Ujian Proposal

Post on 30-Jun-2015

132 views 5 download

Transcript of Ujian Proposal

PERAN CORPORATE GOVERNANCE SEBAGAI MODERATING VARIABLE DARI PENGARUH

EARNINGS MANAGEMENT TERHADAP KINERJA PERUSAHAAN

Indah Pramitasari Irawan09 / 305722 / PEK / 15005

LATAR BELAKANG

Kinerja PerusahaanSetiap pemilik perusahaan pasti menginginkan perusahaannya tampak baik oleh siapapun, terutama oleh calon investor mereka agar mau menanamkan saham diperusahaan tersebut. Salah satu cara untuk menilai perusahaan itu baik atau tidak adalah dengan cara menilai kinerja perusahaannya.

LATAR BELAKANG

Earnings ManagementMenurut Scott (2003), earnings management mempunyai dua pengertian, yaitu dari sisi buruk dan dari sisi baik.Earnings management juga dapat menimbulkan masalah keagenan (agency cost) yang dipicu dari adanya pemisahan peran atau perbedaan kepentingan antara pemegang saham (principal) dengan pengelola atau manajemen perusahaan (agent).

LATAR BELAKANG

Corporate GovernanceTeori agensi memberikan pandangan bahwa masalah earnings management dapat diminimumkan dengan pengawasan sendiri melalui good corporate governance (Herawati, 2008).Karena adanya penelitian bahwa good corporate governance dapat meminimalkan praktik earnings management, maka dalam penelitian ini good corporate governance dimasukkan sebagai variabel pemoderasi antara hubungan earnings management dan kinerja perusahaan.

LATAR BELAKANG

LeverageLeverage diartikan sebagai sumber dana dari hutang yang digunakan perusahaan untuk membiayai asetnya diluar dana modal dan ekuitas.

LATAR BELAKANG

Ukuran PerusahaanUkuran perusahaan dapat didefinisikan sebagai suatu skala dimana perusahaan diklasifikasikan sebagai perusahaan besar atau kecil.

RUMUSAN MASALAH

• Bagaimana pengaruh earnings management terhadap kinerja perusahaan?

• Bagaimana good corporate governance mempengaruhi hubungan antara earnings management terhadap kinerja perusahaan?

TUJUAN PENELITIAN

• Berdasarkan rumusan masalah, maka tujuan penelitian ini adalah:

• Untuk menguji pengaruh earnings management terhadap kinerja perusahaan

• Untuk menguji pengaruh good corporate governance dalam hubungannya antara earnings management terhadap kinerja perusahaan

MANFAAT PENELITIAN

• Bagi investor dan kreditor• Bagi regulator

TINJAUAN LITERATUR

Pengaruh Earnings Management terhadap Kinerja PerusahaanMenurut Fisher dan Rosenzweirg (1995)Menurut Mock, Scheifer, dan Vishny (1988Menurut Scott (2003)

H1 : Earnings management berpengaruh negatif terhadap kinerja perusahaan

TINJAUAN LITERATUR

Pengaruh Earnings Management, Corporate Governance, dan Kinerja PerusahaanMenurut Watfield et al (1995), Gabrielsen, et al (1997), Wedari (2004), Midiastuty dan Machfoedz (2003).

H2 : Pengaruh Earnings Management terhadap Kinerja Perusahaan melemah dengan adanya Good Corporate Governance

MODEL PENELITIAN

Variabel IndependenEarnings Management

Variabel KontrolLeverage

Ukuran Perusahaan

Variabel DependenKinerja Perusahaan

Variabel PemoderasiCorporate Governance

- Komisaris Independen- Kepemilikan Manajerial- Kepemilikan Institusioanl- Kualitas audit

METODE PENELITIAN

Populasi dan SampelPopulasi dalam penelitian ini adalah perusahaan yang sahamnya terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah perusahaan yang telah menerapkan good corporate governance dan bersedia disurvei oleh IICG (The Indonesia Institute of Corporate Governance)

METODE PENELITIAN

Kriteria Pengambilan Sampel• Perusahaan yang sahamnya terdaftar di Bursa Efek Indonesiea

tahun 2001 – 2009• Perusahaan yang mengikuti survei IICG berupa Corporate

Governance Perception Index tahun 2001 – 2009• Perusahaan tahun 2001 – 2009 yang memiliki data lengkap yang

dibutuhkan dalam penelitian• Menerbitkan laporan keuangan tahunan yang telah diaudit

selama kurun waktu tahun 2001 sampai dengan tahun 2009• Perusahaan tidak mengalami delisting selama kurun waktu tahun

2001 sampai dengan tahun 2009• Perusahaan bukan Badan Umum Milik Negara (BUMN).

METODE PENELITIAN

• Data yang digunakan dalam penelitian ini merupakan data sekunder.

• Data tersebut diperoleh dari situs resmi The Indonesia Institute for Corporate Governance (www.iicg.org), Pusat Pasar Modal Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Gadjah Mada, Indonesian Capital Market Directory dan dilengkapi dengan data dari situs resmi BEI (www.idx.co.id).

PENGUKURAN VARIABEL PENELITIAN

Pengukuran Kinerja Perusahaan

ROA =

Tobin’s Q =

PENGUKURAN VARIABEL PENELITIAN

Pengukuran Earnings Management

TAC = NIit - CFOit

TAit/Ait-1 = 1 (1/Ait-1 ) + β1 (∆ Revit-∆Recit/Ait-1 ) + β2 (PPEit/Ait-1 ) + e

NDAit = 1(1/Ait-1 ) + β1(∆Revit/Ait-1-∆Recit/Ait-1) + β2(PPEit/Ait-1)

DAit = TAit /Ait-1 – NDAit-1

PENGUKURAN VARIABEL PENELITIAN

Pengukuran Corporate Governance• Komisaris Independen

(Menurut Klein (2002) dan Dechow (1996)• Kepemilikan Institusional

(Menurut Balsam et al (2002) dan Jiambavo (1996)• Kepemilikan Manajerial

(Menurut Jensen dan Meckling (1976), Warfield et al (1995), serta Midiastuty dan Machfoedz (2003)

• Kualitas Audit(Menurut Becker et al (1998)

PENGUKURAN VARIABEL PENELITIAN

Pengukuran Leverage

Pengukuran Ukuran Perusahaan

Total Debt to Total Asset Ratio =

Ukuran Perusahaan = Log Natural Total Aset

METODE ANALISIS DATA

• Metode analisis yang digunakan adalah metode regresi berganda.

• Qit = α0 + α1 EMit +α2 KomIndit + α3 KepManit + α4KAit+ α5 KepInsit+ α6 EM*KomIndit + α7 EM*KepManit + α8

EMit*KAit+ α9 EMit* KepInsit +α10 DTAit + α11UPit + e

• ROAit = α0 + α1 EMit +α2 KomIndit + α3 KepManit + α4KAit+ α5 KepInsit+ α6 EM*KomIndit + α7

EM*KepManit + α8 EMit*KAit+ α9 EMit* KepInsit

+α10 DTAit + α11UPit + e

PENGUJIAN KENORMALAN DATA DAN ASUMSI KLASIK

• Pengujian Normalitas uji Kolmogorov Smirnov

• Pengujian Heteroskedastisitas uji Glejser• Pengujian Autokorelasi uji Durbin Watson• Pengujian Multikolinearitas perhitungan

Tolerance Value dan Variance Inflation Factor