BAB II PROGRAM KERJApengkol-grobogan.desa.id/wp-content/uploads/2019/10/LPPD...10 BAB II PROGRAM...

22
10 BAB II PROGRAM KERJA A. Program Kerja Penyelenggaraan Pemerintahan Desa Dalam bidang Penyelenggaraan Pemerintahan Desa, Pemerintah Desa Pengkol Tahun Anggaran 2018 mengalokasikan anggaran sebesar Rp 992 545 400,- . Selanjutnya rincian dan penjelasan dari program kerja dan pelaksanaan kegiatan bidang Penyelenggaraan Pemerintahan Desa adalah sebagai berikut : 1. Program Kerja Program kerja dari kegiatan ini diarahkan untuk menciptakan kelancaraan pelaksanaan bidang Penyelenggaraan Pemerintahan Desa yang dikelompokkan menjadi kegiatan sebagai berikut : 1. Penghasilan Tetap, tunjangan dan Jaminan Kesehatan 2. Penyediaan jasa Administrasi Perkantoran Operasional Pemerintahan Desa 3. Penyediaan Jasa Administrasi Perkantoran BPD 4. Tambahan Tunjangan Kepala Desa dan Perangkat Desa 5. Insentif Penjabat Kepala Desa dan atau Perangkat Desa 6. Penyertifikatan tanah bondo Desa 7. 8. Pembangunan Sarana dan Prasarana Kantor Desa Pengisian Jabatan Kepala Desa dan Perangkat Desa 2. Pelaksanaan Dalam pelaksanaan program kegiatan di Bidang Penyelenggaraan Pemerintahan Desa yang diarahkan untuk mewujudkan misi Pemerintah Desa Pengkol yang kelima, yaitu “Menciptakan tata kelola pemerintahan yang baik (good governance) berdasarkan demokratisasi, transparansi, penegakan hukum, berkeadilan, kesetaraan gender dan mengutamakan pelayanan kepada masyarakat” maka pada tahun 2018 telah dialokasi anggaran sebesar Rp 993 545 400,- dapat dilaksanakan atau direalisasikan sebesar Rp 938 337 667.- atau mencapai 93,23 %. Selanjutnya rincian dan uraian dari pelaksanaan kegiatan dibidang Penyelenggaraan Pemerintahan Desa adalah sebagai berikut : 1. Penghasilan Tetap, tunjangan dan Jaminan Kesehatan a. Pembayaran penghasilan tetap Kepala Desa dan Perangkat Desa

Transcript of BAB II PROGRAM KERJApengkol-grobogan.desa.id/wp-content/uploads/2019/10/LPPD...10 BAB II PROGRAM...

Page 1: BAB II PROGRAM KERJApengkol-grobogan.desa.id/wp-content/uploads/2019/10/LPPD...10 BAB II PROGRAM KERJA A. Program Kerja Penyelenggaraan Pemerintahan Desa Dalam bidang Penyelenggaraan

10

BAB II

PROGRAM KERJA

A. Program Kerja Penyelenggaraan Pemerintahan Desa

Dalam bidang Penyelenggaraan Pemerintahan Desa, Pemerintah Desa

Pengkol Tahun Anggaran 2018 mengalokasikan anggaran sebesar Rp 992 545 400,-

. Selanjutnya rincian dan penjelasan dari program kerja dan pelaksanaan kegiatan

bidang Penyelenggaraan Pemerintahan Desa adalah sebagai berikut :

1. Program Kerja

Program kerja dari kegiatan ini diarahkan untuk menciptakan kelancaraan

pelaksanaan bidang Penyelenggaraan Pemerintahan Desa yang dikelompokkan

menjadi kegiatan sebagai berikut :

1. Penghasilan Tetap, tunjangan dan Jaminan Kesehatan

2. Penyediaan jasa Administrasi Perkantoran Operasional Pemerintahan Desa

3. Penyediaan Jasa Administrasi Perkantoran BPD

4. Tambahan Tunjangan Kepala Desa dan Perangkat Desa

5. Insentif Penjabat Kepala Desa dan atau Perangkat Desa

6. Penyertifikatan tanah bondo Desa

7.

8.

Pembangunan Sarana dan Prasarana Kantor Desa

Pengisian Jabatan Kepala Desa dan Perangkat Desa

2. Pelaksanaan

Dalam pelaksanaan program kegiatan di Bidang Penyelenggaraan

Pemerintahan Desa yang diarahkan untuk mewujudkan misi Pemerintah Desa

Pengkol yang kelima, yaitu “Menciptakan tata kelola pemerintahan yang baik (good

governance) berdasarkan demokratisasi, transparansi, penegakan hukum,

berkeadilan, kesetaraan gender dan mengutamakan pelayanan kepada masyarakat”

maka pada tahun 2018 telah dialokasi anggaran sebesar Rp 993 545 400,- dapat

dilaksanakan atau direalisasikan sebesar Rp 938 337 667.- atau mencapai 93,23

%. Selanjutnya rincian dan uraian dari pelaksanaan kegiatan dibidang

Penyelenggaraan Pemerintahan Desa adalah sebagai berikut :

1. Penghasilan Tetap, tunjangan dan Jaminan Kesehatan

a. Pembayaran penghasilan tetap Kepala Desa dan Perangkat Desa

Page 2: BAB II PROGRAM KERJApengkol-grobogan.desa.id/wp-content/uploads/2019/10/LPPD...10 BAB II PROGRAM KERJA A. Program Kerja Penyelenggaraan Pemerintahan Desa Dalam bidang Penyelenggaraan

Program ini dilaksanakan untuk membayar Penghasilan tetap Kepala Desa dan

Perangkat Desa sebanyak 16 orang selama 12 bulan, program ini dialokasikan

anggaran sejumlah Rp 278 088 000,- yang bersumber dari Alokasi Dana Desa

(ADD) dan terealisasi sejumlah Rp 278 088 000,-atau mencapai 100 %

b. Pembayaran Tunjangan Kepala Desa dan Perangkat Desa

Program ini dilaksanakan untuk membayar Tunjangan Kepala Desa dan

Perangkat Desa sebanyak 17 orang selama 12 bulan dengan alokasi anggaran

sejumlah Rp 86 000 000,- yang bersumber dari Pendapatan Asli Desa, dan

terealisasi sejumlah Rp 86 000 000,- atau mencapai 100%.

