9. Aqidah Islam

16
AKIDAH ISLAM FIAI-UII SRI HANINGSIH FIAI UNIVERSITAS ISLAM INDONESIA ( AKIDAH) MATA KULIAH KEAHLIAN , KOMPETENSI UTAMA

description

aqidah

Transcript of 9. Aqidah Islam

  • AKIDAH ISLAMFIAI-UIISRI HANINGSIH FIAI UNIVERSITAS ISLAM INDONESIA( AKIDAH) MATA KULIAH KEAHLIAN , KOMPETENSI UTAMA

  • AKIDAH ISLAM Pengertian Akidah : Hasan Al-Banna, aqidah adalah beberapa perkara yang wajib diyakini kebenarannya oleh hati (mu), mendatangkan ketentraman jiwa, menjadi keyakinan yang tidak bercampur sedikitpun dengan keragu-raguan Abu Bakar Jabir al-Jazairy aqidah adalah sejumlah kebenaran yang dapat diterima secara umum oleh manusia berdasarkan akal, wahyu dan fitrah .diyakini dalam hati diimplementasikan dalam perbuatan Abdul Wahab : menghambakan diri hanya kepada Allah (murni dan konsekwen) bertaqwa (rendah diri) FIAI-UII ( AKIDAH ) MATA KULIAH KEAHLIAN , KOMPETENSI UTAMA

  • Kesimpulan Setiap manusia memiliki fitrah adanya Tuhan yang didukung oleh hidayah Allah berupa indera , akal, agama, dan wahyu, dan taufiqiyyah (sintesis antara kehendak Allah dengan kehendak manusia). Oleh karena itu, manusia yang ingin mengenal Tuhan secara baik harus mampu memfungsikan hidayah-hidayah tersebut. Keyakinan sebagai sumber utama akidah itu tidak boleh bercampur dengan keraguan Akidah yang kuat akan melahirkan ketentraman jiwa Tingkat akidah seseorang tergantung pada tingkat pemahamannya terhadap ayat-ayat qauliyyah dan kauniyyah FIAI-UII ( AKIDAH ) MATA KULIAH KEAHLIAN , KOMPETENSI UTAMA

  • kesimpulan... Tingkat akidah seseorang tergantung pada tingkat pemahamannya terhadap ayat-ayat qauliyyah dan kauniyyah

    Aqidah biasanya lazim disebut dengan istilah iman atau tauhid yang intinya adalah yakin bahwa Allah satu dan dimplementasikan dengan aktivitas yang nyata, (ibadah kepada Allah) FIAI-UII ( AKIDAH ) MATA KULIAH KEAHLIAN , KOMPETENSI UTAMA

  • Sumber Aqidah: Al-Quran dan Sunnah (apa saja yang disampaikan oleh Allah dalam Al-Quran dan oleh Rasulullah dalam Sunnahnya wajib diimani diyakini dan diamalkannya).Akal pikiran tidak menjadi sumber akidah , tetapi hanya berfungsi memahami nash-nash yang terdapat dalam kedua sumber tersebut dan mencoba secara ilmiah kalau diperlukan (kemampuan akal sangat terbatas),karena akal tidak mampu menjangkau masalah-masalah yang ghaib atau metafisika bahkan akal tidak mampu menjangkau sesuatu yang tidak terikat dengan ruang dan waktu FIAI-UII ( AKIDAH ) MATA KULIAH KEAHLIAN , KOMPETENSI UTAMA

  • REFERENSI SUMBER AQIDAH FIAI-UII ( AKIDAH ) MATA KULIAH KEAHLIAN , KOMPETENSI UTAMA

  • referensi... FIAI-UII ( AKIDAH ) MATA KULIAH KEAHLIAN , KOMPETENSI UTAMA ( )

  • FUNGSI AQIDAH Kebutuhan pokok dalam beribadahKewajiban manusia yang pertama kaliMewujudkan keamanan, kedamaian, kebahagiaan dan kegembiraan QS. Al-Baqarah; 112 :

