/bud)

GEMBAR gembor yangmenyebutkan Inter Milan siap“mencuri” Cristiano Ronaldodari Old Trafford sepertinya takbakal kesampaian.

Meski diklaim mendapatbanyak dukungan sumber

dana mulai dari sponsorklub (Pirelli-red)sampai sponsor pribadiCR7 (Nike), kabar itumentah.Sang Presiden Le

Beneamata, Massimo Moratti, yang

mengungkapkan hal tersebut kemedia. Seperti dikutip La Gazetta delloSports, Jumat (5/12), taipan minyakitu menegaskan saat ini konsentrasiklub hanya Liga Champions danSerie A Italia.

“Itu semua hanya gosip yangsusah ditemukan kebenarannya,kami sudah memiliki banyakpemain papan atas di posisi itu,jadi untuk apa kami membuangdana hanya untuk satu pemain,”ungkap Moratti.

Isu kepindahan CR7 ke Inter

sempat membuat kalangansepakbola di Italia gempar.

Pasalnya, Pirelli dan Nike siapmem-back up dana Rp 2 triliun untukkeseluruhan paket pembelian CR7,mulai dari transfer sampai gaji priaasal Portugal tersebut, yangkabarnya meminta sekitar Rp 2,7miliar per pekan!

Rumor ini bermula daripernyataan agen Ronaldo, JorgeMendes, kalau kliennya masihberharap bisa mengembangkankarirnya di luar Inggris.

CR7 dikabarkan jugamengungkapkan hasratnya untukmerumput bersama Inter Milan,karena ingin merasakan olahantangan Jose Mourinho.

Di sisi lain, transfer itu memangkurang masuk logika. Pasalnya,sudah menjadi rahasia umumMourinho tidak menyukai Ronaldomeski sama-sama dari Portugal.

The Special One pernah menuduhRonaldo sebagai pelaku diving.Mourinho juga tidak setuju CR7meraih trofi Ballon d’Or.(bud)

AP PHOTO/JON SUPER

Paul Ince

Saatnya TerbangZarate-Pandev

Goran PandevAP PHOTO

Cristiano Ronaldo

AP PHOTO

VSBLACKBURNBLACKBURNBLACKBURNBLACKBURNBLACKBURN LIVERPOOLLIVERPOOLLIVERPOOLLIVERPOOLLIVERPOOL

prakiraan pemainARSENAL (4-4-2): ARSENAL (4-4-2): ARSENAL (4-4-2): ARSENAL (4-4-2): ARSENAL (4-4-2): 1-Almunia; 3-

Sagna, 20-Djoruou, 18-Silvestre, 22-

Clichy; 15-Denilson, 4-Fabregas, 17-

Song, 8-Nasri; 11-Van Persie, 25

Adebayor Cadangan:Cadangan:Cadangan:Cadangan:Cadangan: 21-Fabianski,

2-Diaby, 16-Ramsey, 40-Gibbs, 19-

Wilshere, 12-Vela, 26-Bendtner

AAAAAbsen:bsen:bsen:bsen:bsen: Gallas, Walcott, Toure,

Eboue, Rosicky, Eduardo (cedera).

Manajer: Arsene Wenger

WIGAN (4-4-2):WIGAN (4-4-2):WIGAN (4-4-2):WIGAN (4-4-2):WIGAN (4-4-2): 1-Kirkland; 2-R

Taylor, 19-Bramble, 17-Boyce, 31-

Figueroa; 16-Valencia, 10-Koumas,

4-Cattermole, 5-Palacios; 27-

Camara, 9-Heskey Cadangan:Cadangan:Cadangan:Cadangan:Cadangan: 12-

Pollitt, 18-De Ridder, 22-Kingson, 8-

Kilbane, 25-Melchiot, 11-Brown, 13-

Zaki Absen: Absen: Absen: Absen: Absen: Edman (cedera).

Manajer: Steve Bruce

4 Pertemuan Terakhir11/11/2008 11/11/2008 11/11/2008 11/11/2008 11/11/2008 Piala Liga Arsenal

3-0 Wigan

09/03/200809/03/200809/03/200809/03/200809/03/2008 Premiership Wigan

0-0 Arsenal

222224/14/14/14/14/11/2001/2001/2001/2001/20077777Premiership Arsenal

2-0 Wigan

111111/02/2001/02/2001/02/2001/02/2001/02/20077777 Premiership Arsenal

2-1 Wigan

bursa prediksiBest odds:Best odds:Best odds:Best odds:Best odds: 1.36 x 5.05 x 11.86

Soccerstats:Soccerstats:Soccerstats:Soccerstats:Soccerstats: 70% x 20% x

10%

Banjarmasin Post

Page 8: Banjarmasin Post - 6 Desember 2008

6 DESEMBER 2008 / 8 ZULHIJAH 1429 HSABTU8 Banjarmasin Post

Page 9: Banjarmasin Post - 6 Desember 2008

9Banjarmasin Post

6 DESEMBER 2008 / 8 ZULHIJAH 1429 HSABTU

43 TAHUN KABUP43 TAHUN KABUP43 TAHUN KABUP43 TAHUN KABUP43 TAHUN KABUPAAAAATEN TABALTEN TABALTEN TABALTEN TABALTEN TABALONGONGONGONGONG

SENIN, 1 Desember 2008, Kabupaten Tabalongberusia 43 tahun. Banua Saraba Kawa terus memacupercepatan pembangunan di segala bidang. Sesuaivisi dan misinya Bupati Tabalong H Rachman Ram-syi-Murhan Effendi yang memimpin selama periode

2004-2009 ingin mewujudkan Tabalong sebagaipusat agrobisnis perdagangan. Berbagai sektor untuk

program tersebut telah dilaksanakan.

Pusat Agrobisnis dan Perdagangan

Dengan semangatHari Jadi Kabupaten Ta-balong ke-43 kita ting-katkan peran pemerin-tah dalam pelayananpublik yang transparandan dan profesionalmenuju Tabalong sehat,cerdas dan sejahtera.

Demikian tema yangdiangkat pada peringatan HUT ke-43 Tabalong tahun ini. Banyakperubahan dan kemajuan di Kabu-paten Tabalong di bawah kepemim-pinan Bupati Rachman Ramsyi danWakil Bupati Murhan Effendi sela-ma lima tahun terakhir.

Namun, yang paling menonjoldan perlu menjadi catatan adalahmeningkatnya anggaran pendapa-tan dan belanja daerah (APBD)secara signifikan. Pada tahun2004, APBD Tabalong hanya ber-jumlah Rp 188.355.207.500. Ta-hun 2008 meningkat tajam menjadiRp 593.542.071.208,-. Sedangkanpada 2009 APBD Tabalong dipro-yeksikan sebesar Rp 657.576.900.550.

Ar tinya dalam kurun waktuempat tahun APBD Tabalong me-ngalami peningkatan yang sangatfantastis sebesar Rp 469.221.693.050. Peningkatan APBD Taba-

long dari tahun ke tahunmenunjukkan makinmeningkatnya kemam-puan pemerintah me-laksanakan programdan kegiatan pemba-ngunan daerah, penye-lenggaran pemerinta-han dan pelayanan ma-syarakat.

Hal ini tidak terlepas dari kerjakeras semua elemen pemerintahandalam menggali sumber pendapa-tan daerah untuk kesejahteraanmasyarakat.

Dalam meningkatkan pereko-nomian berbasis masyarakat pe-desaan dan melakukan percepatanpembangunan di berbagai bidang,duet kepemimpinan Rachman ram-syi dan Murhan Effendi berupayamengedepankan standar dan skalaprioritas yang adil dan merata.

Hal itu tertuang dalam rencanastrategis (renstra) 2004. PemkabTabalong telah menetapkan visipembangunannya yaitu “Terwujud-nya Kabupaten Tabalong SebagaiPusat Agribisnis dan PerdaganganDengan Mengoptimalkan Peman-faatan Sumber Daya Alam MelaluiPemerintahan yang Baik”. Penca-paian visi itu didukung program-pro-gram strategis dan prioritas. (*)

Program Gratis untuk Warga MiskinSELAIN pembangunan fisik,

Pemerintah Kabupaten Tabalongjuga berupaya peningkatan pela-yanan publik dengan memberikankemudahan bagi masyarakat me-ngakses program pemerintah.

Di antaranya, program Tabalongsehat, dengan pelayanan keseha-

tan gratis, program Tabalong cer-das dengan menggratiskan biayapendidikan, pembuatan akta kela-hiran dan KTP gratis ser ta pem-berian santunan kematian.

Penger tian gratis ini bukanberar ti tidak mengeluarkan biayasama sekali. Pemkab tabalongmemberikan batasan bagaimanadan siapa saja yang berhak men-dapatkan pelayanan secara gratis.

Untuk bidang kesehatan, yangdipungut biaya pelayanan hanyawarga miskin yang belum dijaminmelalui asuransi kesehatan danberobat di puskesmas atau rumahsakit milik pemerintah, khususnyahusus pelayanan kelas III.

Sedangkan pada program pen-didikan, yang dibebaskan dari biayahanya pungutan SPP. Sedangkanuntuk seragam sekolah dan bukupelajaran yang tidak termasukdalam dana BOS tetap dibebankankepada siswa.

Demikian pula untuk pembua-tan akta kelahiran dan kar tu tandapenduduk (KTP). Pemberian ‘uanglelah’ kepada aparat desa dibo-lehkan asal dengan jumlah yangwajar.

Pelaksanaan pembangunanseper ti ini menunjukkan betapapemerintah Kabupaten Tabalongserius menerapkan konsep mana-jemen pemerintahan yang disiner-giskan dengan kepentingan ma-syarakat.

Pada awal diterapkannya kon-sep ini tidak sedikit nada sumbangyang pesimistis dapat terlaksanadengan baik. Ini dianggap sebagaibentuk ketidakmengertian peme-rintah dalam melaksanakan sistempemerintahan ideal berbasis goodgovernance.

Namun, seiring perjalanan wak-tu keragu-raguan itu mulai memu-dar. Ini bisa dilakukan setelah parapelaksana di lapangan denganserius menjalankan program ke-pala daerah secara profesional danpenuh tanggungjawab. (*)

Paliat Menu KhasMELALUI peringatan hari jadi Kabupaten Tabalong

ke-43 ini, pemerintah juga berupaya mengangkat citramasakan paliat sebagai menu khas daerah ini.

Paliat merupakan gulai ikan, bisa dari ikan gabus,patin, baung atau udang. Kuliner ini sebenarnya sudahterkenal hingga ke luar daerah, bahkan sampai kepropinsi Kalimantan Timur dan Kalimantan Tengah.

Nama paliat ini merupakan nama sebuah desa, yaitu

ADVERTORIAL

KITA berharap bupati terpilih di erakepemimpinannya untuk yang keduakalinya nanti harus melakukan reformasidengan cerdas. Selain itu juga menghargaiwarga yang berprestasi dan meninggalkangaya konservatif. (*)

TingkatkanPendapatan

SELAMA 5 tahun terakhir warga Tabalong sangathasil pembangunan di daerah ini, terutama pem-bangunan fisik dan peningkatan kualitas pelayananpublik.

Hasil pembangunan yang terlihat nyata adalahpelebaran Jalan PHM Noor antara Desa Sulingan danMabuun. Hal itu bisa dilakukan, tentunya tidak terlepasdari keberhasilan Bupati Rachman Ramsyi dan WakilBupati Murhan Effendi dalam meningkatkan APBDTabalong dari tahun ke tahun. (*)

Akhmad Rijani(Warga Tabalong)

Jainor Sulaiman(Tokoh pemuda Kecamatan Tanta)

ReformasidenganCerdas

Desa Paliat di Kecamatan Kelua. Karena cita rasanyayang khas, lambat laun namanya menjadi namamasakan khas Tabalong.

Untuk lebih mempopulerkan masakan ini sebagai me-nu khas daerah, pada peringatan hari jadi ini, PemerintahKabupaten Tabalong menggelar parade masakan paliatdi sepanjang jalan PHM Noor, Tanjung. Semua wargadipersilakan mencicipinya dengan gratis. (*)

Saran Warga

Ibukota kabupaten : TanjungDidirikan : 1 Desember 1965Luas Wilayah : 3.946 Meter persegiJumlah Penduduk : 187.208 jiwaJumlah Kecamatan 12 (Kecamatan Jaro, Muara Uya,Upau, Haruai, Bintang Ara dan Murung Pudak, Tanjung,Tanta, Muara harus, Kelua, Pugaan dan Banua Lawas.Jumlah Desa 131Potensi, Sumber daya mineral batu bara dan minyakbumi.

Profil Tabalong

DRS.H.RACHMAN RAMSYI,M.SiBupati Tabalong

H. MURHAN EFFENDIE, BAWakil Bupati Tabalong

HUMAS PEMKAB TABALONG

TAUSYIYAH- Dalam rangka memperingati hari jadi ke-43 Kabupaten Tabalong pemkab menghadirkan Ustad Akhmad al Habsy dari Jakarta di halaman Pendopo Pembataan, Jumat (5/12). Tausyiah ini diikuti seluruh PNS dan warga Tanjung.

HUMAS PEMKAB TABALONG

SISWA BERPRESTASI- Wakil Bupati Tabalong Murhan Effendi menyerahkan penghargaan kepada sejumlahsiswa berprestasi.

HUMAS PEMKAB TABALONG

KUNJUNGI PERAJIN- Ibu Hj Sumiati Rachman Ramsyi (berkacamata) bersama Tim Penggerak PKK Tabalongmengunjungi perajin anyaman.

HUMAS PEMKAB TABALONGHUMAS PEMKAB TABALONG

Program PembangunanPemkab Tabalong 2008

(Sumber dana APBD, APBN, DAK dan DAU)

1. Sektor pekerjaan umum bidang bina marga dan pengairan,pekerjaan umum bidang cipta karya, sektor pendidikan, sektorper tanian tanaman pangan, peternakan dan perikanan, sektorkehutanan dan perindustrian.

2. sektor pekerjaan umum bidang bina marga dan pengairan meliputiprogram pembangunan ser ta pemeliharaan jalan dan jembatan,pembangunan saluran drainase, pengembangan dan pengelolaanirigasi, rawa dan jaringan pengairan lainnya dengan alokasi danaRp 12.028.072.766,-

3. Sektor pekerjaan umum bidang cipta karya telah dilaksanakankegiatan peningkatan sarana dan prasarana aparatur, seper tipembangunan kantor dan rumah dinas, saluran drainase,rehabilitasi atau pemeliharaan jalan dan jembatan di wilayahpemukiman dengan total anggaran Rp 4.270.930.100,-

4. Sektor pendidikan tahun 2008, di antaranya melaksanakanpembangunanfisik berupa gedung dan kelas baru SMAN 1Tanjung, SDN Pembataan, Murung Pudak dan SMPN 7 Muara Uyadi Desa Pasar Batu.

5. Pengembangan SD-SMP satu atap di Desa Padang Panjang,Kecamatan Tanta, Desa Marindi, Kecamatan Haruai, Desa MehoKecamatan Bintang Ara dan Desa Kupang Nunding ser ta DesaDesa Binjai Kecamatan Muara Uya.

6. Pembangunan USB SMPN 5 Tanta di Desa Padang Panjang danSMPN 4Murung Pudak di Desa Masukau Luar. Dananya berasaldari bantuan Australia, dengan anggaran Rp 7.090.350.000.

7 Sektor per tanian tanaman pangan, peternakan dan perikanandengan penebaran 10 ribub bibit ikan nila dan 70 ribu bibit ikanpapuyu di beberapa lokasi.

8. Sektor kehutanan, pemerintah telah melaksanakan programrehabilitasi hutan dan lahan, program perlindungan dan konser-vasisumber daya hutan dan pengembangan hutan denganalokasi dana Rp 2.209.666.500.

9. Sektor perindustrian, perdagangan, koperasi dan UKM, denganprogram pembinaan industri kecil menengah, pengembanganpasar dan distribusi barang dan produk ser ta pembinaan danpengawasan koperasi berprestasi dengan dana sebesar Rp2.491.437.000,-

Page 10: Banjarmasin Post - 6 Desember 2008

c m y k

10 SABTUSABTUSABTUSABTUSABTU

6 DESEMBER 2008

KRISISKRISISKRISISKRISISKRISIS ekonomi

global mulai

terasa

dampaknya pada gelaran

Formula One. Tim Honda

menyatakan akan menjual

timnya, dan siap mundur jika

sampai akhir tahun ini mereka

tak juga mendapatkan pembeli.

Alhasil, nasib pembalap

utama Honda, Jenson Button

beserta 750 staf Honda di

markasnya di Brackley,

Northamptonshire, jadi

terkatung-katung. Mereka

sedang harap-harap cemas

menanti perkembangan

selanjutnya.

Dalam sebuah pertemuan

dengan Asosiasi Tim F1 (FOTA),

dua petinggi tim F1 Honda yakni

Team Principal Ross Brawn dan

Chief Executive Nick Fry konon

disebut menyatakan bahwa

Honda telah memberikan

tenggat waktu sebulan untuk

mendapatkan calon pembeli.

“Honda sudah memberikan

waktu sebulan untuk mencari

pembeli. Jika tidak, maka tim itu

akan mundur dari ajang Formula

One,” ujar sumber Honda itu.

“Praktis, pernyataan Honda

meninggalkan olahraga ini

sangat menyedihkan buat

Formula One,” lanjut sang

sumber dikutip dari Reuters.

Jelang Oscar De La Hoya vs Manny Pacquiao

Berdoa Lebih KhusyukPetinju Aneh

UsahaTerakhir Sato

IBUNDA Manny Pacquiao,Dionisia Pacquiao, mewanti-wantianaknya untuk berdoa lebihkhusyuk, dan lebih banyak lagi,jelang pertarungan melawan Oscarde la Hoya, Minggu (7/11) ini

Pacman —julukan Pacquiao,memang dikenal sebagai penganutKatolik Roma yang taat.Setidaknya, itu tersimbolisasikandalam setiap gayanya ketika naikring. Rosario selalu dikalungkan dilehernya. Dan selalu menjatuhkanlutut, berdoa, di pojok ringnyasebelum bertarung.

“Magdasal ka ng maige (berdoalebih khusyuk lagi, RED). Jikakamu sudah kuat, lipatgandakankekuatanmu itu dengan doa, agarmenjadi kemenangan,” ujarDionisia seperti dikutip dariInquirer.net.

Namun, dengan jujur Dionisiamengakui bahwa di tengah lautandoa yang dipanjatnya, tetapterselip pula perasaan cemas.Sebuah fakta yang tak bisadibantah lantaran anaknya akanmelawan petinju yang lebihjangkung, lebih besar, dan lebihternama.

“Perasaan gugup itu kembalimendatangiku. Sudah lama aku takgugup saat anakku bertarung. Inipersis seperti saat-saat ia pertama-kali bertanding belasan tahunlalu,” ujarnya.

Dionisia pun akhirnyamemutuskan, ia tak akanmenyaksikan siaran langsung saatanaknya bertarung. “Aku tak akankuat melihatnya,” ujarnya. Iaberencana hanya akan menontonsiaran ulangnya saja.

Pacquiao yang memiliki rekor 47-

3-2, 35 di antaranya dengankemenangan KO menyatakan siapmenghadapi De La Hoya. Iaberharap pendukungnya mauberdoa untuk kesuksesannya.“Saya mempersiapkan diri untukpertarungan. Ini akan menjadi satupertarungan baik,” ucap Pacquiaodalam wawancara dengan radiolokal Las Vegas seperti dilansirAFP. “Saya fokus dalam untukpertarungan. Saya siap danbergairah.”

Pac Man merupakan petinju Asiapertama yang memenangi empatgelar di kelas yang berbeda setelahmengalahkan David Diaz dariMeksiko, Juni lalu.

Sementara De la Hoya, pernahmenjadi juara dunia di enam kelas

berbeda. Namun ia tak pernahbertarung di kelas ringan dalamtujuh tahun terakhir. Ia memilikirekor pertarungan 39-5 dengan 30kemenangan KO.

Diperkirakan memenangipertandingan, De La Hoya tetaptak mau menganggap entenglawan.Ia tahu kendati Pacquiao itupetarung mungil, kekuatanpukulannya sangat luar biasa.

“Jadi, Anda salah besar jikamalas-malasan hanya karena diabertubuh kecil. Anda pikir, dia takpunya kekuatan dan kecepatanhanya karena tubuhnya. Andasalah jika berpikir seperti itu. Sayalatihan keras untuk menghadapiKing Kong,” cetusnya.(PersdaNetwork/rie/den)

Manny Pacquiao

PELAPELAPELAPELAPELATIHTIHTIHTIHTIH tinju kenamaan, Angelo

Dundee, meyakini partai ini bakal

dimenangi oleh Oscar De La Hoya.

Bertindak sebagai penasehat

khusus The Golden Boy, Dundee

menyebut timnya sudah punya

strategi untuk meredam gaya aneh

dari Manny Pacquiao.

“Tidak ada orang bertinju

seperti Pacquiao,” katanya, “Ia

memiliki gaya tersendiri. Ia amat

aneh, ia petinju yang amat sibuk.

Ia salah satu petinju yang amat

sukar dibaca keinginannya,”

ujarnya dikutip dari reuters.

“Ia tidak melakukan hal yang

umum. Ia melemparkan pukulan

dari arah yang tidak terduga,

lawannya tidak tahu dari mana

arah pukulan itu. Kita juga tidak

tahu dari mana arah tinju

berikutnya, karena ia sendiri pun

tidak tahu,” katanya.

Namun, lanjut Dundee, timnya

punya jurus jitu untuk

menaklukkan petinju aneh itu. Ia

memberi ilustrasi saat dirinya

menukangi Sugar Ray Leonard

mengalahkan petinju badak

Marvin Hagler pada 1978 lalu.

“Ketika itu saya perhitungkan

setiap Hagler melangkah maju,

maka ia akan terkena pukulan.

Jadi, saya katakan kepada Ray

Leonard, bila ia melangkah,

tangannya juga harus bergerak,

jadi ia dapat melepaskan

pukulan. Hal itu juga akan

dilakukan De La Hoya pada

Manny Pacquiao,” harap pelatih

yang pernah menangani

Mohammad Ali, dan George

Foreman ini. (Persda Network/(Persda Network/(Persda Network/(Persda Network/(Persda Network/

rie/den)rie/den)rie/den)rie/den)rie/den)

Honda Mundur● Button Terancam Menganggur

Kenapa Mundur?● Honda tak sanggup

menyediakan dana 200 juta

poundsterling untuk

mengikuti gelaran F1

● Penjualan mereka di

Amerika Serikat yang jadi

pangsa pasar utama di luar

Jepang, turun 32%, angka

terendah dalam 27 tahun

terakhir

● Gaji para pembalap 8 juta

poundsterling pun dianggap

terlalu mahal

Sumber: Daily Mail

Tim asal Jepang yang mulai

bertarung di F1 sejak tahun

1963, kini memang mengalami

persoalan serius dalam

pendanaan. Mereka bisa

mengikuti jejak Honda B, Super

Aguri yang akhirnya tak mampu

melanjutkan pertarungan di

dunia jet darat sejak GP Turki

atau kelima musim 2008.

Hingga saat ini, belum ada

pernyataan resmi dari tim yang

berbasis di Inggris itu. Pasalnya,

staff mereka tengah melakukan

pertemuan di markas mereka

pada Kamis (3/12) waktu

setempat. Tapi juru bicara tim

mengatakan, akan ada

pernyataan resmi dari Honda

Motor Corporation pada Jumat

ini.

Jika Honda mundur, maka

balapan musim depan hanya

diikuti sembilan tim dengan 18

pembalap. Musim 2008, Honda

yang diperkuat dengan dana 294

juta poundsterling, finis di posisi

sembilan konstruktor dengan

poin 14. Pembalapnya, Jenson

Button berada di posisi 18

dengan tiga poin sementara

Rubens Barichello di posisi 14

dengan 11 poin.

Button menurut kabar yang

beredar akan kehilangan kursi

musim depan dan digantikan

rookie Ayrton Senna.(Persda(Persda(Persda(Persda(Persda

Network/rie)Network/rie)Network/rie)Network/rie)Network/rie)

Jenson Button DAILY MAIL

Aksi Nowitzki Benamkan SunsTEPUK tangan panjang diberikanpenonton yang memadati AmericanAirlines Center, Dallas.Kemenangan Dallas Mavericks atasPhoenix Suns, kemarin (5/12)membuat para pendukung nyabegitu bergembira. Mereka punseolah ingin mengucapkan rasa

terima kasih kepada satu pemain: DirkNowitzki.

Ya, berkat penampilan cemerlang forwardNowitzki yang sangat semangat mencetakpoin demi poin, Mavericks menang denganskor 112-97. Tak tanggung-tanggung, iamencetak angka tertinggi musim ini dengan39 poin, dan sembilan rebound.

Dan itu berarti Nowitzki melewatiperolehan poin pemain elite lainnya dijajaran NBA musim ini. Mulai dari GrantHill, Matt Barnes, Steven Nash sampai parapemain seperti Shaquille O’Neal atau AmareStoudemire.

Pujian pun berhamburan untuk aksi

gemilangnya. “Dia berusaha membawa kamisampai derajat yang lebih tinggi daripadasebelumnya. Itu jelas bagi saya bahwa diatak ingin kami kalah,” ungkap pelatih MavsRick Carlisle seperti dilansir Yahoo Sport.

Pada laga ke-19 tersebut, Suns memilikipersoalan besar di lini pertahanan.Akibatnya, Nowitzki mampu bermain bebasuntuk malakukan tembakan. Di duapertandingan sebelumnya, Suns jugamemberikan keleluasaan untuk DwyaneWade (Miami) untuk mencetak 43 poin danDevin Harris (New Jersey) untuk mendulang47 poin.

Nowitzki mencetak 14 poin di kuarterpertama, sembilan di kuarter kedua dan 14 dikuarter tiga. “Saya tak memiliki lemparanbola sangat bagus. Tapi yang lebih pentinglagi adalah mencetak banyak poin. Inimalam yang akan selalu saya kenang,” ujarNowitzki.

Nash dan O’Neal kembali ke lineupPhoenix setelah absen di dua laga

sebelumnya. Nash mengalami gejala flu danO’Neal cedera lutut. Namun keduanya takbanyak menolong.

“Kami tak mampu mendirikan satu iramaatau keseimbangan yang bagus. Kami takmampu menunjukkan spirit pertarungan disaat kritis,” ucap Nash. Nash mencetak 20poin dan 10 assists dalam pertandingankemarin. Itu menjadi kekalahan keempatberuntun yang dialami Suns.

Stoudemire menjadi pendulang pointerbanyak untuk Suns. Pemain berusia 26tahun ini mendulang 28 poin. “Kami takmelakukan pekerjaan bagus untukmelakukan pertarungan dan pengawalanmereka, tak bisa diragukan, lebih bagus,”ucap Pelatih Suns, Terry Porte.

Di pertandingan lainnya, San AntonioSpurs mampu mengalahkan tuan rumahDenver Nuggets dengan skor 108-91. TimDuncan menjadi bintang kemenanganSpurs dengan mencetak 21 poin. (PersdaNetwork/rie)

AP PHOTO/TONY GUTIERREZ

TEROBOS- Forward Dallas Mavericks, Dirk Nowitzki (41) siapmelempar bola dan tak bisa dihadang pemain Phoenix Suns, AmareStoudemire dalam lanjutan NBA di Dallas (5/11)

PEMBALAP Jepang,Takuma Sato memilikikesempatan kembali ke

lintasan Formula One (F1) musimdepan. Ia mendapat kesempatan beruji-coba lagi bersama tim Scuderia ToroRosso di Jerez (Spanyol), pekan depan.

Sato yang tak memiliki tempat di F1sejak timnya, Super Aguri, mundurtahun ini, sebelumnya telah mendapatdua kesempatan beruji-coba dengantim junior Red Bull itu. “Kami denganjelas melihat ini menjadi satu langkahpositif tapi masih belim ada keputusanuntuk balapan musim 2009,” ucapmanajer Sato, Andrew Gilbert-Scottseperti dilansir autosport.

Sato akan bergabung dengan tim diJerez dalam uji coba 10-11 Desembernanti. Toro Rosso masih belummenginformasikan pembalap yangdiikat untuk musim depan. Selain Sato,masih ada pembalap lama SebastienBourdais dan Sebastien Buemi.

Bos Red Bull, Dietrich Mateschitzbulan lalu pernah menyatakan,kemungkinan besar Buemi akanmendapat satu tempat di tim. So, Satoharus berjuang mengalahkan Bourdaisuntuk mengisi satu tempattersisa.(Persda Network/rie)

Takuma Sato ISTIMEWA

Sampras Jagokan FedererRossi Puas Urutan17 di Reli Wales

NOMOR keramat 46 yangdimiliki Valentino Rossisepertinya hanya berjaya di ajangmotoGP. Terbukti, meskimendapat kehormatan memakainomor tersebut saat mengikutiajang Reli mobil Inggris Raya, tohRossi terpuruk di peringkat 17,dari 21 peserta.

Mengendarai mobil Stobart-backed Ford Focus RS WRC, Rossimenyelesaikan balapan dilintasan sepanjang 3,90 kilometerdi Penllergaer Forest denganmencatatkan waktu 2 menit41.7detik.

“Memang banyak sekali butiransalju. Saya tidak tahu level darigrip, dan dengan mobil normalsaya rasa mobil akan mudahtergelincir,” ungkap Rossi sepertidilansir Crash, Jumat (5/12).

Rossi mendapatkan nomorkesukaannya, 46, setelah pereliyang biasa menggunakan nomortersebut, jari Ketomaa,menyerahkannya kepada TheDoctor sebagai bentukpenghormatan.

Toh, urutan 17 itu terbilangsebuah kemajuan. Pasalnya,

terakhir ia mengikuti ajang reliInggris Raya ini pada 2002 danlangsung terpental pada stagepertama karena kecelakaan.

Peringkat satu di ajang iniadalah Mikko Hirvonen.Mengendarai ymobil BP FordAbu Dhabi Team, ia menjadipembalap tercepat pada sesi kaliini dengan mencatatkan waktu0,9 detik lebih cepat daripembalap Subaru, Petter Solberg.

Meski merasa senang denganreli kali ini, namun Rossimengaku sedikit bersedihlantaran terkenang denganalmarhum sahabatnya, pereliColin McRae. Pereli legendarisasal Skotlandia ini meninggaldunia pada 2006 lalu dalamtragedi kecelakaan helikopter.

Sebagai rasa hormatnya, Rossisengaja menempelkan benderabertuliskan McRae pada helmnyasaat mengikuti reli Wales ini.“McRae adalah idola saya. Sejakkecil saya telah mengagumiaksinya. Bendera ini adalahsebuah penghormatan sayauntuknya,” kata Rossi. (PersdaNetwork/den)

MAKIN banyak sajapengamat yangmenjagokan Roger Federerbakal merajai dunia teniskembali tahun depan.Setelah Boris Becker, kinigiliran Pete Sampras yangmenggadang-gadangFedEx --julukan Federer,akan menyalip lagirivalnya, Rafael Nadal.

Sampras yang mentanraja Grand Slam inimeragukan kapasitas Nadal. Ia yakinpetenis Spanyol itu tak akan lama beradadi posisi puncak. Alasannya, fisiknyaakan terkuras melihat intensitaspertandingan musim depan.

“Menarik melihat apa yang akan terjadidengan Nadal tahun depan. Banyaknyapekerjaan yang harus dilakukan untuktetap berada di posisi puncak dan tetapsehat adalah luar biasa,” ucap Samprasdilansir tennistalk.

Petenis yang mengoleksi 14 gelar Grand

Slam ini menilai,Federer akan mendapatkeuntungan atas apayang terjadi denganNadal nanti. Akibatnyabisa ditebak, Federerakan kembali menjadipetenis terbaik dunia.

Walaupunperkiraannya tersebutbisa meleset, Samprasselalu memberikandukungan kepada

Federer agar kembali ke posisi awalsecepatnya. Bahkan ia juga yakin Federertak lama lagi memecahkan rekor yang iapegang. Federer sudah memenangi 13gelar Grand Slam, atau satu gelar lagiuntuk menyamai Sampras.

“Saya merasa dia akan kembalimendapatkan posisi nomor satu dan diatak sabat memecahkan rekor sayasecepatnya. Dia bisa memenangi banyakgelar Wimbledon seperti yang iainginkan,” jelasnya.(Persda Network/rie)

Daud Jordan Gagal Berlaga di ASPETINJUPETINJUPETINJUPETINJUPETINJU peringkat

tiga dunia WBO

Acpac Youth kelas

bulu, Daud “Cino”

Yordan mengaku

tidak kecewa batal

bertanding ke New

York, Amerika

Serikat untuk tarung

wajibnya pertama

kali. “Ini mungkin

belum rezeki saya,

masih ada

kesempatan,”

ujarnya kepada kantor berita

antara yang menghubunginya

lewat telepon di Jakarta, Jumat.

Semula, Daud akan menjadi

petinju Indonesia pertama yang

naik ring di Amerika Serikat.

Dijadwalkan, ia akan berlaga

pada 24 Januari 2009, tapi

kemudian akhirnya gagal. Yang

menjadi

penghalangan

adalah lantaran

hingga memasuki

masa tarung wajib

pada Desember

2008 ini, pihak

manajemen belum

berhasil

mendapatkan

sponsor untuk laga

peringkat dunia

tersebut.

“Jadi sekarang

sudah pasti batal karena

sementara sekarang ini sudah

masuk bulan Desember,”

ujarnya pasrah. Dengan

gagalnya mengikuti tarung wajib

ini, secara otomatis sabuk kelas

bulu WBO ASPAC Youth pun milik

Daud terancam hilang.

Manajer Daud Yordan,

Damianus Yordan

menambahkan, pihaknya tak

bisa berbuat banyak terkait

masalah sponsor itu. Ia

mengatakan, sebelum itu

pihaknya pernah melakukan

negosiasi dengan sebuah

perusahaan untuk mensponsori

pertandingan itu, tapi kemudian

tidak jadi.

“Kami akan terus berupaya

melakukan negosiasi dengan

pihak WBO terkait dengan

batalnya tarung wajib yang

diakibatkan kendala sponsor

ini. Saya akan menjelaskan

masalah ini kepada pihak WBO,

semoga lembaga itu

memakluminya dan memberi

kesempatan kepada Daud untuk

melakukan tarung wajib pada

kesempatan lain,” ungkapnya.

(Persda Network/*)(Persda Network/*)(Persda Network/*)(Persda Network/*)(Persda Network/*)

Roger Federer dan Pete SamprasISTIMEWA

Daud YordanISTIMEWA

AP PHOTO

ValentinoRossi saatberaksi disalah satustage diReli Wales

CRASH

Angelo Dundee ISTIMEWA

Banjarmasin Post sport hot news

Page 11: Banjarmasin Post - 6 Desember 2008

c m y k

11SABTUSABTUSABTUSABTUSABTU

6 DESEMBER 2008

Ingin Berdoa di Pinggir Sungai Gangga

PennantMabuk Lagi

Kembali keBangku Sekolah● 850 Pesepakbola Portugal

Ramai-ramai Sekolah Lagi

Victoria Silvstedt

Terpesona Ibra

Bingungsaat Derby

TAK ada kata terlambatuntuk belajar. Prinsip itumungkin yang dipegangNuno Gomes. Karenanya,meski sudah berusia 32tahun, striker Portugal inibertekad ikut dalam programAtrás a Escola alias kembali kesekolah yangdiselenggarakan FederasiSepakbola Portugal.

Seperti dirilis A Bola, Jumat(5/11), Federasi SepakbolaPortugal memang tengahmenyelenggarakankampanye dan memfasilitasipara pemain sepakbolauntuk melanjutkan programpendidikan formalnya.

Ketua Asosiasi Pemain Sepakbola Portugal, JoaquimEvangelista, sehari sebelumnya menyebutkan, langkah inisebagai bentuk perhatian bagi masa depan para pemainPortugal, baik yang berada di liga lokal maupun internasional.

“Kami telah menyebarkan proposal program kembali kesekolah kepada 1.600 pemain, dan 850 di antaranya tertarikuntuk mengikuti program tersebut,” kata Evangelista.

Mendapat kesempatan istimewa tersebut, Nuno Gomes puntak ragu untuk mendaftarkan diri ke New Chances, sebuahlembaga pendidikan untuk orang dewasa yang berdiri sejak 2005dan mendapat dukungan dari pemerintah. Lembaga inilah yangnantinya akan memberi pendidikan setara tingkat formal bagipara pesepakbola tersebut.

“Mungkin aku tak pernah berpikir untuk bersekolah lagi,karena aku malah sudah berbisnis. Tapi aku yakin langkah initidak merugikan dari sisi apapun karena suatu saat pasti akanberguna, lebih dari yang kupikirkan sekarang,” ucap Gomes.

Pemilik nama lengkap Nuno Miguel Soares Pereira Ribeiromengaku senang dengan terobosan yang dilakukan pihakasosiasi dan federasi sepakbola negaranya. Paling tidak, meskihal ini sepertinya sepele, bentuk perhatian ini bisa melegakanpara pemain yang tadinya tak berpikir untuk melanjutkansekolah.

“Aku yakin pemain muda seperti Nani, Joao Moutinhomaupun Jose Bosingwa tak pernah berpikir untuk sekolah. Yangada dalam kepala mereka hanya sepakbola dan sepakbola. Meskisudah jelas memiliki hari tua yang berkecukupan,tetap sajapendidikan menjadi kunci bagi kehidupan, yakinlah itu,” tuturGomes. (Persda Network/bud)

SETIAPSETIAPSETIAPSETIAPSETIAP kali terjadi derby Milan,

bisa dipastikan Victoria Silvstedt

bakal kebingungan. Itu sebagai

konsekwensi dari pilihannya

yang mengidolakan striker Inter

Milan, Zlatan Ibrahimovic, tapi

pada sisi lain juga dirinya adalah

fan sejati AC Milan. Nah lho!

“AC Milan secara keseluruhan

selalu menggairahkan, semper

numero uno, ya mereka selalu

nomor satu di mataku,

sayangnya tak banyak pemain

Swedia yang berlaga di

sana,”ucap Silvsted.

Musim ini, ia berharap AC

Milan amampu menggondol

scudetto, meski mengaku sedih

kalau Ibra gagal meraihnya. “Aku

bingung, tapi paling tidak Ibra

bisa mendapat pemain terbaik

Serie A,” tegas Silvsted.

Supermodel ini memang fasih

kalau bicara soal olahraga.

Maklum, ternyata ia juga

ternyata adalah seorang atlet ski.

Tak tanggung-tanggung, sudah

dua tahun ini dirinya masuk

dalam jajaran atlet timnas ski

Swedia.