c. Pembayaran iuran jaminan kesehatan

Program ini dilaksanakan untuk membayar Iuran Jaminan Kesehatan Kepala

Desa dan Perangkat Desa sebanyak 14 orang yang merupakan

pelaksanaan kebijakan Pemerintah dengan program BPJS dengan pola

pembayaran 3% (tiga per seratus) yang dibebankan pada pemberi kerja dalam

hal ini Pemerintah Desa) dengan alokasi anggaran sejumlah

Rp 7 350 000,- untuk pembayaran mulai bulan Januari -Desember 2018 yang

bersumber dari Alokasi Dana Desa ( ADD ), dan terealisi 100 %

2- Penyediaan Jasa Administrasi Perkantoran Operasional Pemerintah Desa

Program Penyediaan Jasa Administrasi Perkantoran Operasional Pemerintah

Desa diarahkan untuk mendukung pelaksanaan administrasi perkantoran yang

berdayaguna dan berhasilguna dengan alokasi anggaran sebesar Rp 245 735

900,-yang bersumber dari PA Desa sebanyak Rp 225 104 000,- terealisasi sebesar

Rp 186 096 267,- dan terealisasi 82,67 % dari Alokasi Dana Desa ( ADD )

sebanyak Rp 10 216 900,- terealisasi sebesar Rp 10 216 900,-atau 100 % dan

dari Bagian dari hasil Pajak sebanyak Rp 10 415 000 terlealisasi Rp 10 415 000,-

kegiatan sebagai berikut :

3. Penyediaan Jasa Administrasi Perkantoran BPD

a.Tersedianya Jasa Administrasi Perkantoran Operasional BPD yang bersumber

anggaran sejumlah Rp 7 725 500,- yang bersumber dari PA Desa sebanyak Rp

atau mencapai 100 % dan dari ADD Rp 317 500 dari Pendapatan Asli Desa

dengan realisasi sebesar Rp 7 645 500,- dari target terealisasi Rp 317 500,- atau

100 %

b.Tersedianya Jasa Administrasi Keuangan BPD yang bersumber anggaran

Pendapatan Asli Desa dengan realisasi sebesar Rp 61 985 000,- dari target

Page 3: BAB II PROGRAM KERJApengkol-grobogan.desa.id/wp-content/uploads/2019/10/LPPD...10 BAB II PROGRAM KERJA A. Program Kerja Penyelenggaraan Pemerintahan Desa Dalam bidang Penyelenggaraan

terealisasi Rp 61 985 000,- ,-yang bersumber dari PA Desa sebanyak Rp 57 250

000 terlealisassi Rp 57 250 000,- atau 100 % dan dari ADD Rp 4 100 000,-

terlealisasi Rp 4 100 000 atau 100 %

4.Tambahan Tunjangan Kepala Desa dan Perangkat Desa

` Program Tambahan Tunjangan Perangkat Desa diarahkan untuk. mendukung peningkatan

kinerja aparatur pemerintah Desa yang melaksanakan tugas dengan alokasi dana dari

Pendapatan asli desa sebesar Rp 112 210 000,- terleaalusasi Rp 112 210 000,- atau 100 %

5. Program Penyediaan Insentif Penjabat Kepala Desa dan/atau Perangkat Desa diarahkan untuk.

mendukung peningkatan kinerja aparatur pemerintah Desa dengan alokasi anggaran sebesar

Rp 22 502 000,- dan terealisasi sebesar Rp 22 502 000,- atau mencapai 100%

6 . Penetapan dan penegasan batas Desa

Program kegiatan penetapan dan penegasan Desa diarahkan untuk mendukung

kegiatan Penyertifikatan tanah bondo Desa dengan alokasi anggaran sebesar Rp

10 200 000,- yang bersumber dari Restribusi Pajak dan terealisasi sebesar Rp 0,-

atau mencapai 0% dengan uraian kegiatan pengadaan Penyertifikatan tanah

Bondo Desa

7. Pembangunan Sarana dan Prasarana Kantor Desa

Program Penyedia ini diarahkan untuk kelancaran tugas tugas pemrintahan Desa

dengan alokasi anggaran ADD Rp 38 949 000,- terlealisasi Rp 38 949 000,-dari

Anggaran Desa sebesar Rp 5 000 000,- terlealisasi Rp 0,- atau mencapai 0 % dari

Bagian dari hasil pajak Rp 17 117 600,- terlealisasi 100 %

8. Pengisian Jabatan Kepala Desa dan Perangkat Dssa

Program Penyediaan Jasa Pengisian Jabatan Kepala Desa dan Perangkat Desa

diarahkan untuk mendukung pelaksanaan Pemilihan Kepala Desa dialokasikan

anggaran sebesar Rp 100 000,- dari Pendapatan Asli Desa sebesar Rp 82 656

000,- terlealisasi Rp 82 656 000,- atau 100 % dan dari Pemerintah Kabupaten

sebesar Rp 17 344 000,-

B. Program Kerja Pelaksanaan Pembangunan

Dalam bidang Pelaksanaan Pembangunan Desa, Pemerintah Desa Pengkol

Tahun Anggaran 2018 mengalokasikan anggaran sebesar Rp 1 356 764 000,-

terealisasi sebesar Rp 1 355 182 548 atau 99,88 % Selanjutnya rincian dan

penjelasan dari program kerja dan pelaksanaan kegiatan bidang Pembangunan

Desa adalah sebagai berikut :

Page 4: BAB II PROGRAM KERJApengkol-grobogan.desa.id/wp-content/uploads/2019/10/LPPD...10 BAB II PROGRAM KERJA A. Program Kerja Penyelenggaraan Pemerintahan Desa Dalam bidang Penyelenggaraan

1. Program Kerja

Program kerja dari kegiatan ini diarahkan untuk mewujudkan pelaksanaan

pembangunan Desa yang dikelompokkan menjadi kegiatan sebagai berikut:

1. Pembangunan, pemanfaatan dan pemeliharaan Jalan Pemukiman

2. Pembangunan, pemanfaatan dan pemeliharaan Jalan Antar Pemukiman ke

wilayah Pertanian

3. Pembangunan, pemanfaatan dan Pemeliharaan Lingkungan Pemukiman

Masyarakat

4. Pembangunan Pemanfaatan dan Pemeliharaan Polindes/ Posyandu

5. Pengembangan Pemanfaatan Sarana dan Prasarana Pendidikan dan Kebudayaan

6. Pengmbangan Usaha Ekonomi Produktif serta Pembangunan,Pemanfaatan dan

Pemeliharaan sarana dan Prasarana Ekonomi

7. Pelestarian Lngkungan hidup

2. Pelaksanaan

Pelaksanaan program kegiatan di Bidang Pembangunan Desa

Diarahkan untuk mewujudkan misi Pemerintah Desa Pengkol yang

ke“Meningkatkan pembangunan infrastruktur yang mendukung perekonomian desa,

seperti jalan, jembatan serta infrastruktur strategis lainnya” misi yang keempat,

yaitu : Meningkatkan pembangunan ekonomi dengan mendorong semakin tumbuh

dan berkembangnya pembangunan di bidang pertanian dalam arti luas, industri,

perdagangan dan pariwisata” dan misi yang keenam, yaitu : “Mengupayakan

pelestarian sumber daya alam untuk memenuhi kebutuhan dan pemerataan

pembangunan guna meningkatkan perekonomian”, maka di tahun 2018 dialokasi

anggaran sebesar Rp 1 356 764 000,- dapat dilaksanakan atau direalisasikan

sebesar Rp 1 355 182 548,- atau mencapai 99,88%. Selanjutnya rincian dan uraian

dari pelaksanaan kegiatan dibidang Pembangunan Desa adalah sebagai berikut :

