PBL Blok 15

Post on 11-Dec-2015

235 views 1 download

description

PPT Psoriasis

Transcript of PBL Blok 15

Penyakit Kulit Psoriasis

Lisa Ambalinggi

SkenarioSeorang laki-laki berusia 40 tahun datang dengan keluhan berupa bercak merah bersisik pada lengan sejak 6 minggu yang lalu. Bercak bersisik disertai rasa gatal. Makin lama bercak makin luas dan sisik bertambah tebal.

Identifikasi istilah

Rumusan Masalah

Tidak terdapat istilah yang tidak diketahui

Laki – laki 40 tahun datang dengan keluhan bercak merah bersisik pada lengan yang makin luas dan tebal sejak 6 minggu yang lalu.

Anamnesis Identitas pasien Riwayat penyakit sekarang Riwayat penyakit dahulu Riwayat kesehatan keluarga Riwayat pribadi, sosial-ekonomi-budaya

Kulit Kulit adalah bagian

tubuh yang letaknya paling luar dan membatasinya dari lingkungan hidup manusia

tersusun atas tiga lapisan utama yaitu Lapisan epidermis Lapisan dermis Lapisan subkutis

(hipodermis)

Pemeriksaan Fisik Pada anamnesis dan pemeriksaan fisik

didapatkan adanya keluhan yang merupakan gejala utama yaitu datang dengan keluhan berupa bercak merah bersisik pada lengan. Bercak bersisik disertai rasa gatal dan makin lama makin luas dan sisiknya bertambah tebal.

Pemeriksaan Penunjang Pemeriksaan Bakteriologik Pemeriksaan mikologi Histopatologi Darah dan Urin Dan imunologik

WD : Psoriasis bercak-bercak eritema yang meninggi (plak)

dengan skuama di atasnya Skuama berlapis-lapis, kasar dan berwarna

putih seperti mika (mica-like scale), serta transparan.

fenomena tetesan lilin, Auspitz, dan Kobner (isomorfik)

Psoriasis

DDSifilis stadium II (S II) tidak gatal, sering

disertai limfadenitis generalisata

sering dijumpai demam, mialgia, sakit flu dan sakit kepala

pada S II dini kelainan kulit juga terjadi pada telapak tangan dan kaki

DDTine Korporis wajah, anggota gerak

atas, dada, punggung, dan anggota gerak bawah

lesi bulat atau lonjong dengan tepi yang aktif terdiri atas eritema, skuama, kadang- kadang dengan vesikel dan papul, sedangkan bagian tepinya lebih tenang

DDDermatitis Seboroik alis, lipatan

nasolabial, telinga sternum dan fleksura

skuama berminyak, tidak bercahaya

DDPtiriasis Rosea lesi anuler (herald

patch) beberapa hari sampai

beberapa minggu diikuti oleh banyak lesi papuler atau anuler pada batang tubuh dan ekstremitas bagian proksimal.

Tiap-tiap lesi dapat berwarna merah sampai cokelat dengan tepi eritematosa diserati pembentukan sisik

Etiologi Penyebab psoriasis hingga saat ini tidak

diketahui terdapat predisposisi genetik tetapi secara

pasti cara diturunkan tidak diketahui Hal lain yang menyokong adanya faktor

genetik ialah bahwa psoriasis berkaitan dengan HLA

Epidemiologi Psoriasis dapat dijumpai di seluruh belahan

dunia Psoriasis dapat mengenai semua usia, namun

biasanya lebih kerap dijumpai pada dewasa Insiden pada pria agak lebih banyak daripada

pada wanita

Patofisiologi Limfosit T di aktifkan dalam berespon

terhadap rangsangan tak dikenal Pengaktifan sel T menyebabkan pembentukan

sitokinin pro-inflamatori termasuk faktor nekrosis tumor alfa, dan faktor pertumbuhan yang merangsang proliferasi sel abnormal dan pergantiannya

Patofisiologi Pertukaran sel yang cepat ni menyebabkan

peningkatan derajat metabolisme dan peningkatan aliran darah ke sel untuk menunjang metabolisme tersebut

eritema, pertukaran dan proliferasi yang cepat tersebut, menyebabkan terbentuknya sel-sel yang kurang matang

Trauma ringan pada kulit dapat menimbulkan peradangan berlebihan sehingga epidermis menebal dan terbentuklah plak

PsoriasisDibagi atas : Psoriasis Guttate Psoriasis eksudativa Psoriasis seboroik (seboriasis) Psoriasis Kuku Psoriasis Plak Psoriasis pustulosa Eritroderma psoriatic

Psoriasis Guttate karena radang

tenggorokan oleh streprokokus atau infeksi lain .

bintik-bintik merah kecil di kulit.

biasanya timbul pada badan dan kaki, bintik-bintik ini biasanya bersisik dan tersebar

Psoriasis

Psoriasis eksudativa Psoriasis seboroik (seboriasis)

Bentuk tersebut sangat jarang. Biasanya kelainan psoriasis kering, tetapi pada bentuk ini kelainannya eksudatif seperti dermatitis akut

skuama yang biasanya kering menjadi agak berminyak dan agak lunak.

Psoriasis KukuMenyerang dan merusak kuku dibagian bawah kuku tumbuh banyak sisik seperti serbuk, jenis ini termasuk yang sulit/bandel untuk disembuhkan bagi penderita

Psoriasis Plak meradang pada kulit

menimbulkan bercak merah yang dilapisi dengan kulit yang tumbuh berwarna keperakan

terlihat pada sekitar alis, lutut, kepala (seperti ketombe), siku juga bagian belakang tubuh sekitar panggul serta akan meluas kebagian-bagian kulit lainnya.

Psoriasis pustulosa Pustulosis palmar

plantar kronisbercak-bercak eritematosa dengan pustule dalam jumlah banyak, .

Psoriasis pustular generalisataPasien tiba-tiba terserang eritema dengan adanya pustule yang bergabung membentuk danau yang berisi pus. panas tinggi yang naik turun, leukositosis

PenatalaksanaanTopikal

Preparat ter (anti radang) 2-5 % Kortikosteroid Ditranol (0,2-0,8 %, pasta salap, atau krim. Pemakaian ¼

- ½ jam sehari)

Calcipotriol (salap atau krim 50 mg/g)

Tazaroten (bentuk gel, dan krim dengan konsentrasi 0,05 % dan 0,1 %

Emolien (Efek emolien ialah melembutkan permukaan kulit)

PenatalaksanaanSistemik

Psoralen + PUVA (ultraviolet A) Obat-obatan sitotoksik Retinoid Steroid sistemik Siklosporin

Komplikasi Prognosis

Apabila psoriasis dalam fase eritoderma psoriatik atau pustular psoriatik maka prognosis kesembuhan akan menurun menjadi arah yang buruk.

tergantung sistem imun dan pengobatan yang cocok.

psoriasis pustulosa generalisata dan psoriasis eritoderma generalisata memiliki prognosis yang buruk, biasanya terjadi infeksi sekunder atau meninggal akibat dehidrasi seiring dengan fungsi kulit yang menurun.

Kesimpulan Laki-laki 40 tahun yang datang dengan

keluhan bercak merah bersisik pada lengan sejak 6 minggu yang lalu yang disertai rasa gatal serta bercak dan sisik yang makin meluar dan menebal, didiagnosis terkena penyakit psoriasis. Penyakit ini diduga disebabkan autoimun dimana ada hubungannya dengan faktor genetik. Penyakit ini menyerang semua usia dan pada umumnya menyerang orang dewasa dan intensitas pada laki-laki lebih banyak daripada perempuan