    FIAI-UII ( AKIDAH ) MATA KULIAH KEAHLIAN , KOMPETENSI UTAMA

  • Rasulullah SAW selama 13 tahun pereode Mekkah memusatkan dakwahnya untuk membangun aqidah yang benar dan kokoh, sehingga bangunan Islam dengan mudah bisa berdiri di periode Madinan dan bangunan itu akan bertahan terus sampai akhir zaman (hari kiamat). FIAI-UII ( AKIDAH ) MATA KULIAH KEAHLIAN , KOMPETENSI UTAMA

  • RUANG LINGKUP PEMBAHASAN AKIDAH Ilahiyyat, wujud Allah , nama-nama dan sifat-sifat Allah, afal (perbuatan ) Allah dan lain-lainNubuwwat (Nabi dan Rasul) Kitab-kitab Allah, mujizat, keramat dsb. Ruhaniyyat (alam metafisik ) seperti Malaikat, jin, iblis, syetan , roh dsb.Samiyyat, (segala sesuatu yang hanya bisa diketahui lewat sami ( dalil naqli berupa Al-Quran dan Sunnah seperti alam barzakh, akhirat, azab kubur, tanda-tanda kiamat, surga, neraka dsb. FIAI-UII ( AKIDAH ) MATA KULIAH KEAHLIAN , KOMPETENSI UTAMA

  • FAKTOR YANG MENGUATKAN DAN MELEMAHKAN AQIDAH faktor yang melemahkan tauhid :Terlalu mengagungkan akal / rasioKurang/ mengabaikan penggunaan akal-menumbuhkan tahayyulTerlalu cinta kehidupan duniaTerlalu mengejar kehidupan material, lupa kehidupan spiritualMelupakan simbol-simbol ketauhidan (dzikir, mujahadah, istighosah ) dan lain lain. FIAI-UII ( AKIDAH ) MATA KULIAH KEAHLIAN , KOMPETENSI UTAMA

  • FAKTOR YANG MENGUATKAN DAN MELEMAHKAN AQIDAH faktor yang menguatkan tauhid :Selalu memperbaharui iman dan syahadatTidak mudah terpengaruh budaya instanSikap asyik atau suka dalam beribadahAdanya sikap hati-hati dan merasa ibadahnya masih jauh dari sempurnaSikap tawakkal kepada AllahSikap menyadari kelemahan sendiri sebagai manusia, sehingga senantiasa memohon perlindungan Allah FIAI-UII ( AKIDAH ) MATA KULIAH KEAHLIAN , KOMPETENSI UTAMA

  • HUBUNGAN AQIDAH DENGAN AKHLAK FIAI-UII ( AKIDAH ) MATA KULIAH KEAHLIAN , KOMPETENSI UTAMABERAKIDAH BENARBERIBADAH BENARBERAKHLAK BAIKsetiap orang yang mempunyai akidah yang sesuai dengan perintah Allah dalam Al-Quran dan Hadis (benar), maka secara otomatis ibadahnya juga benar sesuai dengan syariat Islam sekaligus akhlaknya mulia (akhlakul karimah).

  • TUGAS individu: Revew modul pertemuan ke 7 ini ( 5- 8 halaman ) dengan bahasa Indonesia yang baik dan benarDiskusikan di kelas dengan mengemukakan kasus ( minimal 2 kasus yang aktual yang terkait dengan pokok bahasan ( bisa ditambah referensi dari media cetak atau elektronik) FIAI-UII ( AKIDAH ) MATA KULIAH KEAHLIAN , KOMPETENSI UTAMA

  • Terima Kasih

  • Revew modul pertemuan ke 7 ini ( 5- 8 halaman ) dengan bahasa Indonesia yang baik dan benarDiskusikan di kelas dengan mengemukakan kasus ( minimal 2 kasus yang aktual yang terkait dengan pokok bahasan ( bisa ditambah referensi dari media cetak atau elektronik) FIAI-UII ( AKIDAH ) MATA KULIAH KEAHLIAN , KOMPETENSI UTAMA