_bab 3 Nilai-nilai Pancasila Hps Oke Bab 3

Post on 02-Feb-2016

12 views 0 download

description

Nilai-nilai Pancasila

Transcript of _bab 3 Nilai-nilai Pancasila Hps Oke Bab 3

NILAI-NILAI PANCASILA

OLEHHPS

A. NILAI

Nilai adalah sesuatu yang berharga,berguna,yang

indah,yang memperkaya batin,yang menyadarkan manusia akan harkat dan

martabatnya.

Nilai bersumber pada budi yang berfungsi mendorong,mengarahkan sikap dan perilaku manusia.

Cita-cita,gagasan,konsep,ide tentang sesuatu,adalah wujud kebudayaan sebagai sistem nilai.Oleh karena itu nilai dapat dihayati atau dipersepsi dalam konteks kebudayaan,atau sebagai wujud kebudayaan yang abstrak.

2.NORMA

ADALAH PETUNjUK TINGKAH LAKU YANG HARUS DIJALANKAN DALAM KEHIDUPAN

SEHARI-HARI BERDASARKAN MOTIVASI

TERTENTU

3. MORAL

Moral adalah ajaran tentang hal yang baik dan buruk,yang

menyangkut tingkah laku dan perbuatan manusia.

NILAI SILA PERTAMA

Dalam sila ketuhanan Yang Maha Esa itu tercakup nilai religi yang mengatur hubungan negara dan

agama,hubungan manusia dengan sang pencipta,HUBUNGAN MANUSIA

DENGAN MANUSIA LAINYA serta nilai yang menyangkut hak asasi.

NILAI SILA KEDUA

Dalam sila ini kemanusiaan merupakan norma untuk menilai apapun yang menyangkut kepentingan manusia sebagai makhluk tuhan yang mulai

dengan kesadaran martabat dan derajatnya.

NILAI DARI SILA KETIGA

persatuan dalam sila ketiga ini meliputi makna persatuan dan

kesatuan daLam arti ideologis,ekonomi,politik,sosial

budaya dan dan keamanan.

NILAI DALAM SILA KEEMPAT

Dalam sila ini,diakui bahwa negara RI menganut asas demokrasi yang

bersumber kepada nilai-nilai kehidupan yang bersumber kepada nilai-nilai kehidupan yang berakar dalam budaya bangsa indonesia.

NILAI SILA KE LIMA

Nilai-nilai yang terkandung dalam sila ini mencakup bahwa keadilan

sosial berarti keadilan yang berlaku dalam masyarakat disegala bidang kehidupan baik material maupun

spiritual.

RANGKUMAN

Nilai -nilai yang terkandung dalam pancasila merupakan tuntunan dan pegangan dalam mengatur sikap dan tingkah laku manusia indonesia dalam kehidupan bermasyarakat dan bernegara.

RANGKUMAN

Nilai-nilai yang hidup dan berkembang dalam masyarakat indonesia menjadi sumber moral

dan menjelma dalam wujud aneka ragam kebudayaan

daerah.

RANGKUMAN

Nilai-nilai pancasila itu menjadi sumber inspirasi dan

cita-cita untuk diwujudkan dalam kehidupan

bermasyarakat dan bernegara.

SEKIAN DAN TERIMAKSIH