Meski belum pernah

berprestasi maksimal di level

internasional, tapi tetap saja

sematan sebagai personel

timnas Ski negeri Viking itu

membuatnya bangga. “Sudah

saatnya modeling hanya sebagai

sampingan, dan kini aku akan

fokus di ski,” tekadnya. (Persda(Persda(Persda(Persda(Persda

Network/bud)Network/bud)Network/bud)Network/bud)Network/bud)

BEGITU terkagum-kagumnyaVictoria Silvstedtkepada Zlatan Ibrahimovic,hingga supermodel asalSwedia ini sengaja berposemenantang yangdidedikasikan khususuntuk striker Inter Milantersebut. Speciellt för min Ibra,gå och gå igen, yang artinyaspecial for my Ibra, go and goagain! Hmmm

Perempuan 34 tahunyang berpredikat PlayboyPlaymate of The Year inimenampilkan 22 fotoberani di sebuah majalahpria dewasa di Swedia.Dan semau itu dilakukandalam balutan semangatuntuk striker yang punyajulukan “Ibrakadabra”atau “Ibrahimagic”lantaran sangat piawaimengolah bola.

“Hanya ini yang bisakuberikan, tapi sepertinya itucukup karena aku sudahsering mengirim pesanuntuknya, tentu pesanbernada penyemangat,bukan yang lain,” tegasSilvsted.

Memang, kekaguman sangmodel kepada striker itumurni tanpa unsur cintakepada lawan jenis. Murnikekaguman seorang suporterkepada pujaannya. Karenaitulah, ia berteman baikdengan istri Ibrahimovic,Helena Seger.

“Helena Seger sangatberuntung memiliki suamisepertinya. Ibra bukan tipelelaki urakan yanggampang bermainperempuan. Ibra pun taksuka kehidupan malam,”ujar Silvstedt seperti

dilansir gossipnews, Jumat(5/12).

Di luar aspek kepribadianIbra, tentu saja yangmembuat sang modeltersihir adalah aksinya dilapangan hijau. Dengardeskripsinya ini, “ Diasangat berotot tapi lincah,sangat kuat kala berduelsatu lawan satu, dan meskiberbadan besar tapisanggup untuk melesat bakanak panah.”

Bagi Silvstedt, Ibraadalah pemain terbaiksepanjang masa.Pesonanya, katanya,mengalahkan pemainsepakbola manapun.Nama-nama pesohor bolaseperti

Thomas Brolin, HenrikLarsson, Cristiano Ronaldoataupun Lionel Messidipandangnya dengansebelah mata.

Catatan kalau Ibraadalah sosok penjebol jalalawan nomor wahid, makinmembuat Silvstedt kagum.Menurutnya, puncakpermainan sepakbolabukan dari siapa yangnantinya menang, tapilebih dari itu, gelontorangol selalu menjadi hal yangpaling ditunggu.

“Sepakbola modernsekarang memang banyakmenunjukkan keindahansehingga para pemainseakan lupa pada tugasnyauntuk mencetak gol.Terkecuali Ibra. Ia adalahpaduan keindahan bermainbola, dan ketajamanmencetak gol,” tandasSilvstedt (Persda Network/bud).

KONDISI keamanan India baru sajadihantam catatan buruk setelahpenyerangan teroris terhadap kotaMumbai. Tapi fakta itu takmengurungkan niat Diego ArmandoMaradona untuk datang ke India, gunamengadakan pertandingan eksibisi dancoaching clinic.

Pihak panitia sebenarnya inginmembatalkan kunjungan Maradona yangmenelan biaya 120 juta rupee atau lebihdari Rp 24 miliar itu. Tapi sang legendasepakbola sekaligus pelatih timnasArgentina itu tetap keukeuh untuk hadir

meski ancaman keamanan tetap ada disekeliling India.

“Aku benar-benar tak sabar ingin keIndia. Rasanya sudah ingin melihatsemua gaya hidup yang ada di sana.India selalu memesona semua orang dariAmerika Latin, termasuk juga diriku,paling tidak pesona Taj Mahal dan sungaiGangga sangat santer,” ucap Maradona,seperti dirilis Times, Jumat (5/12).

Bahkan Maradona sudah berencanaingin menggelar ritual doa di pinggiransungai Gangga agar pekerjaannya sebagaipelatih timnas Argentina bisa lancar dan

tim Tango mampu meraih gelar PialaDunia 2010 mendatang.

Maradona memang dijadwalkan akanmengadakan klinik sepakbola di markasklub Mohun Bagan, Bengal, India, untukanak-anak usia 12 tahun, Minggu (7/12)besok, di tengah kunjungan dua hari dinegeri Bollywood tersebut.

Menurut Anjan Mitra, sekretaris jendralklub tersebut, Maradona akan memberipelajaran sekitar 45 menit kepada anggotaakademi sepakbola Mohun Bagan setelahtim junior klub itu bertanding melawantim dari Akademi Bhowanipore.

“Setelah pertandingan itu, Maradonaakan mengajari kami bagaimanasebaiknya mengelola akademi ini. Kamiberharap pertemuan kami bisa lebih dari45 menit. Itu akan menjadi mimpi yangmenjadi nyata bagi kami,” kata AnjanMitra.

Kehadiran Maradona menjadikehormatan lain bagi Mohun Baganselama 119 tahun klub itu berdiri. Meilalu, Bagan bertanding persahabatanmelawan Bayern Muenchen dandisaksikan 120 ribu penonton.(PersdaNetwork/bud)

AP PHOTO/DANIEL LUNA

BERSAMA ANAK- Diego Maradona bersama anaknya,Dalma, saat menonton liga sepakbola Argentina di BuenosAires (30/11) lalu.

MINGGU lalu beberapawartawan media Inggrismemergoki salah seorangpemain Liverpool yangterkenal sebagai bad boys,Jermaine Pennant di luarsebuah klub malamterkenal Inggris Essex. Ditangannya, tergenggamsebuah botol minumankeras

Tak hanya itu, gayahidup malamnya makinterlihat kala ia jugatertangkap kamera tengahmabuk bersama bintangHollywood, Lindsay

Lohan. Meski tidak berulah, Pennant sempat meracau kesanakemari dan membuat suasana makin gaduh tatkala inginmerengkuh mikropon untuk berkaraoke.

Sebuah sumber seperti dilansir Times Kamis (4/12) menyebut,Pennant melakukan hal itu karena frustrasi begitu tahu dirinyakemungkinan bakal tersingkir dari The Reds pada medio transferwindow II, bulan Januari 2009 mendatang.

Pennant yang dikabarkan sudah berdamai dan segera menikahdengan model Inggris, Amii Grove memang terkenal dengan ulahnegatifnya. Tak heran, Liverpool berencana menjualnya di transferwindows lantaran merasa terganggu dengan ulah pemain yangbaru berusia 25 tahun tersebut.

“Rafael Benitez sebenarnya sudah sangat sabar dengan semuaulahnya. Mabuk, selalu membuat keributan, tak pernah disiplindan setiap saat bergaya hidup malam, dia tak pernah berusahauntuk berubah. Tetapi Pennant sendiri tidak mau menyadari kalausemua ulahnya sangat mengganggu klub, dan saat ini manajementinggal menunggu penawaran terbaik dari klub lain untukmengeluarkan dia dari tim,” ungkap sebuah sumber di Liverpool.

Sang kekasih, Amii Grove sendiri mengaku tak kuasa untukmengendalikan calon suaminya itu. Meski sudah berusaha, tetapsaja pemain berambut keriting itu selalu doyan dengan duniamalam.

“Dia memang seperti itu, aku sudah berusaha untukmencegah semuanya, tapi sia-sia karena memang dia sangatkeras,” tegas Grove yang baru bertunangan dengan si bad boysakhir bulan lalu ini. (Persda Network/bud)

Jadi Korban Rasialisme, Mido Kecam FASTRIKERMiddlesbrough, AhmedMido Hossammenyalahkan pihakFootball Association(FA) yang dianggapnyaberpangku tangan soalrasialisme di dalamstadion. Pemain Mesirini untuk kedua-kalinyamenjadi korban rasisMiddlesbroughmenjamu Newcastleyang berkesudahan dengan skorimbang 0-0.

Ketika itu, dua penonton terusmengolok-olok Mido sepanjang

pertandingan. Cacianyang menyinggungjuga agama itu karuanmembuat jengah Mido,dan juga parapenonton lainnya. Takayal, petugaskeamanan langsungmenciduk duapenonton pembuatulah.

Selanjutnya, pihakkepolisian

Middlesbrough seperti dilansirAssociated Press Jumat (5/12)mengungkapkan, dua fan yangberusia 49 dan 23 tahun sudah

ditangkap dan akan diperkarakan kepengadilan 9 Desember mendatang.

Toh, Mido merasa pesimistis. Iamemprediksikan pada akhirnyakedua pengacau itu akan bebas,seperti yang juga pernah terjadi padakasus sebelumnya. “Mereka terusmengolok-olokku dengan kata-katayang sangat tak pantas. Dan itusangat menyinggung perasaan. Danini terjadi kedua kalinya padaku,”ujar Mido dikutip dari AFP.

Mido menengarai, hal itu terjadilantaran pihak FA tak memberikanhukuman yang memberikan efek jerapada kasus yang dialaminyapertama kali —juga dilakukan oleh

suporter Newcastle.“Penghinaan itu terjadi lagi karena

FA ketika itu tak melakukantindakan apa-apa. Dan jika kali inijuga tak ada sanksi apapun, makahal ini akan terus terjadi,” keluhnyasaat diwawancarai televisi Mesir, AlHayat.

Kubu FA sendiri sudahmengeluarkan pernyataankeprihatinannya. “Kami mengutuktindakan rasis dan berkomitmenuntuk bekerjasama dengan klub-klub dan polisi untukmenghilangkan perilakutersebut,”demikian pernyataan FA.(Persda Network/den)

David Beckham

Belikan sang Istri LingerieROMANTISME masih jugaterus melingkupi kehidupanpasangan David Beckham-Victoria Adams. Awal mingguini contohnya, sebelum Becksmeluncur ke Selandia Baruuntuk menggelar tur bersamaklubnya, LA Galaxy, ia masihsempat memberikan kadoistimewa untuk hadiahThanksgiving Day bagi sangistri.

Kejutan istimewa tersebutbaru tercium pers kala PoshSpice mengungkapkannya dimedia, Kamis (4/12) lalu.Berwajah gembira, Posh Spicemengungkapkan kalau Becksmemberinya lingerie yangsangat istimewa.

“Dia masih tahu seleraku,

dan ini bagian dari gaya hidupkami, selalu menghadirkansebuah kejutan yang membuatkami ingin terus bertahansampai kapanpun,”sebutVictoria.

Sebelum berkata pada media,Posh Spice sudah memangterlihat mengajak sang suamike sebuah toko lingerie terkenalVictoria’s Secret di New Yorkbersama dengan dengan anakkeduanya Romeo yang berumurenam tahun.

Sehari sebelumnya,pasangan Beckham danVictoria terlihat mesra disebuah taman di Los Angelessaat menyaksikanpertandingan sepakbolaBrooklyn. “Mereka terlihat

sangat bahagia dan mesra,”kata seorang saksi mata.

Kembali ke urusan hadiahlingerie istimewa dari Becks,mantan personel Spice Girls inimengaku sangat terkejutdengan apa yang dilakukanBecks. Apalagi secara sukarela,sang suami malah membukadan mengenakan sendirilingerie tersebut ke tubuhVictoria.

“Sangat sensasional, Andatak pernah membayangkan halini terjadi bukan, dia begitumesra sembari mengungkapkanbanyak hal terima kasih danberharap kehidupan kamiberdua selalu dilingkupi kasihsayang,” ucap Posh Spice.(Persda Network/bud)

AC Milansecara keseluruhanselalumenggairahkan.Semper numero uno.Ya, mereka selalunomor satu di mataku,sayangnya tak banyakpemain Swedia yangberlaga di sana.

VICTORIA SILVSTEDT

Ahmed Mido HossamISTIMEWA

David BeckhamISTIMEWA

Jermaine Pennant ISYIMEWA

Victoria Silvstedt ISTIMEWA

Zlatan Ibrahimovic ISTIMEWA

Banjarmasin Post

Page 12: Banjarmasin Post - 6 Desember 2008

| Sabtu, 6 Desember 2008 | Halaman 12Banjarmasin Post

5.000 WNI di Australia Belum TerdaftarPANITIA Pemilihan Luar Negeri Sydney yang

membawahi tiga negara bagian di Australia men-catat sebanyak 12.752 orang telah masuk daftarpemilih tetap (DPT) Pemilu 2009, namun sekitar5.000 WNI lainnya belum didaftarkan.

Konsul Fungsi Kekonsuleran KJRI Sydney, EdyWardoyo, Jumat (5/12), mengatakan, masalahmasih adanya sekitar 5.000 data calon pemilihPemilu 2009 yang belum didaftarkan itu menjadisalah satu masalah yang akan disampaikan ke timKomisi Pemilihan Umum (KPU) yang akan me-ngunjungi Sydney pekan depan.

“Sekitar 5.000 WNI yang belum sempat didaf-tarkan itu adalah mereka yang lapor ke imigrasi.Kita akan tanyakan masalah ini ke tim KPU yangakan datang. Secara teoritis dikenal data tambahannamun pengertiannya adalah WNI yang pindahdari Indonesia dan disertai dengan bukti kartu

pemilih,” katanya.Edy Wardoyo mengatakan, walaupun wilayah

kerja PPLN Sydney yang mencakup negara bagianNew South Wales, Queensland, dan Australia Selatanmerupakan yang terluas di Australia, jumlah ang-gotanya tetap lima orang atau tidak berbeda denganjumlah anggota PPLN-PPLN lainnya.

“Padahal beban kerja setiap PPLN berbeda-beda.Dilihat dari segi anggaran, besarannya juga nggakjauh beda. Di PPLN Canberra misalnya, jumlah calonpemilihnya hanya 450 orang,” katanya.

Di PPLN Sydney, dari 12.752 orang WNI yangmasuk DPT Pemilu 2009, sebanyak 10.298 orangberdomisili di NSW, 1.818 orang di Queensland,dan 636 orang di Australia Selatan, katanya.

Tim KPU dijadwalkan berada di Sydney pada9-12 Desember 2008 untuk bertemu para wakilPPLN di negara Pasifik Selatan.(kps)

Diancam Setahun Penjara Kades Ikut Kampanye Parpol

DENPASAR, BPOST - Seperti halnya anggota TNI dan Polri,jajaran pengawai negeri sipil (PNS) termasuk para kepala desa,dilarang ambil bagian dalam kampanye partai politik Pemilu 2009.

“Oknum TNI/Polri, PNSdan Kades serta perangkatdesa yang lain yang terbuktiikut kampanye atau menga-rahkan anggotanya sebagaipeserta kampanye, akan ter-jerat sanksi kurungan,” kataanggota Komisi PemilihanUmum (KPU), I Gusti PutuArtha, saat memberikan pem-binaan teknis anggota KPU se-Bali, di Denpasar, Jumat (5/12).

Putu mengatakan, jajaranPNS dan Kades yang ikut kam-panye parpol dapat diancam kurunganmaksimal 12 bulan dengan denda mak-simal Rp 12 juta.

Terkait itu, dia mengharapkan pihak-pihak yang tidak dibenarkan ambil bagiandalam berpolitik praktis sesuai aturanyang ada, dapat menghindarkan diridengan tidak ikut berkampanye.

“Loyalitas harus pada organisasi,tidak yang lainnya. Dan saya tidak me-nginginkan adanya friksi atau konflikdi dalam tubuh KPU sendiri,” tegasPutu.

Putu mengaku tidak segan-segan un-

SELAMA ini masyarakatbanyak yang mengeluhkan kinerjaguru di daerah terpencil yangkurang optimal. Ada beberapasekolah yang menurut laporanmasyarakat yang gurunya cukupjarang datang mengajar. Kalauterus menerus terjadi kan bisamerugikan anak didik. Semoga halini bisa jadi masukan bagi wakilrakyat kita yang terpilih nanti untukmembuat kebijakan baru di bidangpendidikan sehingga kinerja gurudi daerah meningkat. (ncu)

SAAT ini kan harga sem-bako masih mahal. Bagi parawakil rakyat kita turunkanhargasembako seperti hargaBBM. Kasihan masyarakatyang pendapatannya mene-ngah ke bawah. Sudah hargasembako naik, barang barangyang lain juga ikut melonjak.Tolong hal ini diperhatikan.(ncu)

SELAMA ini perkemba-ngan film film lokal sudahlumayan bagus. Apalagi tematemanya juga beragam. Kare-na itu sangat perlu supportdari wakil rakyat sehinggaperfileman di Banjarmasindan Kalsel umumnya bisaberkembang lagi. Film adalahsalah satu bagian seni peranyang memegang perananpenting dalam pembentukankarakter kaum muda. (ncu)

KAMI sebagai petani sangatmengharapkan bantuan dari wakilrakyat kita. Selama ini kami sangatkesulitan karena harga harga pupukyang naik. Belum lagi pemasaranberas kami cukup murah. Selamaini kami hanya dapat sedikit untungbila sekali tanam. Atau biasanyajuga cuma habis untuk makan.Berikanlah petani pupuk murah danbantu pemasaran padi kami. (ncu)

Hasrullah, Mahasiswa

Tingkatkan Kinerja Guru

Rommy, Ibu rumah tangga

Turunkan Sembako

Ichwan, Sutradara

Support Film Lokal

Masyitah, Petani

Bantu Petani

NC

U

NC

U

NC

U

NC

U

ANTARA/WIDODO S JUSUF

TRANSPARANSI KAMPANYE - Anggota KPU, Syamsulbahri (kiri) bersama Manager Komunikasi Transparency International Indonesia (TII), SorayaAiman (tengah) dan Wakil Ketua Pusat Pelaporan dan Analisis Transaksi Keuangan (PPATK), Bambang Permantoro menjadi nara sumber dalam diskusimembahas transparansi dana kampanye Pemilu 2009.

tuk mengambil tindakantegas apabila ada anggotaKPU dan sekretariat yangterbukti tidak loyal padaorganisasi. “Oknum yangbersangkutan akan kami pa-nggil, dan apabila terbuktikeliru akan segera ditindak-lanjuti,” ucapnya.

Menurutnya, apabilamelanggar ketentuan makadapat dijatuhi hukuman pi-dana. Kepada masyarakatluas, Putu meminta dapatambil bagian dalam menga-

wasi jalannya proses pemilihan umum.“Apabila terdapat oknum PNS, TNI/

Polri, kepala desa dan perangkat desayang lain ikut kampanye, segera laporkanke aparat yang berwajib,” ucapnya.

Pembinaan teknis pemilu yang di-selenggarakan KPU Bali itu bertujuan agarproses pemilihan umum di Pulau Dewatadapat berjalan aman dan lancar sesuaiaturan yang berlaku.

“Jangan sampai terjadi peristiwa se-perti kasus Pilkada di Jatim yang harusmengadakan pemilihan dan penghi-tungan suara ulang,” kata Putu.(inl/ant)

GGL

Suasana Sidney, Australia di malam hari. Banyak warganegara Indonesia yang tinggal di kota.

Panwaslu Lakukan Penyelidikan

Konvoi Massa Iringi Puan

BOYOLALI, BPOST - Panitia Pengawas Pemilihan UmumKabupaten Boyolali menemukan dugaan pelanggarandalam kampanye yang dilakukan calon anggota DPR RIPuan Maharani, Jumat (5/12).

Putri Ketua Umum Partai Demokrasi IndonesiaPerjuangan, Megawati Soekarnoputri ini dikawal

konvoi sepeda motor sekitar 200 pendukungnyasaat menghadiri konsolidasi partai di Boyolali,Jawa Tengah.

Puan Maharani diusung PDIP sebagaicalon anggota DPR RI dari daerah pemilihan 5Jawa Tengah yang meliputi Kota Solo,Boyolali, Klaten, dan Sukoharjo.

Iring-iringan konvoi ini dimulai dari Solohingga Boyolali, hingga Puan tiba digedung pertemuan. Pengendara sepedamotor itu mengenakan kaos putihbergambar Puan.Menurut anggota Divisi PenangananPelanggaran dan Penegakan HukumPanwaslu Kabupaten Boyolali, JokoMardiyanto, konsolidasi partai ini sudahsesuai prosedur dan diperbolehkan.Namun, dugaan pelanggaran kampanyedisebabkan diikuti konvoi sepeda motoryang diartikan sebagai kampanyeterbuka. Padahal, hal ini bari di-perbolehkan 21 hari menjelang pe-milu.(kps)

Puan MaharaniDOK/BPOST

GGL

I Gusti Putu Artha

Page 13: Banjarmasin Post - 6 Desember 2008

Bergabunglah bersama kami, perusahaan pembia-yaan motor dan elektronik yang sedang berkembangpesat dan akan ditempatkan di wilayah Banjarbaru,Rantau dan Tanjung untuk menempati posisi :

~ Pria (1-6,8,9), Pria/wanita (7,10)~ Pend. min. S-1 (1-4), D III (5-7), SMA(8-10)~ Usia maks. 35th (1), 30th (2-4), 27th (5-10)~ Berpengalaman diposisi yang sama di lembaga

keuangan/retail bangking minimal 2 tahun (1), 1tahun (2-4)

Cantumkan kode lamaran dan wilayah penempatanyang diminati pada sudut kiri atas amplop

Paling lambat 2 minggu setelah iklan ini terbit.

1. Collection Head (CH)2. Collection Coordinator (CC)3. Remedial Coordinator (RC)4. CreditAnalyst (CA)5. Credit Marketing Officer (CMO)6. Surveyor (SVY)7. Administration Staff (ADS)8. Field Collector (FC)9. Remedial (Rem)

10. Customer Relation Officer (CRO)

Kualifikasi yang diutamakan :

Kirim lamaran + CV + Pas foto 4x6 ke :

~ Mempunyai pengalaman dalam supervisi danmengelola team (1-3)

~ Memiliki kemampuan dalam menjalin kerjasamadgn pihak ketiga & aparat terkait (1-3)

~ Memiliki kemampuan berkomunikasi, kreatif dananalitis (1-6,8-10)

~ Mempunyai SIM C, kendaraan sendiri (motor) danmenyukai pekerjaan lapangan (1-6,8,9)

~ Berinisiatif,berintegritas,mandiri dan dapatbekerjasama dalam team

PT. FINANSIA MULTI FINANCE (Kredit Plus)

Jl. A. Yani Km. 36,5 Simpang EmpatBanjarbaru - Kalsel

PROFESIONALISME & INTEGRITAS ANDA YANG KAMI INGINKAN

1. CHIEF ACCOUNTING : Pendidikan S1 jurusan Akuntansi Konsentrasi Akuntansi Keuangan, Pengalaman min2 thn, Usia Max 32 thn, Handal dalam membuat dan menganalisa Laporan Keuangan, Mengerti mengenai peraturan perpajakan, Dengan IPK min 3.0 , Menguasai Ms Office , Dapat menggunakan dan cepat beradaptasi dengan software akuntansi / software customize

2. INFORMATION TECHNOLOGY (IT) : Pendidikan minimal D3 jurusan komputer / tehnik informasi, Memiliki pengalaman di bidang technology informasi minimal 2 thn, Diutamakan yang mengerti sistem informasi untuk karaoke, Usia Max 30 thn

3. ENGGINERING : Pendidikan minimal STM jurusan tehnik elektro, bangunan, Memiliki pengalaman di bidang Elektro, bangunan, Max 27 thn. Pekerja keras, Dapat bekerja dibawah tekanan

4. SUPERVISOR : Pria/wanita usia maksimal 27 thn, Min lulusan D3, Pengalaman kerja menjadi Supervisor minimal 1 tahun. Lebih disukai yang pernah bekerja di Karaoke atau Entertainment, Memiliki pengetahuan yang luas mengenai Karaoke / Entertainment, Memiliki jaringan yang luas di pemerintahan dan sektor swasta, Kemampuan komunikasi dan membina relasi yang baik, Dapat berkomunikasi menggunakan bahasa inggris, Pengalaman dalam memimpin team

5. RECEPTIONIST : Pendidikan minimal D3, Usia Max 27 thn, Mempunyai pengalaman sebagai Receptionist6. CASHIER : Pendidikan minimal SMA, Usia Max 27 thn, Memiliki pengalaman sebagai kasir, Memiliki

kemampuan berhitung yang baik, Menguasai Ms Office, Mampu mengoperasikan sound system, Bersedia bekerja dalam shift

7. STORE : Pendidikan minimal SMA, Usia Max 27 thn, Memiliki kemampuan berhitung yang baik, Menguasai Ms Office

8. WAITER / WAITRESS : Pendidikan minimal SMA / SMK, Usia Max 27 thn, Memiliki ketelitian dan ingatan yang kuat, Pekerja keras

9. COOK : Pendidikan minimal D1, Usia Max 30 thn, Mempunyai pengalaman sebagai Cook selama 2 thn, Lebih diutamakan yang mempunyai keahlian dalam membuat masakan Oriental

10.OPERATOR : Pendidikan min D3, Usia Max 27 thn, Mengetahui pengetahuan yang luas mengenai Lagu Barat, Mandarin dan Indonesia, Dapat mengoperasikan Komputer secara cepat, Lebih disukai yang mempunyai pengalaman sebagai music director, Mampu mengoperasikan sound system

11. BARTENDER : Pendidikan min SMA, Usia Max 27 thn, Memiliki pengalaman sebagai Bartender, Memiliki sertifikasi sebagai Bartender

12.SECURITY : Pendidikan minimal SMA / SMK, Usia Max 30 thn, Menguasai ilmu bela diri, Mempunyai KTA Satpam dan izin Sajam

Persyaratan umum :* Penampilan menarik yang proporsional, Memiliki kemampuan komunikasi yang baik, Bersedia bekerja

dalam shift* Untuk lowongan 4, 5, 6, 7, 8, 9, 10, 11, 12 : Bersedia bekerja dalam shift* Untuk lowongan 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8 : diutamakan dapat berkomunikasi menggunakan bahasa inggris

“KARAOKE KELUARGA”LOWONGAN PEKERJAAN

Kirimkan Surat Lamaran dan Curriculum Vitae kepada :

HRD CV BAMSJl. Jend.A. Yani Km. 2 No. 91 Food Court Duta Mall Lantai 3 Banjarmasin.

LOWONGAN

LOWONGAN KERJASebuah perusahaan yang bergerak dibidang IT membutuhkan tenaga kerja sebagai berikut:

1. Teknisi komputer (TK)Laki-laki maks 25 th (belum meni-kah), diutamakan STM jurusan elektro, mengerti teknis komputeri-sasi (hardware, software)

2. Kepala Adm Service (KAS)Wanita maks 23 th (belum meni-kah), minimal D3, menguasai operasional komputer, luwes, komunikatif

3. Bagian Umum (BU)Wanita, maks 23 th (belum me-nikah), minimal SMU/SMK sedera-jat, bisa mengoperasikan komputer

�Pengalaman minimal 1 tahun. �Berbadan sehat �Bersedia bekerja sama dalam satu

tim kerja

Surat lamaran ditujukan ke :

PO BOX 888 BJM

4. Bagian Gudang (BG)Laki-laki maks 23 th (belum meni-kah), minimal SMU sederajat.

�Mencantumkan kode bagian pada amplop lamaran.

DIBUTUHKAN SEGERA LOWONGAN KERJA

Surat Lamaran & CV dibawalangsung ke alamat :

Jl Cempaka IV No 16 Banjarmasin

13Banjarmasin Post

6 DESEMBER 2008 / 8 ZULHIJAH 1429 HSABTU

NUSANTARA LUAR NEGERI-“Rasa Sayange

Bukan Milik Malaysia” Ananda Langsung Sakit

Dianiaya Putra Jenderal

JAKARTA, BPOST - Jadi tersangka danlangsung sakit tidak hanya milik pejabat yangkorupsi. Pembalap Ananda Mikola jugamengalaminya.

Akibatnya, proses peme-riksaan putra mantan pem-balap Tinton Soeprapto itusempat ditunda. “Sekarangbaru mau diperiksa lagi. Pe-meriksaan yang semalam di-tunda dan diganti hari ini,”kata penasihat hukumnya,Sandy Arifin, di Polres Ja-karta Utara, Jumat (5/12).

Sejak menyandang statustersangka kasus penganiaya-an, Ananda tinggal di sel ma-polres. Pihak keluarga tengahberupaya menangguhkanpenahanannya.

Ananda dilaporkan A-gung Setiawan karena me-nganiaya dan melecehkan-nya. Agung adalah kontrak-tor pembangunan kantor pe-rusahaan artis Marcella Za-lianty, yang merupakan te-man dekat Ananda.

Agung juga melaporkanMarcella karena menculikdan menyanderanya. KiniMarcella juga menyandangstatus tersangka dan lang-sung ditahan.

Marcella dan Ananda dije-rat pasal 335, 333 dan 328 KU-HP dengan ancaman huku-man delapan tahun penjara.

Penculikan, penyandera-an, penganiayaan serta pele-

Kriminal Mabes Pori, Jumat.Kasus yang menimpa A-

nanda membuat Menteri Pe-muda dan Olahraga Adhyak-sa Dault kecewa. Jika terbuktibersalah dia akan mencabutgelar Duta Olahraga Nasio-nal yang disandang Ananda.“Sponsor saja akan mundur,”kata Adhyaksa, Jumat.

cehan terkait utang Agungkepada Marcella. Untukmembuktikan pengakuan-nya, Agung menyerahkandua kaset rekaman CCTVMenara Imperium kepadaKomisi untuk Orang Hilangdan Korban Tin-dak Kekeras-an (Kontras) “Rekamanitu memperli-hatkan A-gung diculikusai berka-roeke,” te-rang Koordi-nator Kontras,Usman Ha-mid, di KantorBadan Reserse

Apalagi kasus hukumyang menimpa Ananda tidakkali ini saja. Pada Mei 2006,Ananda dan adiknya Mo-reno, yang juga pembalap,ditangkap saat razia narkoba.Namun mereka dibebaskankarena dinyatakan tidak ter-bukti mengonsumsi. (ant/kps/drc/okz/vvn)

6 KRI Jaga Ambalat

JAKARTA, BPOST - Rasa sa-yange... Rasa sayang sayange...Eeee lihat dari jauh rasa sayangsayange...

Lagu asal Maluku ini padaOktober 2007 digunakan De-partemen Pariwisata Malay-sia untuk mempromosikanpariwisata negaranya. Initentu saja membuat wargaIndonesia berang.

Bagaimana pendapatmantan Wakil Perdana Men-teri Malaysia Anwar Ibrahim,yang kemarin menjadi pem-bicara dalam kuliah umum diUniversitas Indonesia?

“Saya dari dulu kira inilagu saya, tapi setelah matangdikit baru saya sadar,” ujarAnwar menjawab perta-nyaan seorang peserta kuliahumum bertajuk Can Asia Sur-vive from Global Economic Cri-sis: A Challenge Toward Asia Re-naissance.

Jawaban ini kontan mem-buat sekitar 150 hadirin ter-tawa. Hadirin kembali terta-wa ketika Anwar berceritadirinya sempat berdebat de-ngan sang ibu mengenai laguBengawan Solo, yang juga di-klaim Malaysia.

“Saya tanya, BengawanSolo itu di Malaysia di ma-na?” ujarnya.

Dalam persoalan ini, An-war yang juga ketua partaioposisi Malaysia memintasemua pihak agar janganemosi dan menempatkan na-sionalisme di atas segalanya.Anjuran ini lebih ditujukankepada pemimpin negaranya

yang dinilai terlalu sombong.“Memang bertahun-tahun

keangkuhan pemimpin Ma-laysia harus dihentikan,”kritik Anwar usai memberi-kan kuliah umum.

Saat kasus Rasa Sayangeramai dibicarakan, MenteriKebudayaan dan ParawisataIndonesia Jero Wacik bertolakke Malaysia. Dia memperta-nyakan sejumlah kesenianyang digunakan Malaysiauntuk mempromosikan pari-wisata negaranya.

Memang diakui Malaysiakini menjadi negara denganpenduduk yang beragam. DiTrenggano, misalnya, banyakorang Jawa Timur. Merekakerap menampilkan kesenianreog dengan nama berbeda.

“Mereka tidak meng-klaim. Mereka berpendapatsiapa saja bisa menyanyikan

atau menampilkannya. Kitacuma minta sebelum menam-pilkan atau menyanyikannyadikasih tahu kalau itu budayaIndonesia,” ujarnya. (dtc/kps/okz/vvn/ant)

BERKACA dari kasus Si-padan-Ligitan, TNI AL me-ngerahkan enam kapal pe-rang di Blok Ambalat, Kali-mantan Timur, yang berba-tasan dengan Malaysia.

Hal ini disampaikan KSALLaksamana TNI Tedjo EdhyPudjatno usai memimpin upa-cara HUT ke-63 TNI AL diDermaga Madura Koarma-tim, Surabaya, Jawa Timur,Jumat (5/12).

Namun, menurut dia, pe-ngamanan Ambalat tidak

bisa diamanatkan terus ke-pada TNI AL. Sebab, Am-balat merupakan kepenti-ngan bersama yang tidakbisa ditinggalkan. Polri, BeaCukai, TNI AD dan TNI AUjuga harus ikut mengaman-kan Ambalat.

KSAL mengatakan TNI ALtelah membangun dermagauntuk bersandarnya kapan-kapal besar TNI AL maupunkapal milik aparat lainnya diSungai Nyamuk. (dtc/kps/okz/vvn/ant)

Marcella Mendekam di Tahanan

Anwar IbrahimKASUS penganiayaan juga menimpa Rudi Chandra,

putra Jenderal (Purn) Hartono. Korbannya adalah AlAmin, karyawan Rudi. Namun Amin tidak me-laporkannya kepada polisi karena telah menan-datangani surat kesepakatan damai. Kesepakatandilakukan usai pemukulan, Kamis (4/12) malam.

Dalam surat tersebut juga disebutkan 14kesalahan yang Amin. Dua di antaranya meng-

gelapkan uang setoran SPBU dan tidak masuk kerjatiga hari. Namun semua itu dibantah Amin.Agar yakin, Amin disumpah dengan Alquran. “Saya

dipaksa tanda tangan kertas itu,” ujar Amin di rumah-nya, Jalan Gubeng Kertajaya gang 1G, Surabaya, Jumat.

Meski Amin telah disumpah, keluarganya tidak meng-hiraukan dan tetap memperkarakan kasus ini.

Amin tidak sendiri. Sholahuddin(20), warga Jombang, yang merupakan

mantan pegawai SPBU milik Rudi diJalan Genteng, Surabaya, melapor kepolisi.

Pria yang akrab dipanggilUdin itu keluar dari pekerjaannyadi SPBU sebelum Idul Fitri 2008karena sering dianiaya Rudi.

“Mirip kasus Amin,”ucap Kasat Reskrim PolresSurabaya Timur AKP Har-toyo, Jumat. (dtc)

Marcella ZaliantyKAPANLAGI.COM

DOK BPOST

Page 14: Banjarmasin Post - 6 Desember 2008

14 Banjarmasin Post BANJARMASIN POST6 DESEMBER 2008 / 8 ZULHIJAH 1429 HSABTU

Sambungan hal 1

“Itu sudah harga pastiyang tidak boleh ditawar.Harganya unta yang asli ArabSaudi justru lebih mahal yak-ni 2.900 real, karena usianyalima tahun lebih, sedang untaseharga 2.300 real itu berasaldari Somalia dengan usiahanya 2-3 tahun,” katanya.

Kemarin, ruas jalan dariMakkah menuju Arafah,Musdalifah dan Mina (Armi-na) sudah disterilkan. Lang-kah ini dilakukan sebagaibagian persiapan rangkaiankegiatan ibadah haji di ketigatempat tersebut yang akandiawali dengan wukuf di A-rafah.

“Sekarang, hanya mobil-mobil berstiker khusus sajayang boleh masuk ke jalanini,” kata seorang pengemudimobil operasional panitiapenyelenggara ibadah haji(PPIH) Arab Saudi, Muham-mad Sahe.

Beberapa cabang ruas ja-

lan menuju Armina yang pa-da hari biasa dapat dilaluikendaraan pun terlihat di-tutup dengan balok-balokberwarna oranye. Di anta-ranya cabang ruas jalan yangmasuk ke jalur jalan menujuArafah di Mahbaz Jin, takjauh dari Masjidilharam danjalan di dekat lampu Merahdi kawasan Aziziah III.

“Jalan dari Musdalifahdan Mina yang menuju kejamarat juga sudah ditutup,”katanya.

Jemaah haji Indonesia, me-nurut rencana, mulai diang-kut ke Arafah dengan bus-bus milik Naqobah (sindikasiperusahaan angkutan di ArabSaudi) pada Sabtu (6/12) ini.Pengangkutan 191.365 calonhaji itu dilakukan dalam duagelombang, siang dan sore.

Setop MerokokPemerintah Arab Saudi

juga memanfaatkan kegiatanhaji untuk melakukan kam-

panye antimerokok bagi je-maah. Mereka melakukankampanye agar jemaah ber-henti mengisap rokok.

Menurut Abdullah Mu-hammad Bidah selaku pe-mimpin program pengendalitembakau Arab Saudi, mere-ka sudah mempersiapkandiri untuk kampanye itu. Me-nurut Bidah, ibadah haji men-jadi saat yang tepat untukmenghentikan kebiasaan bu-ruk tersebut.

Pemerintah Arab Saudimemperkirakan sekitar 700ribu calon haji adalah pero-kok. Program Pengendalisudah mencetak 1,5 juta sele-baran dalam 14 bahasa--ter-masuk Bahasa Indonesia--yang berisi ajakan berhentimerokok.

“Di luar itu, kami bagikanpaket berisi sajadah dan kartuyang isinya ajakan berhentimerokok. Paket ini untukmengingatkan jemaah bah-wa mereka sudah berjanji ber-henti merokok,” katanya.(tic/ais/mgb)

Jemaah Serbu Pasar...

Mengutip Tempo, faksi ke-adilan memilih konservatifdalam berpolitik. Kelompokitu diwakili Mustafa Kamal,Untung Wahono, dan Muta-minul Ula. Sedangkan kubukesejahteraan cenderung pro-gresif dan oportunistik. Dibarisan ini ada Anis Matta,Fachri Hamzah, dan Abuba-kar Alhabsyi.

Penasihat Presiden PKS,Suryama M Sastra membe-narkan adanya dua faksi dipartainya itu. Dia mencon-tohkan alotnya penambahankata dalam slogan partai,antara profesional dan se-derhana.

Akhirnya yang disepakatiadalah profesional sehinggamenjadi: bersih, peduli, danprofesional.