1. Pembangunan, pemanfaatan dan pemeliharaan Jalan Pemukiman

Program kegiatan pembangunan, pemanfaatan dan pemeliharaan Jalan

pemukiman ini telah dialokasikan anggaran sebesar Rp 807 858 400,- dan

terealisasi sebesar Rp 806 548 400,- yaitu. mencapai 99,84 % dengan uraian

kegiatan pembangunan sebagai berikut :

- Pembangunan Pengecoran Jalan Kp 7 ke Selatan ( APBN )

- Pembangunan Pengecoran jalan Kp 15 ke Selatan ( APBN )

Page 5: BAB II PROGRAM KERJApengkol-grobogan.desa.id/wp-content/uploads/2019/10/LPPD...10 BAB II PROGRAM KERJA A. Program Kerja Penyelenggaraan Pemerintahan Desa Dalam bidang Penyelenggaraan

- Pembangunan Pembereman jalan Rt 03/Rw 04 Dusun Duwari ( PAD )

Pembangunan Pembereman Jalan Rt 05 / Rw 04 Dusun Duwari ( PAD )

Pembangunan Pembereman Jalan Rt 06 / RW 04 Dusun Duwari ( PAD )

Pembangunan Pembereman Jalan Rt 07 / Rw 04 Dusun Duwari ( PAD )

Pembangunan talud kp timur Dusun Duwari ( PAD )

Pembangunan talud barat Dusun Pengkolrejo PAD )

Pembangunan talud utara Dusun Jatimulyo ( PAD )

Pembangunan talud depan pak Suwoto Tegalsari ( PAD )

Pembangunan talud depan pak Saan Dusun Tegalsari ( PAD )

Pembangunan talud belakang pak Wito Dusun Pengkolrejo ( PAD )

Pembangunan talud tengah Dusun jatimulyo ( PAD )

Pembangunan Jembatan barat Dusun Jatimulyo ( PAD )

Tambal sulam jalan kp 8 ke selatan ( PAD )

Tambal sulam jalan kp 10 s/d Kp 17 ( PAD )

Tambal Sulam jalan ke arah Desa Bologarang ( PAD )

Pemadatan jalan KP tegal Dusun Duwari ( PAD )

Pengerukan jalan timur Pak Sowo Pengkolrejo ( PAD )

Pengecoran jalan Depan Pak Samo Pengkolrejo ( PAD )

Pemadatan jalan timur Jatimulyo ( PAD )

Pemadatan jalan depan maakam Tegalsari (PAD)

Pemadatan jalan Depan pak Wagimin Tegalsari ( PAD )

Pemadatan jalan tegalsari s/d Kluwan ( PAD )

2. Pembangunan, pemanfaatan dan pemeliharaan Jalan Antar Pemukiman ke

wilayah Pertanian

Program kegiatan pembangunan, pemanfaatan dan pemeliharaan Jalan Antar

Pemukiman ke wilayah Pertanian ini telah dialokasikan anggaran sebesar Rp65

000 000 ,- dan terealisasi sebesar Rp 65 000.000,- atau mencapai 100% dengan

uraian kegiatan pembangunan sebagai berikut :

1. talud Kp 8 ke Timur ( ADD )

2. Jembatan Timur Kp 4 ( PAD )

3. Program kegiatan pembangunan, pemanfaatan dan pemeliharaan

lingkungan pemukiman masyarakat

Page 6: BAB II PROGRAM KERJApengkol-grobogan.desa.id/wp-content/uploads/2019/10/LPPD...10 BAB II PROGRAM KERJA A. Program Kerja Penyelenggaraan Pemerintahan Desa Dalam bidang Penyelenggaraan

Telah dialokasikan anggaran sebesar Rp 83 000 000,- dan terealisasi sebesar

Rp 83 000 000,- atau mencapai 100 % untuk dengan uraian kegiatan

pembangunan sebagai berikut :

1. Pembangunan Penataan lingkunga Punden Jambu Manis Dusun Krajan ( PA Desa )

2. Pembangunan Jembatan Pak Parnyo Dusun Jatimulyo ( PAD )

3. Pembangunan Penataan Lingkungan Makam Dusun Duwari ( PAD )

4. Pembangunan Rehab makam Abdul Rosyid Dusun Tegalsari ( PAD )

4 Program kegiatan pembangunan,Pemanfaatan dan Polindes / Posyandu

Dialokasikan anggaran sebesar Rp 207 000.000,- anggaran dari APBN dan dari

PAD sebesar Rp 13 000 000,- total anggaran sebesar Rp 220 000 000,-

terealisasi sebesar Rp 219 728 548,- atau mencapai 99,88 % untuk dengan

uraian kegiatan pembangunan sebagai berikut :

1. Pengadaan Mobil Siaga ( APBN )

5 Pengembangan Pemanfaatan Sarana dan Prasarana Pendidikan dan Kebudayaan Dialokasikan anggaran sebesar Rp 25 000.000,- anggaran dari APBN dan dari

PAD sebesar Rp 7 500 000,- total anggaran sebesar Rp 32 500 000,- terealisasi

sebesar Rp 32 500 000,- atau mencapai 100 % untuk dengan uraian kegiatan

pembangunan sebagai berikut :

1. Pembangunan Rehap Perpustakaan dan Pengadaan Buku Perpustakaan

Desa ( APBN )

2. KEGIATAN Jambore Pramuka ( PAD )

6 Pengembangan Usaha Ekonomi Produktif serta Pembangunan,Pemanfaatan

dan Pemeliharaan sarana dan Prasarana Ekonomi

Dialokasikan anggaran sebesar Rp 101 000.000,- anggaran dari APBN dan dari

Bantuan Propinsi sebesar Rp 20 000 000,- total anggaran sebesar Rp 121 000

000,- terealisasi sebesar Rp 121 000 000,- atau mencapai 100 % untuk dengan

uraian kegiatan sebagai berikut :

1. Pembentukan dan Pengembangan BUMDes ( APBN )

2. Pembentukan dan Pengembangan BUMDes ( Bantuan Propinsi )

7 Pelestarian Lngkungan hidup

Dialokasikan anggaran sebesar Rp 87 405 600,- anggaran dari APBN dan

dari Bantuan Pendapatan asli Desa sebesar Rp 88 000 000,- total anggaran

sebesar Rp 175 405 600,- terealisasi sebesar Rp 175 405 600,- atau mencapai

100 % untuk dengan uraian kegiatan sebagai berikut :

Page 7: BAB II PROGRAM KERJApengkol-grobogan.desa.id/wp-content/uploads/2019/10/LPPD...10 BAB II PROGRAM KERJA A. Program Kerja Penyelenggaraan Pemerintahan Desa Dalam bidang Penyelenggaraan

