Alel ganda & gena ganda kel 3 fapet a

11
genetika

description

Presentasi

Transcript of Alel ganda & gena ganda kel 3 fapet a

Page 1: Alel ganda & gena ganda kel 3 fapet a

genetika

Page 2: Alel ganda & gena ganda kel 3 fapet a

Tiap pasangan faktor keturunan menunjukkan bentuk alternatif sesamanya, kedua bentuk alternatif disebut pasangan ALELA

Satu dari pasangan alela itu dominan dan menutupi alela yang resesif bila keduanya bertemu

Pada pembentukan "gamet" alela akan memisah, setiap gamet menerima satu faktor alela tersebut dikenal sebagai hukum pemisahan mendel atau prinsip segregasi secara bebas

Page 3: Alel ganda & gena ganda kel 3 fapet a

Disebut juga Multiple Allele, adalah satu pasang gen atau lebih yang menempati sebuah lokus, disebabkan oleh mutasi gen dominan yang menghasilkan varian yang sama secara bertahap

Contoh: gen A bermutasi menjadi a1 atau a2 atau a3, yang masing-masing menghasilkan fenotip yang berlainan. Gen A menghasilkan 4 variang; A, a1, a2 dan a3. Alel yang anggotanya lebih dari dua disebut Alel Ganda

Page 4: Alel ganda & gena ganda kel 3 fapet a

Self sterility disebut juga Self Incompability adalah suatu mekanisme pencegahan inbreeding alami sekaligus memulai generasi genotip baru pada tumbuhan (terutama angiosperma), sehingga tidak menghasilkan biji

Penyebabnya adalah satu seri alel ganda yaitu s1, s2, s3 dst. Bila tanaman dengan genotip s1s2 mengadakan penyerbukan sendiri (autogami), maka tak ada biji terbentuk (mandul)

Bila tepung sari yang mengandung gen s1 jatuh kepada kepala putik dengan gen s1, maka tepung sari tersebut tidak dapat tumbuh serbuknya (pollen tube), sehingga tidak dapat membuahi sel telur dalam bakal biji. Begitu juga dengan gen s2.

Page 5: Alel ganda & gena ganda kel 3 fapet a

Sedangkan Sterilitas silang adalah keadaan dimana tepung sari dengan gen s2s3 jatuh kepada putik dengan gen s1s2, hanya terjadi sebagian pembuahan, yaitu teung sari tidak mengandung gen yang sama dengan gen kepala putik tersebut, yaitu tepung sari s2

Page 6: Alel ganda & gena ganda kel 3 fapet a

Warna bulu kelinci chinchilla

Golongan darah manusia

Erythroblastosis foetalis

Page 7: Alel ganda & gena ganda kel 3 fapet a

Contoh alel ganda yang kedua adalah golongan darah manusia

Dalam Tabel di atas ada tiga anggota alel ganda yaitu : IA,IBdan i, tetapi tidak ada dominasi, sehingga orang yang bergenotype IA, IB mempunyai golongan darah AB. Ekspresi seperti ini disebut kodominan

Page 8: Alel ganda & gena ganda kel 3 fapet a

Erythroblastosis foetalisErythroblastosis foetalis adalah contoh kasus

persilangan golongan darah yang mempunyai

rhesus negatif.

Terjadi apabila wanita Rh- menikah dengan

pria Rh+, dan anak yang dikandung adalah

RH+, sehingga terjadi ketidakcocokan rhesus

ibu dan anak. Bisa menyebabkan kematian

janin

Bayi menjadi berwarna kuning, anemia parah

Page 9: Alel ganda & gena ganda kel 3 fapet a

Disebut pula Multiple Gene/Poligen, adalah kelompok gen yang terletak pada lokus yang berlainan, mengawasi ekspresi suatu sifat tertentu yang sama. Bekerjasama mendukung banyak pasang gen yang memunculkan sifat kualitatif (additif kualitatif).

Contoh: Kelinci Flamish Giant yang memiliki berat rata-rata 13 pon (5 kg) bila disilangkan dengan Polish kecil dengan berat rata-rata 5 pon (1,4 kg), akan menghasilkan keturunan dengan berat rata-rata 8 pon (3,6 kg).

Page 10: Alel ganda & gena ganda kel 3 fapet a

Warna bulu kelinci Chincilla

P: Berwarna(polos) x Chinchilla

Cc cchc

ccalbino

Genotip Fenotip

Ccch

Cc

cchc 1 Chinchilla

2 berwarna polos

Page 11: Alel ganda & gena ganda kel 3 fapet a

Ayu Sofiani Dwi Prima Utama

Hani Febrian Gladys Saraswita S.

Jajat Rohmana Rohim S. Maulana

200110110052

200110110030 200110110003

200110110022

200110110052200110110004