Namun, Anis Matta selakusekjen DPP PKS menyanggahadanya perbedaan itu. “Apayang diasumsikan sebagaiperbedaan di dalam itu tidakada. Kalau ada hanya masalahteknis bukan ide,” katanya.

EleganMenurut Lili, basis massa

di Indonesia ada dua, Islamdan nasionalis. Selama ini,massa Islam banyak yangmasuk ke partai berasas na-sional. “Tampaknya PKSmencoba menarik basis na-sionalis itu,” katanya.

Salah satu cara yang di-tempuh PKS adalah mengga-rap sejumlah kegiatan yangmelibatkan tokoh dari kelom-pok lain.

“Seperti menampilkanPak Harto sebagai pahlawandan memberi penghargaanke Mbak Tutut. Namun caraitu tidak elegan. belum tentugolongan nasionalis setujudengan cara PKS,” katanya.

Pendapat lain dilontarkanKetua Umum DPP PartaiGolkar, Jusuf Kalla. Dia me-nyatakan sah-sah saja PKSmelakukan beragam cara un-tuk meraih dukungan masya-rakat. “Namanya juga kam-panye. Silakan saja lah ma-sing-masing. Ada risiko ma-

sing-masing juga,” ujarnya.Soal Soeharto? Golkar kan

juga menghormati Pak Harto.Terima kasih lah kepada P-KS,” kata wakil presiden itu.

Sedangkan mantan Presi-den PKS Hidayat Nur Wahidmengatakan partainya tidakmembedakan golongan Is-lam dengan nasionalis. “PKSmemang asasnya Islam, tapiIndonesia bukan negara aga-ma,” katanya sembari mene-gaskan tidak ada perpecahandi partainya.

Menurut Hidayat, salahsatu bukti partainya tidakmembedakan dua golonganitu adalah perolehan suarapada Pemilu 2004. Saat itu,suara dari kalangan nonmus-lim yang masuk ke partai itu2,5 persen dari total perole-han suara PKS.

“Bukti lain adalah koalisidengan lintas kelompok. Ja-di, PKS sudah biasa mene-robos batas-batas ideologis.Karena dari awal Islam me-mang tidak membuat sekat-sekat yang kaku,” katanya.(kps/dt/vvn/Persda Net-work/yat)

“PKS Pecah ...Sambungan hal 1

Mereka adalah murid ke-las 6 di sekolah yang dulunyabernama SD Mekar Sari. Tiappagi, keduanya harus me-nempuh perjalanan sejauhdelapan kilometer untuk me-nuju sekolah yang terletak diDusun Emil.

Memang ada sekolah didusun mereka. Namanya S-DN Paramasan Bawah 4. Na-mun, karena keterbatasanbangunan fisik, infrastrukturdan tenaga pengajar, sekolahitu hanya melayani sampaikelas 4. Selebihnya siswa ha-rus melanjutkan ke SDN Pa-ramasan Bawah 3.

Berdasarkan administrasidi Kecamatan Paramasan,Kabupaten Banjar, DusunDanau Huling dan DusunEmil adalah bagian dari DesaParamasan Bawah. Namunsaat ini, kawasan itu masukwilayah sengketa tapal batasantara Pemkab Banjar de-ngan Tanah Bumbu.

Dari delapan kilometerperjalanan, hanya dua kilo-meter yang muslus beraspal.Selebihnya adalah jalan tanah

yang penuh tanjakan-tanja-kan. Jika diguyur hujan, jalanmenjadi sangat licin bahkantak bisa lagi dilewati.

“Kalau jalannya terputus,terpaksa tidak sekolah,” ujarRufiana diamini Samkuriah.

Rufiana dan Samkuriahadalah dua perempuan yangmasih tersisa di sekolah ter-sebut. Satu per satu murid pe-rempuan lainnya sudah ke-luar. Mereka harus mengikutikeinginan orangtua masing-masing untuk menikah.

“Beberapa waktu lalu, tigateman keluar untuk meni-kah,” ucap Rufi.

Kedua perempuan beliaitu memang tak seperti Lut-fiana Ulfa (12) yang rela ke-luar sekolah karena dinikahipengusaha kaya di Kabupa-ten Semarang, Jateng, SyehPuji. Meski hidup dalam kon-disi serba-terbatas, merekatetap ingin terus sekolah.

“Kawin bisa aja kaina. Tapisakulah mun kada wayah inipasti kada tagawi lagi (Meni-kah bisa saja nanti. Tapi seko-lah kalau tidak sekarang pasti

tidak dikerjakan lagi),” ujarRufiana kepada BPost, ke-marin.

Bukan berarti tidak adapria yang ingin menikahi me-reka. Sudah beberapa oranglaki-laki yang mengajaknyamengarungi bahtera rumahtangga.

“Banyak ai yang melamar.Tapi masih anum jua umur.Kawa aja kaina-kaina kawin-nya. Soalnya amun sudah ka-win kada kawa lagi sakulah.(Sudah banyak yang mela-mar. Tapi umur masih muda.Bisa saja nanti-nanti meni-kahnya. Sebab kalau sudahmenikah tidak bisa lagi seko-lah),” timpal Samkuriah.

Sampai kapan kalian ber-tahan? “Kahandak sampai S-MA. Biar kawa jua begawi kan-toran. (Keinginan sampaiSMA. Supaya bisa kerja kan-toran),” ucap Samkuriah di-sambut anggukan Rufiana.

Kesadaran untuk terusmenyekolahkan anak me-mang belum tertanam di be-nak warga desa itu. “Kita su-dah coba memberi penger-tian kepada anak dan orang-tua mereka. Tapi toh tetap

Banyak yang...Sambungan hal 1

JAKARTA, BPOST - Keikut-sertaan perusahaan Israel,Shaviv dalam acara Interna-tional Automation Technol-ogy & Materials HandlingExhibition menuai protes.Sejumlah anggota DPR me-ngajukan nota keberatan ter-hadap departemen luar ne-geri (deplu).

“Kami memprotes keha-diran Israel dalam pamerandagang di Jakarta,” ujar AlMuzzammil di Jakarta, Jumat(5/12).

Menurut Muzzammil, haltersebut mengindikasikanpemerintah tidak konsistendengan amanat UUD 1945dan dukungan kepada perjua-ngan kemerdekaan Palestina.

JAKARTA, BPOST - Dua ter-pidana mati yang kini me-ringkuk di Lapas Nusakam-bangan, Cilacap, Jateng yakniJurit bin Abdullah dan Nama-ona Denis segera dieksekusipada Desember 2008 ini.

Sedangkan terpidana matilainnya, Gunawan Santosa,masih bisa bernapas lega ka-rena eksekusi terhadap di-rinya belum diagendakan.

Kejagung belum akan me-lakukan eksekusi terhadapGunawan, lantaran otak daripembunuh Direktur UtamaPT Aneka Sakti Bhakti (Asa-ba) yang juga mantan mer-tuanya yakni BoedyhartoAngsono dan anggota Ko-passus Serda Edy Siyep itubaru saja mengajukan penin-jauan kembali (PK).

“Gunawan kan mengaju-kan PK. Jadi kita tetap me-minta penetapan dari MA

(Mahkamah Agung) terlebihdulu,” tegas Jaksa AgungMuda Pidana Umum (Jampi-dum) Kejagung Abdul Ha-kim Ritonga di Jakarta, Jumat(5/12).

Menurut Ritonga, Guna-wan baru mengajukan PK.“Permohonan PK nya barusatu kali. Tapi kalau Jurit danNamaona Denis, sudah fi-nal,” ucapnya.

Gunawan dikenal sebagaiterpidana mati yang palingsering melarikan diri. Dia kalipertama kabur dari LapasKuningan, Jabar pada 2003.Waktu itu, Gunawan divonisbersalah dalam kasus peng-gelapan uang PT Asaba.

Di luar penjara, Gunawanminta bantuan sejumlah ang-gota marinir TNI AL yakniKopda Suud Rusli, KopdaFidel Husni, Letda Syam Ah-mad Sanusi, dan Pratu San-toso Subianto untuk membu-nuh Boedyharto.

Pada September 2003, Gu-nawan ditangkap polisi. Saatditahan di Lapas Cipinang,Jakarta Gunawan menyogokpenjaga sehingga bisa kabur.Setahun kemudian dia ditang-kap lagi. Dan, pada Agustus2007, Gunawan dipindah keLapas Nusakambangan. (Pers-da Network/yls)

Untuk itu pemerintah dimintamempertanggung jawabkan halitu kepada publik.

“Deplu, Departemen Per-industrian dan DepkumHAM (yang membawahi imi-grasi) perlu memberi pen-jelasan terbuka ke publik danDPR,” ujarnya.

Muzzammil menambah-kan, Israel adalah simbol aro-gansi masyarakat dunia ka-rena berbagai tindakannyaterhadap Palestina. Selain itu,Israel juga melarang bantuankemanusian masuk ke wila-yah Gaza dan membuat tero-wongan di Masjidilaqsa.

“Itu bisa mencederai pera-saan umat Islam dan bangsaIndonesia yang anti-penja-

jahan dan anti-pelanggaranHAM,” tegasnya.

Saat dikonfirmasi, panitiapameran manufaktur itu me-ngaku kecolongan. Merekasama sekali tidak mengetahuiada perusahaan Israel. “Ka-lau begitu kita kecolongan.Karena di buku katalog tidakada,” kata project manager acaratersebut, Maysia Stephanie.

Menurut Maysia, buku ka-talog dibuat oleh perusahaanyang mendaftar diri ikut da-lam pameran tersebut yakniPT Yakin Maju Sentosa. Pani-tia hanya memberikan for-mulir saja.

“Di dalam formulir itu ti-dak tertera ada perusahaanIsrael bernama Shaviv,” u-

jarnya.Sedangkan Juru Bicara De-

plu, Teuku Faizasyah meng-ungkapkan acara itu diikuti2.680 perusahaan dari 32 ne-gara di dunia.

“Kita akan mencari tahusiapa penyelenggaranya. Me-mang interaksi business tobusiness (B to B) atau people topeople (P to P) terkadang tidakotomatis melibatkan peme-rintah,” katanya. (dtc/vvn)

Jangan Libatkan Israel!Gunawan Santosa Ajukan PK 2 Terpidana Mati Segera Dieksekusi

saja bangku sekolah yangditinggalkan karena kondisisosial masyarakatnya sudahtertanam seperti itu,” ujar PlhKepala SDN Paramasan Ba-wah 3, Saripudin.

Selain terganggu soal per-nikahan, aktivitas belajarmengajar di kawasan Pegu-nungan Meratus juga terham-bat jika datang musim baugal(tanam padi).

“Iya seperti yang terjadisaat ini. Ruang kelas kosong.Saat musim baugal sepertisekarang banyak murid tidakhadir. Sebab mereka harusmembantu orangtua mena-nam padi di lereng-lerengbukit,” ucapnya.

Saat BPost singgah di seko-lah tersebut, memang terlihatbilik-bilik kelas yang leng-ang. Saat itu, dari 39 murid,hanya 12 orang yang datang.

“Kesadaran masyarakat disini terhadap pentingnyapendidikan masih rendah. A-palagi, tenaga pengajar kamihanya tiga orang sehinggapelayanan pendidikan punmakin terbatas,” ucap seo-rang guru honor di sekolahtersebut, Masrani. (ais)

“Realisasi konsumsi BBMbersubsidi hingga September2008 hanya 29.7 juta kiloliter.Jadi, masih 10 juta kiloliterlebih sisa dari target,” ucap-nya.

Dengan konsumsi sepertiitu dan harga minyak duniapada kisaran 65-70 dolar ASper barel berarti tambahanbeban subsidi 2008 hanyasekitar Rp 5 triliun.

Berdasar APBN 2009, be-saran subsidi BBM hanya Rp57,6 triliun dengan asumsiharga minyak dunia senilai80 dolar AS per barel dankonsumsi BBM bersubsidisebanyak 40 juta kiloliter.

Dibanding target subsididalam RAPBN, pemerintahsebenarnya sudah menghe-mat Rp 43,7 triliun. Sehingga,pemerintah masih bisa me-nambah subsidi sekitar Rp20-25 triliun untuk menu-runkan harga BBM. “Apalagikalau harga pokok BBM bisaditekan melalui efisiensi sis-tem migas,” katanya.

Pada 2009, pemerintahmenganggarkan subsidi un-tuk BBM sebesar Rp 100,6triliun. Volume BBM subsiditerdiri atas premium seba-nyak 19,44 juta kiloliter, mi-nyak tanah sebanyak 5,8 juta

kiloliter dan solar 11,6 se-banyak juta kiloliter dan hasilkonversi dari minyak tanahke elpiji sebesar 4 juta kilo-liter.

Minyak DuniaKegesitan Indonesia da-

lam penurunan harga BBM,masih tertinggal dibandingMalaysia. Negara jiran itusudah lima kali melakukanpenurunan harga BBM hanyadalam tempo empat bulanterakhir.

Saat ini, harga premium diMalaysia 2 ringgit (Rp 6.459)perliter dan solar 1,90 ringgit(Rp 6.136) per liter.

Bahkan, untuk harga solarbersubsidi, Indonesia belumberniat menurunkannya.Menteri Keuangan Sri Mul-yani Indrawati beralasan,tidak diturunkannya hargasolar dan minyak tanah, ka-rena harga dua jenis BBMbersubsidi itu masih tinggi.

“Solar dan minyak tanahtidak mengalami perubahankarena memang perbedaandengan harga keekonomianmasih sangat tinggi,” ujar-nya, beberapa waktu lalu.

Dia pun mengingatkanharga premium di Indonesiatermurah di Asia.

“Sejatinya, harga premium

Rp 6.000 itu masih termasuktermurah di kawasan Asia.Dengan Rp 5.500, harga pre-mium Indonesia ditempat-kan pada yang paling mu-rah,” katanya.

Saat ini, harga minyak du-nia terus mengalami penu-runan. Pada perdangangan,Jumat (5/12) harga minyakdi pasar Asia melorot ke po-sisi terendah sejak 2005. Mi-nyak mentah jenis light sweetturun tiga sen ke posisi 43,64dolar AS per barel pada per-dagangan tengah hari di Si-ngapura.

Harga minyak dunia me-ngalami kenaikan fantastikpada Juli 2008. Saat itu men-capai 147,27 dolar AS perbarel.

Harga KeekonomianImbas penurunan harga

premium, pemerintah beren-cana mencoret premium daridaftar BBM bersubsidi. Pa-salnya, harga premium Rp5.500 per liter dianggap setaradengan harga keekonomian.

“Jadi BBM yang masih di-

subsidi adalah solar, minyaktanah, dan elpiji kemasan tigakilogram,” ungkap KepalaBadan Kebijakan Fiskal Dep-keu Anggito Abimanyu.

Dia mengatakan denganharga premium sudah tidakmenyedot subsidi BBM yangtelah dianggarkan dalam AP-BN Perubahan 2008 sebesarRp 126 triliun.

Dalam APBN-P 2008, vol-ume premium yang disubsididitetapkan 16,976 juta kilo-liter. Volume ditingkatkanmenjadi 20,444 juta kiloliterdi APBN 2009.

Nada sebaliknya dilon-tarkan Meneg ESDM Pur-nomo Yusgiantoro. Dia me-negaskan pos subsidi untukpremium tahun depan masihada karena APBN 2009 tetapmenggunakan patokan hargaminyak 80 dolar AS per barel.

“Bila asumsi harga minyakitu sesuai kondisi pasar, sub-sidi BBM mungkin diperta-hankan,” kata Purnomo diKotabaru, Kalsel, dua hari lalu.(kps/Persda Netwok/aco)

Harga Premium...

AJUKAN PROTES Suripto Abdilah Toha Joeslin Nasution Azlaini Agus Nursyahbani Katjasungkana Al Muzzammil Yusuf

Sambungan hal 1

Dengan begitu, seharus-nya premium turun menjadiRp 1.500, sedangkan solarmenjadi Rp 1.000. Bukannyahanya dicicil atau diturunkanmenjadi Rp 500. Jadi, baikpremium maupun solar di-jual dengan sangat murah.

Setidaknya upaya peme-rintah untuk menurunkanBBM sudah baik dari sisi eko-

nomi. Saat ini seharusnyaberdasarkan harga satuan-nya, BBM untuk jenis pre-mium dan solar sudah dijualuntuk eceran sebesar Rp4.500 per liter.

Harga pada angka itu punsudah masuk dalam biayaPPN (pajak pertambahan ni-lai) dan margin untuk duniausaha. Harga sebenarya Rp

4.200 per liter. Dengan hargaitu pemerintah sudah untungsebesar Rp 300 per liternya.

Jadi, pemerintah tidak per-lu menurunkan harga BBMsecara bertahap, tetapi lang-sung saja turunkan pada ang-ka Rp 1.000.

Dengan turunnya hargaBMM per Januari 2009, sayamelihat dari sisi ekonominyasangat baik untuk pertumbu-han ekonomi dan dunia usa-

ha di Indonesia.Sebab, BBM menjadi ke-

butuhan bagi dunia usahadan perekonomian di Indo-nesia.

Dengan sendiri pula namapemerintah akan baik di matamasyarakat mengingat me-reka mudah lupa dengan ke-bijakan pemerintah yang di-anggap kurang baik dan lainsebagainya. (Persda Net-work/ndr)

Langsung Rp 1.000Sambungan hal 1

Sambungan hal 1

Gunawan Santosa

Nangkaya biasa sambilmahadang tuan guru datang,bubuhannya rami bakesahandi palataran.

“Malam ini siapa guru-nya? ujar Palui manakunikakawalannya.

“Amun kada salah tuan guruhaji Zaini,” ujar Tulamak.

“Amun kada salah baartibujur tu Lui ai,” ujar Surawinmahuluti.

“Aku katuju banar lawansidin bila babacaan, kada ma-ngantuk.” ujar Palui pulang.

“Aku gin lui ai, guru Zainiitu paham haja lawan kita,babacaan satumat tapi ba-makna,” ujar Garbus.

“Salain itu sidin katujubalucu, lalu kada tapi kara-saan,” ujar Tuhirang sambilmanunjuk tuan guru Zaininang hanyar datang.

Limbah masukan ka ru-mah lalu acara mambaca ya-sin dimulai. Imbah babacaantujuh kali bulik, lalu kabiasa-an guru Zaini bapapadahan.

“Amun kita handak amanhidup, banyaki baamalanhaja,” ujar guru Zaini mam-buka pander. Kita harus tatapingat lawan Allah,” ujar sidinmanarusakan.

“Umpat batakun guru, ca-

ra kita supaya ingat taruslawan Allah itu kaya apa?ujar Palui batakun.

“Caranya, gawi kawajibankita dahulu nang 5 waktu itunah jangan sampai katingga-lan. Amun sudah tatinggalsawaktu haja, artinya kitamulai kada ingat. “Dimanahaja tatap digawi, Insya Al-lah hidup kita tanang, amandan nyaman,” ujar sidin ma-lanjutakan.

“Baarti kaya apa amun ka-ya Palui ini guru? Inya bisaingat bisa kada,” ujar Tula-mak manyahut. “Apa munbaling kambingan jua.”

“Ikam jangan mambung-kar kamaluan kawan Mak ai,amun sama haja kalakuan,”ujar Palui mambila diri.

“Amun kita handak ta-nang guring kada takutankamalingan pang guru, ada-kah baisi amalannya?” ujarTuhirang batakun.

“Sabalum guring tu ma-nyunduk lawang babismil-lah, baca ayat kursi, surahannas lawan al falaq. Bata-wakal lawan Allah. Salain itubasariat jua, lawang disundu-ki, jandila dipariksai. Jangandilihataakan kada bakunci.Usaha tatap haja, badoa jua

jalan, itu ngaranya ingat la-wan Allah,” ujar guru Zainibapapadahan.

“Ada lagi guru ai nanglabih harat gasan manjagarumah supaya kada kamali-ngan,” ujar Palui manyahuti.

“Nah rupanya dingsanakkita si Palui ini ada baisi ama-lan lain, ayu pang kita danga-rakan,” ujar guru Zaini mam-parsilahkan Palui.

“Napa nang ujar guru tadiulun akur banar. Tapi amunhandak harat lagi bacalahayat kursi, surat an naas wanal falaq bakuliling rumahsamalaman. Saban hari di-amalakan kaya itu, ulun wanimanjamin rumah kita kadacagaran kamalingan. Bujurkada guru?” ujar Palui mana-kuni guru Zaini.

“Ha... ha... ha... Ampun Paluiitu ilmunya dasar bujur harat.Bujur banar,” ujar guru Zaini pa-ham maksud palui mahalabio.

“Amalan Palui itu ngaran-nya manyuruh ikam marun-da Rang ai, kadada baguri-ngan,” ujar Surawin paham.

“Nyata haja ah maling ka-da wani masuk rumah amunsamalaman babacaan kadabaguguringan,” ujar Garbusumpat tatawa.

“Amun kaya itu Palui aikena kusuruh mangulilingirumahku,” ujar Tuhirang ka-kalahan. (bpost/fai)

Amalan Kada...

Seakan belum puas de-ngan keunggulan 2-0, parapemain Indonesia terus mem-bombardir gawang lawan.Gol pun bertambah di menit64. Adalah Bambang Pa-mungkas yang mampu men-jebol gawang lawan setelahmendapat umpan matangdari Firman Utina. Pasca-golketiga itu serangan timnasagak kendor.

Benny Dollo mengakui ke-

lelahan yang dialami anakasuhnya begitu unggul 3-0.“Saya rasa wajar saja jikapemain sedikit mengendor-kan permainan karena fisiksudah terkuras,” ujarnya.Karena mengendorkan iramapermainan itulah, gawangIndonesia yang dikawal olehMarkus Horison sempatmendapat tekanan berba-haya. “Kita sedikit beruntungkarena saat ditekan gawang

kita tidak kebobolan,” kataBenny Dollo.

Pelatih Myanmar Mar-cos Antonio Falopa menga-kui kehebatan pemain In-donesia.

“Saya melihat Indonesiaberbeda saat tampil di diMyanmar. Saya mencatat adapemain Indonesia yangmembuat pemain kami be-kerja keras seperti nomor 13,17, 19 dan 20,” ujarnya.

Pemain Indonesia yangdimaksud Falopa itu adalah

Budi Sudarsono, M Ilham,Arif Suyono dan BambangPamungkas. Mengomentaripenampilannya di laga per-dana ini, Budi mengaku telahtampil mati-matian.

“Saya ingin membuktikankepada masyarakat bahwasaya masih ada,” katanya.

Pada pertandingan sebe-lumnya, juara bertahan Si-ngapura menangguk keme-nangan besar. Mereka me-nekuk Kamboja dengan skor5-0. (Persda Network/oro)

Pembuktian Budi...Sambungan hal 1

ALASAN PREMIUM TURUNDisesuaikan subsidi asumsi APBN 2008Harga rata-rata ICP (minyak Indonesia) diasumsikan 95 dolarAS per barelKurs Rp 9.100 per dolar AS, subsidi total Rp 126,8 triliun.BBM bisa turun lagi tahun depan dengan batas atas Rp 6.000Harga BBM bisa berubah sebulan sekali

KOMPAS.COM

Page 15: Banjarmasin Post - 6 Desember 2008

15Banjarmasin PostEKONOMI-BISNIS6 DESEMBER 2008 / 8 ZULHIJAH 1429 HSABTU

ALUR KASUSBank Century menawari nasabah untuk berinvestasi di Antaboga

Bunga yang ditawarkan Antaboga sebesar 13 persen

Nasabah bersedia karena Antaboga berafiliasi dengan Bank Century

Bank Century kesulitan likuiditas dan diambil alih LPS

Nasabah(investor) berupaya menarik dana investasi

Dana tidak bisa ditarik, diduga digelapkan petinggi Antaboga

Polri buru petinggi Antaboga

Kerugian nasabah sekitar Rp 1,5 triliun

Investor Antaboga Marah-marah

Antaboga adalah perusa-haan sekuritas yang berafi-liasi dengan Bank Century.Perusahaan itu memiliki sa-ham 7,44 persen di Bank Cen-tury. Robert Tantular, pemilikAntaboga juga salah seorangpendiri Bank Century.

Permasalahannya, saatpara investor hendak memin-ta keuntungan, dana tersebuttidak kunjung cair. Diduga,dana yang ditanamkan inves-tor itu diduga digelapkanoleh sejumlah petinggi Anta-boga.

Badan Pengawas PasarModal dan Lembaga Keua-ngan (Bepepam LK) bekerja

sama dengan Mabes Polritelah turun tangan menyeli-diki kasus ini. Namun, duaorang direksi dan seorangkomisaris Antaboga berhasilkabur saat hendak ditangkap.Ketiga orang yang telah ber-status tersangka itu langsungdimasukkan ke dalam daftarcekal.

Kadiv Humas Mabes Polri,Irjen Pol Abubakar Natapra-wira kepada pers di Jakarta,Jumat (5/12) mengungkap-kan setidaknya ada dua na-sabah dari Bali yang menga-lami kerugian sebesar Rp 23miliar dan tiga nasabah dariMedan dengan kerugian Rp

60 miliar serta ada 60 orangnasabah Jakarta dengan ke-rugian Rp 150 miliar.

Uang tersebut diduga di-gelapkan oleh tiga orang pe-tinggi Antaboga yakni yaituHW (direktur), HA (komisa-ris) dan AT (direktur). Merekadijerat dengan pasal 372 dan378 KUHP, soal pemalsuandan penggelapan dengan an-caman hukuman penjara em-pat tahun penjara.

“Kita kerja sama denganPolri karena itu bisa masukdalam tindakan pidana u-mum, penipuan atau yanglain. Itu masuk wilayah kepo-lisian bukan Bapepam LK,”

Direksi dan Komisaris DicekalJAKARTA, BPOST - Bank Century kembali bikin masalah. Setelahmengalami kesulitan likuiditas sehingga diambil alih Bank Indo-nesia (BI) melalui Lembaga Penjamin Simpanan (LPS), terungkappula bahwa bank tersebut menjalin kerja sama dengan PT AntabogaDelta Sekuritas untuk menggalang dana nasabah dalam bentukinvestasi reksadana.

Tersangka BertambahDALAM perkembangan

penyelidikan kasus BankCentury, polri kembali mene-tapkan tersangka. Dia adalahmantan Direktur TreasuryBank Century, Laurence Ku-suma. “Dia sudah ditahan,”tegas Kadiv Humas, IrjenAbubakar Nataprawira, ke-marin.

Selain itu, Abubakar jugamengungkapkan akan me-ngejar petinggi Bank Centuryyang lari ke luar negeri. Na-mun, hal itu akan terkendalajika negara tujuan pelarianpara buron itu tidak memilikikerja sama ekstradisi denganIndonesia. “Kami akan mintabantuan Interpol,” kata Abu-bakar.

Sebelumnya, polri telahmenetapkan dua tersangkadalam kasus itu. Mereka ada-lah salah satu pendiri BankCentury, Robert Tantular danmantan Direktur Utama, Her-

manus Hasan Muslim.Berdasar penelusuran,

‘kendaraan’ Robert untukmenjadi pemegang sahamCentury adalah PT CenturyMega Investindo dengan ke-pemilikan 9,00 persen dan PTCentury Superinvestindo5,64 persen. Kedua perus-ahaan inilah yang menjadipengendali Bank CIC, salahsatu bank yang digabung ber-sama Bank Pikko dan BankDanpac menjadi Bank Cen-tury.

Sebelum menjadi Century,Bank CIC pernah tiga kalimasuk pengawasan khususBank Indonesia.

Alasannya, bank tersebutmengalami penurunan mo-dal akibat kredit macet yangmeningkat drastis. Rasio mo-dalnya jeblok hingga minus83 persen dan perlu suntikanmodal Rp 2,67 triliun. (vvn/kps/dt)

kata Ketua Bapepam LK FuadRahmany.

Bapepam sudah melaku-kan pemeriksaan secara ma-raton terhadap manajemenAntaboga yang diduga men-jual investasi reksadana hing-ga Rp 1,5 triliun ke nasabahBank Century.

“Kita harus tunggu hasilpemeriksaan karena pemilikAntaboga juga pemilik BankCentury, jadi sekarang kitaharus kerja sama dengan BI.Kita sudah ketemu dengan BIuntuk melakukan penela-ahan pemisahan bersama.Tunggu saja, saya belum bisa

kasih komentar karena hasilpemeriksaan belum selesai,”katanya

Hingga kemarin, banyaknasabah yang menanyakaninvestasinya itu ke Bank Cen-tury. Mereka marah-marahkarena dana yang telah dita-namkan tidak bisa ditariklagi. Keuntungan investasipun macet. “Dalam perte-muan, jawaban mereka ber-belit-belit. Orang Centurybilang hanya akan ditam-pung dan dibicarakan di ting-kat internal,” ucap seorangnasabah, Gunawan. (dtc/vvn/Persda Network/ugi)

PT DHARMA LAUTAN UTAMAARMADA PELAYARAN NASIONAL

JADWAL BULAN DESEMBER 2008

BERANGKAT JAM KAPAL DARITANGGALHARINO.123456789

10111213

RabuJum’atSabtuMingguSelasaKamisSabtuSabtuSeninRabuJum’atSabtuMinggu

3 Des ‘085 Des ‘086 Des ‘087 Des ‘089 Des ‘08

11 Des ‘0813 Des ‘0813 Des ‘0815 Des ‘0817 Des ‘0819 Des ‘0820 Des ‘0821 Des ‘08

22.00 Wita

19.00 Wita20.00 Wita21.00 Wita22.00 Wita23.00 Wita20.00 Wita22.00 Wita

23.00 Wita20,00 Wita23.00 Wita20.00 Wita18.00 Wita KM. Kumala

KM. Kumala

KM. KumalaKM. Kumala

KM. Kumala

KM. Dharma Ferry IIKM. Kumala

KM. Dharma Ferry IIIKM. KumalaKM. Kumala

KM. Dharma Ferry IIIKM. Kumala

KM. Dharma Ferry III

BanjarmasinBanjarmasin

BatulicinBanjarmasinBanjarmasin

BatulicinBanjarmasin

Batulicin

BanjarmasinBanjarmasin

BanjarmasinBanjarmasin

Banjarmasin

TUJUANSurabayaSurabayaMakassarSurabayaSurabaya

MakassarSurabaya

Makassar

SurabayaSurabaya

SurabayaSurabaya

Surabaya

1. Jadwal sewaktu-waktu bisa berubah2. Calon penumpang dimohon hadir

2 jam sebelum kapal berangkat

PT DHARMA LAUTAN UTAMA

Informasi hubungi :

Jl. Yos Sudarso No.4 Blok C BanjarmasinTelp. (0511) Fax. (0511)4410555 (Hunting) 4410488

Layanan SMS 0813 494 78098 & 0811 379 379

Catatan :

Periode Terbang : Des 2008 - Feb 2009

Periode Booking : 5-7 Des 2008

*Syarat dan ketentuan berlaku.Hanya untuk frekuensi terbaru.Tempat duduk terbatas.Tarif dasar untuk satu orang dan satu kali jalan.Belum termasuk biaya lainnya dan pajak.

Terbang dengan Pesawat Modern Airbus A319/A320

Book Now!

Jakarta-

Batam-Banjarmasin-

Semarang-Jogyakarta-SurabayaDenpasar-Kupang-Bengkulu-Pangkal Pinang

Jambi-Padang-Pekanbaru- MedanBalikpapan-Tarakan-Pontianak

Mandala Sevice Centre (24 jam)

On-line www.mandalaair.combooking

0804-1234567( Flat) atau 021-56997000Tarif

Tiket juga bisa diperolehdi agen-agen perjalanan terdekat

FREKUENSI TERBANG BARUUNTUK PILIHAN PERJALANAN ANDA

Page 16: Banjarmasin Post - 6 Desember 2008

16 Banjarmasin Post ETALASEBIZ6 DESEMBER 2008 / 8 ZULHIJAH 1429 HSABTU

Axioo PICO, sang Jawara NetbookAdvertorial

PICO yang dirilis tahun ini ini merupakan salahsatu item unggulan dari merek Axioo. Produk yangmemiliki karakter netbook ini telah melahirkan duavarian, yaitu seri PICO DJM dan DJJ.

Dilengkapi processor Intel Atom N270 (fitur DualCore), PICO memiliki fungsi sebagai perangkat mo-bile ringan, berorientasi internet, fleksibel dansimpel.

Menyasar konsumen generasi mobile yangsangat membutuhkan internet, PICO hadir di saatyang tepat. Sejak kemunculannya, animo masyarakatIndonesia, Singapore, Thailand dan Vietnam begituluar biasa terhadap produk ini. Dengan begitu, PICOpantas disebut sebagai netbook terbaik tahun 2008oleh salah satu majalah komputer terkemuka di In-donesia.

Kelebihan PICO yang utama adalah penggunaanRAM 1GB dan HDD berdaya tampung besar, yaitu160 GB. Lebih dari cukup untuk menyimpan datapribadi, termasuk file-file ‘raksasa’ seperti MP3, film,Klip, dan berbagai aplikasi.

PICO juga sudah dilengkapi dengan berbagai fiturinternet mobile, seperti WiFi dan LAN. Jika kurang,kita dapat membeli 3G Modem USB/Express laluberselancar dengan internet broadband. Meski takdimaksudkan untuk melakukan pekerjaan beratseper ti layaknya notebook, PICO tetap nyamandigunakan untuk aplikasi selain internet.

Khusus seri PICO DJJ terbaru sudah dilengkapimodem internal untuk menjalankan Telkomnet In-stant 080989999 yang legendaris itu. Buat email

dan chatting, Telkomnet sudah lebih dari cukup untukini bukan?

PICO DJJ merupakan generasi mutakhir yangmenyediakan empat varian warna, yaitu hitam, biru,merah muda dan hijau. Dengan desain menarik,bukan berarti teknologinya tidak ‘mumpuni’. Lifestylemerupakan salah syarat tren notebook akhir tahun2008. Jadi tidak salah jika PICO menjadi salah satupioner notebook mungil berwarna.

Axioo PICO mendapat sejumlah penghargaan darisejumlah majalah terkemuka baik dalam dan luarnegeri (lihat daftar). Dengan pengakuan ini, tak pelaklagi PICO merupakan Jawara netbook yang se-sungguhnya. Rasakan pengalaman sang jawara di

tangan Anda! (adv)

LAPTOP atau notebook berkembang sangat luar biasa. Kalanganprofesional, mahasiswa bahkan para pelajar, menggunakan perangkat ini

dalam menunjang aktivitasnya.

Maksimal

Sifatnya yang simpel, mobile dan ditunjangoleh harganya yang makin terjangkau, men-jadikan perangkat ini menjadi favorit sebagaiperlengkapan kerja saat ini.

Namun di balik booming-nya laptop, masihbanyak para pengguna yang belum paham betulseperti apa memakai dan merawat laptop agartidak cepat rusak.

Kalangan praktisi memberi gambaran, secaraumum, dengan perkembangan teknologi yangada, laptop yang dibuat produsen sebenarnyasudah aman. “Tapi pengetahuan perawatansangat perlu, karena tidak semua penggunalaptop, mengerti cara perawatannya,” pesanManager Axioo Regional Kalimantan, JokoSumedi, kemarin.

Menurutnya, bebarapa hal yang perludiperhatikan pada penggunaan laptopadalah tidak menggunakan laptop secara

terus-menerus. “Laptop maksimal hanya12 jam saja per hari. Laptop tidak

didesain untuk bekerja non-setop, termasuk perangkat di

dalamnya,” ujarnya me-ngingatkan.

Laptop juga tidaktepat digunakan di

tempat terik atausuhu panas yang

terlalu tinggi.Suhu tinggi

membuat kinerjaprocessor terganggu, serta

membuat baterai tambah borosdan cepat drop.

“Selain itu jauhkan laptop dari cairan, sepertiair minum, pembersih atau lainnya. Cairan

Penghargaan untuk Axioo PICO

● Majalah Infokomputer menganugerahkanproduk terbaik tahun 2008 dengan komentar;“Netbook terbaik dalam memadukan performa, fasilitas dan harga ...”

● Hardware Magazine Indonesia, Singapore danThailand edisi Oktober/November 2008menganugerahkan Silver Award HWM dengankomentar; “PICO tampil memikat dan siapmenghadapi kompetisi.”

● Majalah T3 Indonesia menganugerahkan T3Gold Award 2008 dengan komentar; “Notebook andal dengan harga terjangkau. Apalagiyang perlu dipikirkan?”

12 Jam

● Fiturnya kurang lebih sama dengan PICO DJMsebelumnya, termasuk spek Intel Atom N270,Chipset, Graphics Controller, RAM, dansebagainya

● Menggunakan bodi (chassis) yang lebihkokoh dan colorfull

● Mengintegrasikan modem RJ-11

Kelebihan Seri PICO DJJ

● Menggunakan platform Intel Centrino 2Montevina generasi terbaru, di mana Axioomerupakan salah satu pengguna pertama diIndonesia

● Menggunakan processor Core 2 Duo 45-nmseri P8400 (atau seri P) yang membutuhkanpower (watt) lebih rendah. Notebook generasisebelumnya menggunakan Core 2 Duoderngan kode Txxx. Semua standar CentrinoMontevina akan menggunakan C2D seri Pterbaru. Walau seri per tama ini hanya menggunakan L2 Cache 3 MB, tapi teknologi yangdigunakannya jauh lebih baik.

● Menggunakan WiFi Link 5100 dengan protokol wireless 802.11N (sebelumnya802.11AGB). Protokol seri N memiliki kelebihan pada transfer rate yang lebih tinggi(up to 300 Mbps), sebelumnya hanya 54Mbps. WiFi ini pada dasarnya disiapkanuntuk transfer film definisi tinggi (HD Video)menggunakan jaringan wireless, yang tidakmungkin dilakukan WiFi generasisebelumnya.

● Menggunakan card VGA diskrit GeForce

9300M GS. Secara teori kemampuan VGAeksternal lebih baik daripada onboard.Dengan controller pengolah grafis terpisahpada card, pengolahannya tidak akan membebani kerja processor dan RAM.

● Mengintegrasikan konektor e-SATA, koneksieksternal drive menggunakan bandwidthSATA eksternal (terdedikasi). Cukup nyamanjika melakukan transfer data kapasitas besardibanding USB.

● Mengintegrasikan konektor HDMI (HighDefinition Multimedia Interface). Konektoruntuk transfer audio-video definisi tinggi keTV plasma. Sebelumnya konektor VGA/DVI/S-Video hanya bisa transfer gambar atausuara kualitas rendah.

● Mengintegrasikan fitur IMR (Inser t MoldRoller) Technology. Teknologi manufaktur iniakan melindungi notebook dari kepudaranwarna di-bodi, serta menghilangkan efek captangan pada bodi notebook (jika kita menyentuhnya).