1. Pembangunan talud saluran irigasi karanganyar Pengkolrejo ( APBN )

2. Pembangunan talud SII Selatan JATIMULYO ( APBN )

3. Pembangunan talud Depan Pak Joko kp 1 Krajan ( PAD )

4. Pembangunan talud Timur Edy Kp 3 Krajan ( PAD )

5. Pembangunan DAM Kampung 8 Krajan ( PAD )

6. Pembangunan Jembatan Jurusan Makam Duwari ( PAD )

7. Pembangunan talud barat Pengkolrejo ( PAD )

8. Pembangunan talud barat Dusun Jatimulyo ( PAD )

C. Program Kerja Pembinaan Kemasyarakatan

Dalam bidang Pembinaan Kemasyarakatan, Pemerintah Desa Pengkol Tahun

Anggaran 2018 mengalokasikan anggaran sebesar Rp 460 857 000,- terrealisasi

sebanyak Rp 454 204 500,- atau 98,55 % Selanjutnya rincian dan penjelasan dari

program kerja dan pelaksanaan kegiatan bidang Pembinaan Kemasyarakatan

adalah sebagai berikut :

1. Program Kerja

Program kerja dari kegiatan ini diarahkan untuk menciptakan kondusivitas

lembaga dan/atau kelompok masyarakat yang ada di Desa yang dikelompokkan

menjadi kegiatan pembinaan sebagai berikut :

1. Pembinaan Lembaga Kemasyarakatan

2. Penyelenggaraan Ketentraman dan Ketertiban;

3. Pembinaan Kerukunan Umat Beragama;

4. Pembinaan Adat Istiadat Desa; dan

5. Pembinaan Kesenian dan Sosial Budaya Masyarakat.

2. Pelaksanaan

Pelaksanaan program Pembinaan Lembaga Kemasyarakatan

kegiatan di Bidang Pembinaan Kemasyarakatan yang diarahkan untuk

mewujudkan misi Pemerintah Desa Pengkol yang kedua yaitu “Meningkatkan

pembangunan di bidang kesehatan untuk mendorong derajat kesehatan

masyarakat agar dapat bekerja lebih optimal dan memiliki harapan hidup yang

lebih panjang” dan misi Pemerintah Desa Pengkol yang ketiga, yaitu :

“Meningkatkan pembangunan di bidang pendidikan untuk mendorong peningkatan

kualitas sumber daya manusia agar memiliki kecerdasan dan daya saing yang

lebih baik” maka di tahun 2018 dialokasi anggaran sebesar

Page 8: BAB II PROGRAM KERJApengkol-grobogan.desa.id/wp-content/uploads/2019/10/LPPD...10 BAB II PROGRAM KERJA A. Program Kerja Penyelenggaraan Pemerintahan Desa Dalam bidang Penyelenggaraan

Rp 231 440 000,- dapat dilaksanakan atau direalisasikan sebesar Rp 227 440

500,- atau mencapai 98,28 %. Selanjutnya rincian dan uraian dari pelaksanaan

kegiatan dibidang Pembinaan Kemasyarakatan adalah sebagai berikut :

1. Pembinaan Insentif RT/RW; ( PAD dan ADD )

2. Pembinaan LPMD; ( SILPA )

3. Pembinaan PKK; dan ( PAD dan ADD )

4. Pembinaan Karang Taruna. ( PAD )

5. Lembaga kemasyarakatan lainnya (PAD dan SILPA )

6. Pembinaan /Operasional Posyandu ( Silpa )

2 Penyelenggaraan Ketentraman dan Ketertiban;

Telah dialokasikan anggaran sebesar Rp 57 417 000- dan terealisasi sebesar

Rp 56 454 500,- atau mencapai 98,32 % dengan uraian kegiatan sebagai

berikut :

- Pembinaan Trantib (PAD)

3. Program kegiatan pembinaan Kerukunan Umat Beragama

Telah dialokasikan anggaran sebesar Rp 99 500 000,- dan terealisasi sebesar Rp

97 810 000,- atau mencapai 98,30 % dengan uraian kegiatan pembinaan sebagai

berikut :

1. Pembinaan adat istiadat ( Sedekah Bumi ) ( PAD )

2. Pembinaan Kesenian dan Sosial Budaya Masyarakat ( PAD dan APBN )

D. Program Kerja Pemberdayaan Masyarakat

Dalam bidang Pemberdayaan Masyarakat, Pemerintah Desa Pengkol Tahun

Anggaran 2018 mengalokasikan anggaran sebesar Rp 102.000.000,- dapat

dilaksanakan atau direalisasikan sebesar Rp 102 000 000,- atau 100 %

Selanjutnya rincian dan penjelasan dari program kerja dan pelaksanaan kegiatan

bidang Pemberdayaan Masyarakat adalah sebagai berikut :

1. Program Kerja

Program kerja dari kegiatan ini diarahkan untuk mendorong terciptanya

pemberdayaan masyarakat yang ada di Desa yang dikelompokkan menjadi kegiatan

pemberdayaan sebagai berikut :

1. Pelatihan usaha ekonomi ,pertanian, perikanan dan perdagangan

2. Pendidikan, pelatihan dan penyuluhan Bagi Kepala Desa, Perangkat Desa

dan BPD.

3. Peningkatan Kapasitas Masyarakat.

Page 9: BAB II PROGRAM KERJApengkol-grobogan.desa.id/wp-content/uploads/2019/10/LPPD...10 BAB II PROGRAM KERJA A. Program Kerja Penyelenggaraan Pemerintahan Desa Dalam bidang Penyelenggaraan

2. Pelaksanaan

Dalam pelaksanaan program kegiatan di Bidang Pemberdayaan Masyarakat

yang diarahkan untuk mewujudkan misi Pemerintah Desa Pengkol yang keempat,

yaitu “Meningkatkan pembangunan ekonomi dengan mendorong semakin tumbuh

dan berkembangnya pembangunan di bidang pertanian dalam arti luas, industri,

perdagangan dan pariwisata” dan misi yang kelima, yaitu : “Menciptakan tata kelola

pemerintahan yang baik (good governance) berdasarkan demokratisasi, transparansi,

penegakan hukum, berkeadilan, kesetaraan gender dan mengutamakan pelayanan

kepada masyarakat”, maka di tahun 2018 dialokasi anggaran sebesar Rp 20

000.000,- dapat dilaksanakan atau direalisasikan sebesar Rp 9 500.000,- atau

mencapai 47,50 %. Selanjutnya rincian dan uraian dari pelaksanaan kegiatan

dibidang Pemberdayaan Masyarakat adalah sebagai berikut :

1. Pelatihan Usaha Ekonomi, Pertanian, Perikanan dan Perdagangan

Program pelatihan usaha ekomomi, pertanian, perikanan dan perdagangan ini

dialokasikan anggaran sebesar Rp 12 000.000,- dan terealisasi sebesar Rp 12

000.000,- atau mencapai 100 % dengan uraian kegiatan sebagai Pelatihan

Pengurus Kelompok tani & Gabungan Kelompok Tani.

2, Program Pendidikan, pelatihan dan penyuluhan Bagi Kepala Desa, Perangkat

Desa dan Badan Permusyawaratan Desa

Dialokasikan anggaran sebesar Rp 15.000.000,- dan terealisasi sebesar Rp 15

000.000,- atau mencapai 100 % dengan uraian kegiatan sebagai Pelatihan Bimtek

Pengelola Keuangan Desa

3 Program Kelompok Masyarakat Miskin

Dialokasikan anggaran sebesar Rp 75 000.000,- dan terealisasi sebesar Rp 75

000.000,- atau mencapai 100% dengan uraian kegiatan sebagai

- Operasional Fasilitas KPMD ( kader Pemberdayaan masyarakat Desa.

