Presentasi Air Minum UV.

Post on 01-Jul-2015

213 views 3 download

Transcript of Presentasi Air Minum UV.

PROSES AIR MINUM ULTRAVIOLET

Pendahuluaan.Mengkonsumsi air yang bersih dan sehat, merupakan salah satu cara hidup sehat dan menjaga diri agar tetap sehat. Untuk mendapatkan air bersih dan sehat , harganya masih mahal apabila membeli air kemasan secara terus menerus, apalagi bagi keluarga besar. Apabila dihitung, biaya perbulan untuk air minum saja, sudah sangat tinggi. Sedangkan kebutuhan kita bukan hanya air minum.

MEREBUS AIR

Cara untuk mendapatkan air minum yang baik:

SISTEM FITRASI DAN STERILISASI.

CARA MENGHILANGKAN ZAT BESI (Fe) DAN MANGAN (Mn) DALAM AIR

1. Menghilangkan Besi dan Mangan Dengan Cara Oksidasi. 2. Menghilangkan Besi dan Mangan dengan Cara Koagulasi. 3. Penghilangan Fe dan Mn Dengan Cara Pertukaran Ion .4. Penghilangan Besi dan Mangan dengan Filtrasi Kontak .5. Proses Soda Lime .6. Penghilangan Besi dan Mangan dengan Bakteri Besi. 7. Penghilangan Besi dan Mangan dengan Filtrasi DuaTahap. 8. Cara Lain . Oksidasi Kontak (Contact Oxydation).

Oksidasi Kontak (Contact Oxydation). . PROSES PENGOLAHAN :

Proses Pengolahan Air

1. Penampungan Air bersih.2. Pompa Air.3. Water Purifer : a. Filter mangaan Zeloit. b. Filter Carbon Aktif.4. Filter Cartridge : a. Filter Elemen 3 Micron. 10” . b. Ceramic Filter Elemen 0,01 Micron. 2” x 10”.5. Seterilisator Ulta Violet. UVC-D8 42T5 39 W.6. Air Siap Minum.

1.Penampungan Air bersih.

2. Pompa Air.

3. Water Purifer :

4. Filter Cartridge :

5. Seterilisator Ulta Violet UVC-D8 42T5 39 W.

6. Air Siap Minum.

3. Water Purifer Penyaring air YAMAHA OH 300

Penyaring Air YAMAHA OH 300, memiliki sistem penyaringan 2 tabung dengan tabung pertama ( sand filter ) sebagai penyaring fisika dan tabung kedua ( carbon filter ) sebagai penyaring kimia.

Spesifikasi :

MAINTENANCE HARIAN :

PROSEDUR PENCUCIAN :

4.a. Filter Cartridge :

Keterangan: Berbagai macam filter cartridge dengan berbagai

ukuran kepadatan dan panjang. -Sediment Filter 10 - 0, 5micron.-GAC Carbon-CTO CarbonUkuran 10" -

4.b. Ceramic Water Filter :

Cara Pencucian :

1. Cuci tangan,detergen tidak dibolehkan untuk mencuci.

2. Pegang bagian atas filter taruh dibbawah air yang mengalir.

3. Gosok permukaan filter dengan kertas amplas yang halus secara merata sampai bersih.

CATATAN :

Berlaku untuk Ceramic Filter :

Bila didapati keretakan pada ceramic filter, filter tidak boleh dipasang.

Bila dalam pencucian ceramic filter terkontaminasi oleh detergen / sabun, minyak , filter tidak boleh dipasang.

Bila didapati hasil air tidak memenuhi standar yang ditentukan , filter tidak boleh dipasang.

5. Sterilisasi UV.

Ultra Violet ( UV) System

Keterangan : Media Lampu UV dengan

berbagai ukuran untuk berbagai kebutuhan. Efektif sebagai sterilisasi untuk kebutuhan air minum, seperti rumah tangga, depot isi ulang, industri, dll.Merk: STERILIGHT, TOPWIN, dll

 

KESIMPULAN :

            Dari uraian tersebut diatas, kombinasi proses aerasi dan proses penyaringan dengan filter yang berisi kerikil, pasir silika , mangan zeolit dan karbon aktif dapat menurunkan kandungan zat besi dan mangan cukup efefktif. Disamping untuk menurunkan kadar besi dan mangan, proses ini dapat juga untuk menghilangkan bau. Cara ini mempunyai keuntungan antara lain tanpa proses koagulasi dan bahan kimia, kecepatan filtrasi cukup besar, waktu pakai media filternya lama, tanpa regenerasi dan dapat dibuat sendiri dengan harga yang relatif murah.