● Menggunakan fitur Anti Fade (anti pudar) danAnti Scratch (anti goresan pada bodi)

Kelebihan Seri MNS

berpotensi merusak seluruh perangkat digitaljika tertumpah. Kemudian gunakan tas laptopberkualitas baik, atau bawaan dari vendorlaptop tersebut. Tas berfungsi menahan laptopdari kerusakan akibat getaran,” jelasnya.

Praktisi komputer di Banjarmasin lainnya,Yurliandi memberi penjelasan bagaimanamerawat laptop khususnya terkait baterai,hardisk dan LCD (layar) laptop.

Pada baterai, ujarnya, harus dilakukanperawatan seperti melepas baterai, jika dalambebarapa hari laptop tidak digunakan. “Mi-salnya dalam beberapa hari laptop tidak ter-pakai, baterai bagusnya dilepas, tapi sebelumnyaharus diisi penuh. Ini supaya baterai tetap awet.Juga tidak dianjurkan, meninggalkan notebookterhubung ke listrik dan tidak terpakai selamabeberapa jam. Pergunakanlah bergantian jikamemiliki baterai cadangan.” ujarnya.

Sedangkan untuk menjaga hardisk, pemilikInfo Kompuer ini mengatakan, agar selaludilakukan backup file data yang ada di harddiskselain melakukan instalprogram anti virus untukmengawasi virus yangdapat merusak file.

Sementara padaperawatan LCD, me-nurutnya, hal yang perludiingat adalah tidakmembiarkan penutuplaptop dalamkeadaanterbukaterlalulama setelahlaptop dimatikan.(ff)

Tips Memilih Laptop● Identifikasi pekerjaan

Pekerjaan yang berbeda membutuhkan jenis laptop yangsedikit berbeda. Misalnya tipepekerja mobile disarankanmemilih laptop tipis dan ringan.Eksekutif kantor sebaiknyamemilih tipe laptop mainstreamdengan fitur office. Mahasiswadapat memilih laptop valueberharga terjangkau tapi tetapdengan teknologi baru.

● Hitung budgetLaptop termurah saat iniberharga pada kisaran Rp 4juta, yang digolongkansebagai laptop value. Untuktipe-tipe yang lebih tinggikelasnya, harganya punbervariasi di kisaran Rp 6 juta -Rp 10 juta.

● Tentukan platform teknologiIntel telah menyediakan 3segmen teknologi laptop, yaituCentrino Duo, Pentium DualCore atau Celeron. Sebaiknyatetap memilih teknologi Inteluntuk menjamin kualitas dankompatibilitasnya, karenahampir 90% laptop yang beredar didunia menggunakan platform Intel.

● Pilih spesifikasiSebaiknya gunakan RAMminimal 512MB agar bisa menjalankan Windows Vista. Untukkapasitas HDD, sebaiknya minimal 80GB. Ini merupakan standar minimum untuklaptop saat ini agar dapat menjalankan aplikasi dengan baik.

● Pastikan layanan purnajual(after sales service)Layanan purnajual yang baikakan memastikan segala sesuatunya ditangani dengan baikketika laptop mengalami masalah. Syaratnya, kantor mudahditemukan, harga spare-part murah dan dilayani customer support profesional.

● Cari fitur yang cocokPertimbangkan berbagaifitur yang ada, seperti DVD-RW,Web-Cam terintegrasi (jika andamemerlukannya), flash cardreader, express card slot, danlain-lain sesuai kebutuhan. Fituryang tepat akan mempermudahpekerjaan.

● Harus ada koneksiwireless (Wifi)Sebaiknya pilih laptop yangtelah menyediakan koneksiWIFI agar dapat melakukan koneksi internet di mana saja.

Page 17: Banjarmasin Post - 6 Desember 2008

Banjarmasin Post SABTU, 6 DESEMBER 2008 HALAMAN 17

halaman 26

Garuda 06.20 Wita JakartaCity Link 16.55 Wita SurabayaMandala 13.15 Wita SurabayaMandala 16.25 Wita JogjakartaLion 06.50 Wita Jakarta

Wings Air 07.00 Wita SurabayaWings Air 10.05 Wita SurabayaWings Air 13.25 Wita SurabayaBatavia 07.00 Wita JakartaBatavia 09.45 Wita Balikpapan

Batavia 14.35 Wita SurabayaSriwijaya 07.00 Wita SurabayaSriwijaya 13.15 Wita JakartaRiau Air 07.30 Wita KotabaruKal Star 12.45 Wita Sampit

BANJARMASIN BERAWAN-HUJAN 24-33BANJARBARU BERAWAN-HUJAN 24-32KAB. BANJAR BERAWAN-HUJAN 24-32TANAH LAUT BERAWAN-HUJAN 24-32KOTA BARU/TANBU BERAWAN-HUJAN 24-31BATOLA BERAWAN-HUJAN 24-31

TAPIN BERAWAN-HUJAN 24-31H S S BERAWAN-HUJAN 24-31H S T BERAWAN-HUJAN 24-32H S U BERAWAN-HUJAN 24-32TABALONG BERAWAN-HUJAN 24-32

Majelis Adat Dayak Bertemudi Malaysia

PERTEMUAN damai 1 Januari hingga 30 Maret 1894 di RumahBetang Damang Bahtu di Tumbang Anoi, yang kini masuk Kabupaten

Gunung Mas, menjadi tonggak sejarah perdamaian di BumiKalimantan atau Borneo. Tonggak itulah yang kini digelorakan dalam

kunjungan Tim Kebudayaan Dayak Kalimantan ke Sabah danSerawak Malaysia, 4-7 Desember.

SOSOK

Awalnya Sempat GugupRASANYA seperti

mimpi. Itulah yang sedangdialami Isna Noor Fitriakini. Kafilah Kalsel I juara Itingkat ulya bidang lughahini sadar, dirinya mendapatkeberuntungan melalui a-jang Musabaqah Qira’at AlKutub (MQK) tingkat na-sional ke-3 di Pesantren AlFalah Banjarbaru Kalsel.

Jaminan biaya pen-didikan hingga ke jenjangdoktor (S3) kini telah dipe-gangnya. Jaminan itu di-berikan oleh Depag RI bagipemenang juara I tingkatulya seperti dirinya.

Putri kedua pasangan guru, Drs Ahmad Syauqi-DraHj Wahidah warga Kompleks Dharma Praja Jalan A YaniKm 5 Banjarmasin ini ternyata tak bangga diri. Malah diamengaku biasa saja meresponnya.

“Saya belum tahu nantinya masuk disiplin bidang apa.Tapi yang jelas, saya mau konsentrasi di semua bidangagama. Nanti biar mengalir dulu. Tentunya bantuan pen-didikan sampai S3 insya Allah tak akan saya sia-siakan,”ucapnya mantap.

Isna memang terbilang anak paling beruntung diantara teman sekolahnya di Al Falah. Selain mendapatbantuan uang Rp 10 juta, masa depan pendidikannya punsudah membentang di hadapan. “Alhamdulillah. Ini berkatdoa orangtua, teman-teman, ustadzah pengasuh dansemua yang mendukung. Saya mengucapkan terimakasih banget,” ucapnya.

Tapi keberuntungan itu tak lepas dari jerih payahnyayang giat belajar. Sebelum lomba, selama dua minggudia dan kawan-kawan digodok di Pesantren Al Falah olehtim untuk menguasai bidang yang dilombakan.

Sedikit menceritakan saat lomba, awal lomba Isnamengaku sangat gugup dan grogi. Apalagi, ketika melihatsederet dewan juri dan saingan peserta dari Pulau Jawayang sangat tinggi kemampuannya.

Isna Noor Fitria dengan nomor peserta 1102 meraihnilai 2.800 menyisihkan saingannya peserta dari JawaTimur yang hanya terpaut selisih poin 66 poin dengannilai 2.734. “Awalnya gugup banget, apalagi setelah lihatjurinya. Tapi alhamdulillah, setelah itu bisa beradaptasidan nilainya ternyata paling tinggi,” ucapnya. (sar)

■ Dari Penutupan MQK tingkat Nasional ke-3

Dijamin Biaya Kuliah S3

Jatim Kuasai Ulya

BANJARBARU, BPOST - Rasa penatdan lelah setelah mengikuti serang-kaian perhelatan adu kemampuan bacadan kaji kitab kuning (Qira’at Al-Ku-tub), berganti luapan kegembiraan.

Acara penutupan Musabaqah Qi-ra’at Al-Kutub (MQK) ke-3 tingkatNasional, Jumat (5/1) pagi di Pesan-tren Al Falah Putra Landasan UlinBanjarbaru, begitu berkesan dan pe-nuh kejutan.

Seluruh peserta MQK yang berjum-lah 530 orang juga mendapat bantuanpendidikan dalam bentuk tabungandari Depag RI masing-masing sebesarRp 1 juta. Khusus untuk juara I tingkatulya (thabaqah ulya, usia maksimal 21tahun), mendapat hadiah uang dalambentuk tabungan sebesar Rp 10 juta.

Juara I tingkat wustha (thabaqahwustha, usia maksimal 18 tahun) men-

dapat hadiah uang Rp 8 juta. Sedangjuara I tingkat ulya (thabaqah ulya, usiamaksimal 15 tahun), mendapat ban-tuan uang Rp 6 juta.

Ada satu lagi kejutan khusus yangdisampaikan langsung oleh DirekturPendidikan Pesantren DepartemenAgama RI, Drs H Amin Haedari MA.Di sela penyampaian laporan penye-lenggaraan MQK, bagi juara I putramaupun putri khusus tingkat ulyadijanjikan mendapat reward khususberupa beasiswa pendidikan sekolahagama mulai S1 hingga S3.

“Untuk juara I putra dan putri ting-kat ulya, jika ingin melanjutkan seko-lah agama ke perguruan tinggi akandapat tunjangan pendidikan sampaiS3. Biaya selama pendidikan dijaminpenuh oleh Departeman Agama RI,”ucap Amin langsung disambut riuh

BERDASARKAN penilaian a-khir majelis dewan hakim, perlom-baan MQK ke-3 yang efektif ber-langsung selama tiga hari sejak Se-lasa (2/12) sampai Kamis (4/12)siang, juara I umumnya didominasioleh kafilah dari Jatim, Jateng, Jabardan Kalsel.

Provinsi yang menyabet juara Iterbanyak ditunjukkan oleh kafilahJawa Timur yang menyabet delapannomor cabang dari 13 cabang yangdilombakan. Peserta putri daerahini terlihat paling menonjol. Untuktingkat ulya bidang akhlak, fiqh,hadist dan tafsir, semuanya dapatjuara I. Hanya ulya bidang lughahsaja yang lepas, dan disabet olehKafilah putri Jawa Tengah.

Demikian juga tingkat wustha,untuk bidang akhlaq, fiqh dan tafsir,juga diborong oleh kafilah putriJawa Timur. Sebaliknya, kafilahJawa Barat yang meraih juara I pada

lima cabang perlombaan, didomi-nasi peserta putra tingkat ulya danwustha.

Sedang Jawa Tengah yang jugameraih juara I pada lima cabangperlombaan, unggul pada tingkatyang merata mulai ula, wustha danulya. Kafilah Kalsel, dari 31 pesertayang masuk final ternyata hanyatiga yang meraih juara I, masing-masing Isna Noor Fitria kafilahKalsel I, juara I tingkat ulya bidanglughah. Disusul kafilah Kalsel II,Nor Fadhillah juara I tingkat wusthabidang lughah dan Ahmad Sayutijuara I tingkat wustha bidang tafsir.

Meski hanya tiga yang menyabetjuara I, sebanyak 29 peserta masukdalam tiap nominasi bidang lomba.Sedang kafilah dari provinsi lainyang masing-masing mendapatsatu cabang lomba juara I adalahNTB, Sulawesi Barat dan Kaliman-tan Barat. (sar)

METRO BANJAR/DONNY SOPHANDI“

PARA JUARA - Seorang official mengabadikan para pemenang Musabaqah Qira'at Al Kutubtingkat Nasional ke-3 di Pesantren Al Falah, Landasan Ulin, Banjarbaru, Jumat (5/12).Sebanyak 156 piala dan penghargaan diberikan kepada pemenang dari 13 cabang yangdilombakan.

sorai tepuk tangan peserta MQK.Selain itu, sebanyak 156 peserta di

antaranya mendapat prestasi dariJuara I, II dan III sampai dengan JuaraHarapan I, II dan III, mendapat pialadan penghargaan.

Para peserta yang berprestasi inijuga mendapat kesempatan ucapanselamat dari Gubernur Kalsel RudyAriffin, Wakil Wali Kota BanjarbaruRuzaidin Noor, Dirjen PendidikanIslam Depag RI Prof DR HM Ali MA,Ketua Umum Panitia Pelaksana Dae-rah Prof DR H Fahmy Arief MA, Di-rektur Pesantren Drs H Amin, Pim-pinan Pesantren Darussalam KHAbdurrahman serta unsur muspidaBanjarbaru. (sar)

Juara Kafilah Kalsel

Kategori Nama Tingkat Bidang

Juara I Isna Noor F Ulya LughahAhmad Sayuti Wustha TafsirNor Fadhillah Wustha Lughah

Juara II Abdul Latif Ula AkhlaqDini Riyani Ulya AkhlaqM Azmi Ulya FiqhRamlah Ulya FiqhHendra Wustha Akhlaq

Juara III Nasrullah R Ulya AkhlaqDini Fakhriah Ulya AkhlaqFatimah Ulya HaditsLailatul F Wustha AkhlaqM Ihsan Wustha Lughah

Disimpan diKapal Ikan

■ 30 Ribu Liter Solar Diamankan

Solar tersebut ditemukandi lambung kapal ikan yangdimodifikasi sedemikian ru-pa sehingga bisa dikatakansebagai mobil tangki (BBM)perairan. “Dari luar terlihatseperti kapal nelayan umum-nya, tapi di dalamnya berisitong-tong yang berisi solar,”beber Pjs Kapolres Tala Kom-pol Aminullah Shahab mela-lui Kasat Reskrim AKP DonyEka Putra, Jumat (5/12).

Keberhasilan pembong-karan penimbunan solar ile-gal tersebut berkat hasil pe-nyelidikan atau operasi inteli-jen. Cukup banyak personelyang diterjunkan ke tempatkejadian perkara (TKP) yangdipimpin Dony dan KasatSamapta AKP Krisma Huta-gaol.

Saat petugas bergerak diTKP pukul 01.00 Wita, kapaldalam kondisi kosong atautak bertuan. Padahal, sebe-lumnya petugas menerimalaporan ada beberapa orangdi kapal nelayan tersebut.

Kapal itu sendiri dalamposisi labuh di perairan diDesa Muara Asam Asam, dibelakang permumikan war-ga. Di sungai itu, cukup ba-nyak kapal nelayan lainnyayang berlabuh. Sekadar dike-tahui, sebagian besar wargaMuara Asam Asam berpro-fesi sebagai nelayan. Desasetempat persis berada dipesisir pantai (Laut Jawa).

“Di dalam kapal nelayanitu kami dapati sembilan tongberbagai ukuran. Seluruhnyaberisi solar dengan total jum-

lahnya kurang lebih 30 ribuliter,” beber Dony didam-pingi Kasat Samapta AKPKrisma Hutagaol.

Dilihat dari kondisi fisik,lanjut Dony, kapal tersebutkhusus digunakan untuk meng-angkut BBM. Itu antara lainterindikasi dari posisi tong-tong yang telah dipasangsecara permanen. Tampilanfisik tong juga terlihat kotoryang menandakan sering me-nampung keluar masuk BBM.

Hingga sore kemarin, pe-tugas Satreskrim Polres Talamasih sibuk mengevakuasiBBM tersebut. Proses eva-kuasi cukup menyita waktudan tenaga, karena lebih duluhari disedot dan dipindahkansementara ke mobil tangki.Petugas meminjam lima unitmobil tangki.

Belum jelas siapa gerang-an pemilik solar ilegal terse-but. “Keterangan dari saksi,solar itu milik seorang wargaDesa Muarakintap Kecamat-an Kintap. Yang bersangkut-an akan kami panggil untukdimintai keterangan,” ucapDony.

Petugas juga menerimainformasi ada beberapa kapalnelayan lainnya yang selamaini digunakan menampungdan mendistribusikan solarilegal. Jumat pagi, meng-gunakan kelotok carteran,petugas sempat menyisiripesisir lautan setempat danmengejar sebuah kapal yangdiduga mengangkut solar.

“Sayang kami kehilananjejak. Kami juga sempat meng-hentikan satu kapal nelayanlainnya, tapi kondisinya ko-song. Namun di dalam lam-bung kapalnya juga terdapattong-tong besar,” beber Dony.

Informasi yang diperoleh-nya, solar-solar tersebut dida-pat dari ‘kencingan’ tugboatpenarik tongkang batu bara.Sekadar diketahui wilayah pe-rairan laut di kawasan Keca-matan Jorong dan Kintap me-rupakan pintu masuk angkut-an tongkang batu bara. (roy)

METRO BANJAR/DONNY SOPHANDI“

CARI IKAN - Seorang warga mencari ikan di saluran irigasi di Sungai Paring, Martapura, Jumat (5/12). Saluran irigasi ini biasa dikeringkanuntuk membersihkan sampah dan rumput sungai.

PELAIHARI, BPOST - Operasi BBM ilegalyang terus digencarkan jajaran PolresTanahlaut (Tala) kembali membuahkan hasil.Jumat (5/12) dinihari di Desa Muara AsamAsam Kecamatan Jorong, petugas gabunganmenyita puluhan ribu solar ilegal.

Isna Noor FitriaMETRO/ONY

Bernyanyi Bersama SiswaDI sela-sela kesibukannya

meresmikan Upgrade BrownCoal (UBC) di Satui, Tanah-bumbu, Menteri Energi danSumber Daya Mineral (ES-DM), Purnomo Yusgiantoromenyempatkan diri menya-pa siswa-siswi SD dan SMPSanjaya, Kamis (4/12).

Kunjungan Purnomo Yus-giantoro ke sekolah yang ber-ada di bawah naungan Ya-yasan Santa Maria ini dalamkapasitasnya sebagai KetuaPanitia Natal Nasional. Turutdalam kunjungan, GubernurKalsel Rudy Ariffin dan WaliKota Banjarbaru, Rudy Res-nawan.

Meski kedatangan rom-bongan menteri sudah senjahari, ratusan anak didik danpara pengajar SD dan SMPSanjaya menunggu dengansetia. Begitu sang menteridatang, siswa-siswi langsungmenyanyikan lagu mars KotaBanjarbaru.

Menteri Purnomo Yusgian-toro tampak larut dengan se-mangat para siswa-siswi ter-sebut. Dia pun ikut serta me-

nyanyikan lagu yang ber-tema Kota Banjarbaru sebagaiKota Idaman itu sembari ber-tepuk tangan. Gubernur danWali Kota serta hadirin lain-nya bergembira.

“Terimakasih kepadaanak-anak atas sambutannyayang penuh keceriaan wa-laupun harus menunggu sam-pai sore. Semoga semangatini menjadi tanda kemajuandunia pendidikan kita,” ujarPurnomo yang disambut te-puk tangan meriah para sis-wa dan siswi.

Menteri juga mengingat-kan bahwa kemajuan duniapendidikan Indonesia perluperan serta aktif seluruh kom-ponen masyarakat. Dikata-kannya, para orang tua tidakbisa lepas tangan dengan me-nyerahkan urusan pendidik-an anak hanya kepada insti-tusi sekolah.

Dalam kunjungan seka-ligus Bakti Sosial (Baksos) itu,menteri juga mengajak PutriPendidikan, Amanda PutriWitdarmono. Putri pendidik-an diserbu para siswi yang

ingin berbagi pengalamansebagai duta di bidang pen-didikan.

Sebelum meninggalkankompleks sekolah SD dan SMPSanjaya, Purnomo Yusgiantoromenyempatkan diri memberi-kan bantuan sosial berupa uang

tunai Rp 25 juta untuk kemajuansekolah yang dikelola YayasanSanta Maria itu.

Sebelum kembali ke Ban-dara Syamsudin Noor, Men-teri juga mampir ke YayasanTunas Harapan, Cindai Alus,Banjarbaru. (ais)

BANJARMASINPOST/HUMAS PEMKO BANJARBARU“

SAPA SISWA - Menteri Negara ESDM, Purnomo Yusgiantoro bersamaGubernur Rudy Ariffin, dan Wali Kota Banjarbaru Rudy Resnawanbernyanyi bersama siswa-siswi SD dan SMP Sanjaya Banjarbaru, Kamis(5/12).

“Di dalam kapalnelayan itukami dapatisembilan tongberbagaiukuran.Seluruhnyaberisi solardengan totaljumlahnyakurang lebih 30ribu liter”

AKP DONY EKA PUTRAKasat Reskrim Polres Tala

Page 18: Banjarmasin Post - 6 Desember 2008

BUMI ANTASARI18 Banjarmasin Post

6 DESEMBER 2008 / 8 ZULHIJAH 1429 HSABTU

Hal itu disampaikan Ka-des Gunung Hatalu MeratusRaya, Ahmad Supiadi. Kadesyang baru seminggu memim-pin desa pemekaran tersebut,berharap permasalahan tapalbatas segera diselesaikan an-tarpemimpin daerah biar ti-dak mengusik ketenanganwarga perbatasan.

“Biar bupati saja yang me-nyelesaikan masalah itu, agarwarga tidak resah. Tolong,warga jangan diikut-ikutkandalam permasalahan tapalbatas ini,” pintanya.

Lebih lanjut dia menje-laskan, adanya perang argu-mentasi yang dilansir bebe-rapa media itu sangat meng-ganggu ketenangan warga.Meskipun mayoritas sebagaipetani yang berpendidikanrendah, mereka cukup cemasdengan permasalahan tapalbatas yang hingga kini belumrampung dan cenderung ma-kin memanas.

“Memang warga kamirata-rata petani dan pendi-dikannya rendah. Tapi men-

dengar informasi seperti itu,mereka juga cemas dan tidaktenang berusaha. Makanyatolong jangan ganggu kete-nagan warga soal tapal batas,”katanya yang didampingi Sek-des Gunung Hatalau MeratusRaya, Dampil (28).

Apalagi, lanjut dia, adanyakabar di wilayah perbatasantersebut dijaga petugas ke-polisian. Menurutnya, hing-ga saat ini di daerah tersebuttidak ada satupun petugas,baik dari TNI maupun Polri.Kabar tersebut telah mem-

buat warga tidak nyamanmenjalankan aktivitasnya.

“Kabar penjagaan polisidan tentara membuat wargamenganggap kawasan per-batasan sebagai daerah pe-rang,” katanya.

Oleh karena itu, dia me-

Ketenangan Warga Terusik

TERKAIT tudingan yang menyatakan bahwa dirinyabukan penduduk Kabupaten Tanahbumbu, AhmadSupiadi pun angkat bicara. Pria berperawakan kecil itumengaku sejak lama tinggal dan tercatat sebagai wargaKecamatan Mantewe dan sudah bertahun-tahun tinggaldi kawasan tersebut.

KTP-nya bernomor 16.1301.28.00013 diterbitkanKecamatan Mantewe yang ditandatangani Camat Man-tewe, Fadliansyah Akbar. “Saya dituduh bukan orangTanahbumbu pascadilantik menjadi Kades. Saya ini aslipenduduk Mantewe dan tinggal di wilayah itu sudahpuluhan tahun,” terangnya sambil menunjukkan KTPmiliknya yang sudah terlihat lusuh. (coi)

Bukan Penduduk Palsu

BATULICIN, BPOST - Persoalan tapal batasantara Kabupaten Tanahbumbu dan Ka-bupaten Banjar hingga kini belum rampung,bahkan terkesan makin memanas. Aki-batnya, warga yang tinggal di daerahperbatasan pun merasa terusik denganadanya perang argumentasi.

Sekdes itu,” beber Surian-syah.

Pejabat eselon II di BumiTuntung Pandang ini engganmenyebutkan kedua namaSekdes tersebut. Dia hanyamenyebutkan keduanya ada-lah Sekdes di wilayah Keca-matan Jorong dan Sekdes diKecamatan Pelaihari.

Terhadap 32 Sekdes lain-nya, Lili begitu Suriansyahbiasa disapa, telah mendapat-kan NIP (nomor induk pega-wai) dari BKN. Surat kepu-tusan (SK) pengangkatannya

pun telah ditandatanganioleh Bupati, pekan lalu.

Penandatanganan SK ter-sebut dilakukan di Depdagri.Tak cuma Bupati Tala yanghadir dan menandatanganiSK pengangkatan Sekdesmenjadi PNS, tapi seluruhbupati se-Indonesia.

SK tersebut saat ini masihberada di Depdagri. Selan-jutnya tinggal menunggu pe-nyerahannya oleh pejabatberwenang Depdagri di pro-vinsi masing-masing. “NantiSK itu akan diserahkan ke-pada gubernur, selanjutnyagubernur menyerahkannyakepada Bupati,” sebut Lili.

Berarti, mereka akan me-nerima rapelan selama duatahun? “Tidak, karena SK-nya diteken tahun ini. SesuaiKeputusan BKN nomor 30/2007 tidak boleh menerbitkanSPMT (surat perintah mem-berikan tugas) yang berlakusurut,” katanya.

Selain 32 orang Sekdes ter-sebut, masih tersisa 16 Sekdeslainnya yang memenuhi sya-rat untuk diangkat menjadiPNS. (roy)

■ Dua Sekdes Terganjal Jadi PNS

Ijazah Tak Ada Nilainya

MESKI agak malu-malu, se-nyum mengembang terpan-car dari wajah puluhan iburumah tangga yang terga-bung dalam Kelompok TaniPelopor di lingkungan RW 4Loktabat Selatan, Banjarbaru.

Itu lantaran, keinginanuntuk mendapat pendidikandan bimbingan secara infor-mal dalam menerapkan sis-tem pertanian yang baik,akhirnya terwujud dengandibukanya Sekolah Lapangbagi Kelompok Tani Peloporyang diresmikan oleh KepalaDinas Kehutanan dan Per-tanian (Distanhut) Banjar-baru bersama Camat Lok-tabat Selatan, Rabu (3/12)pagi lalu.

“Alhamdulillah, SekolahLapang sudah dibuka. Kamipara ibu rumah tangga kelom-pok tani pelopor bisa men-dapat arahan, pendidikan danpembekalan bagaimana carabertani dan mengembangkan

budidaya tanaman hias. Ha-silnya kan bisa menjadi pen-dapatan sampingan kami,” kataNy Mujiono, salah seorang iburumah tangga warga Jalan FajarRT2 Loktabat Selatan.

Ny Mujiono ini sebelum-nya sudah mengelola kebunberisi jagung dan kacang-kacangan. Dengan adanyasekolah lapang yang dita-ngani tenaga ahli dan pe-tugas penyuluh pertaniah,dia berharap bisa mendapatpembelajaran teknik perta-nian yang baik.

Sekolah lapang merupa-kan program pemberdayaankelompok tani dengan danadari pemerintah pusat yanglangsung masuk ke rekeningkelompok tani. Sekolah inimendidik dan melatih parakelompok tani untuk pene-rapan Good Agriculture Prac-tices (GAP) atau penerapansistem pertanian yang baikdengan sasaran utama pe-

ngembangan tanaman hias.Saat ini, sedikitnya ada

sekitar 20 orang ibu rumahtangga yang tersebar dari RT1, RT 2 dan RT 3 dalam ling-kungan RW 4 Kelurahan Lok-tabat Selatan yang tergabungdalam Kelompok Tani Pe-lopor.

Sebelumnya para ibu ru-mah tangga ini ternyata su-dah belajar mandiri meman-faatkan lahan pekarangandan lahan kosong merekauntuk ditanami berbagai je-nis tanaman. Terutama tana-man obat-obatan.

Awalnya, kelompok taniini beranggotakan 13 orangibu rumah tangga, yang ke-mudian berkembang men-jadi 20 anggota aktif. Tana-man yang dikembangkanadalah tanaman obat, dansayur mayur. Bahkan bebe-rapa dari mereka telah me-rambah usaha katering de-ngan bahan yang diambil

PELAIHARI, BPOST - Kabarmenggembirakan bagi 32 or-ang Sekdes di Kabupaten Ta-nahlaut (Tala). Bulan ini, atauselambatnya awal tahun de-pan, mereka akan menyan-dang status sebagai PNS. Se-baliknya, dua orang Sekdeslainnya harus gigit jari karenaterganjal syarat administrasi.

“Dari 34 orang Sekdes yangkami usulkan tahun 2007 laluuntuk diangkat menjadi PNS,dua orang di antaranya tidakbisa diangkat,” sebut KepalaBKD Tala Suriansyah, Jumat(5/12).

Penyebabnya, beber Su-riansyah, kedua Sekdes ter-sebut tidak bisa memenuhipersyaratan administratifyang ditentukan BKN. Se-benarnya berkas yang dise-rahkan lengkap, ijazah atauSTTB (surat tanda tamat be-lajar) pun ada.

“Namun yang menjadimasalah STTB-nya tak adanilainya. Lazimnya STTB kanada nilai-nilai angka dari tiapmata pelajaran yang diujikan.Karena itulah, BKN kemu-dian mencoret berkas kedua

■ ■ ■ ■ ■ Bila Petani Sekolah Bisnis

Berharap Dapat Penghasilan Sampingandari hasil tanaman sendiri.

“Karena baru belajar, jadikami mohon bimbingan danarahan Bapak,” ucap Warti-nam Supardi, Ketua Kelom-pok Tani Pelopor.

Kepala Distanhut Banjar-baru, Denny D Suan, menga-takan, kelompok ini akanmendapat pembelajaran bu-didaya tanaman hias.”Kitamengharapkan adanya seko-lah lapang ini bisa mening-katkan kreativitas dan ke-ahlian kelompok tani dalamhal pertanian. Baik itu tana-man obatan, sayuran atautanaman hias,” ucap Denny.

Untuk menampung hasilpanen pertanian dan hasilkreasi anggota kelompok taniyang tersebar di Banjarbaru,pada 14 Desember menda-tang, rencananya akan di-gelar pasar tani yang dipu-satkan di eks gedung DPRDJalan Basuki Rahmat Banjar-baru. (sar)

SuriansyahBPOST/ ROY

minta pejabat terkait segeramenyelesaikan tapal batastersebut. Harapannya, kehi-dupan warga di perbatasantidak terusik dan bisa men-jalankan aktivitasnya sehari-hari dengan tenang tanpapikiran negatif.(coi)

PERJALANAN SENGKETA TAPAL BATAS

1. Kabupaten Tanahbumbu resmi pisah dari Kotabaru2. Bupati Tanbu, Zairullah Azhar menyatakan tapal batas di kilometer 104 Jalan Trans

Kandangan-Batulicin atau pal 53. Bupati Banjar, Khairul Saleh menyatakan batas di kilometer 99 atau pal 04. Tanbu membentuk desa baru di Kecamatan Mantewe pada 2006.5. Banjar membentuk kecamatan baru, Paramasan pada 2006.6. 6 Januari 2006 Gubernur Kalsel Rudy Ariffin mengeluarkan SK soal tapal batas nomor

3 Tahun 2006.7. Tanbu kecewa dan mem-PTUN-kan SK gubernur itu, dan menang8. Banjar melakukan judicial review ke MK tapi ditolak

BANJARMASIN POST/ CHOIRUMAH

TUNJUKKAN KTP - Ahmad Supiadi, Kades Gunung Hatalu Meratus Raya menunjukkan KTP-nya yangberalamat di desa setempat. Dia menolak disebut sebagai warga Kabupaten Banjar.

Hub.

A’CAI(0511) 3360068(0511) 771497008134 884 8089

PENINGGI BADAN SUPER

PENGGEMUK BADAN SUPER

SPESIALIS AMBEIEN SUPER

Cukup 1 Pak Fatloss langsung terbuktiturun berat badan 7-10Kg, dalam wakturelatif singkat. BUKTIKAN...!!! isi 30 capsuluntuk 30 hari, baik pria/wanita.

Cream + Sabun pemutih menghaluskan,hilangkan jerawat & flek hitam di wajah 1minggu dijamin putih (aman, permanen).

Capsul USA terbukti meninggalkan badandengan cepat 2-3 minggu tambah 6-10 cm,PASTIAMAN...!!! PATEN...!!!

Capsul asli Ramuan China telah ampuhuntuk menggemukkan badan dengan cepat1-2 minggu tambah 6-8 Kg. PASTI..!!

Ramuan asli Shinshe menyembuhkanwasir / ambeien, cukup dalam waktu 5 harisembuh sampai ke akar2nya.PATEN...!!! TANPA EFEK SAMPING...!!!

FATLOSS100% Natural, Tanpa Efek Samping

PENGHANCUR LEMAK

Jl Sulawesi No.12 Rt.17 Bjm(± 30m dari Lampu Merah Pasar Lama. Arah Sultan Adam)

ANTAR GRATIS BJM, BJB dan MARTAPURA

C O S M E T I K

PEMUTIH WAJAH & BADAN

Page 19: Banjarmasin Post - 6 Desember 2008

19Banjarmasin PostBANUA ANAM6 DESEMBER 2008 / 8 ZULHIJAH 1429 HSABTU

Sebagai contoh, masih adapetugas kesehatan yang takramah dengan pasiennya,fasilitas umum seperti WCyang tidak layak, hingga pelayanan air leding yang sering macet.

Padahal Pemkab Banjartelah memiliki Perda Pela-yanan Publik yang tertuangdalam Perda Nomor 9 tahun2007. Ironisnya Komisi Pe-layanan Publik dan Tim Inde-penden Pemantaunya belumterbentuk.

Akibatnya, kehadiran perda yang disahkan Juni 2007itu terkesan mandul. Bahkan

BARABAI, BPOST - Didugastres akibat tak mampu me-nahan rasa sakit yang dide-ritanya, H Durahman (80)mengambil jalan pintas. Diamemilih menyelesaikan pen-deritaannya dengan meng-gantung diri di rumahnya.

Peristiwa nahas yang ter-jadi Jumat (5/12) subuh pu-kul 04.00 Wita di Desa Pang-gung Rt 01 No 12 KecamatanHaruyan itu tak diketahuiistrinya, Fatimah (69).

Korban ditemukan meng-gantung dengan leher terikattali sepatu yang dikaitkanpada rangka atap dindingsebelah kiri. Saat ditemukan,korban masih bernapas. Sa-yang, lima belas menit be-rikutnya korban mengem-buskan napasnya yang te-rakhir.

MARTAPURA, BPOST - Keterlibatansejumlah Kepala Desa (Kades) di partaipolitik atau menjadi pengurus partairupanya menarik perhatian Bupati Ban-jar, Gusti Khairul Saleh. Secara tegas,Khairul menyatakan, kepala desa danaparat desa harus netral mengingatperannya sebagai pelopor pembangu-nan di perdesaan.

Termasuk dalam persiapan Pemilu2009, menurut Khairul, para Pambakaljuga dilarang mengajak masyarakatuntuk memilih partai tertentu dan ikutaktif menyebarluaskan dan memasang

Pelayanan KesehatanBanyak Dikeluhkan

kalangan eksekutif tidak tahukalau Perda Pelayanan Publik telah disahkan.

Syahda Mariadi, KabagOrganisasi Setda Banjar me-ngatakan, sebagai produkhukum, seharusnya perda ituditindaklanjuti dengan pem-bentukan Komisi PelayananPublik. “Kita juga belum tahukenapa sampai sekarang ko-misi itu belum terbentuk.Padahal, perdanya sudahdisahkan setahun yang lalu,”ujar Syahda.

Terkait peningkatan pe-layanan publik di KabupatenBanjar, telah dilakukan sur-

vey pengaduan masyarakatterhadap lima unit pelayananpublik, di antaranya bidangpendidikan, kesehatan danair minum.

Dari hasil survei, ditemu-kan beberapa keluhan terkaitpelayanan publik di anta-ranya fasilitas WC umum diSMA Negeri I Mataraman

Kades Dilarang Berpolitik

Fatimah menuturkan, diatidak mengetahui ulah nekatsuaminya karena saat keja-dian dia tertidur lelap di ru-mah gubuk yang hanya beru-kuran 3x3 meter tersebut.“Subuh itu saya masih tidur,tidak dia sudah bangun. Sayacuriga mendengar suara, ter-nyata suami saya sudah meng-gantung,” katanya.

Secara spontan, dia punberteriak untuk mengundangtetangganya. “Saat kami pe-riksa, badan kakek Durah-man masih panas dan na-pasnya masih ada,” kata Mis-ran, tetangga Durahman.

Namun pertolongan war-ga itu sia-sia karena korbansudah meninggal.

Halimah, salah satu putrikorban menambahkan, sejaktiga tahun terakhir, Durah-

man menderita sakit asmaakut. “Namun hanya dalambeberapa hari ini saja beliaumerasakan sakitnya sangatperih, terutama di bagianperut sehingga kami memu-tuskan untuk memberinyainfus,” ceritanya.

Selama sakitnya itu pula,sebut sulung lima bersaudaraitu, Durahman selalu berucapingin mengakhiri sakit yangdialaminya.

“Tidak tahunya ayah me-ngobati sakitnya dengan gan-tung diri dengan tali sepatu,”katanya dengan mata sem-bab habis menangis.

Kapolres HST AKBP YogaPranata diwakili Kapolsek Ha-ruyan Ipda Helmi Tamaela me-ngatakan, berdasarkan hasilvisum tidak ditemukan tandabekas kekerasan ukulan. (arl)

Tak Tahan Sakit Asma

MARTAPURA, BPOST - Pelayanan publiksebagai usaha pemenuhan kebutuhan danhak-hak dasar masyarakat di KabupatenBanjar masih perlu dibenahi. Itu menyusul,masih banyaknya keluhan dari masyarakatterkait kualitas pelayanan publik.

yang tidak layak, PuskesmasKarang Intan yang lambatbuka, serta rendahnya kua-litas pelayan kesehatan dibeberapa puskesmas.

“Dari survei yang kita la-kukan memang masih ba-nyak pelayanan publik kitayang perlu dibenahi,”ujarnya. (mia)

BANYAKNYA keluhan di bidang kesehatan itu tentuberbanding terbalik dengan upaya Pemkab Banjar yangtengah serius memperhatikan masalah kesehatan war-ganya.

Kepala Dinas Kesehatan Banjar, drs Toto MedyantoMKes mengatakan, keluhan masyarakat itu harus dija-dikan cambuk untuk pelayanan kesehatan yang lebih baik.

“Itu ibarat hukum pasar. Mereka yang memberikanpelayanan terbaik, merekalah yang akan banyak di-kunjungi,” kata Toto. (mia)

Jadikan Cambuk

atribut partai tertentu. “Pembakal harusmematuhi aturan termasuk laranganterlibat partai politik. Jangan sampaiseorang kepala desa mengajak masya-rakat memilih partai tertentu,” ujar Khai-rul saat melantik 14 Kades se-kabupatenBanjar.