- Bedah Rumah bagi keluarga miskin ( RTLH )

E. BIDANG TAK TERDUGA

Dalam bidang tak terduga, Pemerintah Desa Pengkol Tahun Anggaran 2018

mengalokasikan anggaran sebesar Rp 3 335 073,- dapat dilaksanakan atau

direalisasikan sebesar Rp 0,- atau 0 % Selanjutnya rincian dan penjelasan dari

program kerja dan pelaksanaan kegiatan bidang tak terduga digunakan untuk

Penanganan Bencana.

Page 10: BAB II PROGRAM KERJApengkol-grobogan.desa.id/wp-content/uploads/2019/10/LPPD...10 BAB II PROGRAM KERJA A. Program Kerja Penyelenggaraan Pemerintahan Desa Dalam bidang Penyelenggaraan

F. Pelaksanaan Anggaran Pendapatan dan Belanja Desa

1. Peraturan Desa tentang APBDesa

1) Peraturan Desa tentang APBDesa

Peraturan Desa tentang APBDesa Tahun Anggaran 2018 ditetapkan dengan Peraturan

Desa Pengkol Nomor 05 Tahun 2017 tentang Perubahan Anggaran Pendapatan dan Belanja

Desa Pengkol Nomor 08 tahun 2018 pada tanggal 9 Oktober 2018 dan diundangkan dalam

Lembaran Desa Pengkol Tahun 2018. Adapun Perubahan Anggaran pendapatan dan Belanja

Desa (APBDesa) Pengkol Tahun Anggaran 2018 adalah sebagai berikut :

A.1. RINCIAN ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA DESA

TAHUN

RINCIAN ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA DESA TAHUN

ANGGARAN 2018

1. Pendapatan Desa Rp 2 684 715 173,-

a.Penambahan Rp 340 360 300,-

b.Pengurangan Rp 150 421 000,- _______________________

Jumlah setelah perubahan Rp 2 874 654 473 ,-

2. Belanja Desa

a. Bidang Penyelenggaraan Pemerintahan Desa Rp 933 992 600,-

1. Penambahan Rp 71 033 300,-

2. Pengurangan Rp 12 480 500,- _______________________

Jumlah setelah Perubahan Rp 922 545 400,-

b. Bidang Pembangunan Rp 1 022 465 000,-

1. penambahan Rp 481 905 600,-

2. Pengurangan Rp 147 606 600,- _______________________

Jumlah setelah perubahan Rp 1 356 764 000,-

c. Bidang Pembinaan Kemasyarakatan Rp 439 345 000,-

1. penambahan Rp 21 512 000,-

2. Pengurangan Rp 0,- _______________________

Jumlah setelah perubahan Rp 460 857 000,-

d. Bidang Pemberdayaan Masyarakat Rp 102 000 000,-

Page 11: BAB II PROGRAM KERJApengkol-grobogan.desa.id/wp-content/uploads/2019/10/LPPD...10 BAB II PROGRAM KERJA A. Program Kerja Penyelenggaraan Pemerintahan Desa Dalam bidang Penyelenggaraan

1. penambahan Rp 0,-

2. Pengurangan Rp 0,- _______________________

Jumlah setelah perubahan Rp 102 000 000-

e. Bidang Tak Terduga Rp 6 942 573,-

1. penambahan Rp 0,-

2. Pengurangan Rp 3 607 500,- _______________________

Jumlah setelah perubahan Rp 3 335 073-

Jumlah Belanja Rp 2 915 501 473,-

Surplus/Defisit Rp - 40 847 000,-

3. Pembiayaan Desa

a. Penerimaan Pembiayaan Rp. 51 835 499,-

1..Penambahan Rp 8 404 000,-

2. Pengurangan Rp 0,- _______________________

Jumlah setelah perubahan Rp 51 835 499,-

b. Pengeluaran Pembiayaan Rp 0,-

1..Penambahan Rp 0,-

2. Pengurangan Rp 5 043 000,- _______________________

Jumlah setelah perubahan Rp 19 392 499,-

Selisih Pembiayaan ( a – b ) Rp 40 847 000,-

2. Peraturan Desa tentang Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBDesa

Peraturan Desa tentang Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBDesa Tahun

Anggaran 2018 ditetapkan dengan Peraturan Desa Pengkol Nomor 01 Tahun

2019 pada tanggal 18 Januari 2019 dan diundangkan dalam Lembaran Desa

Pengkol pada tanggal 18 Januari 2019 Nomor 01 pada tanggal 18 Januari

2018.

Adapun Pertanggungjawaban Realisasi Pelaksanaan APBDesa Tahun Anggaran 2018 adalah

sebagai berikut

Page 12: BAB II PROGRAM KERJApengkol-grobogan.desa.id/wp-content/uploads/2019/10/LPPD...10 BAB II PROGRAM KERJA A. Program Kerja Penyelenggaraan Pemerintahan Desa Dalam bidang Penyelenggaraan

F. Keberhasilan yang dicapai, Permasalahan yang dihadapi dan Upaya yang

ditempuh

Keberhasilan program dan kegiatan Pemerintah Desa Pengkol yang dicapai selama tahun

2018 adalah sebagai berikut

1. Bidang Penyelenggaraan Pemerintahan Desa

1. Terlaksananya Penghasilan Tetap, tunjangan dan Jaminan Kesehatan

2. Terlaksananya Penyediaan jasa Administrasi Perkantoran Operasional Pemerintahan

Desa

3. Terlaksananya Penyediaan Jasa Administrasi Perkantoran BPD

4. Terlaksananya Tambahan Tunjangan Kepala Desa dan Perangkat Desa

5. Terlaksananya Insentif Penjabat Kepala Desa dan atau Perangkat Desa

6. Terlaksananya Penyertifikatan tanah bondo Desa

7.

8.

Terlaksananya Pembangunan Sarana dan Prasarana Kantor Desa

Terlaksananya Pengisian Jabatan Kepala Desa dan Perangkat Desa

Sedangkan permasalahan yang dihadapi dalam pelaksanaan program

kegiatan tersebut diatas antara lain :

1) Penyaluran anggaran yang bersumber dari Pendapatan transfer Rekening Kas

Umum Daerah ke Rekening Desa yang terkadang mengalami keterlambatan,

sehingga berakibat pada telatnya pelaksanaan program kegiatan;

2) Penyusunan laporan pelaksanaan kegiatan yang terkadang mundur dikarenakan

belum selesainya program kegiatan sesuai target atau jadwal yang direncanakan

dalam Dokumen Pelaksanaan Anggaran.

