04 - Komposisi Penduduk Part 01

11
13/03/2016 1 KOMPOSISI PENDUDUK Andrei R FKM – UNEJ Komposisi Penduduk adl pengelompokkan penduduk b’dsr variabel2 tertentu yg sama, yg ber7an m’berikan gambaran mengenai susunan penduduk Besar dan Persebaran Penduduk: Jumlah dan pertumbuhan penduduk di suatu wilayah serta persebaran dan penyebarannya menurut ruang (spatial distribution) 2

description

demografi

Transcript of 04 - Komposisi Penduduk Part 01

Page 1: 04 - Komposisi Penduduk Part 01

13/03/2016

1

KOMPOSISI PENDUDUK

Andrei R

FKM – UNEJ

Komposisi Penduduk

• adl pengelompokkan penduduk b’dsr variabel2 tertentu yg sama, yg ber7an m’berikan gambaran mengenai susunan penduduk

• Besar dan Persebaran Penduduk: Jumlah dan pertumbuhan penduduk di suatu wilayah serta persebaran dan penyebarannya menurut ruang (spatial distribution)

2

Page 2: 04 - Komposisi Penduduk Part 01

13/03/2016

2

Klasifikasi Komposisi Penduduk:

• Menurut biologis: umur dan jenis kelamin

• Menurut sosial: tingkat pendidikan, literacy rate, status perkawinan, agama, etnisitas, dsb.

• Menurut ekonomi: penduduk yang aktif secara ekonomi, lapangan pekerjaan, jenis pekerjaan, tingkat pendapatan, kegiatan ekonomi, dll.

• Menurut geografis: berdasarkan tempat tinggal seperti daerah perkotaan/perdesaan, propinsi, kabupaten, pulau dsb.

• dll

Komposisi Penduduk

• Utk m’buat komposisi penduduk diperlukan data kependudukan yg diperoleh dr survei, registrasi, atau sensus.

• Data diproses/analisis informasi

• Disajikan dlm bentuk:

– Tabel distribusi frekuensi

– Piramida penduduk

4

Page 3: 04 - Komposisi Penduduk Part 01

13/03/2016

3

Contoh survey kesehatan yg pernah dilaksanakan di Indonesia

5

Rifaskes

Contoh:

6

Page 4: 04 - Komposisi Penduduk Part 01

13/03/2016

4

Piramida Penduduk Jember 2010 (dalam %)

7

Pro Rating

8

T’kadang tidak semua data bs diperoleh Not Stated.

Utk melengkapi atau menyempurnakan hasil perolehan data bs digunakan teknik Pro Rating.

ex: Pro rating laki2 diperoleh dr:

Page 5: 04 - Komposisi Penduduk Part 01

13/03/2016

5

Penyempurnaan m’gunakan -pro rating

• Setelah hsl pro rating (misal: laki-laki & perempuan) diperoleh, maka hasilperkalian antara index pro rating dng nilai pdmasing-masing barisyg lama digunakan utkm’dptkan nilai baru.

9

Piramida Penduduk

• Gambaran scr grafis komposisi penduduk mnrt UMUR & JENIS KELAMIN

• Dpt m’baca riwayat penduduk suatu negara

• Bentuk piramida bukan hanya akan berubah antar negara akan tetapi jg b’ubah antar waktu dlm suatu negara

10

Page 6: 04 - Komposisi Penduduk Part 01

13/03/2016

6

Cara P’gambaran Piramida Penduduk• Sumbu vertikal utk distribusi umur

• Sumbu horizontal utk jml penduduk (absolut/persen)

• Dasar piramida dimulai pd umur muda (0-4) semakin ke atas utk umur yg lebih tua

• Puncak piramida dibuat open end interval, misal utk usia 76, 77, dst cukup ditulis 75+

• Sblh kiri utk laki2 & sblh kanan utk perempuan

• Besar balok diagram pd masing2 kelpk umur hrs sama

11

Bentuk Piramida Penduduk

• Model I:

– Mempunyai dasar lebar & slope tdk terlalu curam atau datar.

– Tdpt pd penduduk dng tk kelahiran & kematian sangat tinggi, sblm mereka mengadakan pengendalian thd kelahiran maupun kematian (India ‘51, Indonesia ‘71)

12

Page 7: 04 - Komposisi Penduduk Part 01

13/03/2016

7

Bentuk Piramida Penduduk

• Model II– Dibandingkan model 1 dasar

piramida model 2 lebih lebar & slope lebih curam sesudah kelompok 0-4 tahun sampai puncak piramida

– Tdpt pd negara dng permulaan pertumbuhan penduduk yg tinggi akibat adanya pe↓an tk kematian bayi & anak2 akan ttp belum ada pe↓an tk fertilitas.

– Median age rendah dan dependency ratio tinggi (Srilanka, Meksiko, Brazil)

13

Bentuk Piramida Penduduk

• Model III

– Terdapat pada negara dengan tingkat kelahiran dan kematian rendah.

– Median Age tinggi

– DR sangat rendah t.u. pd kelpk umur tua (hampir seluruh negara Eropa)

14

Page 8: 04 - Komposisi Penduduk Part 01

13/03/2016

8

Bentuk Piramida Penduduk

• Model IV

– Bentuk ini dicapai o/ negara2 yg paling sedikit sdh 100 th mengalami p↓an tk kelahiran & kematian

– Umur median menurun dan DR meninggi (negara AS)

15

Bentuk Piramida Penduduk

• Model V– Bentuk ini dicapai o/

negara2 yg menjalani pe↓an tingkat kelahiran drastis & tk kematian sangat rendah.

– Pe↓an tk kelahiran yg terus menerus akan menyebabkan ber(-)nya jml absolut drpd penduduk. (Jepang)

16

Page 9: 04 - Komposisi Penduduk Part 01

13/03/2016

9

Indonesia 2010

17

Faktor yg m’pengaruhi Piramida Penduduk

1. Fertilitas

2. Mortalitas

3. Kematian Bayi

4. Migrasi

18

Page 10: 04 - Komposisi Penduduk Part 01

13/03/2016

10

3 Ciri Penduduk

1. EXPANSIVE : - Sebagian besar penduduk berada pd umur muda- ex: Indonesia

2. CONSTRICTIVE :- Sebagian kecil penduduk berada pada umur muda- ex: Amerika Serikat

3. STATIONARY- Penduduk dalam tiap kelompok umur hampir sama & mengecil pada usia tua.

- Contoh Negara Swedia

19

3 Ciri Penduduk

20

Page 11: 04 - Komposisi Penduduk Part 01

13/03/2016

11

21