Dalam melaksanakan tugas-tugas pe-layanan, para pembakal diingatkanuntuk tidak mengecewakan warganyasendiri. Kades diminta memberikanpelayanan terbaik dan tercepat, se-hingga warga menjadi puas dan benar-benar terayomi oleh pambakalnya.

Pambakal juga diminta bersifat pekaterhadap persoalan yang timbul di ma-syarakat. Masalah ini, sudah banyakdikeluhkan warga di beberapa pede-saan, karena pambakalnya tak tahupersoalan yang muncul.

“Saya mengimbau, pambakal lebihtransparan mengelola keuangan desa,baik mengenai tunjangan penghasilanaparat desa dan tunjangan BPD, mau-pun bantuan operasional pembangunandesa dan membuat pertanggungja-wabannya sesuai dengan ketentuanyang berlaku,” tegas Khairul. (mia)

BANJARMASIN POST/ KHAIRIL RAHIM

RATAPI JENAZAH - Fatimah (kanan) dan anaknya meratapi jenazah Durahman (80) yang telah meninggaldunia dengan cara gantung diri menggunakan tali sepatu di rumahnya, Jumat (5/12)

Page 20: Banjarmasin Post - 6 Desember 2008

TAJUK

Pemimpin Perusahaan: A Wahyu Indriyanta,

Wakil Pemimpin Perusahaan/Bagian Promosi:

M Fachmy Noor, Bagian PSDM/Umum: Tapriji,

Bagian Iklan: Fahmi Setiadi (08115003012),

Bagian Sirkulasi: Eko Wahyudi (08115000117).

Alamat Redaksi/Iklan/Sirkulasi: Gedung HJ Djok

Mentaya, Jl AS Musyaffa No 16 Banjarmasin 70111,

Telepon (0511) 3354370 (hunting),

Fax 4366123, 3353266, 3366303Bagian Iklan: (ext. 113, 114),

Bagian Sirkulasi: (ext. 116, 117)

Hotline Langganan: (0511) 3352050

Biro Jakarta-Persda: Redaksi, Jl Pal Merah Selatan

No 12 Lantai II Jakarta 10270, Telp (021) 5483008,

5480888 dan 5490666 Fax (021) 5495360, Iklan/

Sirkulasi: Gd Persda Lt I Jalan Palmerah Selatan

No 1-4 Jakarta 10270 Telp (021) 5483008, 5480008,

Fax (021) 53696583 Perwakilan Surabaya: Jl Raya

Gubeng No 98 Surabaya, Telp/Fax (031) 5021779,

Biro Banjarbaru: Jl Wijaya Kusuma No 11 Telp (0511)

4780356, Biro Palangka Raya: Jl Tjilik Riwut Km.2,5

Palangka Raya, Telp (0536) 3242361

Tarif Iklan:

Display Umum: Hitam Putih (BW): Rp 17.500/mmk

Berwarna (FC): Rp 35.000/mmk

Display Halaman 1: Hitam Putih (BW): Rp 35.000/

mmk Berwarna (FC): Rp 70.000/mmk

Iklan kolom/Duka Cita: Hitam Putih (BW): Rp 10.000/

mmk Berwarna (FC): Rp 20.000/mmk

Iklan Baris: Rp 10.000/baris

Catatan: Harga belum termasuk PPN 10%.

Harga Langganan: Rp 75.000/bln

Percetakan: Alma Mater Press Offset

Alamat: Lianganggang Km 21 Landasan Ulin Selatan

Banjarbaru. Telepon (0511) 4705900-01

isi di luar tanggungjawab percetakan.

Penerbit : PT Grafika Wangi KalimantanSIUPP : SK Menpen No. 004/SK/MENPEN/

SIUPP/A.7/1985 tgl 24 Oktober 1985Sejak Tanggal : 2 Agustus 1971Direktur Utama: Herman Darmo

Pemimpin Umum : HG Rusdi Effendi ARPendiri : Drs H J Djok Mentaya (1939-1994)

Drs H Yustan Aziddin (1933-1995)HG Rusdi Effendi AR

Pemimpin Redaksi/ Wakil Pemimpin Umum:

H Pramono BSRedaktur Pelaksana:

Harry Prihanto, Dwie SudarlanSekretaris Redaksi:

Umi SriwahyuniManajer Produksi:

Agus RumpokoWakil Manajer Produksi:

Muhammad YamaniKoordinator Liputan:

Dade Samsul Rais

Staf Redaksi:

M Iqbal Raziffuddin, Noor Dachliyanie Adul,

Sudarti, Didik Triomarsidi, Halmien Thaha,

Ernawati, Yenny Yanuarita, Kaspul Anwar, Ribut

Raharjo, Fikria Hidayat, Mulyadi Danu Saputra,

M Royan Naimi, Hanani, Burhani Yunus, Sigit

Rahmawan Abadi, Anjar Wulandari, Anita Kusuma

Wardhani, Mansyur,

Urif Suhar Yanto, Ratino Taufik

Biro/Perwakilan: Banjarbaru/Martapura:

Syamsuddin (Kepala Biro), Herlina Lasmianti, Aries

Mardiono Barabai: Khairil Rahim Tanjung:

Mahdan Basuki, Pelaihari: Idda Royani, Tanah

Bumbu: Moh Choiruman, Marabahan: Ahmad

Riduan, Palangka Raya: Noorjani Aseran (Kepala

Biro), Sutransyah, Faturrahman Kuala Kapuas:

Mustain Khaitami Muara Teweh: Mardedi Jakarta:

Achmad Subekhi (Kepala Biro), Domuara Ambarita

(Waka Biro), Murdjani, Antonius Bramantoro, Budi

Prasetyo, Zulfikar W Eda, FX Ismanto, Heroe

Baskoro, Johnson Simanjuntak, Rahmat Hidayat,

Yulis Sulistyawan, Choirul Ariffin, Hendra

Gunawan.

Ilustrator/Karikaturis: Ivanda Ramadhani.

WARTAWAN “BANJARMASIN POST GROUP” SELALU DIBEKALI TANDA PENGENAL DAN TIDAK

DIPERKENANKAN MENERIMA/MEMINTA APA PUN DARI NARASUMBER.

Homepage: http//www.banjarmasinpost.co.id e-mail : [email protected]

20 Banjarmasin Post OPINI PUBLIK6 DESEMBER 2008 / 8 ZULHIJAH 1429 HSABTU

DUA hari lagi umat Islam akan merayakanIdul Adha. Hari raya terbesar kedua bagi kaummuslim itu ditandai dengan pelaksanaan pemo-tongan hewan ternak seperti sapi dan unta.

Bertepatan perayaan pada Idul Adha, saatitu jutaan umat Islam tengah melaksanakanpuncak ibadah haji di Padang Arafah. Baik iba-dah kurban maupun puncak haji, kedua-duanyamemberikan sebuah makna, pengorbanan.

Mulai hari ini, Sabtu (6/12), bertepatan 8 Zul-hijah, seluruh jemaah yang berada di Tanah SuciMakkah akan bergerak menuju Arafah untukmemulai rangkaian puncak ibadah haji. Jemaahhaji Indonesia akan diberangkatkan ke Arafahsebanyak 191.365 orang yang dibagi dalam duagelombang, selepas Zuhur dan Ashar.

Jemaah haji itu akan diinapkan di tenda-tenda di Arafah yang dibagi dalam 70 maktabdi kawasan maktab Asia Tenggara. Setiap mak-tab terdiri atas 30 tenda berkapasitas sekitar 100orang per tenda. Di Arafah, Muzdalifah, dan Mina,jemaah akan melakukan ibadah utama haji yakniwukuf yang dilanjutkan dengan melontar.

Berdasarkan pengalaman yang lalu, padapuncak pelaksanaan ibadah haji merupakansaat-saat paling rawan terjadinya musibah. Ma-sih ingat tragedi terowongan Mina yang mene-waskan ratusan orang? Tragedi Jamarat di ma-na orang bedesak-desakan untuk jumrah, bah-kan ada yang terinjak hingga tewas.

Tahun lalu jemaah Indonesia dihadapkanpada persoalan pelayanan katering. Perusa-haan katering yang disewa pemerintah ternyatalambat menyuplai makanan. Tidak sedikit je-maah kita kelaparan. Bahkan di antara makananyang disajikan ada yang tidak layak makan ka-rena basi.

Semua itu tidak terlepas dari kelalaian ma-nusia sendiri, alangkah baiknya antisipasi yangtelah disiapkan benar-benar dilakukan oleh pe-nyelenggara haji.

Apalagi tanda-tanda masalah itu sudah mun-cul sejak awal jemaah tiba di Tanah Suci. Masa-lah transportasi yang dijanjikan pemerintah se-

kitar 600 bus untuk mengangkut jemaah danstandby di pemondokan yang jauh, ternyata taksesuai kenyataan. Tidak sedikit jemaah terpak-sa memilih salat di masjid terdekat pemondokankarena tidak ada angkutan ke Masjidil Haram.

Kalau pun ingin ke Masjidil Haram, merekaterpaksa merogoh kocek sendiri untuk mem-bayar angkutan umum. Aji mumpung pun ter-nyata dimanfaatkan oleh sopir angkutan di Arab.Saat berangkat yang memakan waktu sekitar30 menit perjalanan, jemaah dipungut 2 SAR(Saudi Arabia Riyal) atau sekitar Rp 6.000. Pu-langnya, tarif dari Masjidil Haram menuju pe-mondokan hingga tiga kali lipatnya.

Tidak sedikit pula jemaah yang celaka ter-tabrak lantaran mengejar bus yang akan mem-bawanya pulang ke pemondokan.

Ketika protes dan kritik dilontarkan atas pe-layanan yang tidak semestinya tersebut, apajawaban ‘paling menyejukkan’ yang selaludilontarkan pihak terkait? Jemaah diminta untukbersabar. ‘Sabar’ kata ini memang selalu men-jadi senjata sekaligus perisai untuk menghapusketeledoran yang dilakukan pelaksana haji.

Kalau memang ada niatan untuk memper-baiki pelayanan, jangan sekadar menuntut ke-sabaran dari jemaah haji ketika pelayanan yangdiberikan itu tidak memuaskan.

Di hari-hari terakhir menjelang puncak ibadahhaji,kita semua berharap pemerintah Indonesiamasih sempat untuk membenahi persiapanmelayani tamu Allah. Dengan demikian, ke-jadian tahun-tahun sebelumnya tak terulang.

Kita menyadari Hari Raya Idhul Adha memi-liki makna sebuah pengorbanan. Namun, mak-na pengorbanan itu bukan sebatas mengha-rapkan pengorbanan dari orang lain.

Semoga di Hari Raya Idul Adha ini kita se-mua mendapatkan makna dari pengorbananyang diajarkan Nabi Ibrahim AS. Bahwa apapunyang kita sayangi, tak akan ada artinya diban-ding kecintaan terhadap Allah, apalagi hanyamateri yang selama ini menjadi salah satu pe-micu keteledoran manusia. Selamat Idul Adha.

Pengorbanan Kurban dan Haji

Tulisan Opini bisa dikirim ke email: [email protected] (Maksimal 5.000 karakter tanpa spasi). Sertakan nama, alamat lengkap, nomor telepon,

nomor rekening dan fotokopi (KTP). Opini yang terbit akan kami berikan imbalan ke nomor rekening penulis. Terima kasih.

SUARA REKANJumat, 5 Desember 2008

KETIKA lumpur dari dalam perut bumimenyeruak ke permukaan kulit bumi di Reno-kenongo dan sekitarnya, seluruh Indonesia ge-ger. Berita ini mengalir deras sampai ke ujungdunia. Para ahli geologi pun berdebat menga-jukan argumentasi masing-masing, sahkanmuncul ‘polemik’ antara ilmuwan top dari ka-langan ITB dan Universitas Padjajaran.

Di satu sisi, pendapat ilmuwan itu membuatopini yang menyudutkan pihak Lapindo BrantasInc, yang sebagian besar sahamnya dimilikioleh Bakrie Group. Sebaliknya, ada pula ar-gumentasi ilmiah yang tampakmeringankan ‘dosa’ perusaha-an migas itu.

Sebelum memasuki urus-an ganti rugi dan persoalanlanjutannya, bahwa kasusLumpur Lapindo memberikan pemahamanbagi kita semua bahwa persoalan migas itubukan hal mudah, penuh risiko.

Selain membutuhkan teknologi dan pemikirkelas tinggi, disana pula diperlukan modal be-sar untuk bisa mendapatkan crude oil. Cikalbakal untuk semua jenis bahan bakar berbasisfosil yang sudah kita nikmati sampai saat ini.

Kini setelah dua tahun lebih, kehebatan pe-mikir dan geolog dunia belum ada satu punyang mampu menghentikan luberan lumpurpanas dari perut bumi Sidoarjo itu. Ribuan war-ga dari Desa Siring, Jatirejo, Renokenongo (Ke-camatan Porong), Kedung Bendo, Ketapang,Kali Tengah (Kecamatan Tanggulangin) danKedung Cangkring (Kecamatan Jabon), na-sibnya masih terkatung-katung.

Ribuan warga dari tujuh desa yang menjadikorban lumpur Lapindo yang tergabung dalamGerakan Pendukung Perpres No 14 Tahun2007 (Geppres), berunjuk rasa dengan caramenutup jembatan Porong, Sidoarjo, Jatim,Kamis, (4/12). “Aksi unjuk rasa kali ini, me-nuntut sisa pembayaran 80 persen yang harusdibayar Minarak Lapindo Jaya (MLJ) secaratunai, bukan dengan cara dicicil,” kata koor-dinator aksi, Hari Suwandi.

Aksi itu merupakan yang kesekian puluhkali untuk merespon Perpres No 14 Tahun 2007.Disebutkan, sisa pembayaran ganti rugi se-besar 80 persen harus dibayar tunai. Kenyataandi lapangan MLJ tidak mampu merealisasikandan hanya mampu membayar secara dicicil.Parahnya lagi, proses pencicilan itu sendiritidak jelas. Artinya, setiap berkas akan dicicilRp30 juta/ bulan sesuai jatuh tempo.

Sikap itu pula yang membuktikan bahwaantar-korban lumpur Lapindo pun sudah mulaiterancam retak dan bisa pecah menjadi dua

kubu. Kubu pertama tetap ber-tahan pembayaran kontan 80persen, sebaliknya kubu pro-pembayaran cicilan Rp 30 juta/bulan.

Pesiden Susilo BambangYudhoyono serasa menelan kegundahan amatdalam batinnya untuk menyelesaikan ganti rugiini. Tetapi fakta membuktikan bahwa sampaisaat ini meski sudah sekian kali Presiden menyam-paikan imbauan, ternyata persoalan Lapindotetap seperti luberan lumpurnya. Tidak jelas!

Sudah beberapa kali luberan lumpur Lapin-do sampai ke jalan raya Porong, Sidoarjo, uratnadi lalu lintas antara Surabaya-Malang-Pa-suruan. Bukan cuma itu, massa pun sudah ber-kali-kali membludak di jalan raya berunjuk rasa.Mereka pun melakukan pemblokiran ruas jalansehingga lalu lintas macet.

Inilah efek domino kerugian lumpur Lapindoterus berjalan dan berderet-deret. Kemacetandan kerugian sosial, transportasi, aliran listrik,air dan gas di jalur itu menambah digit kerugianyang luar biasa.

Pemblokiran jalan tidak membawa hasilmaksimal, apabila tidak ada jalan terbaik bisa jadibukan jalur darat yang menjadi sasaran pemblokiranmassa korban Lapindo, bisa jadi jalur udara punakan dijadikan arena pemblokiran.

Oleh karena itu, keberadaan Bandara Juan-da harus menjadi titik perhatian, agar kasusSwarnabhumi Thailand tidak terulang di JawaTimur.

Ketika Korban Bergerak

Oleh :Salman Rusydie

Anwar

ebagai agama yangrahmatan lil-alamin(menjamin kese-jahteraan univer-sal), tentu saja

perhatian yang diberikanagama Islam meliputi berba-gai aspek kehidupan umatmanusia.

Hukum-hukumnya tidakhanya berbicara mengenaimasalah tekstualitas hukumyang bersifat kaku dan ga-rang, melainkan merambahpada pembicaraan masalahsubstansialitas dan kon-tekstualitas kehidupan de-ngan sifatnya yang santundan asih.

Hari Raya Idul Kurbanatau lazim kita sebut sebagaiHari Raya Idul Adha meru-pakan ajaran Islam yang se-sungguhnya berfungsi eman-sipatif. Di dalam hari raya itu,pesan emansipatifnya ter-gambar dengan sangat jelasmelalui serangkaian acara (ri-tual) penyembelihan hewankurban yang kemudian dibe-rikan secara menyeluruh ke-pada terutama orang-oranglemah.

Namun sampai hari ini,tidak sedikit orang mema-hami budaya berkurban se-bagai r i tual i tas kosongmakna. Dilaksanakan ha-nya berdasarkan pada ‘ke-biasaan’ yang dilakukanturun temurun, tidak diim-bangi dengan upaya krea-tif yang menjadikan tradisikurban sebagai sebuahi lmu pengetahuan yangutuh dalam beragama.

Padahal, sebagai agama,Islam dengan sumber pri-mernya Alquran tidak lainadalah ilmu pengetahuan itusendiri.

Tantangan Allah yang ba-nyak dijumpai dalam kitabsuci-Nya dengan memintaagar umat manusia mauberpikir tentang hidup dankehidupan.

Dengan menjadikan Islam

berikut ritual-ritualnya seba-gai ilmu pengetahuan saja,Islam dapat berdaya sebagaikekuatan emansipasi bagiumat manusia.

Dengan menempatkanIslam sebagai i lmu yangberkekuatan emansipatifi tu pula , Hari Raya IdulKurban menemukan rele-vansinya dengan konteksperadaban umat manusiasaat ini.

Tidak bisa dipungkiri ,bahwa pesan pember-dayaan dan toleransi sosialtermaktub secara simbolisdan filosofis di dalam hariraya besar kedua umat Is-lam ini. Tentu saja hanyaorang-orang yang mau ber-pikirlah yang bisa menang-kap intisari keilmuan daripelaksanaan Idul Adha.

Sedikitnya ada dua pesanyang bisa kita petik daripelaksanaan Idul Kurban.

Pertama, emansipasi yang

berpangkal pada diri pribadi,di mana semua rumus pem-berdayaan dimulai dari ma-sing-masing umat Islam. Pe-san keilmuan ini secara sim-bolis digambarkan denganritual penyembelihan hewankurban.

Secara historis, Islam me-wajibkan umatnya yang me-miliki kelebihan materi untukberkurban. Dimulai oleh pe-

ristiwa yang dialami NabiIbrahim dan puteranya Is-mail. Kedua sosok yang men-jadi cikal bakal lahirnya aga-ma Samawi (Islam, Kristen,Yahudi) ini digambarkan se-bagai figur yang rela mengor-bankan apa pun untukTuhan.

Bagi Ibrahim, mengorban-kan Ismail yang sudah lamadinanti dan menjadi ‘harta’kebanggaannya tentu sajamerupakan satu perjuanganyang sangat besar.

Demikian halnya bagiIsmail yang berani meya-kinkan orang tuanya, bah-wa apa yang dikorbankan,jika semuanya ditujukanuntuk Tuhan tidak akan sia-sia. “Insya Allah engkau akanmendapati diriku sebagaiorang yang sabar,” demikianpernyataan Ismail ketika itu(al-Shaffat:102).

Secara simbolis dan filo-sofis, peristiwa kurban inimengajarkan tentang keha-rusan bagi umat manusiauntuk berkorban demi ke-benaran yang diyakininya.Is lam adalah kebenaranbagi umat pengikutnyayang diyakini dapat mem-bawa mereka pada kese-jahteraan hidup, baik didunia maupun di akhirat.

Namun keyakinan ter-hadap kebenaran Islam ha-rus senantiasa diperjuang-kan melalui pengorbananyang total terhadap apayang diyakini kebenaran-nya itu.

Figur Nabi Ibrahim yangharus menyembelih (me-ngorbankan) puteranya sen-diri memiliki makna filosofisbahwa pengorbanan harusdimulai dari diri sendiri.

Sebab, pada dasarnya Is-lam juga hadir dalam rang-ka mengutuhkan kembalidimensi kekhalifahan ma-sing-masing manusia yangmungkin sudah terceraibe-raikan oleh kemunafikandan kenajisan hidup akibatberkuasanya egoisme per-sonal, diskriminasi politik,monopoli perekenomian,kriminalitas sosial sampaidengan ‘religiusitas’ yangbanal.

Pesan emansipasi bagidiri sendiri di dalam kur-ban menegaskan, bahwasebagai khalifah yang me-yakini Islam adalah agamayang menyejahterakan ba-gi semua, kita harus ‘me-nyembelih’ unsur kebina-tangan dalam diri berupaegoisme dir i dan intole-ransi . Kedua sifat i tulahyang kerapkali mengha-dang laju pencerahan yang

hendak dibawa oleh aga-ma.

Dengan mengikis habis(menyembelih) aspek-aspekkebinatangan yang bersema-yam dalam diri, maka per-adaban umat manusia akanberada dalam kondisi yangsantun, saling memperhati-kan, memberdayakan sertasaling menolong, mengentas-kan ketidakberdayaan hidupsehingga kesejahteraan uni-versal sebagaimana ditawar-kan Islam dapat terwujud de-ngan nyata.

Kedua, terbentuknya eman-sipasi sosial sebagai hasilemansipasi diri . Kurbanmengajarkan perilaku dis-tribusi kasih sayang terha-dap sesama. Pemberian da-ging hewan kurban kepadamereka yang lemah meru-pakan simbol paling mudahuntuk dipahami.

Namun yang terpentingdari simbol-simbol semacamitu adalah pemahaman yangutuh bahwa dengan kurbankita belajar berkorban danmembudayakan perilaku dis-tributif dalam segala hal ke-baikan.

Di sinilah letak emansipasiIdul Adha dan Islam secaraumum dapat ditemukan. De-ngan berkurban Islam hen-dak menggugat kesadaranetik manusia yang barangkalimasih memiliki mental danwatak binatang.

Mental dan watak yangmenjadikan diri manusia ber-laku egois, tidak santun, ku-rang perhatian dan kurangmemiliki gairah untuk mem-berdayakan mereka yanglemah dan tak berdaya. Sela-mat berIdul Kurban. Semogabarakah!

Penulis adalah pemerhatibudaya, tinggal di

Yogyakarta

Kurban dan KesadaranEtik Manusia

PADA dasarnya Islam datang sebagai ba-tu lompatan bagi terjadinya peralihan per-adaban dari kosmologi kehidupan jahiliyahyang gelap menuju kosmologi kehidupan hi-dayah yang terang. Di dalamnya, terangkumtidak saja ajaran agama yang bersifat ritua-litas, tapi juga spirit emansipatif yang men-jadi penentu rahmatan tidaknya Islam itusendiri.

S

BPOST/APUNK

KURBAN - Panitia kurban di Masjid Al Jihad Banjarmasin berupaya mengangkat kerbau yang sudah disembelih untuk dipotong-potong danselanjutnya dibagikan kepada masyarakat kurang mampu pada Idul Adha tahun lalu.

SAATNYA ANDA BICARAMULAI edisi 1 Desember 2008, BPost memberi ruang bagi siapa saja untuk memberi komentar mengenai suatu masalah. Permasalahan

untuk minggu ini Sengketa Batas Wilayah, sedangkan minggu depan tentang Hari Menanam Pohon. Sampaikan komentar Anda secarasantun ke [email protected], disertai salinan kartu identitas diri dan foto. Komentar terbaik untuk tiap minggunya, mendapatkenangan-kenangan manis dari BPost. Jadi, saatnya Anda bicara demi kebaikan bersama.

Tidak sedikitorang memahamibudaya berkurbansebagai ritualitaskosong makna.Tidak diimbangidengan upayakreatif yangmenjadikan

tradisi kurbansebagai sebuah

ilmu pengetahuanyang utuh dalam

beragama.

Islam mewajibkanumatnya yang

memiliki kelebihanmateri untuk

berkurban. Secarasimbolis dan

filosofis, peristiwakurban

mengajarkantentang keharusanbagi umat manusiauntuk berkorbandemi kebenaran

yang diyakininya.

Page 21: Banjarmasin Post - 6 Desember 2008

6 DESEMBER 2008 / 8 ZULHIJAH 1429 HSABTU 21Banjarmasin Post

KOINPRO

Page 22: Banjarmasin Post - 6 Desember 2008

Banjarmasin Post

6 DESEMBER 2008 / 8 ZULHIJAH 1429 H

22 SABTU

Bersambung ke Halaman 24 ...

BA N JA R M A S I N

LOWONGANTerdahsyat! Kursus Montir Spd.Mtrcuma 2,5 bln dijamin bisa. LPKSENTRAL TEKNIK BJM (0511) 7484750.

814486

Dcr.STM P/W max.26th diutamakanSIM A sbg Teknisi AC bersediaditraining. Lmrn ke Jl.Kol.Sugiono 50Bjm.

291108-

Dcr. Wanita,S1 Eko ,min.D3/SMA,single,diutmkn berpglmn,mhr Komp.max. 30th,mkn+transport di luar gaji.Krm ke PO.BOX 508.

825879

Dicari Score Girl berpenampilanmenarik bawa langsung lamaran keBunt Bilyard Jl Sutoyo S Bjm.

301108-A

Dicari Kepala Gudang W/P SMApenglmn. min.1th,jjr,rajin punya Spd.Mtr. Lucky Bangunan, Pasar Baru 3353104.

825917

Pershn. Salmon Fashion membkLowong krj.penglan.tdk diutmkn.min.SMP d/a.Darma Bakti IV 60 (0511)3265091 www Salmon Fashion.com.

825919

Dcr. Sales Ban dan ADM . Krm lmrnke Rafflesia Jl.A.Yani Km.8 No.3samping Komp.Palapan Indah Bjm.

825937

Dibutuhkan segera AA utk Apotekberlokasi di Banjarmasin. BerminatHub.081349498336-(0511) 6230668.

825956

Perush.baru dari Jakarta buka 2 ktrcab. baru di Bjm membutuhkanResept,ADM,SPV,Gdg, OB syrt: Pria/Wnt max.27th tdk sdg kul/kerja,pend.min.SMU/K s/d D3, blm mnkhpglmn tdk diutmkan sgr bw lmrn kePT.C.I.G Int’l Jl.Pramuka No.38C Rt.12(Ruko biru) samping Salon Nandapkl.09.30-14.00 wita. 10 pelamar 1bebas test.

825951

Dc. Administrasi Wnt usia max.25thmin.D3. Lamaran krm ke B7 d/a.PT.Enseval Jl.A.Yani Km.5 No.1.

826039

Dcr.lls.AA . Lmrn antar langsung keAP.Murah Sehat Jl.Sutoyo S (Seb.Salon Sunar).

826093

Dcr.lls SLTA/D3/S1 u/ dididik mjdGuru Play Group/TK dibantu carikerja u/wil.Bjm,Bjb,Mtp. 4780875Bjb.

802099

Dibthkan 6 org P/W u/ Medical Ref.pend.SMA/D3/S1 max.26th,punyakendaraan sendiri,bersedia ditmptkandi wil.Kalselteng. Krm lmrn kePT.Coronet Crown d/a.Jl.KeramatRaya No.14 Rt.18 Up.Deny (081351034857).

826103

Dibthkan sgr Financial ConsultantPria/Wnt max.28th min.D3 siap train-ing. Krm lmrn CV,Ft trbru ke PO.BOX531 BJM. Plg lmbt 1 mgg stlh iklncntmkn Kode (FC) dknn ats amplp.Dtjkn Up.Ibu Puspa K.S.

826097

Dcr. 10 org Karyawati pengalamanSalon min.1th. Hub. 08125103457Salon Sunar.

021208D

Dicari Apotiker Pengganti . Hub. 4367722/08152108475.

826117

Dcr. 1.Tng.Pengajar Mtk,Eko,Akunt,llsn S1 FKIP, 2.ADM min.D2 bs Komp.max.25th, 3.Office Boy min.SMA,max.25th,blm ,mnkah. Krm lmrn lsg ke:SSC Jl.Bali No.1 (0511) 4364893jam 10.00-18.00 wita.

826143

Dcr. Helper Tehnisi AC, STM Listrik/Electro max.25th,utama Jawa. LmrnCV.SP Jl.Hayam Wuruk No.85 Rt.18Komp.Beruntung Jaya Pal 6 Bjm.

826138

Dibthkan sgr, Akunting , Wanita, max.25th, S1 Akunt IPK min.2,75, Inggris,Komputer,MS.Office. Krm CV,Copyijazah, nilai,foto 3x4cm wrn, ke HRDAQUARIUS Hotel Jl.LambungMangkurat KAV 1-3 No.32 Bjm.

826124

PT.Cartino bth cpt P/W min.18th sbgSales Counter bw lmrn dtg lsg ke DutaMall Lt.dasar Blok L-7 0511-4365114.

826169

Kurir-Sales/Marketing kom.10%-Sablon-Promosi-Sumber Mas Jl.Kol.Sugiono 16 Rt.03 Bjm. 085251 511988.

826214

Sopir Kanvas SIM B1 max.35th,pengalaman,mau krj keras,tnggjwb.Lmrn PO.BOX 234 (segera).

826215

Helper Bongkar Muat max.35th,sanggup kerja keras, tanggung jawab.Lmrn PO.BOX 234 (HLP).

826216

Perusahaan Digital Printing Ountdoormembthkan sgr Design Grafis syrt:1.penddkn min.SMU/sdrjt, 2.menguasaiCorrel Draw & Photoshop, 3.disukai ygmempnyai penglmn krj di Advertising.Srt lmrn diantr ke Jl.Sultan AdamKomp.Madani I Jlr I No.V. Lmrnditrmplg lmbt Tgl.12 Des.08.

826254

Dcr.sgr Teknisi Komp max.23th,jjr,dsplin,ulet. Lmrn krm ke Jl.Veteran 20Bjm (dpn Psr.Kuripan) 7754406. Plglmbt 3 hr.

826270

Dcr.Wnt 18-21th,bs Komp.SMA,ramah, menarik. Lamaran dibw VIDEOEZY, Cemara Raya K.Tangi 3500585Bjm.

826264

Dcr. Waiter/Waiters min.SMU. Kirim keBFOYU CF 0511-3250900 Jl.A.YaniKm.2.

826279

International Company Looking forCoal-Field Geologist Station inBanjarmasin min.S1,Fluent inEnglish,Experience min.2 years.Please Send your CV to:[email protected].

041208D

Sales Bhn Bgnan kend.sdri pglmnmin.3th pend.S1 Sipil + Accounting,Wnt pend.D3/S1. Hub.PO.BOX 1563SB.

05JKT

Dcr. Koordinator,Marketing u/KrtKredit Pria/Wnt,max.28,min.SMU,punya ken.sdri penghsln 850rb/bln.PT.DM 7638800.

051208A

Pusat Terapi Anak berkebthan khususHarapan Bunda membthkan TngTerapis/Guru syrt: Wnt usia maks.28th,llsn S1 Psikologis/S1 pend.Bimbingan&Konseling. Lmrn dikrm kePO.BOX 512 BJM. Plg lmbt diterima20 Des.2008.

826306

Dcr. 1.ADM Keuangan/Ksr/Accmin.D3 Mgm/Acct). 2.Desain Grafis(min.D3 Komp. diutmkn Desain Grafis/Photoshop). 3.Sopir (SIM B1), 4.Satpamsyrt: No.1,2,3,4 berpenglmn dibid.umrmax.30th,No.1&2 P/W,bs Komputer,no.3&4 Pria,min.SMA. Lmrn lkp krmkeCV.WIN’S Jl.Pahlawan No.22ABjm,dg mencntmkn kode lmrn diats kiriamplop&lmrn dittp 1 mgg stlh iklan.

826324

LOWONGANPersh.Multi Nasional,membthkan sgrSDM u/pss: 1.Tkns 2.SPV 3.Staf Gdg4.Staf ADM 5.OB penddkn min.SMU/K s/d S1,usia max.35th.pny kemauan& kerja krs,suka tantangan. Bw lmrnlsg ke Jl.A.Yani Km.6,5 BeruntungJaya No.21C Bjm.

051208B

MEGALIFE bth Karywn/ti, min.SMU.Lmrn antr lsg Mega Capital dpn HtlBarito. Hub.Ana (0511) 7346525HP.081348506050.

826352

Dibthkn sgr: Staff Admin (SA), PR,Trader,OB dg syrt: SA min.D3 Akt/Mgtmax.25th,PR & Trader min.D3 semuaJrsn max.30th,OB min.SMP max.25th.Lmrn lkp krm ke PO.BOX 660 Bjm70000.

826357

XL Center membthkan Tng sbg CustomerRelation Reps syrt Wnt, single, max 25th,penmpln mnarik, Kmunikatf, min llsan D3,mnguasai komp (Ms Office,excel ,word,internet),diutmkan domsli Mtp & Bjb),bersedia menjalani ikatan kerja. KrmkanCV+foto uk. postcard ke XL Center Jl A Yani39,5/2 Martapura (sblm 15Des08)

011208

DIJUAL RUMAHDjl.RSS Type 21 uk.7x12m2 di Alalakhrg.37jt nego, Rmh kayu T.36 uk.10x14m2 di Komp.Persada Permai hrg.29jtnego. Hub. (0511) 7377054.

824441

Djl/dswkn rmh baru+perabot T.130,up.suasana alam sejuk & tenang,KT3,KM3,lkp,AC,teralis,dapur basah+kering uk.20x15m2 (terdiri dari 2 bgn:rmh induk&pendopo+kolam ikanKomp.Banjar Indah Permai min.2thhrg.nego. Hub. (0511) 7377054.

824443

Rmh kayu T.36 uk.9x13m2,PDAM+Dprmungil, Komp.Herlina Jl.SungaiAndai Rp 29jt over krdt (nego) 7377054.

824921

Rmh cash/kredit s.permanen T.54=195jt,T.90=250jt dibangun T.36&T.45Jl.Hj.Bulan Komp.B.D.Turangga IIA.Yani Km.9.200. Hub. (0511)6138843/(0511) 7569307/085251011576.

825737

Cash & krdt T.56/16;77/170,proses cpt& mudah Komp.H.Iyus Jl.S.Adam .Hub. 7433485/08164569217/4315551.

825880

Permhn T36=90jt T45=105jt Lt 10x20UM Ringan hrg nego di Km 8,2 mskManarap Hub 081349770768.

301108-G

Rmh uk.10x22 tnh uk.12x22 (adakolam ikan/pondoknya) Jl.Bumi MasRaya Komp.Bumi Ayu No.20 Rt.9 .Hub. 7632873/081348063609 hrg.750jt bs nego.

825981

Rmh T.36/sdh rnvsi Jl.Tembus Termi-nal SMANDA VI Komp.Bina LestariC45. Tnh.11x18 7347938/08125050442.

825959

Djl.rmh T.66 Lt.98m2 KT.2 Km.1Jl.Bima V No.15 Rt.47 Pemurus TP.Hub.081528885755/085821317651.

825988

Rmh Jl.Bahagia Rt.12 No.30 T.T.Dsemi permanen 6x15, 3Kmr,bs mskmbl hrg.185jt nego TP (no.SMS). 085251114699.

826000

Djl.rmh uk.tnh 115m2 Jl.Sei.LulutKm.8,4 Komp.Suaka Indah LestariBlok D Rt.14 No.14 hrg.70jt/nego 7429642/081348565604.

826051

Djl/dikontrakkan Jl.Gunung SariBesar No.46A Rt.13 . Hub. 4425205/7555905/7465307.

826053

Rumah+tanah+toko dimukanya,TPJl.Sutoyo S samp.Komp.Strang Ls.±207m2 (0511) 7359627 (nego aja).

806085

Rmh Veteran Gg.Tanjung Raya Rt.33No.4 Pjg 19,20m lbr 7,70m Ls.148,20.Hub.Ida 085251122204.

826212

Rmh beton kramik 100% baru kmr.2uk.7x10 Jl.Sutoyo S Komp.PondokIndah harga Rp 125jt (sertifikat). 085251789853.

826257

Rmh br T.120 Elegan 4KT,2KM Komp.Beruntung Jaya Jl.Arjuna XI No.7hrg.420jt nego. Hub. 7467008.

826341

Rmh tipe 48 Jl A Yani Km 8,2 BjmLt170m, 2KT, 1Km, PLN 1300W PDAMHub 0511-7114885

051208

DIKONTRAKKANDijual/dikontrakkan Ruko Km.1 s/d 9& Kampung Melayu . Hub. (0511)6143709/4365031.

824175

Terima Kost utk Karyawan. Fas.lkp,AC,TV,cuci,setrika. Jl.Manggis/SarikayaNo.9A 7766227.

824721

Dikont.rmh Komp.Bunyamin Permai1. Fas.lkp+perabot 4KT. Hub.0811502074/08114514447/3258244.

824784

Rmh baru Komplek Bun Yamin II RayI . Hub.0811502248. Fas.PDAM,PLN,lengkap.

825583

Kost utk Karyawan/ti . Fas.AC/TV,kmrmandi dlm, daerah Kayu Tangi Bjm.Hub. (0511) 7156671.

825764

Dikontrakkan/djl Rmh Jl.Kamp.Melayu No.94 Rt.10. Fas.PLN,PDAM.Hub. (0511) 3265983/0811511791.

825849

2 bh rmh beton kramik kmr 2 Rp 15jt/th kmr.4 Rp 24jt/th Jl.Sutoyo SPondok Indah . Hub.085251789853nego.

825928

Menerima Kost2an,fas kmr mandi+toilet+tempat tdr lux,TV,AC Jl.SakaPermai 45. Hub. 7492005/081210031138.

826062

Rmh Jl.Ratu Zaleha Gg.Galuh Sari2 No.16 Rt.13 . Fas.PDAM,PLN,3KT.Hub. (0511) 3252739.

826252

Dikont rmh besar lantai ulin kmr.3 ccku/mess. Jl.Sutoyo S Gg.SepakatNo.35 Rp 10jt/th bs nego.085251789853.

826258

Dikontrakkan rmh Komp.Kayu Tangi2 Jalur 4 3 kamar. Fas.listrik,PDAM.Hub. (0511) 7768251.

826349

DIJUAL TANAHKebun sawit (umur 4 th) Tnh kosongsegel (3,5jt/Ha) Tnh kosong SHM (5jt/Ha) lok.Kab.Banjar 7337234.

824937

Dibuka lg kav.baru uk.10x22 Um.200rbccl 100/bln Jl.Brigjend H.Hasan BasriKm.13 Rt.8 Handil Bakti CV.MitraSyariah 7750106-7462551-081349041718.