Dari berbagai permasalahan yang muncul dalam pelaksanaan program

kegiatan, maka upaya yang dicapai untuk mengatasi permasalahan tersebut antara

lain :

1) Waktu Pelaksanaan kegiatan disesuaikan dengan penyaluran anggaran dari

pendapatan transfer yang diterima dari Rekening Kas Umum Daerah ke Rekening

Kas Desa;

2) Waktu penyusunan Perubahan APBDesa, diupayakan untuk pembangunan fisik

agar dipercepat pelaksanaannya agar keadaan atau cuaca tidak mengganggu

pelaksanaan kegiatan fisik dan juga agar tidak terjadi pelaksanaan kegiatan

melebihi tahun anggaran; dan

Page 13: BAB II PROGRAM KERJApengkol-grobogan.desa.id/wp-content/uploads/2019/10/LPPD...10 BAB II PROGRAM KERJA A. Program Kerja Penyelenggaraan Pemerintahan Desa Dalam bidang Penyelenggaraan

3) Meningkatkan Kualitas Sumber Daya Aparatur Pemerintah Desa melalui

Bimbingan Teknis, workshop

maupun seminar dibidang perencanaan, penatausahaan dan penyusunan laporan.

2.Bidang Pelaksanaan Pembangunan Desa

1.Terlaksannya Pembangunan Pengecoran Jalan Kp 7 ke Selatan ( APBN )

2.Terlaksannya Pembangunan Pengecoran jalan Kp 15 ke Selatan ( APBN )

3 Terlaksannya Pembangunan Pembereman jalan Rt 03/Rw 04 Dusun Duwari ( PAD

)

4.Terlaksannya Pembangunan Pembereman Jalan Rt 05 / Rw 04 Dusun Duwari

( PAD )

5.Terlaksannya Pembangunan Pembereman Jalan Rt 06 / RW 04 Dusun Duwari (

PAD)

6.Terlaksannya Pembangunan Pembereman Jalan Rt 07 / Rw 04 Dusun Duwari

(PAD)

7.Terlaksannya Pembangunan talud kp timur Dusun Duwari ( PAD )

8.Terlaksannya Pembangunan talud barat Dusun Pengkolrejo PAD )

9.Terlaksannya Pembangunan talud utara Dusun Jatimulyo ( PAD )

10 Terlaksannya Pembangunan talud depan pak Suwoto Tegalsari ( PAD )

11 Terlaksannya Pembangunan talud depan pak Saan Dusun Tegalsari ( PAD )

12 Terlaksannya Pembangunan talud belakang pak Wito Dusun Pengkolrejo (PAD )

13 Terlaksannya Pembangunan talud tengah Dusun jatimulyo ( PAD )

14 Terlaksannya Pembangunan Jembatan barat Dusun Jatimulyo ( PAD )

15 Terlaksannya Tambal sulam jalan kp 8 ke selatan ( PAD )

16 Terlaksannya Tambal sulam jalan kp 10 s/d Kp 17 ( PAD )

17 Terlaksannya Tambal Sulam jalan ke arah Desa Bologarang ( PAD )

18 Terlaksannya Pemadatan jalan KP tegal Dusun Duwari ( PAD )

19 Terlaksannya Pengerukan jalan timur Pak Sowo Pengkolrejo ( PAD )

20 Terlaksannya Pengecoran jalan Depan Pak Samo Pengkolrejo ( PAD )

21 Terlaksannya Pemadatan jalan timur Jatimulyo ( PAD )

Page 14: BAB II PROGRAM KERJApengkol-grobogan.desa.id/wp-content/uploads/2019/10/LPPD...10 BAB II PROGRAM KERJA A. Program Kerja Penyelenggaraan Pemerintahan Desa Dalam bidang Penyelenggaraan

22 Terlaksannya Pemadatan jalan depan maakam Tegalsari (PAD)

23 Terlaksannya Pemadatan jalan Depan pak Wagimin Tegalsari ( PAD )

33 Terlaksannya Pemadatan jalan tegalsari s/d Kluwan ( PAD )

34 Terlaksananya talud Kp 8 ke Timur ( ADD )

26 Terlaksananya Jembatan Timur Kp 4 ( PAD )

27 Terlaksananya Pembangunan Penataan lingkunga Punden Jambu Manis Dusun

Krajan ( PAD)

28 Terlaksananya Pembangunan Jembatan Pak Parnyo Dusun Jatimulyo ( PAD )

29 Terlaksananya Pembangunan Penataan Lingkungan Makam Dusun Duwari(PAD)

30 Terlaksananya Pembangunan Rehab makam Abdul Rosyid DusunTegalsari(PAD)

31 Terlaksananya Pengadaan Mobil Siaga ( APBN )

32 Terlaksananya Pembangunan Rehap Perpustakaan dan Pengadaan Buku

Perpustakaan Desa ( APBN )

35 Terlaksananya KEGIATAN Jambore Pramuka ( PAD )

34 Terlaksananya Pembentukan dan Pengembangan BUMDes ( APBN )

36 Terlaksananya Pembentukan dan Pengembangan BUMDes ( Bantuan Propinsi

37 Terlaksananya Pembangunan talud saluran irigasi karanganyar Pengkolrejo (

APBN )

38 Terlaksananya Pembangunan talud SII Selatan JATIMULYO ( APBN )

39 Terlaksananya Pembangunan talud Depan Pak Joko kp 1 Krajan ( PAD )

40 Terlaksananya Pembangunan talud Timur Edy Kp 3 Krajan ( PAD )

41 Terlaksananya Pembangunan DAM Kampung 8 Krajan ( PAD )

42 Terlaksananya Pembangunan Jembatan Jurusan Makam Duwari ( PAD )

43 Terlaksananya Pembangunan talud barat Pengkolrejo ( PAD )

44 Terlaksananya Pembangunan talud barat Dusun Jatimulyo ( PAD )

3 Bidang Pembinaan Kemasyarakatan

1. Terlaksananya Pembinaan Lembaga Kemasyarakatan

2. Terlaksananya Penyelenggaraan Ketentraman dan Ketertiban;

3. Terlaksananya Pembinaan Kerukunan Umat Beragama;

4. Terlaksananya Pembinaan Adat Istiadat Desa; dan

5. Terlaksananya Pembinaan Kesenian dan Sosial Budaya Masyarakat

6. Terlaksananya Pembinaan Insentif RT/RW; ( PAD dan ADD )

7. Terlaksananya Pembinaan LPMD; ( SILPA )

Page 15: BAB II PROGRAM KERJApengkol-grobogan.desa.id/wp-content/uploads/2019/10/LPPD...10 BAB II PROGRAM KERJA A. Program Kerja Penyelenggaraan Pemerintahan Desa Dalam bidang Penyelenggaraan

8. Terlaksananya Pembinaan PKK; dan ( PAD dan ADD )

9. Terlaksananya Pembinaan Karang Taruna. ( PAD )

10. Terlaksananya Lembaga kemasyarakatan lainnya (PAD dan SILPA )

11. Terlaksananya Pembinaan /Operasional Posyandu ( Silpa )

12. Terlaksananya Pembinaan Trantib (PAD)

13. Terlaksananya Pembinaan adat istiadat ( Sedekah Bumi ) ( PAD )

14. Terlaksananya Pembinaan Kesenian dan Sosial Budaya Masyarakat ( PAD

dan APBN )

4. Bidang Pemberdayaan Masyarakat

1 Terlaksananya Pelatihan usaha ekonomi ,pertanian, perikanan dan

perdagangan

2 Terlaksananya Pendidikan, pelatihan dan penyuluhan Bagi Kepala Desa,

Perangkat Desa dan BPD.

