5. Mengatur Format Teks Dan Paragraf

Post on 12-Jun-2015

1.464 views 15 download

Transcript of 5. Mengatur Format Teks Dan Paragraf

Mengatur Format Teks dan Paragraf

a. Format Teks

Apabila dokumen telah selesai diketik maka untuk mengatur format teks tersebut menggunakan menu Format → Font. Kotak dialog Font yang akan muncul adalah sebagai berikut.

1) Font

Keterangan:a) Font : pilihan jenis huruf

b) Font style : untuk piliham huruf biasa, miring, tebal, tebal miring.

c) Size : untuk ukuran huruf/teks.

d) Font color : untuk memberi warna pada huruf/teks.

e) Underline style : memberi model pada garis bawah.

f) Underline color : untuk memberi warna pada garis bawah.

g) Effects :

- Strikethrough : teks dicetak coret dengan garis tunggal.

- Double Strikethrough : teks dicetak coret dengan garis ganda.

- Superscript : teks ditampilkan lebih kecil dan posisi naik.

- Subscript : teks ditampilkan lebih kecil dan posisi turun.

- Shadow : teks dengan bayangan.

- Outline : teks dengan garis luar pada setiap karakter.

- Emboss : teks dengan karakter timbul.

- Engrave : teks dengan karakter dipahat.

- Small caps : huruf kecil ditampilkan dengan huruf capital yang ukuranya lebih kecil.

- All caps : semua huruf ditampilkan dengan huruf capital.

- Hidden : menyembunyikan teks agar tidak tercetak.

h) Apply to.

2) Character SpacingKeterangan :a) Scale : skala teks atau tulisan.

b) Spacing : jarak spasi (pilihan diatur by).

c) Position : posisi tulisan (pilihan diatur by).

d) Kerning for fonts : mengatur tulisan di atas/ di bawah beberapa point.

e) Preview : untuk melihat tampilan sementara.

f) Default : untuk kembali ke setting semula.

g) OK : apabila setuju setting.

h) Cancel : apabila ingin membatalkan setting.

3) Text EffectsKeterangan:a) Animations : tulisan atau tampilan

bergerak.

b) Preview : untuk melihat perubahan tampilan sementara.

c) OK : apabila setuju setting.

d) Cancel : apabila ingin membatalkan setting.

b. Format Paragraf

Format paragraph digunakan untuk mengatur spasi, indentasi, maupun perataan teks pada paragraph. Apabila ingin mengatur format pada paragraph maka aktifkan melalui menu Format → Paragraph. Maka akan muncul tampilan sebagai berikut.

1) Indents and SpacingKeterangan:a) Alignment : pilihan teks rata kiri, tengah,

kanan, kanan – kiri.

b) Outline level : untuk level outline.

c) Indentation :

- Left : teks menjorok ke kiri.

- Right : teks menjorok ke kanan.

- Special : (pilihan) ditengahkan dengan By.

d) Spacing :

- Before : spasi sebelum.

- After : spasi sesudah.

- Line spacing : spasi antar baris diatur atas dan bawah.

e) Preview : untuk melihat hasil setting sementara.

f) Tabs : untuk masuk perintah tab.

g) OK : apabila setuju setting.

h) Cancel : apabila ingin membatalkan setting.

2) Line and Page BreaksKeterangan:a) Pagination

- Window/Orphan control : pengaturan window (lihat preview)

- Keep lines together : untuk menyimpan garis.

- Keep with next : simpan untuk halaman berikutnya.

- Page break before : pilihan untuk memotong halaman sebelumnya.

- Suppress line numbers : line number dilanjutkan/tidak.

- Don’t hyphenate :pemotongan kata (pilihan).

b) Preview : untuk melihat hasil setting sementara.

c) Tabs : masuk perintah tab.

d) OK : apabila setuju setting.

e) Cancel : apabila ingin membatalkan setting.