825463

Tnh Jl.Brigjend H.Hasan Basri KayuTangi pinggir jln bsr Lt.276m2 hrg. 1,2M(nego. 081952959463.

825889

DIJUAL TANAHDjl tnh uk 25x90 SHM, Pggr Jl.Gub.Syarkawi (L Utara) ± 500m dari TuguKm.17. Hub 7452665/081348597711.

301108-E

Tnh uk.31,8mxP.352,5 (SHM) pggr jl.Jl.A.Yani Km.12.200 Gambut . Ber-minat Hub.AYU (0511) 3360088.

021208

Djl.cpt tnh Jl.Rawasari Banjarmasinuk.10x20. Hub. (0511) 7587670/7310981/7508477/08115006101.

826019

Djl.tnh Jl.Brig.Hasan Basri seberangJl.Ktr.Polsekta Banjar Selatan(SHM) 20mx15m. Hub. 3302106/9199353.

826057

Mrh tnh di Sentral Budidaya Peri-kanan Irigasi Cindai Alus uk.18.390m2 hrg.Rp 12.500/m lsg blk namaSHM. Hub.0811514237/08875093848.

826202

DIJUAL MOBILFeroza Th.’94 Ban 31,PS,hijau Rp 51jt,Xenia Sporty Th.’07,mls,jrg pakai,Rp127jt.Hub. 7159415.

824484

Avanza G VVTi 06/07/08 baru htmhijau blue aqua silver. Jazz Vtech ’07.Hub.Showroom H.Amiruddin (0511)7453538/3265383.

181108D

Honda New CBR 150R Th.2008merah, biru,hitam,ready stock. Hub. (0511) 6274426.

825723

Kijang G Th.’95 merah,AC,PS, Tape,VR,siap pakai. (0511) 7502092-081349700045.

825768

Avanza G VVTi 06 kuning mudamet.AC Sentral VR,PW,PS hrg.135jtnego. Hub. 7418289.

011208

Xenia Li ‘2005/2006 coklat met AC PSVR variasi harga nego. Hub 7596960

825983

Honda CRV Th.2003 hitam manualbarang sangat mulus dan Avanza GVVTi Th.’07 htm full Var. 081150 5997.

011208D

Dijual Mobil Truck Tronton . Hub.085248961102/ (0511) 6236469.

826004

Djl.TP Kijang Jantan ‘94 . Fas.AC,PW, PS,CL merah metalik. Hub.0813-9000-9003.

826069

Djl.cpt Mitsubishi Galant ‘95 hitam,Escudo 20.i Th.’01,silver,full Var.Hub.Hida,TP. (0511) 7625824.

826086

New Xenia Xi VVT-i Minor ChangeAbu2 met. terbaru Rp 126jt pas.Hub.081349649244/ 7317425.

826095

Djl.sgr Avanza G VVTi ‘08 baru Km.80wrn htm met.hrg.148,5jt nego.Hub.08195131995/ 7481968.

021208C

Dump Truck Rino HT 125 Th.03 Pluskontrak muatan di Pertamina nego.Hub. 081348490822.

826116

Avanza E Th.’06 Rp 118jt,Timor 2000Rp 44jt, Taruna CX ‘2000 Rp 82jt.Hub.087815208009 hrg.nego.

826137

Djl.cpt Szk Grand Vitara Th.’07 JLXwrn htm full Audio,brg mulus, harga.227,500jt nego. Hub. 7721947/08152113 903.

826142

Djl. Dump Truck PS 120 Th.’04 Plat Lhrg.Rp 175jt. Hub.081352881892/ 7544326.

826139

Tyt Vios ’05 Akhir ,PW,PS,C.Lock,DVD,TV,Audio,Pwr 4 Channel. Hub. 3300728,7724583, 130,5jt (nego).

826185

Suzuki Sidekick ‘95 merah met,Tape,AC,PS,Ctr Lock hrg.nego. Hub. 3273643,081349481595.

826201

Sdn Starlet/Timor 96/97 hijau lumutcat orisnl body klg AC,RT,VR,Clr,Pst,hrg.nego bs TT. 08125025253/ 7372233.

826211

Avanza G VVTi Th.’08 hitam metalik,hrg.Rp 147jt/nego. Berminat Hub. 7122249/3257019.

826197

Honda New City VTec Th.’04 hitam,harga nego. Hub. (0511) 7507384.

031208J

Dijual 2 unit DT Hino FM 260 Th.’06,Dozer D85ESS-2 Th.’01,Dozer D65E-8 Th.’99 dan 6 unit brg lain di Surabaya.Hub.081230002579.

826249

Over kredit Xenia ‘07 Sporty Km.25rb,Full Variasi,Aqua met,ccln 3,3jtx26 blnDP 70jt. 081347827827, 08195153389.

826250

Hiline Pick Up 4x4 Th.2001 putih msnOk pjk panjang asli Bjr siap j lnhrg.84,5jt. Hub.081348051999.

826273

Baleno ‘97 ungu met,AC,Tape,CL,PW, Remote & V.18 hrg.68jt nego.H.081521526143/08195487450/(0511) 6231842.

826259

Land Cruiser Turbo ‘95 +Audio htm& Land.Cruiser ’97 Audio+TV Manualhtm. Hub.081351567889.

041208B

Szk Escudo Nomade ‘98 orsnl,merah- gold,PS,PW,CL,Pwr Audio,Var,AC bgs,mls istmw. Hub.081351255709No.SMS.

041208C

KIA Carnival Matic ‘00 hitam. Fas.lkphrg.80jt nego bs TT dg Spd.Mtr.Hub.0811507059.

051208E

Djl. Suzuki Katana Th.’88 AC,RT,VR,hrg.Rp 26,5jt nego. Hub. (0511)3365488/6155290.

826337

Panther Pick Up Th.’05 wrn htmAC,TP,Rockky ’96 ENDP hrg.nego.Hub.0811514614/ 7559212.

826373

Toyota Krista ‘98 wrn biru met.Fas.lkp.kond.bgs hrg.110jt (nego).Hub.081349684282/ 7254769 TP.

826369

Sedan Corolla SE Salon Th.’84 biru.Fas.AC dingin,Tape,hrg.20jt. Hub.08125018455.

051208D

Avanza G VVTi Th07. Aqua blue,mls,skl 135jt an pembeli. Avanza G VVTi Th08New Model 100% br Htm Met 146jt TT,C/K Hub 7535899 / 081349573777.

051208-A

DIJUAL SPD MOTORHonda New CBR 150R Th.’2008merah,biru,hitam,ready stock. Hub. (0511) 6274426.

825722

Djl.Spd.Mtr Honda CS1 The DarkKnight (Batman) Th.’08 bln 8,hrg.16jtnego. 081351326651.

826050

Djl. Honda CSI Th.’08 hitam,hrg.Rp16jt nego. Hub. (0511) 3256830/085651015077.

826136

Dijual Honda CBR Th.’07 biru, Pajakbaru TP mulus,Rp 33jt. Hub.085249663035.

826191

Szk.Shogun 125cc Th.’07 biru htm,Honda Supra 125cc Th.’07 wrn htm.Hub. (0511) 7482727/08165 422168.

041208A

DIJUAL SPD MOTORHnd Supra Fit New ‘06 Plat P.Rayacakrm silver biru bonus TV 29 inc hrg.6jt. Hub. 7724502/081351619888.

826312

PELUANG BISNISPengen Pulsa Gratis, bergabung!DBS, Bisnis terdahsyat th ini (0511)7494464/081349596190. Kdng081528809139, Tnjg 08125022812,Kotabaru 08125090977, Negara 08125050212,Banjarbaru 085251724187.

824060

#Investasi Dinar Irak# sedia set14.800 dinar & pecahan 25.000 dinar.Kami termurah, buktikan 7666555/9177781.

822620

http://aset.blogdetik.com . Solusimembangun Aset anda di Internet &income tnp batas. Gratis DualSIMcardHub081348004900.

211108-C

Jual eceran hrg.grosir 7252289set&pecahan Dinar Irak Th.2008.Terbukti termurah dari yg termurah.

011208B

Peluang usaha bagi anda yg inginjualan Tela-Tela , tersedia Tela=Rp1.350/2 ons,bumbu=Rp 16.250/2,5ons. Hub. (0511) 4281882/08164566400; MM Fortuna Jl.A.Yani Km.9K.Hanyar.

826070

Join 175rb. Bns spnsor 50rbpsangan 27rb bonus dibayar harian.Hub/SMS. 085751442239.

826101

Bisnis Pulsa terbaru paling dahsyat.Pendaf 175rb,bonus spnsr 50rb,psgn27.500, bns dibyr harian. Hub.Liano08195187077, Petrus 081251182280(Bjm); Citra 081251412118 (Kps), Zaki081348043400 (Ktb); Prima 081348307179 (Bjb); Darto 081349586975(Mrbhn).

826340

Raih Rp 300rb/hr dg modal Rp 175rbbonus sponsor 50rb. Hub/SMS nama& alamat ke 085248695918.

826310

Ingin tahu ttg bgmn mendpt peluangprofit & membatasi kerugian utktrading,fex/index. Hub. (031)70633338/0818511709.

6569SBY

Mau Umroh Gratis, ke Bali atauSingapura klik www.syndicate23print.com.

826376

Investasi Menjanjikan ??? Dinar Iraqjwbnya !!! sedia set 41.800 Dinar & Pe-cahan 25rb Dinar 2008, bonus lampuUV tiap 5 set Hub 7311964 / 081251158131 / 081351862281.

041208-B

KOMPUTERIsi Games PSP (2rb) ,full Games PSP500GB/(300rb),V-Gen MicroSD1Gb(30)2GB(50) 4GB(90),Fdisk2GB(65),Service Komputer,GamesPC, STUDIO 60 7456060-7426060.

824404

Bursa Komp.bekas P4/256/20/Mon17=1475 Ready Notebook & PCKomputer News/baru hrg.spesial. 7463730/6146308.

131108A

Djl. CD/DVD Blank ,kotak,label,kertasFuji dll.hrg.Ok.Hub. (0511) 7751313(Bjm)/4774174 (Bjb).

824882

Jual mcm2 CD/DVD Blank hrg.murah,kotak CD/DVD,Photo-Glossy,Ink-Jetpaper.Mlyni partai&eceran,transferVCD&DVD. TOTO/JAYA DISC COMP

3267668/7712688.824883

Butuh Aksesoris , Laptop,PC, Soft-ware Bisnis,Hardware lainnya.klik=www.depanrumah.com

824959

SERVIS/PERBAIKAN PRINTER,Infusi Canon=180rb Pkt hematinfus+Printer murah. 7326029.

825016

Jual Laptop Toshiba P3-933 GHz=3jtCPU P4=1.250, CPU P4-1,7. Terimapemsngn Warnet (Bjm) 3260160(MTP) 4720777.

211108-D

Epson Dot Matrix! Dibeli kond baik/rsk LQ1170/2170/2180 Lx300/800Canon ip1000 Mon 15"/17".Hub 081528802888

825276

Pusat Notebook 2nd murah diBanjarbaru (www.geocities.com/pusat_NB-2nd). Hub. (0511)7639929.

825535

Jual: Software Stock utk Toko,Gudang, Apotek dll,hrg.mulai 250rb,Desain DataBase: jenis usaha 081348732123-(0511) 7679136.

825685

Paket Komptr Gamers=2jt-an,Core 2Duo=3jt-an,Laptop Acer,Toshiba,dll.Harga Distributor . Hub.CV.MUSTECHJAYA-COMP (0511) 7330089-081351438795.

825909

Jual Tinta Suntik utk Canon & HPmerk “Printech” hrg 1 pcs= Rp 13rb.Hub. (0511) 3260760.

826131

NB (2nd) 95% Tosh Cent: 4,85jt, AxiooCent=3,95jt & Note=4,2jt AcerC2D=5,75jt Axioo Cel 4,15jt dll Bjb=

7639929.826186

Internet murah di rumah , Unlimited/sepuasnya 199rb/bln. 512kbps.www.bagusnet.net.id 3265328.

826159

SERVICE KOMPUTER : Tehnisi kermh Anda. Hanya Rp 50rb lbh praktis,mrh & bergaransi.Hub.081351144123/(0511) 6207123.

826175

Laptop Baru: HP Mininote,Acer 4930-4530-4730Z. Emachines by Acer,Lenovo Y310,Axioo Mnc 016P-Mlc0152-Pico, Toshiba Satelite L305D-SatM305 Spesial Edition. Hub. 7452652-7367709-7356122.

826293

Laptop Fujitsu P3800 256/20GB/15"/CD=2,8jt DVDRW 295rb/Printer EpsonR230+Mini infus=1,9jt. Hub.0511-7077239.

826351

Peripheral MB+PIII 866 MHzDDRI256,SDR128 HD20/40GBVGA,CDROM Mon 14/15/17" servisCPU & Printer 4314506.

826374

HANDPHONEIsi As/Simpati ckp tekan *212* NoTujuan#Yes(gratis SMS) As 5=6rb,S5=5,750 Jl Nagasari (Djok Mentaya)Gg Guntur Rt17 No10 tidak ada tar-get, mendline 250/TRX 085651336666

091108C

GADAI HP Praktis & murah,jual/beli&servis HP. Permata Ponsel Jl.Veteran(sebr.Prima Vision) 7580087/081351912232.

824301

Dibuka pendaftaran MKios MPulsaJl.Yos Sudarso, Duyung III No.39Trisakti Bjm 085248497425 GRATIS.

824651

Ingin jualan Pulsa? Modal sedikit,hanya 50rb,di Glory Pulsa,All Opera-tor, bebas biaya ADM,komplainmudah,jrg gangguan,TRX 24 jam. Hub.GLORY PHONE 3261698/7073111/0811515550.

824892

HANDPHONEFlexi 7335555,7340000,7112999, 45999,12888,46000,6177000,6279000,6213000,6206206,6235235, 6203456, 7664477,7755,7352345 , Simp 081251103456, 081251077777,37777 ,138888,1238888, 1239999,049999, 240000 Hub085251687878

825141

SYITI SCUDETTO Accesories, spare-part, Jafs, UFS3, Setool, Cruesed &member Update. Trm servs Hub 7376676 Jl Pekapuran samp TiaraPonsel

825278

7161616-7161718-7111888-6111888/0812161616-161718-131313-03 0000 -180000-147777-148888-168888/081348474645-343434-340000-590000/085251466666-48270000-238888-289999/085621256789-266666/085751256789-50456789 No. ThSimpt IM3 Flexi ada Hub085251377777

825499

Sedia Chip MKios ,Mentari,DompetXL. Hub.GLORY PHONE Jl.A.Yani Km.2No.1A. 0811515550/ (0511) 3253240.

825585

REFIL PULSA Jagonya Pulsa ElektrikTRX cepat,harga termurah buktikan!Sim 5700/10450 As 5450/10300 Mtr/IM3 5250/9925 Flexi 4100/7900 sediaVoucher fisik Flexi partai. Hub. 7112000/7172000.

825626

Ingin jd Agen Elektrik All Operatorbns trx 200 rupiah/transaksi hrg OKHub 6166168 / 6161168 (MandiriCell) Ky Tangi No.61 (sedia MKios)

825671

SIPTRONIK All Operator ,lancar,mrh& komplen (nmr tlp lokl Banjar) S5/10/20/50=6,2/10,6/20,2/49,5; As5/10=6/10,95; Flx5/10/20=5,3/10,25/19,9 Grtsby pendftrn Hub TIFFANY PHONE087815377771 (Mtp/Bjb) 7452452(Bjm)

825669

KAYU TANGI TECHNIC HW & SW :Service HP,Flash Unlock,SIM Not ValidBb5/N Series,HP Ver. China Miracle(Nokia K.Touch,Hi-Tech-i-Mobile dll).Hub.Jl.Adhyaksa No.9 Rt.35 samp.Kampz.UNISKA (0511) 7580123.

825802

Dibeli dg harga tinggi ,SamsungW579, Kamera,LCD,GSM,CDMA mshbaik,tdk per lu mulus,tdk perluAssesoris. 081521577770.

826054

Sedia Chip M-Kios hrg.bersaing.Hub.SAHABAT PONSEL Jl.A.YaniKm.1 No.37 7406720,7452526, AdaHP bekas. W619,N96,N73,N95,G900,N70,W960,K810,65S,N82,N81.

826148

J A S ACV.MITRA AC Servis Repair Freonbkar /psg AC rmh/ktr sgl merk garansi.Hub. 7071000/081349323999

812987

MAMA LAUNDRY jasa cuci & setrikagaransi wangi bersih rapi,cpt selesaiRp 6500/kg antar+jemput gratis.Hub.

3361244/SMS 08115002661.813841

HOME PLAZA Design-Renovasi-Bangun baru,rumah tinggal,perkantor-an & Hotel. Hub.Ir.Adi 7420002.

824100

AZAHRA & TASYA Video Shootingbermacam2 acara melayani transfer &edit.Hub. (0511) 7374442 & 7459137.

824130

PIJAT TRADISIONAL JAWA bodyscrub,gurah organ kwntaan tdk mnrmSMS,wil.Bjm bs dipggl. (0511) 7643777 (Wiwik) 081351976859.

824151

RF LAUNDRY Jasa cuci & setrika6000/kg mlyni cuci blnan antr jmputgratis djmin bersih & wangi. 4311716/6152667.

824432

BINTANG TEKNIK Spesialis (panggil-an) serv bongkar/psg AC rmh/ktr,kulkas,M.Cuci&rental organ tunggal+pny+Sound 7761825/085251085330.

824447

CHEAP WOSS . Kinclong & gesit. Jasacuci setrika. Pahe 5kg=20rb (10x gratis1 pahe)/kg 5rb. Siap antar-jmpt.Hub.

(0511) 9110522/081347025002.824665

ARY MANDIRI THERAPI ,Reflexy,Massage,Spa,Treatment,Accupresur.Hub.08125138799/ (0511) 6206900.

824637

TEKNIK ELEKTRONIK menerimapanggilan perbaikan TV,Tape,VCD,DVD,PS1,PS2,dll.Hub. (0511) 7406535/08152115733.

824800

Melayani Pembuatan Kapal Tugboat-Tongkang-LCT Angkutan BBMPertamina via sungai 7516989/0811506446.

824847

H & S PHOTO DIGITAL & VIDEOSHOOTING melayani segala acara,transfer & edit. Hub. (0511) 6131183/7315197.

824857

Menerima membuat/Repair KapalTugboat,LCT dan sewa LCT. Hub. 7401909/08125065262.

824970

Anda capek, Terapi Massage solusi-nya,trsdia:Facial,Creambath,Llr.Hub.Yana.S (0511) 6245306. Kami dtgtdk SMS.

825059

AC,AC,AC Anda rusak. Hub.Km u/per-baikan kulkas,msn cuci,cb dl br byrAMIGO TEKNIK Servis AC 35rb 3259723/7500994.

825089

Rumah anda bermasalah? denganhama rayap / tikus / kecoa / nyamuksegera Hub TRIPUDA (specialis basmi,rayap, tikus, kecoa dll) 6229287 /4422100.

211108-H

Ahlinya WC Mampet Sal. Air, westafel,Betup, Cuci piring, septitank, dll. Garansitanpa bongkar, bikin sumur bor Hub 0511-7255533

825250

Segera dibuka Gedung Bulu TangkisKelapa Gading Banjarbaru , stdrdNas Lt.karpet,3 line. Hub.Pardi (0511) 7503433/Anto (0511) 6295142.

825314

Spanduk Kain Digital full colour/fullimage. Hub.Garasi-51 (0511) 7501771,085248626066,7377333 Bjm.

825290

DIMENSI STUDIO Jasa DigitalFotografi-Video Shooting & sedia Al-bum Hardcover.Hub. (0511) 7464696/08125036669.

825283

VIESTA PHOTO & VIDEO Melayani:Acara Pernikahan,Perkawinan,Ultahdll. Hub. (0511) 7459376 HP.081349489455.

824944

Spesialis bikin Seragam ,Jaket &Kaos dg Sablon/bordir Komputer utkkantor/dealer. 7750674.

825522

AUDICAM FOTO & VIDEO dokumen-tasi u/setiap acara siap transfer & edit.Mini DV,Hi8,ec-45,VHS ke DVD/VCD(Jl.Sutoyo S seb.Tower Air) 7703318/4416561.

271108B

Spesialis Servis Panggilan TV,M.Cuci,Audio DVD,bikin kelambu peres-mian. Hub.085249859031/ (0511)7318231.

825708

J A S ASERVICE KOMP. jaringan,kursusprivat & pemesanan Software Data-base siap pakai u/Minimarket, Tk.Ponsel,Rest 7729838.

825938

“CITRA SERVICE” AC,AC Mobil,ACAlat Berat,Kulkas,M.Cuci,Dispenser.Hub. 7418558/08125050198.

825944

AUDIO ELEKTRONIK Panggilan Ser-vice TV,Mesin Cuci,Kompor Gas. Hub.

(0511) 7416077/08125035225.825916

Terima Panggilan Make Up danSanggul utk berbagai acara. Hub. 08125081683 (No.SMS).

825927

PIJAT TRADISIONAL JAWA khususpanggilan tdk menyediakan tempat.Hub.Lisya (0511) 6150250.

826133

RUMAH CUCI CINTA Jasa cuci &setrika Rp 7000/kg, siap antar jemput+gratis. Hub.SMS 7429768.

031208C

ALYA LAUNDRY (1 hari selesai/1x24jam) Jasa Cuci & setrika Rp 6.000/kgbuka tiap hari 08.00-21.00 wita Jl.MeratusNo.20 Rt.26 3350021.

826193

DANY TEKNIK , Panggilan ServiceAC,Kulkas,Mesin Cuci. Hub. (0511)7513468.

826225

HOME SPA . Perawatan tubuh & mukabisa dipanggil ke rumah,khususwanita. Hub.Wati (0511) 7555541.

826266

Kami siap mener ima cek guladrh,bekam,refleksi ke rumah anda.Hub.085251374846/085248044975.

826318

UD Berkah Borneo Pagar, Canopi, Tralis,Pintu Harmonika/FG, pembuatanpagar dr pondasi dll Nego Hub 7709820/7406607

051208-A

KURSUSLPK ARUM Bljr bs 3 mcm mbl,Innova,Xenia,Jazz Rp 350rb. Hub.Jl.S.Parman/Gatot S. Hub. (0511) 7558582/7378573.

824053

TECHNO FLASH pengalaman sejak’05,Teknisi HP Hardware & Softwaresampai bisa, 600rb,sedia penginapanluar daerah, Jl.A.Yani Km.39 samp.Partai Hanura Kab.Bjr Ruko No.10 Mtp

7512089/08134833118.824567

Cara Gila jadi Pengusaha. Dibuka klsbaru Entrepreneur University (EU)Angkatan 10 terbts hanya 25 org/kls.Buruan daftar!!!. Hub. 7407987/7405748/081250999900.

825095

Kursus Mekanik Spd.Mtr, HendryTraining School llsn djamin bs sertfktDepnaker. Hub. 9048489/085821382977.

825600

PELITA HATI : Terapi u/Autis,Hiperatif,telat bicara,kesulitan bljr,g.konsenstra-si, pddkn u/Play Group&SpecialNeeds,Bimbel Jl.A.Yani Km.4,5 Komp.Amanda Permai IV Bjm. 7349795Jl.A.Yani Km.32 Ltbt Bjb 7133793.

825683

Kursus Montir Sepeda Motor SentralTeknik Otomotif dijamin ahli & bekerjaJl.Belitung (0511) 7484750.

825948

Desain Grafis cuma 275rb. Ayo keUMC Jl.Adhyaksa Ruko K.Tangi PermaiNo.R17 3306271.

826041

Kursus Excel VBA cuma 250rb ccku/Bag.Keu,Pjk,Mrkting. Hub.KDBSchoolJl.Adhyaksa Ruko K.Tangi PermaiNo.R11 3306271.

826043

MS Office cuma 120rb kls.pagi cuma110rb. Buruan ke KDBSchoolJl.Adhyaksa Ruko K.Tangi PermaiNo.R11 3306271.

826042

Mengemudi hanya Rp 285rb djminbisa. Hub.BORNEO TRAINING CEN-TRE Jl.Cemara Raya No.34 K.Tangi 3306250/6133310.

826158

LPK MULAWARMAN Kursus menge-mudi mbl hny Rp 300rb dijamin bisa.Hub. 4365054 (samp.SMA 2) bs antrjemput.

826161

Kursus Mengemudi Mbl,Komp.Akunt,B.Ing.,Menjaht,Elekt,Otomotif (Spd.Mtr). Hub. PRESIDEN COLLEGEJl.Cempaka II 3352911.

826234

PIRAMIDA LC Bimbel SD-SMP (smuapljran), bc/tls TK,B.Inggris Jl.A.YaniKm.3,5 7347938/08125050442.

826334

NASA Bljr Mengemudi 350rb PASTIBISA,bs dpt SIM A.Hub.Jl.A.Yani Km.3Bjm (0511) 9131333/7559808 seb.Ktr Askes.

051208C

RUPA-RUPADEPO AIR MINUM SIST :UV.Konv-ROBio Energy+Hexagonal:menetralisirracun dlm tubuh,bnyk bns sediasparepart depo ttp galon,tisu.RIMA (0511) 7403088-7413088-081351403088.

310708B

DEPO AIR MINUM ISI ULANG Sist.UV-R.O (NASA USA),Ozon,BioEnergi, Hexagonal,Water Treatment,byk bonus,garansi,sedia Sparepartdepo: gln,ttp,tisu,dll. Std Depkes SNI.Hub.GLOBAL FILTERINDO (0511)7406726/7403388/0811503331 cash/kredit,hrg.mulai 10jt-an.

140808A

DEPO AIR MINUM ISI ULANG PktKesehatan Multisistem,Hexagonal,Ultrafiltration,R.O (NASA USA),WaterTreatment,Byk bonus,Design Prosesoleh Sarjana Kesehatan UI JKT.Garansi,Std Depkes,SNI hrg.mulai16jt.Hub.OASIS (0511) 7417410/081349463579.

150908A

Dapatkan ilmu pelancar dan pende-ras rejeki super ampuh...???? pahamiisinya klik http://www. formulabisnis.com/?id=ARISWANH

824088

IFA DAHSYAAT..... Edisi Akhir tahunkoleksi terbaru & terlengkap info lebihlanjut. Hub. (0511) 7722028/081349789007.

824209

Bc.Norsehan MLM SOPHIE MARTINParis. Hub. (0511) 7707235/08195466957 utk jd member baru dpt diskonkeanggotaan.

101108A

TURUN BERAT BADAN SULIT? Apakata dunia! klik.www.belokkanan.com.

824605

Jual Pembalut Wanita Herbal atasigatal2,pektai,skt dtg bln,cegahkanker,dll. Hub. 7421476.

825459

Bingka Ambon & Lapis Legit . Sajianistimewa dan spesial u/Lebaran,Natal,Tahun Baru & Imlek. Hub. (0511)7489750.

825462

K 2009,Stiker,Brosur,Poster,Und.kawin, Kaos,Buku,K.Nama,PIN,Agenda (0511) 3272600,7587272SUMBER MAS .

825803

RUPA-RUPAMenyediakan Bibit Patin Bogor, Nila,Bawal,dll. (0511) 7573205/085249881003.

825914

Dijual Lobster Air Tawar & BibitGurami,Patin dll. Hub. (0511) 7664332.

825920

Djl. Terbang Jepara,Terbang Gresik,Terbang Habsyi kwalitas & hargamemuaskan. Hub.081254005577 Bjm.

825954

Anda ingin haji & Umroh? Ikuti caracepat aman & mudah utk mencapai-nya. Hub. (0511) 7609944,081645339991/www.klikmpm.com.

826061

DEPO AIR MINUM & SPAREPART-NYA hrg.grosir. Hub. (0511) 7314424-081351551010-081348020004.

826076

Butuh Kaos Distro , keren,lucu,unik,co, ce,couple, 30-75rb. klik www.bursakaosmurah.com.

826084

PERSEWAAN BADUT Teletubies,Micky Mouse,Bebek,Naruto dll. Hub. (0511) 7411625/7429768.

031208B

Jual Sapi Qurban di Pelaihari.Hub.081933793347.

826233

Anda senang hidup sehat! Baru! AlatPengukur kadar gula (kencing manis)asam urat,kolesterol (2in1 & 3in1)hrg.500rb,pengukur tekanan darah &nadi/tensi (Citizen Jpn 450rb,alat bantudengar 250rb,Nebulazer/Asma 700rb,alat test subur 200rb.Hub.081347827827,08195153389.

826251

JAVA BUNGAZ CAR, Agen AnekaUndangan Perkawinan cantik hrgspesial, partai & eceran. Hub. (0511)6169877.

826284

1 unit Keyboard Yamaha PSR-450pakai disket,mls spt br jrg pakai hrg.3jtnego.085248112417/ 3301731.

826335

Djl. Tambang Marmer di BesoleT.Agung Jatim, L.3,5 ha. Hub.08157924343 lokasi Jawa Timur.

826346

Djl. Msn utk Cuci Motor lkp dg slangstik Rp 2,1jt nego. Hub. (0511) 7133634/7376829.

826377

Jual Kucing Persia dewasa jantan+betina. Hub. (0511) 6127779,085248960888 (Anakan jg ada).

826372

Jimbaran Catering & Restaurant mlynpesta pernkhn, Bk puasa, halal bihalal,prasmnn, nasi ktk, rantngan, snack box

05117517102 (antar grts)812750

BU Dijual Kursi Jati berminat Hub 7406606 / 770 9820.

010508-H

ELEKTRONIKARIES ELEKTRONIK jual beli barubekas TV,PS1/PS2,DVD,Kulkas dll.Kmi siap dtg ke rmh anda.Hub. 7410613/081349674144/7707613.

822605

Cuci Gdg. Tutup Tk.hrg.partai PS1-500. PSSlim 1100, PS2 1350 PSHD 2350brg trbts bs diantar,gratis. 08125170201.

824871

PS 2 DVD (10 kaset+2 stick) 1,550rb,PSHD 2,5jt,service,isi Game,tukartambah Jl.Skip Lama Blkg KampusSTIENAS 7408122/081351988822.

825124

Jual beli,tkr tbh,service & prwtn PSOne,PSX,PS2,PS3,PSP,X-Box,Box350,Game Boy,Stick+isi Games:PS2,PS3,PSP,NDS Lite,X-Box,Film,lagu&foto,Upgrade & Down Grade,Service,bs ditgg.Hub. 7573838,7248134,4431547.

825235

OMEGA GAMES Jual-beli rsk-baik TVLCD.TV,HP,dibeli PS1-225,Psslim-750rb,PS DVD-1jt,PSHDD-1,5jt.Djl.PS1-500rb,PSSlim-1.450rb PSDVD1600rb.PSHDD-2,5jt. PSP Slim 2,5jt.Bs diantar ke rmh 7667787/085750111111.

825330

Buka MARIO BROSS GAMES CS-Jkt.Jual+Acc,PSP,Gboysp,NDS,PS1(500rb) PS2 (1,5-1,9jt) PS3 FullGames+ X-Box 360 (4,6jt brg terbts)terlkp,Duta Mall Lt.Dasar (Dpn ButikSaila) (0511) 6100232.

825591

CS GAMES CENTER ,Penjualanpar tai/eceran,PS1,PS2,PS3 fullGames,PSP,XBox 360 dll. ServiceCenter Playstation,psng HDD+isiGame lkp.Trm murah,kualitas jamin,Jl.Kinibalu Ruko No.3 Bjm/Jl.A.YaniKm.35 (samp.Museum) B.Baru7331798/7688353/081351990400.

825596

GAMES SOLUTION (Play Stationmurah/terpercaya) Service bergaransi/berpengalaman,Ruko Jl.Pahlawan 64

3273448/7704030/khusus partaian081351933448.

826141

RANO PS jual beli baru bekas bs TTpsng HDD isi Game Service Jl.KLBRt.23. Hub. (0511) 7460567/7500240.

826231

DO ELEKTRONIK jual baru bksTV,PS1/PS2,DVD,Kulkas dll.Kmi siapdtg ke rmh anda.Hub. 6119023/7533654/08164530912.

826314

DIJUAL RUKORuko 3Lt & slrh peralatan Salon Ex-ecutive Jl.Yos Sudarso Trisakti (gantiusaha). Hub.0811514237/08875093848.

826203

RENTAL/CARTERCITRA TRAVEL (0511) 7400677/0811511911, sedia L200 (4x4),TytRush,Innova,Avanza,Pick Up (LGX250rb) harian/blnan.

270908A

ADITYA RENT CAR Sedia FordRanger ’08,Strada,L-200 ’06,Mazda.Hub.08125006367/081351913300.

811583

BANJARBARU TRANSPORT CARInnova,Kapsl,Avanza,Xenia,L-200Strada,Mazda 4x4,For tuner 7572295/081348467147

812327

SHIDDIQ TRAVEL 7403871/7408531,sedia Innova,Krista,Avanza,Xenia jg Spd.Mtr Supra Fit,Revo,Zufiter MX & Z.

824013

DIANA RENTAL CAR Sedia Kjg,Taruna,Sdn,L-200,Bus,Innova,Avanza

(0511) 3250017/7400773/0811518404/08125100884/7604848.

824015

MUTIARA RENTAL 7493322/(0511) 3259636/7523377/0811519649sedia Innova,Krista,Avanza,Terioshrg.sewa nego.

824035

RIZKI RENT CAR sda Kjg,Terios,Xenia,Avanza 08,Innova 08 bs jam2anhran/blnan. (0511) 7766303/081351312790.

824162

Page 23: Banjarmasin Post - 6 Desember 2008

New Terios, Xenia, Sirion Hub DealerResmi Daihatsu 7594117/085251074333TDP Nego V.026075-2/01

Over kredit New Gran Max PU Hub0511-7408711 TP.Harga Nego V.26227-11/12

BA N JA R M A S I N BA N JA R M A S I N BA N JA R M A S I N BA N JA R M A S I N BA N JA R M A S I N

DIJUAL MOBIL

Bersambung ke Halaman 24 ...