3 Terlaksananya Peningkatan Kapasitas Masyarakat.

Sedangkan permasalahan yang dihadapi dalam pelaksanaan program kegiatan tersebut diatas

antara lain :

1 ) Penyaluran anggaran yang bersumber dari Pendapatan transfer Rekening Kas Umum

Daerah ke Rekening Desa yang terkadang mengalami keterlambatan, sehingga berakibat

pada telatnya pelaksanaan program kegiatan;

2) Penyusunan laporan pelaksanaan kegiatan yang terkadang mundur

dikarenakan belum selesainya program kegiatan sesuai target atau jadwal

yang direncanakan dalam Dokumen Pelaksanaan Anggaran.

Dari berbagai permasalahan yang muncul dalam pelaksanaan program

kegiatan, maka upaya yang dicapai untuk mengatasi permasalahan tersebut

antara lain :

1) Waktu Pelaksanaan kegiatan disesuaikan dengan penyaluran anggaran dari

pendapatan transfer yang diterima dari Rekening Kas Umum Daerah ke

Rekening Kas Desa;

2) Waktu penyusunan Perubahan APBDesa, diupayakan untuk pembangunan

fisik agar dipercepat pelaksanaannya agar keadaan atau cuaca tidak

mengganggu pelaksanaan kegiatan fisik dan juga agar tidak terjadi pelaksanaan

kegiatan melebihi tahun anggaran; dan

Page 16: BAB II PROGRAM KERJApengkol-grobogan.desa.id/wp-content/uploads/2019/10/LPPD...10 BAB II PROGRAM KERJA A. Program Kerja Penyelenggaraan Pemerintahan Desa Dalam bidang Penyelenggaraan

3) Meningkatkan Kualitas Sumber Daya Aparatur Pemerintah Desa melalui

Bimbingan Teknis, workshop maupun seminar dibidang perencanaan,

penatausahaan dan penyusunan laporan.

C. RINCIAN KEGIATAN LAPORAN PENYELENGGARAAN PEMERINTAHAN DESA

1. Bidang penyelenggaraan Pemerintahan Desa;

NO.

Sub Bidang

Kegiatan Banyaknya/

Jumlah

1 2 3 4

1. Peraturan Perundang-

undangan.

a. Peraturan Desa

9

b. Peraturan Bersama Kepala Desa

-

c. Peraturan Kepala Desa

1

d. Keputusan Kepala Desa

83

2. Kependudukan. a. Jumlah Penduduk:

1) Laki-laki

2) Perempuan

3) Jumlah Kepala Keluarga

4) Jumlah Anggota Keluarga

5) Jumlah Jiwa

2 412

2 493

1 656

3 249

4 905

b. Jumlah Penduduk Menurut

Tingkat Pendidikan:

1) Pendidikan Umum

2) Pendidikan Khusus

3 948

c. Jumlah Penduduk Menurut Mata

Pencaharian:

1) PNS

2) TNI

3) Swasta

20

8

329

3. Pertanahan. a. Status Tanah:

1) Sertifikat Hak Milik

2) Sertifikat Hak Guna Usaha

3) Sertifikat Hak Pakai

--

--

5

b. Luas Tanah:

1) Bersertifikat

13 825 Ha

Page 17: BAB II PROGRAM KERJApengkol-grobogan.desa.id/wp-content/uploads/2019/10/LPPD...10 BAB II PROGRAM KERJA A. Program Kerja Penyelenggaraan Pemerintahan Desa Dalam bidang Penyelenggaraan

2) Belum Bersertifikat

3) Tanah Kas Desa

205 003 Ha

135.7 Ha

135 Peruntukan:

1.Jalan

2.Tanah Ladang

3.Bangunan Umum

4.Perumahan

5`Ruang Fasilitas Umum

1,296 Ha

0,488 Ha

0,54 Ha

25,100 Ha

2,048 Ha

4 Tanah yang Belum Dikelola 1) Hutan 2) Rawa-rawa

_

_

4. Manajemen

Pemerintahan.

a. Jumlah Aparat Pemerintahan Desa

1) PNS 2) Non PNS

17

1

16

b. Jumlah Anggota BPD 7

c. Musyawarah Desa 81

d. Musrengbangdes 2

e. Musyawarah BPD

5. Ketentraman dan

Ketertiban.

a. Pembinaan Hansip 1) Jumlah Anggota

30

2) Alat Pemadam kebakaran 4

3) Jumlah Hansip Terlatih 30

b. Ketentraman dan Ketertiban: _

1) Jumlah Kejadian kriminal --

2) Jumlah Bencana Alam 2

3) Jumlah Operasi Penertiban --

4) Jumlah Pos Keamanan 32

5) Jumlah Kecelakaan Remaja --

6. Pembinaan lembagaan

Kemasyarakatan.

a. Jenis Lembaga Kemasyarakatan: 1) Rt/Rw – Ada/Tidak 2) PKK – Ada/Tidak 3) Karang Taruna – Ada/Tidak 4) Pos Pelayanan Terpadu –

Ada/Tidak 5) LPMD – Ada/Tidak

42 22 8 7

10

b. Lembaga kemasyarakatan membantu pemerintah Desa

Page 18: BAB II PROGRAM KERJApengkol-grobogan.desa.id/wp-content/uploads/2019/10/LPPD...10 BAB II PROGRAM KERJA A. Program Kerja Penyelenggaraan Pemerintahan Desa Dalam bidang Penyelenggaraan

dalam penyelenggaraan pemerintah, pelaksanaan pembangunan, pembinaan kemasyarakatan dan pemberdayaan masyarakat - Ya/Tidak

ya

c. Lembaga kemasyarakatan sebagai wadah partisipasi masyarakat dan sebagai mitra Pemerintah Desa - Ya/Tidak

ya

d. Lembaga Kemasyarakatan diikut sertakan dalam pelaksanaan program sektor dan program Pemerintah Daerah - Ya/Tidak

ya

e. Lembaga Adat – Ada Tidak ya

f. Lembaga adat dibentuk dengan

peraturan Desa terpisah dengan lembaga kemasyarakatan – Ya/Tidak

ya

2. Bidang Pelaksanaan Pembangunan

NO. Sub Bidang

Kegiatan Jumlah/

Ada/

Tidak Ada

-

Ya/Tidak

1 2 3 4

1. Sarana dan Prasarana a. Jalan Desa (Km)

b. Jalan Kabupaten/Kota (Km)

c. Jalan Provinsi (Km)

d. Jalan Negara (Km)

e. Jembatan (Buah)

f. Kantor Kepala Desa (Ada/Tidak) Ada

2. Pembangunan

Pendidikan

a. Tempat Pendidikan. Pendidikan Umum

1). Kelompok Bermain

2). Taman Kanak-Kanak

3). Sekolah Dasar

4). Sekolah Menengah Kejuruan

5). Akademi

6). Institut/Sekolah Tinggi

b. Tempat Pendidikan Khusus 1). Pendidikan Pesantren

2). Madrasah

3). Sekolah Luar Biasa

4). Balai Latihan Kerja

5). Kursus-Kursus

-

2

3

3

1

-

-

-

-3

-

Page 19: BAB II PROGRAM KERJApengkol-grobogan.desa.id/wp-content/uploads/2019/10/LPPD...10 BAB II PROGRAM KERJA A. Program Kerja Penyelenggaraan Pemerintahan Desa Dalam bidang Penyelenggaraan

