Amati gambar di bawah ini ..

Post on 06-Jan-2016

78 views 1 download

description

PENDAHULUAN & NEUROSAINS KOGNITIF Psikologi Kognitif (PI218) Fakultas Psikologi UKSW 2011 Maria A. Tobing. Amati gambar di bawah ini. Apa yang Anda lihat ?. Berapa wajah manusia yang dapat Anda lihat pada gambar ini ?. Selamat datang dalam dunia Psikologi Kognitif. - PowerPoint PPT Presentation

Transcript of Amati gambar di bawah ini ..

PENDAHULUAN &

NEUROSAINS KOGNITIF

Psikologi Kognitif (PI218)

Fakultas PsikologiUKSW 2011

Maria A. Tobing

Amati gambar di bawah ini..

Apa yang Anda lihat?

Berapa wajah manusia yang dapat Anda lihat pada gambar ini?

Selamat datang dalam dunia

Psikologi Kognitif

Apakah Anda sudah

memiliki buku ini?

KOGNISI

• The word cognition is derived from the Latin word cognoscere, meaning “to know” or “to come to know”.

Apakah Psikologi Kognitif itu?

• Solso, 1991Studi yang menaruh perhatian atas pertanyaan-pertanyaan yang menunjuk pada cakupan psikologi kognitif : (a) Bagaimana kita memperoleh, mentransformasikan, merepresentasikan, menyimpan, dan mendapatkan kembali suatu pengetahuan/informasi, (b) Bagaimana pengetahuan/informasi tersebut merebut perhatian kita, (c) Bagaimana kita merespon pengetahuan/informasi yang kita terima.

• Sternberg, 2008Studi tentang bagaimana manusia memahami, belajar, mengingat dan berpikir tentang informasi yang diperoleh.

Bagaimana caranya “Psikologi” berkembang menjadi sebuah ilmu?

PLATO Descartes

ARISTOTELES Locke

KANT Hegel

RASIONALISME EMPIRISME

SINTESIS

Bagaimana cara Psikologi Kognitif berkembang dari Psikologi?

Wundt James & Dewey

Ebbinghaus & ThorndikePavlov

Watson Skinner

Tolman Neisser

History of Cognitive Science

• Birth date: Symposium on Information Theory at MIT in 1956-Participants: Chomsky, Newell, Simon, Miller...

• Cognitive Science journal in 1977• Cognitive Science society in 1980• Around 200 Cognitive Science programs

worldwide in 1995.

Bagaimana cara disiplin-disiplin studi yang lain memberikan kontribusi kepada

teori dan riset di dalam Psikologi Kognitif?

ULRIC NEISSER, 1967

Apakah metode yang dipakai para Psikolog Kognitif untuk mempelajari

cara manusia berpikir?

Psi.Kognitif

eksperimen

psikobiologis

self reportcase study

observasi

simulasi komputer/AI

Metode Ilmu Kognitif

• Experimen (psychology, linguistics, neuroscience)• Computational Modeling (artificial intelligence,

computational neuroscience)• Introspection, Argumentation, Formal Logic and

Mathematical Modeling (philosophy, linguistics)• Etnografi (cognitive anthropology)

NEUROSAINS

KOGNITIF

PERSOALAN “JIWA” DAN “TUBUH”

• Di manakah letak jiwa di dalam tubuh, jika memang ada?

• Bagaimana jiwa dan tubuh berinteraksi?

• Bagaimana kita sanggup berpikir, berbicara, berencana, menalar, belajar, dan mengingat?

• Apakah dasar fisiologis bagi kemampuan kognitif kita ini?

Neurosains Kognitif adalah bidang studi yang menghubungkan otak dan aspek-

aspek lain sistem saraf, khususnya

otak, dengan pemrosesan kognitif

dan perilaku.

Apakah struktur-struktur dan

proses-proses fundamental otak

manusia?PUSAT

Otak

Saraf Tulang Belakang

TEPI

S. Wajah

S. Kaki

S. Lengan

Dsb

SISTEM SARAF di OTAK

Bagaimana cara peneliti

mempelajari struktur dan proses utama

otak?

pembedahanbedah modernbedah hewananalisis listrik

sinar Xanalisis

komputer

Video of Susan Greenville

Aktivitas Otak dalam Ingatan

Example of a PET Experiment

• Petersen, Fox, Posner, Mintun & Raichle (1988) PET using radioactive O2-tracer

• Wanted to understand brain bases of word processing• Subjects performed several tasks

– Looking at words– Listening to words– Saying words aloud

• either read or heard

– Thinking of words• word association task (apple-orange, sleep-bed)

Example Results

looking at words listening to words

speaking words thinking about words

Apakah yang kemudian ditemukan para peneliti setelah mempelajari otak?

Pemrosesan berpikir dan motorik yang lebih tinggi

Pemrosesan auditoris

Perencanaan,

pengontrolan &

pengambilan

keputusan

Pemrosesan visual

Right-Brain/Left-Brain

Right-Brain/Left-Brain Left Hemisphere:• LOGIKA• VERBAL• KONVERGEN• HORISONTAL• LINIER• ANALITIK• RASIONAL• EKSPLISIT• SISTEMATIK• TERATUR• ANGKA• KLASIFIKASI• (PEMBAGIAN)

Right Hemisphere:• INTUISI• NONVERBAL• DIVERGEN• VERTIKAL• VISUAL• LATERAL• KREATIF KHUSUS• HOLISTIK• ARTISTIK• HUMORIS• IMAJINASI• TIDAK TERATUR• SINTESA• MUSIK

Gangguan-gangguan pada otak

• Stroke• Tumor otak• Luka pada kepala/benturan, trauma• Genetis, bawaan lahir• Degeneratif – Alzheimer– Demensia– Autisme– Dyslexia– Wiliam syndrome

Sekian untuk hari ini, kita lanjutkanminggu depan..