TOYOTA

BA N JA R BA RU

TOYOTA

Toyota Kijang Innova G Th2006 /V Th2005.Harga Nego V.024771-17/12

Krista Th 2003. Silver, full variasi

Harga Nego V.024771-17/12

Avanza Baru Th 2008 Tipe G (148,5jt)Pas Tipe S (159jt) PasHarga Pas V.024771-17/12

Honda Jazz VTec Sport Th07.Silver stone, full var.Harga Nego V.024771-17/12

HUB : AHSAN MOTOR Jl Brig Hasan Basri Ruko No 2 Kayu TangiBanjarmasin (seb Bank BTN & Primagama)

BA N JA R M A S I N

TOYOTA

BA N JA R M A S I N

Hub HD MOTOR Jl Belitung Darat Samping Gg Amal UtamaNo 108 Rt 22 Telp 0811514487 / 081349635449 Bjm

Grand Vitara JLX 07 Hitam spt baru.cash / kreditHarga Nego V.000-8/12

X-Over 07 Silver. Cash / kredit

Harga Nego V.000-8/12

2 Tyt Rush Tipe S 07 Merah.danBiru cash / kreditHarga Nego V.000-8/12

2 unit Avanza G VVTi Th06 Akh.Hitam & Silver TV full var cash / kreditHarga Nego V.000-8/12

Jl Pramuka Km 6 Hikmah BanuaKomp Purnama No4 SHM 7510466.Harga Nego V.024596-29/12

Ruko 2 Lt sdng dibangun Jl Raya Batulicinuk 5x40 bs dibyr 10x byr 081348048777.Harga Nego V.025185-21/12

POS KE AMANAN 24 JAM

V.005447-23/12

Type 70 Paga r+ Cnopy Cash &Kredit,Bonus Pilihan(TV,Kulkas,AC )Harga Nego V.005447-23/12

Type 65 Pagar+ Cnopy Cash &Kredit,Bonus Pilihan(TV,Kulkas,AC )Harga Nego V.005447-23/12

Type 90 Paga r+ Cnopy Cash &Kredit,Bonus Pilihan(TV,Kulkas,AC )Harga Nego V.005447-23/12

Type 104Pagar+ Cnopy Cash &Kredit,Bonus Pilihan(TV,Kulkas,AC )Harga Nego V.005447-23/12

Type 48 Paga r+ Cnopy Cash &Kredit,Bonus Pilihan(TV,Kulkas,AC )Harga Nego V.005447-23/12

Perumahan Sentral 3 (Rahayu Indah Lestari),Jl Pramuka Km6 (Tembus Terminal) Komp Rahayu Indah Pembina 3.Cp: Ir R. Bonny Yusuf Telp 0511-7713400, R.Agoes Salim, SE 0511-7556346, M Zahir Hatta 085221026990

Djl rmh ulin Jl Cempaka VII Rt3 hal luasLt21,7x15m, hook SHM 0511-7501121.Harga Nego V.025303-6/12

BAT U L I C I N

Djl ruko 4 pnt Showroom & bengkel AYani Km 5 L942m/1326m2 Hub 9027899.Harga Nego V.025201-22/12

Djl rmh br permn Komp RahayuPembina 4 Hub 0511-6259264.Harga Nego V.25549-26/12

BR T95 C/K Permn SHM Jl Pramuka KompCitrapuri / Kenanga 7408444/08125023117.Harga Nego V.023920-10/12

Dijl Komp Citra Garden Blok B 01 No15type Lyon 085296646084/7480150Harga Nego V.000-6/12

New Avanza G VVTi ‘08 hitamterbaru Hub08164568356Harga Nego V.25614-6/12

Kjg Kapsul LGX 1.8 ‘03 Akhir hitamCD+Pwr Audio AC Dbl Hub08125000607Harga Nego V.25609-6/12

Ruko 3Lt Jl Pramuka samp KompKemuning Raya 085296646084/7480150Harga Nego V.000-6/12

Rmh Tk SHM Lkp +prbt baru Jl BuncitRaya Ujung Hub 6159938 Yusran maaf TPHarga 170Jt Nego V.25505-6/12

Rmh Jl Mahat Kasan permhn PermataHijau No9 Gatsu 3272224/08115004892Harga Nego V.25577-6/12

Avanza G VVTi ‘08 hitam Hub081348555500/7755531Harga Nego V.000-6/12

Ruko 4Lt, 2 pnt Jl P Antasari No146 Rt9Hub 3250496 / 085251270929 TP.Harga Nego V.021759-9/12

Dikont sgr Ruko 4,5x18 sama isi Jl PahlawanNo.47 Hub081905573131/081386221121Harga Murah V.000-29/12

Jl Cempaka Raya Rt 28 No 7. lkpUT 630m3 Lb175m3 085251046666.Harga Nego V.025843-9/12

TOYOTA TOYOTA

Jl Rawasari 23 Komp Purnama BlokC Rt90 No2 Hub08875050569Harga 150Jt Nego V.025883-10/12

Land Cruiser ‘95. Coklat Muda, body klngHub 081227147446/081348792233.Harga Nego V.025677-7/12

Dgadaikan rmh permn A Yani Km8 PLN2200watt 081351677780/081250842303Hrg 100jt V.025912-11/12

New Innova, Fortuner, Yaris stock terbatasWira Tyt T.081351435758/7427818.Harga Nego V.022454-16/12

Rmh Jl Kemiri No101 (Gatot S) fas lkpuk10x20 Hub 081348149775/7458834.Harga Nego V.021648-8/12

3 Unit Avanza G New Model (MinorChange) hitam silver 100% Baru C&KHRG 146.JT NEGO V.26343-7/1

2 Unit Honda Jazz type S putihmutiara 100% baru, cash & kreditHARGA NEGO V.26343-7/1

3 Unit Avanza Th06/07 VVTi Hitam,Silver,Aqua, brng istmw cash & kreditHARGA NEGO V.26343-7/1

2 Unit Avanza G VVTi 2008, wrnsilver full var, cash & kreditHRG 138.JT NEGO V.26343-7/1

HUB.SUNU WAHYU MOBILINDO (0511) 3263387/3263487/7535899/7405859Jl. A. Yani Km 3,5 No. 64 (seberang Poltabes) Banjarmasin

Cpt BU SHM Komp Wengga Abadi I BlkD 87 L Ulin 081349796270/05432710172.Harga 80jt Nego V.025977-11/12

New Avanza & Rush ‘08/09. Dealerresmi Hub 0511-7755456 No SMS.TDP 32jt-an V.025976-12/12

Innova Th05. Silver Met, maaf TPHub 08125044347.Hrg 160jt Nego V.025987-6/12

Krista 1.8 Th00. Hijau Met, kondisibagus, maaf TP Hub 0511-7755535.Harga Nego V.025986-6/12

New Innova & Fortuner Face Lift, YarisR Stock UFI Tyt 7760779/08115006379.DP Mulai 38jt V.25574-26/12

Fortuner G Lux ‘07. Silver, TerawatHub.05117234196Harga Nego V.021659-11/12

23Banjarmasin Post

6 DESEMBER 2008 / 8 ZULHIJAH 1429 HSABTU

Dijl cpt Jl Safanusa Blok B No4 Rt27 Mekatamaraya L.Ulin Hub05117405748 L182m2Hrg 70Jt Nego TP V.024905-21/12

Rmh 2 Lt 4Kmr Komp Batas Kota PermaiMtp (Dpn Mesjid Al-Ahdal) Hub0811555679Harga 425Jt Nego V.26014-7/12

Jl Cempaka Raya/Jl Intan Rt42 No24Kel Telaga Biru Kec B.Brt 081346386172Harga Nego V.025992-13/12

Hub X MOBIL Jl Tembus Pramuka Ruko Mitra Mas Bjm(Samp Dealer Kawasaki) Telp 05117450088 / 081349400588 / 08179988796

X Mobil Barabai 0517-44239

Daihatsu PU Granmax,Opel BlazerTh00 Silver, Cash / kreditHarga Nego V.025476-25/12

Ferosa SE ‘94 Hijau silver, Kjg LSXsilver met. Cash / kreditHarga Nego V.025476-25/12

Avanza”G”Th05,Silver,Xenia’06VVTi. Merah Met. Cash / kredit.Harga Nego V.025476-25/12

Kjg Kapsul 01/04,Silvr,AVP 2007AT Biru met. Cash / kreditHarga Nego V.025476-25/12

Tyt Avanza th 2007, VVTi,hitam Full Var,KmRendah.Hub 7727748/08115000200Hrg 137Jt Nego V.25452-14/12

Jl S Adam Komp Mandiri Permai No37Lkp Hub 7364394/081349708169.Harga Nego V.026153-14/12

Kjg ‘90. Merah Hari, AC, Audio,VR,var msnstndr No (AG) Habib Novel 081351805777.Hrg 42,5jt Nego V.026209-11/12

Innova Th04 Type G. Merah Hati,mulus Hub 081351822877Harga Nego V.024215-12/12

Kjg G ‘96 Akhir PS AC Bd mls msn baik,VR pajak BR 08125025169/3301180Harga 57,5Jt Nego V.26104-13/12

Avanza G ‘08 silver Bs tukar tambahHub 081349603875Harga Nego V.26060-20/12

Kjg Komando ‘88 5 speed AC TapeVR Siap pakai Hub 08125080979Harga Nego V.000-7/12

Kjg LX-D Th02 merah mls Hub 0511-7455649 / 081251144319.Harga 90Jt Nego V.026135-11/12

Kijang Innova G th 2006 silverterawat Hub 7439466Harga 165Jt Nego V.26079-9/12

TOYOTA

HUB ISTANA MOTOR JL LINGKAR BENUA ANYAR 081351072654 / 7401974MAU JUAL MOBIL HUB H. YANTO 08125123674 / 7401974

3 Unit Xenia ‘05. Hitam, ‘06 Hitam,‘06 VVTi Hitam. Cash / kreditHarga Nego V.000-5/1

3 Unit Taruna CSX ‘99, ‘00, ‘02 EFI.Cash /kreditHarga Nego V.000-5/1

2 unit Getz Th05. Wrn Silver Cash/kreditHarga Nego V.000-5/1

2 Unit Krista Th03 New Model WrnSilver, Biru Silver. Cash / kreditHarga Nego V.000-5/1

Kjg Diesel ‘03 Biru met body kalengAC Double Hub 081348339711Harga Nego V.25989-7/12

HUB CV UBM Jl A Yani Km.8 Kertak HanyarTelp 085251105622 / 081348160314 (Bs Cash/Kredit)

Innova Type G Th’2006Kuningemas, mls, pajak baruHrg 168jt Nego V.024455-13/12

Kijang LGX Th01 EFI 1.8. WarnaCoklat,mls,pjk br. Krista Silver’01Harga Nego V.024455-13/12

Avanza G VVTi Th08. Wrn Hitam.Avanza S Th07.Harga Nego V.024455-13/12

Dump Truck PS 120 Th02. BakKayu Th03 & ‘04.Harga Nego V.024455-13/12

Avanza S Th08. Hitam, lkp, brg bgsHub 0511-7758760 / 081349422250.Harga Nego V.026094-7/12

BA N JA R BA RU

Djl Jl H Hasan Basri K Tangi II Jlr 6No42 Rt20 Hook 4368240 / 6258681 TP.Harga Nego V.026269-16/12

Kjg Super Standar Th94. Hijau bodyklng AC,TR,VR Hub 7164566.Harga 53jt Nego V.026271-17/12

Corolla 1.6 Twincam ‘88. Hitam, lkpWil MTP Hub 08152113851/7718342.Hrg 42,5jt Nego V.026261-15/12

Avanza G Th06. Hitam, asli Banjar,TV,audio,VR 18,bd kit,full var 7424721.Harga Nego V.026267-17/12

Kjg Krista ‘01. Biru Silver, fas lkp, mls,terawat Hub 7364394/081349708169.Harga Nego V.026154-14/12

Dijl Avanza type E Baru htm Full VarHub 081349640451Harga 134Jt Nego V.26996-7/12

Avanza ‘06 VVTi Aqua blue Hub 0511-6104567 Plat B Terima DA Nama pembeliHarga 134Jt Nego V.26073-9/12

Djl Cpt Kjg Th‘91 Ex BRI siappakai.085251944777Hrg 37Jt Nego V.24890-7/12

1 Unit Avanza type G VVTi Th08.Hitam variasi kond 99%Harga Nego V.000-27/12

1 unit Avanza Type G VVTi Th08.New Model Silver.Harga Nego V.000-27/12

4 unit Avanza Baru Type G VVTi Baru.Htm, Silver, Hijau met. Ready stock.Harga Nego V.000-27/12

HUBUNGI : CV LUHUR PERKASA Jl A Yani Km.5 BanjarmasinTelp : (0511) 3252128 / 3252134.

1 Unit Avanza Th05 hitam AC TapeCD VR Full VariasiHarga Nego V.000-27/12

Hub SMS MOTOR Jl S Adam No 15 Rt 14 BanjarmasinTelp 0511-7401515 / 0811511515

Honda CRV 2.0 Th08 A/T. Hitam

Harga Nego V.25555-27/12

Honda CRV 2.0 Th02 A/T. Merah

Harga Nego V.25555-27/12

Toyota Fortuner 2.7G Th07. Akhbln 11, TV,DVD,MP3,Hitam,IstmwHarga Nego V.25555-27/12

All New CRV 2.4 A/T Th2007 Sil-ver, mulusHarga Nego V.25555-27/12

HUB Jl SA Komp MDR Permai No.85 Rt.34Hub 0511-7480481 maaf Tdk SMS & TP

Suzuki X-Over 2008 Bln 10 hitambiru pjk 2 thn gratisHarga Nego V.024888-18/12

Avanza G Th06. Bulan 8 Hitam

Harga Nego V.024888-18/12

Tyt Avanza G 2005 hitam Kmrendah jarang pakai tgn pertamaHarga Nego V.024888-18/12

New Harrier 2005 3000cc jarangpakai GressHarga Nego V.024888-18/12

Hub X MOBILJl A Yani Km 7,400 Telp 0511-7593239

Tyt Altis Th01. Silver Met. Cash /kreditHarga Nego V.025075-20/12

Toyota Kijang Kapsul Th00 / 04.Silver Met Cash / kreditHarga Nego V.025075-20/12

Toyota Corolla Th00. Coklat Muda.Cash / kredit.Harga Nego V.025075-20/12

Isuzu Panther Touring Th03. BiruAstra Met. Cash / kreditHarga Nego V.025075-20/12

T110. 4Kt,3Km Komp Rina Karya AsokaNo147 Jl A Yani Km8 T.085249581212.Harga Nego V.026368-16/12

Innova G ‘04 Akh. Km 33rb, full var, sprtbr,memuaskn!!! 6149858/08152147044.Hrg 165jt Nego V.026360-18/12

1 unit Avanza 100% baru, Warna HitamHub 0511-7338828 / 08115000421.Harga Nego V.026363-13/12

LGX Th00 Matic. Coklat Muda Met,istimewa Hub 08152144000/7524000.Harga 97jt Nego V.000-16/12

Jual / sanda rmh Jl Manggis Gg DelimaIII Rt21 No55A Bjm Hub 7761788.Harga Nego V.026313-11/12

Krista ‘02 New Mdl Grand LUX. Full var,ist, mls jk cd kaset 6149858/08152147044.Hrg 133jt Nego V.026362-18/12

Kjg Kapsul LGX 1.8 ‘03 Akhir hitamCD+Pwr Audio AC Dbl Hub08125127778Harga 127,5Jt V.26003-10/12

Corolla Twincam ‘90. Putih, cat orsnl,bd klng AC, TR, lkp, VR ban br 6177730.Hrg 42,5jt Nego V.026210-11/12

TOYOTA

DA I H AT S U

Feroza Th96. Hijau Met, asli, bodi klng,AC,TR,VR,BR,mls 085215519500.Harga Nego V.025942-8/12

Taruna FGZ EFI Th01. Wrn CoklatMet,AC dbl,orsnl Hub 0511-7576753Harga Nego V.026114-7/12

Hiline Station ‘01 putih siap pakaiHub 081251170967Hrg Nego V.26024-15/12

Feroza ‘97 Independent merah silverFull Audio Ban bsr 085821390900Harga Nego V.026102-7/01

R Stock Terios, Xenia, Granmax HubDealer Resmi 7414883/081251002006.Harga Nego V.026287-15/12

Taruna CSX Th00. Merah Silver,mls,orsnl lkp,var asli asli Bjr 08125018455.Harga 89jt Nego V.000-11/12

DA I H AT S U

Tyt Yaris Tipe S Limited Matic ‘07. Ungu,var, pjk br Hub 081349485777/7485777.Harga Nego V.000-13/12

Page 24: Banjarmasin Post - 6 Desember 2008

Zebra Espass ‘95. Hijau Met,VR,full var,tape,ban br 7476002/081952861659.Harga 36jt Nego V.026157-14/12

Mazda 626 Th86. Merah,PW,PS,V R16081348867468/081349753323 bs TP.Harga 22jt Nego V.026155-14/12

R Stock Swift, SX4 -XRoad,G VitaraHub Suzuki Mitra Bjm 081349758941DP 30jt-an krdt sd 5th V.24115-6/12

PU Carry 1.5 & 1.0. R stock+ cashbackDP & Bunga mrh 085285481260/7134393.

V.024348-7/12

DA I H AT S U

R Stock + hdh APV, G Vitara, Swift Hub SzkMitra 085248063171 / 7661225 TDP 40jt-anKrdt s/d 4th V.024610-15/12

R Stock SX4 Swift, G Vitara APVHub 7557034 / 081348571782.DP 20% V.024786-14/12

Aman & Bergaransi Resmi SX4, sdnSwift,APV dll 7379789 / 085248273168.DP Mrh & Krdt s/d 5th V.023987-7/12

Suzuki Grand Vitara ‘08 mrh met faslkp bisa TT Hub 0811501226Harga Nego V.025241-10/12

Szk Expro ‘96 akhir/hijau met AC/PS/VR?VL Audio Hub05117576753Harga Nego V.025607-6/12

Mits Kuda ‘00. Abu2 Met, PS, CL, TR,VR, BR,Pjk br, ist,klng 08125017049.Harga 89jt Nego V.025682-7/12

Baru Xenia, Terios, Sirion,PU DP 7jtAngs mrh 7466009 / 081253953002.TDP Nego V.024380-10/12

New Granmax PU, Xenia, Minibus,Terios Hub 7524845/085251616192.DP & Angs Mrh V.25412-6/12

Taruna CSX EFI Th 2004 Biru Met,bs Tukar Tambah Hub 0511-7307456Harga Nego V.25244-10/12

Taruna CX ‘00 Akhir CD VCD TV Abu2 Metsiap pakai Hub081351391189/081348553040Hrg 88Jt Nego V.25618-6/12

Ford New PU 4x2 MT, R Stock Bns PCkomp bs krdt Hub9061061/087816254333DP murah V.25542-6/12

Ford F250 ‘05 B.Up merah met Turbo Diesel7,3 XLT A/T 4x4 Hub3364848/0811511550Harga Nego V.25559-6/12

Ford Everest 4x4 Th06. XLT 2,5 TUrbo,Silvermet, mls, Cash/Krdt Hub 0511-7514476.Hrg Nego V.023147-9/12

Sambungan dari Halaman 23 ...

R Stock G Vitara, APV, SX4, SwiftHub 0511-7682368 / 085248511122.DP 20% / 30jt-an V.025922-12/12

SUZUKI

Ford Escape 4x2 ‘05 Matic. Htm Met,AC,TR,VR,BR,klng asli Bjr 05117415006.Harga Nego V.025006-8/12

Mazda RX8 Th07. Wrn Silver, mulus,seperti baru Hub 0511-7752020.Hrg 410jt Nego V.025971-12/12

MAZDA

Banjarmasin Post

6 DESEMBER 2008 / 8 ZULHIJAH 1429 H

24 SABTU

Daihatsu PU ‘04. Biru, siap pakai, msnstandar Hub 7630004/081351748000.Harga Nego V.025207-7/12

Szk Carry Tgs Kita ‘01. Biru BR TRAudio asli Bjm 08125198015Harga 52,5jt Nego V.026033-10/12

Feroza Th94. Biru Met, PS,CL,TR,VR,BR baru, pjk br ist 08125017049.Hrg 47,5jt Nego V.025679-7/12

FORD

Szk Sidekick ‘99 merah hati met orsnl TV DVDAC PS VR Hub081351547289/7600779Harga 87Jt Nego V.026105-13/12

Mits Kuda Super Exced ‘99 diesel abu2met AC power tape 081349793117 bs TTHarga 77,5Jt Nego V.026065-13/12

Sedan Ford Focus silver ‘06 Km rendahorsnl 2000cc Full Option 7439466Hrg 145Jt Nego V.026079-9/12

Baleno ‘97 merah AC Tape VR PW CLHub 05117505566/0811505566 BJBHarga Nego V.026091-13/12

Escudo 2.0i ABS ‘03 Biru met kondistw Hub 081351869991Harga Nego V.026100-7/12

PS 120 Th02. Bak kayu kond standarsiap jln 08115006139/0811511556.Harga Nego V.024512-14/12

Katana GX ‘96. Hitam, mls,tape,ac,ps.pjk1TH.Hub 0511-7406295Hrg 49,5jt Nego V.024146-9/112

L200 Strada Th05. Putih, mls, trwt,msn stand Hub 081349308477Harga Nego V.025215-14/12

Escudo ABS Th02. Wrn MerahMet,AC,tape,lkp Hub 0511-7234311.Hrg 127jt Nego V.025958-6/12

Suzuki Esteem Th96. Ungu Met,Bjm, body klng, istmw Hub 7130219.Harga Nego V.025890-12/12

SUZUKI

Katana ‘88.Merah Tua ACmsiappkai, pkaian PNS Hub0511-7528758.Harga 31jt Nego V.025985-6/12

Jimny Th82 Biru 4x4 AC RT, VRTerawat Hubungi 7557738Harga 23jt Nego V.026052-13/12

Katana Th91. AC, tape,VR Hub0511-7332296.Harga 36jt Nego V.000-8/12

Honda Jazz Th04 Akh Matic. HitamHub 08125020555.Hrg 122,5jt Nego V.025710-10/12

New Honda Jazz Ready stockDP mulai40jt-an sgr Hub Rudy 0511-7721024.Angs 5jtan V.24664-11/12

Honda Jazz merah 04 matic brgmulus Hub 0511-7752020Hrg 122Jt Nego V.025605-6/12

Honda Jazz ‘05. Abu2 Met, brg ist,kond bgs, siap pakai Hub 7429322.Harga Nego V.025696-7/12

Jazz Fit ‘02 hitam VR Crom 18 momo FullAudio Var sunrouf 085249505859/6295050Harga 119Jt Nego V.26045-9/12

Civic Wonder ‘88 coklat body AC DVDTP 081349505687/081351760760Harga Nego V.026078-7/12

Honda City Vtec matic ‘05 hitam asliBjm Hub 0811501036Hrg 139jt Nego V.026120-9/12

Over krdt Hyundai Getz ‘07. Silver,asli Bjr Hub 08125053102/7255569.Harga Nego V.025646-7/12

Hyundai Atoz ‘05. Hitam, orsnl, asliBjr tape,AC 0511-7511592/081348670022.Harga Nego V.025918-9/12

Ford Escape 4x4 Th04. Silver, catorsnl Hub 0511-7439466.Harga Nego V.000-9/12

BMW

Diswkan Bus Pariwisata AC 27 & 35 Seat7309399 /08115008280(DVD,Reclinng Seat)Harga Nego V.024077-6/12

Jeep BMW X5 Th03 4x4. Hitam orsnlcat, trwt bs TT jrg pkai Hub 0511-7439466.Harga Nego V.025487-24/12

MERCY

Honda Jazz IDSi ‘05. Hitam Met, TV,DVD,VCD,CD,full var 08125000607.Harga Nego V.026145-14/12

Mbl Box L300 Th94. Hijau, kond bgs,pjk baru Hub EMI 087815044260Harga Nego V.026132-10/12

DP20% R Stock SX4, G Vitara, Swift,APV Hub 081349378456/7330099.Kredit s/d 5th V.024734-14/12

Suzuki Carry ST100 Th91. Kond bgsHub 0511-7233540 / 3354591.Harga 25jt Nego V.026274-17/12

Baleno Next G All New VVT ‘04. HtmMet, full audio bd kit, pjk br 7684085.Harga Nego V.026260-10/12

Jimny ‘91. Warna Merah bisa TT Hub0511-6149217 / 08195153649 Bjb.Harga 35jt Nego V.026290-15/12

Honda Estilo Th92. Orsnl, TV, fullaudio,VR17’ Hub7490010/7137833.Harga Nego V.000-10/12

Jual cpt Hnd Maestro ‘90. Silver Met,PW, PS,tape,AC,istmw 081349708218.Harga 43jt Nego V.000-12/12

Honda Jazz 07. Biru muda met asliBjm tangan 1 Hub 0511-9027899Hrg 155jt Nego V.000-10/12

HONDA

Dump Truck PS120HD Th05. DumpPnjg kond siap pakai 081351980244.Harga Nego V.000-20/12

Mits Colt Diesel PS125 ‘08+’07. Bak kayu,Km 4rb br C/K Jl A Yani Km 15 Gmbt 7514476.Harga Nego V.000-10/12

L200 Strada Double Cabin 4x4 ‘05.bgs C/K Jl A Yani Km 15 Gmbt 7514476.Harga Nego V.000-10/12

PS 125 HD Canter Th08. Baru, lgsgada brg Hub 081351871331/7344999.Hrg 290jt Nego V.026277-10/12

MITSUBISHI

Isuzu Panther Touring ‘05 Biru silverorsnl AC Dbl Hub 05117646452 bs TTHrg 139Jt Nego V.026064-13/12

ISUZU

Panther Hi Sporty ‘98. Hijau Met,CD, TV,AC,VR Hub 6122065/7459205.Harga Nego V.026208-11/12

Panther th 98 biru cat orisinil aslibanjar terawat Hub 7439466Hrg Nego V.026079-9/12

Jeep Mercy 280 GE Th89. KuningEmas, trwt,full var 081521525100.Hrg 110jt Nego V.026286-15/12

New Ford Escape bisa cash/krdtbisa TT Hub 0511-7486877.Harga Nego V.026288-15/12

H Y U N DA I

Daihatsu Taruna ‘00 Abu met lkp trwtHub 7526403/3357509Hrg 83Jt Nego V.000-6/12

Over Krdt Panther LS Th‘01. angs2Jtan,TV,DVD,Full,Var Hub081348206000Hrg Nego V.022772-11/12

Holden Gemini Th91. Cream, DVD,AC,PS,terawat Hub 081392179445.Harga 30jt Nego V.026156-14/12

HOLDEN

Charade Turbo ‘86/87 hitam AC dingin VRBd klng msh orsnl 3356502/3365439 TKHrg Nego V.025900-9/12

Escudo ‘94 LGX. Hijau Tua Met, AC, audio,DVD 08125126335/081349669794.Harga 71jt Nego V.026333-16/12

Jual cpt Jazz ‘05/06 VTec Silver, jok presasli Bjr full var mls 08152147044/6149858.Hrg 136jt Nego V.026359-18/12

Szk Aerio Th03. Merah Met, full var,mls, siap pakai Hub 4369602 / 6216535.Harga Nego V.026364-13/12

Hyundai Getz Th07 Akh. Celedon Blueasli Bjr,TV orsnl Hub 085251687878.Harga Nego V.000-11/12

Feroza G2. Mrh Silver, full var,audio,pjk br, mls 7482050/08125115325.Hrg 67,5jt Nego V.026342-13/12

SUZUKI

Truck Bak Kayu Th03 HD. Siappakai, pajak baru Hub 0511-7500623.Harga Nego V.026365-13/12

Sambungan dari Halaman 22 ...

RENTAL/CARTERCAKRAWALA Innova, Avanza, APV,Terios,Alpard,Mercy,Triton,L-Cruiser,Hammer 7505450/08115004506/081528233779.

824238

RAHAYU RENT CAR: Innova, Avanza,Xenia,Kjg LGX (0511) 3274275-7562807-08125100864-325 1108.

824328

VERA RENTAL CAR MenyediakanAvanza ’08,Innova ’08,L-200. Hub.0811508748/ 3306342/7434273.

814421

TRITRANS RENT CAR 0811504519-7361595-4708087-085752241423.Innova,Avanza,Strada,Ranger, 4WD,Jazz,APV,antar jemput Bandara.

824431

BENAWA PUTRA RENTAL CARBANJARBARU (0511) 7594220,4781111,4782222 Hunting.

824607

RIZQ2 R CAR 7403965 sediaAvanza,Xenia ’08,Kjg LGX tarif murah,harian,bulanan,jam2an.

824640

CV.LINGGANG B.JAYA Innova,Avanza,Xenia,Kuda,Terios,Jazz,LivinaX Gear,Fortuner,L.Cruise 4x4 7646688/081349443838.

824625

ALPHA GAME Jual PS2 tebal,PS2Harddisk, PS2 Slim. Hub.Jl.Veteran 10Bjm 3257986.

824920

#A.J.# RENTAL Khusus 4x4 DoubleCab. Strada L200 Ford Ranger,Everest. blnn/hran. Hub. 7717268/081348080498.

824927

MURAH RENTAL Sedia Avanza VVTibisa bulanan/harian,hrg.nego. Hub. 7533029.

825019

RENTAL/CARTERGEMINI TRANSPORT Trima Carter&Rent.Mbl,sdia: Xenia ’08,Avanza ’07.

7521395 HP.085257200899.825084

BORNEO RENTAL Innova,Avanza,L-200,Triton,Strada,Ford Everest,dll. 081251119123/(0511) 4283236.

825144

Tarif murah PASHA RENTAL BJMMenyewakan,Avanza G VVTi Th.07/08hr-an/bln-an. Hub. 7070040/085651123769.

825399

SATRIA (khusus LSX,LGX,Krista4,5jt/bln) Innova,Avanza,Xenia,Triton4x4,Strada GLS 4x4,Ranger 4x4,Fortuner ’08. Hub. 7400689,7400688.

825281

WAHANA TRANS Xenia ’08 bisajam2an,harian,bulanan. Hub. (0511)7482585/(0511) 6164070.

825589

CV.RAYYAN ANUGERAH Avanza,Innova,Jazz,Stream,Strada,P.brg/jasa

7610693/085821120693.825699

WIJAYA RENTAL B.BARU Innova,Avanza,Xenia,L-200,Ford Ranger dll.Hub.081351010794/ (0511)7503084.

825776

MESIN/SPARE PARTDijual Genset 2900 Watt . Hub. 3306027/081952946446 hrg.nego.

825952

ALAT BERATDisewakan Dozer CAT D7G Th.’08 &Compactor SAKAI SV512D Th.08.Hub.0811521508/08115205808Fianto.

826187

ALAT BERATTronton Ban 10 Hino Lohan FM 260PS 260 Euro 1 Th.’05 pemakaian 06hrg.450jt nego 10 unit. Hub.081348080498.

826265

Djl.cpt 2 set Tower Lamp asli JpgYanmar lkp Tower & lampu cck u/tambang. HP.081349399168.

826272

PERCETAKANAtribut Kampanye -Kal 2009-stiker-kaos-baju-rompi-PIN-payung-jam-spanduk-bendera-buku-bos. 7717124.

031208E

Kal 2009 -stiker-brosur-krt.nm-ID-kotak-spanduk-nota-kop-amplop.Hub.Milka 7630116-087815502288.

031208F

Kal 2009 -udg-stiker-brosur-kotak-amplop-payung-kaos-baju-nota-ID-spanduk-tas-Agenda 09-Nov. 7317654.

031208G

Kal 2009 -kaos-poster-baju-rompi-spanduk-bendera-payung-topi-PIN-stiker-krt nama-brosur-ZU 7323205.

031208H

BA N JA R BA RU

LOWONGANDcr.lsg Sarjana Wnt bs Komputer. Lmrnke PT.LMCP Jl.Warga Tunggal No.3 7414277 plg lmbt 1 mgg stlh ikl terbit.

826199

Dcr. Kasir & Beautician utk TokoKosmetik syrt: Wanita,umur max.25th,pend.min.SMU,diutamakan yg ber-pengalaman. Lamaran ke Paras AyuJl.Rahayu Blok A No.5 (dpn STM YPK) Bjb.

826371

DIJUAL RUMAHCkp DP 11Jt miliki type 50 Mdl mini-malis bonus pagar teralis dg hadiahundian Honda Revo & Beat Jl.BinaPutra Blok C. Hub.PT.Brkt Tawakal 4722776,7466800, 7418 333,081348043007,0818715 664, 081251022055,0811501230.

161108F

Penawaran terbatas!!! DibukaPerumahan Komp.Sidodadi IndahJl.A.Yani Km.30 B.Baru ± 300m drjl.raya,T.55/160m2,hrg.murah,disc.DPbesar. Fas.lkp. Hub. 08170688796,7648765,7120150.

825061

Rmh Citra Raya Angkasa Blok M.14L.Ulin. Fas.lkp,3KT,2KM,hrg.nego.Hub.081348503248.

826183

Dijual cepat rumah uk.Lt/Lb=125/70Komp. Surya Mas B/2 B.Baru BlkUNLAM, SHM. Fas.lkp 081349380082.

826263

DIKONTRAKKANDikontrakkan Ruko Jl.A.Yani Km.29Bjb uk.8x12m, 2 lantai. Hub. (0511)6163496.

826236

Rmh Jl.Kecubung Ujung No.139AMACO 3KT,1AC,2KM,Garasi, Dpr,Parabola Rp 20jt/2th. Hub.08164554158.

826370

DIJUAL TANAHTnh kav.10x20 c/k siap bgn Jl.PalmSei.Rancah dkt.Renc.Pemb.KtrProp&PP.Hidayatullah Um.2jt 7411704-4782241/7689977.

814833

DIJUAL TANAH2 kav tanah di Komp.Keruwing stra-tegis, SHM (1).Lt.480m2, (2).Lt.196m2

harga nego. Hub. (0511) 6163496/7769725.

826235

Tanah datar siap bangun pggrJl.Bundar L.Anggang arah Pelaihariuk. 10x50m2=100jt. Hub.08129726673.

826253

PELUANG BISNISDibuka kesempatan jd Subdist/AgenPupuk Organik/Anorganik wilayahKalimantan. Hub.CV.BSA (0511)4782319.

825120

KOMPUTERTWINCOM Penjualan & Servisterlengkap. Laptop,Komp.Digicam,Printer baru/2nd/kredit/tkr tmbh. Bjb 7307733 Ulin 7755066.

825509

HANDPHONEObral PDA Phone impor CDMA hrg.1,6jt stock banyak. Hub.081807464295-081349558399-7408538.

825978

KURSUSKursus Mengemudi 2 hari bisa,Instruktur sgt pengalaman. ALFISYAJl.Biduri No.12 AMACO Bjb (0511)7318393-081351838688.

817379

DIJUAL RUKOTnh&Ruko lok.pinggir Jl.A.Yani&Jl.P.Batur,wil.Gt.Payung-Bjb-Mtp7423155-081349496155.

824530

DIJUAL RUKODijual ruko Km 34 Jl A Yani depanKFC Banjarbaru Hub 081351313513/7500513.

301108-C

Djl.2 buah Ruko 2Lt samping MusiumB.Baru masuk 25m dari Jl.A.Yani.Hub.08195130300.

826087

RENTAL/CARTERCAHAYA RAHMAN RENTAL MBLmlyni sw mbl jam2an,droping hr-an,antr/jmpt Bandara 0811501129/7454999/7505553.

826180

DIJUAL TOKOToko di Pasar Bauntung B.Baruharga nego,bisa TT Mobil. BerminatHub.08125056135/ (0511) 9108013,TP.

826184

KOTABARU

DIJUAL RUMAHSgr Jl.Sei.Jufi Stagen KotabaruSHM,Lt.10x24m,PLN,PDAM Rp 100jt/nego. Hub.085248367070/081351128080.

825529

M A RTA P U R A

DIJUAL RUMAHCkp DP 9Jt miliki type 40 Mdl mini-malis bonus pagar tralis dg hadiahundian Honda Revo & Beat. Jl.Sekum-pul Indra Sari. Hub.PT.Brkt Tawakal 4722776,7466800,7418333,081348043007,0818715664,081251022055, 0811501230.

161108G

RUPA-RUPASedia Ban baru & Velg Racing u/MblAnda di ANEKA BAN Jl.A.YaniKm.37,5 Sei.Paring (0511) 7402811.

826109

BATU L IC IN

DIJUAL TANAHDjl.tnh pinggir Jl.Plajau Km.4,5sebelum Kantor Kapet uk.57x100sertifikat. Hub.081351617399.

824979

KAPUAS

RUPA-RUPAKaos partai + Sablon Foto Rp 6000/lbr min.5000 pcs. Hub.Pabrik KaosPartai Jl.Barito 25 Kapuas HP.081230034567.

825514

S U R A BAYA

MESIN/SPARE PART“MESIN MURAH EX JAPAN & RRT”Bubut Skrap Fres Miling CompressorCrankshaft Kolter Honing Forklift MajuJaya (031) 7493838-5858 Fax.(031)7493939.

08SBY

JA K A RTA

RUPA-RUPAKhusus Kristen gratis,bk “BenarkahAlkitab Dipalsukan?” surati ke PO.BOX 6892 Jakarta-13068, www.the-good-way.com,www.faithfreedom.org,www.memr i t v,www.yab ina .o rg ,www.sabda.org,E-mail:[email protected].

826247

4 unit Dump Truck baru FE 73/74PS 110/125 Hub 08115002065.Harga Nego V.000-13/12

Kuda Th00 Diesel. Silver, sgt istmw,full var,cristal klt Hub08195165432.Harga 92jt Nego V.000-16/12

HONDA

MITSUBISHI

Kia Rio Matic Th01. Wrn Biru Met,orsnl,AC,audio,tape Hub 7511249.Harga 67jt Nego V.026152-14/12

Kia Pride 1,4 LSMT ‘06 Pjk BR Bdkit irit BBM Hub 7704899Hrg Nego V.000-12/12

Picanto Th04 Biru Met, full var, orsnlbrg ok Hub081349485777/7485777.Harga Nego V.025925-7/12

K I A

Sidekick ‘97. Abu2 Met, pjk baru,CD,AC,full var 08157782000/7755323.Harga Nego V.026280-14/12

Taruna CX EFI ‘04. Silver,AC,PW,PS,VR,asli Bjm 08125006056/7582628.Harga 95jt Nego V.026282-16/12

Carnival GS AT ‘00. AC Dbl,PW,Sunroofan sndr Hub 7334494 / 08125010148.Harga 75jt Nego V.026281-16/12

Szk APV type L ‘05 merah met Feroza‘97 independent 7555759/6188719 bs TTHarga Nego V.026063-13/12

Honda Stream Th02 Matic. Biru Met,CD, VR,full var 081349485777/7485777.Hrg 133jt Nego V.000-8/12

Page 25: Banjarmasin Post - 6 Desember 2008

25Banjarmasin PostLAYANAN PUBLIKPEMBACA setia BPost, silakan sampaikan keluhan, saran dan kritik Anda

terhadap public service atau masalah pembangunan di banua kita, secarasingkat, cerdas dan santun melalui SMS ke nomor (0511) 7445000.

Caranya: Ketik HOT <spasi> (isi SMS Anda)

6 DESEMBER 2008 / 8 ZULHIJAH 1429 HSABTU

Kalang KabutKADISNAKER kok tutup mata sih? Gak kasihan ya liat anak

buahnya cuma tiga orang, kalang kabut melayani pencari AK 1?Amburadul, sempit, panas, bejubel. Kreatif dong pak, bikin antreankek, biar teratur. Pegawainya ditambah kek, kan banyak saya lihatpegawai bapak cuma nongkrong-nongkrong sambil senyum-senyum nonton kami berjubel di depan loket.

(081349556xxx)

Obat KurangSAYA sering berobat di RSU Ulin dengan fasilitas

Askes, tapi obat oleh apotik banyak yang disunat dantidak tanggung-tanggung. Di resep tertulis 3O biji, tapidiberikan hanya 6 biji. Itu baru satu jenis obat dan baruuntuk satu orang. Kalau seluruh peserta Askes disunat,berapa satu bulan?

(05117551xxx)

Tanggapan :DAPAT kami sampaikan, aturan pemberian obat dari PT

Askesada aturannya, yaitu sesuai dengan DPHO Askes(Daftar Plafon Harga Obat) sebagai berikut; untuk RawatJalan, Obat simkomatik hanya untuk 3-5 hari, Obat antibiotika5-7 hari, Obat kronis baru untuk satu bulan (diabetes melitusdan hipertensi)

Sedangkan rawat inap, obat injeksi dan infus diberikan perhari, obat oral/minum max untuk tiga hari. Apabila Apotekmemberikan obat tidak sesuai aturan, PT Askes tidak mem-bayar kelebihannya dan itu akan merugikan RSUD UlinBanjarmasin. Demikian disampaikan, atas perhatian dan di-muatnya tanggapan berita tersebut diucapkan terimakasih.

Dr Pribakti B, SpOG(K)Kepala Instalasi Humas Dan Pemasaran

Lebih PagiKEPADA Dinas Kebersih-

an Pemko Banjarmasin, agartruk sampahnya mengambildan mengangkut sampah le-bih pagi dari jam 6, karenaSenin kemarin, truk sampahdi Jalan Sutoyo jam 7.15mengganggu arus lalu lintaspagi hari yang padat. Terimakasih.

(08567778xxx)

Cuma 20 PersenSECARA teori dari RAPBS untuk dana BOS pengguna-

annya memang benar, tetapi praktiknya cuma 20 persen sajadinikmati oleh siswa. Segera periksa pak Wali Kota.

(05117573xxx)

SengajaDisalahkanBAPAK Camat Banjarma-

sin Selatan, kenapa neh mau-lah KTP, data sudah lengkap,tapi pas jadi, nangkaya se-ngaja disalah-salahkan. Ba-nyak nang salahnya di KTP.Apa karena gratis? Kada su-pankah?

(05116200xxx)

Jalan ke DesaTANAH LAUT - Yth. Bapak Bupati TanahLaut, tolong pang jangan mehiasi Kota Pelai-hari haja. Kota Pelaihari itu sudah bungas,biar kada dihiasi lagi. Pikirakan jalan menujuDesa Tambangan Pulang yang sudah rusakparah, bahkan sudah menelan korban gara-gara teranjah lubang di jalan. Jangan tambahkorban lagi pak ae. Terima kasih.

(085249343xxx)

Beri PenjelasanHULU SUNGAI TENGAH - Kami minta direktur RSU Barabaimemberi penjelasan. Mengapa pelayanan yang mau berobatke penyakit dalam dibatasi hanya 20 orang dan THT hanya10 orang sehari. Jadi kalau datang Senin, bisa-bisa barudilayani Selasa atau Rabu. Saran untuk DPRD HST supayaminta penjalasan direktur RSU Barabai tentang pelayananyang tidak nyaman itu.

(081351822xxx)

Sambut BaikBATOLA - Yth. Bupati dan Kepala PU serta PDAM di Kab.Batola. Kami warga masyarakat di Kec. Kuripan menyambutbaik proyek pembangunan unit pengolahan air bersih diwilayah kami. Mudah-mudahan cepat menjadi kenyataan.Bukan hanya ukur-ukuran panjang pipanya saja. Wasalam.