3. Pembangunan Kesehatan a. Rumah Sakit Umum Pemerintah

b. Rumah Sakit Umum Swasta c. Rumah Sakit Kusta d. Rumah sakit Mata e. Rumah Sakit Jiwa f. Rumah Sakit Bersalin g. Rumah Bidan h. Puskesmas Pembantu i. Apotik

-

-

-

-

-

1-

-

-

-

4. Pembangunan Sosial

Budaya dan Keagamaan

a. Sarana Olahraga: 1). Lapangan Umum

2). Lapangan Khusus

b. Sarana Keseninan/Kebudayaan: 1). Gelanggang Remaja

2). Gedung Kesenian

3). Gedung Teater

4). Gedung Bioskop

c. Sarana Sosial: 1). Panti Asuhan

2). Panti Pijat Tunanerta

3). Panti Wordo

4). Panti Jompo

d. Sarana Komunikasi: 1). Radio Komunitas

2). Papan Pengumuman

2

5

-

-

-

-

-

-

-

-

1

5. Pembangunan

Lingkungan Hidup dan

Pemukiman

a. Pembangunan Perumahan Rakyat/Pengembangan (Jumlah) RTLH

b. Industri Besar (Jumlah) c. Industri Sedang (Jumlah) d. Industri Rumah Tangga

(Jumlah) e. Tempat Rekreasi (Jumlah) f. Hotel (Jumlah) g. Restoran/Rumah Makan

(Jumlah) h. Saluran Irigasi (Jumlah)

-

7

-

-

-

-

-

-

-

Page 20: BAB II PROGRAM KERJApengkol-grobogan.desa.id/wp-content/uploads/2019/10/LPPD...10 BAB II PROGRAM KERJA A. Program Kerja Penyelenggaraan Pemerintahan Desa Dalam bidang Penyelenggaraan

3. Bidang Kemasyarakatan;

1 2 3 4

1. Sosialisasi Produk

Hukum Desa

a. Sosialisasi Kebijakan Pemerintah tentang Desa: 1) Undang-Undang No. 6 Tahun

2014 Tentang Desa (Berapa Kali)

1

2) Peraturan Pemerintah No. 43 tahun 2014 Tentang Pelaksanaan Undang-Undang No. 6 Tahun 2014 (Berapa Kali)

1

3) Peraturan Menteri mengenai Desa (Berapa Kali)

1

b. Sosialisasi Kebijakan Pemerintah Daerah

1) Sosialisasi Peraturan Daerah 2) Tentang Desa (Berapa Kali)

1

3) Sosialisasi Peraturan Bupati/Walikota Tentang Desa (Berapa Kali)

1

c. Sosialisasi Kebijakan Pemerintah Desa

1) Sosialisasi Peraturan Desa (Berapa kali)

8

2) Sosialisasi Peraturan Kepala Desa 69

3) Sosialisasi Peraturan Bersama Kepala Desa (Berapa Kali)

--

2. Pelaksanaan Hak dan

Kewajiban Masyarakat

a. Sosialisasi Pelaksanaan Hak dan Kewajiban Masyarakat (Berapa Kali)

1

b. Masyarakat menyampaikan informasi kepada Pemerintah Desa (Ada/Tidak)

1

c. Masyarakat memperoleh informasi dan pelayanan yang adil (Ya/Tidak)

Ya

d. Masyarakat mendapatkan perlindungan dari gangguan ketentraman dan ketertiban (Ya/Tidak)

Ya

e. Masyarakat berpartisipasi dalam berbagai kegiatan di Desa (Ya/Tidak)

Ya

3. Sosial Budaya

Masyarakat

a. Sosialisasi mengenai kerukunan hidup beragama (Berapa Kali)

Ya

b. Sosialisasi mengenai pengembangan olah raga dan kesenian (Berapa Kali)

1

Page 21: BAB II PROGRAM KERJApengkol-grobogan.desa.id/wp-content/uploads/2019/10/LPPD...10 BAB II PROGRAM KERJA A. Program Kerja Penyelenggaraan Pemerintahan Desa Dalam bidang Penyelenggaraan

c. Sosialisasi mengenai ketentraman dan ketertiban masyarakat (Berapa kali)

1

d. Sosialisasi mengenai lingkungan hidup (Beberapa kali)

1

e. Sosialisasi mengenai bahaya narkoba dan kriminal (Berapa Kali)

1

f. Sosialisasi mengenai Ketenagakerjaan (Berapa Kali)

1

4. Sosial Keagamaan a. Majelis Taklim (Jumlah) 5

b. Majelis gereja (Jumlah) -

c. Majelis Budha (Jumlah) -

d. Majelis Hindu (Jumlah) -

e. Remaja Masjid (Jumlah) -

f. Remaja Gereja (jumlah) -

g. Remaja Budha (Jumlah) -

h. Remaja Hindu (Jumlah)

5. Ketenagakerjaan a. Penyalur pembantu rumah tangga (Jumlah)

-

b. Penampung Pekerja ke luar negeri (Jumlah)

-

4.Bidang Pemberdayaan Kemasyarakatan;

No. Sub Bidang Kegiatan

1 2 3 4

1. 1. Sosialisasi dan motivasi masyarakat

a. Bidang Sosial Budaya (Berapa Kali)

1

b. Bidang Ekonomi (Berapa Kali)

1

c. Bidang Politik -

d. Bidang lingkungan hidup (Berapa Kali)

1

Page 22: BAB II PROGRAM KERJApengkol-grobogan.desa.id/wp-content/uploads/2019/10/LPPD...10 BAB II PROGRAM KERJA A. Program Kerja Penyelenggaraan Pemerintahan Desa Dalam bidang Penyelenggaraan

2. 2. Pemberdayaan Masyarakat

a. Pemberdayaan Keluarga (Berapa Kali)

1

b. Pemberdayaan Pemuda (Berapa Kali)

1

c. Pemberdayaan Olah raga (Berapa Kali)

1

d. Pemberdayaan Karang taruna (Berapa Kali)

1

3. 3. Penggalangan Partisipasi Masyarakat

a. Bidang Pendidikan (Berapa Kali)

1

b. Bidang Kesehatan (Berapa Kali)

84

Pj. Kepala Desa Pengkol

AGUNG PRABOWO,S.Pd