(081384447xxx)

BelumDipindah

TANAH BUMBU - Kepada DinasTata Kota dan PLN. Tolong sehabispelebaran jalan, khususnya di pe-rempatan, tiang listrik yang lamasampai sekarang belum juga dimundurkan, sehingga memakanbadan jalan, tentunya sangat membahayakan pengguna jalan.

(081348669xxx)

KadaTuntung Jua

BANJARBARU - Yth. Bapakpejabat Banjarbaru, ulun war-ga pian handak betakun ha-bar bundaran simpang empatkita, kenapa kada tuntungtuntung kemana duitnya?Tolong usut pa ai, itu duitrakyat dimapa pian tang-gungjawabkan. Apa diko-rupsi pemborongnya? Labihsetahun kada sing tuntungan.Terima kasih.

(05116249xxx)

Masih BayarBATOLA - Yth. Bapak Bupati Batola. Di Kec. Anjir Muara adapembuatan sertifikat gratis, namun dalam pelaksanaan masihdipungut biaya. Biaya pengukuran Rp 10 ribu/borong danbiaya administrasi lainnya oleh aparat desa. Mana programpemerintah yang gratis berpihak pada rakyat.

(08125057xxx)

Tak BeraniKOTABARU - Panwaslu Kotabaru tak berani menertibkanbendera-bendera parpol di jalan-jalan, di sekolah, kuburan,tiang telpon, listrik yang membahayakan masyarakat.

(085249932xxx)

Jalan KhususBARITO TIMUR - Bapak Bupati Zain Alkim, di Kab. Bartimtolong dipercepat penyelesaian jalan khusus batu bara di Km.270 Tampa. Jangan menunggu jalan negara Ampah - Tamiang-layang hancur lagi. Kami selama ini sangat terganggu olehbising dan debu-debu dampak dari banyaknya dam-dam trukbatu bara, tapi yang menikmati uang debu dan uang bisingcuma oknum-oknum BPD dan kades-kadesnya saja. Tolongbentuk KPK di Kab. Bartim pak. Terima kasih.

(081349030xxx)

Periksa UrineBANJARBARU - Kepada pengurus Badan Narkotik Prov.Kalsel dan Pemko Banjarbaru, tindak para pelajar SMP yangterindikasi memakai narkoba. Khusus di SMP dan SMUKhardan Hasana Banjarbaru. Kalo perlu periksa urine. Tolongdiperiksa, siapa tahu, ada yang memakai. Kami sebagaiorangtua sangat resah.

(081953815xxx)

Meluangkan WaktuKEPADA Pak Kapolda, kami pengurus Lang-

gar Roidusalam Jalan Haryono MT berterimakasih kepada Kapolda, karena telah meluangkanwaktunya untuk melaksanakan Salat Isyaberjamaah dan kami semua senang melihat PakKapolda beserta anak buah bapak sering melak-sanakan Salat Isya berjamaah di langgar kami.Sekali lagi saya dan beserta pengurus LanggarRoidusalam mengucapkan banyak terima kasihatas kehadirannya.

(05116278xxx)

Dua KaliPAK polisi, di tempat kami di Desa Pulau Alalak RT 7 dalam

seminggu ini sudah dua kali kejadian perampokan, pelakunyamasih belum tertangkap. Tolong kami Pak.

(08195170xxx)

Tangkap JudiPAK Kapolres Banjar, tolong tangkap judi sabung

ayam di tempat Bejo, Indra Sari yang dibekingioknum anggota Polres Banjarbaru yang pakai mobileskudo putih. Gelanggangnya di belakang stadion.

(087815500xxx)

Dibikin PosBAPAK Kapolda, tolong di sim-

pang empat Gatot S atau perempatanPasar A Yani dibikin pos polisi. Soal-nya banyak pengendara tidak men-taati lampu merah.

(085248387xxx)

Tangkap PremanPAK Kapolres Amuntai Yth, tolong berantas dan

tangkap secepatnya para preman di Desa Kariasyang suka mabuk- mabukan, sering memalak dantidak segan-segan mengancamkan senjata tajampada orang yang lewat. Ini sangat menggangguketentraman dan keamanan masyarakat.

(08125063xxx)

BANJARMASIN POST/APUNK

PENUHI KOTA - Seorang penarik becak melintasi pertigaan Jalan Gatot Subroto - A Yani, yang terpampangposter-poster caleg Pemilu 2009, Sabtu (29/11). Gambar-gambar caleg ini semakin memenuhi sudutKota Banjarmasin.

Untuk MabukHULU SUNGAI SELATAN - Yth. Dinas Perhubungan dankepolisian HSS. Tolong ditindak pungutan parkir di malamhari di Pasar Kandangan karena hasilnya juga untuk mabuk-mabukan di tempat parkir.

(087817196xxx)

AadBupati Tala

BPOST/DOK

Page 26: Banjarmasin Post - 6 Desember 2008

26 Banjarmasin Post TAMBUN BUNGAI6 DESEMBER 2008 / 8 ZULHIJAH 1429 HSABTU

KUALAKAPUAS, BPOST -Polres Kapuas melakukan pe-masangan garis polisi terha-dap tumpukan pupuk padasebuah gudang di Kapuas se-berang. Sejauh ini, belum je-las alasan pemasangannya.

Kasat Reskrim AKP Rah-mat Amsori yang beberapakali dicoba untuk dimintaikonfirmasi, Kamis (4/12),tidak berhasil dihubungikarena ponselnya tidak di-angkat.

Informasi yang diperoleh,pemasangan garis polisi itukarena pemiliknya didugamengganti karung dari pu-puk bersubsidi menjadi non-subsidi. Namun hal ini diban-tah Surya Darma, pemilik se-kaligus subdistributor pupukdi Kabupaten Kapuas.

“Pupuk itu diganti ka-rungnya karena karung ter-

dahulu kotor,” jelasnya, Ka-mis (4/12). Surya menjelas-kan pupuk yang dipasangigaris polisi itu berjumlahempat ton, terdiri dari 80 sakisi 50 kilogram. Nilainya Rp18 juta yang dia terima dariPT Nor Afiat selaku distribu-tor di Banjarmasin.

Pupuk nonsubsidi yangberganti karung itu merupa-kan hasil lelang yang dilaku-kan Pupuk Kaltim. Pupuksweeping, begitu pupuk itu diasebut, yakni pupuk ristan (si-sa) yang selama ini tersimpandi gudang produsen karenakemasannya rusak sehinggadilelang.

Surya mengakui, kesa-lahannya mengganti ka-rung pupuk itu karena ka-rung semula tidak diberitanda silang atau memba-liknya. “Ini karena memang

Empat Ton PupukDiberi Garis Polisi

Gara-gara Pemiliknya Ganti Karungsaya tidak tahu karena se-belumnya t idak pernahmendapatkan penjelasan.Tapi yang pasti, pupuk itutetap pupuk yang samadan nonsubsidi,” jelasnya.

Dibanding pupuk nonsub-sidi yang didapat dari pem-belian langsung, harga belipupuk nonsubsidi hasil le-lang ini lebih murah. Untuksetiap kilogram, sebut dia, ni-lainya Rp 4.500. Sedangkankalau yang bukan dari hasillelang, harganya Rp 8.000 perkilogram.

Salah seorang penyidik diPolres Kapuas menyebutkan,sejauh ini polisi masih mela-kukan penyelidikan terkaitmasalah tersebut. “Kita jugaakan memanggil salah se-orang saksi ahli untuk dimin-tai keterangan masalah ini,”jelasnya. (ami)

PALANGKARAYA, BPOST-Pertemuan damai 1 Januarihingga 30 Maret 1894 di Ru-mah Betang Damang Bahtudi Tumbang Anoi, yang kinimasuk Kabupaten GunungMas menjadi tonggak sejarahperdamaian di bumi Kali-mantan atau Borneo.

Semangat itu pulalah yangkini kembali digelorakan un-tuk memacu pembangunandi Kalimantan. Misi itulahyang dibawa dalam Kun-jungan Tim Kebudayaan Da-yak Kalimantan ke Sabah danSerawak Malaysia pada 4-7Desember.

Ratusan orang dari Kal-teng, Kalsel, Kaltim dan Kal-bar yang tergabung dalamMajelis Adat Dayak Nasional(MADN), Kamis(4/12) siangbertolak ke Malaysia untuk

hajatan itu. RombonganMADN Kalteng dan Kalselyang berjumlah 122 orang ber-tolak dari Bandara Tjilik Riwutmenggunakan pesawat sewaanlangsung menuju Kuching,Serawak Malaysia.

Ketua Umum MADNyang juga Gubernur Kalteng,Agustin Teras Narang me-ngatakan kunjungan ke Ma-laysia ini merupakan salahsatu hasil rapat kerja nasionalMADN beberapa waktu lalu.Meski merupakan kunjungankebudayaan, namun hal itubertujuan untuk saling tukarinformasi dan menjajaki ker-jasama.

Kunjungan tersebut dila-kukan secara swadaya olehMADN didukung pihak ke-tiga serta masing-masing pro-vinsi dan kabupaten/kota

tanpa membebani APBD.Kunjungan itu akan menjadipembuka jalan bagi seluruhdaerah di tanah Kalimantan,termasuk Malaysia untuk be-kerjasama dalam hal lebihluas.

Disinggung minimnyajumlah Damang Adat yangikut dalam kunjungan itu, Te-ras beralasan karena ini me-rupakan tahap awal yang le-bih pada tataran kebijakan.Selain gubernur, juga ikut da-lam rombongan yaitu BupatiLamandau, Marukan Hen-drick dan Bupati Murung Ra-ya, Willy M Yoseph. Sisanya,sejumlah kepala dinas/ba-dan dan mantan pejabat yangtergabung dalam pengurusDewan Adat Dayak (DAD)provinsi dan kabupaten/ko-ta. (mgb)

Majelis Adat Dayak Bertemu di MalaysiaKepala Kejari (Kajati) Kal-

teng, H Syabrani Guzali me-negaskan pihaknya berusahakeras agar tidak sampai adakasus yang mengendap se-hingga menjadi tunggakan.Karena itu pihaknya tidak se-gan-segan menahan tersang-ka korupsi agar proses penyi-dikan cepat selesai.

“Target 2008 untuk KejatiKalteng sudah terlampaui ka-rena ada tujuh perkara yangkita ungkap. Nanti akan ka-mi sampaikan secara rin-ci,” Syabrani usai melantikSatuan Tugas Khusus Pe-nanganan Tindak Pidana Ko-rupsi (Tipikor) Kejati Kalteng,Jumat(5/12).

Kajati mengakui, ada em-pat kejaksaan negeri (kejari)di kabupaten pemekaranyang belum mencapai target

pengungkapan kasus korup-si. Namun dia memaklumikarena mereka baru bertugassehingga belum bisa mak-

simal.Syabrani yang didampingi

Asisten Tindak Pidana Khu-sus, Yuqaiyum Hasib mene-gaskan pihaknya akan men-jalankan komitmen dalampenanganan pelanggaran hu-kum khususnya korupsi, ko-lusi dan nepotisme (KKN) diKalteng. Pembentukan TimKhusus Penanganan Tipikoryang beranggotakan 12 o-rang-orang pilihan itu jugadimaksudkan untuk mem-percepat penanganan kasus

Lampaui TargetTangani Korupsi

Tim Khusus Tipikor Dibentuk

PALANGKARAYA, BPOST- KejaksaanTinggi (Kejati) Kalteng menunjukkan kese-riusannya menangani kasus pelanggaranhukum di Kalteng, khususnya perkara ko-rupsi. Meski Kejaksaan Agung hanya menar-getkan pengungkapan minimal lima perkarakorupsi setahun, tahun ini Kejati Kaltengjustru telah mengungkap tujuh perkarakorupsi.

BPOST/NORJANI ASERAN

HM Syabrani GuzaliKepala Kejaksaan Tinggi

Kalteng

korupsi.Pihaknya juga terus me-

mantau kinerja kejari di selu-ruh kabupaten/kota dalammengungkap kasus korupsi.Bahkan tim khusus tersebutbisa saja turun mengambilalih jika kejari tidak mam-pu mengungkap kasus ko-rupsi di daerah. “Meski be-gitu kami akan tetap berpe-gang pada asas pradugatak bersalah,” ujar Syabraniyang lahir di Martapura, Kal-sel.(mgb)

Kasus menonjol yang sedangditangani Kejaksaan tahun 2008

Kasus dugaan korupsi di Sekretariat DPRD Provinsi Kaltengtahun anggaran 2006 senilai Rp 1,1 miliar. Tersangka mantanSekretaris Dewan Hasanul Toembak dan dua mantan stafnyaSunthi dan Hertapianus meringkuk di tahanan.Kasus dugaan korupsi dana asuransi dan general check upanggota DPRD Katingan sebesar Rp 1.529.710.000 tahunanggaran 2003/2004. Tersangka mantan Sekretaris DPRDKatingan yang kini menjabat sebagai Kepala Bappedasetempat, Supardi J Nihin pada 23 April lalu. lalu yang jugasempat membuat mantan Ketua DPRD Katingan BerkatSetiawan.Kasus dugaan pemerasan kontraktor Rp 100 juta terkait proyekpengadaan sarana listrik pedesaan 2007 lalu. Tersangka KepalaBadan Lingkungan Hidup dan Tata Kota Kabupaten GunungMas, Siwer W Goening Silly.Kasus dugaan korupsi pengadaan bibit tanaman untuk petani.Tersangka Yapinhard (48), Kepala Bidang Perkebunan DinasPertanian Kabupaten Katingan. Dia ditahan sejak 1 Desemberbersama rekannya, Soyeng Asang (35). Kerugian negara ditaksirRp 200 juta.

PALANGKARAYA, BPOAT-Peringatan hari jadi Kabupa-ten Kotawaringin Timur ke-56 yang dipusatkan di kawas-an Wisata Pantai Ujung Pan-daran, 9 sampai 11 Januari2009 dipastikan sangat me-riah. Di kawasan wisata an-dalan Bumi Habaring Hurungini, akan digelar upacara adatSimah Laut, panggung Hhi-buran, voli pantai, atraksi jetsky dan terjun payung hinggaPawai Kapal Hias.

Pemkab juga melaksana-kan kegiatan Kemah BhaktiPejabat Eksekutif, Legislatifdan Yudikatif yang akan di-hadiri sekitar 5.000 warga se-tempat serta para pejabat se-Kalteng yang di buka olehGubernur, Agustin Teras Na-

rang.Pemkab setempat sepakat

menganggarkan dana APBDmencapai Rp 1,5 miliar, mem-bangun sarana dan prasaranapendukung untuk pengem-bangan wisata di lahan 10hektare lebih di pesisir pantai.

Bupati Kotawaringin Ti-mur, HM Wahyudi K Anwar,Jumat (5/12) mengatakan,pemusatan kegiatan di ka-wasan Wisata Pantai UjungPandaran sebagai upayamenghidupkan objek wisatalokal yang selama ini sudahlama tidak dibenahi, pasca-peristiwa konflik bernuansaetnis 2001.

Menurut bupati Sampitini, pihaknya telah membe-baskan lahan seluas sepuluh

hektare dan masih akan di-perluas hingga mencapai 30hektare dimasa datang di ka-wasan tersebut. “Dana Rp 1miliar lebih yang kami ang-garkan tersebut untuk mem-bangun kolam air tawar, rumahmakan sekaligus tempat pe-mancingan ikan, MCK sertasarana pendukung lainya ter-masuk lapangan untuk page-laran voli pantai,” ujarnya.

Untuk mempermudah ak-ses jalan menuju kawasanyang jauhnya mencapai 85 ki-lometer dari Sampit ibu kotaKotim, pihaknya bersama Di-nas PU Pemprov Kalteng be-kerjasama memperbaiki ja-lan-jalan yang rusak dariSampit menuju Pantai UjungPandaran. (tur)

Pawai Kapal Hias Hingga Kemah Pejabat

Seputar Kalteng

Masih TerkendalaListrik

PALANGKARAYA- Pemerintah Kota Palangkaraya akanmemfungsikan Rumah Susun Sederhana Sewa (Rusunawa)awal 2009. Namun antara PLN dan pemko belum adakesepakatan terkait pemasangan listrik di perumahankhusus untuk warga tak mampu tersebut.

PLN membebankan pembelian jaringan dan trafo listrikuntuk Rusunawa berlantai empat dengan 96 kamar di JalanSesep Madu, awal tahun 2009.

Manager PLN Cabang Palangkaraya, Koesdianto, Jumat(5/12) mengatakan, meski belum ada kejelasan kelanjutanterkait masalah listrik Rusunawa tersebut, pihaknya berjanjiakan merundingkan kembali masalah tersebut denganpemko.(tur)

Pusat Bantu KorbanKebakaran

MUARA TEWEH- Setelah satu tahun lebih menunggu,warga korban kebakaran di Jalan Plores Gang MT MuaraTeweh, Barito Utara (Barut), Kalteng, akhirnya mendapatbantuan pemerintah pusat.

Departemen Sosial sub Direktorat Jenderal Bantuan danJaminan Sosial, memberikan bantuan stimulan bahanbangunan rumah (BBR), Jumat (5/11).

Bantuan itu diserahkan Wakil Bupati Barut, Oemar ZakiHebanoeddin. Pasca kebakara 29 Juli 2007 lalu wargaberupaya membangun kembali rumahnya yang terbakar.“Dengan bantuan bahan bangunan ini kami bisa melan-jutkan pembangunan rumah, meski sederhana,” kata salahsatu warga. (ck7)

BANJARMASIN POST/ FATURAHMAN

BERDESAKAN- Pelamar Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) di Lingkungan Pemerinta Kota Palangkaraya,Jumat (5/12) berdesakan setelah petugas Badan Kepegawaian Daerah (BKD) memasang pengumumanhasil tes berkas yang telah di seleksi panitia penerimaan CPNS setempat. Calon pegawai yang lulusberkas akan mengikuti test tertulis, Minggu (14/12).

BANJARMASIN POST/FATURAHMAN

KAPAL HIAS - Perayaan ulang tahun Kabupaten Kotawaringin Timur ke-56, awal Januari 2009 dipusatkan di Pantai Ujung Pandaran. Selain dirmeriahkan pawai kapal hias dan Kemah Bhakti Eksekutif, Legislatif dan Yudikatif juga digelar upacara adat 'Simah Laut'.

Page 27: Banjarmasin Post - 6 Desember 2008

c m y k

SABTU, 6 DESEMBER 2008 HALAMAN 27

Berseteru dengan Paparazzi

● Gossip of the Day!

PENYPENYPENYPENYPENYANYI ANYI ANYI ANYI ANYI Rihanna yang baru saja membuat heboh jagat

musik Tanah Air karena tiba-tiba secara sepihak membatal-

kan konsernya di Indonesia, kini kesandung masalah.

Dia berseteru dengan paparazzi. Seorang paparazzi

menuntut Rihanna dan kekasihnya Chris Brown 1 juta dolar

AS, gara-gara ulah pengawal sejoli itu.

Paparazzi bernama Luis Santana tersebut mengaku

dirugikan oleh pengawal Rihanna dan Chris. Pengawal

tersebut telah merusak kamera kerjanya saat Luis mencoba

mengambil gambar Rihanna dan kekasihnya itu.

Masih menurut pengakuan Luis, saat akan memotret, kaos

yang dikenakannya ditarik oleh pengawal Rihanna dan Chris.

Ia kemudian didorong hingga jatuh ke jalan di kawasan St.

Petersburg, Amerika Serikat. (fin) (fin) (fin) (fin) (fin)

Aktif KampanyekanHIV/AIDS

ARTIS berkulit putih RiantiCartwright kini punya kesibukanbaru di luar profesinya sebagaiartis. Dia menjadi duta untukkampanye penyadaranmasyarakat tentang virus HIV/AIDS.

Sebenarnya, sudah tiga tahunini Rianti bergabung dalamkampanye global ini. Selamaperiode itu pula mantan pacaraktor muda Banyu Biru ini terlibatdalam berbagai kegiatan edukasipencegahan penularan virusHIV/AIDS di kalangan remajadengan bersafari ke berbagaisekolah di berbagai kota diIndonesia.

Berbekal pengetahuan dasaryang sudah dia peroleh ketikaduduk di bangku kelas 1 SMP diBandung International School,Rianti kini mengaku semakintertarik terlibat dalam kampanyetentang bahaya virus HIV/AIDS.

Terlebih, dari keterlibatan diprogram ini Rianti juga bisaberinteraksi langsung danberempati kepada para orangyang telah terkena virus HIV/AIDS atau yang populer disebutistilah ODHA (Orang DenganHiv/Aids).

“Alhamdulillah, karena waktusekolah sudah mendapat informa-si dasar tentang HIV/AIDS, akutidak merasa takut tertular ketikaberhadapan langsung denganODHA,” cerita Rianti ketikaditemui di sela acara PeluncuranKampanye Pencegahan HIV danAIDS pada Tshirt di sebuah resto dikawasan Jakarta Pusat, Kamis (4/12) lalu.

Lalu, apa kesan Rianti ketikaberinteraksi langsung denganpara ODHA? Artis yang nama-nya makin tenar setelah bermaindi film layar lebar Ayat Ayat Cintaini merasa senang dan bangga.

Dari pengalamannya itu,Rianti jadi sangat inginmenyebarluaskan wa-wasan ke orang lain bahwameski ganas, virus HIV/AIDS tidak akan tertularhanya dengan berpegangantangan atau berpelukan denganpara ODHA.

“Aku ingin sekali merubahstigma orang terhadap ODHA.Pengalamanku sebagai dutaa d a l a h satu momeny a n g membang-gakan. Akumerasa nggakt a k u t samasekalisamamerekameskipun waktuitu adalah kalipertama aku bertemudengan ODHA,” ujarnya.(Persda Network/sis)

Rianti

CartwrightMG/HASTOKO

Juragan

Kos-kosanHIDUP HIDUP HIDUP HIDUP HIDUP di dunia entertaiment

bagi pemilik nama lengkap

Rianti Rhiannon Cartwright ini

bukanlah jaminan memper-

oleh penghasilan yang bisa

langgeng. Rianti sangat

menyadari akan hal itu.

Apalagi, kini banyak bintang

muda yang bermunculan

dengan bakat akting yang juga

luar biasa.

Demi bisa survive, Rianti

berancang-ancang untuk

menggeluti bidang lain di luar

profesinya saat ini.

“Di dunia entertaiment

rotasinya sangat cepat. Kita

harus siap ketika ada yang

menggantikan kita. Aku sih

berada di sini selama

dibutuhkan dan masih

diterima. Kalau sudah nggak,

ya nggak apa-apa. Aku bisa

bekerja di bidang lain,” ujar

Rianti mantap.

Lantas, profesi apa yang

akan digeluti dara van

Bandung ini? Jangan tertawa

dulu kalau mendengar

pengakuannya. Rianti akan

berbisnis kos-kosan.

Ya, Rianti mengaku akan

membuka bisnis kos-kosan

khusus putri di kota kelahiran-

nya, Bandung. (sis)(sis)(sis)(sis)(sis)

Banjarmasin Post

Pembentukan Tubuh Instant Langsung Bawa Hasil dan Permanen

Disc 30% Greentea Ratus 225 rb - 160 rb

Facial Bleaching, Herbal Pink,Bio, Acne, AFA FILL, Vit C

NEW TREATMENT

SPA & CLINIC

PUSAT PERAWATAN WAJAH & TUBUH

PURI MAHARANI

Jl. Kampung Melayu Darat No. 111 A / RT. 10 Telp. (0511) 3268155 BjmJl. Raya Panglima Batur No. 6 Telp. 0511-7575717 Banjarbaru

Disc 20%Mandi CoklatMandi KopiBody White Instant 250 rb - 200 rb

150 rb - 120 rb

60 s/d 180 rb

~ ~ SPA Relaxasi, Mandi Susu, Mandi Rempah, Therapy Telinga, Vil. Pipi K.K~ Breast Up (Pengencangn Payudara), Pencerah Bibir, Ketiak, Selangkang~ Creambath, Masker, Hair Spa, Rebonding, Manicure/Pedicure

Sadet Singset, Pelangsing Inj. B.White, B.White Candle, PPR 2 in 1

PRODUK PURI TIDAK DIJUAL DI PASARAN

Untuk perawatan seluruh Tubuh Disc s/d 30%

Payudara, Pantat, Tangan, Kaki, Vagina, Varises, Wajah dan Dagu

Page 28: Banjarmasin Post - 6 Desember 2008

c m y k

28 SABTUSABTUSABTUSABTUSABTU

6 DESEMBER 2008

PENYANYI pop PinkanMambo merasa statusnya‘digantung’ oleh sang suami,

Sandy Sanjaya. Disebutwanita bersuami, eh,kemana-mana dia kok

pergi sendiri tanpadidampingi suami.Namun disebutsudah bercerai, jelasitu juga tidak pas.Soalnya hinggakini pasangan initak pernahmengajukangugatan cerai dipengadilanagama.Artinya,secara hukumPinkan masihberstatus sahsebagai istri,namunfaktanya

seperti seorangwanita single

parent.“Sudah lama aku

memang tak adakomunikasi dengan

dia (Sandy Sanjaya).Ya, begitu saja. Aku

Pinkan Mambo

Menggantung

Nama lengkap : Pinkan Ratnasari MamboNama beken : Pinkan MamboKelahiran : Jakarta, 11 November 1980Keturunan : Manado, Sulawesi UtaraKarir : Penyanyi popNama suami : Sandy SanjayaNama anak : Mayzal Reza, Michelle Ashley RezaLagu hits : Aku Tahu Rasanya, Dirimu Dirinya,

Wanita Terindah, Biar Kau TahuRasanya, dll

Perusahaan rekaman : Sony BMG Music Entertainment

memang kurang beruntung,tidak seperti teman-temanlain yang pasangannya bisamendampinginya kemanapunpergi. Tapi, di satu sisi, akujustru beruntung bangetpunya anak yang lucu-lucu danpintar-pintar,” ujar PinkanMambo.

Ditemui di Kamasutra Cafe,Kamis (4/12) lalu, Pinkan takmau mengungkapkan secararinci masalah rumahtangganya yang dikabarkan diambang perceraian. Ia terlihathati-hati menjawab setiappertanyaan yang dilontarkanwartawan. Bahkan sesekali,kalau dirinya merasa terdesakdengan pertanyaan yangterasa menyudutkan, ia lebihmemilih bercerita seputaralbum terbaru atau anaknyayang membuat ia selalu rinduakan rumah.

“Yang jelas, Tuhan sangatadil. Di satu sisi aku kurangberuntung, tapi di sisi lain akudiberi keberuntungan lain.Semisal, mungkin diberikemudahan dalam hal rejekiyang mungkin juga sedikitberlebih yang tidak dimiliki

orang lain,” tutur pelantunlagu hits berjudul Kasmaran,Cinta Takkan Bisa dan DirimuDirinya itu.

Namun sebenarnyaperceraian tak pernahterlintas sedikit pun di benakPinkan. Sebisa mungkin diaberusaha mempertahankanrumah tangga, biarpunkomunikasi dengan suamimacet. Namun, perceraian itusuatu saat terpaksa terjadi,Pinkan mengaku hanya bisaberserah diri pada Tuhan.“Aku sama sekali nggak pernahberpikir untuk bercerai. Akulebih berpikir untukmensyukuri apa yang akupunya. Kalau ada gosip akucerai, kita liat aja selanjutnya.Aku belum bisa cerita banyakya masalah itu. Nanti deh,”paparnya. Penyanyi bersuara‘tebal’ itu menuturkan, kinisang suami lebih banyaktinggal di Bandung untukmengurusi bisnisnya.Sedangkan Pinkan lebihbanyak di Jakarta lantaranundangan menyanyi lebihbanyak di ibukota. (PersdaNetwork/dic/yon)

Biofile

Titi Kamal

Segera DinikahiChristian Sugiono

SETELAHbertahun-tahun terusmenundapernikahan,akhirnya aktorChristianSugionomenunjukkantanda-tandauntuk segeramenikahi aktrisTiti Kamal.Menurut Tian,panggilanakrabnya,pembicaraanke arahpernikahanbaru tahapanrencana.Karena itu, diabelum bisamenjelaskandetil mengenai

konsep pernikahannya nanti.“Rencana ke arah itu memang sudah ada, saat ini kita berdua

sedang berusaha mewujudkannya,” ujar Christian Sugiono saat ditemui di Palalada Restaurant, Alun Alun Indonesia, GrandIndonesia Shopping Town, West Mall Level 3, Jalan MH ThamrinNo 1, Jakarta, Kamis malam (4/12).

Tian mengaku sudah mantap untuk menikahi aktris filmMendadak Dangdut itu. Hanya saja di balik rasa optimisnya itu,Tian masih merahasiakan timing pernikahannya. “Ya namanya jugabaru tahap rencana.

Gimana bisa kasih tahu detilnya? Sabar deh, saatnya nantipasti teman-teman pers akan tahu penjelasannya. Oke?”ujar aktor yang juga laris membintangi sejumlah iklanitu. Gosip-gosip pernikahan Titi Kamal dan Tian memangnyaris tak pernah berhenti sepanjang tahun. Maklum,usia pacaran mereka sudah terbilang cukup lama, yaknisekitar sembilan tahun.

Karir dan rejeki mereka yang sudah mapan seharusnyamembuatnya keduanya segera menuju ke jenjangpernikahan. Namun tarik ulur pernikahan dua seleb itukonon lantaran perbedaan agama di antara keduanya.Namun dalam beberapa kali kesempatan, keduanyaberkomentar bahwa masalah beda keyakinan bukankendala.(Persda Network/abs/*)

Audy Item

Obsesi Berjilbab

Katie Holmes

Capek Jadi Istri Superstarkamu wanita, pastinya banyak yang bermimpijadi istri seorang superstar yang kondang danbanyak penggemar? Bayangan anda, betapabangganya jadi itu seorang aktor terkenalseperti Tom Cruise, misalnya.

Kalau impian anda memang seperti itu,berarti bayangan anda itu sangat berbedadengan pengalaman nyata Katie Holmes,sebagai istri aktor ganteng, Tom Cruise.Menurut Katie, dia benar-benar capek menjadiistri seorang aktor terkenal seperti TomCruise. Maksudnya?

Yang membuat ia lelah adalah karena harus

menghadiri wawancara dan melihat semuapemberitaaan media masa, khususnya yangmenyebutkan dirinya menjelma bak ratukarena menikah dengan seorang superstar.

“Ada mispersepsi tentang diri saya danpemberitaan menyudutkan pribadi sayasebagai seorang perempuan. Merekamenyebutkan bahwa saya tidak bisa lagimelakukan hal yang saya inginkan dan hanyamenjaga anak. Semua anggapan itu salah.Soalnya, capeknya jadi istri seperti saya ininggak cuma soal mengurus anak, tapi jugaharus bisa mengimbangi kesibukan wawancara-

wawancara suamiku, “ ujar Katie Holmes.Katie menambahkan bahwa ia sudah

membuat keputusan tepat untuk menikahdengan seorang superstar. Sejujurnya, capekitu dia nikmati, karena dia tak pernahmenyesal menikah dengan aktor yangkondang dengan film Top Gun itu. “Saatbertemu dan jatuh cinta padanya, sayamerasakan ia adalah orang yangmenyenangkan dan cocok. Ia membuat hatikubahagia. Nggak ada penyesalan menikahdengannya,” imbuh aktris seriak The Dawson’sCreek ini. (Persda Network/abs)

PENYANYI Audy Item benar-benar tampak cantik saatdidaulat menjadi ‘peragawati’ dadakan di sebuah acaraperagaan busana muslim.

Dengan pakaian jilbabnya, pelantun lagu Janji diAtas Ingkar itu tampak begitu pas berbusana rapatdengan desain yang modis.

Saat disentil dengan pertanyaan, mengapa taksekalian berjilbab secara permanen saja? BukankahAudy tampak pas dan cantik dengan berjilbab?Menjawab sentilan itu, penyanyi bernama panjangPaula Allodya Item itu menyebut berjilbab sudahmenjadi obsesi hidupnya.

Namun untuk saat ini, Audy masih belum siapmental. Dia perlu bersungguh-sungguh dulumembenahi shalat lima waktunya yang masih ‘bolong-bolong’, baru setelah itu serius berjilbab secarapermanen. Pendek kata, Audy enggak mau setengah-setengah.

“Soal berjilbab, pastinya sebagai seorang muslimah,aku jelas pingin. Tetapi secara mental aku belum siap,sekarang hatinya dulu kali ya?” kata Audy saat ditemuidi Kamasutra Cage, Hotel Crown Jakarta.

Penyanyi orbitan Yovie Widianto itu yakin segalasesuatunya itu membutuhkan proses perencanaanmatang. Pasalnya, bila dia memutuskan untukmengenakan jilbab dia bertekad tidak melepasnya lagi.

“Pakai jilbab itu harus dilandasi dengan komitmenyang kuat, aku enggak ingin setengah-setengah,”tuturnya.(Persda Network/abs/*)

Seleb Flash

Ikang Fawzi

Umbar Janji Caleg DPRSETELAH namanya resmi menjadi calonanggota legislatif (caleg) dari Partai AmanatNasional (PAN) rocker gaek Ikang Fawzi jauh-jauh hari sudah mempersiapkan sejumlah danauntuk kebutuhan kampanye Pemilu 2009.Menurut Ikang Fawzi yang juga suami aktris danpolitisi Marissa Haque, paling tidak dia siap-siapduit Rp 200 juta buat ‘biaya memikat’ calonpemilih.

“Yang pasti dana yang kita butuhkan untukkampanye terutama dana operasional tidaksedikit. Contohnya biaya makan, saya kan harusngopeni (memberi makan) ratusan orang,” tuturIkang saat ditemui di pemutaran perdana filmMarried by Accident. Semula dia menyiapkan

duit Rp 100 juta. Tapi setelah dihitung-hitung,duit sebesar itu jelas kurang buat biayakampanye.

“Kalau 100 juta pasti lebihlah. Untungnya,saya banyak dukungan dari masyarakat bantendan sekitarnya. Jadi biaya yang saya keluarkannggak terlalu menguras kantong,” ujar pelantunlagu Preman itu. Pemeran Lukas dalam filmMarried by Accident ini memang tercatatmenjadi caleg di urutan pertama mewakilidaerah pemilihan Kabupaten Lebak danPandeglang, Banten.

“Insya Allah, jika saya terpilih nanti menjadianggota DPR-RI, saya diprioritaskanpembangunan infrastuktur di wilayah Banten,”

ujar pemilik nama asli Ahmad Zulfikar itu,bernada ‘jualan kecap.’

Ikang mencontohkan, pembangunaninfrastruktur jaringan air minum, sarana jalandesa hingga nasional, pemukiman, perkotaan,transportasi angkutan massal, atau pendidikanadalah fokus perhatiannya.

Kalau dipercaya jadi wakil rakyat, Ikangberjanji bakal memperjuangkan pembangunanjalur kereta api dengan rel ganda (double track)antara Serpong hingga Merak. “Sekarang jalurke sana baru satu rel? Ini yang bikin orangJakarta males tinggal di Banten. Keretanyanggak ada yang nyaman dan jalurnya cumasatu,” timpalnya.(Persda Network/yon)

JUMAT siang ini (5/12) kemarinstudio milik Ahmad Dhanididatangi sekelompok orang yangmenamakan diri Barindo atauBarisan Indonesia.

Mereka memprotes Dhanikarena telah melecehkan negara.Protes terhadap Dewa 19,khususnya terhadap Ahmad Dhaniterus berdatangan, terkaitpenggunaan logo Dewa 19 dibendera Merah Putih dalam videoklip Perempuan Paling Cantik diNegeriku Indonesia.

Setelah Mempora protes, laludisusul aksi protes yang lebih keraslagi dari Roy Suryo. Bahkan iamelaporkan Dhani ke BareskrimMabes Polri karena dianggap telahmelecehkan negara.

Kini organisasi massa yangmenamakan diri Barindo aliasBarisan Indonesia juga memprotesvideo klip tersebut.

Sejak pukul 13.30, sekelompokanak muda yang tidak lebih dari10 orang tersebut sudah berada didepan studio musik milik AhmadDhani di Jalan Pinang Emas III no.

1-2, Pondok Indah JakartaSelatan. Mereka baru masuk kedalam studio, mendekati pukul 14.Tapi Ahmad Dhani tidak ada di

sana. Saat ini Ahmad Dhani dangrup band Dewa 19 tengah beradadi Malaysia dalam rangka syutingiklan produk telekomunikasiternama di Malaysia, Telco. Sampaiberita ini diturunkan, masihberlangsung rapat tertutup antaraBarindo dengan managementAhmad Dhani.

MELANJUTKAN pemberitaanmengenai perjuangannya melawankanker pankreas, Patrick Swayzemenyanggah balik gosip di tabloidmengenai kondisi kesehatannyadalam sebuah pernyataan eksklusifkepada majalah People. “Sayasangat bangga dengan pekerjaansaya yang baru saja selesai dalamserial baru saya, The Beast, dan sayamerasa senang bisa kembalisetelah berlibur.

Sungguh sangat menyenangkanapabila kau mengatakan akanmengerjakan sesuatu dan akhirnyarampung.” kata aktor berusia 56tahun tersebut.

“Satu-satunya yang menjadi duribagi saya adalah begitu banyakmedia dan tabloid yang terus-terusan memberitakankebohongan dan informasi yang

salah mengenai saya meskipunmereka sangat dekat dengan saya.

Hingga akhirnya merekamemberitakan bahwa sayaakhirnya hanya memiliki satu kakidan mengucapkan selamat tinggalpada keluarga saya yang penuhkesedihan!” papar bintang yangmelejit lewat film Ghost bersamaDemi Moore.

KEPUTUSAN Krisna Balagita,pemain keyboard, untukhengkang dari ADA band bukantanpa alasan. Ketidaksamaan visidan misi di tubuh ADA Band,membuat Khrisna memiliheksodus.

Padahal, di tangan Krisna-lahADA Band yang sempat mati suridan vakum bertahun-tahunakhirnya bisa bangkit lagi danmenjadi band papan atas. “Kalautidak ada masalah tidak mungkinsaya mundur. Tapi masalah initidak membuat kami berantem.

Masalahnya adalah misi dan visiantara saya dan teman-teman diADA band sudah tidak sejalan,”ujarnya saat mengisi acara musikKlik di studio ANTTV. (PersdaNetwork/dic/yon)

KatieHolmesdan Suami,Tom Cruise

ISTIMEWA

KAPANLAGI

PERSDA/DICKY

KAPANLAGITtit Kamal dan Christian Sugiono

ISTIMEWAIkalng Fawzi

Audy Item KAPANLAGI

Banjarmasin Post